Beberapa definisi tentang geomorfologi setelah

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Beberapa definisi tentang geomorfologi setelah"

Transkripsi

1 I. PENDAHULUAN Sejarah Perkembangan Geomorfologi Sebagai Suatu ilmu Geomorfologi berasal dari bahasa Yunani kuno (geo = bumi, morfo = bentuk, logos = i l- mu). ang berarti ilmu yang mempelajari bentuk bumi atau roman muka bumi, dalam istilah asing sering disebut sebagai landscape. Mula-mula orang memakai istilah fisiografi untuk ilmu yang mempelajari roman muka bumi. Di Eropa, fisiografi diartikan sebagai ilmu yang mempelajari rangkuman tentang iklim, meteorologi, oceanografi dan geografi. Akan tetapi pal a pakar terutama pakar-pakar dari Amerika tidak sependapat dengan istilah ini. Dalam bidang ilmu yang mempelajari roman muka bumi dan erat hubungannya dengan ilmu geologi, mereka lebih cenderung memakai istilah Geomorfologi. Untuk mempermuaan membedakan kedua istilah tersebut dan juga hubungannya dengan ilmu fain dapat dilihat sketsa di bawah ini : Pengetahuan tentang geomorfologi, sebagaimana juga ilmu-ilmu lainnya dimulai oengan muncu!nya pakar-pakar filsafat Yunani dan Itali. Sebegitu jauh Herodatus ( SM) yang dianggap sebagai Bapak Sejarah dikenal pula mempunyai pikiran tentang geologi, termasuk perubahan muka air laut sebagai salah satu gejala yang is perhatikan di Mesir. Kemudian banyak pula pakar filsafat lainnya yang menyinggung tentang geomorfologi ini. Dapat disebutkan di sini antara lain : Aristoteles, Strabo, dan Seneca yang kesemuanya pada akhirnya menerangkan gejala-gejala alam sebagai suatu utukan Tuhan atau dikenal dengan teori malapetaka. Kemudian konsep ini sedikit demi sedikit mengalami perubahan. Orang mulai nengenal filsafat Katastrofisma (Cuvier), yang menyatakan bahwa gejala-gejala morfologi terjadi secara mendadak. Hal ini didukung oleh beberapa kejadian geologi yang terbentuk secara cepat sekali seperti letusan gunung api, longsor, aliran lahar, dataran-dataran menurut pendapat ini terjadi juga secara demikian. James Hutton ( ) dikenal sebagai Bapak Geologi Modern yang pendapatnya bertentangan dengan teori Katastrofisma, dimana proses pembentukan morfologi bekerja sepanjang waktu secara perlahan tetapi mampu membentuk bentuk-bentuk yang sekarang. Bahkan banyak perubahan-perubahan yang terjadi pada masa lalu terjadi pada masa sekarang dan seterusnya. Idea terutama tentang filsafat ini diterangkan ke dalam ungkapan masa sekarang adalah kunci membuka tapir masa lampau (The present is key to the past). Pada masa sekarang geomorfologi bukan hanya meliputi hal-hal yang statis saja, tetapi juga merupakan ilmu yang dinamis yang dapat meramalkan kejadian alam sebagai hasil interpolasi. Selain itu bentuk roman muka bumi dapat dinyatakan dengan besaran matematika seperti kita kenal dalam Geomorfologi Kwantitatif. Beberapa definisi tentang geomorfologi setelah abad ke Geomorfologi adalah ilmu yang mempelajari bentuk-bentuk muka bumi yang terjadi karena kekuatan-kekuatan yang bekerja di atas dan di dalam bumi. ( Katili John, 1959)

2 2. Geomorfologi merupakan ilmu yang mengkaji tentang bentuklahan, khususnya mengenai sifat, asal pembentukan, prosesproses perkembangan, dan komposisi materialnya Cook dan Doornkamp, 1978). 3. Geomorfologi adalah ilmu yang mendeskripsikan (Secara Genetis) bentuklahan dan proses-proses yang mengakibatkan terbentuknya bentuklahan tersebut serta mencari hubungan antara bentuklahan dengan proses-proses dalam susunan keruangan (Van Zuidam, 1979). 4. Geomorfologi adalah ilmu pengetahuan yang mempelajari bentuklahan (landforn) yang berada di permukaan bumi baik yang berada di bawah atau di atas permukaan air laut dengan penekanan pada asal mula (genesa) dan perkembangan di masa mendatang kartannya dengan konteks lingkungan dan material penyusunnya. (Verstappen, 1983). 5. Geomorfologi adalah ilmu yang mempelajari bentuklahan (landforn) yang terbentuk baik di permukaan bumi maupun di bawah laut dengan penekanan pada asal mula terbentuknya dan perkembangannya dalam konteks kelingkungan. (Verstappen, 1983). Obyek dan Lingkup Geomorfologi Geomorfologi merupakan ilmu yang mengkaji tentang bentuklahan, khususnya rnengenai sifat, asal pembentukan, proses-proses perkembangan, komposisi materialnya ( Cook dan Doomkamp, 1978). Berdasarkan pengertian tersebut dapat diketahui, bahwa obyek utama yang jteirti dalam geomorfologi adalah bentuklahan landforn). Bentuklahan adalah bagian dari permukaan bumi yang mempunyai karakteristik bentuk yang khas. akibat pengaruh kuat dari proses dan struktur kulit bumi terhadap material batuan dalam periode waktu tertentu. Berdasarkan pengertian di atas bentuklahan yang terbentuk di permukaan bumi dipengaruhi oleh lima faktor yaitu; relief (bentuk muka bumi), proses, struktur kulit bumi, material batuan, dan kronologi (periode waktu pembentukan). Secara alami, permukaan bumi ini terbentuk oleh berbagai macam bentuklahan. Dengan atcu tanpa disadari, semua mahkiuk hidup termasuk manusia melaksanakan hidup dan kehidupannya pada suatu satuan bentuklahan tertentu serta memanfaatkan bentuklahan itu sebagai habitatnya. Karena bentuklahan merupakan obyek kajian geomorfologi, maka dapat diketahui bahwa lingkup penelitian geomorfologi itu sangat luas, yang meliputi seluruh permukaan bumi baik daratan maupun yang dibawah permukaan laut (lantai samudra). Konsep Dasar Geomorfologi 1. Proses geomorfik yang bekerja pada masa geologi juga bekerja sekarang, walaupun tidak selalu dengan intensitas yang sama, sehingga dikenal istilah; The present is the key to the past. 2. Struktur geologi merupakan faktor pengontrol yang dominan dalam evolusi bentuklahan, danstruktur geologi dicerminkan oleh bentuklahannya. 3. Proses geomorfologi meninggalkan bekas tertentu pada bentuklahan, dan setiap proses geomorfologi yang bekerja meninggalkan karakteristik tertentu pada bentuklahannya.

3 4. Karena perbedaan tenaga erosi yang bekerja pada permukaan bumi, maka dihasilkan urutan bentuklahan yang mempunyai karakterisiik tertentu pada masing-masing tahap perkembangannya. 5. Evolusi geomorfik yang kompleks lebih umum dibanding dengan evolusi geomorfik yang sederhana. 6. Sebagian kecil bentuklahan di permukaan bumi Iebih tua dari Tersier dan sebagian besar Iebih muda dari Pleistosen. 7. Studi bentanglahan yang ada sekarang tidak akan berhasil baik jlka tidak memperhatikan perubahan-perubahan geologi dan iklim pada Masa Pleistosen. 8. Apresiasi iklim dunia diperlukan untuk mengetahui berbagai variasi pentingnya perbedaan proses geomorfologi. 9. Walaupun geomorfologi menekankan bentukan yang ada sekarang, namun untuk mengetahui secara mendalam perlu dipelajari sejarah pembentukan bentuklahan tersebut. (Thornbury, 1954). Aspek dan pendekatan Geomorfologi Ada empat aspek utama dalam geomorfologi. Keempat aspek geomorfologi tersebut menurut Zuidam, 1983 serta Demek dan Embleton, 1978) ecalah. morfologi, morfogenesis, morfokronologi, an morfoasosiasi (morfoarrangement). Berikut ini =bahas keempat aspek masing-mesing. 1. Aspek morfologi meliputi a. Aspek morfografi, yaitu aspek yang mendeskripsikan tentang kondisi bentuklahan seperti misalnya; daerah dataran, perbukitan, atau pegunungan. b. Aspek morfometri, yaitu aspek yang menyatakan ukuran dan deskripsi dari parameter-parameter bentuklahan seperti; morfometri lereng (kecuranian), morfometri DAS ( tekstur, percabangan sungai, segment sungai, dan lainnya), morfometri longsor (indeks pelebaran, indeks penipisan, indeks perpindahan), atau morfometri lembah yang dinyatakan dalam (lebar lembah, sinusitas, jarak antar lembah dan lainnya). 2. Aspek morfoaenetik meliputi : a. Aspekmorfodinamik,mendeskripsikan tentang dinamika proses eksogenetik yang berkaitan dengan kerja air, angin, gletser, sinar matahari dan gravitasi. Misainya; pelongsoran, banjir, pembentukan dune, bura (spit), rock fall dan lainnya). b. Aspek morfostruktur, dibedakan menjadi morfostruktur aktif dan pasif. Morfostruktur aktif mendeskripsikan tentang struktur yang terjadi akibat dari dinamika proses endogenetik, yang meliputi; tektonosme dan vulkanisme. Sebagai contoh terbentuknya gawir sesar (escarpment), gunung api, antiklinal-sinklinal, dan lainnya. Morfostruktur pasif mendeskripsikan tentang litologi (jenis batuan) dan struktur kulit bumi yang berkaitan dengan proses denudasional, sebagai contoh; proses pembentukan mesa, cuesta, kubah, hogback dan lainnya. c. Morfokronologi mendeskripsikan tentang pertanggalan relatif atau absolut pada

4 suatu bentuklahan dalam hubungannya dengan proses pembentukannya. d. Morfoasosiasi mendeskripsikan tentang pertautan antara bentuklahan yang satu dengan bentuklahan yang lain secara kontekstual dalam suatu susunan keruangan dan berkaitan dengan prosesproses geomorfik. Berdasarken aspek-aspek geomorfologi tersebut, maka untuk memecahkan masalah geomorfologi harus dilakukan dengan menggunakan pendekatan-pendekatan tertentu. Kings (1971) mengemukakan ada empat mndekatan dalam geomorfologi yaitu; pendekatan deskriptif, pendekatan areal, pendekatan dinamik, dan pendekatan kronologis atau pendekatan ictoris. Gaya dan Proses Geomorfologi Gaya penggerak proses geomorfologi dapat noedakan menjadi dua kelompok, yaitu gaya asal dalam (endogen) dan gaya asal luar (e k- sogen). Gaya endogen berasal dari pergerakan lempeng sedangkan sumber gaya eksogen adalah energi matahari. Pergerakan lempeng tektonik menggerakkan proses distrofisme dan volkanisme. Posisi matahari secara relative terhadap permukaan menyebabkan perbedaan iklim. Perbedaan iklim inilah yang mengerakkan air, gelombang, es, dan organiisme yang selanjutnya menjadi gaya dan penggerak proses geornorfologi asal luar. Pergerakan air di permukaan bumi menimbulkan proses fluvial, gelombang menggerakkan proses marin, es mencair menggerakkan proses glasial, pertumbuhan organisme menggerakkan proses organik, temperatur dan iklim menggerakkan proses pelapukan dan pelarutan. Selain dua gaya yang diuraikan di atas, masih terdapat satu gaya yang membentuk permukaan bumi, yaitu gaya ekstra terestrial (luar angkasa). Gaya ekstra terestrial berasal dari jatuhan benda - benda angkasa yang mengenai bumi dan dikenal dengan gejala/proses impak/tumbukan. Permukaan bumi yang terbentuk oleh gaya ekstra terestrial sangatlah minor dibandingkan dengan gaya eksogen dan endogen, namun demikian seiring dengan perkembangan teknologi luar angkasa, gaya ekstra terestrial semakin mendapat perhatian lebih dibandingkan dengan era sebelumnya.

5

KLASIFIKASI GEOMORFOLOGI. didasarkan pada kelerengan dan beda tinggi menurut van Zuidam & Cancelado (1979) (Tabel

KLASIFIKASI GEOMORFOLOGI. didasarkan pada kelerengan dan beda tinggi menurut van Zuidam & Cancelado (1979) (Tabel KLASIFIKASI GEOMORFOLOGI Satuan geomorfologi morfometri yaitu pembagian kenampakan geomorfologi yang didasarkan pada kelerengan dan beda tinggi menurut van Zuidam & Cancelado (1979) (Tabel 3.1) dan dalam
