VIII. ARAHAN PENGELOLAAN KEGIATAN BUDIDAYA RUMPUT LAUT

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "VIII. ARAHAN PENGELOLAAN KEGIATAN BUDIDAYA RUMPUT LAUT"

Transkripsi

1 VIII. ARAHAN PENGELOLAAN KEGIATAN BUDIDAYA RUMPUT LAUT Kegiatan budidaya rumput laut telah berkembang dengan pesat di Kabupaten Bantaeng. Indikasinya dapat dilihat dari hamparan budidaya rumput laut yang telah memenuhi sepanjang wilayah laut pesisir sejauh 3-5 km ke arah laut dan produksinyapun cenderung terus meningkat setiap tahun. Kesesuaian lahan merupakan hal penting dan pertama yang harus diperhatikan sebelum melakukan budidaya rumput laut. Kesuksesan usaha budidaya sangat tergantung dari faktor tersebut dan beberapa faktor lain. Bagaimanapun bermutunya bibit yang digunakan kalau lahannya tidak sesuai dengan karakteristik yang dibutuhkan oleh rumput laut maka hasilnya pasti tidak seperti yang diharapkan. Berdasarkan hasil evaluasi kesesuaian perairan untuk budidaya rumput laut dengan masing-masing kategori kesesuaian diperoleh hasil sebagai berikut: lahan yang sesuai sebanyak ha yang terdiri dari S1 (sangat sesuai) seluas ha dan S2 (sesuai bersyarat) seluas ha. Kawasan perairan yang sesuai untuk budidaya rumput laut pada lokasi kajian telah dikelola seluas ha atau sekitar 52.5 % dari ha. Dilihat dari aspek kesesuaian kawasan, masih cukup luas lahan yang belum dikelola, akan tetapi untuk pengembangan budidaya rumput laut ke depan yang perlu diperhitungkan adalah daya dukung perairan. Apabila daya dukung kawasan budidaya terlampaui maka usaha budidaya rumput laut yang kini menjadi andalan masyarakat pesisir untuk memperbaiki tingkat kesejahteraan mereka tidak akan berkelanjutan. Pengukuran daya dukung didasarkan pada pemikiran bahwa perairan pesisir memiliki kapasitas maksimum untuk mendukung suatu pertumbuhan organisme. Konsep daya dukung yang dikembangkan dalam budidaya rumput laut adalah konsep daya dukung ekologis dengan tetap memperhatikan dimensi-dimensi yang lain. Dua pendekatan digunakan untuk menghitung daya dukung perairan daerah kajian, yakni pendekatan kapasitas perairan dan pendekatan kapasitas asimilasi N. Daya dukung perairan yang dihitung dengan pendekatan kapasitas perairan adalah tersebut sebanyak unit. Sedangkan dengan pendekatan kapasitas asimilasi, diperoleh daya dukung kawasan sebesar unit budidaya untuk K.alvarezii (Doty) coklat dan unit budidaya untuk K.alvarezii (Doty) hijau. Areal budidaya yang sudah

2 150 dikelola menurut data Dinas Perikanan dan Kelautan Kabupaten Bantaeng (2009) adalah ha. Dilihat dari tingkat produktifitas, masih jauh dibawah daya dukung produksi. Produktifitas rumput laut di Kabupaten Bantaeng pada tahun 2008 baru 2 ton/ha/tahun atau produksi ton dari luas lahan ha (Dinas Perikanan dan Kelautan, Kabupaten Bantaeng 2009) dan dari hasil wawancara dengan responden nelayan rumput laut, produktivitas sekitar ton/ha/tahun. Sementara daya dukung produksi sekitar 9 ton berat kering/ha/tahun dengan pendekatan luas kawasan, bahkan dengan pendekatan kapasitas asimilasi N daya dukung mencapai sekitar ton berat kering/ha/tahun. Analisis optimasi dengan menggunakan sistem dinamik memberikan hasil paling optimal pada skenario 4. Berbeda dengan komoditas perikanan lainnya yang memberikan limbah pada proses budidayanya, rumput laut justru memanfaatkan limbah organik yang masuk ke perairan sebagai nutrient. Secara umum usaha budidaya rumput laut berada pada taraf berkelanjutan, namun perlu perbaikan pada aspek/dimensi teknologi dan kelembagaan yang nilai indeks keberlanjutannya berada pada status tidak berkelanjutan. Berbagai alat analisis yang digunakan tersebut pada akhirnya memperlihatkan bahwa usaha budidaya rumput laut di wilayah kajian secara umum berada pada status cukup berkelanjutan walaupun dimensi teknologi dan dimensi kelembagaan belum cukup berkelanjutan. Dengan mengacu pada atribut-atribut yang sensitif dari hasil analisis Leverage maka untuk pengembangan kegiatan budidaya rumput laut di Kabupaten Bantaeng, arahan pengelolaannya, adalah: a. Dimensi Ekologi 1. Penyediaan bibit bermutu baik dan cukup melalui pengadaan pembibitan yang profesional baik oleh pemerintah maupun swasta dan LSM. Sampai saat ini nelayan rumput laut hanya menggunakan bibit yang berasal dari hasil panen yang disisihkan padahal bibit merupakan salah satu penentu keberhasilan suatu budidaya. Itulah sebabnya produktivitas rumput laut di wilayah kajian masih tergolong rendah. 2. Menyiasati kondisi perairan yang tidak terlindung dengan mengatur jadwal tanam pada musim Timur dan peralihan. Sebab pada musim barat kecepatan

3 151 arus dan tinggi gelombang melampaui kondisi persyaratan tumbuh rumput laut. Hal tersebut bisa menyebabkan rumput laut yang dibudidayakan patahpatah demikian juga dengan konstruksi unit budidaya. 3. Tidak menanam rumput laut pada perairan yang tingkat kecerahannya tidak memenuhi syarat tumbuh rumput laut. Pertumbuhan rumput laut pada perairan yang keruh tidak akan maksimal sebab cahaya matahari yang dibutuhkan untuk proses fotosintesa tidak optimal. b. Dimensi Ekonomi Ada beberapa solusi yang bisa ditempuh untuk mengatasi masalah ini, antara lain: 1. Koperasi. Koperasi rumput laut yang didirikan beranggotakan nelayan rumput laut. Berfungsi untuk memberikan pinjaman modal kepada nelayan rumput laut dan membeli semua produksi rumput laut dengan harga yang menguntungkan bagi nelayan rumput laut. Namun dengan syarat produksi rumput laut yang dihasilkan bermutu baik. Hal ini bisa memotong rantai pemasaran rumput laut dan sekaligus berdampak pada jual beli yang lebih adil bagi para pelaku; 2. Pembangunan dan perbaikan prasarana jalan dan transportasi agar memperlancar pendistribusian bahan-bahan kebutuhan yang berkaitan dengan kegiatan budidaya rumput laut dan pengangkutan produksi rumput laut. 3. Pabrik pengolahan. Pemerintah ataupun swasta membangun pabrik pengolahan rumput laut di Kabupaten Bantaeng. Hal ini akan menyebabkan efek ganda. Antara lain, mengurangi pengangguran, biaya trasportasi untuk mengangkut produksi rumput laut ke pabrik/eksportir bisa berkurang sehingga harga yang diperoleh nelayan rumput laut bisa lebih tinggi, pemerintah daerah bisa mendapatkan nilai tambah dari pajak pertambahan nilai, kegiatan industri makanan kecil dari bahan rumput laut yang sudah diolah bisa tumbuh dan berkembang, tercipta kegiatan informal untuk menunjang keberadaan karyawan pabrik, seperti pemondokan, penjual makanan dan minuman serta kebutuhan sehari-hari yang lain. Sehingga perekonomian masyarakat bisa berkembang.

4 Kebijakan. Pemerintah mengintervensi pasar rumput laut dengan menentukan harga dasar rumput laut, mendorong kemajuan budidaya rumput laut sehingga bisa berkontribusi lebih besar terhadap PAD, kebijakan pemberian bantuan modal atau mempermudah nelayan rumput laut mengakses sumber modal (misalnya, Bank Pembangunan Daerah) sehingga mengurangi peranan tengkulak/ponggawa dan nelayan rumput laut bisa lebih mandiri dalam menjual dan mempunyai posisi tawar terhadap tengkulak dalam menentukan harga komoditasnya. c. Dimensi Sosial-Budaya 1. Sifat gotong royong diantara para nelayan tetap harus dijaga agar kesejahteraan sosial masyarakat bisa tercapai 2. Perlu diciptakan alternatif pekerjaan selain budidaya rumput laut untuk mengurangi ketergantungan masyarakat secara langsung terhadap kegiatan budidaya rumput laut 3. Anggota keluarga diupayakan terlibat secara aktif dalam kegiatan budidaya rumput laut agar tercipta suasana yang harmonis. d. Dimensi Teknologi 1. Perlu ketersediaan prasarana jalan yang bisa menjangkau kesemua sentra produksi rumput laut untuk mempermudah transportasi dan pemasaran. 2. Informasi teknologi tepat guna bagi pengelolaan kegiatan budidaya rumput laut perlu disiapkan untuk mempermudah nelayan rumput laut mengaksesnya. 3. Industri pengolahan rumput laut perlu diupayakan ketersediaannya agar nelayan rumput laut tidak lagi menjual produksinya hanya dalam bentuk rumput laut kering dan ada nilai tambah bagi Pemda. e. Dimensi Kelembagaan 1. Perlu Perda yang bisa mengatur kegiatan budidaya rumput laut baik dari segi zonasi maupun pengaturan unit-unit budidaya untuk mengatisipasi kemungkinan terjadinya konflik kepentingan diantara stakeholders.

5 Kelompok tani yang sudah ada perlu diaktifkan dan diberdayakan untuk mempermudah kegiatan penyuluhan dan tukar menukar informasi tentang masalah-masalah dan kemajuan-kemajuan yang mereka alami. 3. Koperasi khusus untuk nelayan rumput laut untuk membantu kebutuhan permodalan bagi pengembangan kegiatan budidaya rumput laut maupun kebutuhan sehari-hari nelayan rumput laut.

V. KESESUAIAN DAN DAYA DUKUNG KAWASAN BUDIDAYA RUMPUT LAUT

V. KESESUAIAN DAN DAYA DUKUNG KAWASAN BUDIDAYA RUMPUT LAUT V. KESESUAIAN DAN DAYA DUKUNG KAWASAN BUDIDAYA RUMPUT LAUT 5.1 Kesesuaian Kawasan Budidaya Rumput Laut Keberhasilan suatu kegiatan budidaya rumput laut sangat ditentukan oleh faktor lahan perairan, oleh
