BAB 1 PENDAHULUAN. Sekolah merupakan salah satu sarana belajar mengajar yang diwajibkan Pemerintah.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PEDAHULUAN. sistem informasi. Sistem informasi dapat diakses melalui jaringan internet.

BAB 1 PENDAHULUAN. internet yang popular sering disebut dengan web atau sering juga disebut perangkat

BAB 1 PENDAHULUAN. Informasi merupakan salah satu kebutuhan di dalam suatu instansi,

BAB 1 PENDAHULUAN. Informasi merupakan salah satu kebutuhan di dalam suatu instansi, perusahaan,

BAB 1 PENDAHULUAN. Informasi merupakan salah satu kebutuhan di dalam suatu instansi, perusahaan,

BAB 1 PENDAHULUUAN. lagi bagi sebagian besar kalangan. Kita dapat berkomunikasi dengan fasilitas yang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Teknologi informasi pada saat ini telah berkembang sangat pesat sehingga mempunyai

BAB I PENDAHULUAN. yang global, sehingga kita dapat terkoneksi ke seluruh jaringan di dunia,

BAB 1 PENDAHULUAN. asing dengan teknologi yang satu ini, bahkan untuk orang awam sekalipun. Berbagai

BAB 1 PENDAHULUAN. teknologi secara umum adalah semua teknologi yang berhubungan dengan

BAB 1 PENDAHULUAN. Semakin berkembangnya teknologi internet maka kebutuhan dalam memperoleh

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu media yang dapat digunakan untuk mempermudah manusia menginput data

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan teknologi informasi dapat dimanfaatkan untuk meningkatkan kinerja dan

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) sebagai bagian dari ilmu pengetahuan

BAB 1 PENDAHULUUAN. tersebut untuk mempermudah penyelesaian berbagai pekerjaan.

BAB 1 PENDAHULUAN. informasi sebagai pendukung hasil kerja yang lebih efektif dan efisien.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pada era globalisasi komputer sangatlah penting dalam kebutuhan informasi dan

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi saat ini sudah cukup maju,

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pada zaman global sekarang, pendidikan merupakan sesuatu yang penting. Karena

BAB 1 PENDAHULUAN. memajukan instansi di bidang informasi. Dalam pelayanan informasi pihak

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Sistem informasi merupakan suatu sistem yang menerima masukan data dan

BAB 1 PENDAHULUAN. Teknologi informasi pada saat ini telah berkembang sangat pesat sehingga

BAB 1 PENDAHULUAN. penting dalam dunia pendidikan. Kondisi seperti ini menuntut berkembangnya

BAB I PENDAHULUAN. menjanjikan. Masakan Padang merupakan makanan yang banyak diminati

BAB 1 PENDAHULUAN. dari pendayagunaan teknologi khususnya teknologi informasi. Penjualan elektronik atau yang akrab di sebut e-commerce ( electronic

BAB 1 PENDAHULUAN. nirkabel (wireless) memberikan manfaat yang luar biasa kepada masyarakat

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Perkembangan dunia teknologi dan informasi dan sistem informasi sudah semakin pesat

BAB 1 PENDAHULUAN. kehidupan manusia membuat manusia yang dalam hal ini sebagai user menginginkan

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan teknologi yaitu pengolahan data yang bisa dilakukan secara tepat,

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan Aplikasi Web yang semakin berkembang pesat sejak munculnya

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam melakukan setiap pekerjaan. Perkembangan aplikasi web yang semakin

BAB 1 PENDAHULUAN. kehidupan manusia membuat manusia yang dalam hal ini sebagai user. menggunakan model ataupun pengarsipan secara manual.

BAB I PENDAHULUAN. Kebutuhan akan informasi yang akurat dan tepat waktu untuk menyajikan data yang. yang benar, akurat, tepat guna dan tepat waktu.

BAB I PENDAHULUAN. melainkan hampir semua lembaga dan instansi mulai dari sekolah-sekolah, perguruan

BAB 1 PENDAHULUAN. Komputer adalah kekuatan yang dominan di dalam masyarakat. Penggunaannya terus saja

BAB 1 PENDAHULUAN. Terdapat beberapa keunggulan dari internet, salah satunya yaitu dapat menyampaikan

BAB 1 PENDAHULUAN. dapat dihindari lagi. Kebutuhan yang mendesak dan semakin berharganya waktu,

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dalam dunia teknologi informasi, komputer tidak hanya digunakan sebagai alat untuk

2 dan minat sehingga dituntut analisis penjualan layanan-layanan yang memudahkan konsumen untuk mendapatkan sesuatu yang diinginkan. Salah satu aspek

BAB I PENDAHULUAN. komunikasi, media informasi dan edukasi. Internet dengan aplikasinya

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan teknologi yang semakin maju menjadi pemicu untuk

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan aplikasi web yang semakin pesat sejak munculnya teknologi internet sangat

BAB I PENDAHULUAN. Teknologi dan informasi telah berkembang pesat dalam peradaban manusia

BAB I PENDAHULUAN. bahkan luar negeri. Hal ini dikarenakan produk souvenir merupakan produk

BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam satu sekolah ada ratusan bahkan lebih siswa yang masing-masing mempunyai

BAB I PENDAHULUAN. pelaku dunia bisnis untuk mendukung proses bisnis itu sendiri.

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Kebutuhan akan informasi yang akurat dan tepat untuk penyajian data sangat

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada zaman teknologi informasi saat ini, kebutuhan akan informasi yang lebih cepat

BAB 1 PENDAHULUAN. dirasakan di berbagai bidang kehidupan, baik di bidang bisnis, pendidikan,

BAB I PENDAHULUAN. Sistem informasi merupakan sekumpulan komponen yang saling berhubungan,

BAB 1 PENDAHULUAN. penggunaan, ukuran, bahasa yang digunakan dan kompleksitasnya. Aplikasi web pada

BAB 1 PENDAHULUAN. semua pihak dalam memfasilitasi sistem pendidikan seperti e-learning, e-consulting dan

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. dengan sangat pesat. Dimana saat ini teknologi telah menjamah di berbagai

BAB 1 PENDAHULUAN. mencapai tujuan, antara lain input, proses, output, dan outcome (Depdiknas, 2007:5).

BAB I PENDAHULUAN. media untuk mendapatkan informasi juga semakin mudah diakses dari mana saja.

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi sangat memberikan manfaat yang besar terhadap

BAB 1 PENDAHULUAN. Dewasa ini dimana ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) memegang andil yang

BAB I PENDAHULUAN. pesat, ini dapat dilihat dari kemunculan berbagai aplikasi-aplikasi yang dapat

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi yang demikian cepat, menjadikan komputer

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

1. Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. menghindari kesalahan-kesalahan yang disebabkan oleh user atau pegawai. Selain

BAB I PENDAHULUAN. cepat, tepat, dan akurat. Dimana saat ini teknologi telah menjamah diberbagai

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

PENDAHULUAN. Teknologi informasi (TI) termasuk salah satu teknologi yang sedang

BAB I PENDAHULUAN. untuk berbuat lebih banyak dalam teknologi dan membuka diri terhadap

BAB 1 PENDAHULUAN. bidang informasi berbasis teknologi internet. Website diharapkan dapat dijadikan

BAB I PENDAHULUAN. menjanjikan. Produk ini banyak diminati orang-orang, dari berbagai tingkatan

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada bab ini akan diuraikan mengenai latar belakang penulisan tugas akhir,

PERANCANGAN WEBSITE SMP NEGERI 3 LUBUK PAKAM TUGAS AKHIR DESY LESTARI PULUNGAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. Pada masa era globalisasi saat ini perkembangan dalam segala bidang sedang

BAB 1 PENDAHULUAN. paling efektif dan efisien pada masa sekarang. Oleh karena itu, suatu lembaga

BAB I PENDAHULUAN. jenis bisnis dalam meningkatkan efisiensi dan efektivitas proses bisnis,

BAB I PENDAHULUAN. untuk menyimpan, mengolah dan menampilkan informasi bereferensi geografis,

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Kebutuhan akan informasi yang akurat dan tepat waktu untuk menyajikan data yang lengkap

BAB I PENDAHULUAN. konsumen. Inovatif dalam arti harus menjual produk-produk yang sesuai

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah 1.2 Perumusan Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. internet, dimana batasan waktu dan jarak tidak begitu berarti lagi disini.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi telah memperlihatkan kemajuan yang

BAB 1 PENDAHULUAN. pengetahuan dan pola pikir manusia. Salah satu bidang yang turut serta menikmati hasil

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan Teknologi Internet yang pesat telah memicu munculnya berbagai

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Pemilihan Judul

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang masalah

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. analisis terhadap sesuatu serta peristiwa-peristiwa yang terjadi dimuka bumi.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Mengingat SD NEGRI merupakan suatu instansi pendidikan di

BAB I PENDAHULUAN. Dengan perkembangan komputer sangat besar di segala. bidang terutama di bidang informasi, dimana sebuah informasi

BAB I PENDAHULUAN. Kegiatan penjualan pada butik Be Collection merupakan kegiatan pokok

BAB I PENDAHULUAN. satunya yaitu proses pendistribusian dokumen. Perusahaan ingin mengalihkan proses

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan Teknologi Internet yang pesat telah memicu munculnya berbagai

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pada masa sekarang ini, perkembangan informasi dan teknologi komputer saat ini

BAB 1 PENDAHULUAN. dapat diakses siapa saja dan dimana saja selama ada koneksi. Teknologi internet

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI SMA NEGERI 1 BABALAN DENGAN MENGGUNAKAN PEMROGRAMAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR DEVI YULITA

Transkripsi:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Sekolah merupakan salah satu sarana belajar mengajar yang diwajibkan Pemerintah. Dalam mendukung aspek-aspek kegiatan sekolah penulis ingin merancang suatu sistem informasi. Sistem informasi dapat diakses melalui jaringan internet. Sistem informasi dapat digunakan untuk mempublikasi sekolah kepada masyarakat luas seperti mempromosikan keunggulan sekolah, kegiatan yang menarik dari sekolah, profil pengajar-pengajarnya dan segala sesuatu mengenai sekolah tersebut melalui internet. Kehadiran internet dalam kehidupan manusia ternyata telah mengubah sebagian besar kebiasaan orang dalam berkomunikasi dengan orang lain, mulai dari sekedar menyampaikan pesan sampai aktifitas sehari-hari. Perkembangan internet yang semakin pesat dan semakin akrab menyentuh kehidupan manusia.

Dalam membangun sebuah sistem informasi yang terkoneksi melalui internet yang disebut website yang terhubung dengan web server. Web server adalah sebuah perangkat lunak server yang berfungsi menerima permintaan HTTP dari klien yang dikenal dengan web browser dan mengirim kembali hasilnya dalam bentuk halamanhalaman web yang umumnya berbentuk dokumen HTML (Rulianto Kurniawan, 2008). Berdasarkan latar belakang tersebut, maka penulis tertarik mengajukan judul Perancangan Website SMP Negeri 3 Lubuk Pakam, yang akan dilihat masyarakat. 1.2 Perumusan Masalah Berdasarkan uraian diatas, maka yang menjadi masalah adalah bagaimana merancang suatu Website SMP Negeri 3 Lubuk Pakam untuk dapat menyimpan, menampilkan dan mengedit data atau informasi yang akan disampaikan. 1.3 Batasan Masalah Penulis membatasi ruang lingkup, hal ini dilakukan agar pembahasannya tidak menyimpang dari topik perancangan web di SMP Negeri 3 Lubuk Pakam. Batasan masalah dalam pembuatan tugas akhir ini mengenai fasilitas, materi pelajaran, dan staf pengajar SMP Negeri 3 Lubuk Pakam.

1.4 Maksud dan Tujuan Penelitian 1.4.1 Maksud Penulis bermaksud untuk membuat suatu aplikasi sistem informasi berbasis Web yang mudah digunakan dan user interface. Selain itu juga untuk menemukan suatu cara dalam mempublikasikan SMP Negeri 3 Lubuk Pakam kepada masyarakat. 1.4.2 Tujuan Tujuan dari penelitian ini adalah: 1. Merancang web yang menyediakan informasi tentang SMP Negeri 3 Lubuk Pakam. 2. Membantu pihak sekolah dalam memperkenalkan SMP Negeri 3 Lubuk Pakam kepada masyarakat. 1.5 Metode Penelitian Untuk mendapatkan keterangan-keterangan dan data yang diperlukan guna memperoleh suatu kebenaran ilmiah, maka penulis melakukan penelitian dengan beberapa metode, sebagai berikut :

a. Penelitian lapangan (Field research) Penelitian ini dilakukan penulis di lapangan. Dalam hal ini penulis langsung meneliti SMP Negeri 3 Lubuk Pakam yang berada di Jalan Dr. Setia Budi Gg. Sunda Lubuk Pakam sebagai objek penelitian. b. Wawancara (Interview) Data yang dikumpulkan penulis dengan melakukan tanya jawab langsung kepada pegawai dan guru SMP Negeri 3 Lubuk Pakam yang berkaitan dengan masalah yang akan dipecahkan sehingga penulis dapat memperoleh data dan informasi yang akurat c. Pengamatan (Observation) Data yang dikumpulkan dengan melakukan peninjauan secara langsung ke lapangan d. Penelitian Kepustakaan Penulis menggunakan buku-buku yang berhubungan dengan masalah untuk dapat memperoleh data yang dibutuhkan.

1.6 Tinjauan Pustaka Dalam membuat Tugas Akhir ini, penulis menggunakan tiga buku pokok yang menjadi acuan, yaitu: 1. Webmaster Profesional, PT. Webmedia Internusa Tata Utama, Medan, yang mana buku ini menjadi acuan dalam pembuatan dasar program. 2. Membuat Aplikasi Web dengan PHP dan MySQL, Abdul Kadir, 2009, penerbit C.V ANDI, Yogyakarta, buku ini juga menjadi acuan dalam pembuatan dasar program. 3. Analisis dan Desain Sistem Informasi, Jogianto, 2005, penerbit ANDI, Yogyakarta, buku ini menjadi acuan dalam pembuatan sistem penulisan dan pembuatan database. 4. Selain ke tiga buku di atas, penulis juga menggunakan beberapa buku pendukung lainnya yang menjadi referensi dalam pembuatan Tugas Akhir ini. 1.7 Sistematika Penulisan Untuk mempermudah penulisan Tugas Akhir ini, penulis membuat suatu sistematika penulisan yang terdiri dari:

BAB 1 PENDAHULUAN Pada bab ini penulis menjelaskan tentang latar belakang masalah, identifikasi masalah, tujuan masalah, batasan masalah, metodologi penelitian, tinjauan pustaka, dan sistematika penulisan. BAB 2 LANDASAN TEORI Pada bab ini penulis menjelaskan tentang teori-teori yang mendukung perancangan aplikasi ini. BAB 3 GAMBARAN SEKILAS SMP NEGERI 3 LUBUK PAKAM Pada bab ini penulis menjelaskan tentang profil SMP Negeri 3 Lubuk Pakam, uraian tugas dan fungsi organisasi, serta visi dan misi SMP Negeri 3 Lubuk Pakam. BAB 4 PERANCANGAN SISTEM Dalam bab ini akan dijelaskan tentang penentuan bentuk dari kebutuhan aplikasi pada saat membangun maupun pada saat implementasi. BAB 5 IMPLEMENTASI SISTEM Dalam bab ini penulis menjelaskan dan menguraikan tentang definisi, tujuan, dan langkah-langkah dalam implementasi sistem yang disertai komponen-komponen kebutuhan sistem.

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN Dalam bab ini penulis menjelaskan dan menguraikan tentang pencapaian tujuan dari aplikasi yang dibuat. Saran berisi hal-hal yang dirasakan masih belum sempurna.