ARTIKEL SISTEM PENGENALAN BARCODE UNTUK DETEKSI ARTIKEL SEPATU MENGGUNAKAN JARINGAN SARAF TIRUAN BACKPROPAGATION

dokumen-dokumen yang mirip
Penggunaan Jaringan Syaraf Tiruanuntuk Membaca Karakter pada Formulir Nilai Mata Kuliah

PERANCANGAN PROGRAM PENGENALAN BENTUK MOBIL DENGAN METODE BACKPROPAGATION DAN ARTIFICIAL NEURAL NETWORK SKRIPSI

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

SISTEM PENGENALAN BARCODE MENGGUNAKAN JARINGAN SYARAF TIRUAN BACKPROPAGATION

APLIKASI JARINGAN SYARAF TIRUAN UNTUK MEMPREDIKSI VOLUME PEMAKAIAN AIR BERSIH DI KOTA PONTIANAK

MEMPREDIKSI KECERDASAN SISWA MENGGUNAKAN JARINGAN SYARAF TIRUAN BERBASIS ALGORITMA BACKPROPAGATION (STUDI KASUS DI LP3I COURSE CENTER PADANG)

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Implementasi antar muka dalam tugas akhir ini terdiri dari form halaman

PREDIKSI PENDAPATAN ASLI DAERAH KALIMANTAN BARAT MENGGUNAKAN JARINGAN SYARAF TIRUAN BACKPROPAGATION

Jurnal Ilmiah Komputer dan Informatika (KOMPUTA) IMPLEMENTASI JARINGAN SYARAF TIRUAN BACKPROPAGATION UNTUK MENGENALI MOTIF BATIK

SISTEM PENGENALAN KARAKTER DENGAN JARINGAN SYARAF TIRUAN ALGORITMA PERCEPTRON

STMIK GI MDP. Program Studi Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil Tahun 2010/2011


BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB 3 PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM

PENERAPAN JARINGAN SYARAF TIRUAN DALAM MEMPREDIKSI TINGKAT PENGANGGURAN DI SUMATERA BARAT

IMPLEMENTASI PENGOLAHAN CITRA UNTUK MENGHITUNG RESISTANSI RESISTOR MENGGUNAKAN METODE BACK PROPAGATION

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN PROGRAM APLIKASI

Pengembangan Aplikasi Prediksi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia dengan Jaringan Syaraf Tiruan Backpropagation

IMPLEMENTASI JARINGAN SYARAF TIRUAN MULTI LAYER FEEDFORWARD DENGAN ALGORITMA BACKPROPAGATION SEBAGAI ESTIMASI NILAI KURS JUAL SGD-IDR

BAB III METODE PENELITIAN. dan bahan, agar mendapatkan hasil yang baik dan terstruktur. Processor Intel Core i3-350m.

Analisis Jaringan Saraf Tiruan Model Perceptron Pada Pengenalan Pola Pulau di Indonesia

POSITRON, Vol. IV, No. 2 (2014), Hal ISSN :

KLASIFIKASI POLA HURUF VOKAL DENGAN MENGGUNAKAN JARINGAN SARAF TIRUAN BACKPROPAGATION. Dhita Azzahra Pancorowati

BAB 2 LANDASAN TEORI. fuzzy logic dengan aplikasi neuro computing. Masing-masing memiliki cara dan proses

IDENTIFIKASI RAMBU-RAMBU LALU LINTAS MENGGUNAKAN LEARNING VECTOR QUANTIZATION

PENGKONVERSIAN IMAGE MENJADI TEKS UNTUK IDENTIFIKASI PLAT NOMOR KENDARAAN. Sudimanto

IMPLEMENTASI JARINGAN SYARAF TIRUAN METODE BACKPROPAGATION UNTUK MEMPREDIKSI HARGA SAHAM

BAB 1 PENDAHULUAN. Sistem penglihatan manusia merupakan suatu system yang sangat kompleks,

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

PERANCANGAN SISTEM PENGENAL DIGIT ANGKA METER AIR MENGGUNAKAN JARINGAN SYARAF TIRUAN KOHONEN

BAB III METODE PENELITIAN

PENGENALAN KARAKTER ALFANUMERIK MENGGUNAKAN METODE BACKPROPAGARATION

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

MILIK UKDW. Bab 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Deteksi Kanker Paru-Paru Dari Citra Foto Rontgen Menggunakan Jaringan Saraf Tiruan Backpropagation

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Muhammad Fahrizal. Mahasiswa Teknik Informatika STMIK Budi Darma Jl. Sisingamangaraja No. 338 Simpanglimun Medan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Generated by Foxit PDF Creator Foxit Software For evaluation only. BAB I PENDAHULUAN

SATIN Sains dan Teknologi Informasi

BAB III METODE PENELITIAN. Desain penelitian untuk pengenalan nama objek dua dimensi pada citra

PERANCANGAN SISTEM PENGENALAN DAN PENYORTIRAN KARTU POS BERDASARKAN KODE POS DENGAN MENGGUNAKAN ARTIFICIAL NEURAL NETWORK

Penerapan Jaringan Saraf Tiruan Metode Backpropagation Menggunakan VB 6

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

JURNAL PENGENALAN JENIS MOTIF KAIN BATIK MENGGUNAKAN EKSTRAKSI FITUR DAN BRAY CURTISE DISTANCE

PENGENALAN POLA GARIS DASAR KALIMAT PADA TULISAN TANGAN UNTUK MENGETAHUI KARAKTER SESEORANG DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA RESILIENT BACKPROPAGATION

IDENTIFIKASI KEMATANGAN BUAH TOMAT MENGGUNAKAN METODA BACKPROPAGATION

IDENTIFIKASI TANDA TANGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA DOUBLE BACKPROPAGATION ABSTRAK

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Rancangan antarmuka (interface) program terdiri dari form cover, form

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI PROGRAM. implementasi dari program aplikasi yang dibuat. Penulis akan menguraikan

SATIN Sains dan Teknologi Informasi

DETEKSI JENIS KAYU CITRA FURNITURE UKIRAN JEPARA MENGGUNAKAN JST BACKPROPAGATION

ARTIKEL APLIKASI KLASIFIKASI JENIS JENIS BUAH JERUK MENGGUNAKAN METODE K-NEAREST NEIGHBOR

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

IMPLEMENTASI ALGORITMA PERCEPTRON UNTUK PENGENALAN POLA MASUKAN BINER MAUPUN BIPOLAR MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI

BAB 1 PENDAHULUAN Latar belakang masalah

BAB 2 KONSEP DASAR PENGENAL OBJEK

JARINGAN SYARAF TIRUAN UNTUK MEMPREDIKSI CURAH HUJAN SUMATERA UTARA DENGAN METODE BACK PROPAGATION (STUDI KASUS : BMKG MEDAN)

PREDIKSI CURAH HUJAN DI KOTA MEDAN MENGGUNAKAN METODE BACKPROPAGATION NEURAL NETWORK

PERANCANGAN APLIKASI MENGIDENTIFIKASI PENYAKIT MATA DENGAN MENGGUNAKAN METODE BACKPROPAGATION

BAB I PENDAHULUAN. mengenali dan membedakan ciri khas yang dimiliki suatu objek (Hidayatno,

ALGORITMA LEARNING VECTOR QUANTIZATION UNTUK PENGENALAN BARCODE BUKU DI PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS GALUH CIAMIS

134 Sutikno, Indriyati, Sukmawati N.E, Priyo S.S., Helmie A.W., Indra W., Nurdin B., Tri Wardati K., Raditya L.R. dan Diah Putu D.

Prediksi Curah Hujan Di Kota Pontianak Menggunakan Parameter Cuaca Sebagai Prediktor Pada Skala Bulanan, Dasarian Dan Harian Asri Rachmawati 1)*

APLIKASI JARINGAN SARAF TIRUAN UNTUK INVENTARISASI LUAS SUMBER DAYA ALAM STUDI KASUS PULAU PARI

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

RANCANG BANGUN TOOL UNTUK JARINGAN SYARAF TIRUAN (JST) MODEL PERCEPTRON

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

PEMANFAATAAN BIOMETRIKA WAJAH PADA SISTEM PRESENSI MENGGUNAKAN BACKPROPAGATION NEURAL NETWORK

BAB 2 LANDASAN TEORI

Program Aplikasi Komputer Pengenalan Angka Dengan Pose Jari Tangan Sebagai Media Pembelajaran Interaktif Anak Usia Dini

VOL. 01 NO. 02 [JURNAL ILMIAH BINARY] ISSN :

JURNAL IMPLEMENTASI ALGORITMA C4.5 DALAM PENENTUAN JURUSAN DI SMK PEMUDA PAPAR KEDIRI

APLIKASI JARINGAN SYARAF TIRUAN PADA PENGENALAN POLA TULISAN DENGAN METODE BACKPROPAGATION

METODOLOGI PENELITIAN

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM PROGRAM APLIKASI HANDS RECOGNIZER

BAB I PENDAHULUAN. kecerdasan buatan, kecerdasan buatan merupakan salah satu bagian ilmu

1. Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang 1.2 Tujuan Penelitian

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan dalam kurung waktu setahun.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

JURNAL PREDIKSI KEUNTUNGAN PENJUALAN SOTO DAGING MENGGUNAKAN METODE WEIGHTED MOVING AVERAGE

JURNAL SISTEM IDENTIFIKASI CITRA TANDA TANGA MENGGUNAKAN METODE 2D-PCA (TWO DIMENSIONAL PRINCIPAL COMPONENT ANALISYS)

SISTEM PENGENALAN BARCODE MENGGUNAKAN JARINGAN SYARAF TIRUAN LEARNING VECTOR QUANTIZATION

Implementasi Pengenalan Tanda Tangan dengan Menggunakan Metode Backpropagation TUGAS AKHIR

APLIKASI PENGENALAN KARAKTER ALFANUMERIK MENGGUNAKAN ALGORITMA HAMMING DISTANCE

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. menjawab segala permasalahan yang ada dalam penelitian ini.

Model Arsitektur Backpropogation Dalam Memprediksi Faktor Tunggakan Uang Kuliah (Studi Kasus AMIK Tunas Bangsa)

BAB I PENDAHULUAN. universitas swasta yang memiliki 7 Fakultas dengan 21 Program Studi yang

BAB 1 PENDAHULUAN. Sistem Pakar (Expert System), Jaringan Saraf Tiruan (Artificial Neural Network), Visi

Oleh: Riza Prasetya Wicaksana

BAB I PENDAHULUAN. satu bagian sistem biometrika adalah face recognition (pengenalan wajah). Sistem

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Meter air merupakan alat untuk mengukur banyaknya air yang digunakan oleh

BAB II LANDASAN TEORI

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

IDENTIFIKASI TANDA TANGAN MENGGUNAKAN MOMENT INVARIANT DAN ALGORITMA BACK PROPAGATION ABSTRAK

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

ARTIKEL SISTEM PENGENALAN BARCODE UNTUK DETEKSI ARTIKEL SEPATU MENGGUNAKAN JARINGAN SARAF TIRUAN BACKPROPAGATION Oleh: Rudhi Setiawan 13.1.03.02.0336 Dibimbing oleh : 1. Hesti Istiqlaliyah, S.T., M.Eng 2. Mochamad Bilal, S.Kom., M.Cs PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI 2017

SURAT PERNYATAAN ARTIKEL SKRIPSI TAHUN 2017 Yang bertanda tangan di bawah ini: Nama Lengkap : Rudhi Setiawan NPM : 13.1.03.02.0336 Telepun/HP : 0812-1673-6252 Alamat Surel (Email) : rudhisetiawan7@gmail.com Judul Artikel : SISTEM PENGENALAN BARCODE UNTUK DETEKSI ARTIKEL SEPATU MENGGUNAKAN JARINGAN SARAF TIRUAN BACKPROPAGATION Fakultas Program Studi : Fakultas Teknik Teknik Informatika Nama Perguruan Tinggi : Alamat Perguruan Tinggi : Jl. KH. Achmad Dahlan 76 Kediri Dengan ini menyatakan bahwa : a. artikel yang saya tulis merupakan karya saya pribadi (bersama tim penulis) dan bebas plagiarism. b. artikel telah diteliti dan disetujui untuk diterbitkan oleh Dosen Pembimbing I dan II. Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya. Apabila di kemudian hari ditemukan ketidak sesuaian data dengan pernyataan ini dan atau ada tuntutan dari pihak lain, saya bersedia bertanggung jawab dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Pembimbing I Mengetahui Pembimbing II Kediri,.. Penulis, Hesti Istiqlaliyah, S.T., M.Eng. NIDN. 0709088301 Mochamad Bilal, S.Kom., M.Cs NIDN. 0729108102 Rudhi Setiawan NPM. 13.1.03.02.0336 1

SISTEM PENGENALAN BARCODE UNTUK DETEKSI ARTIKEL SEPATU MENGGUNAKAN JARINGAN SARAF TIRUAN BACKPROPAGATION Rudhi Setiawan 13.1.03.02.0336 FT Teknik Informatika rudhisetiawan7@gmail.com Hesti Istiqlaliyah, S.T., M.Eng. dan Mochamad Bilal, S.Kom., M.Cs UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI ABSTRAK Penelitian ini dilatar belakangi hasil pengamatan dan pengalaman peneliti, bahwa untuk pengimputan artikel barang pada pelaku usaha atas menggunakan barcode reader, sedangkan untuk pelaku usaha menengah dan ke bawah masih dengan cara manual, yang menyebabkan kesalahan pengimputan nama barang dan jumlah barang yang dibeli oleh customer. Permasalahan penelitian ini adalah Bagaimana cara perancangan sistem pengenalan barcode untuk deteksi artikel sepatu menggunakan jaringan saraf tiruan backpropagation. Pada penelitian ini untuk membuat sebuah sistem yang sama fungsinya seperti barcode reader menggunakan jaringan syaraf tiruan Backpropagation, dengan cara citra barcode dilakukan tahapan pelatihan, yaitu dengan menggambil ciri barcode tersebut dan dilakukan training citra. Dan selanjutnya dilakukan tahap pengujian terhadap citra barcode tersebut. Kesimpulan hasil penelitian ini adalah dengan menggunakan metode jaringan syaraf tiruan Backpropagation, didapat akurasi sebesar 78,64 %, dan dari hasil tersebut, diharapkan dapat diimplementasikan oleh pelaku usaha menengah dan ke bawah sehingga dapat mengurangi kesalahan dalam pengimputan nama barang dan jumlah barang yang dibeli oleh customer. Kata Kunci : Barcode, Artikel Sepatu, Jaringan Syaraf Tiruan, Backpropagation. 2

I. LATAR BELAKANG Barcode adalah sebuah solusi terhadap kebutuhan identitas secara otomatis dari suatu produk atau barang di bidang industri yang terdiri dari sekumpulan garis berbentuk batang (bar) yang memiliki ketebalan yang berbeda. Setiap garis melambangkan angka atau huruf yang telah diatur sedemikian rupa, yang dapat dibaca menggunakan sebuah alat (barcode reader). Untuk membantu pembacaan manual biasanya dicantumkan juga angkaangka atau huruf di bawah kode baris tersebut. Penerapan barcode reader dalam dunia usaha sudah lama diterapkan dan semakin lama perkembangan barcode reader semakin bervariasi mulai dari bentuk, sistem pengenalan barcode, dan keakuratan barcode reader tersebut. Namun untuk mendapatkan barcode reader tersebut membutuhkan biaya yang mahal, dan untuk saat ini pelaku usaha menengah keatas yang menggunakan fasilitas barcode reader tersebut. Dan untuk pelaku usaha menengah dan ke bawah masih melakukan pengentrian data secara manual. Pengentrian data secara manual masih ada kekurangan yaitu kesalahan penginputan nama barang atau jumlah barang yang akan dibeli oleh customer. Perancangan dan implementasi pengenalan barcode yang terjangkau untuk pelaku usaha menengah dan ke bawah sangat diperlukan, agar meminimalkan kerugian yang ditimbulkan dari kesalahan pengentrian data. Dari penjelasan sebelumnya peneliti tertarik untuk membangun sebuah sistem pengenalan bacode yang terjangkau untuk pelaku usaha menengah dan ke bawah, yang fungsinya sama seperti barcode reader yang sudah diterapkan oleh pelaku usaha menengah ke atas. Perangcangan pengenalan barcode ini menggunakan JST (Jaringan Saraf Tiruan). Hal ini adalah karena keluwesan yang dimiliki oleh JST, baik dalam perancangan maupun penggunaannya. JST merupakan salah satu sistem pemrosesan yang dirancang dan dilatih untuk memiliki kemampuan seperti yang dimiliki oleh manusia dalam menyelesaikan persoalan yang rumit dengan melakukan proses belajar melalui perubahan bobot sinapsisnya. Jaringan syaraf menyimulasi struktur proses-proses otak (fungsi syaraf biologis) dan kemudian membawanya kepada perangkat lunak kelas baru yang dapat mengenali pola-pola yang kompleks serta belajar dari pengalaman-pengalaman masa lalu. 3

Metode yang digunakan adalah backpropagation, metode backpropagation adalah metode pembelajaran lanjut yang dikembangkan dari aturan preceptron, yang terdiri dari dua tahap yaitu tahap feedforward yang diambil dari preceptron dan tahap backpropagation error[1]. Perancangan Sistem pengenalan barcode ini mengunakan software Matlab versi R2015b. Diharapkan dari perancangan sistem pengenalan barcode ini, pelaku usaha menengah dan ke bawah dapat mengimplementasikan sistem ini, sehingga dapat mengurangi kesalahan dalam pengentrian data yang menyebabkan kerugian bagi pelaku usaha tersebut. II. METODE a. Pengolahan Citra Pengolahan citra merupakan bagian penting yang mendasari berbagai aplikasi nyata, seperti pengenalan pola, pengindraan jarak jauh melalui satelit atau pesawat udara, dan machine vision. Pada pengenalan pola, pengolahan citra antara lain berperan memisahkan objek dari latar belakang secara otomatis[2]. b. Jaringan Saraf Tiruan Jaringan syaraf tiruan (JST) didefinisikan sebagai suatu sistem pemrosesan informasi yang mempunyai karakteristik menyerupai jaringan syaraf manusia[3]. c. Backpropagation Backpropagation sebuah metode yang melatih jaringan untuk mendapatkan keseimbangan antara kemampuan jaringan mengenali pola yang digunakan selama training serta kemampuan jaringan untuk memberikan respon yang benar[4]. Berikut merupakan perhitungan algoritma jaringan syaraf tiruan backpropagation untuk mengenali barcode, dalam proses mengenali suatu barcode terdapat 2 tahapan, yaitu tahap preprocessing citra dan pembuatan jaringan syaraf tiruan backpropagation. 1. preprocessing citra Gambar 1 preprocessing citra Dari gambar 1 dapat dijelaskan tahapan preprocessing citra, dari mengimputkan gambar citra barcode kemudian dilakukan cropping citra untuk mendapatkan gambar barcode Tampa ada 4

citra yang lainnya atau noise, kemudian dari gambar tersebut dirubah menjadi gambar abu abu atau gambar grayscale, kemudian dari gambar grayscale dirubah menjadi gambar biner yang terdiri dari hitam dan putih, dan terakhir dari gambar biner dirubah menjadi data biner yaitu hitam untuk 0 dan putih untuk 1 yang nantinya akan menjadi ciri dari barcode tersebut dan dijadikan nilai input pada jaringan syaraf tiruan. 2. Pembuatan jaringan syaraf tiruan backpropagation. Prinsip dasar dari algoritma backpropagation adalah memperbaiki bobot-bobot jaringan dengan arah yang membuat fungsi aktivasi menjadi turun dengan cepat. Backpropagation memiliki beberapa unit yang ada dalam satu atau lebih layer tersembunyi[4]. Gambar 2.2 adalah arsitektur back-propagation dengan buah masukan (ditambah sebuah bias), sebuah layer tersembunyi yang terdiri atas unit (ditambah sebuah bias), serta buah keluaran. Arsitektur jaringan ini disebut jaringan layer jamak. Gambar 2.2 Arsitektur JST- Backpropagation III. HASIL DAN KESMPULAN A. HASIL Pengujian sistem dilakukan menggunakan citra barcode dengan nilai output barcode yang berbeda - beda. Citra barcode yang digunakan adalah citra berukuran 150 x 1 pixel hasil cropping barcode secara otomatis pada matlab R2015b. Berikut adalah hasil pengujian dari beberapa skenario yang telah ditentukan : No. Skenario Tabel 1 Hasil Pengujian Data training citra Pada tabel 1 dijelaskan hasil uji coba yang telah dilakukan dengan 5 skenario yang berbeda. Berikut penjelasan masing - masing scenario : 1. Untuk skenario 1 menggunakan data training sebanyak 45, dan sebanyak 3 kali dengan posisi 56,67 %. Benar Teridentifikasi Salah Jumla h 2. Untuk skenario 2 menggunakan data training sebanyak 90, dan Prosentase akurasi 1. Skenario 1 45 17 13 30 56,67 % 2. Skenario 2 90 22 8 30 73,3 % 3. Skenario 3 135 25 5 30 83,3 % 4. Skenario 4 180 26 4 30 86,67 % 5. Skenario 5 225 28 2 30 93,3 % 5

sebanyak 6 kali dengan posisi 73,3 %. 3. Untuk skenario 3 menggunakan data training sebanyak 135, dan sebanyak 9 kali dengan posisi 83,3 %. 4. Untuk skenario 4 menggunakan data training sebanyak 180, dan sebanyak 12 kali dengan posisi 86,67 % 5. Untuk skenario 5 menggunakan data training sebanyak 225, dan sebanyak 15 kali dengan posisi 93,3 %. Dari hasil prosentase akurasi keberhasilan seluruh skenario dapat disimpulkan bahwa rata rata prosentase akurasi keberhasilan dari pengujian yang telah dilakukan sebesar 78,64 %. Sedangkan kesalahan (error) yang terjadi pada penelitian ini disebabkan beberapa hal sebagai berikut : 1. Banyaknya pola citra yang sebenarnya bukan barcode tapi terdeteksi sebagai barcode. 2. Warna background barcode yang berganti. Karena pencahayaan yang kurang. 3. Data latih yang sedikit mempengaruhi hasil dari pengenalan barcode tersebut. B. Kesimpulan Dengan Algoritma JST Backpropagation dapat melakukan pengenalan barcode dengan akurasi 78,64 % dan unjuk kerja dari sistem ini menyerupai dengan barcode reader. Tahapan dari sistem pengenalan barcode ini yaitu : Membuat sebuah jaringan syaraf tiruan backpropagation. Setelah jaringan dibuat maka tahapan selanjutnya yaitu adalah pelatihan jaringan dengan mengimputkan gambar barcode berukuran 1800 x 700 pixel kemudian dilakukan pre processing image yang terdiri dari cropping, grayscale, dan resize image. Dari hasil pre processing yang didapat berupa hasil ciri barcode yang nantinya dibuat nilai input jaringan. 6

Setelah dilakukan tahapan pelatihan barcode, yaitu tahapan pengenalan barcode. Pada tahapan pengenalan barcode, user atau admin melakukan pengimputan gambar barcode. Kemudian sistem akan memproses gambar dan kemudian membandingkan nilai Output dari barcode pelatihan dengan nilai Output barcode pengujian. Jika sama maka barcode dapat dikenali, sebaliknya jika nilainya tidak sama atau nilai selisihnya jauh maka sistem tidak dapat mengenali barcode. I. DAFTAR PUSTAKA [1] Anita. 2006. konsep kecerdasan buatan. penerit Andi: Yogyakarta. [2] Kadir, Abdul. 2013 Teori dan Aplikasi Pengolahan Citra. penerit Andi: Yogyakarta. [3] Hermawan, A. 2006. Jaringan Syaraf Tiruan, Teori, dan Aplikasi. penerit Andi: Yogyakarta. [4] Siang, J.J. 2009. Jaringan Syaraf Tiruan dan Pemrogramannya Menggunakan MATLAB. penerit Andi: Yogyakarta. 7