PANDUAN PENINGKATAN MUTU PENELITIAN MAHASISWA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PANDUAN PENINGKATAN MUTU PENELITIAN MAHASISWA"

Transkripsi

1 PANDUAN PENINGKATAN MUTU PENELITIAN MAHASISWA FAKULTAS SYARIAH UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG TAHUN

2 PENINGKATAN MUTU PENELITIAN MAHASISWA FAKULTAS SYARIAH UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG TAHUN 2014 A. Kerangka Pemikiran Pengembangan dan peningkatan kualitas penelitian mahasiswa terus menerus dilakukan oleh Fakultas Syariah setiap tahun. Hal ini juga dilakukan dalam rangka menunjang mutu tri dharma perguruan tinggi, terutama yang menyangkut aspek penelitian. Pendidikan dan pengajaran yang dilaksanakan berdasarkan hasil penelitian (learning based on research), merupakan proses pembelajaran dengan materi dan pengembangan akademik yang lebih up to date, sehingga tidak tertinggal dengan perkembangan keilmuan syariah dan hukum kontemporer. Melalui upaya kegiatan penelitian, diharapkan para mahasiswa mampu mengembangkan kompetensinya sehingga dapat meningkatkan kredibilitas dan kapabilitas Fakultas Syariah. Dikatakan demikian karena hasil karya berbasis penelitian memiliki signifikansi yang tinggi untuk dijadikan sebagai referensi pengembangan keilmuan, dibanding dengan tulisan yang kurang memperhatikan aspek-aspek kualitas sebagaimana yang masih banyak dijumpai di sebagian kegiatan akademik. Peningkatan mutu penelitian mahasiswa dilakukan dengan memahami dan menganalisis permasalahan-permasalahan hukum yang berkembang. Hal ini penting dilakukan dengan alasan: (1) Meningkatkan kualitas penelitian mahasiswa yang dapat mendorong produktifitas dan pengembangan keilmuan kesyariahan.; (2) Meningkatkan kualitas dan kuantitas penelitian mahasiswa ; (3) Meningkatkan nilai akreditasi Fakultas Syariah ; (4) Meningkatkan reputasi akademik mahasiswa Fakultas Syariah dengan cara publikasi buku dan jurnal ilmiah. 2

3 B. Pola Pengembangan Keilmuan Syariah Pola pengembangan penelitian di Fakultas Syariah, diklasifikasikan berdasarkan bingkai keilmuan yang menjadi fokus utama program peningkatan mutu penelitian sebagai berikut: 1. Bingkai keilmuan fakultas yang tercermin dari kompetensi yang dibangun berdasarkan matakuliah fakultas. 2. Bingkai keilmuan jurusan/ program studi tercermin dari kompetensi yang dibangun melalui pengembangan matakuliah jurusan. 3. Bingkai keilmuan konsentrasi tercermin dari kompetensi yang dibangun berdasarkan matakuliah konsentrasi yang terdiri atas: Peradilan Agama, Administrasi Keperdataan Islam, Mediasi, Falak, Advokat, dan Fatwa. C. Jenis dan Alokasi Dana Penelitian: Program penelitian mahasiswa bersifat kompetitif. Dana penelitian ini dianggarkan dari sumber POK Fakultas Syariah DIPA Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang Tahun Anggaran 2014 dengan perincian : a. Terdapat 10 judul penelitian : 5 judul untuk mahasiswa Prodi Al Akhwal Al Syakhshyyiah dan 5 judul untuk mahasiswa Prodi Hukum Bisnis Syariah. b. Setiap judul penelitian beranggotakan 2 sampai 3 mahasiswa D. Ketentuan Umum Peneliti Peneliti yang berkesempatan mengajukan proposal penelitian mahasiswa Fakultas Syariah adalah sebagai berikut: 1. Syarat Peneliti Peneliti adalah mahasiswa Fakultas Syariah yang masih aktif studi dan telah menempuh matakuliah metodologi penelitian dan / atau pernah mengikuti workshop metodologi penelitian dibuktikan dengan sertifikat. 3

4 2. Syarat Akademik: a. Mengajukan proposal penelitian sesuai dengan jurusan masing-masing. b. Proposal yang diajukan memenuhi komponen berikut: 1) Judul Penelitian 2) Latar Belakang Masalah 3) Rumusan Masalah 4) Tujuan dan Signifikansi Penelitian 5) Penelitian Terdahulu 6) Kajian Teori 7) Metode Penelitian 8) Sistematika Laporan 9) Jadwal Penelitian 10) Daftar Pustaka c. Proposal penelitian minimun 10 halaman maksimum 15 halaman. d. Memperbaiki dan menyempurnakan proposal berdasarkan masukan dari Pembimbing sesuai dengan waktu yang ditentukan. e. Jika dalam batas waktu yang telah ditentukan revisi proposal belum dikembalikan ke Lembaga Kajian Syariah, maka dianggap mengundurkan diri. f. Mempresentasikan hasil penelitian sesuai jadwal. g. Memperbaiki laporan hasil penelitian sesuai dengan masukan Pembimbing dan peserta seminar hasil. h. Menyerahkan laporan penelitian dan ringkasan eksekutif (executive summary) dalam bentuk naskah cetak dan soft copy. i. Teknik penulisan proposal dan laporan hasil penelitian merujuk buku Pedoman Penulisan Karya Ilmiah Fakultas Syariah Tahun

5 E. Syarat Pengajuan Proposal Ketentuan proposal penelitian yang diajukan dalam penelitian mahasiswa diatur sebagai berikut: 1. Peneliti mengajukan proposal penelitian sesuai dengan waktu yang ditentukan; 2. Menyertakan surat pernyataan bermaterai bahwa proposal penelitian yang diajukan adalah karya sendiri dan tidak pernah/sedang diteliti. Apabila di kemudian hari diketahui terjadi pelanggaran terhadap syarat tersebut, maka peneliti harus bersedia bertanggungjawab sesuai dengan peraturan yang berlaku dan mengembalikan dana penelitian yang telah diterima. 3. Proposal yang diajukan merujuk pola pengembangan ilmiah Fakultas Syariah (lihat Point B di atas ) 4. Cover proposal memuat tulisan Proposal Peningkatan Mutu Penelitian Mahasiswa Tahun 2014, Judul Penelitian, Nama Peneliti, NIM, Nama Fakultas dan Tahun. 5. Proposal penelitian dibuat rangkap 2 (dua): a. 1 (satu) berkas dilengkapi dengan halaman sampul sebagaimana dalam Point 3 disertai persyaratan administratif yang diminta dan dijilid warna hijau; b. 1 (satu) berkas ditulis tanpa nama peneliti dan dijilid warna kuning untuk ditelaah oleh Pembimbing. 6. Proposal penelitian diserahkan ke kantor Laboratorium Kajian Syariah (LKS) paling lambat tanggal 28 April Semua proposal yang masuk akan dikoreksi secara administratif oleh Tim LKS dan selanjutnya secara substantif akan ditelaah oleh Pembimbing yang ditunjuk oleh Fakultas Syariah. 5

6 F. Tahapan-Tahapan Penelitian Mahasiswa : No KEGIATAN WAKTU 1. Pengajuan proposal penelitian 1 s/d 28 April Review administrasi proposal April Review substansi proposal 1 s/d 5 Mei Pengembalian proposal hasil review ke LKS 12 Mei Pelaksanaan penelitian 12 Mei s/d 12 September Seminar hasil penelitian 15 s/d 17 September Penyerahan laporan akhir penelitian dan executive summary dalam bentuk naskah cetak dan soft copy 8. Proses pencairan honorarium penelitian dalam 2 (dua) tahap 22 September Juli s/d 20 Oktober 2014 Demikian ketentuan Penelitian Mahasiswa Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang Tahun 2014 dengan harapan semoga memberikan signifikansi yang tinggi bagi peningkatan mutu akademik dan penelitian di Fakultas Syariah. Malang, 1 April 2014 a.n. Dekan Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama, Dr. Fakhruddin, M.H.I. NIP

PANDUAN PENELITIAN KOLABORATIF DOSEN BLU DAN MAHASISWA

PANDUAN PENELITIAN KOLABORATIF DOSEN BLU DAN MAHASISWA PANDUAN PENELITIAN KOLABORATIF DOSEN BLU DAN MAHASISWA FAKULTAS SYARIAH UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG TAHUN 2015 1 PENELITIAN KOLABORATIF DOSEN BLU DAN MAHASISWA FAKULTAS SYARIAH
