PERTEMUAN XII METODE PENILAIAN INVESTASI DALAM AKTIVA TETAP (2)

dokumen-dokumen yang mirip
ASPEK KEUANGAN. Disiapkan oleh: Bambang Sutrisno, S.E., M.S.M.

Bab 7 Teknik Penganggaran Modal (Bagian 2)

METODE ACCOUNTING RATE OF RETURN (ARR)

METODE PENILAIAN INVESTASI. Jakarta, 20 Oktober 2005

Metode Penilaian Investasi Pada Aset Riil. Manajemen Investasi

Bab 5 Penganggaran Modal

Materi 7 Metode Penilaian Investasi

ANALISIS STUDI KELAYAKAN INVESTASI PEMBUKAAN CABANG BARU PADA USAHA JASA FOTOKOPI DAULAY JAYA

Metode Penilaian Investasi

Minggu-15. Budget Modal (capital budgetting) Penganggaran Perusahaan. By : Ai Lili Yuliati, Dra, MM

ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI PEMBUKAAN CABANG BARU EDIE SHOES. : Bayu Aji Prasetyo NPM : Jurusan : Manajemen Fakultas : Ekonomi

PENILAIAN INVESTASI. Bentuk investasi dibedakan 1. Berdasarkan asset yang dimiliki 2. Berdasarkan lamanya waktu investasi

ANALISIS KEPUTUSAN INVESTASI (CAPITAL BUDGETING) Disampaikan Oleh Ervita safitri, S.E., M.Si

BAB V KEPUTUSAN INVESTASI

STUDI KELAYAKAN BISNIS PADA USAHA RUMAH MAKAN AYAM BAKAR TERASSAMBEL

ABSTRAK. Kata Kunci: Capital Budgeting, Payback Period, Net Present Value, dan Internal Rate of Return. Universitas Kristen Maranatha

MANAJEMEN KEUANGAN LANJUTAN ANDRI HELMI M, S.E., M.M

Contoh Soal dan Pembahasan Internal Rate of Return (IRR)

STUDI KELAYAKAN BISNIS METODE PEMIILIHAN INVESTASI IRR, PI, NPV, DISCOUNT PI

Bab 6 Teknik Penganggaran Modal (Bagian 1)

ANALISIS STUDI KELAYAKAN INVESTASI PEMBUKAAN CABANG BARU PADA USAHA JASA FOTOKOPI PRIMA JAYA

Proudly present. Penganggaran Modal. Budi W. Mahardhika Dosen Pengampu MK.

BAB II LANDASAN TEORI

Oleh : Ani Hidayati. Penggunaan Informasi Akuntansi Diferensial Dalam Pengambilan Keputusan Investasi

BAB IX Analisis Keputusan Investasi Modal

12/23/2016. Studi Kelayakan Bisnis/ RZ / UNIRA

dimana jangka waktu kembalinya dana tersebut melebihi waktu satu tahun. Batas waktu satu

BAB I PENDAHULUAN. Kondisi suatu pasar yang dapat menjanjikan tingkat profitabilitas yang cukup

ANALISA STUDY KELAYAKAN KELANGSUNGAN USAHA JASA FOTO COPY CAHAYA GIRI

Pertemuan 12 Investasi dan Penganggaran Modal

ANALISIS TINGKAT KELAYAKAN INVESTASI PADA DEPOT AIR MINUM ABDURAHMAN SALEH. : Muhammad Iga Abi Karami NPM :

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. Daya Mandiri merencanakan investasi pendirian SPBU di KIIC Karawang.

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. penelitian ini, maka penulis dapat menarik simpulan sebagai berikut:

BAB II INVESTASI. Setiap perusahaan yang melakukan investasi aktiva tetap selalu

Studi Kelayakan Bisnis Pembukaan Cabang Baru Pada Usaha Ayam Bakar dan Madu Sumber Jaya NINDYA KLARASINTA STEVIANUS, SE.

STUDI KELAYAKAN BISNIS PADA USAHA TOKO BIN AGIL DI JALAN RAYA CONDET, JAKARTA TIMUR : MUAMMAL IRZAD NPM :

Aspek Ekonomi dan Keuangan. Pertemuan 11

CHAPTER 7 PENILAIAN USUL INVESTASI

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat ini persaingan di dunia usaha semakin ketat. Apabila perusahaan

TEKNIK ANALISA BIAYA/MANFAAT TEKNIK ANALISA BIAYA/MANFAAT

PENGANGGARAN MODAL (CAPITAL BUDGETING)

MAKALAH STUDI KELAYAKAN BISNIS PENILAIAN INVESTASI DAN RESIKO INVESTASI

STUDI KELAYAKAN PENGEMBANGAN NECIS LAUNDRY

KONSEP DAN METODE PENILAIAN INVESTASI

ANALISA PEMBUKAAN CABANG BARU PADA CV. BU DENA CATERING. Nama : Mamih Mayangsari Npm : Kelas : 3EA24

KEPUTUSAN INVESTASI DAN PENGANGGARAN MODAL

STUDI KELAYAKAN BISNIS PADA USAHA RIADY AQUARIUM BEKASI. Nama : Aji Tri Sambodo NPM : Kelas : 3EA18

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

DAFTAR ISI. Halaman ABSTRAK... i KATA PENGANTAR... ii DAFTAR ISI... v DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... xii

Penganggaran Modal 1 BAB 10 PENGANGGARAN MODAL

ANALISIS INVESTASI BUDI SULISTYO

STUDI KELAYAKAN PROYEK PENGEMBANGAN PERKEBUNAN PISANG ABACA DENGAN MENGGUNAKAN ANALISIS PERANGGARAN MODAL

ABSTRAK. Universitas Kristen Marantha. Kata Kunci: Capital Budgeting, Payback Period, Net Present Value, Internal Rate of Return.

Handout Manajemen Keuangan

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB II KEPUTUSAN INVESTASI

BAB III METODELOGI PENELITIAN. Menurut Surakhmad, (1994: ), metode deskriptif analisis, yaitu metode

TUGAS ASPEK KEUANGAN STUDI KELAYAKAN BISNIS. Dosen : Tita Borshalina, S.E, M.S.M.. Kelompok 8 Muhammad iqbal al-kahfi (0113u427)

CAPITAL INVESTMENT DECISIONS (PENGAMBILAN KEPUTUSAN PENANAMAN MODAL)

ANALISIS KELAYAKAN SISTEM

KONSEP PENILAIAN INVESTASI PADA RUMAH SAKIT DISUSUN OLEH: SESILIA ODILIA FAU

DAFTAR ISI... Halaman ABSTRAKSI.. KATA PENGANTAR DAFTAR ISI DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR Latar Belakang Penelitian 1

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

Penganggaran Modal. Gambaran Umum Penganggaran Modal, Payback Period, Net Present Value, Internal Rate of Return. Nurahasan Wiradjegha, S.E.,M.

BAB III LANDASAN TEORI

ANALISIS PENGEMBANGAN USAHA AYAM GORENG SABANA CABANG PERUMAHAN ANGKASA PURI JATI ASIH - BEKASI

Magister Manajemen Univ. Muhammadiyah Yogyakarta

Manajemen Investasi. Febriyanto, SE, MM. LOGO

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Sukirno (2003), investasi adalah pengeluaran atau penanaman modal bagi

Bab V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. Dalam dunia usaha yang semakin berkembang saat ini, di mana ditunjukkan

ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI AKTIVA TETAP DENGAN MENGGUNAKAN METODE CAPITAL BUDGETING PADA CV. SURYA SEJAHTERA BERSAMA

BAB I PENDAHULUAN. Dalam dunia usaha sekarang ini, persaingan yang terjadi semakin ketat.

Aspek Keuangan. Dosen: ROSWATY,SE.M.Si

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan dunia usaha dewasa ini ditandai dengan semakin. meningkatnya persaingan yang ketat di berbagai bidang usaha, hal ini

MENILAI KELAYAKAN INVESTASI DAN HASIL INVESTASI

ANALISIS STUDI KELAYAKAN KELANGSUNGAN PADA USAHA JASA

Investasi dalam aktiva tetap

TEHNIK PENGANGGARAN BARANG MODAL (CAPITAL BUDGETING) Oleh : Padlah Riyadi, SE. Ak 1

INVESTASI DALAM AKTIVA TETAP

ANALISIS STUDI KELAYAKAN PENGEMBANGAN USAHA KONVEKSI PADA CV. TATA SARANA MANDIRI. : Dedik Fahrudin NPM : Jenjang/Jurusan : S1/Manajemen

PRINSIP-PRINSIP INVESTASI & ALIRAN KAS. bahanajar

ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI PADA USAHA KECIL WARNET WANGI JAYA

BAB II LANDASAN TEORI

ANALISIS INVESTASI USAHA KONSTRUKSI. Nama : Renaldi Prakoso Soekarno NPM : Jurusan : Manajemen Pembimbing : Elvia Fardiana,SE.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

ANALISIS KEPUTUSAN INVESTASI

ABSTRAKSI. Dengan perkembangan jaman yang semakin pesat ini, membuat banyak

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif

STUDI KELAYAKAN BISNIS PEMBUKAAN CABANG BARU RUMAH MAKAN SOTO MIE ASLI BOGOR PAK KADIR SEFTIEAN AL RASYID EA02 MANAJEMEN (S1) EKONOMI

BAB 14. Keputusan Investasi & Penganggaran Modal. Ekonomi Manajerial Manajemen

ANALISIS KELAYAKAN USAHA PADA PANCONG BALAP 3. Nama : Indra Ferdian Saputra NPM : Pembimbing : Sri Sapto Darmawati, SE.

STUDI KELAYAKAN BISNIS PENGEMBANGAN USAHA AIR MINUM ISI ULANG DESMOND

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

Manajemen Keuangan. Penganggaran Modal Payback periode Net Present Value (NPV) Internal Rate of Return (IRR) Perbandigan NPV dan IRR

MANAJEMEN KEUANGAN. Penganggaran Modal. Riska Rosdiana SE., M.Si. Modul ke: Fakultas Ekonomi & Bisnis. Program Studi Manajemen.

ANALISA KELAYAKAN USAHA TERHADAP PENGEMBANGAN INVESTASI PADA PABRIK KERUPUK KULIT HIDAYAH

ANALISIS PENGAMBILAN KEPUTUSAN DALAM PROYEK INVESTASI

STUDI KELAYAKAN USAHA BENGKEL LAS SINAR AGUNG REJEKI DENGAN MENGGUNAKAN ANALISIS PENGANGGARAN MODAL

BAB I PENDAHULUAN. baik agar penambangan yang dilakukan tidak menimbulkan kerugian baik. dari segi materi maupun waktu. Maka dari itu, dengan adanya

Transkripsi:

3. Internal Rate Of Return PERTEMUAN XII METODE PENILAIAN INVESTASI DALAM AKTIVA TETAP (2) Adalah tingkat bunga yang akan menjadikan jumlah nilai sekarang dari proceeds yang diharapkan akan diterima = jumlah nilai sekarang dari pengeluaran modal. IRR dapat ditentukan dengan cara trial and error( Coba-coba).

Langkah langkah menghitung IRR: 1. Hitung PV arus kas yang dihasilkan usulan proyek investasi dengan menggunakan tingkat suku bunga yang dipilih sembarangan 2. Bandingkan hasil perhitungan poin 1 diatas dengan jumlah investasi nya Jika hasilnya negatif, coba dengan suku bunga yang lebih rendah Jika hasilnya positif, coba dengan suku bunga lebih tinggi

3. Lanjutkan poin langkah 2 diatas sampai PV nya mendekati Invsetasi awal (selisih PV dengan investasi awal = -1 dan + 1) 4. Menghitung tingkat diskonto dari usulan proyek investasi tersebut dengan teknik interpolasi

Contoh IRR :Kasus arus kas setiap tahunnya jumlahnya sama Suatu perusahaan mempertimbangkan usulan proyek investasi sebesar Rp. 80 juta, menghasilkan arus kas setiap tahun Rp. 24 juta, selama 5 tahun dengan tingkat pengembalian yang disyaratkan 12 %, maka berapa besarnya IRR?

Jawaban Dicoba faktor diskonto 15 % NPV = (arus kas x Faktor diskonto) Investasi Awal NPV = (Rp. 24 juta x 3,3522 ) -Rp. 80 juta NPV = Rp. 80.452.800 Rp 80 juta NPV = Rp 452.800 Dicoba faktor diskonto 16 % NPV = (arus kas x Faktor diskonto) Investasi awal NPV = (Rp. 24 juta x 3,2743 ) -Rp. 80 juta NPV = Rp. 78.583.200 Rp 80 juta NPV = Rp 1.416.800

Jawaban: Perhitungan interpolasi Selisih bunga Selisih PV Selisih PV dengan Investasi awal 15% 80,452,800 80,452,800 16% 78,583,200 80,000,000 1% 1,869,600 452,800 IRR = 15 % + ( Rp 452.800 / Rp. 1.869.600) x 1 % IRR = 15 % + 0,24 % IRR = 15,24 % Maka usulan proyek ini di terima

Contoh IRR dengan kasus Arus kas Berbeda Suatu perusahaan sedang mempertimbangkan usulan proyek investasi sebesar Rp. 112.500.000, dengan tingkat pengembalian yang disyaratkan 15 %, perkiraan arus kas pertahun Tahun Arus Kas 1 Rp. 45.000.000 2 Rp. 37.500.000 3 Rp. 30.000.000 4 Rp. 22.500.000 5 Rp. 15.000.000

Tahun Jawaban : Kita coba dengan tingkat suku bunga 13 % dan 12 %, bagaimana nilai PV terhadap investasi awal Arus kas Tingkat bunga Nilai sekarang(pv) Tingkat bunga Nilai sekarang (PV) (1) (2) 13 % (3) (4) = (2) x (3) 12 % (5) (6) = (2) x (5) 1 45,000 0.8850 39,825 0.8929 40,181 2 37,500 0.7831 29,366 0.7972 29,895 3 30,000 0.6931 20,793 0.7118 21,354 4 22,500 0.6133 13,799 0.6355 14,299 5 15,000 0.5428 8,142 0.5674 8,511 Total nilai sekarang(pv) 111,926 114,239 Investasi awal 112,500 112,500 Nilai sekarang bersih (NPV) -575 1,739

Jawaban Hasil PV : -13 % = -575-12 % = 1.740 Buat perhitungan interpolasi Berbasis 12 % : Selisih bunga Selisih PV Selisih PV dengan Investasi awal 12% 114,240 114,240 13% 111,925 112,500 1% 2,315 1,740 Berbasis 13 % : Selisih bunga Selisih PV Selisih PV dengan Investasi awal 12% 114,240 111,925 13% 111,925 112,500 1% 2,315-575

Mencari nilai IRR Basis 12 % IRR = 12 + (Rp. 1.740.000 / Rp. 2.315.000) x 1 % IRR = 12 % + 0,75 % IRR = 12,75 % Basis 13 % IRR = 13 % + (RP -575.000 / Rp. 2.315.000 ) x 1 % IRR = 13 % + ( - 0,248 %) IRR = 12,57 % Nilai IRR lebih kecil dari 15 %, maka usulan proyek investasi ini di tolak

4. Accounting Rate Of Return (ARR) Menunjukkan persentase keuntungan neto sesudah pajak (EAT) pajak dihitung dari jumlah investasi. Jika tiga metode sebelumnya mendasarkan diri pada proceeds atau outlays maka metode ARR mendasarkan diri pada keuntungan yang dilaporkan pada laporan rugi laba.

Kelebihan metode ARR : sederhana dan mudah dimengerti. Kelemahan : 1. Tidak memperhatikan time value of money 2. Menitikberatkan pada masalah akunting dan kurang memperhatikan data cash flows dari investasi yang bersangkutan 3. Merupakan pendekatan jangka pendek 4. Kurang memperhatikan panjangnya jangka waktu investasi

Rumus Perhitungan : 1. Accounting rate of return atas initial investment =(EAT / Initial Invesment) X 100% 2. Accounting rate of return atas dasar investasi rata-rata =(EAT / Investasi rata-rata) X 100% Investasi rata-rata = jumlah investasi/2

Keputusan : 1. Jika kita memilih salah satu dari beberapa usul investasi, maka yang dipilih adalah investasi yang dapat menghasilkan accounting rate of return yang paling besar. 2. Jika ARR lebih besar daripada minimum accounting rate of return maka usulan investasi dapat diterima. Contoh : Diketahui jumlah investasi Rp. 45.000.000,- keuntungan sesudah pajak Rp. 7.500.000,-berapa besarnya ARR atas dasar initial investment dan ARR atas dasar investasi ratarata?

Jawab : a. ARR atas dasar initial investment =(7.500.000/45.000.000) X 100% = 16,67% b. ARR atas dasar investasi rata-rata = {7.500.000/(45.000.000/2)} X 100% = (7.500.000/22.500.000) X 100% = 33,34%

SOAL LATIHAN 1. Suatu metode penilaian investasi yang perhitungannya dapat dilakukan dengan cara trial and error adalah: a. Payback Period b. Net Present Value c. Internal Rate of Return d. Accounting Rate of Return e. Budget Kas

2. Suatu metode penilaian investasi mendasarkan diri pada keuntungan yang dilaporkan pada laporan rugi laba adalah : a. Payback Period b. Net Present Value c. Internal Rate of Return d. Accounting Rate of Return e. Budget kas

3. Diketahui earning after tax sebesar Rp.8.500.000,- ; initial investment Rp. 19.500.000,- ; berapa besarnya ARR atas dasar initial investment : a. 43% b.43,1% c. 42% d. 43,6% e.40,6% 4. Diketahui earning after tax sebesar Rp.8.500.000,- ; initial investment Rp. 19.500.000,- ; berapa besarnya ARR atas dasar investasi rata-rata : a. 83% b.83,1% c. 87% d. 87,2% e.80,7%

4. Diketahui earning after tax sebesar Rp.8.500.000,- ; initial investment Rp. 19.500.000,- ; berapa besarnya ARR atas dasar investasi rata-rata : a. 83% b.83,1% c. 87% d. 87,2% e.80,7% 5. Kelebihan penilaian investasi dengan metode ARR adalah : a. Sederhana dan mudah dimengerti b. Tidak memperhatikan nilai waktu dari uang c. Tidak memperhatikan panjangnya jangka waktu investasi d. Kurang memperhatikan data cash flows dari investasi e. Memperhitungkan nilai waktu dari uang

5. Kelebihan penilaian investasi dengan metode ARR adalah : a. Sederhana dan mudah dimengerti b. Tidak memperhatikan nilai waktu dari uang c. Tidak memperhatikan panjangnya jangka waktu investasi d. Kurang memperhatikan data cash flows dari investasi e. Memperhitungkan nilai waktu dari uang