BAB III PENGEMBANGAN POTENSI WISATA BELANJA DI TAMAN PANCASILA DAN ALUN - ALUN KARANGANYAR. A. Potensi Dan Daya Tarik Wisata Belanja

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III PENGEMBANGAN POTENSI WISATA BELANJA DI TAMAN PANCASILA DAN ALUN - ALUN KARANGANYAR. A. Potensi Dan Daya Tarik Wisata Belanja"

Transkripsi

1 BAB III PENGEMBANGAN POTENSI WISATA BELANJA DI TAMAN PANCASILA DAN ALUN - ALUN KARANGANYAR A. Potensi Dan Daya Tarik Wisata Belanja Dalam melakukan penelitian ini, untuk mengetahui potensi yang ada di Taman Pancasila dan Alun-alun menggunakan suatu metode pengembangan objek wisata dengan pendekatan analisis 4A (Atraksi, Aksesibilitas, Amenitas, Aktifitas) + 1P (Pengelola) yang juga merupakan komponen-komponen pendukung wisata belanja. Hal tersebut dilakukan agar dalam merumuskan kajian permasalahan dapat diketahui secara pasti dan lengkap. Adapun hasil dari analisa selama berada pengamatan adalah sebagai berikut: 1. Atraksi Atraksi wisata merupakan faktor pendukung yang sangat berpengaruh dalam menganalisis suatu objek wisata agar wisatawan tertarik untuk mengunjungi objek tersebut. Daya tarik wisata Taman Pancasila dan Alun-alun Karangayar termasuk dalam atraksi buatan, yaitu pasar tradisional pada sore sampai dengan malam hariyang menyediakan berbagai produk yang dibutuhkan dengan harga jual yang terjangkau, seperti perabotan rumah tangga, pakaian, aksesoris, tanaman hias, kerajinan serta menjajakan kuliner di sepanjang jalur lambat di jalan Lawu Selain itu biasanya pada hari-hari raya atau hari-hari tertentu terdapat event-event yang diselenggarakan pada malam hari. Event-event tersebut di antaranya ialah: 33

2 34 a. Event promosi Panggung Honda, road race, event pameran, event sosial peduli Kelud dan lain-lain dengan pertunjukan hiburan musik atau pertunjukan seni tradisional khas b. Terdapat kegiatan sosial pasar murah yang diadakan pada saat menjelang lebaran dan setiap terdapat kegiatan pramuka. Event ini diharapkan mampu menarik wisatawan yang datang berkunjung. c. Event Pertunjukan Seni seperti: musik, wayang kulit, dll.(wawancara dengan Junadi Santoso, 15 Juni 2015) 2. Aksesibilitas Aktifitas kepariwisataan banyak tergantung pada transportasi dan komunikasi karena faktor jarak dan waktu yang sangat mempengaruhi keinginan seseorang untuk melakukan perjalanan wisata. Unsur yang terpenting dalam aksesibilitas adalah transportasi, yaitu frekuensi penggunaannya dan kecepatan yang dimilikinya dapat mengakibatkan jarak seolah-olah menjadi dekat. Lokasi Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar cukup strategis dalam pencapaiannya, yaitu terletak di sepanjang jalur lambat di jalan Lawu. Lokasi di Taman Pancasila berada di Depan Kantor Dinas Bupati Kabupaten Kondisi jalan menuju kedua lokasi ini sudah cukup bagus, dari arah kota Solo melalui Jalan Ir. Sutami depan Universitas Sebelas Maret, kemudian melewati Jalan Raya Palur yang semakin mudah aksesnya karena sudah ada Fly Over. Dilanjutkan melewati Jalan Solo - Tawangmangu sampai di Jalan Lawu menuju Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar sudah beraspal dan untuk kendaraan besar seperti bus pariwisata dapat diparkirkan di tempat atau area yang sudah disiapkan.

3 35 Terdapat berbagai macam transportasi yang sangat mudah dan terjangkau, lokasinya yang sangat strategis karena berada di pusat Kota Wisatawan tidak akan kesulitan untuk menuju pasar ini, karena selain kendaraan pribadi wisatawan juga dapat menggunakan sarana transportasi umum seperti bus, angkutan dan taksi. Untuk bus dapat menggunakan Rukun Sayur, Langsung Jaya, dan Gaya Putra, hanya dengan ongkos sekitar Rp.4.000,00 per orang dapat mencapai lokasi Taman Pancasila dan Alun-alun Sedangkan untuk angkutan umum yang digunakan yaitu jalur 1A dan 1B dengan ongkos sekitar Rp 3.000,00. - Rp 3.500,00 per orang (Hasil observasi, Rabu 17 Juni 2015) 3. Amenitas Fasilitas wisata merupakan hal-hal penunjang terciptanya kenyamanan wisatawan untuk dapat mengunjungi suatu daerah tujuan wisata. Adapun saranasarana penting yang terdapat di Taman Pancasila dan Alun-alun Karangayar berkaitan dengan perkembangan pariwisata adalah sebagai berikut: a. Akomodasi Gambar 15. Hotel Taman Sari di Karanganyar Sumber : Dokumen Pribadi, 17 Juni 2015

4 36 Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar yang terletak di jalan utama Karanganyar memiliki lokasi penginapan yang cukup strategis mulai dari hotel kelas melati hingga hotel berbintang. Bagi wisatawan yang ingin menginap dapat memilih penginapan dengan kelas dan harga sesuai keinginan. Akomodasi yang terdapat di Taman Pancasila dan sekitar Alun-alun Karanganyar, yaitu Hotel Taman Sari yang terletak di jalan Lawu, Papahan b. Rumah Makan Gambar 16. Soto Karang Sumber: Dokumen Pribadi. 17 Juni 2015 Terdapat banyak penjual makanan dan minuman yang menjajakan jajanan di Taman Pancasila dan Alun-alun, seperti bakso bakar, snack, dan aneka hidangan makanan siap saji juga tersedia. Selain itu, di luar Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar juga terdapat rumah makan atau warung yang menyediakan menu yang cukup terkenal di Karanganyar yaitu Soto Karang, terletak di sebelah utara Alun-alun Soto Karang merupakan kuliner khas Di sini tidak hanya menjual soto tapi juga menu lain seperti ayam bakar, ayam goreng, bebek goreng dan lain-lain. Soto Karang biasa

5 37 dihargai Rp 7.500,00 per porsi dan Soto Karang spesial seharga Rp ,00 per porsi. Wisatawan dapat memilih sendiri berbagai makanan sesuai dengan keinginan dan seleranya masing-masing. Terdapat sajian unik yang menjadi kuliner ekstrim khas Karanganyar, yaitu sate landak. Menu ini menjadi sasaran para pelancong saat berkunjung ke Rasa daging landak ini tidak kalah empuk dengan daging kambing atau daging ayam, bahkan daging landak tidak berlemak sama sekali. Sate landak disiram dengan bumbu kacang, kecap serta taburan lada bubuk, sebagai pelengkap sate landak terdapat irisan kol, timun, tomat, bawang merah dan cabai rawit. Sate landak dijual dengan harga Rp ,00 per 10 tusuk. c. Bakso Alex Gambar 17. Bakso Pak Alex Karanganyar Sumber : Dokumen Pribadi, 18 Juni 2015 Jika wisatawan ingin menikmati hidangan bakso, wisatawan dapat mampir di Bakso Pak Alex, yang letaknya dekat dengan Taman Pancasila. Harga satu porsi bakso Rp ,00 buka dari jam

6 38 d. Toilet Umum Gambar 18. Toilet Umum Sumber: Dokumen Pribadi, Minggu 24 Juli 2016 Sarana pendukung seperti toilet dan tempat ibadah merupakan fasilitas penunjang yang penting bagi wisatawan yang berkunjung di suatu objek wisata. Di Alun-alun Karanganyar para pengunjung dapat menemukan toilet umum yang berada di kawasan Taman Gajah. e. Tempat Ibadah Gambar 19. Masjid Agung Kabupaten Karanganyar Sumber : Dokumen Pribadi, Minggu 24 Juli 2016 Di area Alun-alun Karanganyar terdapat Masjid Agung Kabupaten Karanganyar yang berada di sebelah barat Alun-alun Di area Taman Pancasila Karanganyar terdapat Masjid Miftahkul Jannah yang berada di sebelah selatan Taman Pancasila.

7 39 f. Fasilitas parkir Gambar 20. Area Parkir Alun-alun Karanganyar Sumber : Dokumen Pribadi, Minggu 24 Juli 2016 Fasilitas Parkir tersedia di beberapatitik di sekitar Alun-alun Karanganyar yaitu di halaman GOR mini Nyi Ageng Karang, Alunalun Karanganyar, di komplek Perkantoran depan Kantor Pemilihan Umum, di sekitar Pemkab Karanganyar, dan di depan kantor Kelurahan Cangakan. Fasilitas Parkir tersedia di sekitar Taman Pancasila adalah disekitar taman tersebut. 4. Aktivitas Dengan analisis pendekatan 4A+ 1P, aktifitas atau kegiatan wisata dapat dilakukan oleh wisatawan maupun penduduk setempat. Adapun berbagai kegiatan yang dapat dilakukan oleh wisatawan maupun penduduk atau penjual setempat antara lain : a. Wisatawan Wisatawan yang berkunjung ke Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar kebanyakan berasal dari Kabupaten Aktifitas yang dapat dilakukan oleh wisatawan di objek wisata Taman

8 40 Pancasila dan Alun-alun Karanganyar yaitu berbelanja barang-barang kebutuhan pokok, kebutuhan rumah tangga, pakaian, aksesoris, dan kerajinan serta menikmati beragam kuliner yang dijajakan di Taman Pancasila dan Alun-alun (Wawancara dengan Topik, 16 Juni 2015). Penduduk setempat merupakan faktor penting dalam pelaksanaan program industri pariwisata karena penduduk memiliki peranan utama dalam melayani dan memperlakukan wisatawan selama berada di Taman Panacasila dan Alun-alun Aktifitas yang dilakukan oleh penduduk sekitar Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar yaitu berwirausaha dengan berjualan barang kebutuhan pokok sehari-hari, pakaian, masakan, minuman, jajanan dan membuka rumah makan atau warung makan bagi para wisatawan yang datang berkunjung. (Wawancara dengan Ibnu, 17 Juni 2015) Kendala dan tantangan yang dihadapi oleh pengelola paguyuban pedagang Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar dalam mengembangkan sebagai daya tarik wisata belanja di Karanganyar yaitu sebagai berikut: 1) Masih terbatasnya perhatian dan kapasitas SDM lokal dalam menangkap peluang sektor pariwisata. Masyarakat Karanganyar masih belum sadar atas keberadaan peluang pasar yang ada, mereka kebanyakan hanya menonjolkan produk lokal seperti hasil panen dan perabot rumah tangga. Untuk produk fashion seperti pakaian didominasi oleh masyarakat Kota Solo.

9 41 Pemerintah harus lebih gencar dalam meningkatkan industri perdagangan pariwisata di Kabupaten 2) Adanya pedagang liar yang banyak berjualan di sekitar Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar atau Taman Gajah sehingga membuat kawasan Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar menjadi semrawut dan kumuh. Pengurus paguyuban Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar bekerja sama dengan pemerintah Kabupaten Karanganyar merencanakan penataan pedagang kaki lima agar kawasan Alun-alun Karanganyar terlihat bersih dan rapi. 3) Pengelolaan Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar yang kurang memadai dan masih terbatasnya upaya-upaya pengelolaan yang ada. Strategi yang harus dilakukan, yaitu meningkatkan fungsi koordinasi antara pengurus dan anggota Paguyuban Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar serta menjalin kerjasama dalam pengelolaan Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar guna memanfaatkan peluang yang ada. 4) Terdapat objek dan daya tarik wisata lain yang lebih menarik perhatian wisatawan daripada Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar, misalnya Taman Pancasila, Alun-alun Karanganyar, Pasar Wisata Tawangmangu, Colomadu, dan lain-lain. Hal tersebut mengakibatkan persaingan dalam perdagangan industri pariwisata. Oleh sebab itu, pemerintah dapat berupaya mengoptimalkan pengembangan potensi Taman Pancasila dan

10 42 Alun-alun Karanganyar dengan cara meningkatkan promosi melalui media cetak yaitu koran Solopos dan media elektronik yaitu melalui TATV sehingga wisatawan tertarik untuk berkunjung ke Taman Pancasila dan Alun-alun (Wawancara dengan Junadi Santoso, 18 Juni 2015). Strategi Pengembangan Wisata Belanja Taman Pancansila dan Alun-alun Karanganyar Berdasarkan Kebijakan Pemerintah Kabupaten a. Upaya pihak pemerintah Kantor Dinas Bupati Kabupaten Karanganyar beserta Kantor DISPERINDAGKOP & UMKM TA 2014 dan paguyuban Wisata Belanja Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar dalam mengembangkan objek dan daya tarik wisata belanja Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar melalui program tendanisasi disetujui oleh para anggota paguyuban. Lahan dan tenda disediakan oleh Kantor DISPERINDAGKOP & UMKM TA 2014, tenda tersebut diberikan oleh Bupati Karanganyar tanpa dikenakan biaya sama sekali. Akan tetapi Beliau meminta para pedagang yang berada di Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar untuk mennjaga dan merawat tenda-tenda tersebut dengan sebaik-baiknya. (Wawancara dengan Junadi Santoso, 24 Februari 2014) b. Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar harus memiliki ciri khas dan keunikan tersendiri untuk dapat membedakan dengan pasar lainnya. Produk yang dihasilkan selain home industry juga dapat ditambah dengan hasil kerajinan tradisional dan kuliner khas Karanganyar seperti sate kelinci, karang gesing, ketan serundeng,

11 43 jadah, wajik, dan sebagainya sehingga pengunjung lebih tertarik untuk menghabiskan waktu di Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar menikmati jajanan khas c. Selain potensi kulinernya, Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar sebaiknya juga memamerkan kerajinan tangan yang khas, seperti ukir batok, batik giri layu, dan kerajinan dari kertas koran. Upaya pengembangan tersebut dapat mempromosikan Karanganyar dari segala aspek agar kerajinan tradisional khas Karanganyar semakin dikenal oleh masyarakat. d. Selain pertunjukan musik, Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar sebaiknya menampilkan pertunjukan yang berbeda dengan menambah atraksi budaya seperti kesenian lesung dan gamelan. Kesenian tradisional lesung merupakan salah satu kesenian unggulan yang ada di Kabupaten Karanganyar karena termasuk kesenian yang unik dan khas. Diharapkan denga adanya kesenian tradisional tersebut dapat mengangkat nilai kebudayaan Kabupaten e. Menyediakan sarana transportasi wisata khusus yaitu transportasi tradisional seperti becak dan andong yang khusus disediakan untuk mengantarkan pengunjung dan wisatawan menuju Taman Pancasila dan Alun- alun. f. Melengkapi fasilitas pendukung yaitu pusat komunikasi dan informasi di Taman Pancasila dan Alun-alun, bila terjadi kehilangan

12 44 seorang pengunjung maupun barang dapat diinformasikan sehingga pengunjung tidak bingung untuk mencari. g. Para pedagang sebaiknya memakai seragam yang telah disediakan oleh paguyuban Taman Pancasila dan Alun- alun pada event-event tertentu agar terlihat lebih kompak dan menarik. (Hasil Observasi, Rabu, 18 Juni 2015) 5. Pengelola Taman Pancasila Karanganyar di kelola oleh Paguyuban Taman Pancasila Karanganyar dengan ketua Paguyuban Bapak Fajar Susilo dan dibagi menjadi struktur organisasi baik dari Bendahara, Sekretaris, Ketua Korlap dan Keamanan Satgas. Paguyuban ini berperan sebagai lembaga perhimpunan para pedagang yang didalamnya berfungsi sebagai wadah untuk mewakili aspirasi para pedagang. (Hasil observasi dan wawancara dengan Fajar Susilo, 19 Juni 2015) Terdapat berbagai macam transportasi yang sangat mudah dan terjangkau, lokasinya yang sangat strategis karena berada di pusat Kota Wisatawan tidak akan kesulitan untuk menuju pasar ini, karena selain kendaraan pribadi wisatawan juga dapat menggunakan sarana transportasi umum seperti bus, angkutan, dan taksi.untuk bus dapat menggunakan Rukun Sayur, Langsung Jaya, dan Gaya Putra, hanya dengan ongkos Rp 3.000,00 dapat mencapai lokasi Taman Pancasila Sedangkan untuk angkutan umum yang digunakan yaitu jalur 1A dan 1B dengan ongkos Rp 2.000,00. (Observasi, Jumat 19 Juni 2015.)

13 45 B. Kendala Pengembangan Wisata Belanja Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar 1. Kendala Dalam mengembangkan Taman Pancasila dan Alun- alun pemerintah Kabupaten Karanganyar juga mengalami banyak kendala yang dihadapi antara lain : a. Promosi Dalam hal promosi Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar kurang begitu gencar. Promosi baru sekedar kabar dari mulut ke mulut. Promosi yang dilakukan untuk lebih memperkenalkan Taman Pancasila belum begitu maksimal lokasi pasar. b. Keamanan Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar merupakan objek wisata belanja yang buka setiap hari. Taman Pancasila dan Alun-alun membutuhkan keamanan yang ketat untuk meminimalisir tindak kriminalitas. Namun dari pengamatan yang diamati keamanan di tempat ini kurang memadai, terlihat dari kurangnya pos penjagaan di Taman Pancasila dan Alun-alun c. Minimnya fasilitas yang tersedia Fasilitas yang tersedia di Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar ini terlihat kurang memadai, Seperti penataan lahan parkir yang kurang teratur.

14 46 2. Solusi dalam mengatasi kendala di Taman Pancasila dan Alun- alun Karanganyar a. Promosi Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar seharusnya lebih ditingkatkan dengan membuat leaflet serta website agar lebih menarik wisatawan yang akan berkunjung ke Taman Pancasila dan Alun- alun b. Paguyuban Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar seharusnya membuat peraturan tentang parkir, karena saat ini penataan parkir di Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar kurang begitu tertata dengan rapi. c. Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar harus dapat menciptakan produk-produk baru yang berkualitas tinggi dan mempunyai keunikan tersendiri supaya pengunjung lebih tertarik dan lebih memberi penawaran harga yang sepantasnya kepada konsumen lebih tertarik untuk membeli produk-produk di Taman Pancasila dan Alun- alun C. Strategi Pengembangan Taman Pancasila dan Alun- alun Karanganyar Strategi pengembangan yang dilakukan untuk mengembangkan Taman Pancasila dan Alun- alun Peran Paguyuban atau pengelola selama ini direncanakan tetapi belum ditindak lanjuti dari pihak pengelola Paguyuban Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar adalah:

15 47 1. Peran Pemerintah Peran pemeintah sangat pentimg dalam pengembangan wisata belanja di kedua tempat tersebut. Pemeritah harus menyediakan fasilitas yang memadai seperti penyediaan area parkir, tenda, tempat sampah, toilet, maupun mushola. Tempat parkir harus ditata sedemikian rupa supaya tidak menganggu para wisatawan yang akan berkunjung ke Taman Pancasila Pemerintah juga harus ambil bagian dalam mempromosikan tenpat-tempat wisata yang ada termasuk kedua wisata belanja tersebut. Promosi harus semakin gencar dilaksanakan supaya bisa lebih dikenal oleh masyarakat luas. 2. Peran swasta Swasta, dalam hal ini para pelaku usaha pariwisata harus didorong untuk ikut berperan dalam mempromosikan tempat-tempat wisata khususnya kedua tempat tersebut baik dengan mengadakan event-event pertunjukan seni, musik, dan lain-lain. 3. Peran Paguyuban atau Pengelola a. Mengembangkan wisata kuliner yang menjadi ciri khas di Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar yang enak dan murah menjadi favorit wisatawan yang berkunjung ke Taman Pancasila dan Alunalun b. Berusaha ramah dengan pengunjung dan kenyamanan perlu juga dijaga supaya pengunjung merasa senang belanja di Taman Pancasila dan Alun- alun c. Menambah barang-barang dagangan seperti asesoris khas Kabupaten

16 48 d. Membuat leaflet serta website khusus tentang Taman Pancasila Isi dari leaflet dan brosur tersebut bisa berupa tentang isi serta aneka barang yang dijual di Taman Pancasila dan Alun-alun e. Para penjul lebih kompaknya bisa memakai seragam yang telah disediakan dari Paguyuban Taman Pancasila dan Alun- alun f. Kebersihan juga harus dijaga supaya penjual dan para wisatawan merasa nyaman jika berkunjung di Taman Pancasila dan Alun- alun Karanganyar ini bersih dan terawat. g. Menambah makanan yang modern seperti pizza, takoyaki, zupa soup supaya wisatawan tidak merasa bosan jika banyak pilihan makanan. h. Lebih meningkatkan promosi dan bekerjasama dengan Dinas Pariwisata Kabupaten Karanganyar supaya menjadi wisata unggulan di Kabupaten i. Penambahan pusat informasi di Taman Pancasila dan Alun-alun Karanganyar sehingga lebih memudahkan wisatawan untuk mencari infromasi tentang daftar barang yang dijual di Taman Pancasila j. Mengadakan kerjasama baik melalui dinas terkait maupun dengan investor dan event organizer untuk mengadakan atraksi event-event wisata di Taman Pancasila dan Alun-alun k. Penambahan fasilitas toilet untuk kenyamanan pengunjung di Taman Pancasila. ( 8 Januari 2016)

BAB IV PENUTUP. A. Kesimpulan

BAB IV PENUTUP. A. Kesimpulan BAB IV PENUTUP A. Kesimpulan Berdasarkan analisa komponen pengembangan wisata belanja, maka dapat diambil kesimpulan bahwa ada potensi dan kemungkinan pengembangan wisata belanja Kabupaten Karanganyar
