BAB II KONTEKS. 2.1 Sejarah Hubungan Kerjasama Indonesia dan Jepang pada Sektor Pertanian

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II KONTEKS. 2.1 Sejarah Hubungan Kerjasama Indonesia dan Jepang pada Sektor Pertanian"

Transkripsi

1 BAB II KONTEKS 2.1 Sejarah Hubungan Kerjasama Indonesia dan Jepang pada Sektor Pertanian Influence Pemerintah Jepang terhadap Pemerintah Indonesia telah terjalin cukup lama dimulai dari catatan sejarah Jepang yang menjajah Indonesia pada tahun yang terbilang selama 3,5 tahun lamanya. Penjajahan pemerintah Jepang di Indonesia dilatar belakangi oleh cita-cita Jepang untuk bisa menjadi negara pemimpin bangsa di Asia. Secara ekonomi Jepang ingin memenangkan peran di Asia Timur untuk menjamin tersedianya bahan mentah untuk industri dan operasi militernya. Pada akhirnya Jepang berhasil menduduki wilayah-wilayah di Asia Pasifik sampai pada akhirnya Jepang sampai di Indonesia untuk menjajah. Setelah menduduki Indonesia selama 3,5 tahun Jepang menyatakan kekalahannya pada tahun 1945 dari Sekutu. Kekalahan Jepang dikarenakan hancurnya kota Hiroshima dan Nagasaki akibat bom nuklir yang dijatuhkan oleh Amerika Serikat. Penjajahan Jepang di Indonesia itu mempengaruhi citra buruk Jepang di Indonesia, namun, hubungan diplomatik antara kedua negara ini mulai dibuka kembali secara resmi pada April 1958 dengan adanya penandatanganan perjanjian perdamaian antara Jepang dan Indonesia serta perjanjian pampasan perang yang mana ini sebagai bentuk penggantian kerugian yang diakibatkan oleh Jepang di Indonesia pada masa perang. Kemudian, hubungan diplomatik terjalin kembali, Indonesia membuat kantor perwakilan Indonesia di Tokyo dan dilanjutkan penempatan konsulat jenderal sebagai langkah awal untuk mempermudah melakukan perundingan mengenai pemampasan perang tersebut. Tidak hanya itu saja, sejak tahun 1958 kedua negara banyak melakukan penandatanganan atau persetujuan serta pertukaran nota yang isinya adalah mengatur masalah kerja sama di bidang perdagangan, ekonomi, bidang pertanian, bidang kehutanan, peningkatan produksi pangan, bidang sosial, dan budaya. Hubungan yang demikian lama terjalin ini menyebabkan hubungan keduanya menjadi sangat kompleks (Lalu, 2013). 2.2 Program NAWACITA Presiden Joko Widodo Terkait dengan Peningkatan Program Ketahanan Pangan Pada sektor Pertanian

2 Pada tahun 2014 Presiden Joko Widodo telah merancang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) yang telah ditetapkan melalui Peraturan Presiden Nomor 2 Tahun RPJMN ini mengedepankan Kedaulatan Pangan sebagai salah satu agenda prioritas nasional sebagai amanat TRISAKTI dan NAWACITA khususnya pada Agenda Prioritas ke-7: Mewujudkan Kemandirian Ekonomi Dengan Menggerakkan Sektor-Sektor Strategis Ekonomi Domestik. Dalam RPJMN , disebutkan bahwa untuk tetap meningkatkan dan memperkuat kedaulatan pangan, sasaran utama prioritas nasional bidang pangan periode pada intinya ditempuh untuk memperkuat pilarpilar ketahanan pangan melalui: 1) Tercapainya peningkatan ketersediaan pangan yang bersumber dari produksi dalam negeri; 2) Terwujudnya peningkatan distribusi dan aksesibilitas pangan; 3) Tercapainya peningkatan kualitas konsumsi pangan dan gizi masyarakat; 4) Mitigasi gangguan terhadap ketahanan pangan; 5) Peningkatan kesejahteraan pelaku utama penghasil bahan pangan; dan 6) Tersedianya sarana dan prasarana irigasi (Ketahanan Air) (Ir. Musdhalifah Machmud, 2015). Gambar 2.1 NAWACITA Pemerintahan Jokowi - JK Sumber : (Machmud, 2015) Berdasarkan Sektor Unggulan Nasional kedaulatan pangan berada pada prioritas nomor dua. Hal ini, menurut penulis membuat hubungan kerja sama antara JICA dan Indonesia di sektor pertanian menjadi salah satu implementasi dari program Nawacita Presiden Joko Widodo untuk meningkatkan sektor pertanian Indonesia. Menurut data yang diperoleh oleh penulis bahwa dalam program Knowledge Co-creation Program of Young Leaders (Rural Development Program) antara JICA dan Pemerintah Indonesia dalam bidang pertanian baru dilaksanakan setelah Presiden Joko Widodo dilantik dan pada masa pemerintah presiden sebelumnya program Youth Co-creation ini belum pernah dilaksanakan. Perlu diketahui pula bahwa Indonesia memiliki ketersediaan lahan yang cukup besar dan sangatlah potensial. Contohnya dalam pengembangan sektor pertanian. Indonesia

3 memiliki luas daratan 191,09 juta hektar. Dari luas daratan tersebut, sekitar 95,81 juta hektar yang potensial untuk pertanian, yang terdiri dari 70,59 juta hektar berada di lahan kering, 5,23 juta hektar di lahan basah non rawa, dan 19,99 juta hektar di lahan rawa. Dari luasan lahan potensial tersebut sebagian besar sudah dimanfaatkan untuk pertanian, sehingga sebagai lahan cadangan sekitar 34,7 juta hektar, yang berada di kawasan budidaya (APL) seluas 7,45 juta hektar, Hutan Produksi Konveksi (HPK) 6,79 juta hektar dan sekitar 20,46 juta hektar di kawasan Hutan Produksi (HP) (Ir. Dewa N. Cakrabawa, 2014). Gambar 2.2 Pemanfaatan Lahan di Indonesia Sumber: (Ir. Dewa N. Cakrabawa, 2014) Selain kondisi ketersediaan lahan yang berlimpah serta memiliki potensi yang baik namun, Indonesia juga memiliki masalah pada sektor pertanian seperti, kurangnya Sumber Daya Manusia yang berkompeten serta adanya lima (5) masalah lain pertanian di Indonesia yaitu, 1) Alih fungsi dan fragmentasi lahan pertanian; 2) Rusaknya infrastruktur/jaringan irigasi; 3) Makin berkurang dan mahalnya upah tenaga kerja pertanian; 4) Masih tingginya susut hasil; 5) dan belum terpenuhinya kebutuhan pupuk dan benih sesuai rekomendasi spesifik lokasi (Perkasa, 2016). Berhubungan dengan kedaulatan pangan/ketahanan pangan yang sesuai dengan RPJMN Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Sekretariat Negara (Kemensetneg) melakukan kerja sama dengan JICA guna mencapai tujuan tersebut. Kementerian Sekretariat Negara sebagai penyelenggaraan koordinasi perencanaan, pelaksanaan, monitoring, evaluasi, dan fasilitasi kerja sama teknis antara Pemerintah Indonesia dengan mitra pembangunan luar negeri, serta penanganan administrasi persetujuan perjalanan dinas luar negeri (Kerjasama Teknik Luar Negeri, 2017).

4 Berdasarkan uraian di atas, untuk meningkatkan ketahanan pangan Pemerintah Indonesia menyampaikan kebutuhannya kepada Pemerintah Jepang dalam sektor pertanian : 1.) Peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) 2.) Pengadaan Teknologi 3.) Menejemen Pertanian. Hal tersebut menjadi latar belakang Kerjasama Teknis antara Pemerintah Indonesia dan Pemerintah Jepang. Pada era kepemimpinan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Pertanian, telah melakukan persiapan kerja sama luar negeri dalam bidang pertanian salah satunya dengan JICA. Dinur Krismasari, JICA Senior Representative dan Hayato Nakajima, JICA Agriculture Policy Advisor sebagai perwakilan dari JICA yang menghadiri acara seminar di Kementerian Pertanian telah menyampaikan empat program prioritas utama JICA di Indonesia, salah satunya adalah kegiatan di sektor Pertanian termasuk dalam program Stabilnya Ketersediaan Pangan dan Peningkatan Pendapatan di Pedesaan yang merupakan isu Poverty Reduction dengan bentuk kegiatan Grant Aid, Loan Aid dan Technical Cooperation (Policy Advisor Dispatch, Technical Cooperation Project, Technical Cooperation Development Planning dan Training) (Adminstrator, 2017). 2.3 Latar Belakang Japan International Cooperation Agency (JICA) di Indonesia Sejak keikut-sertaannya dalam Colombo Plan pada tahun 1954, Pemerintah Jepang terus meningkatkan berbagai kerjasama dengan memanfaatkan dana dan teknologi yang dimilikinya melalui kerangka Bantuan Pembangunan Resmi atau Official Development Assistance (ODA). Bantuan tersebut diberikan kepada negara yang dikategorikan sebagai negara berkembang dengan berbagai masalah yang dihadapi seperti kelaparan dan kemiskinan serta kurangnya pelayanan pendidikan dan kesehatan. Berbagai kerjasama teknis yang dilakukan oleh pemerintah Jepang dengan negara-negara lain salah satunya yaitu Indonesia. Jepang sebagai salah satu negara maju memiliki berbagai program untuk membantu negara-negara berkembang di seluruh penjuru dunia yang dirangkum dalam Japan s Official Development Assistance. Japan International Cooperation Agency, atau dikenal melalui singkatan JICA merupakan organisasi pemerintah Jepang yang mengatur ODA. JICA bertugas untuk membantu pembangunan sosial dan ekonomis di negara-negara berkembang serta mempromosikan kegiatan kerjasama internasional di dunia.

5 Pada awalnya, Jepang juga merupakan salah satu penerima bantuan luar negeri karena memerlukan dana yang besar untuk membangun kembali negaranya akibat kalah perang pada tahun Namun, pada tahun 1954, Jepang mengikuti Colombo Plan dan menjadi salah satu Negara pemberi bantuan teknis kepada Negara-negara berkembang. Pada tahun 1960-an, tujuh belas Negara di Afrika mendeklarasikan kemerdekaannya. Bersama dengan Negaranegara donor barat, Jepang berpartisipasi dalam program pemberi bantuan yang dipimpin oleh Amerika Serikat (AS). Pada tahun 1961, Overseas Technical Cooperataion Agency (OTCA) dibentuk untuk membantu pemerintah Jepang dalam mengimplementasikan kerjasama di Negara-negara berkembang. Pada bulan Agustus 1974, OCTA bergabung dengan Japan Emigrations Services (JEMIS) yang bertugas untuk mengurus emigrasi warga Jepang diluar negeri. Penggabungan dua lembaga ini membentuk JICA yang bekerja sepenuhnya di bawah Departemen Luar Negeri Jepang. Selanjutnya perkembangan yang diperlihatkan Jepang luar biasa. Pada tahun 1989, bantuan luar negeri yang diberikan Jepang kepada Negara-negara berkembang melalui JICA melebihi jumlah bantuan yang diberikan oleh pemerintah Amerika Serikat. Pada tahun 2003, Pemerintah Jepang memutuskan untuk memisahkan JICA dari Departemen Luar Negeri Jepang sehingga menjadi institusi dengan administrasi mandiri yang ditujukan agar kegiatan yang dilakukan lebih efektif karena dengan tidak adanya administrasi yang berbelit-belit. Meskipun demikian, seluruh kegiatan JICA di bawah pengawasan Departemen Luar Negeri Jepang. Seiring dengan berjalannya waktu, kerangka kerjasama teknis lebih terstruktur dan akhirnya pemerintah mendirikan Japan International Cooperation Agency (JICA) pada 1 Agustus JICA merupakan institusi resmi Jepang yang bertanggung jawab atas pelaksanaan kerjasama teknis dengan negara-negara berkembang berdasarkan atas kesepakatan bilateral antar pemerintah secara resmi. Pada awal berdirinya JICA hanya memiliki fungsi sebagai lembaga kerjasama yang secara khusus bertugas untuk menyalurkan bantuan teknis saja namun pada bulan Oktober 2008, JICA melakukan merger dengan bagian operasi kerjasama ekonomi luar negeri dari Japan Bank for International Cooperation (JBIC) menjadi JICA baru. Sejak saat itu JICA mendapatkan tugas untuk melaksanakan tiga Bantuan Pembangunan Resmi atau Official Development Assistance (ODA) yaitu Bantuan Hibah, Kerjasama Teknis, dan Pinjaman ODA. Tujuan dari pembentukan JICA sejak awal ialah untuk mempromosikan kerjasama internasional bagi pembangunan ekonomi dan sosial negara-negara berkembang. Saat ini JICA merupakan badan bantuan bilateral terbesar di dunia dengan besaran anggaran sekitar 10 milyar dollar AS dan beroperasi di sekitar 150 negara di dunia (Iryani, 2011).

6 Sejak tahun 1954 Jepang telah melakukan kerjasama dengan Pemerintah Indonesia diawali dengan kerjasama teknis seperti pengiriman tenaga ahli dari Jepang dan program pelatihan yang dilaksanakan secara langsung di negara Jepang. Kerjasama tersebut berlanjut hingga tahun 1970-an dan pada tahun 1974 pemerintah Jepang secara resmi membentuk JICA untuk menjalankan kerjasama Teknis. Sejak saat itu, dimulailah kerjasama Pemerintah Indonesia dengan Pemerintah Jepang melalui JICA. Kantor perwakilan JICA di Indonesia pada awalnya merupakan kantor perwakilan dari Badan Kerjasama Teknis Luar Negeri atau Overseas Technical Cooperation Agency (OTCA) yang kemudian berubah nama menjadi Badan Kerjasama Internasional Jepang atau Japan International Cooperation Agency (JICA). JICA di Indonesia merupakan salah satu yang tertua dan terbesar di antara sekitar 150 kantor perwakilan JICA yang tersebar di seluruh dunia. Indonesia merupakan salah satu negara penerima bantuan hibah bilateral Jepang terbesar berdasarkan besaran jumlah dana yang telah disalurkan secara kumulatif sampai TA Jepang 2007 di mana telah terkirim peserta Indonesia untuk mengikuti program pelatihan di Jepang dan tenaga ahli Jepang telah ditugaskan di Indonesia. Secara lebih jelas, kerjasama JICA dengan pemerintah Indonesia dijelaskan dalam tabel berikut : Tabel 2.1 Sejarah Masuknya JICA di Indonesia Tahun Pelaksanaan Kerjasama 1974 Perubahan OTCA menjadi Badan Kerjasama Internasional Jepang (JICA) 1976 Dimulainya pemberian Bantuan Hibah sebagai skema umum ODA Jepang 1981 Dimulainya dukungan bagi Program Pelatihan Internasional yang diselenggarakan oleh Indonesia (Dukungan bagi Kerjasama Selatan- Selatan) 1984 Dimulainya Indonesia mengikuti Program Persahabatan Pemuda 1986 Dimulainya Bantuan Khusus untuk Kesinambungan Proyek (SAPS) 1988 Dimulainya Bantuan Khusus untuk Perancangan Proyek (SAPROF) Dimulainya Penugasan Tenaga Ahli Muda (JOCV) Jepang di Indonesia 1992 Dimulainya Bantuan Khusus untuk Pelaksanaan Proyek (SAPI) 1996 Dimulainya Bantuan Khusus untuk Kebijakan dan Proyek Pembangunan (SADEP) 1997 Dimulainya dukungan terhadap krisis moneter dalam bentuk pemberian Bantuan Pangan kembali 1998 Dimulainya Penugasan Tenaga Ahli Silver (SV) Jepang di Indonesiaa Dimulainya Program Pemberdayaan Masyarakat (CEP) di Indonesia (melalui kerjasama dengan LSM Indonesia) 1999 Pembentukan Bank Jepang untuk Kerjasama Internasional (JBIC) 2001 Dimulainya Program Kemitraan JICA (JPP) di Indonesia (memfasilitasi kerjasama antara LSM Jepang dan Indonesia) 2003 Restrukturisasi JICA sebagai institusi publik yang mandiri

7 2008 JICA merger dengan JBIC membentuk JICA baru" yang dapat memberikan dukungan dalam bentuk Kerjasama Teknis, Pinjaman ODA, dan Bantuan Hibah Sumber : (Buletin JICA di Indonesia, 2008) Dapat dilihat dari tabel di atas bahwa Pemerintah Indonesia telah lama melakukan kerjasama dengan Pemerintah Jepang yang akhirnya menjadi dasar atas kerjasama Pemerintah Indonesia dengan JICA. Dari tabel di atas juga dapat terlihat bahwa kerjasama yang dibangun antar Pemerintah Jepang dan Indonesia lebih banyak merupakan kerjasama teknis. Sejak dibentuknya JICA pada tahun 1974 hingga tahun 2008, JICA hanya menyalurkan bantuan teknis namun setelah dibentuknya JICA baru, semua bentuk bantuan disalurkan oleh JICA. Pada tahun 2008 JICA melakukan merger bersama Japan Bank International Cooperation (JBIC). Dengan dilaksanakannya merger tersebut, JICA tidak hanya bertanggung jawab atas penyaluran bantuan kerjasama teknis saja, tetapi juga terhadap bantuan pinjaman ODA serta bantuan hibah. Dalam merealisasikan bantuannya untuk Indonesia, JICA merumuskan program bantuan yang kemudian disebut Country Assistance Strategy atau Strategi Bantuan Pemerintah Jepang. Country Assistance Strategy yang dibuat mengacu kepada Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) Indonesia. Hal tersebut dilakukan agar Strategi Bantuan yang dibuat dapat mendukung Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Indonesia sesuai dengan fungsinya bahwa JICA memberikan bantuan bagi pembangunan Negara berkembang. Country Assistance Strategy yang dibuat dititikberatkan pada empat bidang prioritas kerjasama. 2.4 Peran Jepang melalui JICA pada Peningkatan Sektor Pertanian Melalui Knowledge Co- Creation Program (Young Leaders) Rural Development Course Japan International Corporation Agency (JICA) berfungsi untuk mengidentifikasi wilayah kerja wilayah dan bidang operasional Official Development Agency (ODA), melaksanakan mekanisme pelaksanaan bantuan secara strategis dan efektif, serta promosi pemahaman dan dukungan publik. JICA telah membantu dalam memperkuat Sumber Daya Manusia (SDM), transfer teknologi serta pembangunan teknologi di negara berkembang termasuk Indonesia. JICA memiliki misi untuk fokus pada agenda global, pengentasan kemiskinan melalui pertumbuhan yang berkeadilan, peningkatan tata pemerintah dan pencapaian ketahanan manusia. Strategi yang dilaksanakan oleh JICA adalah melaksanakan

8 bantuan yang terintegrasi, berkesinambungan, promosi terhadap kemitraan dalam pembangunan serta peningkatan penelitian dan berbagi pengetahuan. Salah satu bentuk nyata terdapat pada kerja sama teknis dibidang peningkatan penelitian dan berbagi pengetahuan adalah Training Program for Young Leader yang sekarang berubah menjadi Knowledge Cocreation Program of Young Leaders (Reza Eggy Pandevi, 2016) atau pelatihan bagi pemimpin muda dibidang pertanian khususnya Rural Development Course. Terdapat beberapa tujuan dari adanya pelatihan ini yaitu ; a. Mempelajari kebijakan administrasi pedesaan di Jepang dan pengetahuan dasar yang mengupayakan kelembagaan kelompok pertanian. b. Mempelajari dan menambah pengalaman peserta tentang negara Jepang terhadap bidang yang diminati melalui kunjungan dan bertukar pendapat dengan pihak terkait. c. Memperoleh kesadaran baru dan ide/gagasan untuk aktivitas peserta dan instansinya setelah kembali ke Indonesia, melalui pembuatan laporan program dan diskusi kelompok. Latar belakang dari adanya program ini bermula program Knowledge Co-creation Program of Young Leaders yang merupakan bantuan kerja sama teknis dari Pemerintah Jepang dan merupakan revisi dari Program Persahabatan Pemuda ASEAN-Jepang yang telah diselenggarakan sejak tahun 1984 dan hingga kini telah diikuti oleh 3838 peserta dari berbagai provinsi di seluruh Indonesia. Program ini akan dilaksanakan di 29 Negara berkembang termasuk Indonesia mulai tahun 2007 (Reza Eggy Pandevi, 2016). Program ini bertujuan untuk pembinaan sumber daya manusia di samping untuk memupuk hubungan antara pemuda Jepang dan Indonesia. Program pelatihan yang berlangsung selama 18 hari di Jepang meliputi berbagai kegiatan antara lain pertemuan/diskusi dengan pemuda-pemuda Jepang, kunjungan ke Lembaga-lembaga Pemerintah dan swasta,berbagai obyek industri dan pembangunan serta kunjungan ke obyek-obyek budaya. Selain itu dilaksanakan pula program pembekalan sebelum keberangkatan selama 2 (dua) hari yang bertujuan untuk memberikan gambaran umur dari adanya program ini, meningkatkan disiplin peserta, informasi terakhir kegiatan pembangunan nasional dan gambaran umum adat istiadat masyarakat Jepang. Selain itu juga dilaksanakan pertemuan dalam rangka pelaporan hasil setelah peserta pulang ke Indonesia selama 1 (satu) hari.

9 Berikut merupakan daftar topik selama periode kunjungan 2015 dan 2016 peserta Knwoledge Co-creation Program of Young Leaders : Tabel 2.2 Kegiatan Peserta Training Program for Young Leaders Rural Development Course Tahun 2015 No. Materi Tempat Kegiatan Persiapan Keberangkatan di NAM Center Kemayoran 1. Arrival Participants, Registration, Introduction for The program, informatif arrangement. NAM Center Kemayoran Pelaksanaan Training Program for Young Leaders di Jepang 1. Orientasi kursus : penyusunan Country Report. Gedung Pemkot Obihiro 2. Presentasi dan belajar Bahasa Jepang. JICA Center 3. Materi : Sistem administrasi pemerintahan dan JICA Center gambaran umum pertanian di Jepang. 4. Observasi contoh aktivitas produsen : pertanian di Saito Farm Saito. 5. Gambaran umum pertanian di Tokachi-Obihiro. Pusat Teknologi Pertanian Kota Obihiro 6. Penjelasan dan Obeservasi : Tokichi Agricultiral Experiment Station. Tokachi Agricultural Experiment Station 7. Materi : Contoh Koperasi pertanian (Japan JICA Center Agricultural Cooperative / JA) Kawanishi Obihiro City. 8. Observasi : JA Kawanishi Obihiro City : Penjelasan JA Kawanishi Obihiro City tentang pelaksanaan koperasi. 9. Penjelasan dan observasi : Sejarah dan transisi pertanian. Pusat Teknologi Pertanian Kota Obihiro 10. Penjelasan mengenai proyek penataan prasarana di JICA Center Kota Obihiro. 11. Observasi dan penjelasan : Pengorganisasian dan Musonouen kegiatan petani perempuan di Jepang. 12. Observasi : Michi on Eji Pia 21 Shihoro ( Merupakan Michi no Eki Pia 21 toko Khas Produk pertanian Obihiro-Tokachi di rest area) 13. Observasi dan pertukaran pendapat : Agritorism di Desa Pertanian. Toyama Noujou No. Materi Tempat Kegiatan 14. Workshop : Diskusi dan pembelajaran tentang metode JICA Center pemecahan masalah menggunakan metode KJ. 15. Penjelasan dan observasi : contoh koperasi pertanian JA Furano di JA Furano. 16. Contoh aktivitas produsen petani sawah dan observasi Farmers Market Hogar : Farmers Market Hogar 17. Penjelasan dan Observasi : Pengelolaan peternakan sapi perah dengan pengelolaan bersama Okamoto Nouen (berkelompok). 18. Contoh aktivitas produsen (Industri sektor 6).

10 19.` Praktek pengelolaan kacang kedelai menjadi Tju Morino Kouryukan Kegiatan Program Evaluasi Kepulangan Peserta Pelatihan di NAM Center Kemayoran 1. Evaluation Program and Introduction for Group repot. NAM Center 2. Explanation presentation of Action Plan and respons Sumber : Training Report, 2015 Tabel 2.3 Kegiatan Peserta Pelatihan Knowledge Co-Creation Program of Young Leaders Rural Development Program Tahun 2016 No. Materi Tempat Kegiatan Persiapan Keberangkatan di Hotel Le Grendeur Mangga Dua 1. Arrival Participants, Registration, Introduction for The program, informatif arrangement. Hotel Le Grendeur Mangga Dua Pelaksanaan Knwoledge Co-creation Program of Young Leaders di Jepang 1. Program Information. 2. Orientasi dan diskusi. JICA Center 3. Perkenalan dasar dalam Bahasa Jepang. 4. Gambaran umum pertanian di Tokachi-Obihiro. Pusat Teknologi Pertanian 5. Sejarah Mesin dan Alat Pertanian. Kota Obihiro 6. Sejarah Pembukaan Lahan dan Pea Obihirortanian. Musium Seratus Tahun Kota 7. Peranan Pusat Teknologi Pertanian Kota Obihiro. Obihiro 8. Mempelajari upaya produsen yang mengolah dan Okamoto Farm menjual produk sendiri. 9. Peranan lembaga, serta kerja sama antara lembaga uji coba dan penyuluh. Stasiun Percobaan Pusat, Hokkaido 10. Contoh Aktivitas Produsen (berladang). Saito Farm. 11. Mengenal Koperasi Pertanian. 12. Kunjungan ke pabrik pengolahan milik JA Kawanishi Obihiro. JA Kawanishi, Obihoro 13. Peranan J.A Kono dalam memasarkan produk anggota. Kinokko Farms. No. Materi Tempat Kegiatan 14. Mempelajari organisasi petani perempuan (dalam Town Otohuke sudut pandang perempuan). 15. Kunjungan ke Perusahaan Hosono Grower Perusahaan Hosono Grower 16. Pentingnnya pembangunan infrastruktur di liat dari Yachiyo Farms. 10udi daya 10udi daya. 17. Workshop : Diskusi dan pembelajaran tentang metode JICA Center pemecahan masalah menggunakan metode KJ. 18. Penjelasan dan observasi : contoh koperasi pertanian di JA Furano. JA Furano Kegiatan Program Evaluasi Kepulangan Peserta Pelatihan di Hotel Le Grendeur

11 Mangga Dua 1. Evaluation Program and Introduction for Group repot. 2. Explanation presentation of Action Plan and respons. Sumber : Training Report, 2016 Hotel Le Grendeur Mangga Dua Berdasarkan kedua tabel di atas dapat disimpulkan bahwa pelatihan yang diadakan oleh JICA di Jepang terkait dengan pelatihan Knowledge Co-Creation Program of Young Leaders Rural Development Program pada tahun 2015 dan 2016 berfokus pada pengembangan sistem pertanian yang modern tidak hanya dari segi teknologi namun juga, berfokus pada pengelolaan pertanian yang ada di Indonesia, khususnya bagi pelatihan di Balai Pelatihan Pertanian yang sangat memiliki peranan penting dalam meningkatkan kualitas petani.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Hubungan Indonesia dengan Jepang telah berlangsung cukup lama dimulai dengan hubungan yang buruk pada saat penjajahan Jepang di Indonesia pada periode tahun 1942-1945
