Action!!! SEKOLAH TINGGI PERFILMAN SURABAYA TUGAS AKHIR- RA

dokumen-dokumen yang mirip
POKOK PERMASALAHAN. Tema: PANGGUNG KURIKULUM

BAB II DESKRIPSI PROYEK

TEMA DAN KONSEP. PUSAT MODE DAN DESAIN Tema : Dinamis KONSEP RUANG KONSEP TAPAK LOKASI OBJEK RANCANG

BAB V ANALISIS KONDISI LINGKUNGAN. Utara : Jl. Kebon Bibit, Pasar Balubur. Selatan : Jl. Kebon Kembang, pemukiman penduduk.

BAB 4. Analisa. Berdasarkan studi banding dan studi literatur, dapat disimpulkan beberapa bagian fungsional seperti berikut:

BAB V HASIL. Tabel 5.1 Program Ruang Unit Pengelola No Nama Ruang Jumlah Luas Kegiatan Utama (Administrasi) A. Pengelola Yayasan 1.

PENGENALAN OBJEK. SIDANG TUGAS AKHIR SEKOLAH TINGGI MODE SURABAYA Tema HAUTE COUTURE Cherry Candsevia Difarissa

by N a d j m a A c h m a d _ Arena Olahraga (Sportainment) Dosen Pembimbing : Ir. HARI PURNOMO, M.BDG.SC

BAB IV ANALISIS 4.1 Analisis Kegiatan Kegiatan Utama

BAB V PROGRAM DASAR PERANCANGAN DAN PERENCANAAN ARSITEKTUR

Fasilitas Utama. Ruang Perawatan Wajah Ruang Perawatan Tubuh Ruang Perawatan Tangan

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN TRANS STUDIO SEMARANG. Keg. Penerima Gate / Main Entrance Disesuaikan Parkir Pengunjung 16.

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN GELANGGANG RENANG

BAB IV ANALISA PERANCANGAN. tempat pendidikan pembuatan dan produksi film yang harus mempunyai studio

FASILITAS HIBURAN DAN OLAHRAGA UNTUK REMAJA

BAB III DESKRIPSI PROYEK

BAB IV ANALISA PERENCANAAN

LOKASI LAHAN. LOKASI Lahan berada di Jalan Manyar Kerto Adi. Lokasi ini berdekatan dengan kawasan pemukiman, rumah sakit dan juda sarana olah raga.

PUSAT SINEMA SIDOARJO

BAB V LANDASAN PROGRAM DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB 5 KONSEP DASAR PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN. V.1 Konsep Dasar Perencanaan dan Perancangan

STANDAR UKURAN KEBUTUHAN RUANG. No. Sub Bagian Letak Kebutuhan Ruang Luasan Sumber. Parkir Mobil (70 unit) 875 m 2 Neufret.

BAB VI HASIL RANCANGAN. Konsep desain kawasan menggunakan tema combined methapor dari

Sudirman Green Office

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Manusia adalah makhluk hidup yang bergerak aktif dengan segudang

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB 5 KONSEP DAN PROGRAM DASAR PERENCANAAN DAN PERANCANGAN. Ruang Kapasitas Unit Ruang

MALANG KEAGUNGAN ISLAMIC CENTER PROYEK AKHIR RA I RIAN FAUZI I PEMBIMBING: Ir. M. SALATOEN, MT

No Fasilitas Ruang Unit Pendekatan

BAB V HASIL RANCANGAN

BAB 4 PENDEKATAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

arsitektur fakultas teknik sipil dan perencanaan

BAB IV ANALISA PERENCANAAN. Dalam analisa perencana dan perancangan Arsitektur, terdapat bebrapa hal yang menjadi bahan pertimbangan antara lain:

OBYEK SURABAYA VIRTUAL GAME CENTER

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN REDESAIN TERMINAL TERBOYO

BAB II DESKRIPSI PROYEK

BAB 3 SRIWIJAYA ARCHAEOLOGY MUSEUM

PUSAT PERBELANJAAN, KANTOR SEWA DAN APARTEMENT DI MEGA KUNINGAN JAKARTA

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

6.1 Program Dasar Perencanaan

BAB II DESKRIPSI KHUSUS PROYEK

BAB VI HASIL PERANCANGAN. Perancangan Fasilitas Pendukung Kawasan Kampung Inggris Pare

BAB V KONSEP PERANCANGAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

GEDUNG ORKESTRA SURABAYA Harmoni

BAB V KONSEP PERANCANGAN V.1 Organisasi Ruang a. organisasi ruang

BAB II TINJAUAN UMUM PROYEK

TA Sekolah Alam Gunungpati

ADVENTURE CENTRE. ROMA SUHERMAN Jurusan Teknik Arsitektur, FTSP, Universitas Gunadarma

INDIE CINEMA CENTRE DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR BERKELANJUTAN DI KOTA BANDUNG

BAB II STUDI PUSTAKA DAN STUDI BANDING. Dalam desain Gedung Kantor LKPP terdapat 13 point target

BAB V ANALISIS PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

TUJUAN JENIS KEGIATAN. Latar Belakang Pemilihan OBJEK

PUSAT PELATIHAN BASKET KLUB SAHABAT SEMARANG

BAB V KONSEP PERANCANGAN. Konsep dasar perancangan beranjak dari hasil analisis bab sebelumnya yang

TERM OF REFERENCE (TOR) FESTIVAL FILM PELAJAR NASIONAL SUKABUMI MOVIE AWARD (SUKMA) TAHUN 2014

Citywalk Kalimas di Surabaya

[STASIUN TELEVISI SWASTA DI JAKARTA]

BAB II DESKRIPSI PROYEK

BAB IV PENGEMBANGAN STASIUN KERETA API PEMALANG DI KABUPATEN PEMALANG

BAB V HASIL. Potential Demand tim produksi komik dan animasi = standar x 6 (genre) Berikut perhitungan program ruang Animated Comic Studio:

PUSAT RISET DAN PELATIHAN TIK DI MALANG RATNA HANDAYANI

BAB I PENDAHULUAN. terlihat di kota Yogyakarta. Ini terlihat dari banyaknya komunitaskomunitas

BAB V KONSEP. perencanaan Rumah Susun Sederhana di Jakarta Barat ini adalah. Konsep Fungsional Rusun terdiri dari : unit hunian dan unit penunjang.

1. Penumpang ANALISA LAHAN PABRIK KARET. 2. Pengunjung 3. Pengantar. 6. Pedagang / penyewa stan JEMBATAN SUTOYO JALAN SUTOYO PEMUKIMAN

BAB II DESKRIPSI PROYEK

FASILITAS PECINTA SEPEDA DI SURABAYA

BUPATI TRENGGALEK PROVINSI JAWA TIMUR

BAB IV ANALISIS PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB VII PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN GEDUNG KULIAH SISTEM KOMPUTER UNIVERSITAS DIPONEGORO

BAB III ANALISIS. b. Bangunan dengan bentuk arsitektur yang unik dan menarik, namun tetap efisien biaya dalam pembangunan dan pemeliharaannya.

BAB V PROGRAMMING. Luas (m 2 ) (orang) (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) KELOMPOK KEGIATAN MASJID

BAB III PERENCANAAN PROYEK

Konsep BAB V KONSEP. 5.1 Kerangka Konsep. 5.2 Konsep Young Dynamic

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi yang pesat di Indonesia diimbangi dengan

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

Jenis informasi pada siaran TV 1. Berita. Beberapa stasiun siaran TV mengemas berita ini sesuai dengan selera masing-masing.

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB I PENDAHULUAN. 1 Universitas Sumatera Utara

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BOUTIQUE HOSTEL DI SOLO

TUGAS AKHIR 131/ BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB VI HASIL RANCANGAN

Penerapan Tema Cablak pada Rancangan Rumah Budaya Betawi

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

BAB V DESKRIPSI HASIL RANCANGAN

Sekolah Fotografi di Denpasar

BAB V PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN HOTEL BISNIS BINTANG 4

Rancang Bangun Gedung Kampus

BAB IV KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BERITA ACARA SIDANG KELAYAKAN LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR (LP3A) TUGAS AKHIR PERIODE 126/48

Solusi Hunian Bagi Pekerja dan Pelajar di Kawasan Surabaya Barat Berupa Rancangan Desain Rusunawa

BAB III DESKRIPSI PROYEK. : Relokasi Pasar Astana Anyar Pasar Festival. : PD Pasar Bermartabat Kota Bandung. : Jl. Astana Anyar

Desain Interior Cinema 21 Dengan Suasana Gothic

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

PENGEMBANGAN STASIUN KERETA API PEMALANG DI KABUPATEN PEMALANG

TUGAS AKHIR DASAR PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR (DP3A) AKADEMI FILM SURAKARTA (PENEKANAN PADA BENTUK METAFORA)

PUSAT SENI PERTUNJUKAN MEDAN ARSITEKTUR METAFORA LAPORAN PERANCANGAN TKA TUGAS AKHIR SEMESTER B TAHUN AJARAN 2010 / 2011

Transkripsi:

TUGAS AKHIR- RA. 091381 SEKOLAH TINGGI PERFILMAN SURABAYA Action!!! SITA INDAH SARI 3205100092 Dosen Kordinator: Ir. M. SALATOEN P. MT Dosen Pembimbing : Ir. IGN Antaryama, Ph. D

Definisi Obyek Rancang SEKOLAH TINGGI PERFILMAN SURABAYA Perguruan tinggi yang menyelenggarakan pendidikan ilmiah dan/atau pendidikan professional di bidang yang bersangkutan dengan film. Mengajarkan proses awal pembuatan sebuah film hingga dapat dinikmati oleh penonton. L jenjang D3 & S1, kursus singkat (3-6 bulan) kurikulum & program studi Kurikulum & program studi Sekolah Tinggi Perfilman Surabaya mengacu kepada kurikulum & program studi yang ditawarkan FFTV-IKJ (www.fftvikj.com, 23-01-09, 12:00WIB) estimasi jumlah mahasiswa Jenjang D3: 70 orang/tahun Jenjang S1: 100 orang/tahun Kursus singkat: 3 x 20 org/gelombang

Sasaran Obyek Rancang Sasaran utama dari segi lokasi generasi muda Surabaya dan sekitarnya. Sasaran utama dari segi siswa siswa-siswi siswi lulusan SMA/SMK/sekolah sederajat yang memiliki minat di bidang perfilman. Sasaran utama pengunjung dari sifat dan golongannya kalangan pelajar, mahasiswa, dan komunitas penggemar film. Sasaran utama dari segi pengelola kalangan sineas profesional. Kegiatan yang Diwadahi Kegiatan pendidikan Kegiatan apresiasi festival film, pemutaran film indie Kegiatan pengelolaan

Fasilitas Fasilitas umum : Entrance hall Ruang tunggu Kafetaria Student lounge ATM centre Fotocopy dan penjilidan Jasa pengiriman barang Toko peralatan Mushola Toilet Fasilitas apresiasi : - Movie theater - Ruang seminar - Galeri film - Klub film - Ruang BEM - Advertising consultant Fasilitas pendidikan : Ruang kelas teori Lab audio Lab sinematografi Lab editing Lab computer Lab bahasa Lab telecine Lab fotografi Studio shooting Mini studio Studio produksi Studio artistik Private screening room Perpustakaan Ruang simpan karya mahasiswa Fasilitas pengelola : Ruang rektor Ruang pembantu rektor Divisi administrasi Divisi keuangan Divisi kemahasiswaan Ruang dosen Ruang rapat Kantor humas Kantor pelayanan mahasiswa Fasilitas servis : Ruang peralatan artistik Ruang simpan kamera Gudang Pantry Janitor Ruang ME

Tinjauan Site Lokasi obyek rancang : Universitas it Putra Bangsa, Jl. Arief Rahman Hakim 107-109. Keterangan : 1. Kawasan perdagangan dan jasa 2. Kawasan fasilitas umum 3. Kawasan perumahan BATAS-BATAS : Utara : Sawah Selatan : RS Putri, rumah makan Timur : Masjid UPB, Convention Hall Barat : Bengkel dan Optik Nusa 3 Kel. Klampisngasem 1 3 SITE KAMPUS UPB 2 SITE KAMPUS UPB 2 Luas : ± 2,5 ha KDB : 50% KLB : 100-150% Ketinggian bangunan : 1-3 lantai GSB : 5-10 m 2 U 3 Potensi & PermasalahanSite Akses menuju lokasi mudah. Jalan utamanya dilewati oleh sejumlah angkutan umum sehingga memudahkan mobiltas pengguna dan pengunjung obyek rancang. Dekat dengan beberapa perguruan tinggi. Hal ini dapat menjadi aspek yang menguntungkan bagi pihak kampus karena sasaran pengunjung movie theater adalah siswa sekolah dan mahasiswa. Jalan ini berdekatan dengan perempatan yang merupakan titik rawan kemacetan. Pada jam-jam kerja jalan raya di depan lokasi sangatlah ramai.

Tema ACTION!!! Perintah yang diberikan oleh sutradara film ketika peralatan rekam dan film di kamera berjalan dengan kecepatan merekam, menunjukkan bahwa tindakan/aksi dalam adegan akan dimulai. Effendy, Heru (2002). Mari Membuat Film. Panduan, Yogyakarta. karakteristik ACTION!!! Antusias didominasi i i oleh warna merah yang memilki i karakter membangkitkan energi, hangat, dan bersemangat Tegas dan Jelas bentuk dengan sudut-sudut tajam dan garis-garis tegas Action adalah ABA-ABA Metafora kombinasi KONSEP BENTUK Segera/Cepat Obyek rancangan menggunakan bentuk yang progresif, mengarah kepada sesuatu, memiliki ujung yang dipentingkan. Keras Obyek rancangan menghadirkan bentuk-bentuk yang berkesan kokoh. bagian ujung dari clapboard yang terbuka Untuk merepresentasikan pola garis hitam putih pada clapboard, dibuatlah selubung yang melilit permukaan bangunan utama

KONSEP GUBAHAN MASSA & RUANG LUAR D Keterangan : A : Bangunan Utama B : Gedung Serba Guna C : Outdoor Shooting Studio D : Parkir mobil E : Parkir motor D B E C E A Bangunan ini keseluruhan terdiri dari dua massa, yiatu bangunan utama dan gedung serba guna. Peletakan kedua massa mengacu pada tema. Kedua massa ditata t dengan merepresentasikan bentuk ujung clapboard yang bergaris hitam-putih Kedua massa ditata seperti membentuk huruf V sehingga tercipta ruang luar diantara dua massa yang digunakan sebagai outdoor shooting studio. View dari parkir mobil untuk pengguna sekolah.