MODEL PENENTUAN JALUR PENGANGKUTAN SAMPAH PERKOTAAN DENGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (Studi Kasus: Wilayah Bandung Barat)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MODEL PENENTUAN JALUR PENGANGKUTAN SAMPAH PERKOTAAN DENGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (Studi Kasus: Wilayah Bandung Barat)"

Transkripsi

1 MODEL PENENTUAN JALUR PENGANGKUTAN SAMPAH PERKOTAAN DENGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (Studi Kasus: Wilayah Bandung Barat) TUGAS AKHIR Karya Tulis sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Oleh DUPANUS SALAZAR PROGRAM STUDI TEKNIK GEODESI DAN GEOMATIKA FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN LINGKUNGAN INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG 2007

2 Lembar Pengesahan Tugas Akhir Sarjana MODEL PENENTUAN JALUR PENGANGKUTAN SAMPAH PERKOTAAN DENGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (Studi Kasus: Wilayah Bandung Barat) adalah benar dibuat oleh saya sendiri dan belum pernah dibuat dan diserahkan sebelumnya, baik sebagian maupun seluruhnya, baik oleh saya maupun oleh orang lain, baik di ITB maupun institusi pendidikan lainnya. Bandung, 14 September 2007 Penulis Dupanus Salazar NIM Bandung, Pembimbing Pembimbing I, Pembimbing II, Ir. Albertus Deliar, MT. Ir. Andri Hernandi, MT NIP NIP Mengetahui Program Studi Teknik Geodesi dan Geomatika Ketua Dr. Ir. Wedyanto Kuntjoro, M.Sc. NIP

3 Untuk Ayah, Mama, Bang I, Tika, dan Lumutku..

4 KATA PENGANTAR Segala pujian dan ucapan syukur yang sebesar-besarnya kepada Allah SWT. Tuhan Sekalian Alam yang telah mengizinkan untuk dirampungkannya pelaksanaan Tugas Akhir ini. Salawat dan salam kepada Nabi Besar Muhammad SAW, pembuka jalan bagi zaman baru yang penuh cahaya dan kesempatan. Tugas Akhir ini berjudul MODEL PENENTUAN JALUR PENGANGKUTAN SAMPAH PERKOTAAN DENGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (Studi Kasus: Wilayah Bandung Barat). Suatu model penentuan jalur pengangkutan sampah dicoba dibangun menggunakan Sistem Informasi Geografis, dengan harapan bahwa hasil yang diperoleh dapat menjadi suatu rekomendasi dalam mengatasi masalah sampah di wilayah perkotaan. Pelaksanaan Tugas Akhir ini tentu saja tidak luput dari berbagai kesalahan dan kekhilafan. Kritik dan saran yang membangun akan sangat berharga untuk pelaksanaan penelitian sejenis di masa yang akan datang. Dan tentu saja, semoga Tugas Akhir ini memberi banyak manfaat bagi kita semua. Banyak hal terjadi selama pelaksanaan Tugas Akhir ini. Semoga menjadi pelajaran berharga untuk masa yang akan datang. Banyak sekali bantuan dan masukan dari berbagai pihak, yang tentunya sangat berharga dan menempatkan diri sebagai bagian penting yang tidak dapat dipisahkan dalam pelaksanaan Tugas Akhir ini. Terima kasih. Bandung, 14 September 2007 Dupanus Salazar ( ) i

5 LEMBAR PENGHARGAAN Ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. Allah SWT, Tuhan Yang Maha Kuasa, Sang Raja Manusia. Atas izin-mu-lah Ya Rabbi semuanya bisa sampai di sini. Alhamdulillah. 2. Nabi Besar Muhammad SAW, Sang Pembawa Wahyu. Terima kasih atas pegangan untukku. 3. Drs. Zulfikar, Ayah Tercinta. Terima kasih atas segala cinta, usaha dan doa untuk kemudahan jalanku. Aku bukan anak sempurna, tapi ini semua untukmu. 4. Yasniarti, Mama Tercinta. Terima kasih atas segala cinta dan kasih sayang untukku. Terima kasih atas segala doa dan nasehat. Terima kasih atas tempatku merebahkan kepala. Terima kasih atas belaian lembut di kepalaku. Terima kasih atas suapan nasi dari tanganmu. Maafkan atas sikap dan katakataku. Maafkan atas air mata yang kutumpahkan. Sekali lagi terima kasih atas cintamu 5. Adikku Atika Zafikri. Jadilah lebih baik daripada aku. Serta Kakakku Insan Zafikri dan keluarga. Semoga bahagia dan menjadi lebih baik selalu. Terutama bagi Zahra, keponakanku yang cantik. 6. Seluruh sanak keluarga dan kerabat yang bersedia menyertakan namaku di dalam doa-doanya. Terima kasih. Semoga Tuhan membalasnya dengan berlipat-lipat. 7. Bapak Ir. Albertus Deliar, MT., Selaku dosen pembimbing pertama. Terima kasih atas bimbingan, ilmu, saran, masukan, kritik serta waktunya. Sangat berarti bagi saya. 8. Bapak Ir. Andri Hernandi, MT., Selaku dosen pembimbing kedua. Terima kasih atas bimbingan, ilmu, saran, masukan, kritik, waktu, serta sudut pandang barunya. Maaf, saya jarang bimbingan dan suka berisik di ruangan.. 9. Bapak Ir. Agoes S. Soedomo, MT., Bapak Dr. Ir. Agung Budiharto, M.Eng., dan Bapak Ir. Akhmad Riqqi, M.Si. selaku dosen penguji. Terima ii

6 kasih atas masukan, saran, dan pertanyaannya. Semoga memberi nilai tambah yang besar bagi Tugas Akhir ini. 10. Bapak Dr. Ir. Wedyanto K., M.Sc., selaku Ketua Program Studi Teknik Geodesi dan Geomatika. Terima kasih atas kesempatan menuntut ilmu di jurusan/departemen/prodi yang unik ini. 11. Bapak S. Yosef SPd., selaku Humas PD. Kebersihan Kota Bandung. Terima kasih atas kesediaan waktunya untuk berdiskusi dan membagi informasi. Merupakan kontribusi yang sangat besar bagi Tugas Akhir ini. 12. Bapak dan Ibu Staff Tata Usaha Prodi Teknik Geodesi dan Geomatika ITB. Terima kasih atas segala bantuan dan berbagai kemudahan. 13. Bapak dan Ibu Staff Perpustakaan Prodi Teknik Geodesi dan Geomatika ITB. Terima kasih atas pinjaman buku-buku yang sangat berharga dan berguna. 14. Kamerad-Kamerad IMG 2002, saudara dan saudariku. Terima kasih atas kebersamaan ini. Terima kasih atas goresan warna indah dalam kanvas hidupku. Kalian tidak tergantikan, kawan.. Jayalah kita selalu, semoga masa depan menjadi milik kita Kamerad-Kamerad IMG Angkatan yang Lebih Tua. Terima kasih atas berbagai ilmu di IMG tempat belajarku. Cara berpikirku sekarang sedikit banyaknya dibentuk oleh teman-teman. 16. Kamerad-Kamerad IMG Angkatan yang Lebih Muda. Terima kasih telah menjadi alat belajarku, bahkan guruku. Lanjutkan ikatan ini kawan, jangan sampai terputus. 17. Teman-teman UKM-ITB (Unit Kesenian Minang Institut Teknologi Bandung) 02. Terima kasih atas kebersamaan selama ini. Kita satu kesatuan yang unik, semoga ikatan ini abadi sampai anak cucu kita. 18. Fitri Rahayu. Terima kasih atas motivasinya. iii

7 Abstrak Untuk menghindari masalah akibat sampah, tempat-tempat pembuangan sampah yang terdiri dari tempat-tempat pembuangan sementara (TPS) dan tempat pembuangan akhir (TPA) ditempatkan di daerah perkotaan. Sampah dari sumber-sumber sampah dikumpulkan sementara di TPS untuk kemudian diangkut ke TPA. Penumpukan sampah pada TPS sebelum diangkut ke TPA sangat mungkin bahkan sering terjadi. Penentuan jalur pengangkutan sampah merupakan salah satu upaya untuk mewujudkan suatu sistem pengangkutan sampah perkotaan demi menghindari penumpukan sampah. Pembangunan model penentuan jalur pengangkutan sampah akan memberikan rekomendasi jalur untuk digunakan dalam pengangkutan sampah. Pemodelan jalur pengangkutan sampah perkotaan dengan Sistem Informasi Geografis dapat memberikan model jalur yang diinginkan. Kata Kunci: Penumpukan, Jalur Pengangkutan Sampah, Model, Sistem Informasi Geografis iv

8 Abstract Temporary garbage disposal spots (TPS) and final garbage disposal spot (TPA) are placed in urban area to avoid problems caused by garbage. Garbage is gathered from its sources at TPS before tranported to TPA and disposed. Accumulation of garbage in unapproriate amount at TPS before transported to TPA possibly even frequently happens. Determining garbage transportation route is an effort to build urban garbage transportation system in order to avoid situation mentioned before. Building garbage transportation route determination model will produce recommendation route to be used in garbage transportation activity. Modeling urban garbage transportation route using Geographic Information System is able to give the desired route model. Key words:accumulation in Unapproriate Amount, Garbage Transportation Route, Model, Geographic Information System v

9 DAFTAR ISI Halaman KATA PENGANTAR... i LEMBAR PENGHARGAAN. ii ABSTRAK... iv ABSTRACT. v DAFTAR ISI vi DAFTAR GAMBAR viii DAFTAR TABEL ix BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan dan Sasaran Ruang Lingkup Kajian Metodologi Penelitian Sistematika Penulisan... 5 BAB II DASAR TEORI PENELITIAN 2.1 Pengangkutan Sampah Sistem Informasi Geografis (SIG) Definisi SIG Tipe Data SIG Basis Data SIG Network Analyisis Model Data Objek Jaringan Jalan Raya Prinsip Dasar Aplikasi Penentuan Jalur Tercepat/Terpendek. 15 BAB III PELAKSANAAN PENELITIAN 3.1 Pengadaan Data 17 vi

10 3.2 Pembangunan Basisdata Tahap Konseptual Tahap Logikal Tahap Fisikal Pembangunan Model Model (1) Model (2) Model (3) Pengujian Model BAB IV ANALISIS 4.1 Analisis Pembangunan Basisdata Analisis Pembangunan Model Analisis Pengujian Model 28 BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN 5.1. Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA... x LAMPIRAN A: PEMBANGUNAN MODEL LAMPIRAN B: HASIL PENGUJIAN MODEL vii

11 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar (1.1): Diagram Metodologi penelitian Gambar (2.1): Proses pengangkutan sampah perkotaan Gambar (2.2): Representasi grafis objek dalam SIG. (Sumber: Raharja, 2006) 10 Gambar (2.3): Proses Normalisasi (Sumber: Deliar, 2007) Gambar (2.4): Nodes sebagai komponen pembentuk links. (Sumber: Ristandi 2004) Gambar (2.5): Graph dengan 6 verteks dan 7 edge Gambar (2.6): Contoh digraph Gambar (3.1): Objek jalan yang akan ditabulasi Gambar (3.2): Diagram ER keseluruhan Gambar (3.3): Proses pembangunan model viii

12 DAFTAR TABEL Halaman Tabel (3.1): Tabel atribut jaringan jalan pada tabulasi data.. 18 ix

ZONASI DAERAH RAWAN LONGSOR DENGAN METODE STABILITY INDEX MAPPING (SINMAP) (Studi Kasus: Kecamatan Pangalengan, Kabupaten Bandung)

ZONASI DAERAH RAWAN LONGSOR DENGAN METODE STABILITY INDEX MAPPING (SINMAP) (Studi Kasus: Kecamatan Pangalengan, Kabupaten Bandung) ZONASI DAERAH RAWAN LONGSOR DENGAN METODE STABILITY INDEX MAPPING (SINMAP) (Studi Kasus: Kecamatan Pangalengan, Kabupaten Bandung) TUGAS AKHIR Karya Tulis Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar
