PERAN SERTA MASYARAKAT DALAM PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP



dokumen-dokumen yang mirip
1. Tinjauan Kebijaksanaan Lingkungan. 2. Kebijaksanaan Nasional 3. Penjabaran Kebijaksanaan Pengelolaan Lingkungan Hidup

TATA GUNA TANAH TATA GUNA AGRARIA. WIDIYANTO, SP, MSi

PERATURAN DAERAH PROVINSI GORONTALO NOMOR 05 TAHUN 2004 TENTANG PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP DI PROVINSI GORONTALO

KEWARGANEGARAAN. Modul ke: 06FEB HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA. Fakultas SYAMSUNASIR, S.SOS., M. M. Program Studi Management

PENGERTIAN PERIKATAN HUKUM PERIKATAN PADA UMUMNYA. Unsur-unsur Perikatan 3/15/2014. Pengertian perikatan tidak dapat ditemukan dalam Buku III BW.

QANUN PROVINSI NANGGROE ACEH DARUSSALAM NOMOR 2. 1 TAHUN 2002

Disarikan dari Ashur, dan Berbagai Sumber Yang Relevan

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN ALOR TENTANG PENGELOLAAN SUMBER DAYA LINGKUNGAN HIDUP KAWASAN PESISIR DAN LAUT DI KABUPATEN ALOR

PENERUSAN KEBUDAYAAN GENERASI LAMA MEWARISKAN KEBUD KPD GENERASI BARU MELALUI PENDIDIKAN FORMAL/INFORMAL KEBUDAYAAN: JAWABAN ATAS PERTANYAAN DAN

QANUN PROVINSI NANGGROE ACEH DARUSSALAM NOMOR : 21 TAHUN 2002 TENTANG

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PERLINDUNGAN KONSUMEN. Business Law Semester Gasal 2014 Universitas Pembangunan Jaya

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

(Pendugaan Dampak, Pegelolaan Dampak dan Pemantauan) Dosen: Dr. Tien Aminatun

BERSATU MENGATASI KRISIS BANGKIT MEMBANGUN BANGSA

KARAKTERISTIK HUKUM ADAT

Walikota Tasikmalaya Provinsi Jawa Barat

QANUN PROVINSI NANGGROE ACEH DARUSSALAM NOMOR : 21 TAHUN 2002 TENTANG PENGELOLAAN SUMBER DAYA ALAM

Strategi perencanaan pembangunan nasional by Firdawsyi nuzula

KEBIJAKAN PENGELOLAAN SDA PASCA PUTUSAN MAHKAMAH KONSTITUSI NO. 85/PUU-XI/2013, TGL 18 FEBRUARI 2015.

PRINSIP PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN. Materi ke 2

PERSPEKTIF PEMERINTAH ATAS HAK DAN KEWAJIBAN MASYARAKAT HUKUM ADAT

Suhartini Jurusan Pendidikan Biologi FMIPA UNY

PENJELASAN ATAS QANUN PROVINSI NANGGROE ACEH DARUSSAALAM NOMOR : 21TAHUN 2002 TENTANG PENGELOLAAN SUMBER DAYA ALAM

PENGELOLAAN LINGKUNGAN

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 3 TAHUN 2002 TENTANG PERTAHANAN NEGARA

SISTEM PENGANGGARAN PEMERINTAH

PERUSAHAAN MENURUT MAHKAMAH AGUNG (HOGE RAAD) : PERUSAHAAN ADALAH SESEORANG YG MEMPUNYAI PERUSAHAAN JIKA IA BERHUBUNGAN DGN KEUNTUNGAN KEUANGAN DAN

- 2 - MEMUTUSKAN. 12. Kemitraan.../3 AZIZ/2016/PERATURAN/KEMITRAAN DALAM PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP

PENGENDALIAN KERUSAKAN DAN ATAU PENCEMARAN LINGKUNGAN HIDUP YANG BERKAITAN DENGAN KEBAKARAN HUTAN DAN ATAU LAHAN

Peraturan Daerah Nomor 5 Tahun 2005

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 51 TAHUN 1993 TENTANG ANALISIS MENGENAI DAMPAK LINGKUNGAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BURU NOMOR 36 TAHUN 2007 TENTANG SISTEM PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

Anggaran Dasar. Konsil Lembaga Swadaya Masyarakat Indonesia [INDONESIAN NGO COUNCIL) MUKADIMAH

BUPATI PURWAKARTA PROVINSI JAWA BARAT PERATURAN DAERAH KABUPATEN PURWAKARTA NOMOR 2 TAHUN 2016 TENTANG IZIN LINGKUNGAN

BUPATI TANAH BUMBU PROVINSI KALIMANTAN SELATAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN TANAH BUMBU NOMOR 5 TAHUN 2016 TENTANG TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN

KETERBUKAAN INFORMASI PUBLIK DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN KEHUTANAN. Oleh : Ir. Masyhud, MM Kepala Pusat Humas selaku PPID Utama Jakarta, 27 Juni 2011

Pendekatan Kebijakan Publik

GOOD GOVERNANCE. Sedarnawati Yasni

GUBERNUR DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA PERATURAN DAERAH DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA NOMOR 7 TAHUN 2015 TENTANG

PERATURAN DAERAH PROVINSI JAMBI NOMOR 1 TAHUN 2014 TENTANG JASA LINGKUNGAN HIDUP DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR JAMBI,

STANDARISASI LINGKUNGAN (ISO AN)

PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

2011, No Menetapkan Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 99, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5149); 3. Peraturan Menteri

MATA KULIAH ETIKA BISNIS

Payung Hukum. 1. kewajiban memperhatikan perlindungan fungsi lingkungan hidup. Menurut UU. Mengawal Hukum Lingkungan

Perubahan Sosial Mutia Rahmi Pratiwi Pengantar Sosiologi UDINUS Semarang

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 51 TAHUN 1993 TENTANG ANALISIS MENGENAI DAMPAK LINGKUNGAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

TEORI BIROKRASI WEBER Kuliah Minggu ke-5 dan 6

BUPATI BULUNGAN PROVINSI KALIMANTAN UTARA PERATURAN DAERAH KABUPATEN BULUNGAN NOMOR 12 TAHUN 2016 TENTANG

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 7 TAHUN 2004 TENTANG SUMBER DAYA AIR DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

Aktivitas Perlindungan Saksi Dan Korban Dalam Lingkup Kerja Lpsk. Disusun Oleh: Kombes Pol (Purn). basuki Haryono, S.H., M.H.

WALIKOTA SEMARANG PERATURAN DAERAH KOTA SEMARANG NOMOR 7 TAHUN 2015 TENTANG

Bussiness Ethic and Good Governence Corporate Social Responsibility ( CSR )

TERMINOLOGI PARTISIPATIF

PEMERINTAH KABUPATEN KOTAWARINGIN BARAT PERATURAN DAERAH KABUPATEN KOTAWARINGIN BARAT NOMOR 4 TAHUN 2008 TENTANG

DEFINISI SUMBERDAYA ALAM (UURI NO. 32 TH 2009 ttg Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup)

*14730 UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA (UU) NOMOR 7 TAHUN 2004 (7/2004) TENTANG SUMBER DAYA AIR DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 3 TAHUN 2002 TENTANG PERTAHANAN NEGARA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

DAFTAR INVENTARISASI MASALAH ATAS RANCANGAN UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR... TAHUN... TENTANG MASYARAKAT HUKUM ADAT (VERSI KEMENDAGRI)

GUBERNUR KALIMANTAN TENGAH

BAB I PENDAHULUAN. pengelolaannya diserahkan hukum adat (Pasal 1 UU No.41 tahun 1999). Masyarakat

REVIEW ILMU ADM NEGARA

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 7 TAHUN 2004 TENTANG SUMBER DAYA AIR DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 7 TAHUN 2004 TENTANG SUMBER DAYA AIR DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN. dari industri masih banyak pabrik yang kurang memperhatikan mengenai

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 7 TAHUN 2004 TENTANG SUMBER DAYA AIR DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 7 TAHUN 2004 TENTANG SUMBER DAYA AIR DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

sistem adalah suatu kesatuan yang utuh dan terpadu yang terdiri dari berbagai elemen yang berhubungan serta saling mempengaruhi yang dengan sadar

PROGRAM KESEHATAN MENTAL MASYARAKAT

PERATURAN DAERAH PROPINSI NUSA TENGGARA TIMUR NOMOR -3 TAHUN 2006 TENTANG PENGENDALIAN LINGKUNGAN HIDUP DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 7 TAHUN 2004 TENTANG SUMBER DAYA AIR DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

Konsep Dasar. Bimbingan & Konseling. Nur Hayati, M.Pd PGPAUD FIP UNY

Etika dan Filsafat Lingkungan Hidup Lokakarya Peradilan dalam Penanganan Hukum Keanekaragaman Hayati. A.Sonny Keraf Jakarta, 12 Januari 2015

Hukum, Negara dan Pemerintahan

PEMERINTAH PROVINSI PAPUA

BUPATI BELITUNG PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG PERATURAN DAERAH KABUPATEN BELITUNG NOMOR 1 TAHUN 2016 TENTANG IZIN LINGKUNGAN

PEMERINTAH KABUPATEN SUKOHARJO

Teori Barang Publik (II)

GUBERNUR MALUKU PERATURAN DAERAH PROVINSI MALUKU NOMOR 3 TAHUN 2016 TENTANG PERLINDUNGAN DAN PENGELOLAAN TELUK DI PROVINSI MALUKU

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 27 TAHUN 1999 TENTANG ANALISIS MENGENAI DAMPAK LINGKUNGAN HIDUP PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

DIREKTORAT JENDERAL MINERAL DAN BATUBARA KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBERDAYA MINERAL

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Lingkungan hidup merupakan semua benda dan kondisi yang ada

PELAYANAN INFORMASI PEMBANGUNAN MELALUI TATAKELOLA DATA POTENSI KECAMATAN BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI DI KECAMATAN EMPANG

TIM PENGGERAK PKK PROV. JATENG PERAN PKK DALAM PROGRAM KB DAN KESEJAHTERAAN KELUARGA DI PROV. JATENG

GUBERNUR SUMATERA BARAT PERATURAN DAERAH PROVINSI SUMATERA BARAT NOMOR 6 TAHUN 2015 TENTANG PENYELENGGARAAN PELAYANAN PUBLIK

PERENCANAAN DAN PENGGERAKAN PELAKSANAAN TINGKAT PUSKESMAS REIN MATONDANG OCTAVIANA PUSPARANI ESTHER JUNITA DJARI

DEKLARASI PEMBELA HAK ASASI MANUSIA

PENGERTIAN HUKUM DAN HUKUM EKONOMI ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI, ANISAH SE.,MM.

PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN DAERAH KABUPATEN TEMANGGUNG NOMOR 21 TAHUN 2013 TENTANG PENANAMAN MODAL DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BUPATI PATI PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN DAERAH KABUPATEN PATI NOMOR 1 TAHUN 2016 TENTANG PEMBANGUNAN KAWASAN PERDESAAN

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 07 TAHUN 2004 TENTANG SUMBER DAYA AIR DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

PEMBAHARUAN PENGELOLAAN SUMBERDAYA AIR

Anggaran Dasar KONSIL Lembaga Swadaya Masyarakat INDONESIA (Konsil LSM Indonesia) [INDONESIAN NGO COUNSILINC) MUKADIMAH

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN PACITAN NOMOR 5 TAHUN 2009 PERATURAN DAERAH KABUPATEN PACITAN NOMOR 8 TAHUN 2008 TENTANG

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR

BUPATI SIGI PERATURAN DAERAH KABUPATEN SIGI NOMOR 5 TAHUN 2013 TENTANG PENGELOLAAN DANAU LINDU

BAB III ANALISIS LINGKUNGAN STRATEGIS DAN KEBIJAKAN. Secara jelas telah diamanatkan dalam Undang-undang Nomor 32

LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

NOMOR 7 TAHUN 2017 TANGGUNG JAWAB SOSIAL DAN LINGKUNGAN PERUSAHAAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI BULELENG,

Transkripsi:

PERAN SERTA MASYARAKAT DALAM PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP

DASAR UU No 23 Th 1997 pasal 5,6,7 : setiap orang berhak dan wajib berperan serta dalam pengelolaan lingkungan hidup Pengelolaan lingk hidup meliputi kegiatan: penataan, pemanfaatan, pengembangan, pemeliharaan, pemulihan, pengawasan dan pengendalian masy wajib berperan serta sejak awal, dari penataan sampai pengawasan dan pengendaliannya Pengelolaan lingk = upaya terpadu ada keterpaduan antara ilmuwan, pejabat pemerintah, masyarakat (masyarakat punya hak atas lingk hidup yg baik dan sehat)

BENTUK KEIKUTSERTAAN -Bentuk keikutsertaan perseorangan, kelompok, badan swasta: pemberian data dan informasi, pikiran, tenaga, dana sesuai dg tahap-tahap pelaksanaan pembangunan - Terwujudnya peran serta masyarakat sangat tergantung dari keterbukaan para penyelenggara pembangunan dan ketaatan hukum masyarakat, dengan didukung oleh tersedianya data dan informasi yg akurat, jujur yg didapat secara cuma-cuma atau murah mrp salah satu prasyarat bg terselenggaranya pembangunan yg berwawasan lingk secara berkelanjutan

SUMBER KETAATAN HUKUM MASYARAKAT: 1. Faktor-faktor eksternal: ancaman, paksaan, atau suatu keadaan yg mendorong dan memaksa untuk taat hukum =>Kepatuhan hukum masyarakat 2. Faktor-faktor internal: pengetahuan, pemahaman, sikap dan perilaku yg diyakini bermanfaat bg diri dan masyarakatnya, yg mendorong, memaksa dan menyebabkannya taat hukum => Kesadaran hukum masyarakat

Keterkaitan Peran Masyarakat Peran serta masyarakat dlm berbagai bentuk akan terkait dg tradisi (budaya) masy setempat, pemahaman norma/aturan dan kondisi sosio-politik Dlm penegakan lingk hidup, peran serta masy dpt dilakukan dlm berbagai bentuk, baik dlm tingkat pengambilan keputusan, pelaksanaan program, pembelaan atau advokasi lingk hidup yg dilakukan di pengadilan maupun di luar pengadilan

Peran serta masy dlm pengambilan keputusan mrp bentuk pendemokrasian pengambilan keputusan, di dlmnya terdapat akses atau partisipasi rakyat Peran serta masy dlm pelaksanaan program mrp realisasi dr bentuk kepedulian masy dlm penegakan lingk hidup. Peran serta masy dlm pembelaan atau advokasi dlm hal terjadi pencemaran atau perusakan lingk mrp konsekuensi yg hrs dilakukan, sbg upaya utk menuntut hak-hak masy yg telah dilanggar atau dirusak

Ketentuan pengelompokan peran serta masyarakat dpt didasarkan pd: 1. Adat-istiadat, tradisi, kebiasaan, kelaziman, dg memperhatikan asal-usul lembaga btk-btk asli unit sosial, keterkaitan lokal menurut culture area dg mengidentifikasikan peranan unsur-unsur budaya yg kuat 2. Hak-hak atas kekayaan alam tradisional (tanah, hasil hutan, hewan, obat-obatan dan ketergantungannya pd sumberdaya alam tradisional / subsistance use) 3. Keakraban sosial, identitas bersama atau komunitas

Lanjutan: 4. Pengakuan dlm perundang-undangan (hukum agraria, pertambangan, tata guna lahan, air, hutan, dsb.) 5. Kebiasaan dan kepatuhan internasional

Syarat agar masy bisa berperan serta dlm pengelolaan lingk (Koesnadi Harjosumantri, 1986): 1. Pemimpin eksekutif yg terbuka 2. Peraturan yg akomodatif 3. Masy yg sadar lingk 4. Lembaga swadaya masy yg tanggap 5. Informasi yg cepat 6. Keterpaduan antar instansi terkait

Keberhasilan peran serta masy ditentukan oleh: 1. Kesesuaian antar partisipan 2. Manfaat bg semua partisipan 3. Adanya keadilan dan kekuasan yg representatif 4. Mekanisme komunikasi baik ke dalam maupun keluar kelompok 5. Kecocokan/kesesuaian 6. Integritas, kesabaran dan ketekunan

Tugas individu sebagai pengganti ujian midterm: Buat paper singkat (2-3 hlm kwarto, 1,5 spasi) tentang peran serta masyarakat tradisional dalam mengelola lingkungan (ingat: adanya kearifan lokal / indegenous knowledge!) Waktu satu minggu, minggu depan dikumpulkan (Tidak ada maaf bagi yg terlambat alias ditolak!) Pada pertemuan 2 minggu mendatang akan diumumkan 6 paper terbaik (dari segi isi, originalitas, maupun tata tulisnya) Enam (6) paper terbaik akan dipresentasikan di depan kelas pada pertemuan 3 minggu dari sekarang.