GEOLOGI DAN ANALISIS STRUKTUR GEOLOGI DAERAH SITUMEKAR DAN SEKITARNYA, SUKABUMI, JAWA BARAT TUGAS AKHIR A

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "GEOLOGI DAN ANALISIS STRUKTUR GEOLOGI DAERAH SITUMEKAR DAN SEKITARNYA, SUKABUMI, JAWA BARAT TUGAS AKHIR A"

Transkripsi

1 GEOLOGI DAN ANALISIS STRUKTUR GEOLOGI DAERAH SITUMEKAR DAN SEKITARNYA, SUKABUMI, JAWA BARAT TUGAS AKHIR A Disusun sebagai syarat untuk memperoleh gelar sarjana strata satu (S-1) Program Studi Teknik Geologi, Fakultas Ilmu Kebumian dan Teknologi Mineral, Institut Teknologi Bandung Disusun oleh : ROYNARDUS FEBRIAN SIJABAT PROGRAM STUDI TEKNIK GEOLOGI FAKULTAS ILMU DAN TEKNOLOGI KEBUMIAN INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG 2010

2 LEMBAR PENGESAHAN GEOLOGI DAN ANALISIS STRUKTUR GEOLOGI DAERAH SITUMEKAR DAN SEKITARNYA, KABUPATEN SUKABUMI, JAWA BARAT disusun sebagai syarat untuk memperoleh gelar sarjana strata satu Program Studi Teknik Geologi, Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian, Institut Teknologi Bandung Roynardus Febrian Sijabat NIM Pembimbing Dr. Ir. Chalid Idham Abdullah NIP i

3 SARI Daerah penelitian terletak pada Desa Situmekar dan sekitarnya, Kecamatan Lembursitu, Kabupaten Sukabumi, Propinsi Jawa Barat. Secara geografis daerah penelitian terletak pada koordinat 106 o BT-106 o BT dan 6 o LS-7 o LS dengan luas daerah penelitian sebesar ± 35km 2. Geomorfologi yang terlihat di daerah penelitian adalah Satuan Perbukitan Gunungapi, Satuan Perbukitan Karst dan Satuan Dataran Tinggi Terpotong (Dissected Plateau). Stratigrafi daerah penelitian dibagi menjadi enam satuan tidak resmi dari tua ke muda adalah Satuan Batupasir yang dapat disetarakan dengan Formasi Bayah berumur Eosen Tengah-Akhir. Pada Oligosen Akhir- Miosen Awal diendapkan secara tidak selaras Satuan Batugamping di atas Satuan Batupasir dan dapat disetarakan dengan Formasi Rajamandala. Pada Miosen Tengah diendapkan secara selaras Satuan Breksi yang menjemari dengan Satuan Batulempung-Batupasir di atas Satuan Batugamping. Satuan Breksi disetarakan dengan Formasi Jampang dan Satuan Batulempung-Batupasir disetarakan dengan Formasi Citarum. Pada Kala Holosen diendapkan secara tidak selaras Satuan Breksi Volkanik diatas satuan-satuan batuan yang sudah ada dan terangkat sebelumnya pada Kala Plio-Pleistosen. Satuan Breksi Volkanik dapat disetarakan dengan Endapan Volkanik Gunung Gede. Pada Kala Resen diendapkan Satuan Aluvial yang merupakan satuan paling muda. Struktur geologi yang mempengaruhi daerah penelitian dapat diidentifikasi dari kemiringan lapisan yang relatif mengarah ke utara dan terpotong oleh sesar mendatar dan sesar naik. Sesar Cimandiri diperkirakan masih aktif sampai sekarang. Sesar Cimandiri yang merupakan sesar paling tua di daerah penelitian dapat diperkirakan sebagai salah satu segmen sesar besar Cimandiri yang sudah tidak aktif. Menurut Martodjojo (1984) pengaruh Sesar Cimandiri sangat besar di daerah Jawa Barat. Struktur lipatan didapatkan dari interpretasi dan rekonstruksi penampang. Tektonik kompresi pada daerah penelitian menyebabkan satuan batuan terangkat, terlipat, dan tersesarkan. Kata kunci: Situmekar, geologi daerah, analisis struktur geologi. ii

4 KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Tuhan Yesus Kristus atas berkat dan rahmat-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini dengan baik. Adapun tujuan utama dari pembuatan tugas akhir ini adalah untuk memenuhi syarat kelulusan sarjana strata satu dari Program Studi Teknik Geologi, Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian, Institut Teknologi Bandung. Tugas akhir ini diberi judul Geologi dan Analisis Struktur Geologi Daerah Situmekar dan Sekitarnya, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat. Sesuai dengan judul tersebut, penulis berharap dapat menambah wawasan dan pengetahuan keilmuan geologi, khususnya di bidang struktur geologi serta dapat membuka cakrawala berpikir baru seputar penelitian yang telah dilakukan. Penulis juga mengucapkan terimakasih yang sebesar besarnya bagi : 1. Papa, Mama, Abang Ronald dan Rico atas semua doa yang tak putusputusnya dipanjatkan bagi penulis, segala dukungan moral, semangat dan kasih sayang yang besar sekali pengaruhnya dalam terselesaikannya tugas akhir ini, 2. Bapak Dr. Ir. Chalid Idham Abdullah, atas bimbingan, diskusi, semangat, pengalaman, cerita, kuliah dan doa yang diberikan kepada penulis selama proses penelitian berlangsung hingga selesainya, 3. Bapak Dr. Ir. Agus H. Harsulomakso, atas kesediannya menjadi dosen wali sejak masuk Program Studi Teknik Geologi ITB serta bimbingan selama kuliah dan khususnya bimbingan saat kolokium, 4. Pimpinan, seluruh dosen dan karyawan di lingkungan Program Studi Teknik Geologi, Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian, Institut Teknologi Bandung, 5. Aa Cimot dan keluarga, atas kesediannya menampung dan mmemberi masukan kepada penulis ketika sedang melaksanakan penelitian di lapangan, semoga usaha ternak cupang Aa Cimot lancar, 6. Teman teman di HMTG GEA ITB, khususnya angkatan 2006 (Jobot sebagai Kahim GEA atas perjuangan dan proses belajar bersama di GEA. Dwi, Openx, John, Ajat, Leo, Holosen, Dandy, Bagas atas bantuan dan iii

5 kerjasamanya selama menjadi pengurus kaderisasi, kaderisasi GEA ga akan bisa apa-apa tanpa ada kalian brur!! Salut 4 jempol buat kalian selamanya. Aldyth, Dipo si rapuh dan Padang untuk keributan dan kekacauan selama sebulan sekamar di karangsambung. Si tengil Farabi, Muncunk si kapten GEA dan semua teman-teman GEA 2006 lain yang sudah mewarnai hari-hari penulis sejak bersama di tingkat dua yang tidak dapat disebutkan satu per satu, 7. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah membantu dalam penulisan tugas akhir ini, 8. The last but not least, my Bellaluna, atas doa dan semangat yang tidak pernah berhenti, canda-tawa, perhatian dan kesediaan menampung keluh kesah penulis. Penulis menyadari bahwa dalam tugas akhir ini masih terdapat banyak kekurangan dan belum sempurna. Oleh karena itu, dengan berbesar hati penulis menerima segala kritik dan saran untuk perbaikan, dengan harapan tugas akhir ini dapat memberikan sedikit sumbangan dan manfaat bagi kita semua. Bandung, Mei 2007 Penulis iv

6 DAFTAR ISI Hal. HALAMAN JUDUL LEMBAR PENGESAHAN... i SARI... ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... v DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... vii x BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Tujuan Penelitian Batasan Masalah Lokasi Penelitian Metode dan Tahapan Penelitian Tahap Persiapan Tahap Studi pendahuluan Tahap Penelitian Lapangan Tahap Analisis dan Pengolahan Data Tahap Penyusunan Laporan dan Penyajian Data... 3 BAB II GEOLOGI REGIONAL Fisiografi Stratigrafi Regional Tektonik dan Struktur Geologi Regional BAB III GEOLOGI DAERAH PENELITIAN Bentuk dan Pola Umum Morfologi Daerah Penelitian Morfologi Daerah Penelitian Satuan Perbukitan Karst Satuan Pegunungan Lipatan (Folded Mountain). 20 v

7 Satuan Dataran Tinggi Volkanik Pola Aliran Sungai Penafsiran Kelurusan Stratigrafi Daerah Penelitian Satuan Batupasir Satuan Batugamping Satuan Breksi A Satuan Batulempung - Batupasir Satuan Breksi B Satuan Endapan Aluvial Struktur Geologi Daerah Penelitian BAB IV ANALISIS STRUKTUR GEOLOGI Struktur Sesar Sesar Naik Gunungguruh Sesar Mendatar Gunungguruh Sesar Mendatar Cimandiri Sesar Mendatar Ciwangun Struktur Lipatan Analisis Struktur Kekar Gerus dan Breksiasi Mekanisme Pembentukan Struktur Geologi BAB V SINTESIS GEOLOGI BAB VI KESIMPULAN DAFTAR PUSTAKA vi

8 DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1 Lokasi penelitian... 2 Gambar 1.2 Diagram Alir Tahapan dan Metoda Penelitian 4 Gambar 2.1 Peta Fisiografi Jawa Barat (van Bemmelen, 1949 op. cit. Martodjojo, 1984)... 5 Gambar 2.2 Penampang stratigrafi terpulihkan Utara Selatan di Jawa Barat (Martodjojo, 1984) Gambar 2.3 Pola Struktur Jawa Barat Gambar 3.1 Satuan Geomorfologi daerah penelitian pada Shuttle Radar Topographic Mission (SRTM)... Gambar 3.2 Satuan Perbukitan Karst pada Shuttle Radar Topographic Mission (SRTM) 19 Gambar 3.3 Satuan Perbukitan Karst pada peta topografi bakosurtanal 19 Gambar 3.4 Satuan Pegunungan Lipatan pada peta topografi bakosurtanal Gambar 3.5 Satuan Pegunungan Lipatan (Folded Mountain) pada Shuttle Radar Topographic Mission (SRTM). Gambar 3.6 Satuan Dataran Tinggi Volkanik pada Shuttle Radar Topographic Mission (SRTM) Gambar 3.7 Satuan Dataran Tinggi Volkanik pada peta topografi bakosurtanal Gambar 3.8 Foto Satuan Perbukitan Karst.. 22 Gambar 3.9 Foto Satan Dataran Tinggi Volkanik.. 22 Gambar 3.10 Foto Satuan Pegunungan Lipatan Gambar 3.11 Pola aliran sungai berdasarkan klasifikasi Howard (1967, op. cit. van Zuidam, 1985).. 23 Gambar 3.12 Pola kelurusan dari pengamatan citra satelit (SRTM) 24 Gambar 3.13 Diagram rosset kelurusan bukit dan lembah pada daerah penelitian. 25 Gambar 3.14 Kolom stratigrafi tidak resmi daerah penelitian (tanpa skala) 26 Gambar 3.15 Foto singkapan konglomerat, lokasi GGR Gambar 3.16 Foto singkapan batupasir batulempung karbonan, lokasi GGR-9 27 Gambar 3.17 Foto singkapan konglomerat, lokasi GGR 9 28 vii

9 Gambar 3.18 Foto singkapan konglomerat, lokasi GGR 9 28 Gambar 3.19 Foto singkapan batupasir-batulempung karbonan, lokasi GGR Gambar 3.20 Foto singkapan batulempung karbonan, lokasi GGR Gambar 3.21 Foto singkapan batugamping dipuncak bukit, lokasi GGR Gambar 3.22 Foto singkapan batugamping pada lahan tanam warga, lokasi GGR Gambar 3.23 Foto singkapan batugamping, lokasi GGR Gambar 3.24 Foto singkapan batugamping, lokasi GGR Gambar 3.25 Foto singkapan breksi A, lokasi CKG-3 32 Gambar 3.26 Foto singkapan breksi A, lokasi CKG Gambar 3.27 Foto singkapan breksi A, lokasi CKG Gambar 3.28 Foto singkapan breksi A, lokasi CKG Gambar 3.29 Foto singkapan batulempung-batupasir, lokasi GGR Gambar 3.30 Foto singkapan batulempung-batupasir, lokasi GGR Gambar 3.31 Foto singkapan batulempung-batupasir, lokasi CKG Gambar 3.32 Foto singkapan batulempung-batupasir, lokasi CKG Gambar 3.33 Foto singkapan breksi B, lokasi CP Gambar 3.34 Foto singkapan breksi B, CPNG Gambar 3.35 Foto endapan aluvial Sungai Ci Pelang, lokasi CP Gambar 3.36 Foto endapan aluvial Sungai Cimandiri, lokasi CMDR Gambar Hubungan jenis-jenis kekar dengan pola tegasan (stress) utama.. 44 Gambar 4.1 Peta struktur geologi bagian baratlaut daerah penelitian 47 Gambar 4.2 Lapisan tegak pada litologi batupasir, lokasi GGR Gambar 4.3 Sesar minor pada litologi batupasir, lokasi GGR-1 47 Gambar 4.4 Batupasir yang terkekarkan, lokasi GGR Gambar 4.5 Sesar minor pada litologi batupasir, lokasi GGR-1 47 Gambar 4.6 Sesar minor dan zona hancuran pada lokasi GGR Gambar 4.7 Peta struktur geologi bagian baratlaut daerah penelitian 48 Gambar 4.8 Dua bukit yang terpisah oleh lembah.. 48 Gambar 4.9 Zona hancuran, lokasi GGR Gambar 4.10 Kekar tarik, lokasi GGR viii

10 Gambar 4.11 Zona hancuran, lokasi GGR Gambar 4.12 Peta struktur geologi bagian selatan daerah penelitian Gambar 4.13 Bidang sesar pada batulempung-batupasir, lokasi CMDR Gambar 4.14 Batulempung yang terkekarkan intensif, lokasi CMDR Gambar 4.15 Bidang sesar dan sesar minor pada litologi breksi A, lokasi CMDR-2.. Gambar 4.16 Hancuran dan kekar gerus pada litologi batulempung, lokasi CMDR-2.. Gambar 4.17 Gores-garis pada fragmen breksi A, lokasi CMDR Gambar 4.18 Peta struktur geologi bagian selatan daerah penelitian Gambar 4.19 Litologi breksi-a yang terkekarkan, lokasi CKG Gambar 4.20 Kelurusan lembah yang memisahkan dua bukit di lapangan.. 50 Gambar 4.21 Kelurusan lembah yang memotong dua bukit pada SRTM 50 Gambar 4.22 Kekar gerus pada litologi breksi A, lokasi CKG Gambar 4.23 Breksi yang terkekarkan, lokasi CKG Gambar 5.1 Pola subduksi pada Kapur Akhir. 54 Gambar 5.2 Pola subduksi sekarang Gambar 5.3 Perkiraan kejadian tektonik pada Kapur Eosen Awal.. 54 Gambar 5.4 Pengendapan Satuan Batupasir daerah penelitian pada Eosen Tengah Eosen Akhir..... Gambar 5.5 Satuan Batupasir mengalami erosi Gambar 5.6 Pengendapan Satuan Batugamping daerah penelitian pada Oligosen Akhir Miosen Awal awal.. 56 Gambar 5.7 Pengendapan Satuan Batulempung-Batupasir daerah penelitian Gambar 5.8 Kejadian tektonik pada Plio-Plistosen Gambar 5.9 Pengendapan Satuan Breksi B pada daerah penelitian Gambar 5.10 Morfologi daerah penelitian dan penyebaran batuan pada saat sekarang ix

BAB IV ANALISIS STRUKTUR GEOLOGI

BAB IV ANALISIS STRUKTUR GEOLOGI BAB IV ANALISIS STRUKTUR GEOLOGI 4.1 Struktur Sesar Struktur sesar yang dijumpai di daerah penelitian adalah Sesar Naik Gunungguruh, Sesar Mendatar Gunungguruh, Sesar Mendatar Cimandiri dan Sesar Mendatar
