Calyptra: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol.5 No.1 (2016) PEMBUATAN APLIKASI PEMBELAJARAN JARAK JAUH SECARA.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Calyptra: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol.5 No.1 (2016) PEMBUATAN APLIKASI PEMBELAJARAN JARAK JAUH SECARA."

Transkripsi

1 PEMBUATAN APLIKASI PEMBELAJARAN JARAK JAUH SECARA REALTIME BERBASIS WEB. Christian Kurnadi Sutedjo Teknik Informatika / Fakultas Teknik Universitas Surabaya christiankurnadi@gmail.com Abstrak- Pembelajaran jarak jauh adalah pembelajaran yang memungkinkan siswa dari mana saja untuk berpartisipasi dan tidak perlu bertatap muka dengan pengajar setiap hari. Umumnya, aplikasi pembelajaran jarak jauh diartikan seperti e-learning, youtube, dan sebagainya. Namun aplikasi pembelajaran yang secara realtime masih belum umum di kalangan masyarakat. Banyak aplikasi pembelajaran yang menggunakan media video dalam pembelajarannya. Media video tidak mendukung adanya koneksi secara realtime sehingga materi yang tidak dipahami hanya dapat diputar ulang atau bertanya melalui forum diskusi. Mengetahui masalah yang ada, maka dibuat aplikasi pembelajaran jarak jauh secara realtime berbasis web. Aplikasi ini mendukung audio conference dan fitur coretan pada gambar yang diupload. Dalam penerapannya, aplikasi ini dibuat dengan menggunakan framework Code Igniter dan bahasa pemrograman PHP. Fitur coretan dibuat menggunakan HTML5 Canvas. Dari hasil uji coba menggunakan verifikasi dan validasi, dapat disimpulkan bahwa aplikasi ini dapat menggantikan kelas dengan metode ceramah. Diharapkan aplikasi ini dapat dikembangkan menjadi lebih maksimal, terutama dengan merekam penjelasan dari guru. Kata kunci: pembelajaran jarak jauh, realtime, HTML5 Canvas 1

2 PENDAHULUAN Sistem pembelajaran jarak jauh menjadi salah satu metode dalam melakukan pemerataan pendidikan. Keegan (1995) menyatakan bahwa distance learning adalah hasil dari pemisahan secara teknik antara guru dan pelajar yang membebaskan siswa untuk pergi ke tempat tertentu untuk dilatih. Dengan adanya pembelajaran jarak jauh, maka diharapkan setiap murid dapat memperoleh kesempatan dalam mendapatkan pendidikan. Pembelajaran jarak jauh juga membantu murid yang tidak dapat hadir dalam pembelajaran formal. Salah satu perkembangan dari pembelajaran jarak jauh adalah e-learning. Dengan adanya konsep e-learning, media pembelajaran menjadi lebih mudah. Guru dan murid tidak harus bertatap muka secara langsung dan murid dapat mempelajari materi sewaktu-waktu. Namun, konsep e-learning membuat murid harus mempunyai disiplin belajar yang tinggi. Fleksibilitas dalam hal waktu menuntut murid untuk bertindak aktif dalam belajar mandiri. Konsep e-learning secara synchronous masih belum umum di masyarakat. oleh karena itu untuk membantu membangun koneksi dua arah dapat dengan membuat aplikasi pembelajaran jarak jauh secara realtime. METODE PENELITIAN Metodologi yang digunakan terdiri dari langkah-langkah berikut ini: 1. Persiapan Pada tahap ini akan dilakukan pengumpulan data yang berkaitan dengan sistem yang akan dibuat adalah mencari referensi berupa buku, artikel dan berbagai informasi lainnya yang dapat menunjang pembuatan tugas akhir. Pada tahap ini juga dilakukan pengumpulan jurnal tentang pembelajaran jarak jauh dan informasi penggunaan dari html5 canvas. 2. Analisis Pada tahap ini akan dilakukan analisis kebutuhan untuk pembuatan aplikasi jarak jauh. Analisis dilakukan dengan menganalisa sistem yang berjalan saat ini, menganalisa sistem sejenis yang pernah ada dan kemudian merumuskan hasil analisis tersebut dalam kebutuhan sistem yang baru. 2

3 3. Desain Pada tahap ini akan dilakukan perancangan sistem informasi untuk menyelesaikan masalah yang telah dirumuskan dari tahap analisis. Desain yang dilakukan meliputi desain basis data (Entity Relationship Diagram dan mapping), desain proses (Interface Flow Diagram) dan desain antarmuka (Interface Flow Diagram). 4. Implementasi Pada tahap ini akan dilakukan implementasi dari hasil analisis dan desain sistem ke dalam bentuk sistem yang berbasis web. 5. Uji Coba dan Evaluasi Pada tahap ini akan dilakukan uji coba pada sistem yang telah dibuat. Uji coba yang dilakukan meliputi verifikasi dan validasi. Verifikasi dilakukan untuk mengetahui apakah sistem yang dibuat sudah benar dan bebas dari kesalahan. Sedangkan validasi dilakukan untuk mengetahui apakah sistem sudah mencapai tujuan pembuatan sistem. Uji coba akan dilakukan dengan simulasi penggunaan sistem oleh beberapa pengguna yaitu mahasiswa dan pengajar. 6. Penyusunan Laporan Pada tahap ini akan dilakukan penyusunan laporan tugas akhir berdasarkan langkah-langkah yang dilakukan dalam proses pembuatan tugas akhir ini mulai dari tahap analisis sampai tahap evaluasi. HASIL DAN PEMBAHASAN Aplikasi yang telah dibuat akan diimplementasikan ke dalam database. Setiap tabel-tabel yang terbentuk akan diprogam agar dapat menghasilkan aplikasi yang bersifat realtime. Aplikasi ini menekankan komunikasi dua arah yang terjalin. Komunikasi dua arah ini didukung dengan adanya fitur seperti audio conference, chatting, dan coretan. setiap data coretan akan disimpan dalam database. Informasi coretan yang disimpan dapat dilihat pada tabel 1. 3

4 Tabel 1. Tabel Coretan No. Nama field Tipe field Keterangan 1. id int Auto increment, tidak boleh null 2. mouse_status enum(start, tap) Tidak boleh null 3. x int Tidak boleh null 4. y int Tidak boleh null 5. date datetime Tidak boleh null 6. color varchar(45) Tidak boleh null 7. page varchar(45) Tidak boleh null 8. source_id int Tidak boleh null Hasil dari setiap data yang disimpan ke dalam database akan diolah sehingga dapat dibuat aplikasi ini. Fitur seperti coretan akan diimplementasikan ke dalam bentuk program. program yang dibuat akan dibedakan menjadi dua yaitu pada sisi gutu dan murid. hasil contoh implementasi tampilan untuk murid dapat dilihat pada gambar 1. 4

5 Gambar 1. Implementasi Halaman Kelas Murid Selain halaman ruang kelas murid, terdapat pula halaman ruang kelas guru. Berikut ini adalah gambar 2 yang merupakan implementasi dari ruang kelas guru. Gambar 2. Implementasi Halaman Kelas Guru Setelah implementasi selesai dikerjakan, maka akan diujicoba pada aplikasi yang telah dibuat. uji coba dilakukan secara verifikasi dan validasi. Verifikasi bertujuan agar program yang dibuat sudah sesuai dengan harapan dan validasi bertujuan untuk dapat melihat apakah aplikasi sudah sesuai dengan kebutuhan atau tidak. Tahap verifikasi diakukan dengan memberikan kuisioner kepada mahasiswa 5

6 sebanyak sepuluh orang yang terlebih dahulu mencoba progam ini. Hasilnya dapat dilihat pada tabel 2. Tabel 2. Tabel Kuisioner Verifikasi No. Pertanyaan Sangat Setuju Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju 1. Apakah aplikasi ini mudah untuk digunakan dan dipahami? 2. Apakah aplikasi pembelajaran secara realtime ini memudahkan koneksi dua arah antara guru dan murid? 3. Apakah aplikasi pembelajaran jarak jauh ini sudah dapat dikatakan menggantikan kelas pada umumnya? 4. Apakah aplikasi pembelajaran jarak jauh ini memudahkan pengguna dalam memilih atau membuat kursus yang ada? 5. Apakah aplikasi pembelajaran jarak jauh ini dirasa lebih bagus atau lebih cepat daripada video conferencing? 6. Apakah fitur seperti chat sudah berjalan dengan baik? 0% 100% 0% 0% 0% 100% 0% 0% 0% 90% 10% 0% 10% 90% 0% 0% 30% 60% 10% 0% 10% 90% 0% 0% Hasil dari evaluasi dapat disimpulkan: Aplikasi pembelajaran jarak jauh ini cukup mudah untuk dipahami dan digunakan. Ada beberapa penjelasan dan penulisan yang kurang tepat sehingga membutuhkan sedikit waktu untuk belajar menggunakannya. 6

7 Koneksi dua arah yang terjadi antara guru dengan murid cukup baik. Adanya fitur-fitur seperti audio conference, chatting, dan coretan memungkinkan agar koneksi terjadi secara dua arah dan realtime. Aplikasi ini dapat menggantikan kelas yang berisi pembelajaran dengan metode ceramah. Aplikasi ini memudahkan pengguna dalam memilih dan membuat Kursus yang ada. Pengguna dari aplikasi ini dapat membuat dan memilih kursus dengan mudah. Tidak ada kursus tertentu yang dikomersialkan. Koneksi antara guru dengan murid lebih cepat dibandingkan dengan video conference. Hal ini dikarenakan data yang dikirim ke server tidak sesering apabila menggunakan video conference. Aplikasi chat sudah berjalan cukup baik. KESIMPULAN DAN SARAN Ada beberapa kesimpulan yang didapatkan dari hasil evaluasi mengenai aplikasi sistem pendukung keputusan, antara lain : Aplikasi ini membuka kesempatan untuk siswa atau mahasiswa dalam memperoleh pendidikan. Aplikasi ini dapat digunakan untuk menjangkau lebih luas dalam memperoleh peserta didik. Aplikasi ini dapat membantu dalam pemerataan pendidikan. Aplikasi ini terbuka untuk dapat dikembangkan lebih lanjut bagi mahasiswa informatika. 7

8 Komunikasi yang terjadi antara guru dan murid sudah terjalin dua arah. Aplikasi ini memudahkan murid dalam mengambil kursus yang ada. Pemakaian internet lebih kecil daripada video conferencing. Saran yang diberikan untuk pengembangan aplikasi sistem pendukung keputusan yaitu : Terdapat fitur untuk dapat merekam audio dari penjelasan guru. Menampilkan profil pengajar kursus. Terdapat sistem penjadwalan terhadap waktu kursus yang dibuat. Dapat diintegrasikan dengan sistem pembelajaran seperti moodle. Materi yang diupload tidak hanya mendukung gambar dan powerpoint saja. 8

9 DAFTAR PUSTAKA Keegan, D.,1995.Distance education technology for the new millennium: Compressed video teaching(eric Document Reproduction Service No. ED ). Loreto, S. & Romano, S.P.,2014.Real Time Communication With WebRTC.California: O Reilly Media. 9

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Pendidikan merupakan salah satu hal penting dalam mengembangkan bangsa. Saat ini muncul beberapa jenis proses pendidikan, salah satunya adalah e-learning. Berdasarkan
