BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Gizi buruk adalah salah satu masalah kesehatan yang terjadi di Indonesia, banyaknya gizi buruk biasa dialami oleh anak-anak. Kurangnya gizi berpotensi menjadi penyebab kemiskinan melalui rendahnya kualitas sumber daya manusia dan produktifitas. Dampak jangka pendek gizi buruk terhadap perkembangan anak diantaranya adalah menjadikan anak apatis, gangguan bicara, dan gangguan perkembangan lain. Sedangkan dampak jangka panjang gizi buruk adalah bisa menjadikan anak mengalami penurutan Intelligence Quotient (IQ) (Nency & Arifin, 2005). Pada tahun 2013, presentase gizi buruk di Indonesia mencapai 19,6%, yang terdiri dari 5,7% balita dengan gizi buruk dan 13,9% balita berstatus kekurangan gizi. Untuk mencapai sasaran dari MDGs (Millenium Development Goals), Indonesia memerlukan 15,5% angka gizi buruk pada tahun 2015 (Depkes RI, 2013). Gizi seseorang merupakan status gambaran pada apa yang dikonsumsinya. Pada awalnya, anak mendapatkan gizi yang baik ketika ia masih balita berumur 0-6 bulan dari kelahirannya. Masih banyak balita yang tidak mendapatkan asupan makanan yang tepat dalam jumlah yang cukup. Pilihan ideal untuk memenuhi gizi anak pada usia 0-6 bulan adalah dengan memberikan Air Susu Ibu (ASI) secara eksklusif (Seknasfitra, 2009). Pemberian ASI eksklusif adalah bayi yang hanya diberi ASI selama 6 bulan dari awal kelahirannya tanpa ada tambahan cairan lain, seperti susu formula, jeruk, madu, air teh, dan air putih, serta tanpa ada tambahan makanan berat seperti pisang, bubur susu, biskuit, bubur nasi, dan lain-lain kecuali vitamin, mineral, dan obat (Dwi Sunar Prasetyono, 2009). WHO dan UNICEF juga merekomendasikan kepada ibu di seluruh dunia untuk memberikan ASI eksklusif kepada bayinya selama 0-6 bulan. Pemberian ASI juga merupakan jalan yang paling baik untuk meningkatkan hubungan yang erat antara ibu dan bayi (Roesli, 2008). 1

2 Pada tahun 2010, presentase pemberian ASI eksklusif di Indonesia sebesar 15,3% dengan rata-rata ada sekitar empat juta kelahiran pertahun, dimana tingkat pemberian ASI eksklusif di Indonesia masih tergolong sangat rendah (Demografis dan Kesehatan Indonesia/SDKI). Pada tahun 2013, angka pemberian ASI eksklusif di Indonesia sebsar 54,3%, dan pada tahun yang sama, pemberian ASI eksklusif di DKI Jakarta adalah sebesar 62,73%, dimana keduanya belum mencapai target dari Tujuan Pembangunan Millenium (Millenium Development Goals (MDGs), yang menyarankan untuk memberikan ASI eksklusif sebesar 80%. Kementrian Kesehatan mengatakan bahwa penyebarluasan informasi di antara petugas kesehatan dan masyarakat ternyata belum juga optimal. Baru ada sekitar 40% tenaga terlatih yang bisa memberikan konseling menyusui, dan masih banyak tenaga kesehatan yang belum peduli atau belum berpihak pada pemenuhan hak bayi untuk mendapatkan ASI eksklusif selama 0-6 bulan, yaitu masih mendorong untuk memberi susu formula. Banyak faktor yang membuat ibu tidak memberikan ASI kepada bayinya, antara lain tidak memberikan ASI dikarenakan banyak ibu yang menganggap bayinya kelaparan kalau hanya diberikan ASI saja, dan juga kebanyakan telah memberikan cairan lain seperti air putih, madu, dan lain-lain (Puskesmas Kelurahan Baru Jakarta Timur). Faktor lain yang mempengaruhi ibu tidak memberikan ASI kepada bayinya antara lain adalah perubahan sosial budaya, faktor psikologis, takut kehilangan daya tarik sebagai wanita, faktor fisik, maraknya promosi susu kaleng sebagai pengganti ASI, kurangnya dukungan kepada ibu serta kurangnya edukasi. Akibat kurangnya edukasi tentang menyusui, dapat menyebabkan ibu tersebut tertinggal dengan informasi yang sebenarnya tentang ASI dan menyusui, dan juga termasuk percaya pada gosip atau mitos yang tersebar (Siregar, 2004). Pada umumnya ASI dan menyusui dianggap hal yang tidak perlu untuk dipelajari dan juga manajemen laktasi atau cara menyusui yang kurang tepat sering menghambat pemberian ASI (Roesli, 2008). 2

3 Menurut Sari Intan Kaylaku selaku kepala Riset dari Asosiasi Ibu Menyusui Indonesia dalam sesi wawancara, posisi ibu dan bayi yang benar adalah kunci utama untuk menyusui, hal seperti ini yang sering terabaikan oleh sebagian besar para ibu, karena mereka menganggap menyusui adalah hal yang mudah. Karena kurangnya kepedulian dan kepengetahuan ibu tentang menyusui, hal ini banyak menimbulkan masalah yang tidak diinginkan, seperti terjadi lecet pada puting susu, aliran asi terhambat, bahkan sampai asi tidak keluar, padahal hal tersebut dikarenakan posisi dan pelekatan yang tidak efektif. 1.2 Permasalahan Identifikasi Masalah Setelah melihat latar belakang permasalahan diatas dapat disimpulkan bahwa identifikasi masalah sebagai berikut : Rendahnya pemberian ASI eksklusif di Indonesia dan di DKI Jakarta yang belum memenuhi target dari Tujuan Pembangunan Millennium (MDGs). Menurunnya minat ibu untuk memberikan ASI eksklusif selama 0-6 bulan. Masih percayanya ibu terhadap gosip atau isu tentang menyusui di masyarakat Batasan Masalah Berdasarkan identifikasi masalah yang telah terurai diatas, batasan masalah yang akan penulis bahas lebih dalam adalah Perancangan media informasi mengenai asi ekslusif dan tata cara menyusui yang benar di wilayah dki jakarta. Dalam hal ini, akan dibahas mengenai Merancang Media Informasi untuk memberikan edukasi tentang Tata Cara Menyusui kepada ibu menyusui di wilayah DKI Jakarta. 3

4 1.2.3 Rumusah Masalah Dari identifikasi masalah diatas dapat dirumuskan masalah sebagai berikut : 1. Bagaimana merancang media informasi untuk menjadi edukasi tentang ASI esklusif dan Tata Cara Menyusui yang benar kepada ibu menyusui? 2. Bagaimana merancang sebuah media informasi yang membuat ibu peduli terhadap Cara Menyusui yang benar? 1.3 Ruang Lingkup Masalah Dari identifikasi masalah, rumusan masalah dan batasan masalah yang telah dipaparkan, dapat disimpulkan beberapa poin ruang lingkup masalah sebagai berikut : 1. Apa Media informasi yang dapat digunakan untuk memberikan edukasi kepada ibu menyusui tentang ASI eksklusif dan Tata Cara Menyusui yang benar. 2. Siapa Ibu-ibu menyusui yang memiliki balita berumur 0-6 bulan yang berada di wilayah DKI Jakarta. 3. Dimana Media informasi ini dirancang untuk memberikan edukasi tentang ASI eksklusif dan Tata Cara menyusui kepada ibu menyusui yang benar, khususnya di daerah DKI Jakarta. 4

5 4. Bagaimana Media informasi ini akan berisi informasi tentang cara menyusui yang baik dan mengedukasi target audience mengenai ASI eksklusif dan Tata Cara Menyusui yang benar. 1.4 Tujuan Perancangan Setelah meninjau dari rumusan masalah di atas, maka tujuan dibuatnya media informasi edukasi ASI eksklusif ini adalah : 1. Untuk memberikan informasi yang akurat mengenai ASI eksklusif dan Tata Cara Menyusui dalam bentuk ilustrasi gambar. 2. Untuk mengemas pengertian ASI eksklusif dan Cara Menyusui dalam bentuk media informasi yang bersifat menginformasi. 1.5 Cara Pengumpulan Data dan Analisis Dalam pengumpulan data untuk desain Media informasi Asi eksklusif dan Cara Menyusui, penulis menggunakan metode kualitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan metode sebagai berikut : 1. Metode Studi Pustaka Data dan informasi yang di dapat, diperoleh dari berbagai sumber melalui buku, jurnal, artikel ilmiah, dan berbagai media yang digunakan dalam mengedukasi masyarakat. 2. Metode Wawancara Pengumpulan data juga di dapat melalu wawancara kepada narasumber untuk mendapatkan data yang lebih lengkap dan akurat. 5

6 1.5.1 Metode Analisis Analisis AIDDA Attention Media pendukung penyampaian informasi ASI eksklusif dan Cara Menyusui, baik dari segi warna, bentuk, dan konten sehingga dapat menarik perhatian ibu untuk mengetahui pentingnya cara menyusui. Media pendukung ini juga didesain memiliki bentuk illustrasi tentang cara menyusui sehingga ibu dapat dengan mudah mempelajari tentang cara-cara menyusui yang baik. Media ini menggabungkan unsur illustrasi dan tipografi yang mudah untuk dipahami, dimana nantinya ibu dapat dengan mudah untuk di pelajari. Interest (Minat) Dengan gabungan dua unsur illustrasi dan tipografi yang mudah untuk dipahami, dan juga berisikan tentang fakta-fakta seputar ASI, diharapkan dapat meningkatkan minat, kemudian bisa menjadi media informasi yang mudah untuk dipelajari. Desire (Keinginan) Pemilihan perancangan media informasi ASI eksklusif dan Tata Cara Menyusui, berbentuk booklet yang didalamnya terdapat gambaran berupa Tata Cara Menyusui. Sehingga menimbulkan keinginan untuk mencontohnya langsung. Decission (Keputusan) Pembuatan konsep media informasi ASI ekslusif dan Cara menyusui berbentuk booklet yang dirancang sesuai dengan hasil data yang diperoleh. 6

7 Action (Tindakan) Para ibu perlu mengetahui booklet ini sebagai media informasi ASI ekslusif dan Tata Cara menyusui yang informatif. Dimana booklet ini menggabungkan unsur illustrasi dan desain. Para ibu tidak hanya membaca, tetapi bisa melihat illustrasi yang ada untuk bisa di praktekkan atau mencontohnya langsung serta membagikan informasi tersebut dengan ibu-ibu yang lain. 7

8 1.6 Kerangka Perancangan Fenomena : Kurangnya kepedulian Ibu terhadap posisi cara menyusui yang benar Identifikasi Masalah : Kurangnya media informasi yang memberikan informasi tentang ASI eksklusif dan Cara menyusui yang baik dan benar. Asosiasi Ibu Menyusui Indonesia : Sekarang ini, Angka pemberian ASI eksklusif di indonesia masih sangat rendah, kelompok karakteristik ibu di kota besar dengan segala macam profesi mau menyusui atau tidak, itu tergantung dari mood ibunya sendiri dan masih kurang peduli juga tentang cara menyusui AIDDA Fokus Masalah : Kurangnya pengetahuan dan kepedulian ibu tentang ASI eksklusif dan cara menyusui yang baik dan benar. Metode Pengumpulan Data Menggunakan metode kualitatif Studi Pustaka Solusi Membuat media informasi tentang pentingnya ASI eksklusif dan Cara Menyusui Analisis Data Wawancara Target Audience 1. Ibu yang sedang menyusui. 2. Berusia tahun 3. Wilayah Perkotaan Media Konsep Studi Desain Rancangan Media Informasi Produk Masyarakat 8

9 1.7 Pembabakan Pembabakan didalam penulisan laporan ini terbagi menjadi 5 bab, yaitu: BAB I PENDAHULUAN Menjelaskan latar belakang fenomena pergeseran kebudayaan yang menjadi pokok permasalahan khususnya bagi generasi muda. Yang kemudian diharapkan ide Desain Media informasi permainan bertema Jawa Barat dapat menjadi salah satu solusi dari pergeseran budaya tersebut. BAB II DASAR PEMIKIRAN Bab ini menjelaskan dasar-dasar pemikiran yang digunakan dalam merancang Media informasi permainan bertema Jawa Barat. Berisikan teori-teori dan data hasil penelitian yang dijadikan acuan. BAB III DATA DAN ANALISIS MASALAH Berisikan proses pengumpulan data dan analisis yang digunakan dalam perancangan karya Desain Media informasi Permainan Bertema Jawa Barat. Sehingga karya yang dihasilkan dapat memenuhi tujuan-tujuan yang sudah dipaparkan. BAB IV KONSEP DAN HASIL PERANCANGAN Berisi konsep secara rinci tentang karya yang telah dihasilkan dari data-data yang telah diperoleh. BAB V PENUTUP Berisi kesimpulan dari data dan pembuatan karya serta saran dari penulis. 9

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Makanan pertama dan utama bagi bayi adalah air susu ibu (ASI). Air susu ibu sangat cocok untuk memenuhi kebutuhan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Makanan pertama dan utama bagi bayi adalah air susu ibu (ASI). Air susu ibu sangat cocok untuk memenuhi kebutuhan BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Makanan pertama dan utama bagi bayi adalah air susu ibu (ASI). Air susu ibu sangat cocok untuk memenuhi kebutuhan bayi (Arisman 2004). Seperti halnya ketika bayi didalam
