BAB IV LAPORAN PENELITIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV LAPORAN PENELITIAN"

Transkripsi

1 BAB IV LAPORAN PENELITIAN A. Orientasi Kancah Penelitian Di dalam melakukan sebuah penelitian ada berbagai hal yang perlu untuk dipersiapkan terlebih dahulu, yaitu menentukan tempat untuk melaksanakan penelitian dan mempersiapkan skala alat ukur yang diperlukan agar penelitian dapat berjalan dengan lancar. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Unika Soegijapranata Semarang yang memiliki etnis Jawa dan etnis Tionghoa. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah teknik kuota sampling. Teknik pengambilan sampel ini dilakukan dengan dasar jumlah yang telah ditentukan yaitu 202 responden yang terdiri dari 101 mahasiswa etnis Jawa dan 101 mahasiswa etnis Tionghoa. Alamat Unika Soegijapranata Semarang berada di Jalan Pawiyatan Luhur IV/1 Bendan Dhuwur, Semarang. Unika Soegijapranata Semarang memiliki 8 fakultas yang terdiri dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Fakultas Teknologi Pangan, Fakultas Psikologi, Fakultas Hukum dan Komunikasi, Fakultas Teknik, Fakultas Bahasa dan Seni, Fakultas Arsitektur dan Desain, dan Fakultas Ilmu Komputer. Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empirik perbedaan komunikasi interpersonal antara mahasiswa etnis Jawa 49

2 50 dengan mahasiswa etnis Tionghoa di Unika Soegijapranata Semarang. Unika Soegijapranata Semarang dipilih sebagai lokasi pengumpulan data dengan pertimbangan sebagai berikut: 1. Kesediaan Unika Soegijapranata Semarang menjadi lokasi penelitian. 2. Mahasiswa Unika Soegijapranata Semarang yang terdiri dari berbagai macam etnis. Etnis yang cukup banyak dijumpai adalah mahasiswa etnis Jawa dan etnis Tionghoa. 3. Belum pernah dilakukan penelitian yang serupa sebelumnya pada mahasiswa Unika Soegijapranata Semarang. B. Persiapan Penelitian Persiapan penelitian dimulai dengan membuat penyusunan alat ukur, persiapan mengenai perijinan tempat penelitian serta uji validitas dan reliabilitas alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini. 1. Penyusunan Alat Ukur Pada penelitian ini, alat ukur yang akan digunakan adalah skala psikologi. Ada satu skala yang digunakan, yaitu skala komunikasi interpersonal yang akan disebarkan kepada mahasiswa etnis Jawa dan mahasiswa etnis Tionghoa. Skala komunikasi interpersonal disusun berdasarkan aspek keterbukaan, aspek empati, aspek sikap mendukung, aspek sikap mendukung dan aspek kesetaraan.

3 51 a. Skala Komunikasi Interpersonal Dalam skala komunikasi interpersonal, terdapat 60 item yang terdiri dari 30 item favourable dan 30 item unfavourable. Aspek yang digunakan dalam penyusunan skala psikologi ini diambil dari lima aspek komunikasi interpersonal DeVito (2011, h ). Sebaran item skala komunikasi interpersonal dapat dilihat pada tabel 3 berikut ini. Tabel 3 Blue Print Sebaran Item Skala Komunikasi Interpersonal Aspek Favourable Unfavourable Jumlah Keterbukaan 1, 11, 21, 31, 6, 16, 26, 36, 12 41, 51 46, 56 Empati 7, 17, 27, 37, 2, 12, 22, 32, 12 47, 57 42, 52 Sikap 3, 13, 23, 33, 8, 18, 28, 38, 12 Mendukung 43, 53 48, 58 Sikap Positif 9, 19, 29, 39, 4, 14, 24, 34, 12 49, 59 44, 54 Kesetaraan 5, 15, 25, 35, 10, 20, 30, 40, 12 45, 55 50, 60 Jumlah Tahap Perizinan Penelitian Sebelum penelitian dilaksanakan di Unika Soegijapranata Semarang, peneliti terlebih dahulu mengajukan perijinan untuk penelitian. Pada tanggal 31 Maret 2016, peneliti membuat surat izin penelitian resmi dari Fakultas Psikologi Unika Soegijapranata Semarang dengan nomor surat 2427/B.7.3/FP/III/2016. Surat tersebut diajukan kepada Wakil

4 52 Rektor 1 Unika Soegijapranata Semarang. Wakil Rektor 1 Unika Soegijapranata Semarang memberikan ijin penelitian melalui surat dengan nomor 1065/B.7.3/Rek/IV/ Uji Coba Alat Ukur Sebelum melakasanakan penelitian, terlebih dahulu dilakukan uji coba atau try out terhadap alat ukur, dengan tujuan untuk mengetahui validitas dan reliabilitas alat ukur yang digunakan sehingga hasil penelitian yang diperoleh dapat dipertanggungjawabkan. Uji coba atau try out alat ukur dilaksanakan pada hari Selasa, 3 Mei 2016 di Unika Soegijapranata Semarang. Pengambilan data uji coba atau try out dilakukan oleh peneliti dengan membagikan 30 eksemplar alat ukur kepada 15 mahasiswa etnis Jawa dan 15 mahasiswa etnis Tionghoa. Semua alat ukur kembali kepada peneliti serta terisi secara lengkap sehingga semua alat ukur dapat dianalisis. Setelah dilaksanakannya uji coba atau try out, peneliti melakukan pencatatan hasil dan membuat tabulasi data hasil uji coba atau try out untuk kemudian dilakukan penghitungan validitas dan reliabilitas. Hasil analisis validitas dan reliabilitas alat ukur dapat dilihat pada sub bab berikut ini. a. Uji Coba Skala Komunikasi Interpersonal Pengujian validitas dan reliabilitas alat ukur dilakukan dengan menggunakan alat bantu program pengolahan statistika komputer yaitu dengan Statistical Packages for Social Sciences (SPSS) Release Pengujian validitas

5 53 untuk data uji coba dilakukan dengan menggunakan teknik korelasi Product Moment. Berdasarkan pada perhitungan validitas skala komunikasi interpersonal diperoleh hasil bahwa dari 60 item, terdapat 33 item valid dan 27 item yang gugur dengan taraf signifikansi 5% dengan koefisien yang berkisar antara 0,377-0,786. Hasil uji validitas dapat dilihat pada lampiran C-1 dan sebaran item valid dan gugur dapat dilihat pada tabel 4. Uji reliabilitas dilakukan berdasarkan pada jumlah item valid. Adapun hasil dari uji reliabilitas menunjukkan bahwa koefisien reliabilitas skala komunikasi interpersonal menunjukan nilai Cronbach s Alpha sebesar 0,930. Alat ukur ini tergolong reliabel sehingga dapat digunakan dalam penelitian ini. Hasil perhitungan reliabilitas skala komunikasi interpersonal selengkapnya dapat dilihat pada lampiran C-1.

6 54 Tabel 4 Blue Print Sebaran Item Valid dan Gugur dari Skala Komunikasi Interpersonal Aspek Favourable Keterbukaan 1*, 11*, 21, 31*, 41*, 51* Empati 7, 17*, 27*, 37, 47*, 57* Sikap Mendukung 3, 13*, 23*, 33, 43, 53 Sikap Positif 9, 19, 29*, 39*, 49*, 59* Kesetaraan 5*, 15*, 25, 35*, 45*, 55* Unfavourable 6, 16*, 26, 36, 46, 56 2*, 12, 22, 32*, 42, 52 8*, 18, 28*, 38, 48, 58 4, 14, 24, 34, 44, 54 10*, 20, 30*, 40, 50, 60 Jumlah Item Awal Jumlah Item Gugur Jumlah Item Valid Jumlah Keterangan : nomor item dengan tanda (*) adalah nomer item yang gugur Setelah sebelumnya dilakukan uji coba atau try out diperoleh item valid dan juga gugur, kemudian item yang valid digunakan sebagai alat ukur dalam pelaksanaan penelitian. Sebelum melakukan penelitian, terlebih dahulu dilakukan penyusunan kembali sebaran nomor item yang valid pada skala komunikasi interpersonal. Sebaran nomor item yang baru pada skala komunikasi interpersonal dapat dilihat pada tabel 5 di bawah ini.

7 55 Tabel 5 Blue Print Sebaran Item Baru Skala Komunikasi Interpersonal Aspek Favourable Unfavourable Jumlah Item Valid Keterbukaan 1 (21) 6, 21, 26, 31, 33 6 Empati 7 (7), 11 (37) Sikap Mendukung 3 (3), 15 (33), 17 (43), 19 (53) 2 (12), 22 (22), 27 (42), 32 (52) 8 (18), 12 (38), 23 (48), 28 (58) Sikap Positif 9 (9), 13 (19) 4 (4), 16 (14), 18 (24), 20 (34), 24 8 (44), 29 (54) Kesetaraan 5 (25) 10 (20), 14 (40), 25 (50), 30 (60) 5 Jumlah Item Valid Keterangan : nomor item dengan tanda ( ) adalah nomer item yang lama. 6 8 C. Pelaksanaan Penelitian Penelitian dilaksanakan pada hari Rabu, 11 Mei 2016 sampai dengan hari Kamis, 19 Mei Pengambilan data penelitian dilakukan secara berurutan mulai dari Fakultas Ilmu Komputer yang berada di gedung Henricus Constant sampai dengan Fakultas Ekonomi dan Bisnis yang berada di gedung Justinus. Selama beberapa hari penelitian dilaksanakan, para mahasiswa dapat dikatakan mau bekerja sama untuk mengisi skala komunikasi interpersonal.

8 56 Pada saat pengambilan data penelitian, skala komunikasi interpersonal dibagikan kepada subjek sebanyak 202 eksemplar dan semua skala komunikasi interpersonal kembali kepada peneliti serta terisi secara lengkap sehingga semua skala komunikasi interpersonal dapat dianalisis. 202 eksemplar tersebut diisi oleh 101 mahasiswa etnis Jawa dan 101 mahasiswa etnis Tionghoa. Berikut adalah tabel data jumlah mahasiswa yang menjadi subjek tiap fakultasnya. Tabel 6 Data Jumlah Subjek Tiap Fakultas No Fakultas Total Jawa Tionghoa Total 1 Ekonomi dan Bisnis 2 Teknologi Pertanian 3 Psikologi Hukum dan Komunikasi 5 Ilmu Komputer Arsitektur dan Desain 7 Bahasa dan Seni Teknik Total

BAB IV PELAKSANAAN DAN HASIL PENELITIAN

BAB IV PELAKSANAAN DAN HASIL PENELITIAN 32 BAB IV PELAKSANAAN DAN HASIL PENELITIAN A. Orientasi Kancah Penelitian Di dalam melaksanakan suatu penelitian, peneliti perlu melakukan persiapan agar penelitian yang dilakukan dapat berlangsung dengan
