ABSTRAK. Kata kunci: kualitas pelayanan, harga sparepart dan kepuasan konsumen

dokumen-dokumen yang mirip
ABSTRAK. Kata kunci : penilaian kinerja, kompensasi, produktivitas kerja. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata Kunci: Kualitas Produk, Harga, dan Promosi

ABSTRAK. Kata kunci : kualitas pelayanan, harga, kepuasan pelanggan. viii

ABSTRACT. Keywords: service quality, relationship marketing, customer satisfaction. viii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK PENGARUH EXPERIENTIAL MARKETING TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN TOKO BUKU GRAMEDIA ISTANA PLAZA BANDUNG

ABSTRAK. Kata Kunci : Tax compliance cost, tax service quality, tindakan tax evasion. vii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata kunci: Loyalitas, Disiplin, Kepuasan, Prestasi Kerja. Universitas Kristen Maranatha

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA DISKON TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN THE BODY SHOP DI WILAYAH JAKARTA TUGAS AKHIR

PENGARUH BRAND TRUST TERHADAP BRAND LOYALTY (STUDI KASUS PADA KECAP BANGO DI BANDUNG) ABSTRAK NOFFI EKA WAHYUNINGSIH O652033

ABSTRACT. Keywords: Green Product Quality, Green Corporate Image, Green Customer Satisfaction, Green Customer Loyalty. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata Kunci: Kualitas Pelayanan, Loyalitas Konsumen. iii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Keywords: Customer satisfaction, service quality. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata kunci: wanita pewirausaha, keterampilan bisnis, motivasi, kinerja. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata kunci: kepuasan kerja, profesionalisme dan kinerja auditor

ABSTRACT. Keywords: brand image, country of origin, and buying interest

ABSTRACT. Key words: VAT, Salex Tax, Consumer purchasing power. viii Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Keywords: profitability, liquidity, timelines. viii

ABSTRAK. x U n i v e r s i t a K r i s t e n M a r a n a t h a

ABSTRACT. Keywords: Expansion of the brand, brand knowledge, perceived quality, innovativeness, consumer purchase intention. viii

ABSTRACT. ix Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata-kata kunci: gaji, insentif, kinerja karyawan. viii. Universitas Kristen Maranatha

Keywords : Advertising, Internet Marketing, Sales Promotion, Buying Decision

ABSTRACT. Keywords: job characteristic, job satisfaction. Universtas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata Kunci: Motivasi Intrinsik, Motivasi Ekstrinsik, Kinerja Karyawan

ABSTRACT. Keyword: city branding, city image, and decision to visit. vii

ABSTRAK. Kata-kata kunci: Insentif dan disiplin kerja. Universitas Kristen Maranatha

Kata Kunci: customer equity, brand equity, value equity, relationship equity, kepercayaan pelanggan, loyalitas pelanggan

ABSTRAK. Kata kunci : Partisipasi Anggaran, Komitmen Organisasi, Kinerja Karyawan

ABSTRAK. Kata-kata kunci: sistem pengendalian manajemen, perencanaan strategis, dan kinerja karyawan

ABSTRAK. Kata-kata kunci: service quality, dan loyalitas konsumen. vii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Key words: e-faktur,taxpayer understanding. viii

SKRIPSI PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, LOKASI DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN DAN MINAT BELI ULANG PADA KONSUMEN MIE AYAM JAMUR MEDAN

ABSTRACT. Keywords: brand, price, service quality, consumer purchasing decisions, J.CO Donuts and Coffee. viii

vii Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Keywords: The management commitment on service quality, training, empowerment, rewards, job satisfaction.

ABSTRACT. Keywords: Lifestyle segmentation, product attributes. viii. Universitas Kristen Maranatha

PENGARUH DESAIN PRODUK, HARGA, DAN KEPUASAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN PADA SENTRA PEMBUATAN PISAU DI HADIPOLO KUDUS.

ABSTRAK. Kata kunci: Partisipasi Penyusunan Anggaran, Kinerja Karyawan.

Keywords: management control systems, leadership style, performance company

ABSTRACT. Keywords: Good Corporate Governance, Internal control, Internal audit, Fraud. viii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata kunci: brand image, brand trust, customer loyalty. vii

SKRIPSI PENGARUH LOKASI, HARGA DAN FASILITAS TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN DOORSMEER PERDANA EXSPRESS SERVICE MEDAN OLEH RUDI HARTANTO

ABSTRAK. Kata kunci : customer engagement,word of mouth, brand loyalty. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata-kata kunci: perceived ewom, minat beli. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Keywords: Customer Loyalty, Product Quality, Service Quality, Customer trust. vii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata Kunci : brand awareness, brand attachment, brand loyalty, perceived quality, compulsive buying. viii. Universitas Kristen Maranatha

PENGARUH EXPERIENTIAL MARKETING DAN BRAND TRUST TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PT. DJARUM KUDUS

ABSTRAK. Kata-kata kunci: Promosi penjualan, dan keputusan pembelian. vii. Universitas Kristen Maranatha

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA CV. TIKI KUDUS

ABSTRAK. Kata-kata kunci:electronic word of mouth,brand image,purchase intention.

ABSTRACT. Keywords: Balanced Scorecard, employee performance. viii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata kunci : Logo, citra perusahaan, identitas merek, manajemen merek.

ABSTRAK. Kata-kata kunci: profesionalisme, auditor, etika profesi, tingkat materialitas, KAP. viii. Universitas Kristen Maranatha

SKRIPSI PENGARUH DIMENSI KUALITAS LAYANAN, DIMENSI KUALITAS SISTEM DAN DIMENSI KUALITAS INFORMASI TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PENGGUNA ONLINE SHOPPING

Kata kunci : Kompensasi, Pengembangan Karir dan Komitmen Organisasi

ABSTRAK. retail marketing mix, loyalitas konsumen, harga, tata letak, dan personalia

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, PERSEPSI NILAI DAN KEPUASAN TERHADAP NIAT PERILAKU KONSUMEN

ABSTRACT. Key words : product quality, Price, the advertisements attractiveness, buying decision

ABSTRAK. Kata kunci : Gaya kepemimpinan, kompensasi, dan motivasi. vii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. iii Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Keywords : facilities, decission to stay. viii

ABSTRAK. Kata Kunci: Kualitas Pelayanan dan Kepuasan Mahasiswa

ABSTRAK. Kata-kata kunci: kualitas sistem informasi akademik, kepuasan mahasiswa. vii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Keywords: Blackberry, quality, features, design, branding, trends, purchasing decisions. viii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Keywords: Modernization of tax administration, e-spt, satisfaction of taxpayer. vii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Keywords: Profitability, Liquidity, Solvency, Activity, Company Size, Age Company and Dividend Payout Ratio. viii

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, MANAJEMEN HUBUNGAN PELANGGAN DAN KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN MUNTIRA TOTAL HEALTH SKIN CARE

ABSTRAK. Kata Kunci : Kompensasi Langsung, Kompensasi Tidak Langsung, Kinerja.

ABSTRAK. Kata kunci: sistem presensi finger print, kualitas informasi perhitungan penggajian dan pengupahan. vii

ABSTRACT. viii. Universitas Kristen Maranatha

Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata-kata kunci: citra merek, dan loyalitas konsumen

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

ABSTRAK. Kata kunci: Kepuasan pelanggan, retensi pelanggan, loyalitas pelanggan. Universitas Kristen Maranatha

PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK, DAN PROMOSI TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA COFFEE SHOP KOPI CILIK KUDUS.

Kata kunci: Pre-Event Brand Equity, Post-Event Brand Equity, Brand Experience, Brand Attitude

ANALISIS KEPUASAN KONSUMEN PADA RESTO KEMUNING DI KEMUNING KECAMATAN NGARGOYOSO KABUPATEN KARANGANYAR

ABSTRAK. Kata kunci: total quality management, sistem pengukuran kinerja, sistem penghargaan, dan kinerja manajerial

ABSTRACT. Keywords: Sense, feel, think, act, relate and customer satisfaction. ix Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata-kata kunci: tax amnesty, kepatuhan wajib pajak, penerimaan pajak penghasilan orang pribadi. vii. Universitas Kristen Maranatha

PENGARUH KEPUASAN KERJA, MOTIVASI, DAN LOYALITAS TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI RUMAH SAKIT KUMALA SIWI KALIWUNGU KUDUS

ABSTRAK. Kata-kata kunci: total quality management, kinerja operasional, kinerja keuangan, dan keunggulan bersaing. vii. Universitas Kristen Maranatha

PENGARUH EARNING PER SHARE, DIVIDEND PER SHARE,

ABSTRAK. Kata-kata kunci: Kompensasi finansial, dan kompensasi non finansial

PENGARUH CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR MATIC

ABSTRACT. Keywords: Internal Audit, Sales, BULOG, RASKIN Program. vii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata Kunci : Kualitas Layanan, Kepuasan Pasien, Customer Relationship Management. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK Kata kunci : Senyuman Divisi Layanan Nasabah, Kepuasan Nasabah

SKRIPSI PENGARUH KOMPENSASI LANGSUNG DAN BUDAYA KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI PT. BANK CIMB NIAGA, TBK CABANG ICON SUMATERA UTARA OLEH

Kata kunci: citra merek, kualitas produk, dan keputusan pembelian

ABSTRAK. Kata kunci : kualitas sistem informasi akuntansi penjualan, E-Ticketing, kepuasan pelanggan. vii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Keywords: Deferred tax expense, tax planning, and earnings management. viii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata Kunci : Kualitas Produk, Harga, Promosi dan Keputusan Pembelian. vii. Universitas Kristen Maranatha

The Influence of Communication Supervisor on Job Satisfaction and Affective Commitment Organization. Abstract

ABSTRAK. Kata Kunci: motivasi, disiplin kerja dan kinerja karyawan.

ABSTRACT. Keywords : Service Quality, Customer Loyalty. Universitas Kristen Maranatha

ANALISIS PENGARUH CITRA MEREK DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPATU AIR JORDAN TUGAS AKHIR

ABSTRACT. Perception Influences of Managers Regarding Internal Audit on Performance of the Internal Auditor (Case Studies on PT. X in Bandung City )

ABSTRACT Effect of Employee Competence And Physical Work Environment On Employee Performance at Green House Property.

ABSTRAK. Kata Kunci : Kualitas pelayanan, kepuasan pelanggan, loyalitas pelanggan.

Transkripsi:

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh kualitas pelayanan dan harga spare part terhadap kepuasan konsumen bengkel PT X, baik secara simultan maupun parsial. Penelitian ini termasuk jenis penelitian causal explanatory, karena tujuan dari penelitian ini adalah untuk mempelajari mengapa dan bagaimana satu variabel mampu mempengaruhi variabel lainnya. Penelitian ini dilakukan pada pengguna jasa bengkel dealer motor. Adapun yang menjadi objek penelitian adalah sebuah bengkel dealer motor yang berlokasi di Bandung (Bengkel X ). Dalam penelitian ini, populasinya adalah konsumen Bengkel X. Penelitian ini menggunakan non probability sampling dengan metode purposive sampling. Dalam hal ini penulis mengambil sampel berdasarkan pengamatan dilapangan terhadap konsumen Bengkel X. Pengumpulan data dilakukan dengan survey (interview) dan kuesioner (angket). Berdasarkan hasil perhitungan, secara simultan, kualitas pelayanan dan harga spare part memiliki pengaruh yang kuat terhadap kepuasan konsumen. Hal ini dapat diartikan bahwa semakin tinggi nilai kualitas pelayanan dan harga spare part yang dimiliki oleh Bengkel X, maka semakin tinggi pula nilai Kepuasan konsumen. Pengujian hipotesis kualitas pelayanan dan harga spare part terhadap kepuasan konsumen pegawai secara simultan diperoleh kesimpulan bahwa berpengaruh positif dan signifikan terhadap dengan total pengaruh sebesar 66.6% Kata kunci: kualitas pelayanan, harga sparepart dan kepuasan konsumen v

ABSTRACT This study aims to find out how much influence the quality of service and spare part prices of customer satisfaction PT X workshop, both simultaneously and partially. This research belongs to causal explanatory research, because the purpose of this study is to study why and how one variable is able to influence other variables. This research was conducted on user service of motorcycle dealer workshop. As for the object of research is a motorcycle dealer workshop located in Bandung (Bengkel "X"). In this research, the population is consumer of "X" Workshop. This research uses non probability sampling with purposive sampling method. In this case the authors take a sample based on observations in the field of consumer Workshop "X". Data collection was done by survey (interview) and questionnaire (questionnaire). Based on the calculation, simultaneously, service quality and spare part price have strong influence to customer satisfaction. This can be interpreted that the higher the value of service quality and the price of spare parts owned by the "X" Workshop, the higher the value of customer satisfaction. Testing the hypothesis of service quality and spare part prices on employee customer satisfaction simultaneously obtained the conclusion that the positive and significant influence to the total influence of 66.6% Keywords: service quality, spare part price and consumer satisfaction vi

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i LEMBAR PENGESAHAN... ii SURAT PERNYATAAN KEASLIAN... iii SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI DAN DOKUMENTASI... iv ABSTRAK... v ABSTRACT... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii BAB I: PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang Penelitian... 1 1.2 Rumusan Masalah... 5 1.3 Tujuan Penelitian... 6 1.4 Kegunaan Penelitian... 6 BAB II: KAJIAN PUSTAKA, RERANGKA PEMIKIRAN & HIPOTESIS... 8 2.1 Kajian Pustaka... 8 2.1.1 Pemasaran... 8 vii

2.1.1.1 Pengertian Pemasaran... 8 2.1.1.2 Manajemen Pemasaran... 9 2.1.2 Jasa... 9 2.1.2.1 Pengertian Jasa... 9 2.1.2.2 Karakteristik Jasa... 10 2.1.2.3 Bauran Pemasaran Jasa... 11 2.1.2.4 Klasifikasi Jasa... 14 2.1.3 Kualitas... 17 2.1.3.1 Pengertian Kualitas... 17 2.1.3.2 Pengertian Kualitas Jasa... 17 2.1.3.3 Perspektif Kualitas... 18 2.1.3.4 Dimensi Kualitas Jasa... 20 2.1.3.5 Prinsip-Prinsip Kualitas Jasa... 22 2.1.3.6 Faktor-Faktor Penyebab Buruknya Kualitas Jasa... 24 2.1.3.7 Strategi Meningkatkan Kualitas Pelayanan... 27 2.1.4 Harga... 29 2.1.4.1 Pengertian Harga... 29 2.1.4.2 Peranan Harga... 29 2.1.4.3 Faktor-Faktor Yang Harus Dipertimbangkan Ketika Menetapkan Harga 31 2.1.4.4 Strategi Penetapan Harga... 35 2.1.5 Kepuasan Konsumen... 43 2.1.5.1 Pengertian Kepuasan Konsumen... 43 2.1.5.2 Pengukuran Kepuasan Konsumen... 43 viii

2.1.5.3 Faktor Faktor Timbulnya Ketidakpuasan Konsumen... 45 2.1.5.4 Strategi Kepuasan Konsumen... 45 2.2 Rerangka Pemikiran... 46 2.3 Hipotesis Penelitian... 52 BAB III: METODOLOGI PENELITIAN... 53 3.1.Objek Penelitian... 53 3.2 Metode Penelitian... 53 3.2.1 Jenis Penelitian... 53 3.2.2.Populasi dan Sampel... 54 3.2.3.Metode Pengumpulan Sampel... 55 3.2.4. Definisi dan Operasional Variabel Penelitian... 55 3.2.4.1 Variabel Penelitian... 55 3.2.5 Metode Pengumpulan Data... 59 3.2.6 Uji Validitas dan Reliabilitas... 60 3.2.6.1 Uji Validitas... 60 3.2.6.2 Uji Reliabilitas... 60 3.2.7 Uji Normalitas... 61 3.2.8 Analisis Regresi Berganda... 61 BAB IV: HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 63 4.1 Hasil Penelitian.... 63 4.1.1 Pengujian Kuesioner.... 63 4.1.2 Analisis Deskriptif... 63 ix

4.1.2.1 Kualitas Pelayanan Pada Bengkel X.... 64 4.1.2.2 Harga Spare part Pada Bengkel X... 83 4.1.2.3 Kepuasan konsumen Pada Bengkel X... 87 4.1.2.4 Rekapitulasi Analisis Deskriptif... 93 4.1.3 Uji Validitas Instrumen.... 98 4.1.3.1 Uji Validitas Variabel Kualitas Pelayanan... 99 4.1.3.2. Uji Validitas Variabel Harga Spare part.... 100 4.1.3.3. Uji Validitas Variabel Kepuasan konsumen... 101 4.1.4 Uji Reliabilitas... 102 4.1.4.1 Uji Reliabilitas Instrumen Kualitas Pelayanan... 102 4.1.4.2.Uji Reliabilitas Instrumen Harga Spare Part... 103 4.1.2.3. Uji Reliabilitas Instrumen Kepuasan konsumen... 104 4.1.3. Uji Normalitas Data... 105 4.1.6 Analisis Regresi Berganda... 107 4.1.6.1. Pengujian Secara Simultan... 108 4.1.6.2 Analisis Koefisien Determminasi antara Variabel Kualitas Pelayanan dan Harga Spare Part terhadap Kepuasan konsumen Bengkel X... 108 4.1.6.3 Analisis Persamaan Regresi Berganda... 110 4.2. Pembahasan Hasil Penelitian... 111 4.2.1. Kualitas Pelayanan.... 111 4.2.2. Harga Spare Part... 111 4.2.3. Kepuasan konsumen.... 112 4.2.4. Pengaruh antara Kualitas Pelayanan dan Harga terhadap Kepuasan x

Konsumen... 113 BAB V: KESIMPULAN DAN SARAN... 114 5.1. Kesimpulan... 114 5.2.Impikasi Manajerial... 115 5.3.Keterbatasan Penelitian... 115 5.3.. Saran... 116 DAFTAR PUSTAKA... 117 xi