PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA SMP BERBAHASA INGGRIS SEBAGAI UPAYA MENYIAPKAN SEKOLAH RUJUKAN BERMUTU

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA SMP BERBAHASA INGGRIS SEBAGAI UPAYA MENYIAPKAN SEKOLAH RUJUKAN BERMUTU"

Transkripsi

1 PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN IPA SMP BERBAHASA INGGRIS SEBAGAI UPAYA MENYIAPKAN SEKOLAH RUJUKAN BERMUTU Eko Sulistiono *) *) Dosen Program Studi Teknik Informatika, Fakultas Teknik, Universitas Islam Lamongan ABSTRAK Sebagai pengganti RSBI pemerintah akan membuat trobosan baru yaitu sekolah rujukan bermutu. Tidak jauh berbeda dengan RSBI, bahwa sekolah rujukan bermutu nantinya mengedepankan pembelajaran mengunakan referensi berbahasa inggris. Sehingga perlu dikembangkan perangkat pembelajaran berbahasa Inggris. Pengembangan perangkat tersebut digunakan untuk mengukur keterlaksanaan pembelajaran, ketuntasan indikator pembelajaran serta kemampuan berbahasa Inggris guru dan siswa. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan desain one shot case study dengan mengacu pada four D Model.Hasil dari penelitian yang telah dilakukan yaitu keterlaksanaan pembelajaran sangat baik (93.3%), ketuntasan pembelajaran sangat baik, kemampuan berbahasa inggris guru baik dan siswa cukup baik. Kata Kunci: Perangkat pembelajaran, pembelajaran berbahasa Inggris. ABSTRACT In as a replecement of RSBI government will make new breakthroughs that school quality referrals. Not much different from the RSBI, that the reference -grade school will forward the use of learning the English language reference. So it is necessary to develop learning material in English. Development of the learning materials was used to measure applicability of English language skills of teachers and students. This study is a development with one shot case study design with reference to the four D Model. The results of the research that has been done is a very good learning aplicabillity ( 93.3 % ), excellent mastery of learning, ability to speak English good teachers and students quite well. Key word: Learning materials, learning in english. I. PENDAHULUAN Rintisan sekolah bertaraf internasional (RSBI) merupakan program pendidikan yang ditetapkan oleh mentri pendidikan pada tahun 2003 lalu yang diharapkan menghasilkan anak bangsa yag mampu bersaing secara gobal karena dalam kegiatan pembelajaran mereka menggunakan bahasa pengantar dalam bahasa Inggris. Akan tetapi pada 08 Januari 2013 telah dihapus melalui keputusan MA karena dinilai RSBI merupakan pendidikan yang dikomersilkan, tidak mencerminkan nasionalisme serta tidak bisa mengakomodir siswa dengankecerdasan yang hanya rata-rata (Tempo, 2013). Dengan di bubarkannya sekolah bertaraf internasional, Maka pemerintah akan menyiapkan terobosan baru yaitu sekolah rujukan bermutu (Ditpsmp, 2015). Tidak jauh berbeda dengan RSBI, bahwa sekolah rujukan bermutu nantinya mengedepankan pembelajaran mengunakan referensi berbahasa inggris. Salah satu bidang terapan yang diharapkan semakin memberi sumbangan bagi perkembangan pendidikan di tanah air adalah bidang teknologi pendidikan. Kemampuan memanfaatkan teknologi modern dalam upaya pengembangan pendidikan tentu saja bergantung pada jumlah dan kemampuan para ahli dalam bidang teknologi pendidikan (Sadiman, dkk., 2005). Keunggulan teknologi hanya dapat dicapai melalui kepemilikan sumber daya manusia yang kuat dalam penguasaan ilmu-ilmu yang mendasari teknologi, yaitu matematika, ilmu pengetahuan alam (Fisika, Kimia, Biologi) dan bahasa global yaitu bahasa Inggris. Dengan memiliki 765

2 sumber daya manusia yang memiliki keunggulan dalam matematika, ilmu pengetahuan alam, beserta terapan teknologi dan bahasa Inggris akan mampu bersaing secara sehat dalam pencaturan global yang telah, sedang dan akan berlangsung secara ketat (Dit. PSMP, 2006). Berdasakan dari uraian tersebut di atas, maka peneliti perlu mengembangkan suatu perangkat pembelajaran yang berbahasa Inggris guna mengetahui kemampuan berbahasa Inggris siswa pada sekolah eks RSBI. Kekurangberhasilan pembelajaran bahasa Inggris di sekolah, diindikasikan oleh rendahnya kemampuan berbahasa Inggris lulusan. Hal ini disebabkan antara lain adalah kurangnya pelajaran bahasa Inggris terhadap siswa, kurang bermaknanya pembelajaran bahasa Inggris bagi siswa dan terbatasnya kesempatan siswa untuk berinteraksi dalam bahasa Inggris untuk mengkomunikasikan gagasan, perasaan, dan pengalaman riil dalam kehidupan sehari-hari. Comprehensible input, Comprehensible output dan interaksi yang memadai merupakan syarat terjadinya pembelajaran bahasa (Krashen, 1985; Lightbown, 1985; Swain, 1993; Swain dan Lapkin, 1995 dalam Priyana, 2006). Di samping itu, kemampuan berbahasa Inggris guru yang terbatas, sarana/prasarana pembelajaran bahasa Inggris yang kurang memadai, dan lingkungan (baik kultural dan sosial) yang kurang mendukung juga turut berkontribusi terhadap kurang suksesnya pembelajaran bahasa Inggris di sekolah (Rahayu, 2006). Komponen pokok pengembangan pembelajaran Matematika dan IPA dalam bahasa Inggris pada dasarnya pembelajaran Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam dalam bahasa Inggris menggunakan pendekatan sistem sehingga sekolah dipandang sebagai suatu sistem. Sekolah sebagai suatu sistem tersusun dari komponen-komponen baku yang saling terkait untuk mencapai suatu tujuan, yaitu konteks, input, proses, out put dan outcome. Materi Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam dalam bahasa Inggris perlu dikembangkan sesuai dengan perkembangan internasional. Oleh karena itu, sekolah-sekolah yang melaksanakan program yang dimaksud harus membangun jaringan nasional dan internasional dalam rangka untuk memutakhirkan materi-materi yang dimaksud. Misalnya, melakukan kerja sama dengan Fakultas MIPA di universitas terdekat sebagai salah satu upaya untuk memperoleh informasi atau sumber-sumber terkini dalam hal literatur atau buku teks MIPA. Hal yang sama dapat juga ditempuh dengan melakukan kerjasama dengan jurusan bahasa Inggris fakultas sastra, dalam upaya meningkatkan kemampuan dalam berbahasa Inggris. Demikian juga halnya dengan membangun jaringan kerjasama dengan lembaga-lembaga kursus bahasa Inggris (Dit.Psmp 2005). Pengembangan perangkat pembelajaran yang digunakan menggunakan four D model. Perangkat pembelajaran yang terdiri dari empat tahap yang biasanya disebut four-d model (Model 4D). Hal ini di karenakan pengembangan perangkat pembelajaran dengan four-d model (Model 4D) lebih lengkap dan lebih runut. Model ini terdiri dari 4 tahap pengembangan yaitu Define, Design, Develop and Disseminate atau diadaptasi menjadi Model 4-P, yaitu Pendefinisian, Perancangan, Pengembangan dan Penyebaran. Untuk keperluan guru sendiri, dimana hasil pengembangan diterapkan di sekolah sendiri maka tahapan keempat yaitu penyebaran belum dapat dilakukan (Thiagarajan, 2013). II. METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian Penelitian ini merupakan jenis penelitian pengembangan karena mengembangkan perangkat pembelajaran biologi SMA pada materi Invertebrata yang mengacu pada model pengembangan perangkat 4-D model yang dikemukakan oleh Thiagarajan. B. Tempat dan Waktu Penelitian Penelitian ini di lakukan di SMP Negeri 1 Lamongan pada semester ganjil tahun pelajaran 2015/2016. Pengembangan perangkat pembelajaran dilaksanakan di kampus UNISLA. C. Sasaran Penelitian Siswa yang menjadi sasaran penelitian ini adalah siswa SMP Negeri 1 Lamongan kelas 8I, semester ganjil tahun pelajaran 2015/2016 yang terdiri dari 33 siswa, dengan umur rata-rata 14 tahun. Kelas tersebut 766

3 memiliki komposisi yang heterogen baik jenis kelamin maupun kemampuan akademiknya. D. Desain Pengembangan Perangkat Pengembangan perangkat pembelajaran menggunakan model 4-D dengan didasarkan alasan sebagai berikut: 1) Perangkat pembelajaran model 4-D lebih runtun; 2) Adanya tahap validasi dan uji coba menjadikan draf yang dihasilkan lebih sempurna (Tiagarajan, 2013). Rancangan penelitian mengunakan model 4-D model, yang terdiri dari 4 tahapan yaitu Define (Pendefinisian), Design (Perancangan), Develop (Pengembangan) dan Dessiminate (penyebaran). Pada penelitian ini hanya sampai pada tahap Develop (pengembangan) saja, dan diuji cobakan secara terbatas pada satu kelas saja. Penelitian ini terdiri dari dua tahap, yaitu tahap I pengembangan perangkat meliputi Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP), LKS, bahan ajar Siswa dan soal tes akhir hasil belajar. Tahap II merupakan tahap implementasi atau ujicoba di Kelas 8I SMP Negeri 1 Lamongan. III.HASIL DAN PEMBAHASAN a. K eterlaksanaan Pembelajaran langkah-langkah kegiatan pembelajaran yang terdapat pada RPP yang terbagi dalam Pertemuan I, II, dan III yang terlaksana disajikan pada tabel di bawah ini: Tabel 1. Kegiatan Pembelajaran Yang Terdapat Pada RPP Keterlaksanaan (%) Pertemuan I II III Rata-rata 93,3 Dari hasil analisis pada tabel di atas, menunjukkan bahwa rencana pelaksanaan pembelajaran yang dikembangkan pada pertemuan pertama, kedua, dan ketiga secara burturut-turut adalah 90%, 90%, 100%. Hasil rata-rata keterlaksanaan RPP adalah sebesar 93,3%. Hasil belajar kognitif dapat dilihat dari hasil tes hasil belajar siswa yang diberikan di akhir pembelajaran. Data hasil ketuntasan belajar siswa pada pembelajaran sebagai berikut. Tabel 2. Data hasil ketuntasan belajar siswa N0 % ketercapaian Ketuntasan 1 80,0 T 2 56,7 TT 3 86,7 T 4 93,3 T 5 80,0 T 6 86,7 T 7 93,3 T 8 60,0 TT 9 53,3 TT 10 86,7 T 1 83,3 T 12 53,3 TT 13 80,0 T 14 80,0 T 15 86,7 T 16 60,0 TT 17 86,7 T 28 86,7 T 19 93,3 T 20 66,7 TT 21 56,7 TT 22 80,0 T 23 73,3 T 24 80,0 T 25 73,3 T 26 63,3 TT 27 73,3 T 28 60,0 TT 29 73,3 T 30 86,7 T 31 86,7 T 32 80,0 T 33 60,0 TT Dari hasil ketuntasan siswa pada tabel di atas dapat diketahui bahwa jumlah siswa yang tuntas saat tes hasil belajar sebanyak 33 siswa, sedangkan siswa yang tidak tuntas sebanyak 10 siswa. Nilai minimum yang diperoleh siswa yaitu sebesar 53,3 sedangkan nilai maksimum yang dicapai oleh siswa saat tes hasil belajar adalah 93,3. b. K etuntasan Hasil Belajar 767

4 c. K emampuan berbahasa Inggris guru dan siswa Kemampuan berbahasa Inggris siswa harus dilakukan oleh seseorang yang benar-benar mengerti tentang bahasa Inggris, sehingga untuk mengetahui kemampuan bahasa Inggris siswa maupun guru selama berlangsungnya proses pembelajaran dilakukan oleh dua mahasiswa dari bahasa Inggris. Secara rinci kemampuan berbahasa Inggris siswa dan guru dapat dilihat pada tabel berikut. Tabel 3. Kemampuan Berbahasa Inggris Siswa Dan Guru No Aspek 1 Kemampuan berbahasa Inggris guru Kegiatan belajar mengajar 2 Kemampuan berbahsa Inggris siswa Hasil persentasi Kegia tan belajar mengajar Rata -rata Keterangan 3 Baik 2,3 2 Cukup baik Cukup baik Dari data tabel di atas dapat diketahui bahwa kemampuan berbahasa Inggris guru mendapat kategori baik dengan nilai rata-rata sebesar 3, selama proses belajar mengajar. Sedangkan untuk siswa mendapat kategori cukup baik dengan nilai rata-rata sebesar 2,3 untuk hasil presentasi sedangkan untuk kegiatan belajar-mengajar juga mendapat kategori cukup baik dengan nilai rata-rata sebesar 2. IV. KESIMPULAN 1. Hasil uji coba perangkat pembelajaran biologi berbahasa Inggris terhadap ketuntasan hasil belajar siswa sangat baik. 2. Keterlaksanaan pembelajaran dengan menggunakan perangkat pembelajaran berbahasa Inggris yang telah dikembangkan pada pertemuan I, II, III secara umum berjalan dengan baik. 3. `Kemampuan berbahasa Inggris guru selama kegiatan belajar mengajar diperoleh skor rata-rata baik, sedangkan kemampuan berbahasa Inggris siswa selama kegiatan belajar mengajar siswa dan persentasi hasil ialah cukup baik. DAFTAR PUSTAKA Anonim Model Pembelajaran Matematika dan IPA dalam Bahasa Inggris (Bilingual). Jakarta: Depdiknas Direktorat Pendidikan Lanjutan Pertama. Borich, G. D Observation Skills for Effective Teaching. USA: Macmilan Publishing Company. Carin, A. A Teaching Modern Science. New York: Macmillan Publishing Company. Dit. PSMP Panduan Pembelajaran MIPA dalam Bahasa Inggris (Bilingual). Jakarta: Dit.PSMP. BSNP Panduan Penyusunan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan Jenjang Pendidikan Dasar dan Menengah. Jakarta: Badan Standar Nasional Pendidikan. BSNP Standar Isi untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah (Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar). Jakarta: Badan Standar Nasional Pendidikan DITPSMP Ilmu Pengetahuan Alam. Jakarta: Direktorat Jendral Pendidikan Dasar dan Menengah. Kemendikbud Instrumen calon sekolah rujukan. Jakarta: Ditpsmp. Majalah tempo edisi januari Priyana, J Skolah Koalisi di Indonesia. Jakarta: Buletin Pelangi Edisi III. Rahayu, Y. S Pembelajaran MIPA Bahasa Inggris (IMERSI). Surabaya: Makalah yang Diseminarkan pada Workshop Biologi tgl 16 Desember Thiagarajan, S., Dorothy. S.S. and Melvyn, I.S Instructional Development for Training Teachers of Excptional Children. Indiana: Center for innovation. 768

5 769

PENGEMBANGAN MODEL E-BOOK INTERAKTIF TERMODIFIKASI MAJALAH PADA MATERI STRUKTUR ATOM

PENGEMBANGAN MODEL E-BOOK INTERAKTIF TERMODIFIKASI MAJALAH PADA MATERI STRUKTUR ATOM Vol. 3, No. 3, pp.00-04, September204 PENGEMBANGAN MODEL E-BOOK INTERAKTIF TERMODIFIKASI MAJALAH PADA MATERI STRUKTUR ATOM DEVELOPMENT MODEL OF INTERACTIVE E-BOOK MAGAZINE MODIFICATION ON THE MATERIAL
