BAB 2 PERINTAH DASAR BAHASA C. %d = type data varibel

dokumen-dokumen yang mirip
Algoritma Pemrograman. Fery Updi,M.Kom

Algoritma Pemrograman 2B (Pemrograman C++)

BAB IV INPUT DAN OUTPUT

BAB III PERINTAH INPUT OUTPUT

Pada bahasa pemrograman C++, dapat dibuat program dengan beberapa sub-program sesuai dengan keinginan dengan menggunakan fungsi.

FUNGSI INPUT & OUTPUT

KURSUS ONLINE JASA WEBMASTERS

Algoritma dan Pemrograman

Dosen : Dede Kurniadi, S.Kom.,M.Kom HP :

PENGENALAN BAHASA C. A. Struktur Kode Program dalam Bahasa C Secara garis besar, suatu kode program dalam bahasa C memiliki struktur umum seperti ini:

Tipe Data Dasar. Data bisa dinyatakan dalam bentuk konstanta atau variabel.

DASAR PEMROGRAMAN. PENGENAL dan VARIABEL

Bab 2. Dasar-Dasar Pemrograman C

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

BAB III Pengenalan Tipe Data dan Bahasa Pemrograman C/C++

ALGORITMA (2) Mengupas Kentang

PENGERTIAN C++ DAN FUNGSI-FUNGSINYA

Struktur Data adalah : suatu koleksi atau kelompok data yang dapat dikarakteristikan oleh organisasi serta operasi yang didefinisikan terhadapnya.

Data bisa dinyatakan dalam bentuk konstanta atau variabel.

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

BAB V INPUT DAN OUTPUT

Dasar-dasar Pemrograman C DASAR PEMROGRAMAN & ALGORITMA

Tipe Data dan Variabel. Dosen Pengampu Muhammad Zidny Naf an, M.Kom

BAB 2. FUNGSI INPUT OUTPUT

Pertemuan ke 8. GRAFIK FUNGSI Diketahui fungsi f. Himpunan {(x,y): y = f(x), x D f } disebut grafik fungsi f.

Tipe Data Dasar. Berdasarkan jenisnya, data dapat dibagi menjadi lima kelompok dinamakan tipe data dasar, yaitu:

Kuliah III - Dasar Pemrograman

Algoritma dan Pemrograman. Pertemuan Ke-5 Input dan Output

Tipe data dasar merupakan tipe data yang disediakan oleh kompailer, sehingga dapat langsung dipakai Dalam algoritma dan pemrograman yang termasuk dala

SEKILAS JENIS-JENIS OPERATOR OPERATOR PENUGASAN OPERATOR ARITMATIKA OPERATOR MAJEMUK

PENGENALAN BAHASA C DAN C++

PERTEMUAN 3 KONSEP TIPE DATA

Praktikum 3 DASAR-DASAR PEMROGRAMAN C

Struktur Dasar Bahasa C Tipe Data Dalam bahasa C terdapat lima tipe data dasar, yaitu :

Pengambilan Keputusan DASAR PEMROGRAMAN

Struktur Data adalah : suatu koleksi atau kelompok data yang dapat dikarakteristikan oleh organisasi serta operasi yang didefinisikan terhadapnya.

Struktur Data adalah : suatu koleksi atau kelompok data yang dapat dikarakteristikan oleh organisasi serta operasi yang didefinisikan terhadapnya.

PRAKTIKUM 1. Dasar-Dasar Matlab. (-), perkalian (*), pembagian (/) dan pangkat (^). Simbol ^ digunakan untuk

BAB II DASAR-DASAR PEMROGRAMAN C

Teori Algoritma. Struktur Algoritma

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

INPUT DAN OUTPUT BAHASA C

Pre Lab P 03 Tipe Data, Operator dan Expresi

MODUL 1. Teori Bilangan MATERI PENYEGARAN KALKULUS

MATERI/BAHAN PRAKTIKUM PENDAHULUAN DAN PENGENALAN (IDENTIFIER)

PRAKTIKUM 3 DASAR PEMROGRAMAN C

MODUL IV OPERASI DASAR MASUKAN DAN KELUARAN

PRAKTIKUM 3 DASAR PEMROGRAMAN C

Achmad Solichin.

Input/Output. Input/output Memformat keluaran Pengolahan karakter dan String

BAB 2 TIPE-TIPE DATA TURBO C++

STMIK AMIKOM YOGYAKARTA. Kusnawi, S.Kom, M.Eng

PSEUDOCODE TIPE DATA, VARIABEL, DAN OPERATOR

MENAMPILKAN HASIL Operasi Keluaran (Output)

Bahasa C-M6 By Jamilah, Skom 1

Mengenal Subroutine pada Pemrograman C Dian Wirdasari

Pengenalan Bahasa C week 1

INPUT OUTPUT. cout. Digunakan untuk mencetak suatu informasi ke layar Contoh : cout << Halo Teknik Informatika

KATA PENGANTAR. Penulis. Raizal Dzil Wafa M.

MODUL 2 INTERNET PROGRAMMING : PHP (2)

BAB 4 PENGENALAN BAHASA C

Bab 3. Decision 1 (Pengambilan Keputusan)

Tipe Data dan Variabel

SYNTAX PHP Rumus dan Matematika

FUNGSI. Blok fungsi juga diawali dengan kata cadangan Begin dan di akhiri dengan kata cadangan End dan titik koma.

PERTEMUAN 7 REVIEW (QUIZ)

.::BAB II.::MENGENAL PASCAL

TIPE DATA DAN OPERASI I/O

Operator untuk operasi aritmatika yang tergolong sebagai operator binary adalah: Perkalian Pembagian Sisa Pembagian (mod) Penjumlahan 6 2

MODUL DUA VARIABEL DAN TIPE VARIABEL

Pengenalan Pascal. Sejarah Singkat Pascal

BAB 3 PERINTAH INPUT OUTPUT

Tipe Data dan Operator

A. TUJUAN 1. Menjelaskan tentang prinsip dasar fungsi. 2. Menjelaskan tentang.parameter formal dan parameter aktual

Pertemuan 8: Pengenalan Bahasa Pemrograman Persiapan pembuatan program bahasa C Struktur program bahasa C Tipe Data dan Variabel dalam bahasa C

Algoritme dan Pemrograman

Algoritma & Pemrograman #3

Praktikum 4 PENGAMBILAN KEPUTUSAN

Turbo C adalah tool yang dipakai untuk membuat code program dalam bahasa C ataupun C++. Berikut adalah jendela utama Turbo C

Algoritma & Pemrograman FUNGSI. Pengampu : Agus Priyanto, M.Kom SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI TELEMATIKA TELKOM. Smart, Trustworthy, And Teamwork

Operasi Input Output

Dasar Komputer & Pemrogaman 2A

Algoritma & Pemrograman 1B BASIC

Tipe Data dan Operator dalam Pemrograman

P3 Pengantar Pemrograman C

elemen Dasar Bahasa Pemrograman C

BAB IV. OPERATOR DAN STATEMENT

P 4 Bab 3 : Dasar Pemrograman C

Pert 1 Struktur Data (mengajarkomputer.wordpress.com)

Struktur Bahasa C dan C++

Contoh Program C++ Sederhana. Script Program : #include<conio.h> #include<stdio.h> main() { cout<< Selamat Datang Di Lab H <<endl;

MODUL II FUNGSI NUMERIK. A. TUJUAN Memahami mengenai penggunaan numerik. Membuat program numerik sederhana menggunakan VB.

JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK Universitas Widyatama UJIAN TENGAH SEMESTER TA. 2009/2010

RINGKASAN PEMROGRAMAN QUICK BASIC

PENGENALAN BAHASA C. Praktikum 3

Pengantar dalam Bahasa Pemrograman Turbo Pascal Tonny Hidayat, S.Kom

9/9/2011 ILKOM IPB 1 ALGORITME DAN PEMROGRAMAN. Review: Algoritme dan Program. Bahasa tingkat rendah (low level language)

Fungsi : Dasar Fungsi

Tipe Data dan Variabel

JENIS DATA SEDERHANA & INPUT/OUTPUT DATA

Transkripsi:

BAB 2 PERINTAH DASAR BAHASA C A. PERINTAH TAMPILAN/CETAK DILAYAR SYNTAX : printf(.text ); Atau printf(.text %d.,variable); SYNTAX : puts(.text.. ); printf( \n ); %d = type data varibel \n= menekan enter. Kursor berpindah ke bawah B. PERINTAH MASUKKAN/ INPUT Perintah input merupakan perintah masukkan dari keyboard. Perintah input terbagi dua yaitu : - Input tidak langsung / pemesanan variable berupa non konstanta SYNTAK INPUT : scanf(..%type data, &variable) scanf( %d,&variabel); tipe data integer scanf( %c,&variabel); tipe data character scanf( %s,&variabel); tipe data string scanf( %ld,&variabel); tipe data long integer / double scanf( %f,&variabel); tipe data float /pecahan scanf( %lf,&variabel); tipe data long float /pecahan digit banyak SYNTAK INPUT KHUSUS HURUF : gets(variable); contoh 2.1 penggunaan gets char nama[12], alamat[20], kota[12]; printf("masukkan Nama Anda = ");gets(nama); /** gets untuk char **/ printf("masukkan Alamat Anda = ");gets(alamat); /** gets untuk char **/ printf("masukkan Kota = ");gets(kota); /** gets untuk char **/ printf("nama Anda adalah = %s \n",nama); /** menampilkan dengan %s **/ printf("alamat Anda adalah = %s \n",alamat); /** menampilkan dengan %s **/ printf("kota Anda adalah = %s \n",kota); /** menampilkan dengan %s **/ Dosen : Dede Kurniadi, S.Kom 4

C. PERINTAH OUTPUT TERHADAP INPUT SYNTAX : printf(.text ); Atau printf(.text %d.,variable); %d = type data varibel Contoh 2.2 penggunaan Scanf untuk angka integer = bulat /**** program menggunakan scanf untuk integer ***/ int no, nilai; printf("masukkan Nomor Anda = ");scanf("%d",&no); /** scanf utk angka **/ printf("masukkan Nilai Anda = ");scanf("%d",&nilai); /** scanf utk angka **/ printf("nomor Anda adalah = %d \n",no); /** menampilkan dengan %d **/ printf("nilai Anda adalah = %d \n",nilai); /** menampilkan dengan %d **/ Contoh : 2.3 Menggunakan Scanf pada pecahan = float /**** program menggunakan scanf untuk pecahan /float ***/ main() int no; float hasilbagi, nilai; printf("masukkan Nomor Anda = ");scanf("%d",&no); /** scanf utk angka **/ printf("masukkan Nilai Anda = ");scanf("%f",&nilai); /** scanf utk angka**/ hasilbagi=nilai/2; printf("nomor Anda adalah = %d \n",no); /** menampilkan dg %d **/ printf("nilai Anda adalah = %f \n",nilai); /** menampilkan dg %f **/ printf("nilai Hasil bagi = %8.2f \n",hasilbagi);/** menampilkan dg %f **/ //** %8.2f 8 di depan koma dan 2 digit di belakang koma */ Dosen : Dede Kurniadi, S.Kom 5

D. KOMENTAR Perintah komentar atau keterangan merupakan program yang tidak melakukan eksekusi apa-apa. Perintah tersebut boleh ditulis boleh tidak, manakala ingin ditulis hanya untuk sebagai keterangan/ dokumentasi program saja. Memberi komentar atau keterangan tidak menyebabkan program error. SYNTAX : /* komentar di sini..*/ Contoh /* ini hanya tulisan keterangan program tidak dieksekusi */ E. OPERATOR MATEMATIKA Operator Makna Contoh Hasil + penjumlahan printf( 3 + 4=%d\n,3+4); 3 + 4=7 - pengurangan printf( 10-5=%d\n,10-5); 10-5=5 / pembagian printf( 15/3=%d\n,15/3); 15/3=5 Pembagian print( 10/5=%2.2f\n,10.0/5.0); 10/5=2.00 pecah * perkalian printf( 5 x 10=%d\n,5*10); 5 x 10=50 % Sisa bagi printf( 23 mod 10=%d\n,23%10); 23 mod 10=3 Sisa bagi printf( 3 mod 2=%d\n,3%2); 3 mod 2 = 1 F. OPERATOR LOGIKA && Logika And (DAN) Logika Or (ATAU)! Logika Not (Ingkar) AND&& OR AND HASIL OR HASIL S S S S S S S B S S B B B S S B S B B B B B B B Dosen : Dede Kurniadi, S.Kom 6

G. OPERATOR PEMBANDING > Lebih Besar < Kurang dari >= Lebih Besar sama dg <= Kurang sama dg = = sama dengan!= tidak sama dg Contoh 2 Latihan Menghitung Luas Persegi Panjang : /**** program menghitung Luas persegi Panjang ***/ int panjang,lebar,hasil; clrscr(); printf("program Hitung Luas Persegi Panjang \n"); printf("=================================== \n"); printf("masukkan Panjang = ");scanf("%d",&panjang); printf("masukkan Lebar = ");scanf("%d",&lebar); printf("=================================== \n"); hasil=panjang * lebar; printf("hasil Perhitungan Luas Persegi Panjang \n"); printf("luas Persegi Panjang = %d %s \n",hasil, "M persegi"); H. FUNGSI PUSTAKA Fungsi pustaka, disebut juga fungsi standar, fungsi baku atau built-in function, adalah fungsi-fungsi khusus yang telah tersedia dalam bahasa pemrograman. Nama Fungsi abs (x) sqrt (x) exp (x) log (x) log10 (x) fabs (x) ceil (x) floor (x) pow (x, y) fmod (x, y) sin (x) cos (x) tan (x) Keterangan Menghitung nilai mutlak dari x; x bilangan bulat Menghitung akar pangkat 2 dari x Eksponen dari x, e x Menghitung logaritma basis e dari x, e log x Menghitung logaritma basis 10 dari x, 10 log x Menghitung nilai mutlak dari x; x bilangan real Membulatkan x ke bilangan bulat terkecil yang lebih besar dari x Membulatkan x ke bilangan bulat terbesar yang lebih kecil dari x Menghitung x pangkat y Menghitung bilangan pecahan sisa pembagian x/y Menghitung sinus dari x; x dalam radian Menghitung cosinus dari x; x dalam radian Menghitung tangen dari x; x dalam radian Dosen : Dede Kurniadi, S.Kom 7

Contoh ekspresi yang melibatkan variabel dan fungsi pustaka: Ekspresi aljabar Ekspresi bahasa C B A D C A + B / C + D B A C D A + B / (C + D) A B D C (A + B) / C + D A B C D (A + B) / (C + D) b b 2 4ac 2a 2 x 10 x 5 3 ( b + sqrt(b*b 4 * a * c)) / (2 * a) abs(x*x 10) / 3 + x + 5 x 5 30 sqrt(x + 5) 30 y x 5 2e pow (x, 5) + 2 * exp(y) LATIHAN 1. Tentukan apakah penamaan pengenal berikut benar atau salah: a. AB4336PE e. x1 b. sisi a f. diskon c. 2kali g. harga@ d. jumlah2 h. rata rata 2. Hitunglah nilai dari ekspresi berikut: a. 5 + 10 / 2 d. 2 + 8 * 4 3 b. 100 / (3 + 2) e. 13 6 * 2 c. 5 * (2 + 10) f. 10 * (7 3) / 2 + 13 3. Misalkan nilai variabel x, y, dan z masing-masing bernilai x = 3, y = 4, dan z=5, hitunglah nilai dari ekspresi berikut: a. 5 * x + 10 / z d. 2 * x + 8 * y 3 b. 100 / (y * z) e. 6 * x 6 * y c. x * (2 + 10) + y f. (x + y + z) / 2 10 4. Tulislah ekpresi aljabar berikut ke dalam ekspresi C: p 5a 7b 2( c 4) x 10 q x 12y r ( 8 a)(6 b) c s 2x 2 3y 4 10x 7a t c 10 2 3b 25 c 13 Dosen : Dede Kurniadi, S.Kom 8