LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA BAGIAN HUKUM SETDA KABUPATEN LUMAJANG TAHUN 2016

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA BAGIAN HUKUM SETDA KABUPATEN LUMAJANG TAHUN 2016"

Transkripsi

1 LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA BAGIAN HUKUM SETDA KABUPATEN LUMAJANG TAHUN 2016 BAGIAN HUKUM SETDA

2

3 KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa yang telah melimpahkan berkat dan rahmat-nya, sehingga dapat disusun dan diterbitkan Laporan Akuntabilitas Kinerja Bagian Hukum Setda tahun Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) merupakan media pertanggungjawaban yang dibuat secara periodik yang berisi informasi mengenai kinerja instansi pemerintah dan bermanfaat untuk mendorong instansi pemerintah agar menyelenggarakan tugas pokok dan fungsinya secara lebih baik dan benar. LAKIP disusun berdasarkan Instruksi Presiden Nomor 29 Tahun 2014 tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP). Sejalan dengan penerapan manajemen berbasis kinerja, setiap instansi pemerintah wajib mempertanggungjawabkan kinerja instansinya sebagai wujud akuntabilitas kepada para stakeholders. Laporan Akuntabilitas Kinerja ini merupakan pertanggungjawaban pelaksanaan kinerja, yang terdiri dari kinerja program yang diukur dengan indikator hasil (outcome) dan kinerja kegiatan yang diukur dengan indikator keluaran (output). Berdasarkan hasil penilaian sendiri (selfassessment) sesuai metode kerja yang telah ditetapkan, secara keseluruhan ratarata capaian kinerja Bagian Hukum Setda pada tahun 2016 adalah %. Pencapaian kinerja yang diperoleh pada tahun 2016 tidak terlepas dari dukungan seluruh pegawai negeri sipil di Bagian Hukum Setda, serta adanya dukungan dari pemerintah daerah. Melalui laporan ini diharapkan pencapaian kinerja dapat lebih ditingkatkan pada masa mendatang, baikperbaikan pelaksanaan tugas dan fungsi organisasi Bagian Hukum Setda. a.n. SEKRETARIS DAERAH ASISTEN TATA PRAJA Ub. KEPALA BAGIAN HUKUM A. TAUFIK HIDAYAT, SH.M.Hum Pembina Tingkat I NIP

4 DAFTAR ISI KATA PENGANTAR...1 DAFTAR ISI...2 RINGKASAN EKSEKUTIF...3 BAB I PENDAHULUAN A. Tugas Pokok dan Fungsi Organisasi...5 B. Aspek Strategis Organisasi...9 C. Kegiatan dan Layanan Produk Organisasi...10 D. Struktur Organisasi...11 E. Sistematika Penyajian BAB II PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KINERJA A. Rencana Strategis Pernyataan Visi Pernyataan Misi Tujuan Strategis Indikator Kinerja Utama Program dan Kegiatan Perjanjian Kinerja BAB III AKUNTABILITAS KINERJA A. Capaian Kinerja...15 B. Analisis Capaian Kinerja Capaian Kinerja Evaluasi dan Analisis Kinerja...16 C. REALISASI ANGGARAN, SDM DAN SARANA Realisasi Anggaran Sumber Daya Manusia Sarana Penunjang... BAB IV PENUTUP A. Kesimpulan

5 RINGKASAN EKSEKUTIF Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Bandung disusun dengan tujuan memberikan gambaran konkrit tentang capaian kinerja organisasi, pelaksanaan program dan kegiatan tahun sebelumnya yang telah dituangkan dalam rencana kerja Tahun Laporan ini berisi hasil pengukuran dan analisis atas capaian target kinerja yang dikomparasikan dengan penetapan kinerja, serta secara umum memaparkan alokasi anggaran yang ditetapkan untuk mendukung pelaksanaan programkegiatan berikut realisasinya. Dalam Rencana Strategis Sekretariat Daerah Tahun telah ditetapkan tujuan dan sasaran. Berdasarkan hasil perhitungan rata-rata kumulatif atas Indikator Kinerja Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Lumajang diperoleh hasil capaian kinerja sebesar 158.6%. Hasil capaian kinerja tersebut, menunjukan bahwa secara umum unit kerja di Bagian Sekretariat Daerah telah bekerja dengan baik dan dapat melaksanakan seluruh program kegiatan sesuai dengan rencana kerjanya. Namun demikian perbaikan dalam perumusan indikator kinerja masih perlu dilaksanakan lebih lanjut, untuk lebih mengarah pada optimalisasi perwujudan peran dan fungsi setda dalam perencanaan, pengkoordinasian, pembinaan, dan pengendalian kebijakan daerah. Berikut ini data pencapaian target kinerja sebagai berikut : N o Indikator Formula ndikator Target 5 Tahun Pencapaian Per Tahun Sasaran 1. Meningkatnya Ketersediaan Produk Hukum Sesuai Kewenangan Daerah 1. Presentase Peningkatan produk hukum yang diterbitkan Perda Th N Perda Th N-1 Perda Tahun N % 20% 2013 = 5 perda 2014 = 6 perda 50% 2014 = 6 perda 2015 = 9 perda 133% 2015 = 9 perda 2016 = 21 perda 2. Peningkatan produk hukum yang sesuai dengan kebutuhan daerah Jumlah Perda Baru Jumlah Perda yang disuslkan ke DPRD Jumlah Raperda yang diusulkan ke DPRD Sasaran 2. Meningkatnya Pengetahuan Hukum Masyarakat 4 Presentase Peningkatan jumlah masyarakat yang mendapatkan penyuluhan dan sosialisasi hukum Jumlah Masyarakat yang mendapatkan penyuluhan / sosialisasi orang orang org orang Sasaran 3. Meningkatnya Kualitas Penanganan Permasalahan Hukum 5 Presentase penanganan permasalahan hukum perara yang ditangani x 100% gugatan di Pengadilan 100 % 90% 100% 100% 3

6 Hasil evaluasi kinerja ini diharapkan dapat menjadi bahan self assesment atas hasil kinerja yang telah dilaksanakan dan menjadi rujukan yang efektif menuju upaya perbaikan berkelanjutan oleh seluruh aparatur pelaksana untuk mewujudkan optimalisasi kinerja Bagian Hukum Sekretariat Daerah yang memiliki peran sentral dalam penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan Kabupaten Lumajang. 4

7 A. TUGAS POKOK DAN FUNGSI ORGANISASI BAB I PENDAHULUAN Sesuai dengan Peraturan Bupati Nomor 15 tahun 2008 tentang Penjabaran tugas dan fungsi organisasi Sekretariat Daerah Kabupaten Lumajang, Bagian Hukum mempunyai tugas dan fungsi sebagai berikut : 1. Tugas Pokok Bagian Hukum mempunyai tugas membantu Sekretaris Daerah dalam melaksanakan perumusan kebijakan dan program serta petunjuk teknis penyempurnaan dan pembuatan Produk Hukum Daerah dan Telaahan Hukum, Perbuatan Hukum (Perjanjian), Bantuan Hukum, Penyuluhan Hukum, Dokumentasi dan Informasi Hukum dan pembinaan Peraturan Desa serta pembinaan PPNS. a. Sub Bagian Pembentukan Produk Hukum Daerah mempunyai tugas membantu bagian Hukum dalam melaksanakan perumusan kebijakan dan penyusunan petunjuk teknis penyempurnaan dan pengembangan Peraturan Daerah, Peraturan Bupati, Keputusan Bupati, Intruksi Bupati, Perbuatan Hukum Daerah dan mengikuti perkembangan hukum. b. Sub Bagian Bantuan dan pembinaan Hukum mempunyai tugas membantu Bagian Hukum dalam melaksanakan perumusan kebijakan dan penyusunan petunjuk teknis penyempurnaan dan pelaksanaan pemberian Bantuan Hukum dan Perlindungan Hukum, Penyuluhan Hukum, Pembinaan Hukum dan pembinaan Peraturan Desa serta pembinaan PPNS. c. Sub Bagian Dokumentasi Hukum mempunyai tugas membantu Bagian Hukum dalam melaksanakan perumusan dan penyusunan dokumentasi, penggandaan, publikasi produk-produk hukum, menertibkan Lembaran Daerah dan Berita Daerah serta kodifikasi Produk Hukum. 5

8 2. Fungsi Bagian Hukum mempunyai fungsi sebagai berikut: 1. perumusan dan penyusunan program kerja Bagian Hukum; 2. pemberian arahan dan petunjuk teknis perumusan, penyempurnaan dan pembentukan Produk Hukum Daerah dan Telaahan Hukum dan Perbuatan Hukum (Perjanjian), Bantuan Hukum, Penyuluhan Hukum; 3. pengkoordinasiaan pelaksanaan kegiatan perumusan, penyempurnaan dan pembentukan Produk Hukum daerah dan Telaahan Hukum, Perbuatan Hukum (Perjanjian), Bantuan Hukum, Penyuluhan Hukum, Dokumentasi dan Informasi Hukum dan pembinaan Peraturan Desa serta pembinaan PPNS; 4. perumusan bahan pembinaan Peraturan Desa serta pembinaan PPNS; 5. pengolahan data dan penyusunan dan penyempurnaan serta pembentukan Produk Hukum Daerah dan Perbuatan hukum daerah; 6. pelaksaan monitoring dan evaluasi terhadap Produk Hukum Daerah dan perbuatan Hukum Daerah; 7. pelaksaan penyusunan dan penyuluhan serta pembinaan kesadaran hukum dan sosialisasi produk hukum daerah; 8. pengolahan data dan penyusunan dokumentasi, informasi dan kodifikasi Produk Hukum Daerah; 9. pembinaan kepada Penyidik Pegawai Negeri Sipil; 10. pemberian bantuan hukum dan perlindungan hukum terhadap aparatur dalam pelaksanaan tugas; 11. pelaksanaan pembinaan penyusunan Peraturan Desa; 12. pelaporan pelaksanaan tugas dan program kerja Bagian Hukum; 13. pemberian saran dan pertimbangan mengenai langkah-langkah dan tindakantindakan yang perlu diambil dibidang tugasnya kepada Sekretaris Daerah melalui Asisten Tata Praja; 14. pelaksanaan tugas-tugas lain sesuai bidang tugasnya yang diberikan oleh Sekretaris Daerah serta Asisten Tata Praja. 6

9 Adapun Sub Bagian-Sub Bagian dalam bagian Hukum mempunyai fungsi sebagai berikut: A. Sub Bagian Pembentukan Produk Hukum Daerah mempunyai fungsi: 1. penyusunan program kerja Sub Bagian Pembentukan Produk Hukum Daerah; 2. pemberian arahan dan petunjuk teknis perumusan, penyempurnaan dan pembentukan Peraturan daerah, Peraturan Bupati, Keputusan Bupati, Intruksi Bupati, Telaahan Hukum, Perbuatan Hukum (Perjanjian); 3. pengkoordinasiaan pelaksanaan kegiatan perumusan, penyempurnaan dan pembentukan Peraturan Daerah, Peraturan Bupati Keputusan Bupati, Intruksi Bupati, Telaahan Hukum, Perbuatan Hukum (Perjanjian); 4. perumusan bahan pembinaan Peraturan Desa; 5. pelaksanaan pembinaan oenyusunan Peraturan desa; 6. pengolahan data dan penyusunan dan penyempurnaan serta pembentukan Peraturan Daerah, Peraturan Bupati, Keputusan Bupati, Intruksi Bupati, Telaahan Hukum, Perbuatan Hukum (Perjanjian); 7. pelaksaan monitoring dan evaluasi terhadap Produk Hukum Daerah dan perbuatan Hukum Daerah; 8. pelaksanaan pemantauan perkembangan hukum, khususnya yang menyangkut tugas pemerintahan daerah; 9. pelaksanaan pengembangan Produk Hukum Daerah; 10. pemfasilitasian penyusunan Peraturan Daerah, Peraturan Bupati Keputusan Bupati, Intruksi Bupati, Telaahan Hukum, Perbuatan Hukum (Perjanjian) sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku; 11. pelaporan pelaksanaan tugas dan program kerja Sub Bagian Pembentukan Produk Hukum Daerah; 12. pemberian saran dan pertimbangan mengenai langkah-langkah dan tindakantindakan yang perlu diambil dibidang tugasnya kepada Kepala Bagian Hukum; 13. pelaksanaan tugas-tugas lain sesuai bidang tugasnya yang diberikan oleh Kepala Bagian Hukum. 7

10 B. Sub Bagian Bantuan dan Pembinaan Hukum mempunyai fungsi: 1. penyusunam program kerja Sub Bagian Bantuan dan Pembinaan Hukum; 2. pemberian arahan dan petunjuk teknis pemberian Bantuan Hukum dan Penyuluhan Hukum; 3. pengkoordinasiaan pelaksanaan kegiatan Bantuan Hukum, Penyuluhan Hukum, dan pembinaan Peraturan Desa serta pembinaan PPNS; 4. perumusan bahan pembinaan Penyidik Pegawai Negeri Sipil; 5. pengolahan data, penyusunan dan penyempurnaan materi Bantuan Hukum, Penyuluhan Hukum, dan pembinaan PPNS; 6. pelaksaan monitoring dan evaluasi terhadap penegakan Produk Hukum Daerah; 7. pelaksanaan penyusunan dan penyuluhan serta pembinaan kesadaran hukum dan Sosialisasi Produk Hukum Daerah; 8. pembinaan kepada Penyidik Pegawai Negeri Sipil; 9. pemberian bantuan Hukum dan Perlindungan Hukum terhadap Aparatur dalam pelaksanaan tugas; 10. pelaporan pelaksanaan tugas dan program kerja Sub Bagian Bantuan dan Pembinaan Hukum; 11. pemberian saran dan pertimbangan mengenai langkah-langkah dan tindakantindakan yang perlu diambil dibidang tugasnya kepada Kepala Bagian Hukum; 12. pelaksanaan tugas-tugas lain sesuai bidang tugasnya yang diberikan oleh Kepala Bagian Hukum. C. Sub Bagian Dokumentasi Hukum mempunyai fungsi: 1. penyusunam program kerja Sub Bagian Dokumentasi Hukum; 2. penyusunan dan penghimpunan Peraturan Daerah, Peraturan Bupati, Keputusan dan Intruksi Bupati; 3. penyusuna materi Informasi Hukum dan Perundang-undangan; 4. penerbitan Lembaran Daerah dan Berita Daerah; 5. penggandaan dan pendistribusian Peraturan Daerah, Peraturan Bupati, Keputusan, Intruksi Bupati, Informasi Hukum dan Perundang-undangan; 8

11 6. pelaksanaan fungsi dokumentasi dan perpustakaan hukum; 7. pelaksanaan fungsi tata usaha hukum; 8. pelaporan pelaksanaan tugas dan program kerja Sub Bagian Dokumentasi Hukum; 9. pemberian saran dan pertimbangan mengenai langkah-langkah dan tindakantindakan yang perlu diambil dibidang tugasnya kepada Kepala Bagian Hukum; 10. pelaksanaan tugas-tugas lain sesuai bidang tugasnya yang diberikan oleh Kepala Bagian Hukum. B. ASPEK STRATEGIS ORGANISASI Dalam memenuhi amanah rakyat mewujudkan Masyarakat Lumajang yang sejahtera dan bermartabat sesuai dengan Peraturan Daerah tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah yang telah ditetapkan, Bagian Hukum Setda memiliki peranan setrategis sebagai pengolah produk hukum daerah sebagai dasar pelaksanaan program dan juga kegiatan dalam mencapai sasaran dan tujuan yang telah ditetapkan dalam Renstra SKPD. Landasan legal formal meruapakn hal yang sangat penting dewasa ini. Segala tindakan pemerintah maupun pejabat negara senantiasa dikaitkan dengan hukum, baik menyangkut kewenangan maupun dasar hukumnya, sehingga Bagian Hukum dengan tugas pokok dan fungsi yang dimilikinya berusaha senantiasa untuk mewujudakn hal tesebut dalam rangka meuju pemerintahan yang berlandaskan hukum. Selain itu pembangunan di bidang hukum juga tidak lepas dari peran serta masyarakat yang merupakan bagian yang terkena dampak langsung dari berlakunya sebuah kebijakan atau penetapn sebuah peraturan perundang-undangan. Oleh karena itu perlu adanya peningkatan kesadaran serta partisipasi publik dalam pembentukan maupun pelaksanaan sebuah peraturan perundang-undangan, dengan deikian tepat kiranya bila Bagian Hukum senantiasa mengadakan fasilitasi uji publik maupun sosialisasi peraturan perundang-undangan dengan harapan kesadaran dan pengetahuan hukum masyaralat meningkat. 9

12 C. KEGIATAN DAN LAYANAN PRODUK ORGANISASI Program-program pembangunan dalam bidang hukum pada tahun 2015, pada dasarnya terdiri dari program-program antara lain : 1. Penyusunan dan Pembentukan Hukum ; Program ini dimaksudkan sebagai upaya mewujudkan supremasi hukum yang merupakan kunci suksesnya penyelenggaraan pemerintahan daerah. Tujuan program ini terutama untuk mendukung proses pembentukan perangkat peraturan perundang-undangan yang sebagai pencerminan kewenangan daerah yang memeperhatikan aspirasi dan kebutuhan masyarakat serta pengaturan hak dan kewajiban secara seimbang, dengan demikian produk hukum yang dihasilkan untuk diaplikasikan dan diterima masyarakat dan menjadi pedoman bagi kehidupan masyarakat. Disamping itu, sejalan dengan peningkatan kualitas produk hukum mengarah pula pada upaya peningkatan penggalian potensi yang lebih professional dan berkeadilan sehingga lebih menjamin peningkatan pelayanan dan pemerataan pembangunan bagi masyarakat. Oleh karena itu salah satu upaya yang dilaksanakan dengan menyempurnakan produk hukum yang ada baik kualitas maupun kuantitasnya disesuaikan dengan perubahan aturan dasar dan merupakan implementasi kebijakan pemerintahan di daerah. 2. Bantuan Hukum Bagi Aparatur Kegiatan ini dimaksudkan untuk menjamin dan memberikan kepastian hukum bagi pelaksana kebijakan pemerintah dalam pelaksanaan tugasnya. Selain itu bantuan hukum dimaksudkan agar dalam proses hukum yang diajalani oleh aparatur tidak menggangu proses berjalannya roda pemerintahan. 3. Pembentukan Masyarakat Sadar Hukum melalui Penyuluhan Hukum ; Program ini dimaksudkan sebagai upaya meningkatkan kesadaran hukum masyarakat dengan mengarahkan masyarakat agar mampu menghayati, memahami dan menggunakan hak serta kewajibannya secara serasi, selaras dan seimbang, sehingga mampu mengantisipasi berbagai macam fenomena paradigma baru yang berkembang dan mengaplikasi aspirasi yang berkembang secara lebih demokratif dan bertanggungjawab. 10

13 4. Sosialisasi Produk Hukum Daerah ; Program ini dimaksudkan untuk memasyarakatkan Produk Hukum Daerah, dengan harapan menjamin, agar masyarakat dapat ikut berpartisipasi dan memiliki Produk Hukum Daerah sehingga menimbulkan kesadaran untuk mematuhinya. C. STRUKTUR ORGANISASI Struktur organisasi Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Lumajang sebagaimana Peraturan Daerah Nomor 15 Tahun 2009 tampak pada gambar berikut ini. Struktur Organisasi Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Lumajang KEPALA BAGIAN SUB. BAGIAN PEMBENTUKAN PRODUK HUKUM DAERAH SUB. BAGIAN BANTUAN DAN PEMBINAAN HUKUM SUB. BAGIAN DOKUMENTASI HUKUM 1. Kepala Bagian Hukum : A. TAUFIK HIDAYAT, SH.MH. 2. Sub Bagian Pembentukan : LUQMAN HADI PURNAMA, SH. Produk Hukum Daerah 3. Sub Bagian Bantuan dan : AGUS DWIKORANTO, SH. Pembinaan Hukum 4. Sub Bagian Dokumentasi : ANDIK SUDARSONO, SH. Hukum 11

14 C. SISTEMATIKA PENYAJIAN berikut : Laporan akuntabilitas kinerja (LAKIP) 2016 ini disajikan dalam sitematika sebagai BAB I PENDAHULUAN A. Tugas Pokok dan Fungsi Organisasi B. Aspek Strategis Organisasi C. Kegiatan dan Layanan Produk Organisasi D. Struktur Organisasi E. Sistematika Penyajian BAB II RENCANA STRATEGIS Pernyataan Visi 2. Pernyataan Misi 3. Tujuan Strategis 4. Indikator Kinerja Utama 5. Program dan Kegiatan BAB III AKUNTABILITAS KINERJA A. Capaian Kinerja B. Analisis Capaian Kinerja 1. Capaian Kinerja 2. Evaluasi dan Analisis Kinerja C. Aspek Keuangan BAB IV PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran 12

15 BAB II PERENCANAAN 1. PERNYATAAN VISI Visi Bagian Hukum Setda merupakan bagian yang melekat pada Sekretariat Daerah Kabupaten Lumajang, yang tercantum dalam Rencana Strategis Tahun , yaitu Terdepan dalam Pelayanan Administrasi dan Pengkoordinasian Perumusan Kebijakan Pemerintah Kabupaten Lumajang. 2. PERNYATAAN MISI Sebagai unit kerja yang berada di Lingkungan Sekretariat Daerah Bagian Hukum memiliki tugas mewujudakan misi yaitu Merumuskan Kebijakan yang dinamis dan aplikatif, dan menyelenggarakan administrasi Pemerintahan yang efektif dan dinamis. 3. TUJUAN STRATEGIS Tujuan strategis Bagian Hukum sesuai dengan Rencana Strategis Sekretariat Daerah Tahun , adalah Terwujudnya ketersediaan perangkat hukum/perundang-undangan dan kesadaran hukum masyarakat 4. INDIKATOR KINERJA UTAMA Indikator Kinerja Utama Bagian Hukum sesuai dengan Rencana Strategis Tahun , adalah ketersediaan perangkat hukum/perundang-undangan dan kesadaran hukum masyarakat. 5. PROGRAM DAN KEGIATAN Untuk mencapai tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan, Bagian Hukum memiliki Program yaitu Pengembangan dan Penyempurnaan Produk Hukum Daerah dengan jenis Kegiatan sebagai berikut : 1. Koordinasi Kerjasama Permasalahan Peraturan Perundang-undangan 13

16 2. Legislasi Rancangan Peraturan Perundang-undangan 3. Fasilitasi Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan 4. Publikasi Peraturan Perundang-undangan 5. Kajian Peraturan Perundang-undangan daerah terhadap peraturan perundangundangan lebih tinggi dan baru serta keselarasan anta peraturan perundangundangan daerah 6. PERJANJIAN KINERJA Perjanjian Kinerja Sekretariat Daerah Bagian Hukum berisikan penugasan dari Bupati untuk melaksanakan program atau kegiatan yang disertai dengan indikator kinerja dan target. Melalui Perjanjian Kinerja inilah, kinerja Sekretariat Daerah Bagian Hukum menjadi terukur sesuai dengan tugas, fungsi dan wewenang, serta sumber daya yang tersedia. Perjanjian Kinerja ini telah selaras dengan Rencana Kinerja Tahunan 2016 yang merupakan penjabaran dari Rencana Strategis Sekretariat Daerah dalam mewujudkan visi, misi yang dijabarkan melalui sasaran yang akan dicapai. Perjanjian Kinerja Bagian Hukum Sekretariat Daerah tahun 2016 sebagai berikut : No Indikator Formula ndikator Target Tahun 2016 Sasaran 1 Meningkatnya Ketersediaan Produk Hukum Sesuai Kewenangan Daerah 1. Presentase Peningkatan produk hukum yang diterbitkan Perda Th N Perda Th N-1 Perda Tahun N % 2. Peningkatan produk hukum yang sesuai dengan kebutuhan daerah Jumlah Perda Baru 5 3. Jumlah Perda yang disuslkan ke DPRD Jumlah Raperda yang diusulkan ke DPRD 15 Sasaran 2 Meningkatnya Pengetahuan Hukum Masyarakat 4 Presentase Peningkatan jumlah masyarakat yang mendapatkan penyuluhan dan sosialisasi hukum Jumlah Masyarakat yang mendapatkan penyuluhan / sosialisasi orang Sasaran 3 Meningkatnya Kualitas Produk Hukum Daerah 5 Presentase penanganan permasalahan hukum perara yang ditangani x 100% gugatan di Pengadilan 20 % 14

17 BAB III AKUNTABILITAS KINERJA Akuntabilitas Kinerja Bagian Hukum Sekretariat Daerah merupakan bentuk pertanggung jawaban kinerja yang memuat realisasi dan tingkat capaian kinerja yang diperjanjikan pada tahun Pengukuran dilakukan dengan cara membandingkan antara target sasaran yang ditetapkan dalam perjanjian kinerja dengan realisasinya. A. CAPAIAN KINERJA Capaian kinerja merupakan dasar dalam menilai keberhasilan dan kegagalan pelaksanaan kegiatan sesuai tujuan dan sasaran yang telah diperjanjikan. Secara keseluruhan target kinerja Bagian Hukum Sekretariat Daerah tahun 2016 telah tercapai. Dari 5 indikator untuk 3 sasaran, 5 indikator dinyatakan berhasil yaitu capaiannya 90% dari target yang telah ditetapkan atau lebih baik dari tahun sebelumnya, dengan rincian sebagai berikut : No Indikator Formula ndikator Target Tahun 2016 Capaian Kinerja % Sasaran 1 Meningkatnya Ketersediaan Produk Hukum Sesuai Kewenangan Daerah 1. Presentase Peningkatan produk hukum yang diterbitkan Perda Th N Perda Th N-1 Perda Tahun N % % 2. Peningkatan produk hukum yang sesuai dengan kebutuhan daerah Jumlah Perda Baru % 3. Jumlah Perda yang disuslkan ke DPRD Jumlah Raperda yang diusulkan ke DPRD % Sasaran 2 Meningkatnya Pengetahuan Hukum Masyarakat 4 Presentase Peningkatan jumlah masyarakat yang mendapatkan penyuluhan dan sosialisasi hukum Jumlah Masyarakat yang mendapatkan penyuluhan / sosialisasi orang % Sasaran 3 Meningkatnya Kualitas Produk Hukum Daerah 5 Presentase penanganan permasalahan hukum perara yang ditangani x 100% gugatan di Pengadilan 90 % 100% 111% 15

18 B. ANALISIS CAPAIAN KINERJA Selama kurun waktu tahun 2016, dengan pencapaian kinerja rata-rata sebesar 158.6% telah memenuhi kebutuhan pelayanan yang harus dilaksanakan oleh Bagian Hukum Setda selama 1 tahun. Dengan pencapaian kinerja rata-rata sebesar 158.6%. Pelayanan unit kerja Bagian Hukum di Bidang Penyusunan Produk Hukum Daerah telah menghasilkan Peraturan Daerah sejumlah 21 Perda dari 25 Rancangan Peraturan Daerah yang diusulkan ke DPRD, Peraturan Bupati Sejumlah 88 Peraturan Bupati, Keputusan Bupati sejumlah 410 Keputusan Bupati. Sedangkan untuk penanganan permasalahan hukum Bagian Hukum Tahun 2016 telah menyelesaikan 7 Kasus dari jumlah gugatan sejumlah 7 Kasus. Sedangkan sisanya masih dalam proses persidangan atau proses hukum di peradilan. Selain itu Bagian Hukum Setda juga melaksanakan fungsi pelayanan di bidang informasi hukum baik dalam bentuk tatap muka dengan masyarakat melalui Penyuluhan dan Sosialisasi serta penyebarluasan prosuk hukum daerah melalui website jdihlumajang.com sebagai sarana masyarakat untuk mengakses secara cepat prodsuk hukum yang dihasilkan oleh Pemerintah Kabupaten Lumajang. Dengan demikian capaian sasaran yang telah ditetapkan dalam Renstra dapat diupayakan pencapaiannya hingga diatas 100%. Dari usulan Peraturan Daerah sebanyak 25 Perda, dapat disahkan sebanyak 21 Peraturan Daerah. Sedangkan sisanya diselesaikan dan dimasukan kembali pada Program Legislasi Daerah Tahun C. REALISASI ANGGARAN, SDM DAN SARANA A. REALISASI ANGGARAN Dari anggaran Bagian Hukum Setda tahun 2016 sebesar Rp telah direalisasi sebesar Rp atau sebesar %. Dibandingkan dengan 2 tahun sebelumnya, persentase realisasi anggaran pada tahun 2016 mengalami kenaikan. Secara lebih jelas terlihat dalam tabel berikut ini : NO TAHUN ANGGARAN ANGGARAN REALISASI PRESENTASE % % % 16

19 Realisasi sebesar Rp , merupakan seluruh belanja yang terdiri belanja Gaji Rp , dan sebesar Rp merupakan komponen Biaya pada program administrasi perkantoran yang mendukung tercapainya sasaran strategis akan tetapi tidak secara langsung terdapat dalam Renstra Sekda. Sedangkan realisasi anggaran sebesar Rp merupakan biaya untuk mencapai sasaran strategis secara langsung dimana kegiatanya langsung mengacu pada sasaran kinerja, dengan rincian sebagaimana tabel berikut : NO SASARAN KEGIATAN7 ANGGARAN REALISASI % 1 Meningkatnya Ketersediaan Produk Hukum Sesuai Kewenangan Daerah Legislasi Rancangan Peraturan Perundang-undangan Kajian Peraturan Perundang-undangan Daerah Terhadap Peraturan Perundang- undangan yang Baru dan Lebih Tinggi dan Keserasian Antar Peraturan Meningkatnya Pengetahuan Hukum Masyarakat Fasilitasi Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan Publikasi Peraturan Perundangundangan Presentase penanganan permasalahan hukum Koordinasi Kerjasama Permasalahan Peraturan Perundang-undangan

20 B. SUMBER DAYA MANUSIA Dalam menjalankan tugas pokok dan fungsinya, Bagian Hukum Sekretariat Daerah didukung oleh SDM sebanyak 13 orang, dengan rincian sebagai berikut: Daftar Pegawai Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Lumajang 2016 No Nama Jabatan Pendidikan 1 A Taufik Hidayat, SH.MH. NIP Kepala Bagian Hukum S2 2 Luqman Hadi Purnama, SH. Sub Bag Pembentukan NIP Produk Hukum Daerah S1 3 Agus Dwikoranto, SH.MM. Sub Bag Bantuan dan NIP Pembinaan Hukum S2 4 Andik Sudarsono, SH. Sub Bag Dokumentasi NIP Hukum S2 5 Febri Pratomo Kurniawan, SH. NIP Staf S1 6 Moch. Sulkan Akbar NIP Staf S1 7 Andi Rohman NIP Staf S1 8 Nurhayati NIP Staf SMA 9 Agung Hadi Prasetyo Staf PTT S1 10 Yunita Widuasari Staf PTT SMK 11 Syaiful Rizal Zarkasih Staf PTT SMK 12 Buyung Hendra Purnama Staf PTT S1 Pegawai yang mengalami mutasi per 1 juli 2016 : 1. Wastu Adiriyono (NIP ) ke Bagian Pemerintahan Desa 2. Djoko Susilo, SH.MH.(NIP ) ke Kecamatan Yosowilangun 18

21 BAB IV PENUTUP Beberapa kesimpulan penting yang dapat diuraikan terkait dengan laporan keuangan Bagian Hukum Sekretariat Daerah tahun 2016 sebagai berikut : 1. Laporan Akuntabilitas Kinerja Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Lumajang tahun 2016 disusun untuk memenuhi beberapa peranan antara lain akuntabilitas, manajerial, transparasi dan keseimbangan antar generasi (Intergenerational Equity). 2. Dari Laporan Akuntabilitas Kinerja Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Lumajang tahun 2016 didapatakan akuntabiltas kinerja Bagian hukum dapat dinilai berhasil karena mampu mencapai sasaran kinerja yang ditetapkan diatas target kinerja yang ditetapkan (diatas 100%) rata-rata sebesar 158.6%. 3. Disamping sebagai pertanggungjawaban atas pelaksanaan APBD, secara umum tujuan dari penyusunan Akuntabilitas Kinerja tahun 2016 adalah untuk menyediakan informasi tentang Realisasi pelaksanaan program dan kegiatan Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Lumajang berdasarkan anggaran belanja yang telah ditetapkan. 4. Dari laporan Akuntabilitas Kinerja realisasi anggaran diperoleh infomasi bahwa dari anggaran belanja sebesar Rp telah direalisasi sebesar Rp

KATA PENGANTAR. Demikian yang dapat kami sampaikan, atas perhatiannya kami ucapkan terimakasih.

KATA PENGANTAR. Demikian yang dapat kami sampaikan, atas perhatiannya kami ucapkan terimakasih. PEMERINTAH KABUPATEN JOMBANG BAGIAN HUKUM SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN JOMBANG 2015 KATA PENGANTAR Dengan memanjatkan puji syukur kepada Allah SWT karena atas limpahan dan rahmatnya, sehingga penyusunan
