BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB V KESIMPULAN DAN SARAN"

Transkripsi

1 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan Berdasarkan pembahasan pada bab sebelumnya, maka dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut: 1. Mojoplats merupakan pionir dalam bisnis platform virtual reality dan realitydi Indonesia. Dimana pada platform tersebut para user dapat mengakses produk dan konten dengan teknologi virtual reality dan augmented reality. Dengan menggunakan Mojoplats, para pelaku e- commerce dari berbagai industri akan mendapatkan kemudahan dalam mengaplikasikan teknologi virtual reality dan augmented reality dengan akses yang mudah dan biaya yang terjangkau. 2. Dalam menetapkan target market, Mojoplats melakukan survei konsumen dengan hasil bahwa target utama Mojoplats adalah yang berusia tahun (Generasi Y / Millenials). 3. Mojoplats berfokus terhadap segmentasi B2B dengan tingkat menengah keatas dengan pendapatan berkisar antara Rp Rp per bulan. Berdasarkan survei yang telah dilakukan, konsumen menengah ke atas yang mempunyai jatah pengeluaran sampingan. 182

2 Agar masyarakat sadar akan Mojoplats, maka Mojoplats sudah menyusun strategi marketing selama setahun yang dilakukan secara offline dan online agar dapat meningkatkan penjualan dan menarik minat konsumen. Salah satu strategi nya adalah membuat campaign: Mojoplats Goes To Campus, Menggunakan SEO, Bekerjasama dengan platform e-commerce yang ada di Indonesia, menjalin hubungan yang baik dengan para user, Mengedukasi para user dan calon user, dan melakukan ekspansi secara global. 5. Mojoplats menggunakan 4 (empat) rasio dalam menganalisis keuangan Mojoplats, yaitu: Net Present Value, Internal Rate of Return, Break Even Point dan Return On Investment. Dari perhitungan yang dilakukan, NPV keuangan pesimis sebesar Rp , realistis sebesar Rp dan NPV optimis sebesar Rp Baik optimis, realistis dan pesimis menunjukkan angka yang positif yang berarti bahwa proyek ini dapat diterima. Berdasarkan analisis IRR pesimis yang didapat yaitu 22.98%, realistis yang didapat sebesar % dan optimis sebesar % dimana nilai tersebut lebih dari angka 0. Menurut kami Mojoplats adalah bisnis yang baik dan layak untuk dijalankan karena memiliki nilai ROI sebesar % didalam skenario keuangan optimis dan sebesar % didalam skenario realistis dan 22.98% dalam skenario pesimis. Dimana didalam skenario Optimis Mojoplats dapat mencapai BEP dalam waktu 4.33 tahun dan didalam skenario Realistis dalam waktu 4.42 tahun dan 4.83 tahun dalam skenario pesmis.

3 Saran Dari pembahasan yang telah dikerjakan, penulis memberikan saran untuk kedepannya bagi pengembangan bisnis Mojoplats: Pengembangan di Bidang Teknologi 1. Melakukan pengembangan suatu inovasi lebih baik lagi pada jasa platform virtual reality dan augmented reality dan Mojoplats Marketplace agar menambah kinerja dan performa Mojoplats didalamnya. 2. Melakukan pengembangan ide bisnis kedepannya, tidak hanya platform virtual reality dan augmented reality serta Mojoplats Marketplace, tetapi juga membuat sebuah marketplace dengan base virtual reality dan augmented reality (Virtual Mall). 3. Memperluas kerjasama khususnya di bidang UKM di Indonesia. Dimana bisnis UKM merupakan pasar yang mempunya potensi besar untuk digarap. Karena, dengan adanya program CATCH yang diseleng garakan oleh pemerintah oleh para pelaku UKM, bukan tidak mungkin jika bisnis para pelaku UKM dapat diterapkan dengan teknologi Mojoplats. Pengembangan Organisasi Untuk pencapaian visi dan misi Mojoplats jangka panjang (diatas 5 tahun) maka Mojoplats memerlukan perencanaan pengembangan organisasi perusahaan. Pengembangan tersebut tidak lepas dari peranan HRD (Human

4 185 Resources Department). Adapun perencanaan pengembangan organisasi perusahaan Mojoplats dapat dilihat dari struktur organisasi dibawah ini: Pengembangan Human Resources Seperti kita ketahui bersama mengelola kompensasi dan benefit adalah bagian dari pengelolaan Sumber Daya Manusia Perusahaan, kompensasi adalah imbal jasa yang diberikan oleh perusahaan karena adanya hubungan kegiatan pekerjaan dan imbal jasa ini langsung diterima karyawan. Benefit adalah bentuk kompensasi yang tidak langsung diterima karyawan dalam bentuk materi tetapi merupakan fasilitas kesejahteraan. Dengan semakin berkembangnya sebuah perusahaan maka tidak lepas dari sebuah aspek yang sangat penting yaitu sumber daya manusianya, dalam hal ini adalah para karyawan. Perusahaan yang baik harus dapat senantiasa memperhatikan kesejahteraan karyawan, karena karyawan adalah asset perusahaan. Apabila karyawan merasa senang dan nyaman dalam bekerja maka kinerja mereka pun akan semakin baik. Dengan kinerja yang baik maka target perusahaan akan dengan mudah tercapai dan keuntungan yang didapat perusahaan pun akan bertambah. Agar dapat memaksimalkan kinerja karyawannya maka perlu adanya program program yang dibuat oleh Human Resources Department: 1. Cash: a. Pemberian Bonus kepada karyawan. b. Program Reimbursment (peggantian biaya pengobatan untuk karyawan baik rawat inap, melahirkan ataupun rawat jalan).

5 186 c. Program Award the best sales. d. Pemberian uang saku untuk tugas luar kota. 2. Training: Training untuk development skill karyawan untuk IT, Marketing, Operational, dan Designer.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Hadirnya Bang Beli yang merupakan perusahaan yang bergerak di bidang sosial, diharapkan mampu membantu para PKL liar dan mengembangkan bisnis mereka ke arah yang lebih baik.
