Penilaian untuk Pembelajaran Abad 21 Belajar dari berbagai hasil penilaian

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Penilaian untuk Pembelajaran Abad 21 Belajar dari berbagai hasil penilaian"

Transkripsi

1 Penilaian untuk Pembelajaran Abad 21 Belajar dari berbagai hasil penilaian Nizam Kepala Pusat Penilaian Pendidikan Badan Penelitian dan Pengembangan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

2 Information Age knowledge society Knowledge Technology 21 st Century Learning Neuroscience Society.creator knowledge-worker

3 The future Genomic medicine

4

5 PwC, 2016 Hard & soft skills demand

6 Kecakapan Hidup Abad st Century learning: To know To do To be To live together Learning and Innovation Skills Critical thinking Creativity Communication Collaboration Information Media, and ICT literacy Digital literacy Core subjects 21 st Century Context Life and career skills Flexibility Initiative Leadership Social-skills Cross cultural Productivity Accountability Life-long learner

7 Kerangka Kurikulum 2013 KONTEKS - SOCIAL CONSTRUCT HAM SDG Demokrasi Pancasila Ke-Bhinnekaan NKRI Pend Agama Budi Pekerti PPKN Matematika Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Ilmu Pengetahuan Alam Ilmu Pengetahuan Sosial Seni Budaya PJOK MATA PELAJARAN KNOWLEDGE CONTENT

8 Pengayaan Konteks & Kompetensi Kemaritiman Kesehatan Reproduksi Gender mainstreaming Bela Negara Ketahanan Bencana Anti Kekerasan Climate change Bahaya Narkoba

9 FLORA FAUNA TAKSONOMI KERAGAMAN HAYATI SUSTAINABLE DEVELOPMENT RANTAI MAKANAN BIOLOGI MAKHLUK HIDUP HIDUP SEHAT RANTAI MAKANAN MANUSIA GERAK ENERGI TUMBUH KEMBANG SUMBER ENERGI PENCERANAAN RESPIRASI DARAH SIRKULASI ENZIM AIR UDARA TANAH OTAK & SISTEM SYARAF SISTEM REPRODUKSI GENETIKA BIOLOGI MOLEKULER EKOSISTEM

10

11 Pengembangan Kecakapan Abad 21 Questions: about nature/human being WHAT Inquiry & discovery Proposed Explanations HOW Problems: in adapting to the environment Design & invention strategies Proposed solution Query-based learning Student-centerd learning Science WHY Reasoning Critical thinking Creativity Communication Collaboration Problem/Project-based learning Collaborative learning Technology Nizam, 2016

12 How learning works membangun kompetensi abad 21 7 Research-based principles for smart teaching Sekolah aman menyenangkan menantang Course Climate Prior knowledge Pre-test Evaluasi diri & refleksi Self directed Learners Assessment Knowing & organizing Mind-mapping Authentic assessment Comprehensive assessment Develop Mastery Motivation factors Values expectation Adapted from: Ambrose, et.al, 2010

13 Tahapan mastery MASTERY KNOW ACQUIRE Component skills PRACTICE integrating skills When to apply skills CONSCIOUS Competence UNCONSCIOUS Competence UNCONSCIOUS Incompetence Pre-test Prior knowledge CONSCIOUS Incompetence Formative Assessments Assessment for & as learning Adapted from: Ambrose et.al, 2010 Summative Assessments Acquired competency

14 Kerangka Sistem Penilaian Pendidikan Kompetensi dasar Kelas 4, 9 Sumatif Survei Kelas 9, 12 PISA, TIMSS Sensus Oleh pemerintah Benchmark Internasional Ujian Terstandar Nasional Penilaian Kelas siswa SKL 21 st cs Formatif diagnostik Harian oleh guru Penekanan qualitative feedback Penilaian Sekolah Formatif Summative Semua kelas Semesteran Akhir tahun Akhir jenjang Oleh sekolah PTK 4,8,11 Penilaian eksternal AKSI/INAP Progress monitoring & evaluasi Kelas 4,8,11 Survey atau sensus Tahunan Oleh pemerintah

15 Jangan lupa!! Howard Gardner, 1983

16

17 PISA Framework The Content The PISA 2015 survey focused on science, with reading, mathematics and collaborative problem solving as minor areas of assessment. PISA 2015 also included an assessment of young people s financial literacy, which was optional for countries and economies. PISA assesses not only whether students can reproduce knowledge, but also whether they can extrapolate from what they have learned and apply their knowledge in new situations. It emphasizes the mastery of processes, the understanding of concepts, and the ability to function in various types of situations.

18 PISA 2015: Terjadi Kenaikan Capaian Rerata Matematika Membaca Sains Kenaikan mean pada matematika dan sains cukup menggembirakan, laju peningkatan urutan ke-4. Bila terus dipertahankan pada 2030 capaian akan = negara-negara OECD

19 PISA 2015: Terjadi Kenaikan Capaian Median Matematika Membaca Sains Untuk sistem yang sedang mengalami ekspansi (perluasan wajar 9 tahun, 12 tahun) kenaikan median secara konsisten yang lebih cepat dari mean menunjukkan perbaikan mutu pada sekolah-sekolah dengan kualitas rendah

20

21 Bias Sampel % Sekolah dengan rerata UN Sebaran Rerata Sekolah Internasional 5th 10th Thailand 25th 50th Singapura 75th 90th Indonesia 95th Rerata Nilai UN Hanya 236 sekolah dari SMP/MTs/SMA/MA/S MK Indonesia yang disurvei. Sekolah Indonesia dengan capaian PISA terbaik berada di percentile 93 berdasarkan hasil UN, artinya terdapat 1397 SMA/SMK/MA yang setara atau LEBIH baik. Note: jumlah secondary school di singapore hanya 163

22 61 Sampel % Sains Matematika Membaca SMP % MTs % SMA % MA 521 8% SMK %

23

24 Hal ini menunjukkan adanya peningkatan akses dan kualitas pendidikan yang inklusif Catatan: beberapa negara ASEAN cakupan samplingnya justru menurun

25

26

27

28

29

30

31

32

33 Kesimpulan Meski peningkatan capaian Indonesia cukup signifikan, namun capaian secara umum masih di bawah rerata OECD Bila peningkatan ini terus kita pertahankan, maka pada tahun 2030 capaian kita akan menyamai OECD Hal yang terpenting adalah bagaimana kita melakukan tindak lanjut berdasar diagnosa yang dihasilkan dari survei diagnostik PISA Siswa harus dibiasakan dengan soal-soal kecakapan berpikir orde tinggi (HOTS)

34

35 TIMSS Framework Indonesia mengikuti grade-4 TIMSS Science Content Domain Percentage Life Science 45% Physical Science 35% Earth Science 20% Cognitive Domain Percentage Knowing 40% Applying 40% Reasoning 20% Math Content Domain Percentage Number 50% Geometric Shapes & Measures 35% Data Display 20% Cognitive Domain Percentage Knowing 40% Applying 40% Reasoning 20%

36 TIMSS 2015: IPA & Matematika kelas IV SD 4 dari bawah Skor IPA 397 Singapore Korea, Rep. of Japan Russian Federation Hong Kong SAR Chinese Taipei Finland Kazakhstan Poland United States Slovenia Hungary Sweden Norway (5) Bulgaria England Czech Republic Croatia Ireland Lithuania Germany Denmark Serbia Canada Australia Northern Ireland Slovak Republic Spain Netherlands Italy Belgium (Flemish) Portugal New Zealand TIMSS Scale Centerpoint France Turkey Cyprus Chile Bahrain United Arab Emirates Georgia Qatar Oman Iran, Islamic Rep. of Indonesia Saudi Arabia Morocco Kuwait Singapore Hong Kong SAR Korea, Rep. of Chinese Taipei Japan Northern Ireland Russian Federation Norway (5) Ireland Belgium (Flemish) England Kazakhstan Portugal Denmark United States Poland Finland Lithuania Netherlands Hungary Czech Republic Bulgaria Cyprus Germany Slovenia Sweden Serbia Australia Canada Italy Spain Croatia TIMSS Scale Centerpoint Slovak Republic New Zealand France Turkey Georgia Chile United Arab Emirates Bahrain Qatar Iran, Islamic Rep. of Oman Indonesia Jordan Saudi Arabia Morocco South Africa (5) Kuwait Skor Matematika 397 Tahun 2015 Indonesia mengikuti TIMSS untuk kelas 4 SD (sebelumnya ikut TIMSS kelas 8) 6 dari bawah

37 Terdapat 6% SD/MI yang mutunya setara atau lebih baik dari best performers Indonesia dlm TIMSS, yang setara dengan lebih dari 9000 SD/MI

38 Yang mempengaruhi capaian: peran orang tua

39 Yang mempengaruhi capaian: latar belakang sosek

40 Yang mempengaruhi capaian: attitude siswa & kualitas pembelajaran

41 Yang mempengaruhi capaian: kondisi sekolah dan sarpras

42 K Soal ini sederhana dan masuk kategori low benchmark Siswa diminta untuk menuliskan lambang bilangan dari angka terbilang. Hanya (59% ) siswa Indonesia mampu menjawab benar. Terendah ke -3 dan di bawah rerata internasional (87%)

43 Siswa Indonesia Unggul dalam mengerjakan soal matematika yang bersifat eksplisit/langsu ng. Disajikan persamaan matematika, siswa diminta mencari hasil hitung dari persamaan tersebut.

44 Hanya 19% siswa Indonesia yang mampu menjawab benar soal ini. Soal ini mengukur kompetensi tentang bangun datar, mengetahui panjang sisi jika diketahui keliling bangun. Tidak adanya ilustrasi gambar tampaknya menjadi faktor siswa Indonesia kesulitan menyelesaikan soal tersebut.

45 600 Skor Biologi TIMSS chinese taipei japan korea singapore thailand malaysia australia USA finlandia Turkey Iran south africa morocco internasional Indonesia Skor Biologi Indonesia dalam studi TIMSS menurun dari siklus ke siklus. Hal serupa ditunjukkan pula oleh thailand dan malaysia

46 Kompetensi Biologi yang diukur melalui TIMSS

47 Hal yang diukur oleh TIMSS dalam Biologi

48 600 Skor Biologi TIMSS chinese taipei japan korea singapore thailand malaysia australia USA finlandia Turkey Iran south africa morocco internasional Indonesia Skor Biologi Indonesia dalam studi TIMSS menurun dari siklus ke siklus. Hal serupa ditunjukkan pula oleh Thailand dan Malaysia

49 Dalam jangka panjang, mana dari hal-hal berikut yang dapat meningkatkan daya kekebalan tubuh terhadap penyakit? A. Antibiotika B. Vitamin C. Vaksin D. Sel darah merah Level knowing tentang kesehatan John menderita diabetes. Mana dari makanan berikut yang harus dihindari John? A. Daging sapi B. Telor C. Susu D. Jus buah 36% benar, Peringkat 2 terendah

50 Seorang petani menanam jagung di ladang. Gulma mulai tumbuh di antara benih-benih jagung. Jelaskan mengapa gulma perlu disiangi? Sangat dekat dengan kehidupan sehari-hari, namun siswa kesulitan menjelaskan/menalar alasan mencabut belukar

51 Beberapa jenis burung makan keong. Suatu spesies keong yang hidup di hutan memiliki cangkang warna gelap. Spesies keong yang sama yang hidup di ladang memiliki warna cangkang terang. Jelaskan bagaimana perbedaan tersebut membantu keong untuk bertahan (survive). Level applying, mengenai keragaman makhluk hidup, adaptasi dan seleksi alam.

52 Kategori Low Benchmark Pada soal kategori low benchmark seperti disamping, 81% siswa Indonesia menjawab dengan benar; diatas rerata Internasional (69%)

53 Kategori Low Benchmark Pada soal kategori low benchmark seperti di samping, 61% siswa Indonesia mampu menjawab benar, jumlah ini dibawah rerata Internasional (86%)

54 Kategori Advance Benchmark Pada soal kategori Advance benchmark yang mengukur kemampuan reasoning, sedikit sekali siswa Indonesia yang mampu menjawab dengan benar (11%), terendah dibandingkan negara-negara lainnya

55 Kesimpulan Hasil TIMSS tahun 2015 untuk siswa kelas IV SD masih belum menggembirakan (meski posisi Indonesia tak lagi juru kunci) Faktor yang berpengaruh pada capaian: kurikulum, pembelajaran, guru, orang tua/keluarga, sikap siswa, latar belakang sosek, sarpras Dari sisi lama pembelajaran siswa SD dan jam pelajaran matematika Indonesia termasuk paling lama di antara negara lainnya, tetapi kualitas pembelajaran perlu ditingkatkan Sekitar 75% item yang diujikan dalam TIMSS telah diajarkan di kelas IV SD (lebih tinggi dibanding Korea Selatan yang hanya 68%), namun kedalaman pemahaman masih kurang

56

57 Ujian Nasional Merupakan ujian terstandar nasional untuk mengukur capaian pembelajaran siswa pada beberapa mata pelajaran tertentu Penggunaan: beragam, mulai dari laporan capaian siswa/kredensial (SHUN), pemetaan, pembinaan, dsb. Mulai 2015 tidak lagi dipakai untuk kelulusan Laporan tidak hanya capaian tapi juga tingkat anomali/kemungkinan tidak obyektifnya pelaksanaan ujian, melalui pengukuran Indeks Integritas Ujian Nasional (IIUN)

58 Ringkasan Hasil UN - SMA/MA Tahun 2015/2016 NR >85: 0.91% IPA: < NR < 85: 19.06% 55< NR < 70: 37.82% Peserta UN SMA/MA (19,962 sekolah) Persentase yang belum mencapai standar masih tinggi IPS: NR < 55:42.20 % NR >85: 0.04 % 70< NR < 85: 10.61% 55< NR < 70: 35.40% Lainnya: NR < 55: 53.95%

59 Dampak direleasenya IIUN th 2015 Terjadi Peningkatan IIUN Direleasenya IIUN pada tahun 2015 mendorong sekolah makin jujur dalam ujian Tahun lalu jenjang SMA dengan IIUN>70 hanya 35%, tahun ini meningkat menjadi 61% 35% 30% 25% 20% 15% NA, 12% 10% 5% 0% 2015 <=50, 23% >50-70, 31% 35% >70-80, 19% >80, 15% UNBK, 1% NA <=50 >50-70 >70-80 >80 UNBK 07 IIUN mendorong sekolah makin berintegritas dalam menyelenggarakan UN Catatan: IIUN mengukur kejujuran dalam penyelenggaraan UN, TIDAK MENGUKUR KEJUJURAN SEKOLAH!! Meski hasil kajian lapangan diperoleh fakta: sekolah dengan IIUN tinggi memiliki budaya kejujuran yang tinggi pula [UAD, 2016] 50% 40% 30% 20% 10% 0% 2016 NA, 1% <=50, 10% >70-80, 40% >50-70, 28% 61% >80, 11% UNBK, 10% NA <=50 >50-70 >70-80 >80 UNBK

60 Siapa yang ikut UNBK 2016? Kelompok IPA: 36% SMA dengan IIUN 2015 >80 52% SMA dengan IIUN 2015 <80 12% SMA yang tahun lalu sudah UNBK UNBK 2015, 12% NA, 6% <=50, 11% >50-70, 22% IPA >70-80, 25% >80, 36% 08 Kelompok IPS: 30% SMA dengan IIUN 2015>80 58% SMA dengan IIUN 2015 <80 12% SMA yang tahun lalu sudah UNBK NA, 6% <=50, 12% UNBK 2015, 12% IPS >80, 30% >50-70, 28% >70-80, 24%

61 Validasi IIUN Dengan UNBK dihasilkan pengukuran capaian yang lebih benar 80 Perubahan Capaian SMA/MA jurusan IPA dari PBT-CBT berdasar IIUN 09 Sekolah UNKP dengan IIUN rendah di tahun 2015 yang mengikuti UNBK tahun 2016 cenderung terkoreksi nilainya. Semakin rendah IIUN tahun 2015 semakin besar penurunan nilai setelah menggunakan UNBK Terbukti IIUN mengukur tingkat integritas dalam pelaksanaan UN UNBK meningkatkan kejujuran ujian Nilai UN Rerata Sekolah (2015 & 2016) , ,9-7, , Nilai 2015 nilai <=50 <=70 <=80 >80 UNBK IIUN tahun 2015

62 Keragaman capaian SKL tak terdeteksi kalau hanya berdasar Nilai Sekolah Peta rerata nilai Ujian Sekolah Keterangan Pemekaran

63 Peta Keragaman capaian SKL berdasar Nilai Rerata UN (murni) SMA Peta rerata nilai Ujian Nasional Keterangan Pemekaran <

64 Peta Indeks Integritas Ujian Nasioal SMA IPA IIUN rendah mengindikasi besar kemungkinan terjadi kecurangan dalam pelaksanaan UN 64

65 Validasi: Profil Level Kemampuan Siswa Indonesia kurang cukup baik Sangat baik Indonesia (UN) Hasil UN 2015 share low performer share middle performer share high performer Peru Indonesia Qatar Hasil PISA 2012 Malaysia Thailand Finlandia Jepang Korea Hongkong China Singapore % 20% 40% 60% 80% 100% Hasil PISA 2012

66 Validasi: Profil Level Kemampuan Siswa Indonesia kurang cukup baik Sangat baik Indonesia (UN) Hasil UN 2015 share low performer share midde performer share high performer Peru Indonesia Qatar Thailand Hasil PISA 2015 Malaysia 33.7 Korea Finlandia Singapura Jepang Hongkong China % 20% 40% 60% 80% 100%

67 Korelasi PISA dan UN Strata PISA Math Read Science UN IIUN Good Moderate Poor Hasil PISA 2015 menunjukkan capaian sekolah dengan rerata UN tinggi dan IIUN baik secara signifikan lebih tinggi dibanding yang rerata UN rendah

68 13 Perubahan Kisi-kisi UN 2015 dan 2016 Aspek Kisi-kisi 2015 Kisi-kisi 2016 Masa berlaku Komponen Bentuk Leveling Mulai 2016 Terdiri dari 2 komponen: kompetensi & indikator soal (apa yang akan ditanyakan) Indikator spesifik merujuk soal yang akan diujikan Belum secara eksplisit mencerminkan leveling kognitif, yang ada tingkat kesukaran: 40% mudah, 40% sedang, 20% sulit. Ada 10% soal HOTS Dua dimensi: cakupan materi dan level kognitif yang diukur Tidak ada indikator soal Dengan leveling yang lebih eksplisit: 40% memahami 40% mengaplikasikan 20% menalar (reasoning)

69 13 Mengapa Kisi-kisi Diubah? Tujuan perubahan adalah agar guru-guru mengajar berdasar kurikulum, siswa belajar berdasar kurikulum, bukan berdasar indikator soal UN Orientasi pembelajaran pada ketuntasan belajar (mastery learning) Mendorong kompetensi abad 21 seperti kemampuan menyelesaikan masalah (problem solving), berpikir kritis (critical thinking) Mengembalikan dari belajar merujuk pada kurikulum Ujian Nasional menjadi kurikulum nasional jenjang SMA/MA/SMK

70 Proporsi soal High Order of Thinking pada Ujian Nasional 2016 ditingkatkan... Contoh Matematika Materi Kesebangunan UN 2015 UN 2016 Panjang bayangan sebuah menara 15 m dan pada saat yang sama sebuah tiang pancang memiliki panjang bayangan 3 m. Jika tinggi tiang pancang 7 m, maka tinggi menara adalah... A. 19 meter B. 22 meter C. 25 meter D. 35 meter Perhatikan gambar sketsa kebun berikut! 2m A D E B 2m C Sebidang kebun berbentuk jajaran genjang. Bagian dalam kebun dibuat taman dengan panjang AB = 20 m, dan panjang DE = 15 m. Di sekeliling taman akan dibuat jalan. Jika kebun dan taman sebangun, luas jalan adalah A. 66 m 2 C. 300 m 2 B. 132 m 2 D. 360 m 2

71 Kesimpulan Pengukuran capaian siswa berdasar UN ternyata selaras dengan capaian PISA maupun TIMSS Siswa-siswa masih lemah dalam kecakapan kognitif order tinggi (seperti menalar/menganalisa/mengevaluasi) Penilaian kelas sehari-hari harus dibiasakan dengan soal-soal HOTS agar anak terdorong kemampuan berpikir kritisnya Peningkatan mutu pendidikan dapat didorong melalui asesmen yang baik

72 Kebijakan tentang Ujian Nasional dan Ujian Sekolah Tahun 2017 Ujian Nasional tetap dilaksanakan seperti tahun 2016, sesuai PP 19/2005, PP 32/2013, dan PP 13/2015. Hasil UN digunakan untuk pemetaan mutu, pertimbangan seleksi masuk jenjang pendidikan berikutnya, dan pembinaan satuan pendidikan. UN tahun 2017 dilaksanakan dengan UNBK sebagai moda utamanya. Pada tahun 2017 Ujian Sekolah ditingkatkan mutunya menjadi Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) untuk beberapa mata pelajaran. Soal USBN dibuat oleh guru melalui KKG/MGMP dengan mengacu pada kisi-kisi yang dikeluarkan oleh BSNP. Pemerintah memberikan pelatihan bagi guru agar dapat membuat ujian sekolah yang semakin berkualitas.

73 Persiapan Pelaksanaan UN 2017 Untuk meningkatkan efisiensi, mutu, reliabilitas, integritas, dan kehematan UN dilaksanakan dengan moda UNBK Jadwal UN jenjang SMK, SMA, dan SMP tidak bersamaan sehingga komputer dapat digunakan bersama (resource sharing) Sekolah dengan jumlah komputer lebih dari 20 buah dan memiliki server dapat ditetapkan menjadi penyelenggara USBN Siswa SMA dari sekolah yang belum memiliki infrastruktur UNBK mengikuti ujian di SMK atau SMP penyelenggara UNBK, demikian pula sebaliknya Dinas Provinsi menetapkan tempat ujian bagi siswa dari sekolah yang belum memiliki fasilitas berdasar kedekatan jarak antar sekolah Sudah terdata sekolah/madrasah siap menjadi penyelenggara UNBK

74 Pelaksanaan USBN Mata pelajaran USBN: SMP: Agama, PPKN, IPS SMA: Agama, PPKN, Sejarah Umum SMK: Agama, PPKN, Keterampilan Komputer Pelaksanaan USBN: Guru inti diberikan pelatihan penulisan kisi-kisi/indikator soal, penulisan soal, dan penskoran soal baik pilihan ganda maupun yang bukan pilihan ganda Penulisan soal oleh guru yang tergabung dalam KKG/MGMP di Kabupaten/Kota/Gugus dengan mengacu pada kisi-kisi USBN Master soal disimpan Kepala Sekolah Buku soal ujian dicetak dan disimpan di sekolah masing-masing Pelaksanaan USBN sepenuhnya menjadi tanggung jawab mutlak Kepala Sekolah Penskoran hasil USBN dilakukan oleh guru secara silang antar sekolah dalam gugus

75 ALUR PENYUSUNAN SOAL USBN KKG/MGMP Puspendik Standar & Kisi-kisi BSNP 25% soal standar 1 Menyu sun soal bersa ma 3 Paket soal Digunakan untuk ujian sekolah berstandar nasional 4 Catatan: SMA/K dilaksanakan MGMP level Kabupaten/Kota ((bila terlalu besar dibagi dalam beberapa gugus))

76 Skema Proses Ujian Pergurua n Tinggi Dewan Pend. Provinsi Ujian Nasional dan Ujian Sekolah Memindai LJUN Pengawasan UN Kemendik bud Balitbang & Dikdasm en Dinas Provinsi Dinas Kab/Kota Sekolah Pelaksana UN Bank Soal UN Instrumen UN Manajemen UN Olah hasil UN Sumber: Peraturan BSNP No. 0034/P/BSNP/XII/2015 Peraturan Kabalitbang Kemendikbud No. 045/H/HK/2015 Kebijakan Pelaksa na UN di Daerah Koordin asi Pelaksa naan UN Kab/Kot a Pengaw asan UN BSNP Standar UN POS UN Kisi-kisi UN Penyeleng gara UN Monev UN LPMP Pengawasan UN Pelaksana UN Pengawas ujian secara silang Pelaksana US Penyusunan soal US PELAKU UTAMA UN BSN P Standar POS Kisi-kisi Ujian/ Kompetensi Dasar Monev PELAKU UTAMA USBN Dewan Pend. Provinsi Dewan Pend. Kab/Kota Pengawasan Ujian Sekolah Berstandar Nasional Kemendikbu Balitbang, d GTK, Dikdasmen, PAUD Dikmas Dinas Provinsi Dinas Kab/Kota Sekola h Kebijakan Bank Soal 20-25% soal sebagai anchor Fasilitasi instrumen/sistem Pembinaan Konsolidasi hasil Pelaksana USBN Pengawas USBN secara silang Koordinasi USBN Pengawasan KKG/ MGM P LPM P Menetapkan soal Pengawasan Mengembangkan soal Pengolahan hasil P4 TK Pembinaan

77 AKSI Asesmen Kompetensi Siswa Indonesia

78 APAKAH AKSI/INAP? AKSI/INAP adalah program pemetaan capaian pendidikan untuk memantau mutu pendidikan secara nasional/daerah yang menggambarkan pencapaian kemampuan siswa yang dilakukan melalui survei yang sifatnya longitudinal. SURVEI JENJANG SIFAT MANFAAT AKSI/INAP 1. NERACA Ketercapaian, kekuatan, dan kelemahan pendidikan sehingga dapat dilakukan intervensi yang tepat Diikuti oleh siswa seluruh Provinsi (sampling) Kompetensi yang diukur: Literasi Numerasi Sains Dilakukan pada kelas 4, 8, 11 Tidak ada Lulus/Gagal Mengukur kompetensi kognitif Dilengkapi survei guru, siswa, ortu Sifat: Sampling Low stake Diagnostik untuk perbaikan 2. DIAGNOSA Aspek kompetensi yang perlu perbaikan faktor penunjang/penghambat keberhasilan 3. KOMPETENSI Mendorong ketercapaian kompetensi, terutama literasi dan numerasi 4. STANDAR PENDIDIKAN Anak tangga progresif untuk meningkatkan capaian standar pendidikan 78

79 Hasil AKSI Asesmen Kompetensi Siswa Indonesia /INAP p-sd

80 HASIL AKSI/INAP 2016 DAN PISA 2012 INAP 2016 INDONESIA AKSI/INAP 2016 Indonesia National Assessment Programme 73,61% Low Performer 25,38 % Middle Performer Indonesia PISA 2012 Programme for International Student Assessment 75,7% Low Performer 24% Middle performer 80

81 HASIL AKSI/INAP 2016 Sumber: 81

82 HASIL AKSI/INAP 2016 Contoh Perbandingan Capaian Literasi Membaca Antardaerah NASIONAL DKI JAKARTA JAWA BARAT JAWA TENGAH DI YOGYAKARTA NTB NTT PAPUA Sumber: 82

83 HASIL AKSI/INAP SD 2016 Meruj uk Interpreta si Integrasi Evaluasi Highlight: Dalam numerasi: Kemampuan menalar perlu ditingkatkan Dalam literasi: kemampuan integrasi dan evaluasi informasi masih lemah 83

84 PETA WILAYAH Persentase Siswa dengan Kemampuan Literasi Membaca Kurang 84

85 PETA WILAYAH Persentase Siswa dengan Kemampuan Numerasi/Literasi Matematika Kurang 85

86 PETA WILAYAH Persentase Siswa dengan Kemampuan Literasi IPA Kurang 86

87 PETA JALAN INAP INAP SD INAP SMP INAP SMA/K INAP SD INAP SMP Gerakan Literasi Nasional (GLN) dicanang kan Pembin aan SD Pembina an SD dan SMP Tren capaian SD Pembinaan SMP Pembinaan SMA Tren capaian SMP Pembinaan SD Pembinaan SMP Pembinaan SMA 87

88 Penilaian dan Umpan Balik

89 Seberapa efektifkah umpan balik hasil penilaian terhadap peningkatan mutu? Penilaian akan mampu meningkatkan mutu, hanya jika informasi hasil penilaian dijadikan umpan balik. Baik kepada siswa, guru, sekolah, orang tua, maupun pemangku kebijakan.

90 Penilaian Kelas Classroom-based assessment Assessment as learning Assessment for learning Assessment of learning External assessment Membentuk siswa sbg pembelajar sejati (Q & P) Assessment for & as learning Formatif dan diqgnostik Pengembangan panduan penilaian Pengembangan modul pelatihan Pelatihan IN, IP, guru Penulisan soal HOTS School-based assessment Sumber informasi penilaian (rumah penilaian) [bersama program inovasi] Pengembangan model [bersama program inovasi] Uji coba/piloting [bersama program inovasi] meaningful assessment & feedback for learning improvement Rich & sound assessments Research & evidence based

91 Penilaian kelas & umpan balik Penilaian kelas untuk menumbuhkembangkan kompetensi dan daya nalar (critical thinking) Authentic assessment untuk menguatkan problem solving Project-based assessment lintas mapel- untuk integrasi pengetahuan, collaboration skills Ilmu sosial: project dengan debat dan argumentasi (communication skills) Peer tutoring: menguatkan pemahaman, communication skills, collaboration skills ICT enhanced learning: ICT literasi Positive feedback Membangun attitude siswa Belajar dari kesalahan Membantu siswa menyadari kesalahan dan menguasai pengetahuan Kecakapan guru untuk merancang dan menggunakan berbagai model/bentuk penilaian Rubrik penilaian Umpan balik KI1-KI4 Pada siswa/ortu Pada pembelajaran

92 Jangan lupa!! Howard Gardner, 1983

93 penilaian bermutu kunci pendidikan bermutu

94 2018

95

96 Lingkup Reading, math, science 2018: Reading sebagai domain utama (major domain) Global competency Financial literacy CBT

97 Jangan lupa!! Howard Gardner, 1983

98 PISA 2018 Reading Framework

99 Membaca di Era Digital (Jenis Wacana)

100 Membaca di Era Digital (Sumber Wacana)

101 Membaca di Era Digital (Media membaca)

102 Transformasi Framework PISA PISA PISA 2009 PISA 2015

103 Hal yang ditambahkan pada Framework PISA 2018

104 Definisi Literasi Membaca PISA 2018

105 Proses Kognitif pada Literasi Membaca PISA 2018

106 Sub Domain PISA 2018

107 Read Fluently

108

109

110

Ringkasan Hasil-hasil Asesmen Belajar Dari Hasil UN, PISA, TIMSS, INAP

Ringkasan Hasil-hasil Asesmen Belajar Dari Hasil UN, PISA, TIMSS, INAP Ringkasan Hasil-hasil Asesmen Belajar Dari Hasil UN, PISA, TIMSS, INAP Nizam Pusat Penilaian Pendidikan Badan Penelitian dan Pengembangan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Kecakapan Abad 21 21 st Century
