BAB I PENDAHULUAN. saja elemen perubahan atau pengembangan kurikulum Elemen perubahan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. saja elemen perubahan atau pengembangan kurikulum Elemen perubahan"

Transkripsi

1 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemberlakuan Kurikulum 2013 sudah diawali dengan Uji Publik yang dilakukan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan pada bulan Desember Dalam kajian awal itu dikemukakan urgensi, alasan, lingkup, tema, dan apa saja elemen perubahan atau pengembangan kurikulum Elemen perubahan kurikulum dianggap sebagai pemikiran yang lebih modern karena mengikuti perkembangan zaman. Seperti yang dikupas dalam uji publik, perubahan itu mengacu pada pergeseran paradigma belajar abad ke-21 dengan ciri informasi, komputasi, otomasi, dan komunikasi. Dampak dari pengembangan kurikulum sangat dirasakan oleh entitas pendidikan yaitu peserta didik, Pendidik dan Tenaga Kependidikan, manajemen satuan pendidikan, masyarakat umum, negara dan bangsa. Pemerintah mengeluarkan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 81A tahun 2013 sebagai landasan implementasi Kurikulum 2013 tahun pelajaran 2013/2014. Pada tahun pertama, berdasarkan data dari Kemendikbud, seperti dikutip oleh Tempo.Com, pemerintah telah menerapkan kurikulum 2013 pada 6326 sekolah pada kelas I, IV, VII, dan X.

2 2 Pada hakikatnya, kurikulum didesain untuk menghasilkan perubahan kualitas pembelajaran siswa agar sesuai denga tujuan pendidikan. Ini berarti bahwa implementasi kurikulum adalah proses perubahan untuk memperoleh hasil yang mendekati pencapaian tujuan pendidikan ideal (Ansyar, 2015:408). Untuk itu dibutuhkan kerja keras dan motivasi yang tinggi dari guru dan komponen lain untuk mewujudkan tujuan ideal itu. Suatu kenyataan menjelang Kurikulum 2013 berlaku, masih ada beberapa tanggapan negatif dari beberapa guru. Pada Senin 22 Juli 2013, para guru sekolah sasaran mengaku masih mengalami kesulitan memahami kurikulum 2013 (K13). Ditambahkan oleh Retno Lityanti, Sekjen Federasi Serikat Guru Indonesia beberapa kesulitan itu antara lain: (1) guru bingung cara mengajar dengan Kompetensi Inti (KI) dan Kompetensi Dasar (KD), (2) guru sudah mendapat pelatihan tapi belum mendapat jawaban tuntas atas masalah yang dihadapi, (3) kebingungan guru SMA yang semula K13 diterapkan untuk mata pelajaran Matematika, Bahasa Indonesia, dan Sejarah, tiba-tiba diberlakukan untuk seluruh mata pelajaran, (4) banyak guru yang belum dilatih K13, (5) dokumen silabus yang final belum diterima. Guru sebagai garda terdepan dalam implementasi K13 ternyata harus berhadapan dengan problematika di lapangan. Selain tiga kompetensi: profesional, sosial, dan kepribadian, terkait pengembangan kurikulum baru, guru mengalami persoalan pada saat menerapkan kompetensi pedagogik di dalam pembelajaran. Semua pihak berharap guru mampu menumbuhkan peningkatan kualitas pembelajaran, namum fakta di lapangan banyak ditemukan praktik atau cara

3 3 mengajar di kelas kembali ke model tradisional. Hal ini terjadi karena guru kurang menguasai kompetensi pedagogik dengan baik. Selain hal di atas, persoalan motivasi kerja guru juga turut memberikan peran pada kesiapan dalam implementasi K13. Sebagaimana hasil penelitian yang dilakukan oleh Upik Ambarwati Suci (2015) bahwa motivasi kerja dan implementasi kurikulum berpengaruh positif dan kuat terhadap kinerja guru. Saat ini guru dituntut untuk lebih memahami bagaimana teknik dalam pembelajaran bisa sesuai dengan tuntutan kurikulum baru. Mulai dari perencanaan, guru harus mempersiapkan program pembelajaran yang memberikan ruang kepada siswa untuk mampu mengamati, menanya, menalar, mencoba, dan mengkomunikasikan hasil pembelajaran. Dalam pelaksanaannya, guru juga dituntut mampu menerapkan rencana tersebut agar para siswa bisa bertindak seperti harapan. Lebih-lebih dalam menilai proses dan hasil pembelajaran dibutuhkan kerja yang cukup berat apabila semua komponen pembajaran diterapkan secara maksimal. Cukup berat beban kesiapan guru dalam implementasi kurikulum Beban guru untuk menerapkan K13 agar sesuai dengan harapan esensi perubahan itu menjadikan motivasi kerja ada yang menurun. Hasil penelitian yang dilakukan Ratna Kusumawardhani dkk.(2014) terkait kesiapan guru SMP Negeri sekota Semarang, mayoritas memberikan respon belum siap khususnya terkait SDM dan fasilitas pendukung sekolah. Adanya beberapa faktor pendukung dan faktor penghambat dalam pelaksanaan implementasi kurikulum 2013 itulah maka dibutuhkan kesiapan guru (Komariah, 2014:1)

4 4 B. Batasan Masalah Penulis membatasi masalah pada hubungan kompetensi pedagogik dan motivasi kerja dengan kesiapan guru bahasa Indonesia dalam implementasi Kurikulum 2013 SMK Negeri Kabupaten Banyumas. C. Rumusan Masalah Permasalahan dalam penelitian ini dapat dirumuskan sebagai berikut: 1. Apakah terdapat hubungan positif antara kompetensi pedagogik dengan kesiapan guru bahasa Indonesia dalam implementasi kurikulum 2013 di SMK Negeri Kabupaten Banyumas? 2. Apakah terdapat hubungan positif antara motivasi kerja dengan kesiapan guru bahasa Indonesia dalam implementasi kurikulum 2013 di SMK Negeri Kabupaten Banyumas? 3. Apakah terdapat hubungan positif antara kompetensi pedagogik dan motivasi kerja secara bersama-sama dengan kesiapan guru bahasa Indonesia dalam implementasi kurikulum 2013 di SMK Negeri Kabupaten Banyumas? D. Tujuan Penelitian Ada tiga tujuan yang ingin dicapai dari penelitian ini. 1. Untuk mengetahui apakah terdapat hubungan positif antara kompetensi pedagogik dengan kesiapan guru bahasa Indonesia dalam implementasi kurikulum 2013 di SMK Negeri Kabupaten Banyumas?

5 5 2. Untuk mengetahui apakah terdapat hubungan positif antara motivasi kerja dengan kesiapan guru bahasa Indonesia dalam implementasi kurikulum 2013 di SMK Negeri Kabupaten Banyumas? 3. Untuk mengetahui apakah terdapat hubungan positif antara kompetensi pedagogik dan motivasi kerja secara bersama-sama dengan kesiapan guru bahasa Indonesia dalam implementasi kurikulum 2013 di SMK Negeri Kabupaten Banyumas? E. Kegunaan Penelitian Kegunaan penelitian ini adalah untuk memberikan rekomendasi kepada penentu kebijakan pada tingkat kabupaten khususnya Dinas Pendidikan Kabupaten Banyumas. Penelitian ini dapat digunakan untuk memberikan wawasan kepada para guru bahasa Indonesia di kabupaten Banyumas.

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Kurikulum merupakan hal penting dalam sistem pendidikan Indonesia. Kurikulum disusun untuk mewujudkan tujuan pendidikan nasional dengan memperhatikan perkembangan
