BAB I PENDAHULUAN. 1 Universitas Indonesia

dokumen-dokumen yang mirip
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. melainkan juga menunjukkan prospek pada masa yang akan datang.

BAB I PENDAHULUAN. diperhatikan karena berkaitan dengan going concern perusahaan. Ada beberapa

N, 2015 PENGARUH PENGUNGKAPAN AKUNTANSI LINGKUNGAN TERHADAP KINERJA KEUANGAN

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. perekonomian dunia bersama Amerika Serikat dan China. Hal ini merupakan

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan memproduksi barang dan jasa untuk. dan bau, tanah yang subur menjadi tanah yang humus.

DAFTAR ISI... ABSTRACT... RINGKASAN... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN...

BAB I PENDAHULUAN. saham dan menjaga kelangsungan hidup perusahaan tersebut. Tujuan perusahaan untuk memperoleh profit tentunya harus didukung

BAB I PENDAHULUAN. Banyak perusahaan swasta kini mengembangkan apa yang disebut Corporate

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. bertujuan mengeruk keuntungan semata. Kontribusinya terhadap komunitas hanya

BAB I PENDAHULUAN. sosial perusahaan (Corporate Social Responsibility), tentang komitmen

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Dewasa ini, persaingan dalam dunia bisnis sudah semakin ketat. Hal ini dapat

BAB II LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. untuk mengatasi kerusakan lingkungan. Di antaranya konsumen, stakeholder,

BAB I PENDAHULUAN. disajikan dalam laporan keuangan perusahaan. Angka laba diperkirakan untuk

BAB I PENDAHULUAN. dapat memilih alternatif investasi yang memberikan return yang paling

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Corporate social responsibility (CSR) merupakan klaim agar. perusahaan tak hanya beroperasi untuk kepentingan para pemegang saham


SKRIPSI. Oleh : ANGGORO NUR FAJAR B

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan berada dalam lingkungan masyarakat dimana setiap aktivitas

BAB I PENDAHULUAN. keuangan mengenai suatu entitas. Informasi tersebut disajikan dalam bentuk

BAB I PENDAHULUAN. inflasi, dimana hingga Februari 2016 inflasi Indonesia sebesar 4,42%. Salah satu

BAB I PENDAHULUAN. Fenomena perkembangan isu Corporate Social Responsibility (CSR) cukup

pada perusahaan sektor pertambangan dan otomotif di Indonesia Disusun Oleh : Alif Puspo Ardianto F BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Pertumbuhan ekonomi di Indonesia terus meningkat setiap tahunnya. Hal ini

BAB I PENDAHULUAN. oleh pemegang saham dan calon investor untuk mengambil keputusan dalam

BAB I PENDAHULUAN UKDW. Tanggungjawab sosial perusahaan atau Corporate Social Responsibility mungkin

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. harga saham telah menjadi objek penelitian yang menarik di kalangan para

BAB I PENDAHULUAN UKDW. environmental responsibility (Bakdi Soemanto dkk, 2007). Dari penjelasan diatas

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. para pemodal atau investor untuk melakukan diversifikasi investasi, membentuk

BAB I PENDAHULUAN. ditimbulkan sebagai akibat dari aktivitas operasional perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. hidup (Purnawan, 1996). Dampak pencemaran lingkungan oleh limbah industri

BAB I PENDAHULUAN. pemerataan kesejahteraan dalam bidang sosial, ekonomi, pendidikan, dan bidangbidang

BAB I PENDAHULUAN. debt to equity ratio, rasio profitabilitas yaitu return on equity, earning per

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Saat ini, stakeholder semakin menyadari betapa pentingnya lingkungan

BAB I PENDAHULUAN. tanggung jawab sosial dan lingkungan yang berlaku bagi perseroan yang mengelola atau

BAB I PENDAHULUAN. berhubungan dengan perusahaan (stakeholder). Perusahaan seharusnya juga

BAB I PENDAHULUAN. oleh seluruh masyarakat khususnya perusahaan-perusahaan yang bergerak di

BAB I PENDAHULUAN. maupun luar negeri. Selain itu juga penanaman modal atau investasi adalah

BAB I PENDAHULUAN. Kunci utama pencapaian keberlangsungan perusahaan adalah adanya

BAB I PENDAHULUAN. Pasar modal (capital market) merupakan pasar untuk berbagai instrumen

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar belakang

PENGARUH EVA DAN RASIO-RASIO PROFITABILITAS TERHADAP PERUBAHAN HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN YANG GO PUBLIK DI BEI PERIODE

BAB 1 PENDAHULUAN. produksi makanan haram serta bentuk negative externalities lain, Harahap (2011)

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan. Kegiatan eksplorasi, eksploitasi sumber

BAB I PENDAHULUAN. harus memberikan informasi yang berguna bagi investor potensial dan kreditur

BAB I PENDAHULUAN. kegiatan investasi jangka panjang suatu perusahaan yang dapat

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. investasi karena harga saham menunjukkan prestasi emiten, pergerakan harga

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah Sejarah perkembangan akuntansi yang berkembang pesat setelah terjadi

BAB I PENDAHULUAN. investasi di pasar modal berakibat pada meningkatnya investor yang beralih

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. semakin banyaknya muncul perusahaan pesaing yang memiliki keunggulan

BAB I PENDAHULUAN. berkomunikasi dengan pihak investor luar yaitu publik di luar lingkup

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan. Kinerja perusahaan secara langsung ataupun tidak langsung

BAB I PENDAHULUAN. revolusi industri di Inggris ( ), menyebabkan pelaporan akuntansi lebih

BAB I PENDAHULUAN. mudah untuk mengantisipasi kondisi di luar perusahaan yang terus

BAB I PENDAHULUAN. Tanggung jawab sosial perusahaan atau yang lebih dikenal dengan corporate

BAB I PENDAHULUAN. kondisi diluar perusahaan yang harus terus mengalami perubahan.

BAB I PENDAHULUAN. pemegang saham dan bagi perusahaan yang akan membayar dividen. Para

BAB I PENDAHULUAN. diharapkan. Investasi pada sekuritas juga bersifat likuid (mudah dirubah). Oleh karena itu

BAB I PENDAHULUAN. penting untuk diaplikasikan dalam dunia bisnis. Hal tersebut sejalan dengan teori

BAB 1 PENDAHULUAN. Sejarah perkembangan akuntansi yang pesat setelah terjadi revolusi industri

BAB I PENDAHULUAN. saham atau pihak-pihak yang mempunyai kepentingan keuangan tetapi juga

BAB I PENDAHULUAN. Perusahaan merupakan salah satu pelaku ekonomi yang mempunyai

UKDW BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG. Perkembangan ekonomi yang semakin meningkat menuntut perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. ini juga untuk menarik pihak konsumen untuk membeli produk mereka dan

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini International Financial Reporting Standards (IFRS) merupakan isu

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam laporan tahunan perusahaan (annual report). Informasi tambahan itu dapat

BAB I PENDAHULUAN. bentuk tanggung jawab sosial perusahaan terhadap masyarakat.

BAB I PENDAHULUAN. mempertahankan keunggulan kompetitif (competitive advantage) bisnisnya agar

BAB I PENDAHULUAN. yang lebih baik. Akan tetapi usaha-usaha tersebut belum menunjukan hasil

BAB I PENDAHULUAN. perubahan signifikan pada perekonomian di berbagai Negara. Walau krisis

BAB I PENDAHULUAN. dan kekuatan dari perusahaan besar merupakan isu-isu yang semakin menjadi

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Permasalahan lingkungan merupakan salah satu faktor penting yang harus kita

BAB I PENDAHULUAN. dan negatif. Di satu sisi, perusahaan menyediakan barang dan jasa yang diperlukan oleh

BAB I PENDAHULUAN. revolusi industri di Inggris ( ), menyebabkan pelaporan akuntansi lebih

BAB I PENDAHULUAN. 1 Universitas Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. Peran bisnis di seluruh dunia telah berkembang selama beberapa dekade

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan mempunyai keunggulan bersaing (competitive advantage) untuk terus

BAB I PENDAHULUAN. Lingkungan merupakan bagian dari kualitas kehidupan dan tidaklah dapat disangkal

BAB I PENDAHULUAN. kompleks setiap waktunya, menyebabkan pasar modal dan industri sekuritas

BAB I PENDAHULUAN. dari kebutuhan informasi. Informasi yang dibutuhkan berupa informasi UKDW

BAB I PENDAHULUAN. bisnis untuk menjalankan usahanya dengan penuh bertanggung jawab. Pelaku bisnis

BAB I PENDAHULUAN. Sejalan dengan berkembangnya perekonomian, banyak perusahaan yang

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat mengenai proses produksi yang ramah lingkungan yang bertujuan

BAB I PENDAHULUAN. Keberadaan perusahaan di tengah masyarakat, secara langsung. lingkungan di sekitarnya. Dampak positif yang mungkin timbul adalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. diperlukan oleh masyarakat maupun lapangan kerja. Namun di sisi lain tidak

BAB I PENDAHULUAN. dengan pihak yang membutuhkan dana dengan cara memperjual belikan sekuritas

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan pembangunan dan tekhnologi saat ini berdampak pada semakin maju

BAB V PENUTUP. ROA dan ROE pada perusahaan sektor perbankan yang terdaftar (listing) pada Bursa

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Setiap perusahaan akan melakukan kegiatan usaha tertentu untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Menurut asumsi profit maximisation tujuan tersebut umumnya merupakan insentif keuangan berupa profit karena hal tersebut adalah hal yang terpenting. Hal ini sesuai dengan motif ekonomi, yaitu individu akan melakukan tindakan ekonomi jika hal tersebut memberi keuntungan ekonomi baginya. Dalam perhitungan profit, kinerja keuangan perusahaan dan hal-hal yang mempengaruhinya memegang peranan yang sangat penting. Penelitian ini akan membahas mengenai kinerja lingkungan perusahaan (environmental performance) yang diduga mempunyai hubungan dengan kinerja keuangan perusahaan (financial performance). Dilihat dari perspektif pelestarian lingkungan dan keuangan, pemahaman hubungan kinerja lingkungan dengan kinerja keuangan perusahaan menjadi penting ketika perusahaan dituntut untuk mencapai dua tujuan, yaitu tingkat kinerja lingkungan yang tinggi dan kinerja keuangan yang baik. Dalam mencapai tujuannya yaitu profit, perusahaan akan melibatkan banyak pihak. Pihak-pihak yang terkena dampak dari segala kegiatan yang dilakukan oleh perusahaan disebut juga sebagai para pemangku kepentingan (stakeholder). Menurut Clarkson (1994), stakeholder adalah pihak yang mempengaruhi atau akan dipengaruhi oleh keputusan dan strategi perusahaan. Dari sudut pandang perusahaan, stakeholder terbagi menjadi beberapa pihak yang berbeda dan setiap pihak memiliki kepentingan dan keinginan yang beragam. Seiring dengan berjalannya waktu, perhatian para stakeholder terhadap kinerja lingkungan perusahaan akan semakin besar. Para stakeholder memiliki kepentingan dan keinginan yang berbeda terhadap persoalan ini. 1

2 Menurut Collier (2005), keanekaragaman kepentingan yang dimiliki oleh stakeholder menyebabkan timbulnya kemungkinan terjadinya benturan kepentingan antara stakeholder yang satu dengan yang lainnya, seperti masyarakat yang takut akan konsekuensi lokal maupun global dari kegiatan operasional perusahaan serta para investor yang tidak menginginkan adanya penurunan profit. Perusahaan tidak dapat memprioritaskan kepentingan satu pihak saja karena setiap pihak memiliki tingkat kepentingan dan kekuatan untuk mempengaruhi pengambilan keputusan perusahaan yang sama sehingga mereka dapat menjadi ancaman yang sangat besar bagi kelangsungan hidup perusahaan. Meningkatnya perhatian para stakeholder terhadap kinerja lingkungan perusahaan disebabkan oleh isu pemanasan global yang semakin populer, para stakeholder semakin menyadari pentingnya lingkungan hidup dan mulai memberi perhatian lebih terhadap perawatan lingkungan hidup. Proses perubahan lingkungan telah terjadi dan akan terus berlangsung. Saat ini perubahan lingkungan telah mengakibatkan perubahan lingkungan yang serius baik secara kualitatif dan kuantitatif. Menurut Salim (2001), terdapat lima perbedaan perubahan lingkungan masa lalu dan masa kini yaitu: 1) perubahan lingkungan masa lalu berjalan sangat lambat; 2) kerusakan lingkungan akhir-akhir ini bersifat global, melewati batas negara; 3) kerusakan lingkungan masa kini telah menjangkau batas-batas generasi dan merugikan generasi mendatang; 4) banyak kerusakan lingkungan sekarang bersifat tidak dapat dipulihkan kembali; 5) masalah lingkungan tidak lagi terbatas masalah ekologi yang ditangani secara ilmiah belaka. Proses perubahan lingkungan tersebut ikut merubah pandangan para stakeholder terhadap kegiatan operasional perusahaan. Dahulu, para stakeholder memandang perusahaan hanya bertanggung jawab sebatas penyediaan barang dan jasa, lapangan kerja, dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat (Heard dan Bolce, 1981).

3 Stakeholder belum menyadari besarnya pengaruh kegiatan operasional perusahaan terhadap lingkungan hidup di sekitarnya. Namun seiring dengan berjalannya waktu, para stakeholder mulai menyadari bahwa terdapat dampak-dampak sosial yang ditimbulkan oleh kegiatan operasional perusahaan dalam mencapai laba yang maksimal. Dampak-dampak sosial ini semakin lama dirasakan semakin besar dan semakin sulit untuk dikendalikan (Henny dan Murtanto, 2001). Hal ini menyebabkan tuntutan para stakeholder kepada perusahaan berubah drastis. Saat ini stakeholder menuntut masalah kerusakan lingkungan yang diakibatkan perusahaan harus menjadi tanggung jawab perusahaan, bukan tanggung jawab masyarakat (Sueb, 1998). Tuntutan ini semakin tinggi khususnya beberapa tahun belakangan ini karena semakin banyak kasus pencemaran atau perusakan lingkungan yang dilakukan oleh perusahaan, seperti kasus PT Lapindo Brantas dan PT Freeport. Permasalahan lingkungan hidup saat ini telah menjadi perhatian banyak kalangan seperti aktivis lingkungan hidup, investor, pemerintah, dan masyarakat umum. Kondisi ini menyebabkan perusahaan tidak dapat lagi melepaskan diri dari tanggung jawab lingkungan hidup (Mustakim, 1996). Saat ini penelitian yang menghubungkan kinerja lingkungan dengan kinerja keuangan perusahaan lebih banyak berasal dari negara-negara maju, seperti Amerika Serikat dan Eropa. Penelitian serupa di negara-negara berkembang, seperti Indonesia masih jarang ditemukan. Atas alasan tersebut maka perlu dilakukan penelitian lebih lanjut tentang hubungan kinerja lingkungan dan kinerja keuangan perusahaan di Indonesia. Penelitian ini menggunakan hasil penilaian PROPER (Program Penilaian Peringkat Kinerja) sebagai indikator kinerja lingkungan perusahaan. PROPER adalah program penilaian kinerja lingkungan perusahaan di Indonesia yang dikembangkan oleh Kementerian Negara Lingkungan Hidup sejak tahun 1995. Hasil penilaian PROPER tersebut diumumkan setiap tahunnya melalui media massa.

4 Hasil penilaian PROPER dipakai karena peneliti berasumsi penyebaran informasi kinerja perusahaan akan mendorong interaksi yang intensif antara perusahaan, pekerja, kelompok masyarakat, konsumen, pasar modal dan investor, serta instansi pemerintah terkait. Penyebaran informasi kinerja penaatan perusahaan kepada publik dapat menciptakan insentif dan disinsentif reputasi. Para stakeholder akan memberikan tekanan terhadap perusahaan yang kinerja pengelolaan lingkungannya belum baik. Sebaliknya, perusahaan yang kinerja pengelolaan lingkungannya baik akan mendapat apresiasi dari para stakeholder. Penelitian ini menggunakan return on equity, return on asset, return on sales, dan total return sebagai indikator kinerja keuangan perusahaan. Penelitian ini menggunakan risiko sistematis (beta) dan ukuran perusahaan (firm size) sebagai variabel kontrol. Beta adalah varians dari return atas sebuah sekuritas yang terkait dengan pergerakan pasar secara umum atau risiko yang terkait dengan variabel makro. Risiko sistematis yang lebih tinggi biasanya dikorelasikan dengan peluang untuk mendapatkan return yang lebih tinggi pula (high risk high return). Menurut Akers dan Jacobson (1987) dalam Johnson (1995), analisis yang berfokus pada profibilitas sebaiknya menggunakan tingkat risiko sebagai variabel kontrolnya. Sedangkan, ukuran perusahaan (firm size) adalah salah satu kriteria yang dipertimbangkan oleh investor dalam strategi berinvestasi. Penelitian Chen dan Metcalf (1980) adalah salah satu penelitian pertama yang menggunakan firm size sebagai variabel kontrol. Ulmann (1985) juga menyarankan pemakaian firm size sebagai variabel kontrol. Perusahaan pertambangan dipilih karena peneliti menilai perusahaan pertambangan sebagai perusahaan yang memiliki risiko lingkungan yang tinggi karena proses produksinya memanfaatkan secara langsung sumber daya alam. Selain itu banyaknya kasus perusakan lingkungan yang dilakukan oleh perusahaan tambang telah

5 membentuk environmental skepticism, yaitu pandangan yang menganggap perusahaan tambang lebih banyak menimbulkan kerusakan daripada manfaat. 1.2 Perumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah diutarakan di atas, permasalahan pada penelitian ini adalah: 1. Bagaimana hubungan antara variabel kinerja lingkungan (PROPER) dan masing-masing variabel kinerja keuangan (return on equity, return on asset, return on sales dan total return) perusahaan pertambangan peserta PROPER yang terdaftar pada BEI periode 2003-2007? 2. Bagaimana hubungan antara variabel risiko sistematis (beta) dan masingmasing variabel kinerja keuangan (return on equity, return on asset, return on sales dan total return) perusahaan pertambangan peserta PROPER yang terdaftar pada BEI periode 2003-2007? 3. Bagaimana hubungan antara variabel ukuran perusahaan dan masing-masing variabel kinerja keuangan (return on equity, return on asset, return on sales dan total return) perusahaan pertambangan peserta PROPER yang terdaftar pada BEI periode 2003-2007? 1.3 Tujuan dan Manfaat Penelitian 1.3.1 Tujuan Penelitian Secara umum penelitian ini bertujuan untuk memperoleh bukti secara empiris mengenai hubungan antara kinerja lingkungan dengan kinerja keuangan dari perusahaan-perusahaan pertambangan Indonesia yang terdaftar di BEI dan mengikuti program PROPER periode 2003-2007. Sedangkan tujuan penelitian ini secara khusus, yaitu:

6 1. Untuk menganalisis hubungan antara variabel kinerja lingkungan (PROPER) dan masing-masing variabel kinerja keuangan (return on equity, return on asset, return on sales dan total return) perusahaan pertambangan peserta PROPER yang terdaftar pada BEI periode 2003-2007. 2. Untuk menganalisis hubungan antara variabel risiko sistematis (beta) dan masing-masing variabel kinerja keuangan (return on equity, return on asset, return on sales dan total return) perusahaan pertambangan peserta PROPER yang terdaftar pada BEI periode 2003-2007 3. Untuk menganalisis hubungan antara variabel ukuran perusahaan dan masing-masing variabel kinerja keuangan (return on equity, return on asset, return on sales dan total return) perusahaan pertambangan peserta PROPER yang terdaftar pada BEI periode 2003-2007. 1.3.2 Manfaat Penelitian Penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat bagi investor, perusahaan, pembuat kebijakan, akedemisi, serta pihak lain yang berkepentingan. Dengan mengetahui hubungan antara kinerja lingkungan dan kinerja ekonomi perusahaan pertambangan di Indonesia maka diharapkan: a) Penelitian ini dapat memberikan gambaran bagi para investor yang sudah atau akan melakukan investasi di pasar modal mengenai bagaimanakah hubungan antara kinerja lingkungan dan kinerja keuangan perusahaan. Sehingga di masa depan investor dapat mempertimbangkan kriteria kinerja lingkungan perusahaan kedalam strategi berinvestasi, atau juga dapat disebut green portfolio strategy. b) Eksekutif dan manajer perusahaan memahami hubungan antara kinerja lingkungan dan kinerja keuangan perusahaan. Sehingga perusahaan dapat mulai memperhatikan lingkungan dalam setiap aktivitas bisnisnya dalam rangka

7 meningkatkan nilai perusahaan. c) Penelitian ini dapat membantu pihak yang berwenang sebagai pembuat kebijakan di Indonesia untuk mendapatkan gambaran mengenai hubungan antara kinerja lingkungan dan kinerja keuangan perusahaan. Pemerintah beserta masyarakat dapat menggunakan informasi ini untuk mendorong perusahaan untuk menciptakan lingkungan hijau. d) Akademisi dapat menggunakan hasil penelitian ini sebagai bahan untuk penelitian maupun pembahasan dalam materi akademiknya dalam rangka berperan serta sebagai pendukung bagi kemajuan perkembangan analisa hubungan antara kinerja lingkungan dengan kinerja keuangan perusahaan. 1.4 Kajian Penelitian Terdahulu Pada literatur yang ada saat ini terdapat 3 kategori untuk meneliti hubungan antara kinerja lingkungan dan kinerja keuangan (Koehler dan Cram, 2001), yaitu: 1) Analisis strategi portofolio hijau, yaitu membandingkan return portofolio yang menggunakan kriteria kinerja lingkungan. 2) Event study yang menganalisa dampak environmental event pada return saham perusahaan yang bersangkutan (abnormal return). 3) Analisa cross sectional terhadap hubungan antara kinerja lingkungan dan nilai pasar perusahaan atau ukuran akuntansi keuangan perusahaan, seperti ROA, ROE, ROS, dll. Penelitian terdahulu yang dipakai sebagai rujukan penelitian ini adalah penelitian Johnson (1995), Wagner (2004), Hart, Stuart dan Ahuja (1996) dan Susi Sarumpaet (2005). Kelebihan penelitian-penelitian tersebut adalah pemakaian sampel yang lebih general, tidak hanya sektor industri pertambangan. Sedangkan, kelemahan penelitianpenelitian tersebut adalah kurangnya analisis hubungan antara kinerja lingkungan dan kinerja keuangan secara lebih mendalam, serta tidak ada analisis pengalokasian dana corporate social responsibility (CSR) dan pengelolaan lingkungan yang dilakukan

8 oleh perusahaan. Berikut adalah tabel yang merinci tentang penelitian-penelitian terdahulu: Tabel 1.1 Kajian Penelitian Terdahulu Peneliti Hart, Stuart dan Ahuja (1996) Johnson (1995) Wagner (2004) Russo dan Fouts (1997) Konar dan Cohen (2001) Palmer (1995) Hasil Penelitian Pencegahan polusi dan pengurangan emisi akan menyebabkan pergerakan yang positif terhadap ROE, ROA dan ROS perusahaan Pada tipe kinerja lingkungan tertentu dalam industri tertentu, kinerja lingkungan yang baik berhubungan dengan kinerja keuangan yang baik namun pada kasus tertentu kinerja lingkungan yang buruk berhubungan dengan kinerja keuangan yang baik, contohnya adalah kebocoran minyak Hubungan antara kinerja lingkungan dan kinerja keuangan perusahaan sesuai dengan revisionist view, yaitu kurva yang berbentuk huruf U terbalik (inversely U-shaped). Namun, hubungan yang positif relatif lemah dibandingkan hubungan yang negatif. Rasio ROA perusahaan akan membaik ketika kinerja lingkungan membaik. Dasar asumsi argumen ini adalah manajemen lingkungan dan hasil kinerja yang bersangkutan adalah bagian integral dari manajemen yang efektif. Dalam perspektif ini manajemen yang efektif mempertimbangkan seluruh stakeholder, termasuk lingkungan dalam pengambilan keputusan Perusahaan dengan kinerja lingkungan yang lebih baik adalah investasi yang lebih menarik, hal ini dikarenakan compliance cost dan kewajiban yang diterima lebih rendah Perspektif tradisional kinerja lingkungan memandang pengeluaran untuk lingkungan sebagai pemborosan dana perusahaan terhadap kegiatan nonproduktif Sumber : Hasil olahan penulis

9 Tabel 1.1 Kajian Penelitian Terdahulu (Lanjutan) Porter dan van der Linde (1995) Freedman dan Jaggi (1986) Susi Sarumpaet (2005) Bondan, Suratno, Darsono, dan Siti Mutmainah (2006) Pencegahan polusi dan re-evaluasi proses produksi dapat menciptakan kesempatan kepada perusahaan untuk merubah produksi secara strategis dan mentransformasikan inovasi menjadi competitive advantage Tidak terdapat hubungan antara kinerja lingkungan dengan kinerja keuangan perusahaan Tidak terdapat hubungan yang signifikan antara kinerja lingkungan (PROPER) dan kinerja keuangan (ROA), akan tetapi ukuran perusahaan, ISO 14001, dan listing di BEJ (Bursa Efek Jakarta) berhubungan secara signifikan dengan kinerja lingkungan Terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara kinerja lingkungan (PROPER) dan kinerja ekonomi, serta kinerja lingkungan dengan pengungkapan lingkungan pada 19 perusahaan manufaktur yang berpartisipasi dalam PROPER tahun 2002-2005 Sumber : Hasil olahan penulis 1.5 Sistematika Penulisan Penulisan penelitian ini akan dibagi dalam lima bab, yang akan disusun sebagai berikut:

10 BAB I: PENDAHULUAN Bab ini akan menguraikan mengenai gambaran umum yang menjadi dasar dilakukannya penelitian. Terdiri dari latar belakang, permasalahan, tujuan, manfaat, kajian penelitian terdahulu dan sistematika penelitian. BAB II: LANDASAN TEORI Bab ini akan meninjau teori-teori dari permasalahan yang diteliti yang berkaitan dengan hubungan antara kinerja lingkungan (PROPER) dengan kinerja keuangan perusahaan melalui sumber pustaka buku dan referensi majalah. Hal ini berguna sebagai landasan berpikir untuk memecahkan permasalahan. Selain itu bab ini juga meninjau penelitian-penelitian yang berkaitan dengan tema penelitian ini yang telah dilakukan sebelumnya. BAB III: METODOLOGI PENELITIAN Bab ini menguraikan alur pikir penelitian, data-data yang digunakan dalam penelitian, sumber data berasal, metode analisa data, penjelasan dari teknik pengolahan data yang digunakan, dan model penelitian yang digunakan dalam penelitian. BAB IV: ANALISIS DAN PEMBAHASAN Bab ini berisi hasil pengolahan data berdasarkan metode penelitian, perbandingannya dengan tinjauan pustaka pada Bab II, dan analisis hasil pengolahan data tersebut. BAB V: KESIMPULAN DAN SARAN Bab ini menguraikan kesimpulan atas hasil penelitian serta saran-saran yang terkait dengan penelitian ini sehingga diharapkan dapat berguna untuk penelitian selanjutnya.