BAB III ANALISA KEBUTUHAN DAN PERANCANGAN SISTEM. Hardware yang dibutuhkan untuk membuat aplikasi adalah sebagai berikut :

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III ANALISA KEBUTUHAN DAN PERANCANGAN SISTEM. Hardware yang dibutuhkan untuk membuat aplikasi adalah sebagai berikut :"

Transkripsi

1 BAB III ANALISA KEBUTUHAN DAN PERANCANGAN SISTEM 3.1 Alat dan Bahan untuk Membuat Aplikasi Alat Hardware Hardware yang dibutuhkan untuk membuat aplikasi adalah sebagai berikut : a. Laptop dengan spesifikasi : 1. RAM 4 Gigabyte 2. Prosesor AMD A6-4400M APU with Radeon(tm) HD Ghraphics 2.70 GHz Software Software yang dibutuhkan untuk membuat dan menjalankan aplikasi ini adalah sebagai berikut : 1. Windows 7 64 bit 2. Apache 3. Sublime text 3 4. Eclipse ADT 5. Jdk dan SDK 6. Bahasa pemrograman Java, PHP, HTML, JavaScript dan Mysql 7. Sistem Operasi Android v Google Map

2 3.1.2 Bahan Data yang di butuhkan untuk mengembangkan aplikasi ini adalah data rumah sakit dan data dokter yang di peroleh dari Ikatan Dokter Indonesia. Data berupa deskripsi rumah sakit dan dokter(nama, Foto,informasi lokasi, informasi kontak dan beberapa data pendukng lainnya). 3.2 Alat dan Bahan untuk Menguji Aplikasi Alat 1. Browser Mozilla firefox 2. Telepon pintar android dengan spesifikasi minimal : 1. Sistem Operasi android v RAM 1GB 3. Processor 4core 1.2GHZ Bahan 1. Database MySQL 2. Aplikasi web Cari Dokter 2 3. Format data JSON 4. Aplikasi android Cari Dokter 2

3 3.2 Jalannya Penelitian Alur jalannya penelitian dapat dilihat pada gambar 3.1 : Gambar 3.1. Proses jalannya penelitian 1. Tahap Awal, Mendefinisikan masalah 1. Menentukan judul 2. Mendeskripsikan sistem 2. Tahap Perancangan, Analisa kebutuhan dan merancang sistem 1. Menganalisa kebutuhan software dan hardware 2. Merancang database 3. Merancang proses bisnis dan kebutuhan sistem menggunakan diagram UML 3. Tahap Pengembangan,Pembuatan aplikasi 1. Membuat database 2. Membuat aplikasi Cari Dokter 2 berbasis web untuk halaman dashboard admin. 3. Membuat aplikasi Cari Dokter 2 berbasis android untuk end-user. 4. Mengumpulkan data 5. Memasukkan data.

4 4. Tahap Uji Coba, Pengujian dan menganalisa bug pada sistem 1. Melakukan uji coba terhadap aplikasi Cari Dokter 2 berbasis web dan menganalisa bug. 2. Melakukan uji coba terhadap aplikasi Cari Dokter 2 berbasis android dan menganalisa bug. 5. Tahap Perbaikan, Perbaikan bug pada sistem 1. Memperbaiki bug yang di temukan pada aplikasi Cari Dokter 2 berbasis web. 2. Memperbaiki bug yang di temukan pada aplikasi Cari Dokter 2 berbasis android. 6. Tahap Akhir, Penyelesaian 1. Penyempurnaan aplikasi Cari Dokter 2 berbasis web dan android. 2. Pembuatan dan upload domain dan hosting untuk halaman dashboard admin 3. Upload aplikasi android ke playstore 4. Penyusunan laporan.

5 3.3 Perancangan Sistem Proses Bisnis Proses bisnis yang terdapat dalam sistem ini memiliki dua aktor, yaitu admin dan end-user. Gambaran terkait proses bisnis admin terdapat pada gambar 3.2 : Gambar 3.2. Proses bisnis admin Admin memiliki hak akses untuk menambah, mengubah dan menghapus data dokter dan rumah sakit. Sedangkan end-user memiliki hak akses untuk menampilkan informasi rumah sakit dan informasi praktik dokter. Gambaran terkait proses bisnis end-user terdapat pada gambar 3.2 : Gambar 3.2. Proses bisnis end-user

6 3.3.2 Fungsionalitas Sistem Admin 1. Admin dapat menampilkan data dokter yang berupa nama, foto, spesialisasi, informasi lokasi praktek, informasi kontak. 2. Admin dapat menambahkan data dokter yang berupa nama, foto, spesialisasi, informasi lokasi praktek, informasi kontak. 3. Admin dapat mengubah data dokter yang berupa nama, foto, spesialisasi, informasi lokasi praktek, informasi kontak. 4. Admin dapat menghapus data dokter 5. Admin dapat menampilkan data rumah sakit yang berupa nama, foto, kelas, jenis, informasi lokasi praktek, informasi kontak. 6. Admin dapat menambahkan data rumah sakit yang berupa nama, foto, kelas, jenis, informasi lokasi praktek, informasi kontak. 7. Admin dapat mengubah data rumah sakit yang berupa nama, foto, kelas, jenis, informasi lokasi praktek, informasi kontak. 8. Admin dapat menghapus data rumah sakit yang berupa nama, foto, kelas, jenis, informasi lokasi praktek, informasi kontak End User 1. End user dapat menampilkan data dokter yang berupa nama, foto, spesialisasi, informasi lokasi praktek, informasi kontak. 2. End user dapat menampilkan data rumah sakit yang berupa nama, foto, kelas, jenis, informasi lokasi praktek, informasi kontak. 3. End user dapat menampilkan informasi lokasi rumah sakit ataupun dokter dalam google map.

7 3.3.3 Non Fungsionalitas Sistem Syarat untuk menggunakan aplikasi ini adalah : 1. Harus mengaktifkan paket data pada perangkat android agar aplikasi dapat terkoneksi dengan internet 2. Harus mengaktifkan GPS agar lokasi pada perangkat android sesuai dengan lokasi pengguna Usecase Admin Menggambarkan interaksi admin sebagai aktor terhadap sistem dalam melakukan pengelolaan data dokter dan rumah sakit. Baik menambah, mengubah, dan menghapus data. Usecase admin terdapat pada gambar 3.4 : Gambar 3.4. Usecase admin

8 Keterangan gambar usecase admin terdapat pada tabel 3.1 : Tabel 3.1. Usecase admin Fungsi Login Menampilkan data dokter Menambah data praktek Mangubah data praktek Menghapus data praktek dokter Menambah data dokter Mengubah data dokter Menghapus data dokter Menampilkan data rumah sakit Deskripsi Admin memasukkan username dam password untuk login ke dashboard admin. Admin dapat menampilkan seluruh data dokter. Informasi yang ditampilkan berupa npa, nama, foto, spesialisasi, informasi praktek, informasi kontak. Admin dapat menmbah data tempat praktek dokter. Admin dapat mengubah data tempat praktek dokter dari salah satu data yang di tampilkan pada sistem. Admin dapat menghapus data praktek dokter pada salah satu data yang ditampilkan pada sistem Admin dapat menambahkan data dokter. Admin dapat mengubah data dokter dari salah satu data yang di tampilkan pada sistem Admin dapat menghapus data dokter dari salah satu data yang di tampilkan pada sistem Admin dapat menampilkan seluruh data rumah sakit. Informasi yang ditampilkan berupa npa,

9 nama, foto, spesialisasi, informasi praktek, informasi kontak. Menambah data rumah sakit Mengubah data rumah sakit Menghapus data rumah sakit Admin dapat menambahkan data rumah sakit. Admin dapat mengubah data rumah sakit dari salah satu data yang di tampilkan di sistem Admin dapat menghapus data rumah sakit dari salah satu data yang di tampilkan di sistem Activity Diagram Admin Activity Diagram Login Dashboard Admin Activity diagram login dashboard admin di tunjukkan pada gambar 3.5 :

10 Gambar 3.5. Activity diagram login dashboard admin Pada activity login dashboard admin, sistem akan menampilkan form login. Admin memasukkan username dan password pada form tersebut. Sistem akan melakukan validasi terhadap inputan. Jika username dan password benar, maka akan menampilkan dashboard admin. Sebaliknya jika username dan password salah, maka akan kembali ke form login Activity Diagram Admin, Menampilkan Data Dokter Activity diagram admin menampilkan data dokter di tunjukkan pada gambar 3.6 : Gambar 3.6. Activity diagram admin menampilkan data dokter Admin berhasil login dan sistem menampilkan dahboard admin. Halaman

11 dahboard admin akan menampilkan menu admin. Admin memilih lihat data dokter, maka sistem akan menampilkan data dokter Activity Diagram Admin Menambah Data Dokter Activity diagram admin menambah data dokter di tunjukkan pada gambar 3.7 : Gambar 3.7. Activity diagram admin menambah data dokter

12 Pada halaman dashboard admin sistem menampilkan menu admin. Admin memilih tambah data dokter, maka sistem akan menampilkan form input data dokter. Jika data berhasil di inputkan, sistem akan menampilkan data tersebut Activity Diagram Admin, Mengubah Data Dokter Activity diagram admin mengubah data dokter di tunjukkan pada gambar 3.8 : Gambar 3.8. Activity diagram admin mengubah data dokter Pada halaman dashboard admin sistem menampilkan data dokter.. Admin

13 memilih salah satu data yang akan di ubah. Sistem akan menampilkan form edit untuk mengubah data dokter. Jika data dokter berhasil diubah, sistem akan menampilkan data tersebut Activity Diagram Admin, Menghapus Data Dokter Activity diagram admin menghapus data dokter di tunjukkan pada gambar 3.9 : Gambar 3.9. Activity diagram admin menghapus data dokter

14 Pada halaman dashboard admin, sistem menampilkan data dokter. Admin memilih salah satu data yang akan di hapus. Jika data dokter berhasil diubah, sistem akan menampilkan semua data dokter Activity Diagram Menampilkan Data Praktek Dokter Activity diagram admin menampilkan data praktek dokter di tunjukkan pada gambar 3.10 :

15 Gambar Activity diagram admin menampilkan data praktek dokter Pada halaman dashboard admin, sistem menampilkan data dokter. User memilih data dokter untuk di tampilkan detailnya. Sistem menampilkan detail dokter beserta data tempat praktek.

16 Activity Diagram Menambah Data Praktek Dokter 3.11 : Activity diagram admin menambah data praktek dokter di tunjukkan pada gambar Gambar Activity diagram admin menambah data praktek dokter Pada halaman dahboard admin, sistem menampilkan detail dokter beserta data praktek dokter. User memilih menu tambah data praktek. Sistem akan menampilkan form

17 input data. Data yang di masukkan akan di validasi oleh sistem Activity Diagram, Mengubah Data Praktek Dokter Activity diagram admin menngubah data praktek dokter di tunjukkan pada gambar 3.12 : Gambar Activity diagram mengubah data praktek dokter Pada halaman dashboard admin, sistem menampilkan detail dokter beserta

18 data praktek dokter. Admin memilih salah satu data untuk diubah. Sistem menampilkan form ubah data. Data yang berhasil diubah akan di validasi oleh sistem Activity Diagram Admin, Menghapus Data Praktek Dokter Activity diagram admin menghapus data praktek dokter di tunjukkan pada gambar 3.13 : Gambar Activity diagram admin menghapus data praktek dokter

19 Pada halaman dashboard admin, sistem menampilkan detail dokter beserta data praktek dokter. Admin memilih salah satu data yang akan di hapus. Data yang berhasil dihapus akan di validasi oleh sistem Activity Diagram Admin, Menampilkan Data Rumah Sakit Activity diagram admin menampilkan data rumah sakit di tunjukkan pada gambar 3.14 :

20 Gambar Activity diagram admin menampilkan data dokter Admin berhasil login dan sistem menampilkan dahboard admin. Halaman dahboard admin akan menampilkan menu admin. Admin memilih lihat data rumah sakit, maka sistem akan menamilkan data rumah sakit Activity Diagram Admin, Menambah Data Rumah Sakit

21 Activity diagram admin menambah data rumah sakit di tunjukkan pada gambar 3.15 : Gambar 3.15 activity diagram admin menambah data rumah sakit Pada halaman dashboard admin sistem menampilkan menu admin. Admin memilih tambah data dokter, maka sistem akan menampilkan form input data dokter. Jika data berhasil di inputkan, sistem akan menampilkan data tersebut Activity Diagram Admin, Mengubah Data Rumah Sakit Activity diagram admin menngubah data rumah sakit di tunjukkan pada gambar

22 3.16 : Gambar Activity diagram admin mengubah data rumah sakit Pada halaman dashboard admin sistem menampilakan data rumah sakit. Admin memilih salah satu data yang akan di ubah. Sistem akan menampilkan form edit untuk mengubah data rumah sakit. Jika data rumah sakit berhasil diubah, sistem akan menampilkan data tersebut.

23 Activity Diagram Admin, Menghapus Data Rumah Sakit 3.17 : Activity diagram admin menghapus data rumah sakit di tunjukkan pada gambar Gambar Activity diagram admin menghapus data rumah sakit Pada halaman dashboard admmin, sistem menampilkan data rumah sakit. Admin memilih salah satu data yang akan di hapus. Jika data rumah sakit berhasil

24 dihapus, sistem akan menampilkan semua data dokter Sequence Diagram Admin Sequence Diagram Login Dashboard Admin Sequence diagram login dashboard admin di tunjukkan pada gambar 3.18 : Gambar Sequence diagram login dashboard admin Pada sequence diagram login, admin memasukkan username dan password. Controller Login akan melakukan validasi username dan password dengan menjalankan query yang ada di Model Login Sequence Diagram Admin, Menampilkan Data Dokter 3.19 : Sequence diagram admin menampilkan data dokter di tunjukkan pada gambar Gambar 3.19 sequence diagram admin menampilkan data dokter Pada sequence diagram admin lihat data dokter, View Dokter menampilkan

25 data dokter dari Controller Dokter. Model M_Dokter menjalankan query select untuk menampilkan data Sequence Diagram Admin, Menambah Data Dokter 3.20 : Sequence diagram admin menambah data dokter di tunjukkan pada gambar Gambar Sequence diagram admin tambah data dokter Pada sequence diagram admin tambah data dotker, view menampilkan form input data. Admin memasukkan data dan akan akan di validasi oleh Controller Dokter. Model M_Dokter akan menjalankan query insert. Data yang berhasil di masukkan di dalam form akan di tampilkan dalam function index Sequence Diagram Admin, Mengubah Data Dokter Sequence diagram admin mengubah data dokter di tunjukkan pada gambar 3.21 : Gambar Sequence diagram admin mengubah data dokter Pada sequence diagram admin mengubah data dokter, view menampilkan

26 form edit. Admin mengubah data dokter di dalam form dan akan di validasi oleh Controller Dokter. Model M_Dokter akan menjalankan query update. Data yang berhasil di ubah akan ditampilkan di dalam function index Sequence Diagram Admin, Menghapus Data Dokter 3.22 : Sequence diagram admin menghapus data dokter di tunjukkan pada gambar Gambar Sequence diagram admin menghapus data dokter Pada sequence diagram admin hapus data dokter, view menampilkan data dokter. Admin memilih data untuk di hapus. Controller Dokter akan melakukan validasi terhadap data yang di hapus. Model M_Dokter akan menjalankan query delete Sequence Diagram Admin, Menampilkan Data Praktek Dokter Sequence diagram admin menampilkan data praktek dokter di tunjukkan pada gambar 3.23 :

27 Gambar Sequence diagram admin menampilkan data praktek dokter Pada sequence diagram admin lihat data praktek, View Praktek menampilkan data dokter dari Controller Praktek. Model M_Praktek menjalankan query select untuk menampilkan data Sequence Diagram Admin, Menambah Data Praktek Dokter Sequence diagram admin mennambah data praktek dokter di tunjukkan pada gambar 3.24 : Gambar Sequence diagram admin menambah data praktek dokter Pada sequence diagram admin tambah data praktek, view menampilkan form input data. Admin memasukkan data dan akan akan di validasi oleh Controller Praktek. Model M_Praktel akan menjalankan query insert. Data yang berhasil di masukkan di dalam form akan di tampilkan dalam function index Sequence Diagram Admin, Mengubah Data Praktek Dokter Sequence diagram admin mengubah data praktek dokter di tunjukkan pada gambar 3.25 :

28 Gambar 3.25 sequence diagram admin mengubah data praktek dokter Pada sequence diagram admin mengubah data praktek, view menampilkan form edit. Admin mengubah data dokter di dalam form dan akan di validasi oleh Controller Praktek. Model M_Praktek akan menjalankan query update. Data yang berhasil di ubah akan ditampilkan di dalam function index Sequence Diagram Admin, Menghapus Data Praktek Dokter Sequence diagram admin menghapus data praktek dokter di tunjukkan pada gambar 3.26 : Gambar Sequence diagram admin menghapus data praktek dokter Pada sequence diagram admin hapus data praktek view menampilkan data praktek. Admin memilih data untuk di hapus. Controller Praktek akan melakukan validasi terhadap data yang di hapus. Model M_Praktek akan menjalankan query delete Sequence Diagram Admin, Menampilkan Data Rumah Sakit Sequence diagram admin menampilkan data rumah sakit di tunjukkan pada

29 gambar 3.27 : Gambar 3.27 sequence diagram admin menampiilkan data rumah sakit Pada sequence diagram admin lihat data rumah sakit, View rumah sakit menampilkan data rumah sakit dari Controller RS. Model M_RS menjalankan query select untuk menampilkan data Sequence Diagram Admin, Menambah Data Rumah Sakit gambar 3.28 : Sequence diagram admin mennambah data rumah sakit di tunjukkan pada Gambar Sequence diagram admin menambah data rumah sakit Pada sequence diagram admin tambah data rumah sakit, view menampilkan form input data. Admin memasukkan data dan akan akan di validasi oleh Controller RS. Model M_Praktel akan menjalankan query insert. Data yang berhasil di masukkan di dalam form akan di tampilkan dalam function index.

30 Sequence Diagram Admin, Mengubah Data Rumah Sakit 3.29 : Sequence diagram admin mengubah data rumah sakit di tunjukkan pada gambar Gambar Sequence diagram admin mengubah data rumah sakit Pada sequence diagram admin mengubah data rumah sakit, view menampilkan form edit. Admin mengubah data rumah sakit di dalam form dan akan di validasi oleh Controller RS. Model M_RS akan menjalankan query update. Data yang berhasil di ubah akan ditampilkan di dalam function index Sequence Diagram Admin, Menghapus Data Rumah Sakit 3.30 : Sequence diagram admin menghapus data rumah sakit di tunjukkan pada gambar Gambar 3.30 sequence diagram admin menghapus data rumah sakit Pada sequence diagram admin hapus data rumah sakit, view menampilkan data rumah sakit. Admin memilih data untuk di hapus. Controller RS akan melakukan validasi terhadap data yang di hapus. Model M_RS akan menjalankan query delete.

31 3.3.7 Usecase End-User Usecase diagram end-user di tunjukkan pada gambar 3.31 : Gambar Usecase end-user Keterangan usecase end-user terdapat pada tabel 3.2 : Tabel 3.2. Usecase end-user : Melihat data praktek dokter User dapat melihat data praktek dokter berdasarkan spesialisasi dokter. Data di sortir berdasarkan jarak terdekat. Data yang ditampilkan berupa nama dokter, alamat, informasi kontak, tempat praktek dan lokasi praktek dalam google map Melihat data rumah sakit User dapat melihat data rumah sakit yang di sortir berdasarkan jarak terdekat dengan lokasi user. Data yang ditampilkan berupa nama, informasi kontak dan lokasi

32 3.3.8 Activity Diagram End-User Activity Diagram End-User, Lihat Praktek Dokter Activity diagram end-user lihat praktek dokter di tunjukkan pada gambar 3.32 : Gambar Activity diagram end-user lihat praktek dokter User membuka aplikasi melalui perangkat android. Aplikasi akan menampilkan menu utama. User memilih lihat dokter praktek dan akan keluar daftar spesialisasi dokter. User memilih data spesialisasi dokter, aplikasi akan memunculkan daftar dokter praktek sesuai spesialisasi yang di pilih. Data yang di tampilkan berupa nama, alamat dan jarak. Data praktek dokter di urutkan berdasarkan jarak terdekat dengan lokasi user. Untuk melihat deskripsi dan lokasi, user memilih salah satu data yang ada Activity Diagram End-User, Lihat Rumah Sakit Activity diagram end-user lihat rumah sakit di tunjukkan pada gambar 3.33 :

33 Gambar Activity diagram end-user lihat rumah sakit User membuka aplikasi melalui perangkat android. Aplikasi akan menampilkan menu utama. User memilih lihat rumah sakit dan akan keluar daftar rumah sakit. Data yang di tampilkan berupa nama, alamat dan jarak. Data praktek rumah sakit di urutkan berdasarkan jarak terdekat dengan lokasi user. Untuk melihat deskripsi dan lokasi, user memilih salah satu data yang ada ERD ERD menggambarkan hubungan antar tabel dalam database cari dokter 2. ERD cari dokter 2 di tunjukkan pada gambar 3.34 :

34 Gambar ERD cari dokter 2 Entitas yang diperlukan untuk membangun aplikasi Cari Dokter 2 adalah sebagai berikut : 1. Tbl_dokter, memiliki atribut id_dokter,nama_dokter, alamat, jk, , telp,foto,gelar 2. Tbl_dokter_spesialisasi, memiliki atribut gelar dan kepanjangan 3. Tbl_dokter_praktek, memiliki atribut id_praktek, nama_praktek, alamat, hari_awal, hari_akhir, jam_buka, jam_tutup, la, lo, foto 4. Tbl_rs, memiliki atribut kode_rs, nama_rs, alamat, kota, kode_pos, telp, , web, fax, telp_humas, foto, lat, lon.

35 Adapun relasi antar tabel adalah sebagai berikut : 1. Tbl_dokter dengan tbl_spesialisasi. Memiliki relasi one to mani. Menggambarkan relasi antara dokter dengan spesialisasi atau bidang keahliannya. 2. Tbl_dokter dengan tbl_dokter_praktek. Memiliki relasi one to many. Menggambarkan relasi antara dokter dengan tempat praktek doker. 3. Tbl_dokter dengan tbl_rs. Memiliki relasi many to many. Menggambarkan relasi antara dokter dengan rumah sakit tempat dokter bekerja Kelas Diagram Kelas diagram menggambarkan kelas-kelas dalam membangun aplikasi web cari dokter 2 dan hubungannya antara kelas model dengan kelas controller, serta operasi dan atribut di dalam kelas tersebut. Kelas diagram aplikasi web cari dokter 2 di tunjukkan pada gambar 3.35 :

36 Gambar Kelas diagram admin cari dokter 2

37 Desain Antarmuka Desain Antarmuka Aplikasi Web Cari Dokter 2 Didalam antarmuka aplikasi Cari Dokter 2 berbasis web, terdapat dua antarmuka utama yang akan ditampilkan pada browser. Yaitu halaman login dan halaman dahboard admin. Desain antarmuka halaman login aplikasi web Cari Dokter 2 di tunjukkan pada gambar : Gambar Halaman login Merupakan antarmuka dalam bentuk form yang digunakan oleh admin untuk login ke dalam dahboard admin. Menampilkan text input username dan password serta tombol login dan reset : Sedangkan antarmuka halaman dashboard admin di tunjukkan pada gambar

38 Gambar Halaman dashboard admin Ketika admin berhasil login, maka sistem akan menampilkan dahboard admin. Dashboard admin merupakan halaman yang akan digunakan oleh admin dalam melakukan manajemen data dokter dan rumah sakit. Halaman dahboard admin terdiri dari navbar yang berada di bagian atas. Sidebar di samping kiri yang berfungsi menampilkan menu untuk melakukan manajemen data dan konten berada di tengah yang berfungsi menampilkan data dan antarmuka form tambah dan ubah.

39 Desain Antarmuka Aplikasi Android Cari Dokter 2 Antarmuka aplikasi android Cari Dokter 2 adalah antarmuka yang akan ditampilkan pada layar android. Antarmuka ini yang menjadi perantara user dan aplikasi untuk menampilkan data dokter praktek dan rumah sakit. Ketika pertama kali user membuka aplikasi android Cari Dokter 2, aplikasi akan menampilkan splashscreen. Desain antarmuka splashscreen aplikasi di tunjukkan seperti pada gambar 3.38 : Gambar 3.38 splashscreen apliksi Splashscreen menampilkan logo aplikasi di bagian atas layar dan teks selamat datang di bagian bawah layar. Setelah splashscreen berjalan dalam beberapa detik,

40 splashscreen akan berhenti dan aplikasi akan menampilkan menu utama. Desain antarmuka menu utama di tunjukkan pada gambar 3.39 : Gambar Menu utama aplikasi. Menu utama berisi menu untuk menampilkan data dokter praktek maupun data rumah sakit. Antarmuka menu utama memuat logo aplikasi sebagai header dan tombol menu di bagian bawah logo. Berikutnya ada antarmuka untuk menampilkan daftar praktek dokter atau rumah sakit. Daftar data tersebut dalam bentuk listview. Desain antarmuka listview di tunjukkan pada gambar 3.40 :

41 Gambar Listview data Selain menampilkan daftar data praktek dokter atau rumah sakit, juga terdapat header yang menampilkan tombol kembali dan judul halaman serta footer yang menampilkan copyright aplikasi. Ketika end-user men-tap salah satu data yang di tampilkan pada listview, maka aplikasi akan menampilkan Detailview. Detailview merupakan deskripsi dari data praktek dokter atau rumah sakit. Desain antarmuka detailview di tunjukkan pada gambar 3.41 :

42 Gambar Detailview data Data yang ditampilkan pada detailview berupa nama, foto, dan deskripsi data pendukung lainnya seperti kontak, alamat dll. Sama seperti listview, di dalam detailview juga terdapat header dan footer. Pada data alamat dalam yang ditampilkan dalam detailview, terdapat tombol location. End-user dapat menekan tombol ini untuk mencari lokasi praktek dokter atau rumah sakit dalam mapview. Desain antarmuka mapview di tunjukkan pada gambar 3.42 :

43 Gambar Mapview data. Selain menampilkan lokasi mapview juga menampilkan direksi lokasi pengguna dengan lokasi praktek dokter atau rumah sakit.

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 28 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 3.1 Alat dan Bahan 3.1.1 Alat Alat yang dibutuhkan untuk membangun Aplikasi Berbagi Cerita Wisata Surakata Berbasis Android yaitu meliputi hardware dan software
