PENGARUH PERGAULAN TEMAN SEBAYA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA DI MAN 3 BANJARMASIN OLEH NUNUNG MUSTAGFIRAH NIM

dokumen-dokumen yang mirip
PENANAMAN NILAI-NILAI AQIDAH PADA ANAK USIA DINI DI RAUDHATUL ATHFAL BANJARMASIN TIMUR

BIMBINGAN PRANIKAH CALON PENGANTIN DALAM MEWUJUDKAN KELUARGA SAKINAH (STUDI KASUS DI KUA BANJARMASIN UTARA DAN KUA BANJARMASIN TIMUR )

TESIS. Oleh : Dewi Amalia, S.Pd NIM :

DAKWAH ISLAM MELALUI PERGURUAN SENI BELA DIRI AL-WAAHID IAIN ANTASARI BANJARMASIN

IMPLEMENTASI NEED ASSESSMENT DALAM MANAJEMEN PENDIDIKAN DI SDIT AL FIRDAUS BANJARMASIN

Oleh: Siti Khumairoh

STRATEGI KADERISASI DAI MUHAMMADIYAH DI KOTA BANJARMASIN

MANAJEMEN BIMBINGAN DAN KONSELING DI SMPN 1 BARABAI DAN MTSN MODEL BARABAI KABUPATEN HULU SUNGAI TENGAH

PENGELOLAAN PEMBELAJARAN SEKOLAH INKLUSIF DI SDN BENUA ANYAR 8 BANJARMASIN

PEMBELAJARAN ALQURAN DI SEKOLAH TINGGI ILMU ALQURAN AMUNTAI (Studi Kritis Terhadap Proses dan Hasil Pembelajaran) Oleh HAJI HAMLI NIM

AKTIVITAS KEAGAMAAN PADA MAJELIS TAKLIM NURUL MUHIBBIN KECAMATAN BARABAI KABUPATEN HULU SUNGAI TENGAH

AKTIVITAS DAKWAH ISLAMIYAH KH.ZAINUDDIN RAIS PADA MAJELIS TA LIM NURUL MU MININ DI DESA MANARAP KABUPATEN BANJAR

PESAN-PESAN DAKWAH DALAM NOVEL LOVE SPARKS IN KOREA KARYA ASMA NADIA SKRIPSI. Oleh Noor Baiti

KONSTRUKSI HUKUM QARDHUL HASAN DALAM TEORI DAN PRAKTIK (Studi Kasus di BMT Berau Syariah Kalimantan Timur)

TOLERANSI ANTAR UMAT BERAGAMA DALAM AL-QURAN (Telaah Konsep Pendidikan Islam)

PENDAYAGUNAAN HARTA BENDA WAKAF UNTUK KESEJAHTERAAN UMUM DI KABUPATEN HULU SUNGAI UTARA

PENGARUH BERPIKIR POSITIF ORANG TUA TERHADAP KEPERCAYAAN DIRI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS TUNADAKSA DI SEKOLAH DASAR INKLUSIF KOTA BANJARMASIN

AHMAD GAZALI NIM

PENGGUNAAN STRATEGI POSTER COMMENT PADA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SISWA MI TPI KERAMAT BANJARMASIN OLEH NIDAWATI

SANKSI PIDANA BAGI MUZAKKI YANG TIDAK MENUNAIKAN ZAKAT

PEMBINAAN KARAKTER DALAM AJARAN JALAN TERABAS K.H. HAMIM TOHARI JAZULI (GUS MIEK) (Sebuah Analisis Pendidikan Karakter)

PENGELOLAAN ZAKAT DI BAITUL MAAL AMANAH PAMA KABUPATEN TABALONG (Perspektif Hukum Ekonomi Syariah)

PESAN-PESAN DAKWAH DALAM NOVEL PESANTREN IMPIAN KARYA ASMA NADIA

PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PAI TENTANG TATA CARA SALAT DI SDN PEMURUS 2 KABUPATEN BANJAR OLEH ROSIDAH

KONSTRUKSI AKAD BADAN PENYELENGGARA JAMINAN SOSIAL KESEHATAN SYARIAH (KAJIAN PERSPEKTIF FIKIH MUAMALAH KE-INDONESIAAN)

PENGGUNAAN METODE PERMAINAN TRIOMINO PADA PEMBELAJARAN OPERASI BILANGAN PECAHAN DI KELAS IV SDN KEBUN BUNGA 5 BANJARMASIN TAHUN PELAJARAN 2015/2016

ASURANSI SOSIAL BADAN PENYELENGGARA JAMINAN SOSIAL (PERSPEKTIF HUKUM EKONOMI SYARIAH)

PENGGUNAAN MEDIA SURAT KABAR PADA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SISWA KELAS V B SD MUHAMMADIYAH 9 BANJARMASIN

PERAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI SHALAT KEPADA SISWA SMAN DI KOTA BANJARMASIN

UPAYA GURU AQIDAH AKHLAK DALAM MENDISIPLINKAN SISWA DI MAN 2 MODEL BANJARMASIN OLEH ANNISA DAMAYANTI

PELAKSANAAN PENDEKATAN SALINGTEMAS PADA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP DI SDN KEBUN BUNGA 5 KOTA BANJARMASIN OLEH SALMAN FAUZI

OLEH MUNAZZIFAH UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2017 M/1438 H

NILAI-NILAI PENDIDIKAN PADA KISAH NABI MÛSÂ AS DALAM ALQURAN

RETORIKA DAKWAH KH. AHMAD ZUHDIANNOR PADA MAJELIS TAKLIM DI BANJARMASIN

ASAS KEADILAN DALAM PENETAPAN BIAYA ADMINISTRASI PEMBIAYAAN DI BANK SYARIAH TESIS

Peran Humas Kantor Wilayah Kementrian Agama Provinsi Kalimantan Selatan dalam Mempublikasikan Kegiatan Keagamaan Melalui Website

PERAN GURU DALAM PENDIDIKAN INKLUSIF DI SMA NEGERI 4 BANJARBARU

INTERNALISASI NILAI ETIKA BELAJAR KITAB TA LIM AL-MUTA ALLIM PADA SANTRIWATI DI PONDOK PESANTREN AL-FALAH PUTERI BANJARBARU

PENANAMAN NILAI-NILAI SOSIAL PADA DIRI SISWA KELAS III PADA PEMBELAJARAN IPS DI MIN ANDAMAN II KECAMATAN ANJIR PASAR KABUPATEN BARITO KUALA

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOPERATIF TIPE COOPERATIVE, INTEGRATED, READING AND COMPOSITION

PENERAPAN METODE SOSIODRAMA PADA PEMBELAJARAN AKIDAH AKHLAK KELAS V DI MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI (MIN) BARUH JAYA KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN (HSS)

PENGGUNAAN MEDIA TANGRAM PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MATERI BANGUN DATAR KELAS III DI MI SINAR ISLAM KECAMATAN KELUA KABUPATEN TABALONG

PERANAN DOA DALAM MEMBENTUK SIKAP OPTIMISME PADA PENDERITA STROKE DI KELURAHAN PEKAPURAN RAYA BANJARMASIN TIMUR

PENGGUNAAN STRATEGI GROUP INVESTIGATION PADA PEMBELAJARAN IPS KELAS IV DI MIS NURUL ISLAM JALAN A. YANI KM 5 BANJARMASIN

PENANAMAN NILAI-NILAI MULTIKULTURAL PADA PEMBELAJARAN AKIDAH AKHLAK DI MIN KEBUN BUNGA BANJARMASIN. Oleh NILAM SARI RAHMAH

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR BERGOYANG PADA PEMBELAJARAN IPA DI KELAS II MIN 13 BANJAR KABUPATEN BANJAR OLEH KHADIJAH

PERBEDAAN PRESTASI BELAJAR SISWA BERDASARKAN STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DI MIN SUNGAI LULUT KABUPATEN BANJAR TAHUN AJARAN 2014/2015

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN MENGGUNAKAN STRATEGI CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR SISWA ANTARA MENGGUNAKAN STRATEGI QUESTIONS STUDENTS HAVE

SITI GUSLIYANA INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2015 M/1437 H

PROBLEMATIKA MURAJA AH HAFALAN ALQURAN DI PONDOK PESANTREN TAHFIDZ ALQURAN SITI KHADIJAH BANJARMASIN

PESAN DAKWAH DALAM NOVEL DI ANTARA DUA SUJUD KARYA MUHAMMAD IRATA SKRIPSI OLEH :

KETERAMPILAN MANAJERIAL PIMPINAN PONDOK PESANTREN DALAM PENGELOLAAN PENDIDIKAN PESANTREN DI KOTA BANJARBARU

PENGGUNAAN MEDIA NAPIER PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA KELAS III DI MI ABI MANAP KECAMATAN BATAGUH KABUPATEN KUALA KAPUAS

PESAN DAKWAH DALAM KOMIK 33 PESAN NABI VOLUME 3: JAGA SIKAP, RAIH KEBAIKAN KARYA VBI_DJENGGOTTEN

KEMAMPUAN GURU AKIDAH AKHLAK DALAM MENGGUNAKAN MEDIA PEMBELAJARAN POWERPOINT DAN LCD PROYEKTOR DI MAN 2 MODEL BANJARMASIN OLEH AHMAD RAHMADANI

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2015 M/1437 H

REKONSTRUKSI UNDANG-UNDANG NO. 23 TAHUN 2011 TENTANG PENGELOLAAN ZAKAT (Analisis Hukum Ekonomi Syariah)

IMPLEMENTASI PENDEKATAN SCIENTIFIC PADA PEMBELAJARAN IPA SISWA KELAS VI DI MIN GAMBUT

DAKWAH USTAD WIJAYANTO PADA ACARA CERITA HATI KOMPAS TV

PENDIDIKAN KARAKTER (Perspektif Tafsîr al-mishbâẖ dan Kitâb Shaẖîẖ Bukhârî dan Shaẖîẖ Muslim)

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana dalam Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI)

KEMAMPUAN PEMAHAMAN MATEMATIKA

MOTIVASI MASYARAKAT MENGIKUTI PENGAJIAN DI MAJELIS TAKLIM NURUL HUDA DESA BANUA HANYAR KECAMATAN DAHA SELATAN KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN SKRIPSI

TRATEGI METAKOGNITIF DITINJAU DARI PEMAH

Skripsi. Diajukan kepada Fakultas Tarbiyah dan Keguruan untuk Memenuhi Sebagian Syarat guna Mencapai Gelar Sarjana Pendidikan Islam

PRAKTIK JUAL BELI IKAN DALAM SUNGAI DI DESA HANDIL BARABAI KECAMATAN KERTAK HANYAR SKRIPSI

PENDIDIKAN AGAMA ANAK DI LINGKUNGAN KELUARGA TNI JL. GATOT SUBROTO NO.51, PENGAMBANGAN, KEC. BANJARMASIN TIMUR OLEH ALI HUDRI

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2015 M/1437 H

AKTIVITAS PONDOK PESANTREN TAHFIZH ALQURAN AL-AMANAH DALAM MENCETAK DAI HUFFAZH DI KOTA BANJARMASIN SKRIPSI

EKSISTENSI GURU FIQIH DALAM MENINGKATKAN PENGAMALAN IBADAH SALAT SISWA KELAS I MADRASAH TSANAWIYAH ANGKINANG KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN

PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) NEGERI 3 BANJARMASIN

MANAJEMEN KURIKULUM SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU QARDHAN HASANA BANJARBARU

PENDIDIKAN KARAKTER BAGI ANAK USIA DINI DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN ISLAM

PENERAPAN STRATEGI POINT COUNTERPOINT PADA PEMBELAJARAN PKn KELAS V DI MIN 13 BANJAR KABUPATEN BANJAR OLEH ALYA SORAYA ISNANI

PERILAKU BELAJAR MAHASISWA BIMBINGAN DAN KONSELING ISLAM FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN IAIN ANTASARI BANJARMASIN ANGKATAN 2014

KEMAMPUAN SISWA DALAM MENGHAFAL JUZ AMMA PADA PENGEMBANGAN DIRI DI MIM 3 AL-FURQAN BANJARMASIN OLEH NOOR ULINNA SARI

DAFTAR ISI. SAMPUL DALAM... i. PERNYATAAN KEASLIAN... ii. PERSETUJUAN PEMBIMBING... iii. PENGESAHAN... iv. MOTTO... v. PERSEMBAHAN...

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2016 M/1437 H

PERANAN GURU BIMBINGAN DAN KONSELING DALAM MENGATASI PENYALAHGUNAAN HANDPHONE DI LINGKUNGAN SEKOLAH MENENGAH PERTAMA MUHAMMADIYAH 4 BANJARMASIN

KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH PADA SMAN 1 MARABAHAN, SMAN 1 ANJIR PASAR, DAN SMA GLOBAL ISLAMIC BOARDING SCHOOL (GIBS) KABUPATEN BARITO KUALA

ADAB MURID TERHADAP GURU MENURUT IMAM AL-GHAZALI, SYEKH AZ-ZARNUJI DAN ABDULLAH NASHIH ULWAN OLEH RAHMATULLAH

PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL PADA MADRASAH IBTIDAIYAH SWASTA DARUL ULUM PEKAUMAN BANJARMASIN

KREATIVITAS SISWA PADA PEMBELAJARAN PERKALIAN DAN PEMBAGIAN MENGGUNAKAN METODE RABDOLOGIA DI KELAS IV SDN 2 BARABAI TIMUR TAHUN PELAJARAN 2016/2017

PENERAPAN STRATEGI POSTER SESSION PADA PEMBELAJARAN FIQIH KELAS IV DI MI SULLAMUT TAUFIQ BANJARMASIN (Suatu Penelitian Pendekatan Eksperimen) Skripsi

INTERAKSI SOSIAL ANAK NORMAL DENGAN BERKEBUTUHAN KHUSUS PADA PROSES PEMBELAJARAN DI SDN INKLUSIF BENUA ANYAR 4 BANJARMASIN KALIMANTAN SELATAN

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2016 M/1437 H

ZAKAT SEBAGAI PENGURANG PAJAK PENGHASILAN MENURUT PENGUSAHA KABUPATEN TANAH LAUT SKRIPSI

PENGGUNAAN STRATEGI PETA KONSEP PADA PEMBELAJARAN FIKIH DI MIN MODEL TAMBAK SIRANG KEC. GAMBUT

Keberagamaan Tukang Ojek Online Di Kota Banjarmasin

PENANAMAN NILAI-NILAI KEJUJURAN PADA PESERTA DIDIK DI MTS NEGERI SAMPIT

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam

EFEKTIVITAS PENERAPAN PROGRAM MICROSOFT OFFICE POWERPOINT DALAM PEMBELAJARAN SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM DI MTSN BANJAR SELATAN 1 BANJARMASIN

PENANAMAN NILAI AKHLAK PADA SISWA DIKEGIATAN PRAMUKA MTsN 2 GAMBUT TAHUN PELAJARAN 2016/2017

OLEH RAUDAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2015 M/1437 H

Oleh: LITA SEPTIANI

PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA SISWA KELAS V MI TPI KERAMAT BANJARMASIN OLEH HAYATUN NUPUS

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI SISWA MENGENAI VARIASI GAYA MENGAJAR GURU DALAM PEMBELAJARAN BIOLOGI DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS X DI MAN KENDAL

PENERAPAN METODE TOTALLY PHYSICAL RESPONSE (TPR) PADA PEMBELAJARAN BAHASA ARAB MATERI MUFRADAT DI MADRASAH IBTIDAIYAH SULLAMUT TAUFIQ

SKRIPSI. Disusun Guna Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Strata 1 (S-1) Jurusan Bimbingan dan Penyuluhan Islam (BPI)

Transkripsi:

PENGARUH PERGAULAN TEMAN SEBAYA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA DI MAN 3 BANJARMASIN OLEH NUNUNG MUSTAGFIRAH NIM.1301281110 UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2017 M/1438 H

PENGARUH PERGAULAN TEMAN SEBAYA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA DI MAN 3 BANJARMASIN Skripsi Diajukan Kepada Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Mencapai Gelar Sarjana Pendidikan Islam Oleh: NUNUNG MUSTAGFIRAH NIM : 1301281110 UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN JURUSAN KEPENDIDIKAN ISLAM PRODI BIMBINGAN DAN KONSELING ISLAM BANJARMASIN 2017 M/1438 H

PERSETUJUAN Skripsi yang berjudul: PENGARUH PERGAULAN TEMAN SEBAYA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA DI MAN 3 BANJARMASIN Nama : Nunung Mustagfirah NIM : 1301281110 Jurusan/Prodi Fakultas : Kependidikan Islam/Bimbingan dan Konseling Islam : Tarbiyah dan Keguruan Setelah diteliti dan diadakan perbaikan seperlunya kami dapat menyetujuinya untuk dipertahankan di depan Sidang Tim Penguji Skripsi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Antasari Banjarmasin. Banjarmasin, 19 Mei 2017 Pembimbing Dra. Hj. Ikta Yarliani, M.Pd 195806211986031001

PENGESAHAN Skripsi ini telah di munaqasahkan dalam Sidang Tim Penguji Skripsi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Antasari Banjarmasin pada: Hari Tanggal : Jumat : 16 Juni 2017M / 21 Ramadhan 1438H Dan dinyatakan LULUS dengan predikat : A Dekan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan TIM PENGUJI

PEDOMAN TRAN SLITERASI ARAB-INDONESIA Transliterasi yang dipakai dalam pedoman penulisan skripsi ini adalah pedoman transliterasi Arab-Indonesia berdasarkan surat Keputusan bersama Menteri Agama dan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia tanggal 22 Januari 1988. 1. ا : A 16. ط : Th 2 ب : B 17. ظ : Zh 3. ث : T 18. ع : 4. ث : T s 19. غ : Gh 5. ج : J 20. ف : F 6. ح : H 21. ق : Q 7. خ : Kh 22. ك : K 8. د : D 23. ل : L 9. ذ : Dz 24. م : M 10. ر : R 25. ى : N 11. ز : Z 26. و : W 12. س : S 27. : H 13. ش : Sy 28. ء : 14. ص : Sh 29. ي : Y 15. ض Dh Mad dan Diftong : 1. Fathah Panjang : Â / â 4. أو : Aw 2. Kasrah Panjang : Î / î 5. أي : Ay 3. Dhommah Panjang : Û / û

Catatan: 1. Konsonan yang bersyaddah ditulis dengan rangkap Misalnya ; رب ا ditulis Rabbanâ 2. Vokal panjang (mad) ; Fathah (baris atas) ditulis â, kasrah (baris bawah) ditulis î, serta dhammah الوساكيي al-qâri ah, ditulis القارعت ; Misalnya (baris di depan) di tulis dengan û, ditulis al-masâkîn, الوفلحوى ditulis al-muflihûn. (ال) 3. Kata sandang alif + lam Bila diikuti oleh huruf qamariyah ditulis al, misalnya ; الكافروى ditulis alkâfirûn. Sedangkan bila diikuti oleh huruf syamsiyah, huruf lam diganti dengan huruf yang mengikutinya, misalnya ; الرجال ditulis ar-rijâl. (ة) 4. Ta marbuthâh Bila terletak diakhir kalimat, ditulis h, misalnya ; البقرة ditulis al-baqarah. Bila سورة ditulis zakât al-mâl, atau زكاة الوال ; misalnya ditengah kalimat ditulis t, an-nisâ. ditulis sûrat ال ساء و و misalnya; 5. Penulisan kata dalam kalimat dilakukan menurut tulisannya, ar-râziqîn. ditulis wa huwa khair خيرالرزقيي

MOTTO ال م ؤم ن ل ل م ؤم ن ك ا ل ب ن ي ان ي ش د ب ع ض ه ب ع ض ا Hubungan seorang mukmin dengan mukmin lainnya ibarat satu bangunan, sebagian yang satu mendukung/menguatkan bagian yang lainnya. (HR. Bukhari-Muslim) الو ق ت ك ا لس ه ف ا ن ل م ت ق ط ع ح ا ق ط ع ك waktu itu bagaikan pedang, jika kamu tidak memanfaatkannya menggunakan untuk memotong, ia akan memotongmu (menggilasmu) (HR. Muslim) Selama kita masih Mampu, Jangan pernah Berpangku pada orang lain. (Nunung Mustagfirah) The Power Of Do a

KATA PERSEMBAHAN Puji syukur kepada Allah Swt. Tuhan pencipta alam semesta, Terima kasih yang sebesar-besarnya atas kemudahan, kelancaran, yang telah Engkau berikan kepada hamba ini sehingga dapat menyelesaikan Skripsi ini tepat waktu AAmiin Terimakasih yang tak terhingga untuk Ayah dan ibu yang membuat saya terlahir ke dunia ini, kepada ayah dan ibu yang merawat, mengasihi dan mendidik saya sampai saat ini. Terlebih untuk almarhum Ayah tercinta yang meskipun raganya sudah tak ada disisi tetapi terus memberikan api semangat untuk terus menuntut ilmu dan akan selalu ingat dengan pesan dan kepercayaanya. Terima kasih yang terus terucap untuk Ibu yang selalu memberikan semangat dan nasehat, bekerja yang tak kenal lelah, kau menjadi ibu bahkan ayah dalam hidupku kau malaikatku. Terima kasih juga untuk adikku tersayang yang selalu ada dan memberikan semangat lewat candanya, semoga kamu lulus tepat waktu. Terima kasih untuk saudara-saudaraku yang memberikan semangat lewat pesan-pesan singkatnya. Terima kasih untuk sahabat dan teman-teman yang sudah menjadi keluarga yang kedua diperantauan ini BKI 2013 lebih khususnya Mir atun nadifah, Desi, Novitasari, Yuni Nurlianti, Nafisah, dan semuanya yang memberikan sumbangan fikirannya dalam penyelesaian skripsi ini, semoga kita lulus bareng & di Ridhoi Allah swt. Terima kasih pula untuk Kampusku tercinta UIN Antasari, di sini saya bisa mendapatkan berbagai macam ilmu yang sangat bermanfaat.

KATA PENGANTAR ب س ن هللا الر ح وي الر ح ي ن ا ا ح و د هلل ر ب ال ع ل و ي ي الص ال ة و الس ال م ع لى ا ش ر ف اال ب ي اء و ال و ر س ل ي ي س ي د ا و ه و ال ا ه ح و د و ع ل ى ال و ص ح ب ا ج و ع ي ي ا ه ا ب ع د Dengan nama Allah yang maha pengasih lagi maha penyayang, segala puji bagi Allah Tuhan semesta alam. Keselamatan dan kesejahteraan atas semulia-mulia Nabi dan Rasul junjungan kita Nabi Besar Muhammad Saw, keluarga, sahabat, dan pengikut beliau sampai hari kiamat. Berkat taufik, hidayah, dan inayah Allah Swt, akhirnya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul: Pengaruh Pergaulan Teman Sebaya terhadap Motivasi Belajar Siswa di MAN 3 Banjarmasin. Penulisan skripsi ini bertujuan untuk memenuhi sebagian tugas dan syarat untuk mencapai gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd) pada Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Jurusan Kependidikan Islam Prodi Bimbingan dan Konseling Islam UIN Antasari Banjarmasin. Penulis menyadari bahwa dalam penulisan ini banyak sekali mendapat bantuan dari berbagai pihak, baik berupa bimbingan, dukungan dan motivasi sehingga menyelesaikan skripsi ini. Oleh sebab itu penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih kepada:

1. Bapak Dr. Hidayat Ma ruf, M.Pd. Selaku Dekan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Antasari Banjarmasin yang berkenan menerima dan menyetujui judul skripsi ini. 2. Bapak Haris Fadillah, S.Pd. M.Pd. Selaku Ketua Jurusan Kependidikan Islam (KI) Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Antasari Banjarmasin yang memberikan arahan penulisan yang sesuai dengan kepentingan pengembangan jurusan Kependidikan Islam (KI) di Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Antasari Banjarmasin. 3. Ibu Dra. Hj. Ikta Yarliani, M.Pd. Selaku Pembimbing yang dengan ketulusan hati meluangkan waktu membimbing dan mengarahkan serta mengoreksi penulisan skripsi ini. 4. Para dosen dan asisten dosen serta karyawan dan karyawati Fakultas Tarbiyah dan Kegurun UIN Antasari Banjarmasin yang telah banyak memberi ilmu dan layanan yang baik selama penulis mengikuti perkuliahan. 5. Bapak Dr. Ahmad Juhaidi, M.Pd.I. Selaku Kepala Perpustakaan UIN Antasari Banjarmasin dan Ibu Lindawati, A.Md. Selaku Kepala Perpustakaan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan yang telah banyak membantu meminjamkan bukubuku yang diperlukan untuk kepentingan studi maupun dalam penyusunan skripsi ini. 6. Ibu Nurul Rahmi, M.Pd. Selaku dosen yang memberikan bimbingan pada bidang statistik dalam skripsi ini.

7. Bapak Drs. H. Abdurrachman, M.Pd. Selaku Kepala MAN 3 Banjarmasin yang telah memberi izin penelitian dalam penyusunan skripsi ini. 8. Bapak Huderi, S.Pd, M.A. Selaku guru Bimbingan dan Konseling yang telah memberikan bantuan dalam memudahkan penelitian penyusunan skripsi ini. 9. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu di sini yang turut membantu dalam penulisan skripsi ini. Semoga allah Swt melimpahkan rahmat dan karunia-nya Kepada mereka semua dan mencatat bagi mereka kebaikan pahala yang berlipat ganda disisi-nya. Akhirnya, dengan mengharapkan ridho dan karunia-nya semoga tulisan ini bermanfaat dan tercatat sebagai amal ibadah disisi-nya, Aamiin. Penulis

DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL HALAMAN JUDUL... PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN... PERSETUJUAN... PENGESAHAN... ABSTRAK... PEDOMAN TRANSLITERASI... MOTTO... KATA PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GRAFIK... DAFTAR LAMPIRAN... i ii iii iv v vi viii ix x xiii xv xviii xix BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 11 C. Tujuan penelitian... 11 D. Asumsi Penelitian... 12 E. Hipotesis Penelitian... 13 F. Alasan Memilih Judul... 13 G. Signifikan Penelitian... 14

H. Definisi Operasional... 16 I. Penelitian Terdahulu... 18 J. Sistematika Penulisan... 19 BAB II LANDASAN TEORI... 21 A. Pergaulan Teman Sebaya... 23 1. Pengertian Pergaulan... 23 2. Macam-macam Pergaulan... 24 3. Manfaat Pergaulan... 25 4. Pengertian Teman Sebaya... 26 5. Fungsi Pergaulan Teman Sebaya... 27 6. Faktor yang mempengaruhi hubungan teman sebaya... 28 7. Dampak Kelompok Teman Sebaya... 31 8. Bentuk Kegiatan Pergaulan Teman Sebaya... 32 9. Pergaulan Teman Sebaya menurut Islam... 33 B. Motivasi Belajar Siswa... 36 1. Pengertian Motivasi Belajar... 36 2. Jenis-jenis Motivasi... 38 3. Fungsi Motivasi... 43 4. Faktor yang Mempengaruhi Motivasi Belajar... 45 5. Motivasi Belajar dalam Islam... 48 C. Pengaruh Pergaulan Teman Sebaya terhadap Motivasi Belajar Siswa... 49 BAB III METODE PENELITIAN... 52 A. Rancangan Penelitian... 52 B. Populasi dan Sampel... 54 C. Data dan Sumber Data... 57 D. Teknik Pengumpulan Data... 58 E. Desain Pengukuran... 61 F. Teknik Pengolahan Data... 64 G. Teknik Pengujian Data... 65 H. Teknik Analisis Data... 67 I. Prosedur Penelitian... 70

BAB IV HASIL PENELITIAN... 72 A. Data Penelitian... 72 B. Penyajian Data... 79 C. Pengujian Data... 107 D. Analisis Data... 108 E. Pembahasan... 115 BAB V PENUTUP... 121 A. Simpulan... 121 B. Saran... 122 DAFTAR PUSTAKA... 124 LAMPIRAN-LAMPIRAN DAFTAR RIWAYAT HIDUP

DAFTAR TABEL No Uraian Hal 3.1 Jumlah populasi siswa MAN 3 Banjarmasin... 54 3.2 Sampel siswa MAN 3 Banjarmasin... 55 3.3 Penskoran skala likert... 59 3.4 Variabel dan indikator... 60 3.5 Data sumber data dan teknik pengumpulan data... 61 3.6 Blue print dari skala pergaulan teman sebaya dan motivasi belajar siswa... 62 4.1 Nama-nama Kepala Sekolah MAN 3 Banjarmasin... 74 4.2 Data siswa tahun pelajaran 2016-2017... 77 4.3 Keadaan guru... 78 4.4 Pegawai administrasi... 79 4.5 Kategori responden menurut jenis kelamin... 80 4.6 Kategori responden menurut usia... 81 4.7 Memiliki teman dekat di kelas... 82 4.8 Memiliki teman dekat di sekolah... 82 4.9 Berteman dekat dengan keluarga sebaya... 83 4.10 Mempunyai teman dekat di lingkungan rumah... 83 4.11 Saya menjaga dengan baik, barang teman yang saya pinjam... 85 4.12 Saat teman saya meminjam barang milik saya, ia menjaganya dengan baik 85 4.13 Saya berbicara lemah lembut dengan teman... 86 4.14 Menghargai pendapat teman yang berbeda pendapatnya dengan saya... 86

4.15 Ketika teman saya sedang belajar, saya tidak mengganggu... 87 4.16 Teman segera pulang, saat tahu saya sibuk belajar di rumah untuk ulangan besok... 87 4.17 Mudah tersinggung dengan perkataan atau ucapan teman... 88 4.18 Saya mempunyai kelompok belajar dengan teman-teman... 89 4.19 Pergi jalan bersama teman-teman saya untuk refreshing... 90 4.20 Saya merasa bangga menjadi anggota ekstra kurikuler yang ada di sekolah 90 4.21 Saya ingin mendapatkan prestasi yang lebih baik, diantara teman dekat saya 91 4.22 Teman saya berbagi cerita kepada saya tentang masalahnya tanpa canggung 92 4.23 Teman-teman saya mau menerima kekurangan dan kelebihan saya... 92 4.24 Saya berusaha menolong teman, saat teman saya kesulitan dalam belajar... 93 4.25 Teman saya berusaha menolong, saat saya merasa kesulitan dalam belajar. 94 4.26 Saya diingatkan teman bila berbuat salah... 94 4.27 Berusaha datang tepat waktu, jika berjanji bertemu dengan teman untuk belajar/jalan... 95 4.28 Dalam satu (1) hari saya bertemu teman sebanyak... 95 4.29 Setiap ada tugas dari guru, saya mengerjakan sendiri... 97 4.30 Saya memanfaatkan waktu senggang dengan belajar... 97 4.31 Saya senang belajar di sekolah... 98 4.32 Saya merasa bosan jika lama dalam belajar... 98 4.33 Teman saya memotivasi saya untuk rajin belajar... 100 4.34 Saya bersemangat jika teman mengajak belajar bersama... 100 4.35 Saya mengajak teman untuk mengerjakan tugas bersama-sama... 101 4.36 Teman saya mengajak ke perpustakaan untuk mengerjakan tugas bersama. 101 4.37 Teman saya mengajak mencontek jika saya merasa kesulitan... 102

4.38 Jika nilai teman saya tinggi, saya termotivasi untuk belajar lebih rajin lagi. 102 4.39 Saya ingin mendapat nilai yang lebih baik dari teman dekat saya... 103 4.40 Saya dan teman-teman dekat saya, bersaing untuk mendapatkan peringkat 103 4.41 Teman memberikan pujian jika saya mendapat nilai yang baik... 104 4.42 Saya memberi pujian jika teman mendapatkan prestasi yang baik... 105 4.43 Tanpa diberi hadiah saya tetap belajar... 105 4.44 Hasil reliabilitas skala pergaulan teman sebaya... 107 4.45 Hasil reliabilitas skala motivasi belajar siswa... 107 4.46 Hasil uji normalitas... 108 4.47 Hasil uji homogenitas... 109 4.48 Hasil uji linieritas... 110 4.49 Hasil uji hipotesis model summary... 111 4.50 Hasil uji t... 112

DAFTAR GRAFIK No Uraian Hal 4.1 Normal Q-Q Plot Pergaulan Teman Sebaya... 109 4.2 Normal Q-Q Plot Motivasi belajar... 109 4.3 Hasil Uji Linieritas... 111 4.4 Persamaan Garis Regresi... 114

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Lampiran 4 Lampiran 5 Lampiran 6 Lampiran 7 Lampiran 8 : Daftar terjemah : Nama responden uji validitas : Kisi-kisi angket uji validitas : Angket pergaulan teman sebaya & motivasi belajar uji validitas : Rekapitulasi skor alat pengumpulan data pergaulan teman sebaya Uji validitas : Rekapitulasi skor alat pengumpulan data motivasi belajar uji validitas : Hasil uji validitas dan uji reliabilitas angket pergaulan teman sebaya : Hasil uji validitas dan uji reliabilitas angket motivasi belajar siswa Lampiran 9 : Nama responden siswa Lampiran 10 : Kisi-kisi angket Lampiran 11 : Angket pergaulan teman sebaya & motivasi belajar setelah uji validitas dan uji reliabilitas. Lampiran 12 : Rekapitulasi skor alat pengumpulan data pergaulan teman sebaya Lampiran 13 : Rekapitulasi skor alat pengumpulan data motivasi belajar Lampiran 14 : Data tentang pergaulan teman sebaya dengan motivasi belajar Lampiran 15 : Data skor skala tentang pergaulan teman sebaya dengan motivasi belajar Lampiran 16 : Uji normalitas Lampiran 17 : Uji homogenitas Lampiran 18 : Uji linier Lampiran 19 : Uji hipotesis Lampiran 20 : Tabel nilai koefisien korelasi r Product Moment taraf signifikan 5% dan 1%

Lampiran 21 : Tabel uji t Lampiran 22 : Pedoman wawancara Lampiran 23 : Poto-poto Lampiran 24 : Denah sekolah Lampiran 25 : Daftar Ekstrakurikuler MAN 3 Banjarmasin Lampiran 26 : Surat persetujuan judul Lampiran 27 : Seminar desain proposal skripsi Lampiran 28 : Catatan seminar desain proposal skripsi Lampiran 29 : Catatan konsultasi bimbingan skripsi Lampiran 30 : Surat riset dari dekan fakultas tarbiyah dan keguruan Lampiran 31 : Surat riset dari kemenag Lampiran 32 : Surat keterangan sudah selesai riset