ANALISIS STUDI KELAYAKAN BISNIS PADA USAHA SABLON CREATIVE MENGUBAH DUNIA LEBIH BERWARNA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS STUDI KELAYAKAN BISNIS PADA USAHA SABLON CREATIVE MENGUBAH DUNIA LEBIH BERWARNA"

Transkripsi

1 ANALISIS STUDI KELAYAKAN BISNIS PADA USAHA SABLON CREATIVE MENGUBAH DUNIA LEBIH BERWARNA Pengertian Studi Kelayakan Bisnis Suatu kegiatan bisnis pasti melibatkan banyak pihak yang memiliki berbagai kepentingan yang berbeda, seperti para investor selaku pemrakarsa, bank selaku pemberi kredit, dan pemerintah yang memberikan fasilitas tata peraturan hukum dan perundang-undangan. Investor berkepentingan untuk mengetahui tingkat keuntungan dari investasi, bank berkepentingan untuk mengetahui tingkat keamanan kredit yang diberikan dan kelancaran pengembaliannya, pemerintah lebih menitik-beratkan manfaat dari investasi tersebut secara makro baik bagi perekonomian, pemerataan kesempatan kerja, dan lain-lain.mengingat bahwa kondisi yang akan datang dipenuhi dengan ketidakpastian,maka diperlukan pertimbangan-pertimbangan tertentu di dalam memulai suatu bisnis. Dimana dasar dari pertimbangan-pertimbangan tersebut dapat diperoleh melalui suatu studi terhadap berbagai aspek mengenai kelayakan suatu bisnis yang akan dijalankan, sehingga hasil daripada studi tersebut digunakan untuk memutuskan apakah sebaiknya proyek atau bisnis layak dikerjakan atau ditunda atau bahkan dibatalkan. Hal tersebut diatas adalah menunjukan bahwa dalam studi kelayakan akan melibatkan banyak tim dari berbagai ahli yang sesuai dengan bidang atau aspek masing-masing seperti ekonom, hukum, psikolog,akuntan, perekayasa teknologi dan lain sebagainya. Jadi pengertian studi kelayakan bisnis adalah penelitian yang menyangkut berbagai aspek baik itu dari aspek hukum, sosial ekonomi dan budaya, aspek pasar dan pemasaran, aspek teknis dan teknologi sampai dengan aspek manajemen dan keuangannya, dimana itu semua digunakan untuk dasar penelitian studi kelayakan dan hasilnya digunakan untuk mengambil keputusan apakah suatu proyek atau bisnis dapat dikerjakan atau ditunda dan bahkan tidak dijalankan. Studi kelayakan biasanya digolongkan menjadi dua bagian yang berdasarkan pada orientasi yang diharapkan oleh suatu perusahaan yaitu berdasarkan orientasi laba, yang dimaksud adalah studi yang

2 menitik-beratkan pada keuntungan yang secara ekonomis, dan orientasi tidak pada laba (social), yang dimaksud adalah studi yang menitik-beratkan suatu proyek tersebut bisa dijalankan dan dilaksanakan tanpa memikirkan nilai atau keuntungan ekonomis. Aspek Aspek Dalam Studi Kelayakan Bisnis Dalam studi kelayakan bisnis, terdapat beberapa aspek yang dapat diteliti. Aspek-aspek dalam studi kelayakan bisnis tersebut bersifat fleksibel sehingga dapat ditambahkan sesuai dengan kebutuhan perusahaan. Aspek-aspek dasar yang biasanya diteliti dalam studi kelayakan bisnis antara lain adalah sebagai berikut: 1. Aspek Hukum Aspek hukum dalam studi kelayakan bisnis menyangkut pada semua hal terkait legalitas rencana bisnis yang hendak dilakukan oleh perusahaan. Ketentuan-ketentuan hukum tersebut meliputi: Izin lokasi Akte pendirian perusahaan dari notaries Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) Surat tanda daftar perusahaan Surat izin tempat usaha dari Pemerintah Daerah setempat Surat tanda rekanan dari Pemerintah Daerah setempat Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) 2. Aspek Ekonomi Dan Budaya Aspek Ekonomi dan budaya dalam studi kelayakan bisnis menyangkut pada dampak suatu badan usaha untuk masyarakat sekitar. Dari segi budaya, penelitian dalam studi kelayakan bisnis akan menjawab bagaimana dampak keberadaan sebuah bisnis terhadap adat istiadat di wilayah setempat

3 Dari segi ekonomi, penelitian dalam studi kelayakan bisnis akan menjawab apakah sebuah bisnis mampu menaikkan atau justru menurunkan rata-rata pendapatan per kapita di wilayah setempat. 3. Aspek Pemasaran Aspek pasar dan pemasaran dalam studi kelayakan bisnis menyangkut pada pertanyaan apakah ada peluang pasar untuk produk yang akan dihasilkan oleh sebuah perusahaan. Aspek tersebut dapat dilihat melalui hal-hal berikut: Potensi Pasar, dinilai berdasarkan bentuk Pasar/ Konsumen yang dipilih Jumlah konsumen potensial. Jumlah ini diketahui melalui proses mengukur dan meramal permintaan dan penawaran berdasarkan produk sejenis yang telah ada saat ini. Daya beli masyarakat dengan memperhitungkan perkembangan atau pertumbuhan penduduk. Segmentasi, Target Dan Posisi Produk Di Pasar. Situasi persaingan di lingkungan industry. Sikap, perilaku, dan kepuasan konsumen terhadap produk sejenis saat ini. Manajemen pemasaran, terdiri atas analisis persaingan dan bauran pemasaran. 4. Aspek Teknis dan Teknologi Aspek teknis dan teknologi dalam studi kelayakan bisnis menyangkut pada hal-hal teknis dan teknologi yang akan dipakai pada perusahaan tersebut. Aspek-aspek tersebut antara lain terdiri dari: Pemilihan strategi produksi Pemilihan dan perencanaan produk yang akan diproduksi Rencana kualitas

4 Pemilihan teknologi Perencanaan kapasitas produksi Perencanaan letak pabrik Perencanaan tata letak (layout) Perencanaan jumlah produksi Manajemen persediaan Pengawasan kualitas produk 5. Aspek Managemen Aspek manajemen dalam studi kelayakan bisnis menyangkut pada pembangunan dan pengembangan operasional perusahaan. Aspek manajemen memiliki cakupan yang sangat luas, mulai dari manajemen sumber daya manusia hingga manajemen finansial perusahaan. Semua hal yang terkait dengan bagaimana operasional perusahaan dapat dijalankan termasuk pada aspek manajemen dalam studi kelayakan bisnis. 6. Aspek Keuangan Aspek keuangan dalam studi kelayakan bisnis menyangkut pada besaran modal dan sumber dana yang akan digunakan dalam membangun sebuah usaha serta kapan dan bagaimana modal tersebut dapat dikembalikan. Jika diuraikan, maka aspek keuangan dalam studi kelayakan bisnis terbagi menjadi: Kebutuhan dana dan sumbernya Aliran kas (cash flow) o Biaya modal (cost of capital) o Biaya utang Biaya modal sendiri Perihal kepekaan

5 Pemilihan investasi o Pilihan leasing atau beli o Urutan prioritas proyek bisnis PENERAPAN STUDI KELAYAKAN BISNIS PADA USAHA SABLON CREATIVE MENGUBAH DUNIA LEBIH BERWARNA Latar Belakang Pesatnya perkembangan dunia fashion terutama yang sedang melanda kalangan anak muda sekarang menyebabkan kebutuhan akan ketersediaan fashion semakin meningkat. Ini bisa dilihat dengan begitu maraknya pusat perbelanjaan yang menjual dan mengiklankan bermacammacam gaya fashion. Juga tidak ketinggalan toko-toko disepanjang jalan yang memajang display gaya-gaya fashion yang variatif. Gaya fashion yang bervariatif menjadi kebutuhan tersendiri bagi masyarakat. Masyarakat menyadari akan kebutuhan fashion yang lebih dari sekedar berpakaian, tapi juga bergaya dan trendi. Karena pakaian adalah salah satu mesin komunikasi atau sarana komunikasi

6 dalam masyarakat, maka masyarakat sadar atau tidak sadar bisa menilai kepribadian seseorang dari apa yang di pakainya. Menurut Desmond Morris, dalam Man watching: A field guide to human behavior (1977): pakaian juga menampilkan peran sebagai pajangan budaya ( cultural display ). yang di dalamnya membawa suatu pesan dan gaya hidup suatu masyarakat atau komunitas tertentu. Lebih spesifiknya pakaian merupakan ekspresi identitas pribadi. Hal ini membuat peluang diusaha sablon semakin meningkat. Dengan adanya teknologi baru dalam dunia sablon yang berupa digital printing semakin mempermudah dan memperindah hasil sablonan. Hasil sablon digital printing terlihat lebih halus dan lebih rapih dibanding dengan hasil sablonan yang konvensional. Bisnis ini tergolong bisnis yang hanya bisa ditangani oleh orang-orang profesional sehingga jarang tiruan bisnis seni seperti ini. Hal ini menjadikan pesaing bisnis masih sangat sedikit sedangkan peluang usaha sangat besar.melihat peluang itu dan melihat potensi yang dimiliki kami para mahasiswa dan Kru Sablon Creative menjadikan kami menggagas dan menekuni bisnis ini lebih lanjut Motivasi Melakukan Usaha Motivasi dari saya dalam melakukan usaha antara lain : a) Menumbuhkembangkan jiwa kewirausahaan (entrepreneurship) dan melatih kemandirian dengan membuka usaha sendiri. b) Menjadi manusia kreatif, inovatif dan bermanfaat mulai dari diri sendiri, keluarga, dan lingkungan sekitar. c) Menciptakan lapangan pekerjaan (job creator) yang baru Justifikasi Pemilihan Obyek Usaha Sampai saat ini masih jarang konveksi yang menggunakan digital printing di kota Medan. Usaha ini pun bisa dikembangkan diberbagai segmen, mulai dari masuk ke dunia sekolahan biasa SMP, SMA, dan skolah tinggi. Kemudian bisa masuk dalam bidang politik berupa kaos partai atau kaos kampanye serta kelompok pecinta musik Tujuan usaha yang hendak dicapai Tujuan sablon creatif yang hendak dicapai adalah: a) Menumbuhkembangkan jiwa wirausaha mahasiswa dalam kaitannya menciptakan sesuatu yang baru dan berbeda (create new and different) melalui berfikir kreatif dan inovatif.

7 b) Menciptakan lapangan pekerjaan (job creator). c) Membuat usaha yang menguntungkan dan berkelanjutan. II. ANALISIS PRODUK 2.1.Jenis, Nama dan Karakteristik Produk Jenis produk yang ditawarkan adalah jasa sablon kaos dan seragam sekolah. Jasa sablon cretif yang kami tawarkan memiliki kreatifitas tinggi. Menggunakan alat modern yaitu sablon digital sehingga dapat memperoleh hasil yang lebih halus dan memiiki resolusi yang lebih tinggi dibanding sablon yang menggunakan metode konvensional. Beberapa hal orderan yang kami terima: 1. Sablon drems t-shirt 2. Sablon advice 3. Sablon kaos kampanye 4. Sablon couple 5. Sablon education 2.2.Keunggulan Produk Sablon Creative Dibanding Produk Lain di Pasaran Segi Peralatan yang digunakan Peralatan yang kami gunakan tidak hanya menggunakan alat sablon konvensional namun kami menggunakan peralatan yang modern yaitu digital printing. Hal ini yang membuat perbedaan dengan sablon lainnya. Dengan alat ini dapat menghasilkan sablon yang lebih bagus dan dalam hal produksi lebih cepat dan murah dibandingkan dengan sablon biasa Segi hasil sablon Dikarenakan menggunkan peralatan yang modern sehingga hasilnya akan lebih bagus dari pada yang menggunakan alat biasa. Hasilnya akan lebih halus dan lebih cerah Segi Value Disamping menjual jasa sablon sebagai produknya, kami juga memiliki keunggulan dari segi pelayanan atau servise yang ramah sehingga konsumen tidak hanya puas dengan produk jasa kami tetapi juga puas dengan pelayanannya. Selain itu kami juga memiliki keunggulan dalam hal ketepatan waktu.

8 2.3.Keterkaitan dengan Produk Lain Termasuk Perolehan Bahan Baku Dalam menyediakan produknya, Jasa sablon Kreatif membutuhkan bahan baku dan barang-barang antara lain: a. Komputer b. Printer b. Heat press c. Kertas transfer d. Tinta sublime e. Kaos kosong ANALISIS PASAR,HUKUM DAN PEMASARAN 3.1. Analisis Pasar Sasaran konsumen yang dituju adalah civitas sekolahan sekolahan SMP dan SMA, perkumpulan pecinta musik, partai politik, wisatawan, karyawan Potensi dan Segmentasi Pasar Potensi Pasar a) Sekolahan SMP dan SMA yang ada di sekitar Medan dan sekitarnya. b) Gaya anak muda yang ingin tampil modis dan fasionable terutama dalam hal berpakaian menjadikan peluang usaha ini semakin luas. c) Pesta demokrasi yang sering menggunakan sablon dalam pengguaan kaos kampanye. d) Seragam karyawan toko dan institusi pemerintah di sekitar Medan Segmentasi Pasar Produk seni sebenarnya dapat masuk kedalam berbagai segmen, namun segmen utama dari usaha ini adalah anak muda yang ingin tampil modis Pesaing dan Peluang Pasar Pesaing Bisa dikatakan pesaing dari bisnis ini belum begitu banyak dikarenakan yang bisa menggunakan digital printing belum begitu banyak. Sehingga peluang usaha ini sangat prospek Peluang Pasar Melihat hasil analisis pesaing serta potensi permintaan pasar yang cukup besar, kewirausahaan ini masih memiliki peluang yang cukup besar.

9 3.4. Media Promosi yang akan digunakan Media-media promosi yang akan digunakan melalui: a. Brosur Membuat brosur yang berisi berisi tentang beberapa contoh kaos yang sudah disablon. b. Manusia Menggunakan teknik word of mouth (mulut ke mulut), pemberitahuan dari teman ke teman yang lain mengenai usaha yang dijalankannya. c. internet menggunakan media internet seperti: blog, dan social network Target atau Rencana Penjualan Satu Tahun Adapun target kami menjadikan beberapa tahap pencapaian setelah melihat segmen yang kami bidik: Bulan Jumlah Target Penghasilan kotor Penghasilan bersih 1 30 buah kaos buah kaos buah kaos buah kaos buah kaos TOTAL PENGHASILAN Strategi pemasaran yang akan diterapkan Adapun strategi yang ingin diterapkan dengan menggunakan konsep Michael Porter, yaitu: a. Diferensiasi Kami mencoba meghadirkan bisnis sablon yang berbeda dengan sablon lainnya dengan menggunakan digital printing hasil akan lebihbagus,halus,indah,cepat,dan praktis penggunaannya. b. Tempat Memilih daerah pemasaran yang strategis

10 c. Strategi pemasaran Dengan langsung melobi ke kepala sekolah sehingga sosialisasi akan lebih mengena. d. Srategi Biaya Dalam rangka memperkenalkan produk awal kami akan melakukan promo murah. Diharapkan promo murah ini akan membentuk pemasaran dari mulut kemulut sehingga masyarakan akan lebih mengetahui produk jasa kita Analisis Hukum Berdasarkan aspek hukum, suatu ide bisnis dinyatakan layak jika ide bisnis tersebut sesuai dengan ketentuan hukum dan mampu memenuhi segala persyaratan perizinan di wilayah tersebut. Secara spesifik analisis aspek hukum pada studi kelayakan bisnis bertujuan untuk: a. Menganalisis legalitas usaha yang dijalankan b. Menganalisis ketepatan bentuk badan hukum dengan ide bisnis yang akan dilaksanakan c. Menganalisis kemampuan bisnis yang akan diusulkan dalam memenuhi persyaratan perizinan d. Manganalisis jaminan-jaminan yang bisa disediakan jika bisnis akna dibiayai dengan pinjaman. Berkaitan dengan keberadaan secara legal dimana memulai suatu usaha yang meliputi ketentuan hukum yang berlaku termasuk : Beberapa jenis izin usaha yang dikeluarkan oleh pemerintah yang menyangkut izin usaha perdagangan, yaitu:

11 1. SIUP (Surat Izin Usaha Perdagangan) Merupakan surat izin yang diberikan oleh menteri atau pejabat yang ditunjuk kepada pengusaha untuk melaksanakan kegiatan usaha dibidang perdagangan dan jasa. Surat izin usaha perdagangan (SIUP) diberikan kepada para pengusaha, baik perseorangan, firma, CV, PT, koperasi, maupun BUMN. Kewajiban pemegang SIUP yaitu melaporkan kepada kepala kantor wilayah Departemen Perdagangan dan Industri atau kantor Departemen Perdagangan yang menerbitkan SIUP apabila perusahaan tidak melakukan lagi kegiatan perdagangan atau menutup perusahaan disertai dengan pembelian SIUP. Gambar 1.1 Contoh SIUP

12 2. SITU (Surat Izin Tempat Usaha) Gambar 1.2 Contoh SITU 3. NPWP (Nomor Pokok Wajib Pajak) Gambar 1.3 Contoh NPWP

13 4. NRP (Nomor Register Perusahaan) atau TDP (Tanda Daftar Perusahaan) Berdasarkan Undang-undang Nomor 3 Tahun 1982 tentang wajib daftar perusahaan, maka perusahaan diwajibkan mendaftarkan ke kantor pendaftaran perusahaan, yaitu di Kantor Departemen Perdagangan setempat. NRP (Nomor Register Perusahaan) disebut juga TDP. NRP/TDP wajib dipasang di tempat yang mudah dilihat oleh umum. Nomor NRP/TDP wajib dicantumkan pada papan nama perusahaan dan dokumen-dokumen yang dipergunakan dalam kegiatan usaha. Gambar 1.4 Contoh TDP

14 5.1. Analisis Keuangan 5.2. Bahan Baku, Bahan Penolong dan Peralatan yang Digunakan 1) Print sublime 2) Heat press 3) Kertas transfer (kertas sublime) 4) Tinta sublime 5) Kaos kosong Printer Rp Haet Press Rp Tinta Sublime Rp Kertas Transfer Rp Kaos Kosong Rp Besar modal usaha sablon kaos ini sebenarnya ditentukan dari jenis alat sablon mana yang akan anda gunakan. Karena semakin mahal alat yang digunakan, semakin mahal pula modal awal yang harus dipersiapkan.

STUDI KELAYAKAN USAHA

STUDI KELAYAKAN USAHA STUDI KELAYAKAN USAHA 1 PENGERTIAN STUDI KELAYAKAN USAHA Studi kelayakan usaha ialah suatu penelitian tentang layak tidaknya suatu bisnis dilaksanakan dengan berhasil dan menguntungkan secara kontinyu.
