Oleh: Eka Khumairoin Nisa

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Oleh: Eka Khumairoin Nisa"

Transkripsi

1 ANALISIS PENYERAPAN TENAGA KERJA INDUSTRI MIKRO KECIL (IMK) PADA TINGKAT PROVINSI DI INDONESIA TAHUN SKRIPSI Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Ekonomi Oleh: Eka Khumairoin Nisa ILMU EKONOMI STUDY PEMBANGUNAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2017

2 KATA PENGANTAR Assalamu alaikumwr. Wb Bismillahirrohmanirrohim. Alhamdulillah, segala puji saya haturkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan nikmat, rahmat, taufiq, hidayah, dan inayah-nya, sehingga skripsi ini dengan judul Analisis Penyerapan Tenaga Kerja Industri Mikro Kecil (IMK) Pada Tingkat Provinsi Di Indonesia Tahun dapat terselesaikan pada waktu yang telah direncanakan. Shalawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada junjungan kita Nabi besar Muhammad SAW yang telah membawa kita dari zaman jahilliyah menuju zaman yang terang benderang yaitu Addinulislam. Segala doa juga tetap tercurahkan kepada segenap keluarga dan sahabatnya, para syuhada, para mushonnifin, para ulama, dan seluruhumatnya. Selama proses penyusunan skripsi ini, banyak pihak yang telah memberikan bantuan dan dukungan kepada saya. Oleh karenya, saya ingin mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang dengan senang hati bersedia memberikan bantuan dan dukungannya baik fikiran, materiil, maupun panjatan doa demi kelancaran dalam menyelesaikan skripsi ini. Sebagai ungkapan syukur, dalam kesempatan ini saya ingin mengucapkan terimakasih kepada: iii

3 1. Bapak Drs. Fauzan, M.Pd selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Malang 2. Ibu Dr. Idah Zuhroh, M.M selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Malang 3. Bapak Zainal Arifin, SE, M.Si selaku Ketua Jurusan Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan 4. Ibu Dr. Idah Zuhroh, M.M selaku Dosen Pembimbing I yang telah banyak meluangkan waktu dengan penuh kesabaran untuk mengarahkan, membimbing serta memberikan masukan dan motivasi dalam penyusunan skripsi ini. 5. Ibu Ida Nuraini, SE, M.Si selaku Dosen Pembimbing II yang telah bersedia meluangkan waktu untuk mengarahkan, membimbing, serta memberikan banyak masukan dalam penyusunan skripsi ini. 6. Seluruh Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Malang yang telah memberikan banyak ilmu yang bermanfaat selama kuliah. 7. Seluruh staff dan karyawan di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Malang yang telah membantu kelancaran proses skripsi ini. 8. Kedua orang tua saya (Kusairin dan Siti Rodiyah) yang selalu sabar, mendidik, memberikan kasih sayang, cinta, dan pehatian yang begitu besar, tulus, dan ikhlas, serta tidak pernah lupa mendoakan saya, sehingga iv

4 saya bisa menyelesaikan Pendidikan S1 dan menjadikan saya seorang Sarjana Ekonomi. 9. Almarhumah Ainul Izzati selaku sahabat tercinta. Karena Allah memanggilnya terlebih dahulu sebelum wisuda, saya persembahkan skripsi ini untukmu. 10. Untuk teman-teman saya Fanda Ayu Puspita, Chandralecha RA, Dedi Siswanto, Ali Yasidal Bustomi, Hanifatul Khuriah, Arif Adi Mashur, Hanim Maksufa, Sulfia Rahma, Lailatun Ni mah, Berlian Ummi Shoffiah, dan yang lainnya yang tidak bisa saya sebutkan satu-persatu yang telah banyak membantu selama menyelesaikan skripsi. 11. Keluarga besar di Malang (teman-teman kelas IESP F angkatan 2013), seluruh teman-teman IESP angkatan 2013, teman-teman part time, temanteman MAN 2 Tulungagung kelas IPA 1, saya ucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya. 12. Kepada semua pihak baik secara langsung maupun tidak langsung telah membantu dan menolong segala keperluan dan kepentingan saya dalam menyelesaikan skripsi ini. Tentunya saya sangat menyadari bahwa di dalam skripsi ini masih jauh dari kata sempurna, dikarenakan terbatasnya ilmu dan pengetahuan yang dimiliki. Oleh karena itu akan dengan senang hati menerima kritik dan saran yang bersifat membangun untuk menyempurnakan penelitian ini, serta nantinya akan dapat berguna sebagai referensi bagi peneliti yang lain. Semoga karya tulis dalam v

5 bentuk skripsi ini dapat benar-benar memberikan manfaat bagi semua pihak yang membacanya. BillahittaufiqWalHidayah Wassalamu alaikumwr. Wb Malang, 13 April 2017 Penulis vi

6 DAFTAR ISI ABSTRAK... i ABSTRACT... ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... vii DAFTAR GAMBAR... ix DAFTAR TABEL...x DAFTAR LAMPIRAN... xi BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 5 C. Batasan Masalah... 6 D. Tujuan Penelitian... 6 E. Manfaat Penelitian... 7 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 8 A. PenelitianTerdahulu... 8 B. LandasanTeori Tenaga Kerja PermintaanTenaga Kerja Elastisitas Permintaan Tenaga Kerja Pengertian Industri Mikro Kecil (IMK) Unit Usaha Nilai Output Upah Minimum C. Hubungan Antar Variabel D. Kerangka Pemikiran Teoritis E. Hipotesis BAB III METODE PENELITIAN A. Lokasi Penelitian B. Jenis Penelitian C. Jenis dan Sumber Data D. Teknik Pengumpulan Data E. Teknik Analisis Data Analisis Perkembangan Analisis Regresi Linier Berganda Data Panel Uji Model Data Panel Pemilihan Model Terbaik Pemilihan Model PembobotanTerbaik Uji Hipotesis F. Definisi Operasional vii

7 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Umum Kondisi Ekonomi Kondisi Penduduk dan Ketenagakerjaan B. Hasil Analisis Dan Pembahasan Data Perkembangan Analisis Regresi Data Panel C. Pembahasan HasilPenelitian BAB V PENUTUP A. Simpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA...88 LAMPIRAN...91 viii

8 DAFTAR GAMBAR Gambar2.1 :JumlahTenaga Kerja dan Modal Tetap dalam Iskokuan Produksi Gambar2.2 :Kurva Permintaan terhadap Tenaga Kerja dalam Jangka Pendek Gambar2.3 :Kombinasi Tenaga Kerja dan Modal dalam Jangka Panjang Gambar2.4 :Penentuan Permintaan Tenaga Kerja dan Upah dengan Pendekatan Pasar Bebas Gambar2.5 :Model Kerangka Pemikiran Teoritis Gambar4.1 :Grafik Upah Minimum Provinsi (UMP) di Indonesia Tahun Gambar4.2 :Grafik Perkembangan Jumlah Unit Usaha Sektor Industri Mikro Kecil di Indonesia Tahun Gambar4.3 :Garfik Perkembangan Nilai Output Sektor Industri Mikro Kecil di Indonesia Tahun Gambar4.4 :Garfik Penyerapan Tenaga Kerja Sektor Industri Mikro Kecil di Indonesia Tahun ix

9 DAFTAR TABEL Tabel 4.1 :Produk Domestik Bruto Atas Dasar Harga Konstan 2010 Menurut Lapangan Usaha Tabel 4.2 :Penduduk Berumur 15 Tahun Ke Atas yang Bekerja Selama Seminggu yang Lalu Menurut Provinsi dan Lapangan Pekerjaan Utama Tabel 4.3 :Banyaknya Perusahaan dan Tenaga Kerja Perusahaan Industri Besar dan Sedang serta Industri Mikro Kecil Tabel 4.4 :Data Upah Minimum Provinsi dan Perkembangannya Menurut Provinsi di Indonesia Tahun Tabel 4.5 :Data Jumlah Unit Usaha dan Perkembangannya Menurut Provinsi di Indonesia Tahun Tabel 4.6 :Data Nilai Output dan Perkembangannya menurut Provinsi di Indonesia Tahun Tabel 4.7 :Data Jumlah Tenaga Kerja dan Perkembangannya menurut Provinsi di Indonesia Tahun x

10 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 :Jumlah Penyerapan Tenaga Kerja Industri Mikro Kecil Menurut Provinsi di Indonesia Tahun Lampiran 2 :Daftar Upah Minimum Provinsi di Indonesia Tahun Lampiran 3 :Jumlah Industri Mikro Kecil Menurut Provinsi di Indonesia Tahun Lampiran 4 :Jumlah Nilai Output Industri Mikro Kecil menurut Provinsi di Indonesia Tahun Lampiran 5 :Jumlah Penyerapan Tenaga Kerja Industri Mikro Kecil menurut Provinsi di Indonesia Tahun Lampiran 6 :Hasil Analisis Regresi Common Effects Lampiran 7 :Hasil Analisis Regresi Fixed Effects Lampiran 8 :Hasil Analisis Regresi Fixed Effects (Cross-Section Weight) Lampiran 9 :Hasil Analisis Regresi Random Effects Lampiran10 :Hasil Uji LM Breusch-Pagan Lampiran10 :Hasil Uji Chow Lampiran10 :Hasil Uji Hausman Lampiran11 :Nilai Intersep xi

11 SKRIPSI ANATISIS PENYERAPAN TENAGA KERIA INDUSTRI MIKRO KECIL (IMK) PADA TINGKAT PROVINSI DI INDONESIA TAHUN O15 oleh : Eka Khumairoin Nisa' L Diterima dan disetujui pada tanggal 22 April2017 \ Pembimbing I, k't"^d'a Dr. Idah Zuhroh, M.M. Pembimbing IL lln Rrntw Ida Nuraini, S.E., M.Si. Dr.Idah Zuhroh, M.M. tas Ekonomi dan Bisnis, gl,r- Ketua Jurusary Zainal Arifin, S.E., M.Si.

12 TEMBAR PENGESAHAN SKRIPSI ANALISIS PENYERAPAN TENAGA KERIA INDUSTRI MIKRO KECIL (IMK) PADA TINGKAT PROVINSI DI INDONESIA TAHUN 201}2015 Y*g disiapkan,dun disusun oleh: Nama : Eka Khumairoin Nisa' NIM ]urusan : 20L : Ekonomi Pembangunan Telah dipertahankan di depan penguii pada tanggal22 April 2O17 dartdinyatakan. telah memenuhi syarat untuk diterima sebagai kelengkapan guna memperoleh gelar", Sarjana Ekonomi pada Universitas Muhammadiyah Malang. Susunan Tim Penguji Penguji I Penguji II Penguji tri Penguji IV Drs. M. Faisal Abdullah, M.M. M. Sri Wahyudi Suliswanto, S.E., M.E. Dr. Idah Zuhroh, M.M. Ida Nuraini, S.E., M.Si. - ' D"***1 tr?r^fl- NM Ekonomi dan Bisnis, Ketua Jurusan,

13 88 DAFTAR PUSTAKA Badan Pusat Statitik 2015, Statistik Indonesia. Falla, Fitria Meiriza Analisis Penyerapan Kerja Pada Sektor Industri Kecil dan Menengah di Provinsi Jawa Tengah Tahun Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Diponegoro, Semarang. [diakses 19 Januari 2017] [diakses pada 28 Februari 2017] [diakses pada28 Februari 2017] [diakses pada 28 Februari 2017] [diakses 10 Januari 2017] [diakses 18 maret 2017] [diakses 10 Januari 2017] [diakses 10 Januari 2017]

14 89 ja&uact=8&ved=0ahukewj0p63nwjltahxdmi8khfokdpuqfggzmaa &url=http%3a%2f%2fstatistik.studentjournal.ub.ac.id%2findex.php%2fstat istik%2farticle%2fdownload%2f206%2f227&usg=afqjcnheezc0gsve oblhx1a6bwg6_l_ayq&sig2=gynuh1s_uabitzw- 200r3Q&bvm=bv ,d.c2I [Diakses 7 April 2017] [diakses 2 Maret 2017] Kuncoro, Mudrajad Metode Riset untuk Bisnis dan Ekonomi. Jakarta: Erlangga Laboratorium Ilmu Ekonomi Pembangan 2016, Modul Ekonometrika. Lestari, AyuWafi & Nenik Woyanti. Pengaruh Jumlah Usaha, Nilai Investasi, dan Upah Minimum Terhadap Permintaan Tenaga Kerja pada Industri Kecil dan Menengah di Kabupaten Semarang. Mankiw, N.G Teori Makro Ekonomi. Edisi ke-5. Jakarta: Penerbit Pratomo, Devanto Shasta & Putu Mahardika A.P. Kebijakan Upah Minimum untuk Perekonomian yang Berkeadilan: Tinjauan UUD Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Universitas Brawijaya. Pusakasari, Ayu Shinta. Regresi Panel Dengan Metode Weighted Cross-Section Sur Pada Data Pengamatan Gross Domestic Product Dengan Heterokedastisitas Dan Korelasi Antar Individu (Cross-Section Correlation).FMIPA. Universitas Brawijaya. Saktiyoga, Aditya Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Penyerapan Tenaga Kerja Sektor Industri Manufaktur di Jawa Timur tahun Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Malang, Malang.

15 90 Saputra, Rio Dhuwi Analisis Pengaruh Jumlah Unit Usaha, Investasi, dan Upah Minimum terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Industri Kecil di Kabupaten Malang. Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Brawijaya, Malang. Simanjuntak, Payaman, J Ekonomi Sumber Daya Manusia. Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia: Jakarta. Sonny, Sumarsono Ekonomi Manajemen Sumber Daya Manusia dan Ketenagakerjaan. Yogyakarta: Graha Ilmu Suharyadi & Purwanto S.K Statistik: Untuk Ekonomi dan Keuangan Modern. Edisi 2. Jakarta: Salemba Empat. Sulistiawati, Rini Pengaruh Upah Minimum terhadap Penyerapan Kerja dan Kesejahteraan Masyarakatt di Provinsi di Indonesia. Fakultas Ekonomi. Universitas Tanjungpura Pontianak. Tambunan, Tulus Industrialisasi di Negara Berkembang. Jakarta: PT. MutiaraSumberWidya. Utami, Dian Tri Pengaruh Nilai Investasi, Jumlah Unit Usaha dan Upah Minimum terhadap Permintaan Tenaga Kerja Industri Kecil dan Menengah di Provinsi Jawa Tengah. Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Surakarta, Surakarta. Widyastuti, AstriDwi Pengaruh Jumlah Usaha, Nilai Investasi, dan Upah Minimum terhadap Permintaan Tenaga Kerja pada Industri Kecil Menengah di Provinsi Jawa Tengah tahun Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Diponegoro, Semarang. (diakses 20 januari 2016)

ANALISIS PENGARUH PDRB DAN INVESTASI TERHADAP PENYERAPAN TENAGA KERJA DI KABUPATEN/ KOTA PROVINSI JAWA TIMUR SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH PDRB DAN INVESTASI TERHADAP PENYERAPAN TENAGA KERJA DI KABUPATEN/ KOTA PROVINSI JAWA TIMUR SKRIPSI ANALISIS PENGARUH PDRB DAN INVESTASI TERHADAP PENYERAPAN TENAGA KERJA DI KABUPATEN/ KOTA PROVINSI JAWA TIMUR SKRIPSI Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Ekonomi Oleh : Clarissa
