KINERJA OPERASI ANGKOT RUTE CIUMBULEUIT ST. HALL

dokumen-dokumen yang mirip
STUDI KINERJA OPERASI DAMRI DI KOTA BANDUNG UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL ABSTRAK

PENGARUH DELMAN TERHADAP KELANCARAN LALU LINTAS DI JALAN GUNUNG BATU BANDUNG

STUDI WAKTU PERJALANAN DAN TUNDAAN PADA RUAS JALAN DR. SETIABUDI

STUDI WAKTU PERJALANAN, TUNDAAN DAN FAKTOR MUAT BUS NON-AC TRAYEK BANDUNG-GARUT

STUDI VOLUME, KECEPATAN, KERAPATAN, DAN DERAJAT KEJENUHAN PADA RUAS JALAN TERUSAN PASIRKOJA, BANDUNG

STUDI KINERJA JALAN SATU ARAH DI JALAN KEBON KAWUNG, BANDUNG

STUDI KINERJA SIMPANG LIMA BERSINYAL ASIA AFRIKA AHMAD YANI BANDUNG

STUDI VOLUME, KECEPATAN DAN DERAJAT KEJENUHAN PADA RUAS JALAN ABDULRACHMAN SALEH, BANDUNG

HUBUNGAN ANTARA KECEPATAN, VOLUME, DAN KERAPATAN LALU LINTAS AKIBAT KONDISI PERMUKAAN JALAN

STUDI EFEKTIFITAS PELAYANAN ANGKUTAN KOTA JURUSAN ABDUL MUIS DAGO

STUDI VOLUME, KECEPATAN DAN DERAJAT KEJENUHAN PADA RUAS JALAN DR. JUNJUNAN, BANDUNG

STUDI KAPASITAS, KECEPATAN DAN DERAJAT KEJENUHAN PADA JALAN LEMBONG, BANDUNG MENGGUNAKAN METODE MKJI 1997

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Pengamatan Lapangan. Operasional Bus Damri Trayek Perumnas Banyumanik - Johar. Pengumpulan Data

EVALUASI KINERJA OPERASI BUS KOBUTRI JURUSAN KPAD-ANTAPANI ABSTRAK

STUDI ARUS JENUH PADA PERSIMPANGAN BERSINYAL JALAN ACEH JALAN BANDA BANDUNG

EVALUASI KINERJA OPERASI BUS AC TRAYEK DIPATI UKUR - JATINANGOR DITINJAU DARI WAKTU KEBERANGKATAN DAN KEDATANGAN PADA TIAP HALTE

PENGARUH PENUTUPAN JALAN CIPAGANTI TERHADAP KINERJA JALAN YANG ADA DISEKITARNYA

STUDI TINGKAT KINERJA JALAN BRIGADIR JENDERAL KATAMSO BANDUNG

STUDI KAPASITAS, KECEPATAN, DAN DERAJAT KEJENUHAN JALAN PURNAWARMAN, BANDUNG

HUBUNGAN KECEPATAN, VOLUME, KERAPATAN LALU LINTAS DENGAN METODE GREENSHIELDS PADA RUAS JALAN DR. DJUNDJUNAN BANDUNG

EVALUASI KINERJA JALAN JENDRAL AHMAD YANI DEPAN PASAR KOSAMBI BANDUNG

ANALISIS GAP KRITIS PADA PERSIMPANGAN TIGA JALAN ASIA AFRIKA DAN JALAN BRAGA BANDUNG

STUDI OPERASI WAKTU TEMPUH DAN LOAD FACTOR PADA TIAP HALTE BUSWAY TRANSJAKARTA TRAYEK KOTA BLOK M

TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG ABSTRAK

ANALISIS HUBUNGAN VOLUME, KECEPATAN DAN KERAPATAN LALU LINTAS PADA JALAN ASIA AFRIKA BANDUNG

PENGARUH HAMBATAN SAMPING TERHADAP KINERJA JALAN PADA RUAS JALAN SAYATI KABUPATEN BANDUNG

STUDI PERBANDINGAN ARUS LALU LINTAS SATU ARAH DAN DUA ARAH PADA RUAS JALAN PURNAWARMAN, BANDUNG FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL

KINERJA OPERASI KERETA BARAYA GEULIS RUTE BANDUNG-CICALENGKA

PENGARUH PENUTUPAN CELAH MEDIAN JALAN TERHADAP KARAKTERISTIK LALU LINTAS DI JALAN IR.H.JUANDA BANDUNG

STUDI PARAMETER LALU LINTAS DAN KINERJA JALAN TOL RUAS MOHAMMAD TOHA BUAH BATU

STUDI KECELAKAAN LALU LINTAS DI JALAN SOEKARNO HATTA BANDUNG

STUDI KINERJA SIMPANG BERSINYAL JALAN CIPAGANTI BAPA HUSEN BANDUNG

Irvan Banuya NRP : Pembimbing : Ir. Silvia Sukirman FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG ABSTRAK

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

ANALISIS KARAKTERISTIK ARUS LALU LINTAS DAN GELOMBANG KEJUT DI JALAN ASIA-AFRIKA BANDUNG AKIBAT BERHENTINYA BUS DAMRI DI HALTE BUS

EVALUASI DERAJAT KEJENUHAN PADA RUAS JALAN DR. DJUNJUNAN, BANDUNG, AKIBAT PENGARUH LIMPASAN AIR HUJAN

EVALUASI KINERJA BUNDARAN BAROS KERKOF LEUWIGAJAH CIMAHI

ANALISIS HUBUNGAN KECEPATAN, VOLUME, DAN KERAPATAN LALU LINTAS PADA RUAS JALAN TERUSAN PASIR KOJA BANDUNG

STUDI PUSTAKA PENGUMPULAN DATA SURVEI WAKTU TEMPUH PENGOLAHAN DATA. Melakukan klasifikasi dalam bentuk tabel dan grafik ANALISIS DATA

STUDI KECEPATAN DAN DERAJAT KEJENUHAN JALAN TOL RUAS PASTEUR BAROS

STUDI TUNDAAN PADA PUTARAN DI DEPAN GERBANG TOL CILEUNYI

ANALISIS PENGARUH PENYEMPITAN JALUR JALAN TERHADAP KARAKTERISTIK ARUS LALU LINTAS DI JALAN DR.DJUNJUNAN BANDUNG

EVALUASI KINERJA SIMPANG HOLIS SOEKARNO HATTA, BANDUNG

Studi Kinerja Operasional Mikro Bus Rute KPAD- Antapani ABSTRAK

EVALUASI PANJANG ANTRIAN KENDARAAN PADA LAYANAN PINTU KELUAR TANPA ATAU DENGAN PERUBAHAN AKSES KELUAR DI BANDUNG SUPERMALL

ANALISIS PENGARUH PENYEMPITAN BADAN JALAN TERHADAP KARAKTERISTIK ARUS LALU LINTAS DI JALAN GATOT SOEBROTO BANDUNG

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Pengaruh Variasi Nilai emp Sepeda Motor Terhadap Kinerja Ruas Jalan Raya Cilember-Raya Cibabat, Cimahi ABSTRAK

STUDI TARIF ANGKUTAN BUS KOBUTRI JURUSAN KPAD ANTAPANI BERDASARKAN KEMAMPUAN MEMBAYAR, KEINGINAN MEMBAYAR DAN BIAYA OPERASI KENDARAAN

EVALUASI INVESTASI ANGKUTAN KOTA TRAYEK ST HALL - SARIJADI

WAKTU PERJALANAN DAN TUNDAAN PADA JALAN GUNUNG BATU, BANDUNG

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUASAN PENGGUNA BUSWAY Pite Deanda NRP :

STUDI KECEPATAN DAN DERAJAT KEJENUHAN JALAN TOL RUAS PASTEUR BAROS

BAB I PENDAHULUAN. mencakup benda hidup dan benda mati dari satu tempat ke tempat lainnya.

EVALUASI KELAYAKAN TERMINAL BUS PENUMPANG

PENGHEMATAN BIAYA OPERASI KENDARAAN AKIBAT KONDISI PERMUKAAN JALAN

BAB III. tahapan penelitian yang dilakukan sebagai pendekatan permasalahan yang ada. MULAI SURVEY

ANALISIS GAP PADA PERSIMPANGAN TIGA JALAN ASIA AFRIKA DAN JALAN BRAGA BANDUNG

BAB III LANDASAN TEORI. mengetahui pelayanan angkutan umum sudah berjalan dengan baik/ belum, dapat

PENCEMARAN UDARA AKIBAT KENDARAAN BERMOTOR DI JALAN P. H. H. MUSTOFA, BANDUNG. Grace Wibisana NRP : NIRM :

A. Indicator Pelayanan Angkutan Umum 18 B. Waktu Antara {Headway) 18 C. Faktor Muat (Loadfactor) 19

EVALUASI KINERJA BUS EKONOMI ANGKUTAN KOTA DALAM PROVINSI (AKDP) TRAYEK PADANG BUKITTINGGI

EVALUASI KINERJA ANGKUTAN UMUM DI KOTA KUPANG, NUSA TENGGARA TIMUR. (Studi Kasus Jalur 1 dan 2) Laporan Tugas Akhir. Universitas Atma Jaya Yogyakarta

IDENTIFIKASI KINERJA BEBERAPA RUAS JALAN RAYA UTAMA MENUJU PUSAT KOTA DEPOK TAHUN 2007 SKRIPSI

SURAT KETERANGAN TUGAS AKHIR

UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL ABSTRAK

STUDI EFEKTIVITAS PENGGUNAAN JEMBATAN PENYEBERANGAN DI JALAN PADJAJARAN BANDUNG

EVALUASI KINERJA TERMINAL BIS HARJAMUKTI CIREBON

STUDI WAKTU TUNDAAN AWAL DAN ARUS JENUH PADA PERSIMPANGAN JALAN CIPAGANTI - EYCKMAN BANDUNG

KINERJA OPERASI ANGKOT TRAYEK CIMINDI-CIMAHI ABSTRAK

Evaluasi Kinerja Angkutan Umum (Bis) Patas dan Ekonomi Jurusan Surabaya - Malang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Umum. Transportasi adalah proses memindahkan suatu benda mencakup benda hidup

EVALUASI TARIF ANGKUTAN UMUM PENUMPANG KOTA MALANG BERDASARKAN BOK PADA JALUR ADL (ARJOSARI-DINOYO-LANDUNGSARI) Tugas Akhir

EVALUASI KINERJA RUAS JALAN IR. H. JUANDA, BANDUNG

EVALUASI DAN PERENCANAAN LAMPU LALU LINTAS KATAMSO PAHLAWAN

DESAIN TERMINAL ANGKUTAN ( Studi Kasus Terminal Ponorogo, Jawa Timur ) TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU. Oleh :

STUDI PARKIR RUMAH SAKIT DI KOTA BANDUNG

ANALISIS KINERJA JARINGAN JALAN SEBELUM DAN SESUDAH PEMBANGUNAN JALAN MARGONDA CINERE, DEPOK

PERBANDINGAN BIAYA OPERASI KENDARAAN JENIS MINIBUS BERBAHAN BAKAR BENSIN DAN SOLAR

KINERJA SIMPANG TAK BERSINYAL PADA JALAN SINDANG SIRNA-BUNGUR BANDUNG

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. dijabarkan dalam sebuah bagan diagram alir seperti gambar 3.1. Gambar 3.1. Diagram alir pelaksanaan studi

STUDI EVALUASI KETERLAMBATAN WAKTU PERJALANAN KERETA API TURANGGA DAN MUTIARA SELATAN BANDUNG SURABAYA p.p.

DAFTAR ISI. Halaman Judul Pengesahan Persetujuan Motto dan Persembahan ABSTRAK ABSTRACT KATA PENGANTAR

KINERJA SIMPANG LIMA TAK BERSINYAL JL. TRUNOJOYO, BANDUNG FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA MARANATHA BANDUNG

BAB I PENDAHULUAN. kaki. Sebuah kota yang memiliki jumlah penduduk dan jumlah kendaraan yang. jalan tersebut akan merasa aman dan nyaman.

STUDI RAWAN KECELAKAAN LALULINTAS DI JALAN SOEKARNO-HATTA ABSTRAK

EVALUASI PENGOPERASIAN PARKIR DI STASIUN KERETA API KEBON KAWUNG BANDUNG

STUDI PERBANDINGAN PARAMETER ARUS LALU LINTAS PADA RUAS JALAN ABDULRACHMAN SALEH, BANDUNG

ANALISIS FINANSIAL PADA INVESTASI JALAN TOL CIKAMPEK-PADALARANG

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMBANG, NOTASI DAN SINGKATAN DAFTAR LAMPIRAN

I-1 BAB I PENDAHULUAN

BAB III. Landasan Teori Standar Pelayanan Kinerja Angkutan Umum

Sonny Budi Supriyanto

Faktor Muat Trans Pakuan Bogor Koridor Terminal Bubulak Cidangiang ABSTRAK

EVALUASI PENGGUNAAN JEMBATAN PENYEBERANGAN BAGI PEJALAN KAKI DI JALAN WASTU KENCANA BANDUNG

KATA PENGANTAR. penyusunan tugas akhir ini dengan judul Evaluasi Kinerja Simpang Bersinyal

STUDI TINGKAT OKUPANSI KERETA API ARGO GEDE

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR ANALISA KEBUTUHAN ANGKUTAN BUS JURUSAN SEMARANG SUKOREJO. Disusun oleh : Semarang, November 2006 Disetujui :

Transkripsi:

KINERJA OPERASI ANGKOT RUTE CIUMBULEUIT ST. HALL Oleh : Erik Ratiawan NRP : 0021047 Pembimbing : Budi Hartanto S, Ir., M.Sc FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKHIK SIPIL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG ABSTRAK Studi ini menganalisis kinerja pengoperasian Angkutan Kota atau yang lebih sering disebut dengan angkot khususnya untuk jurusan Ciumbuleuit St. Hall. Pada saat saat tertentu ( pagi hari dan sore hari ) begitu banyaknya pengguna angkutan kota untuk trayek ini mengakibatkan kualitas pelayanan yang meliputi ketepatan waktu, kecepatan, kenyamanan, dan keselamatan yang diperoleh pengguna jasa angkutan berkurang, hal ini tidak diharapkan oleh pemakai angkot yang mendambakan pelayanan yang lebih baik dengan pembayaran tarif yang seminimal mungkin. Untuk mendapatkan data data yang diperlukan, dilakukan survei selama 2 hari ( tgl 15 maret 2004 dan 16 maret 2004 ). Adapun pengamatan dilakukan dengan cara metode survei on bus survey (suvei dalam angkot ), survei wawancara, survei rute, dan tundaan/ngetem. Dari survei diperoleh faktor muat rata rata terbesar untuk satu rit angkot Ciumbuleuit St. Hall via Cihampelas sebesar 105,55 % sedangkan faktor muat rata rata untuk satu rit angkot Ciumbuleuit St. Hall via Sederhana sebesar 97,92 %. Jarak tempuh untuk angkot Ciumbuleuit St. Hall via Cihampelas sejauh 7,5 km dan dalam sehari dihasilkan 21 22 rit yang terbagi dalam 2 shift. Sedangkan jarak tempuh untuk angkot Ciumbuleuit St. Hall via Sederhana sejauh 4,5 km dan dalam sehari dihas ilkan 30 31 rit yang juga terbagi dalam 2 shift. Jumlah armada yang beroperasi setiap harinya pada jalur Ciumbuleuit St. Hall via Cihampelas ini berjumlah 30 unit kendaraan, dan untuk jalur Ciumbuleuit St. Hall via Sederhana jumlah armada yang beroperasi setiap harinya berjumlah 53 unit kendaraan. Dan kapasitas maksimum kendaraan 12 penumpang. Jumlah armada cukup memadai karena pada jurusan ini frekuensi naik turun penumpang tergantung dari kegiatan perkuliahan UNPAR khususnya pagi hari, hal ini menyebabkan pada jam jam tertentu jumlah armada yang dioperasikan tidak seimbang dengan jumlah penumpang yang ada.

DAFTAR ISI Halaman SURAT KETERANGAN TUGAS AKHIR i SURAT KETERANGAN SELESAI TUGAS AKHIR..ii ABSTRAK iii PRAKATA iv DAFTAR ISI.vi DAFTAR NOTASI DAN SINGKATAN ix DAFTAR GAMBAR...xi DAFTAR TABEL...xii DAFTAR LAMPIRAN..xiii BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang......1 1.2 Maksud dan Tujuan Penulisan..2 1.3 Ruang Lingkup Pembahasan.2 1.4 Sistematika Pembahasan...2 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Parameter lalu lintas.. 4 2.1.1 Volume 5 2.1.2 Kecepatan........6 2.1.2 Kerapatan........9 vi

2.2 Angkutan Perkotaan.....9 2.2.1 Karakteristik Angkutan Kota...9 2.2.2 Trayek 10 2.3 Kinerja Operasi 12 2.3.1 Waktu Perjalanan dan Tundaan.. 12 2.3.2 Evaluasi Jumlah Armada....13 2.3.3 Faktor Muat 14 BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Metodologi penelitian..15 3.2 Pemilihan Lokasi dan Waktu Survei 16 3.2.1 Waktu Survei...18 3.2.2 Peta Rute Angkot Ciumbuleuit St. Hall..17 3.2.3 Rute Angkot Ciumbuleuit St. Hall..19 3.1 Metodologi penelitian...19 3.3.1 Data survei.20 3.3.2 Data wawancara...27 BAB 4 ANALISIS DAN PEMBAHASAN 4.1 Analisis Kinerja Operasi Angkot.. 28 4.1.1 Data Masukan 29 4.1.2 Penentuan waktu tempuh rata rata.....31 4.1.3 Penentuan kecepatan rata rata....32 4.1.4 Penentuan Selang Waktu Penumpang Naik dan Turun.33 vii

4.1.4 Penentuan faktor muat...34 4.2 Hasil dan Pembahasan..35 BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan.37 5.2 Saran...39 DAFTAR PUSTAKA.40 LAMPIRAN 41 viii

DAFTAR NOTASI DAN SINGKATAN D = Kerapatan. d = Panjang ruas jalan. HV = Kendaraan berat. LF = Faktor muat. LV = Kendaraan ringan. MC = Sepeda motor. n = Jumlah kendaraan. Rit = Perjalanan yang dilakukan dari titik A menuju ke titik B. S tp = Selang waktu tunggu penumpang. t = Waktu. U = Kecepatan. U i = Kecepatan setempat. U s = Kecepatan rata rata ruang. U t = Kecepatan rata rata waktu. V = Volume. W T = Waktu tempuh. ix

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 3.1 Bagan Alir Tahapan Penelitian...17 Gambar 3.2 Peta Rute Angkot Ciumbuleuit St. Hall...18 x

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 3.1 Waktu tempuh angkot dalam 1 rit rute Ciumbuleuit St. Hall via Cihampelas...20 Tabel 3.2 Waktu tempuh angkot dalam 1 rit rute Ciumbuleuit St. Hall via Sederhana...21 Tabel 3.3 Tabel 3.4 Data kecepatan angkot Ciumbuleuit St. Hall via Cihampelas...22 Data kecepatan angkot Ciumbuleuit St. Hall via Sederhana...23 Tabel 3.5 Selang waktu penumpang naik dan turun angkot Ciumbuleuit St. Hall via Cihampelas...25 Tabel 3.6 Selang waktu penumpang naik dan turun angkot Ciumbuleuit St. Hall via Sederhana...25 Tabel 3.7 Jumlah penumpang pada rit 1 angkot Ciumbuleuit St. Hall via Cihampelas...26 Tabel 3.8 Jumlah penumpang pada rit 1 angkot Ciumbuleuit St. Hall via Sederhana...27 Tabel 4.1 Data penumpang naik dan turun pada angkot Ciumbuleuit St. Hall via Cihampelas arah Ciumbuleuit St. Hall...30 Tabel 4.2 Data penumpang naik dan turun pada angkot Ciumbuleuit St. Hall via Cihampelas arah St. Hall Ciumbueluit...30 Tabel 4.3 Data penumpang naik dan turun pada angkot Ciumbuleuit St. Hall via Sederhana arah Ciumbuleuit St. Hall...31 xi

Tabel 4.4 Data penumpang naik dan turun pada angkot Ciumbuleuit St. Hall via Sederhana arah St. Hall Ciumbueluit...31 Tabel 4.5 Waktu tempuh angkot dalam 1 rit rute Ciumbuleuit St. Hall via Cihampelas...32 Tabel 4.6 Waktu tempuh angkot dalam 1 rit rute Ciumbuleuit St. Hall via Sederhana...33 Tabel 4.7 Tabel 4.8 Data kecepatan angkot Ciumbuleuit St. Hall via Cihampelas...34 Data kecepatan angkot Ciumbuleuit St. Hall via Sederhana...35 Tabel 4.9 Data faktor muat pada angkot Ciumbuleuit St. Hall via Cihampelas...37 xii

DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1 Lampiran 2 Faktor Muat...44 Grafik Faktor Muat...50 xiii