BAB I PENDAHULUAN. 1 Melisa, Fenny. 09 April Republika Online Anak Indonesia Diperkirakan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. 1 Melisa, Fenny. 09 April Republika Online Anak Indonesia Diperkirakan"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Jumlah kasus autisme mengalami peningkatan yang cukup signifikan dari tahun ke tahun. Menurut penelitian selama 50 tahun terakhir tercatat prevalensi autis mengalami peningkatan di seluruh dunia. Direktur Bina Kesehatan Jiwa Kementerian Kesehatan, Diah Setia, menyatakan bila diasumsikan dengan prevalensi autisme 1,68 per untuk anak di bawah 15 tahun dimana jumlah anak usia 5-19 tahun di Indonesia mencapai jiwa (BPS, 2010), diperkirakan terdapat lebih dari anak autis pada rentang usia 5-19 tahun. 1 Berdasarkan riset Centers for Disease Control and Prevention (CDC) Amerika Serikat, prevalensi autis untuk anak usia 8 tahun mencapai 14,7 per atau 1 per 68 anak pada tahun Jumlah ini meningkat 29% dari tahun 2008 dengan perbandingan laki-laki dan perempuan yang tetap antara 4-5:1. Meskipun prevalensi autis di wilayah Asia lebih rendah daripada wilayah Amerika dan Eropa, jumlah penyandang autisme tercatat meningkat setiap harinya. Di Indonesia sendiri, penelitian mengenai jumlah pasti individu autis masih belum ada. Menurut penelitian Wignyosumarto, et al (1992), angka prevalensi autis di Yogyakarta berdasarkan kelompok anak yang lahir antara bulan Juni 1984 hingga Mei 1991 mencapai 12 per WHO memperkirakan prevalensi autis secara global mencapai 62 per atau satu dari 160 kelahiran. Meningkatnya jumlah kasus anak terdiagnosis autis tidak dibarengi dengan bertambahnya jumlah sekolah yang dapat menampung anak dengan kebutuhan 1 Melisa, Fenny. 09 April Republika Online Anak Indonesia Diperkirakan Menyandang Autisme : < 000-anak-indonesia-diperkirakan-menyandang-autisme>. Diakses pada tanggal 7 Januari 2014 jam 14:34. 1

2 khusus. Intervensi dini pada anak dengan autisme dinilai dapat membantu perkembangan anak ke arah positif. Dalam hal ini, intervensi dapat berupa pendidikan dan terapi autis. Namun, kesadaran dan pengetahuan masyarakat dan pemerintah tentang pentingnya pendidikan bagi anak autis masih sangat minim. Keterbatasan pemerintah menyelenggarakan pendidikan untuk anak autis menyebabkan kebutuhan atas sekolah meningkat. Pendidikan anak autis merupakan pendidikan khusus dimana kurikulum pendidikannya disesuaikan dengan masing-masing individu. Hal tersebut berpengaruh pada terbatasnya jumlah siswa yang mampu ditampung oleh sekolah. Selain keterbatasan jumlah sekolah, kondisi sekolah terkesan seadanya. Umumnya, sekolah khusus autis yang berkembang di Yogyakarta berawal dari rumah tinggal sehingga fasilitas sekolah cenderung tidak memperhatikan kebutuhan anak autis serta tidak didesain secara khusus sesuai dengan karakteristik anak Autisme dan Architectural Environment Arsitektur adalah ilmu penciptaan lingkungan, memanipulasi organisasi spasial agar sesuai dengan kebutuhan pengguna. Arsitek menggunakan lingkungan sensorik (pendengaran, visual, taktil, dan kualitas udara) untuk menyampaikan makna dan pesan kepada pengguna sehingga memfasilitasi fungsi dan kegiatan dalam ruang, terutama kebutuhan khusus pengguna (Malik, 2005 dalam Mostafa, 2014). Perilaku autistik dipengaruhi oleh perubahan lingkungan sensorik, seperti input stimulasi menghasilkan lingkungan fisik arsitektural (warna, tekstur, ventilasi, rasa penutupan, orientasi, akustik dll). Perilaku dapat diperbaiki untuk pengembangan keterampilan lebih efisien dengan mengubah masukan sensorik yang dirancang untuk mengakomodasi kebutuhan spesifik autis (Mostafa, 2008). Berdasarkan penelitian Mostafa (2008), intervensi desain arsitektural terhadap anak autis menunjukkan dampak yang positif pada perilaku anak. Akustik dan spatial sequencing merupakan faktor arsitektural yang paling berpengaruh terhadap perilaku autistik. Anak dengan autisme menunjukkan 2

3 perubahan pada meningkatnya rentang atensi (tingkat konsentrasi), berkurangnya waktu respon, dan memperbaiki perilaku tempramen. Jika indikator-indikator tersebut digabungkan, dapat menciptakan perilaku belajar yang lebih kondusif dan meningkatkan peluang anak autis untuk mengembangkan keterampilan. Dengan memahami mekanisme gangguan dan kebutuhan pengguna autis, lingkungan dapat dirancang untuk mengubah masukan sensorik secara berurutan di dalam ruang sehingga dapat memberi perubahan positif perilaku autistik atau setidaknya menciptakan lingkungan yang kondusif untuk pengembangan keterampilan dan belajar. Hal tersebut melatarbelakangi dibutuhkannya sekolah khusus untuk anak autis dengan pendekatan spatial sequencing Studi Kelayakan Tema Tabel Peningkatan anak terdeteksi autisme menurut CDC's ADDM (Autism and Developmental Disabilities Monitoring) Network Amerika Serikat Tahun Pengamatan Tahun Kelahiran Prevalensi (per 1000 anak) Rasio : : : : : : 68 Sumber : Berdasarkan data CDC Amerika Serikat, prevalensi kejadian autisme meningkat 29% dari 11.3 per 1000 menjadi 14.7 per 1000 pada tahun Tabel Asumsi prevalensi kejadian autisme di DI Yogyakarta Sumber Penelitian Tahun Lokasi Prevalensi (per 1000 anak) Rasio Wignyosumarto et al 1992 Yogyakarta : 833 WHO 2013 Global : 160 Sumber : Diolah dari berbagai sumber 3

4 Tabel Jumlah Penduduk DIY : Kelompok Umur dan Jenis Kelamin Sumber : BPS, Angka Sensus Penduduk 2010 Menurut data BPS (2010), jumlah anak rentang usia 0-12 tahun di D.I.Yogyakarta adalah ± jiwa. Berdasarkan data daya tampung, jumlah sarana pendidikan dan terapi autisme saat ini ± 10 Sekolah Khusus Autis (kapasitas ± 172 anak) dan ± 68 SLB Campur (kapasitas ± 204 anak), maka total jumlah anak autis yang mampu ditampung adalah ± 376 anak. Tabel Daya Tampung Sekolah Autis Sumber : Tabel Perhitungan kebutuhan daya tampung sekolah Tahun Penelitian Rasio Autisme Jumlah anak usia 0-12 tahun Daya Tampung yang Dibutuhkan Daya Tampung yang Ada : 833 ± jiwa ± 787 anak ± 376 anak : 160 ± jiwa ± anak ± 376 anak Sumber : Analisis penulis Berdasarkan perhitungan di atas, dapat disimpulkan bahwa di DIY masih membutuhkan sekolah untuk anak autis. 4

5 Gambar Persebaran Pendidikan dan Terapi Autis di DIY Sumber : Permasalahan Permasalahan Umum Dengan bertambahnya kebutuhan atas sekolah khusus bagi anak autis, dimana selain memiliki fungsi menampung kegiatan belajar; juga memiliki fungsi pendampingan dengan fasilitas yang didesain sesuai dengan karakteristik dan kebutuhan anak serta lingkungan yang dapat membantu mempercepat proses terapi pada anak autis;, maka dibutuhkan suatu alternatif sekolah yang mampu menjawab tantangan tersebut Permasalahan Khusus a. Dari segi fungsi, bagaimana konsep sebuah sekolah khusus anak autis dapat mengakomodasi fungsi sesuai dengan karakter dan kualitas sensorik anak autis. 5

6 b. Dari segi sirkulasi, bagaimana konsep sirkulasi bangunan dapat mengkalibrasi ulang tingkat stimulasi sensorik sebelum berpindah ke ruang yang lain dengan perubahan yang semulus mungkin. c. Dari segi tata ruang, bagaimana menciptakan pengaturan ruangan yang jelas, fleksibel, sesuai dengan rutinitas, dan mampu diprediksi oleh anak autis. d. Dari segi bentuk/fasad, bagaimana bentuk sebuah bangunan yang menarik, namun diatur sesuai dengan kualitas sensorik anak autis sehingga tidak menimbulkan stimulasi berlebih pada anak. e. Dari segi privasi, bagaimana aksesibilitas visual dan suara dapat dikontrol sesuai dengan aktivitas dan memberikan isyarat sensorik yang diharapkan pengguna dalam setiap ruang. 1.3 Tujuan Pembahasan a. Memahami perilaku anak autis serta kegiatan yang dilakukan meliputi kegiatan belajar, bermain, dan terapi yang dibutuhkan sehingga dapat mengetahui kebutuhan ruang yang sesuai. b. Memberi usulan desain fasilitas sekolah yang mampu menciptakan lingkungan yang mendukung proses perkembangan anak ke arah positif. c. Merumuskan konsep perancangan sekolah khusus untuk anak autis dengan pendekatan spatial sequencing. 1.4 Lingkup Pembahasan Pembahasan dibatasi pada aspek arsitektural meliputi fisik bangunan, program ruang, kualitas ruang, serta aspek non-arsitektural meliputi pola perilaku, lingkungan, kegiatan yang mendukung pemecahan permasalahan dalam proses perencanaan dan perancangan sekolah, serta pada karakteristik anak dengan gangguan autistik (autis), usia sekolah dasar, pola belajar dan bermain, dan pola pengasuhan. 6

7 1.5 Metode Pengumpulan Data a. Studi Literatur Pengumpulan data dilakukan dengan mempelajari literatur yang berkaitan dengan teori, standar, dan karakteristik sebuah bangunan pendidikan dengan pendekatan spatial sequencing. b. Pengamatan Langsung Pengumpulan data dilakukan dengan mengamati secara langsung kondisi eksisting serta kegiatan yang mungkin dilakukan pada sekolah khusus. c. Metode Menyimpulkan Data Metode menyimpulkan data dengan analisis pendekatan spatial sequencing disertai dengan contoh konsep sekolah khusus yang sudah terbangun sebagai pembanding untuk memperoleh konsep sekolah khusus yang sesuai. 1.6 Sistematika Penulisan Bab I Pendahuluan Berisi mengenai latar belakang penulisan meliputi pengertian judul Sekolah Khusus untuk Anak Autis, permasalahan, tujuan, lingkup pembahasan, metode penulisan, dan sistematika penulisan. Bab II Tinjauan Pustaka Pembahasan tentang kajian pustaka yang menjelaskan tentang pengertian autisme dan sekolah khusus anak autis, tinjauan teori mengenai desain sensorik, Autism ASPECTSS Design Index, dan teori tentang ruang, serta studi kasus bangunan. 7

8 Bab III Analisis dan Pendekatan Konsep Perancangan Pembahasan mengenai tinjauan tapak, analisis kebutuhan ruang, dan pendekatan konsep perancangan bangunan serta studi arsitektur tentang bentukan massa, tata letak bangunan, dan kombinasi warna serta material yang terkait dengan sekolah khusus. Bab IV Konsep Perencanaan dan Perancangan Berisi mengenai konsep perencanaan dan perancangan fasilitas bangunan pendidikan dengan pendekatan spatial sequencing. 1.7 Keaslian Penulisan Dalam penyusunan tulisan ini penulis mengambil beberapa tulisan Pra Tugas Akhir sebelumnya sebagai acuan, antara lain : 1. Judul : Sekolah Terapi Khusus Anak Autis di Yogyakarta Pendekatan : Penerapan Konsep Porositas Penulis : Felicia Vanisa Saragih (2010) 2. Judul : Sekolah Khusus dan Pusat Terapi Autis di Bekasi Pendekatan : Healing Environment Penulis : Alviana Hanivatun Nisa (2010) 3. Judul : Sekolah Terapi Anak Autis DI Yogyakarta dengan Pendekatan : Prinsip Feng Shui Penulis : Elisabeth Cita Sabella (2011) 8

BAB I PENDAHULUAN. Adriana Soekandar Ginanjar, Fakultas Psikologi, Universitas Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. Adriana Soekandar Ginanjar, Fakultas Psikologi, Universitas Indonesia BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang 1.1.1. Autisme di Indonesia Berdasarkan Pedoman Penggolongan dan Diagnosis Gangguan Jiwa (PPDGJ) III, 2003, autisme didefinisikan sebagai gangguan pervasif yang ditandai
