BAB I PENDAHULUAN. lingkungan bisnis mengalami tingkat persaingan yang ketat. Oleh karena itu

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. lingkungan bisnis mengalami tingkat persaingan yang ketat. Oleh karena itu"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Seiring dengan berkembangnya dunia usaha yang semakin pesat, menyebabkan lingkungan bisnis mengalami tingkat persaingan yang ketat. Oleh karena itu perusahaan-perusahaan dituntut untuk melakukan kegiatan operasionalnya secara efektif dan efisien untuk mempertahankan eksistensinya, sehingga setiap perusahaan harus mempersiapkan sebuah sistem yang baik agar terhindar dari kerugian akibat kecurangan yang dapat terjadi didalam perusahaan. Sistem dan prosedur dalam suatu perusahaan sangat penting untuk menunjang kemampuan perusahaan dalam menjalankan kegiatan usahanya secara efektif dan efisien, sehingga perusahaan akan tetap bertahan dan terus berkembang. Dengan sistem dan prosedur yang tepat akan membentuk sebuah perusahaan yang berkualitas yang mampu bersaing dengan perusahan-perusahaan lainnya. Persediaan barang dagangan merupakan salah satu sumber daya penting bagi kelangsungan hidup perusahaan dagang, karena disamping merupakan asset yang nilainnya paling besar di banding aktiva lancar lainnya, persediaan juga salah satu sumber utama pendapatan perusahaan dagang yang berasal dari hasil penjualan persediaan tersebut. Tanpa persediaan barang dagangan perusahaan tidak dapat melakukan kegiatan usaha. Jika barang tidak tersedia, berupa bentuk, jenis, mutu serta jumlah yang di inginkan pelanggan tidak sesuai, maka secara otomatis penjualan akan mengalamai penurunan begitu juga sebaliknya. Oleh karena itu persediaan perlu dijaga untuk kelangsungan hidup perusahaan baik dalam prosedur pengadaan, penjualan, dan pencatatan pada persediaan. 1

2 2 Persediaan pada perusahaan dagang umumnya terdiri dari beraneka ragam jenis barang dagangan dengan jumlah yang relatif banyak. Untuk memiliki persediaan maka kita harus melakukan proses pengadaan barang terlebih dahulu seperti pembelian barang dagangan yang sudah jadi dan kemudian dijual kembali tanpa merubah bentuk dari barang tersebut. Aktivitas pengelolaan persediaan secara wajar dimulai dari pengadaannya, penyimpanannya, sampai penjualanannya. Persediaan harus ada pada waktu yang diperlukan, dengan kuantitas dan kualitas yang memadai. Persediaan sering dijadikan objek penyelewengan karena persediaan merupakan salah satu unsur harta lancar yang mudah dimanipulasi. Perusahaan yang tidak mempunyai sistem pengawasan yang memadai terhadap perusahaan akan sangat mudah dimanipulasi oleh orang yang tidak bertanggung jawab yang akan merugikan perusahaan. Sistem persediaan yang baik dan cermat sangat diperlukan untuk mengetahui jumlah persediaan yang dimiliki perusahaan sehingga terhindar dari resiko yang timbul akibat kekurangan, kelebihan, kadaluarsa atau kecurangan. Dalam pengadaan dan penjualan persediaan barang dagangan setiap perusahaan memiliki prosedur dalam mengelolah persediaan barang daganganya. Prosedur merupakan rangkaian kegiatan yang saling berhubungan satu dengan yang lainnya, prosedur biasanya melibatkan beberapa orang dalam suatu departemen. Prosedur ini dibuat untuk menjamin penanganan secara seragam transaksi perusahaan yang terjadi berulang-ulang. (Mulyadi 2010:5) Prosedur pengadaan persediaan perlu diperhatikan karena berkaitan langsung dengan biaya yang harus ditanggung perusahaan sebagai akibat adanya

3 3 persediaan. Oleh sebab itu, persediaan yang ada harus seimbang dengan kebutuhan, karena persediaan yang terlalu banyak akan mengakibatkan perusahaan menanggung risiko kerusakan dan biaya penyimpanan yang tinggi disamping biaya investasi yang besar. Tetapi jika terjadi kekurangan persediaan akan berakibat terganggunya kelancaran dalam proses penjualan. Oleh karena itu diharapkan terjadi keseimbangan dalam pengadaan persediaan sehingga biaya dapat ditekan seminimal mungkin dan dapat memperlancar jalannya aktivisas perusahaaan. PT. Indo Mai Goo yang berada di Malang merupakan salah satu perusahaan dagang yang bergerak dibidang distribusi es krim. Perusahaan ini membeli persediaan barang dagang langsung dari produksinya kemudian dijual kembali kepada agen dan toko/retail. Merupakan produk es krim baru yang bernama Aice yang mampu memikat perhatian masyarakat karena memberikan kualitas rasa terbaik dengan harga yang terjangkau serta bersertifikasi halal MUI hal inilah yang menyebabkan selera masyarakat terhadap permintaan eskrim Aice semakin meningkat. Meskipun perusahaan ini baru berdiri di akhir tahun 2015 tetapi perusahaan ini telah menjual barang dagangannya sekitar box setiap harinya. Diperkirakan penjualan akan terus bertambah karena pemasaran terus di lakukan baik dalam kota maupun luar kota dan permintaan masyarakat terhadap jumlah barang semakin meningkat. Disinilah peran persediaan barang dagangan sangat dibutuhkan agar permintaan masyarakat terhadap barang tersebut dapat terpenuhi. Disaat barang yang datang sangat banyak, maka dalam proses pengelolaan persediaan harus dengan cepat, tepat dan meminimal adanya kesalahan.

4 4 Mengingat perusahaan ini masih baru dan belum ada sistem kerja yang baku dari perusahaan maka pada PT. Indo Mai Goo sering terjadi ketidak sesuaian barang antara catatan dengan jumlah fisiknya hal ini cukup material mengingat jumlah selisih barang yang ada pada perusahaan ini hampir 800 box perbulannya tentu saja hal ini dapat berpengaruh pada laba perusahaan yang mengakibatkan kerugian pada perusahaan. Selain itu, untuk memenuhi permintaan dari masyarakat terhadap persediaan barang dagangan yang semakin meningkat tersebut maka pengadaan jumlah persediaan harus ditambah lebih banyak lagi, akan tetapi dari piak supplier sering menunda pengiriman yang disebabkan karena kesalah pahaman jumlah tagihan antara supplier dengan bagian keuangan PT. Indo Mai Goo sehigga berakibat pada kekurangan barang dan pada saat barang telah dikirim, datangnya barang tidak bisa dikontrol karena barang yang dikirim adalah barang yang telah terpending sebelumnya sehigga jumlah barang datang secara terus-menerus. Hampir dua build up dengan kapasitas per build up yang datang dalam waktu sehari hal ini menjadikan aktivitas dari perusahaan tersebut terganggu karena sebagian besar karyawan tidak dapat menjalankan tugas dan tanggung jawab sesuai dengan porsinya mereka harus ikut membantu departemen gudang dalam proses loading barang tersebut melihat tidak ada batasan orang yang keluar masuk gudang pada saat barang tersebut datang maka kecurangan terhadap barang akan sangat mudah dilakukan. Dengan pengelolaan sistem dan prosedur yang kurang tepat menyebabkan jumlah barang dagangan sering terjadi selisih dan perolehan laba dari penjualan persediaan barang dagangan tidak dapat di maksimalkan dengan baik.

5 5 Berdasarkan uraian diatas, maka penulis tertarik untuk mengadakan penelitian dalam penyususnan skripsi dengan judul ANALISIS ATAS SISTEM DAN PROSEDUR PENGADAAN DAN PENJUALAN PERSEDIAAN BARANG DAGANGAN PADA PT INDO MAI GOO MALANG 1.2 Perumusan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah yang sudah dipaparkan diatas, maka penulis mengidentifikasi permasalahan dalam penelitian ini yaitu: 1. Bagaimana sistem dan prosedur pengadaan dan penjualan persediaan barang dagangan pada PT. Indo Mai Goo Malang? 2. Apakah sistem dan prosedur pengadaan dan penjualan persediaan barang dagangan pada PT. Indo Mai Goo Malang yang digunakan sudah efisien dan efektif? 1.3 Tujuan Penelitian Adapun tujuan penelitian ini adalah: 1. Untuk mengetahui atau memperoleh bukti empiris mengenai sistem dan prosedur pengadaan dan penjualan persediaan barang dagangan pada PT. Indo Mai Goo Malang. 2. Untuk Menganalisis efisiensi dan efektifitas pelaksanaan sistem dan prosedur pengadaan dan penjualan persediaan barang dagangan pada PT. Indo Mai Goo Malang.

6 6 1.4 Kegunaan Penelitian Hasil penelitian ini diharapkan akan bermanfaat bagi : a. Penelitian ini diharapkan memberikan sumbangan pemikiran dan bahan kajian bagi penelitian berikutnya terutama penelitian mengenai sistem dan prosedur pengadaan dan penjualan persediaan barang dagangan. b. Penelitian ini diharapkan dapat menambah referensi, masukan dan kajian ilmu dibidang akuntansi khususnya dalam hal pengelolaan persediaan. c. Bagi peneliti Hasil penelitian ini dapat menambah dan menerapkan ilmu pengetahuan yang telah didapat serta memberikan suatu wawasan untuk berfikir dan bertindak dalam menganalisis sistem persediaan dan prosedur pengadaan dan penjualan barang dagangan. d. Bagi Perusahaan Hasil penitian ini diharapkan dapat memberikan sumbangan pemikiran sebagai bahan masukan dalam mengelolah persediaan sehingga manajemen dapat memperoleh tambahan informasi dalam hal perancangan sistem dan prosedur pengadaan dan penjualan persediaan dikemudian hari.

BAB I PENDAHULUAN. pertumbuhan dan perkembangan perusahaan, dewasa ini mengalami. Manajemen memerlukan lebih banyak informasi yang relevan atas

BAB I PENDAHULUAN. pertumbuhan dan perkembangan perusahaan, dewasa ini mengalami. Manajemen memerlukan lebih banyak informasi yang relevan atas BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Perusahaan mempunyai tujuan utama yaitu menghasilkan laba yang maksimal, agar kelangsungan hidup perusahaan dapat dipertahankan dalam pertumbuhan dan perkembangan
