PENGARUH LATIHAN PLYOMETRIC TERHADAP HASIL LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK SISWA EKSTRAKURIKULER

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH LATIHAN PLYOMETRIC TERHADAP HASIL LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK SISWA EKSTRAKURIKULER"

Transkripsi

1 PENGARUH LATIHAN PLYOMETRIC TERHADAP HASIL LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK SISWA EKSTRAKURIKULER Evi Fitrianti, Eka Supriatna, Edi Purnomo Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi FKIP Untan Evi Fitriani_@yahoo.co.id Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh latihan plyometric terhadap hasil lompat jauh gaya jongkok. Permasalahan dalam penelitian ini adalah Apakah ada pengaruh latihan plyometric terhadap hasil lompat jauh gaya jongkok pada siswa putra kelas VIII?. Metode penelitian ini adalah metode eksperimen. Bentuk penelitian yang digunakan adalah menggunakan preexperimental designs (nondesigns). Populasi dalam penelitian ini adalah kelas VIII SMP Negeri 3 Teriak Kabupaten Bengkayang. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan sampling jenuh. Sampel dalam penelitian ini adalah 24 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan tes,yaitu tes awal, treatment, dan tes akhir yaitu lompat jauh gaya jongkok. Hasil dari penelitian ini menunjukkan nilai rata-rata pre-test 67,78 dan post-test 87,75 atau mengalami peningkatan sebesar 19,97 Nilai t hitung (22,005) > t tabel (2,069). Kesimpulan dalam penelitian ini adalah adanya pengaruh latihan plyometric terhadap hasil lompat jauh gaya jongkok. Kata Kunci: Latihan Plyometric, Hasil Lompat Jauh Gaya Jongkok Abstract: This research aims to determine the effect of plyometric training on the results of the long jump squat style. The problem in this study is Is there any effect of plyometric exercises to result in the long jump squat force students of class VIII's son?. This research method is experimental method. The shape of the research is to use a pre-experimental designs (nondesigns). The population in this study is the class of SMP Negeri 3 Teriak Bengkayang regency. Sampling in this study using saturation sampling. The sample in this study was 24 students. The technique uses test data collection, namely the initial tests, treatment, and final test is the long jump squat style. The results of this study demonstrate the value of the average pre-test and post-test or an increase of value of t (22.005)> t table (2.069). The conclusion of this study is the effect of exercise on the results of the long jump plyometric squat style. Keywords: Plyometric Exercises Results Long Jump Squat

2 P endidikan kurang lengkap tanpa adanya pendidikan jasmani, karena sebagai aktivitas jasmani yang sebagian besar manusia bisa mengenal lebih jauh dirinya sendiri secara alami dengan perkembangan zaman. Aip Syarifuddin dan Muhadi (1992/1993: 4) menyatakan, Pendidikan Jasmani adalah suatu proses melalui aktivitas jasmani, yang dirancang dan disusun secara sistematik. Olahraga adalah bagian yang integral dari pendidikan keseluruhan peserta didik, yang berarti kegiatan olahraga yang dirancang dan dilaksanakan di lembaga pendidikan harus berimplikasikan pendidikan. Olahraga dapat digunakan untuk mengajarkan nilainilai, mengembangkan kepribadian dan perilaku yang baik, menguasai keterampilan, memelihara dan meningkatkan kesegaran jasmani. Oleh karena itu, olahraga sudah dikenal dikalangan masyarakat banyak, sehingga anak-anak harus diajarkan untuk berolahraga dimulai dari usia dini. Cabang olahraga atletik ini mencakup berbagai macam cabang seperti: cabang lari, cabang jalan, cabang lompat, dan cabang lempar. Di dalam pendidikan jasmani banyak sekali aktivitas jasmani yang bertujuan untuk meningkatkan pertumbuhan dan perkembangan siswa. Dengan adanya sebuah latihan, maka apa yang diinginkan dapat tercapai bila dilaksanakan dengan baik. Tite Juliantine, Yunyun Yudiana, dan Herman Subarja (2007: 2.4) menyatakan, Latihan adalah suatu proses yang sistematis dari program aktivitas gerak jasmani yang dilakukan dalam waktu relatif lama dan berulang-ulang, ditingkatkan secara progresif (bertahap) dan individual yang mengarah kepada ciri-ciri fungsi fisiologis dan psikologis manusia untuk mencapai sasaran yang telah ditentukan. Untuk jenis latihan yang akan dilakukan adalah Latihan plyometric, karena latihan tersebut cocok untuk diterapkan. Oleh karena itu, bentuk latihan plyometric dikelompokkan menjadi dua, yaitu: latihan dengan intensitas rendah (low Impact) dan latihan dengan intensitas tinggi (High Impact). Untuk latihan dengan intensitas rendah yang diterapkan dalam penelitian adalah loncat-loncat dan lompat-lompat dengan menggunakan cone atau kardus (kotak), sedangkan latihan dengan intensitas tinggi yang akan diterapkan adalah lompat jauh tanpa awalan. Yang dimaksud dengan Plyometric adalah suatu metode untuk mengembangkan explosive power, yang merupakan komponen penting dalam pencapaian prestasi sebagian besar atlet. Radeliffe and Farentinos (1985:1) dalam skripsi Abdul Mahfudin Alim ( blogspot.com. 2010/04/plyometric.html) diakses Selasa, 17 Juli 2012 pukul SMP Negeri 3 Teriak merupakan salah satu sekolah yang ada di kecamatan Teriak, dimana letak sekolahnya cukup strategis dan tidak jauh dari tempat tinggal sehingga bisa memudahkan dalam pelaksanaan penelitian. Alasan memilih kelas VIII adalah karena di dalam kurikulum sekolah tersebut ada pelajaran lompat jauh. Keuntungan dari latihan plyometric ini adalah untuk menigkatkan kekuatan otot dan melatih lompatan agar lebih jauh dari yang sebelumnya.

3 Berdasarkan informasi yang diperoleh dari guru mata pelajaran penjas dan motivasi langsung pada saat proses pembelajaran berlangsung, siswa mengalami kelemahan dalam proses lompat jauh maupun pada saat awalan, tolakan, melayang, mendarat tidak terjadi keseimbangan sehingga mengakibatkan lompatannya tidak jauh. Oleh karena itu, guru harus mengetahui apa saja yang bisa menigkatkan kekuatan otot dan mempunyai inisiatif untuk membimbing anak didik dalam menjalankan latihan yang bisa menigkatkan lompatan sejauh mungkin yaitu dengan menggunakan latihan plyometric. Berdasarkan observasi dilapangan, siswa sangat antusias untuk mengikuti/melakukan lompat jauh khususnya gaya jongkok, dan siswa tersebut mengatakan bahwa materi ini tidak sulit dari pelajaran yang lainnya. Oleh karena itu, peneliti tertarik untuk mengambil judul, yaitu Pengaruh latihan plyometric terhadap hasil lompat jauh gaya jongkok siswa ekstrakurikuler SMP Negeri 3 Teriak Kabupaten Bengkayang. Berdasarkan latar belakang yang telah dikemukakan diatas Adapun yang menjadi masalah dalam penelitian ini adalah: Apakah terdapat pengaruh latihan plyometric terhadap hasil lompat jauh gaya jongkok siswa ekstrakurikuler. METODE Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Eksperimen. Sugiyono (2011: 107) menyatakan, penelitian eksperimen dapat diartikan sebagai metode penelitian yang digunakan untuk mencari pengaruh perlakuan tertentu terhadap yang lain dalam kondisi yang terkendalikan. Bentuk penelitiannya yaitu menggunakan pre-experimental designs (nondesigns). Sugiyono (2011: 109) menyatakan, Preexperimental designs belum merupakan eksperimen sungguh-sungguh, karena masih terdapat variabel luar yang ikut berpengaruh terhadap terbentuknya variabel dependen. Jadi hasil eksperimen yang merupakan variabel dependen itu bukan semata-mata dipengaruhi oleh variabel independen. Hal ini dapat terjadi, karena tidak adanya variabel control. Dari bentuk penelitian pre-experimental designs peneliti menggunakan model One-Group Pretest-Posttest Design. Adapun desain dari penelitian ini dapat digambarkan sebagai berikut: Pola = 0 1 X 0 2 Keterangan: 0 1 : Pre-test (hasil observasi sebelum treatment) 0 2 : Post-test (hasil observasi sesudah treatment) X : Treatment (perlakuan) Sugiyono (2011: 111) Di dalam desain ini observasi dilakukan sebanyak 2 kali yaitu sebelum eksperimen dan sesudah eksperimen. Observasi yang dilakukan sebelum eksperimen 0 1 disebut pre-test sedangkan sesudah eksperimen 0 2 disebut post-test. Perbedaan antara 0 1 dan 0 2 yakni diasumsikan merupakan efek dari treatment atau eksperimen.

4 Populasi adalah suatu keseluruhan dari objek atau subjek yang akan dijadikan data. Pendapat di atas diperkuat oleh Sugiyono (2011: 117) menyatakan, Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas: objek/subjek yang mempunyai kuallitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya. Selanjutnya menurut Suharsimi Arikunto (2002: 108) menyatakan, Populasi adalah keseluruhan subjek penelitian. Kesimpulannya Populasi adalah keseluruhan objek atau subjek penelitian yang nantinya akan dijadikan sumber data. Jadi yang menjadi populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII SMP Negeri 3 Teriak yang berjumlah 24 siswa. Sampel adalah sebagian dari jumlah populasi yang dijadikan sebagai sampel. Pendapat di atas diperkuat oleh Margono (2005: 121) menyatakan, Sampel adalah sebagai bagian dari populasi, sebagai contoh (monster) yang diambil dengan menggunakan cara-cara tertentu. Sedangkan menurut Suharsimi Arikunto (2006: 131) menyatakan, Sampel adalah sebagian atau wakil populasi yang diteliti. Selanjutnya menurut Juliansyah Noor (2011: 148) menyatakan, Sampel adalah sejumlah anggota yang dipilih dari populasi. Kesimpulannya bahwa yang dimaksud dari sampel adalah sebagian atau wakil dari populasi yang akan diteliti dan diambil dengan menggunakan cara-cara tertentu. Sedangkan menurut Sugiyono (2011: 124) bahwa, sampling jenuh adalah teknik penentuan sampel apabila semua anggota populasi digunakan sebagai sampel. Hal ini sering dilakukan apabila jumlah populasi relatif kecil atau kurang dari 30 siswa. 1. Teknik Pengumpulan Data Teknik pengumpulan data adalah cara untuk mengumpulkan data yang dibutuhkan dalam menjawab rumusan masalah penelitian. Dalam penelitian ini teknik pengumpulan data dilakukan dengan tes dan pengukuran. Pendapat di atas diperkuat oleh Ismaryati (2006: 1) bahwa, Tes adalah instrument atau alat yang digunakan untuk memperoleh informasi tentang individu atau objek. Dalam pelaksanaan tes dilakukan sebanyak dua kali yaitu sebelum eksperimen (pre-test) dan sesudah eksperimen (post-test). Adapun tujuan dari pre-test dan post-test adalah untuk mengukur kemampuan siswa putra kelas VIII SMP Negeri 3 Teriak tahun 2012 dalam melakukan lompat jauh gaya jongkok sebelum dan sesudah diberi perlakuan. Donald Ary, Luchy Cheser Jacobs, dan Asghar Razavieh (2011: 142) menyatakan bahwa, Pengukuran adalah proses penterjemahan hasil-hasil pengamatan angka-angka. 2. Alat Pengumpulan Data (Instrument) Sugiyono (2011: 148) menyatakan, instrument penelitian adalah suatu alat yang digunakan mengukur fenomena alam maupun sosial yang diamati. Instrument penelitian adalah alat untuk mengukur hasil lompat jauh dengan menggunakan tes. Oleh karena itu, tes yang diukur menggunakan meteran untuk menentukan kemampuan tes awal dan tes akhir. Hasil tes diperhitungkan menggunakan skor yang ditentukan berdasarkan standar prestasi yang disaran

5 3. Prosedur Penelitian Langkah-langkah pengumpulan data dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: a. Tahap Persiapan Penelitian 1) Untuk mendapatkan populasi, peneliti mengajukan permohonan pra-riset ke Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan untuk melakukan penelitian di SMP Negeri 3 Teriak. Setelah mendapatkan izin dari pihak sekolah tersebut maka selanjutnya penulis mengurus surat izin penelitian ke Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan yang nantinya digunakan sebagai rekomendasi dari pihak Fakultas ke pihak SMP Negeri 3 Teriak. 2) Langkah berikutnya adalah menghubungi pihak sekolah SMP Negeri 3 Teriak mengenai jumlah siswa yang menjadi sampel. b. Tahap Pelaksanaan Penelitian Tahap pelaksanaan di lapangan dimulai dengan menggunakan pre test untuk mengumpulkan data awal melalui tes gaya jongkok lompat jauh, memberikan treatment yaitu melakukan latihan plyometric sebanyak 12 kali pertemuan selama 1 bulan 3 kali/minggu. Sigit Nugroho (2009:14). Bisa dilihat pada lampiran 14, setelah itu melakukan post test untuk mengumpulkan data akhir yang juga melalui tes lompat jauh gaya jongkok. c. Tahap Akhir Mengolah data yang diperoleh dengan uji statistik yang sesuai untuk menjawab hipotesis dan permasalahan penelitian. Mendeskripsikan dan menganalisis hasil pengolahan data serta menyimpulkan sebagai jawaban dari masalah dalam penelitian yang dilaksanakan. Tabel 1 Standar Prestasi Yang Disarankan Putra Umur Memuaskan Baik Sangat Baik ,1 3,6 4, ,6 4,2 4, ,2 4,7 5, ,6 5,0 5,7 1. Uji Prasyarat Analisis a. Uji Normalitas Riduwan (2010: 179) uji normalitas data dapat dilakukan dengan berbagai cara, yaitu (a) uji kertas peluang normal, (b) uji liliefors, dan (c) uji chikuadrat. Pengujian normalitas lebih cepat dapat dikerjakan dengan komputer Dari uraian di atas maka, penelitian ini menggunakan komputerisasi, normal atau tidak normalnya distribusi data suatu kelompok dapat dilihat dari nilai sig (pada kolom kolmogorov- smirnov).

6 b. Uji Homogenitas Riduwan (2010: ) uji homogenitas dalam penelitian ini adalah uji homogenitas data dengan menggunakan metode Bartlet dan varians terbesar dibanding varians terkecil menggunakan table F. Rumus : F hitung = Keterangan : (n-1) = Untuk varians terbesar (n-1) = Untuk varians terkecil Dengan kriteria pengujian sebagai berikut: Taraf signifikan (α) = 0,05, maka dicari pada table F, dengan kriteria pengujian sebagai berikut : Jika F hitung F tabel, berarti tidak Homogen dan Jika F hitung F tabel, berarti Homogen. 2. Analisis Data Rumus t-tes menurut (Suharsimi Arikunto, 2006: ), untuk menganalisis hasil eksperimen yang menggunakan pre-test dan post-test one group design. Dalam penelitian ini digunakan analisis uji t untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan yang signifikan antara hasil pre-test dan post-test yang telah dilakukan untuk kemampuan melakukan lompat jauh gaya jongkok sesudah dan sebelum perlakuan. maka rumusnya adalah: = ( ) Keterangan: Md : mean dari perbedaan pre test dengan post test (post test-pre test) Xd : deviasi masing-masing subyek (d-md) x 2 d : jumlah kuadrat deviasi N : subyek pada sampel d.b. : ditentukan dengan N-1 HASIL DAN PEMBAHASAN Hasil Penelitian Deskripsi hasil penelitian adalah analisis data yang menggambarkan suatu data akurat yang didapat dari hasil tes di lapangan. Tujuan dalam menganalisis data untuk membuat gambaran data secara sistematis dan berhubungan antara harapan dan kenyataan atau fakta-fakta di lapangan yang selama ini menjadi masalah di lapangan. Dimana kenyataan di atas terdapat pada tabel di bawah ini:

7 Tabel 2 Data Deskripsi Hasil Lompat Jauh Gaya Jongkok Siswa Ekstrakurikuler SMP Negeri 3 Teriak Deskripsi Mean Hasil (Meter) Simpangan Standar Tes awal (Pretest) 67,78 68,34 5,88 Tes akhir (Posttest) 87,75 88,69 6,14 a. Hasil Analisis dari pre-test Berdasarkan hasil pre-test diketahui hasil lompat jauh sebelum diberikan treatment (perlakuan) mengunakan latihan plyometric, dengan nilai tertinggi yang diperoleh adalah 87,38, dan nilai yang terendah diperoleh adalah 60. Ratarata hasil keseluruhan responden adalah 67,78, dengan nilai tengah dari 24 responden adalah nilai 66,55, nilai yang sering muncul adalah nilai 66,67 sebanyak 2 responden dan nilai 69,05 sebanyak 2 responden, diketahui simpangan standar setelah dianalisis adalah 5, dibulatkan 5,88. Dari hasil pre-test di atas dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 3 Persentase hasil pre-test lompat jauh Kelas Frekuensi Persentase Interval ,17% % ,33% ,33% ,167 Jumlah % Berdasarkan hasil persentase di atas dengan kelas interval 5, didapat bahwa yang mendapatkan nilai 60,64 adalah 7 responden dengan titik tengah nilai 59,5 persentasenya 29,167%, yang mendapat nilai 65,69 adalah 12 responden dengan nilai 64,5 persentasenya 50%, yang mendapat nilai 70,74 adalah 2 responden dengan titik tengah 69,5 persentasenya 8,333%, yang mendapatkan nilai 75,79 adalah 2 responden dengan titik tengah 74,5 persentasenya 8,333%, dan yang mendapatkan nilai 80,83 adalah 1 responden persentasenya 4,167%. b. Hasil Analisis dari post-test Berdasarkan hasil post-test diketahui hasil lompat jauh setelah diberikan treatmen (perlakuan) menggunakan latihan plyometric, dengan nilai tertinggi yang diperoleh adalah 98,80, dan nilai yang terendah diperoleh adalah 79,76. Rata-rata hasil keseluruhan responden adalah 87,75, dengan nilai tengah dari 24 responden adalah nilai 86,66 dan 87,62 =,, = 87,14, nilai yang sering muncul adalah nilai 80,95 sebanyak 3 responden dan nilai 83,33 sebanyak 3

8 responden, diketahui simpangan standar setelah dianalisis adalah 6, dibulatkan 6,14. Dari hasil post-test di atas dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 4 Persentase hasil post-test lompat jauh Kelas Frekuensi Persentase Interval ,67 % % ,5 % ,5 % ,5 % ,33 % ,5 % Jumlah % Berdasarkan hasil persentase pada tabel Post-Test di atas dengan kelas interval 3,didapat bahwa yang mendapatkan nilai 79,81 adalah 4 responden dengan titik tengah nilai 78,5 persentasenya 16,667%, yang mendapatkan nilai 82,84 adalah 6 responden dengan titik tengah 81,5 persentasenya 25%, yang mendapatkan nilai 85,87 adalah 3 responden dengan titik tengah 84,5 persentasenya 12,5%, yang mendapatkan nilai adalah 3 responden dengan titik tengah 87,5 persentasenya 12,5%, yang mendapatkan nilai 91,93 adalah 3 responden dengan titik tengah 90,5 persentasenya 12,5%, yang mendapatkan nilai 94,96 adalah 2 responden dengan titik tengah 93,5 persentasenya 8,333%, dan yang mendapatkan nilai 97,99 adalah 3 responden dengan titik tengah 96,5 persentasenya 12,55 1. Uji Prasayarat Analisis Sebelum hipotesis diuji terlebih dahulu uji prasyarat analisis. Dalam uji prasyarat analisis ini menggunakan Uji Normalitas yang menggunakan program SPSS Versi 19 dan Uji Homogenitas dengan menggunakan manual yang sudah terdapat dilampiran uji homogenitas. Adapun hasil Uji Normalitas dan Uji Homogenitas sebagai berikut: a. Uji Nomalitas Uji Normalitas digunakan untuk mengetahui apakah sampel berdistribusi normal atau tidak. Pengujian normalitas menggunakan kolmogorov- smirnov dengan menggunakan taraf signifikan 0,05. Data dapat dikatakan normal jika data yang disajikan berdistribusi normal jika signifikansinya lebih besar dari 5% atau 0,05. Jika data yang disajikan kurang dari 5% atau 0,05 maka data tersebut tidak normal. Adapun hasil perhitungan dapat dilihat pada tabel sebagi berikut:

9 Tabel 5 Uji Normalitas No Test Variabel Signifikansi Keterangan 1 Pre-Test Lompat Jauh.031 Normal 2 Pos-Test Lompat Jauh.060 Normal b. Uji Homogenitas Uji Homogenitas adalah untuk mengetahui apakah varians- varians dalam sampel homogen atau tidak dengan membandingkan kedua varians. Adapun hasil perbandingan kedua varians dapat dilihat pada tabel di bawah ini: Tabel 6 Uji Homogenitas N Test Variabel F F Keterangan 24 Pre-Test Lompat Jauh 1, ,52 Homogen 24 Post-Test Lompat Jauh Jika F > F maka varian tidak homogen, apabila F < F maka varians homogen, berdasarkan tabel di atas didapat F = 1, dan F = 2,52 ternyata varians-varians dalam sampel homogen, kesimpulannya analisis dapat dilanjutkan. c. Uji Pengaruh (Menggunakan Uji T-tes) Uji pengaruh adalah uji perbedaan data yang didapat dari data hasil Pre- Test dan data hasil Post-Test terhadap kelompok eksperimen. Uji pengaruh bertujuan untuk mengetahui perbedaan yang signifikan antara data hasil Pre- Test dengan Post-Test setelah diberi Treatmen (perlakuan), Uji T juga untuk mengetahui apakah ada pengaruh antara data hasil Pre-Test dengan data hasil Post-Test terhadap kelompok eksperimen. Adapun hasil statistik untuk uji t dapat dirangkum pada tabel berikut: Tabel 7 Uji pengaruh Pre-Test dan Post-Test Data N Rata-rata Keterangan Pre-Test 24 67,78 Berbeda Post-Test 24 87, Signifikan Berdasarkan hasil uji t pada tabel di atas didapat T = 22,005 dan = 2,069 dengan taraf signifikan 0,05. Hasil analisis data yang terdapat pada tabel di atas bertujuan untuk membandingkan antara dengan T. Ternyata T yang terdapat pada tabel di atas > lebih besar T,

10 maka dalam penelitian ini terdapat pengaruh yang signifikan. Dapat disimpulkan bahwa Latihan Plyometric Terhadap Hasil Lompat Jauh Gaya Jongkok Pada Siswa Ekstrakurikuler SMP Negeri 3 Teriak. Pembahasan Lompat jauh adalah salah satu cabang olahraga atletik yang dimasukkan ke dalam kurikulum pendidikan jasmani di sekolah-sekolah baik ditingkat SD, SMP maupun SMA khususnya SMP Negeri 3 Teriak di Kabupaten Bengkayang yang menjadi objek dalam penelitian penulis. Lompat jauh merupakan salah satu nomor lompat dari cabang olahraga atletik. Lompat jauh menurut Aip Syarifuddin (1992:90). Dimana pendidikan jasmani yang diajarkan di sekolah untuk meningkatkan kebugaran siswa sehingga dapat mengikuti pembelajaran di sekolah dengan baik. Selain itu juga pendidikan jasmani juga diajarkan tentang teknik-teknik dasar terutama lompat jauh yang menjadi permasalahan dalam pembelajaran dan hasil lompatannya menjadi kurang maksimal. Oleh sebab itu, penulis mengangkat judul ini yaitu pengaruh latihan plyometric terhadap hasil lompat jauh gaya jongkok pada siswa putra SMP Negeri 3 Teriak. Latihan plyometric adalah cara untuk mengatasi permasalahan dalam pembelajaran pendidikan jasmani khususnya cabang olahraga atletik nomor lompat jauh. Dimana latihan ini bertujuan untuk membantu melatih otot yang menjadi kekuatan dalam melakukan lompatan, sehingga otot akan menjadi lentur dan kuat. Latihan plyometric adalah latihan-latihan atau pengulangan yang bertujuan menghubungkan gerakan kecepatan dan kekuatan untuk menghasilkan gerakangerakan eksplosif. Istilah ini sering digunakan dalam menghubungkan gerakan lompat yang berulang-ulang atau latihan reflek regang untuk menghasilkan reaksi yang eksplosif, Johansyah Lubis 2012 ( Mengenal-Latihan-Pliometrik) diakses Selasa, 20 Agustus 2012 pukul Setelah dilakukan pengamatan terhadap latihan lompat jauh gaya jongkok ternyata terdapat pengaruh terhadap lompat jauh. Hal ini dapat dilihat pada hasil perhitungan menggunakan analisis statistik dimana ternyata latihan plyometric terdapat pengaruh terhadap hasil lompat jauh. Setelah dilakukan penelitian dimana hasil tes pertama (Pre-test) dengan ratarata 67,78 dengan simpangan standar 5, sebelum dilakukan treatmen, setelah itu dilakukan treatment menggunakan latihan plyometric terhadap sampel yang dijadikan subjek dalam penelitian ini selama 12 kali pertemuan. Setelah itu dilakukan tes terakhir (Post-Test) yang bertujuan untuk mengetahui hasil perkembangan dari latihan didapat rata-rata hasil Post-Test 87,75 dengan simpangan standar 6, Hasil yang didapatkan melalui pelaksanaan penelitian ternyata sejalan dengan penelitian yang relevan yang telah dilakukan sebelumnya, dimana dengan latihan plyometric juga dapat menigkatkan hasil lompat jauh gaya jongkok, seperti penelitian yang dilakukan oleh Ridwansyah (2013) dengan judul Pengaruh latihan

11 plyometric terhadap hasil lompat jauh siswa mengikuti ekstrakurikuler atletik dengan hasil 7,55 %. SIMPULAN DAN SARAN Simpulan Berdasarkan data hasil penelitian yang telah dilakukan terhadap sampel, kemudian dianalisis menggunakan perhitungan statistik dengan uji-t, maka didapat T sebesar dan T, 2.069, maka T lebih besar dari T,, dan terdapat peningkatan hasil belajar lompat jauh setelah diberikan eksperimen (perlakuan) dengan latihan plyometric sebesar 29,4296%. Dari hasil perhitungan menyatakan penelitian ini ada pengaruhnya sehingga penelitian yang dilakukan dapat dikatakan berhasil. Oleh karena itu, secara keseluruhan dan untuk menjawab hipotesis dapat ditarik kesimpulan bahwa Pengaruh Latihan Plyometric Terhadap Hasil Lompat Jauh Gaya Jongkok Pada Siswa Ekstrakurikuler Sekolah Menengah Pertama Negeri 3 Teriak Kabupaten Bengkayang berpengaruh. Saran Karena, pengaruh latihan plyometric terhadap hasil lompat jauh gaya jongkok pada siswa ekstrakurikuler SMP Negeri 3 Teriak, maka disarankan: Bagi Guru, diharapkan bisa memberikan latihan plyometric kepada siswa demi mencapai prestasi yang diinginkan. Bagi Siswa, agar lebih semangat lagi dalam mengikuti arahan-arahan dari guru untuk mendapatkan hasil yang maksimal khususnya dalam melompat. Bagi peneliti lanjutan, diharapkan agar lebih baik lagi dan penggunaan populasi atau sampel dalam jumlah banyak agar bisa mendapatkan pengaruh yang lebih besar. DAFTAR RUJUKAN Alim Mahfudin Abdul Plyometric, (Online), ( Blogspot. com 2010/ 04/ plyometric.html. Diakses 17 Juli Pukul 14.30) Arikunto Suharsimi Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: PT. Rineka Cipta. Arikunto Suharsimi Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: PT. Rineka Cipta. Ismaryati Tes dan Pengukuran Olahraga. University Press. Surakarta: Sebelas Maret Juliantine Tite, Yudiana Yunyun, dan Herman Subarjah Teori Latihan. Bandung: Fakultas Pendidikan Olahraga dan Kesehatan Program Studi Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi.

12 Lubis Johansyah Mengenal Latihan Pliometrik, (Online), ( Scribd.com /doc/ /4-mengenal-latihan-pliometrik. Diakses 20 Agustus Pukul 13.00) Margono Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: PT. Rineka Cipta. Nugroho Sigit Pengaruh Latihan Sirkuit (Circuit Training) Terhadap Daya Tahan Aerobik (VO2 Max) Mahasiswa PKO Fakultas Ilmu Keolahragan Universitas Negeri Yogyakarta. Yogyakarta: Jurusan Pendidikan Kesehatan dan Rekreasi Program Studi Ilmu Keolahragaan FIK UNY. Riduwan Metode Dan Teknik Menyusun Tesis. Bandung. Alfabeta. Syarifuddin Aip dan Muhadi. 1992/1993. Pendidikan Jasmani dan Kesehatan. Jakarta: Depdikbud. Sugiyono Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

PENGARUH LATIHAN MERAIH BOLA DI GANTUNG TERHADAP KEMAMPUAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK ARTIKEL PENELITIAN OLEH NATALIA NIM F

PENGARUH LATIHAN MERAIH BOLA DI GANTUNG TERHADAP KEMAMPUAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK ARTIKEL PENELITIAN OLEH NATALIA NIM F PENGARUH LATIHAN MERAIH BOLA DI GANTUNG TERHADAP KEMAMPUAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK ARTIKEL PENELITIAN OLEH NATALIA NIM F38108007 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN JASMANI KESEHATAN DAN REKREASI JURUSAN ILMU KEOLAHRAGAAN
