Fira Nafiri ( )

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Fira Nafiri ( )"

Transkripsi

1 STUDI PEMBANGUNAN PLTP BATURADEN MW DI GUNUNG SLAMET TERHADAP TARIF LISTRIK REGIONAL JAWA TENGAH Fira Nafiri ( ) Dosen Pembimbing : Ir. Syariffudin Mahmudsyah, M. Eng Ir. Teguh Yuwono Teknik Sistem Tenaga Teknik Elektro, Fakultas Teknologi Industri Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya 2010

2 pendahuluan Fenomena krisis energi saat ini terjadi di seluruh dunia, meliputi krisis energi minyak bumi dan gas alam, bahan bakar fosil, serta energi listrik. Oleh karena itu membuat suatu kebijakan pemanfaatan energi primer setempat untuk pembangkit tenaga listrik. Jawa Tengah sebagai propinsi dengan jumlah penduduk terbesar ke tiga di Indonesia, dengan potensi sumber energi panas bumi yang tersebar di 14 lokasi membutuhkan pembangunan pembangkit baru untuk memenuhi kebutuhan energi listriknya.

3 Luas wilayah ,12 Km 2 Bagian dari busur kepulauan gunung api (aktif dan tidak aktif) Beriklim tropis Jumlah penduduk ke-3 terbesar di Indonesia Terdiri dari 29 Kabupaten dan 6 Kota

4 Kepadatanpenduduk995 jiwaper Km 2 Populasi penduduk jawa tengah adalah 32,38 juta jiwa KepadatanpendudukKota jiwaper Km 2 Pertumbuhan penduduk rata-rata 3,83 % Tahun Jawa Tengah Indonesia Sumber : BPS Propinsi Jawa Tengah

5 Total Potensi Sebesar MW Setara dengan 12,37 milyar barel minyak Tersebar di 256 Lokasi

6 Lokasi Jawa Tengah Indonesia Dunia Potensi Panas Bumi 724 MW MW MW

7 Penghitungan potensi terduga dari hasil penyelidikan geokimia, terutama luas daerah anomali Hg memperlihatkan bahwa luas daerah prospek ± 16 Km 2 Temperatur reservoir diperkirakan 240 o C dan suhu cut off o C. Berdasarkan pada persamaan Lump Parameter dibawah ini: Q x A x (Tr-Tc) dimana : Q Potensi energi panas bumi terduga (MW) A Luas daerah prospek (Km 2 ) Tr Temperatur reservoir ( o C) Tc Temperatur cut off ( o C) Hasil perhitungan dengan persamaan tersebut diatas diperoleh potensi energi daerah Baturaden Q± MW. Sumber : Direktorat Vulkanologi

8 Panas bumi Panas bumi didefinisikan sebagai panas yang berasal dari dalam bumi. Sedangkan energi panas bumi adalah energi yang ditimbulkan oleh panas tersebut. Panas bumi menghasilkan energi yang bersih (dari polusi) dan berkesinambungan atau dapat diperbarui.

9 Realisasi program pemerintah Tahap II sebesar MW dengan kapasitas total MW sebanyak 19 % adalah PLTP dalam menghadapi krisis energi listrik, yang tertuang dalam PerPres No.5/2006 tentang kebijakan pemerintah mengenai Skenario Energi Mix Nasional dalam jangka waktu tertentu ( ), yang tertuang dalam Kebijakan Energi Nasional (KEN). Yang menargetkan peningkatan peran energi panas bumi menjadi 5% Energi Mix Tahun 2008 Energi Mix Tahun 2025 Minyak Bumi 20% Gas, 30% Bahan Bakar Nabati, 5% EBT Panas Bumi, 5% Biomasa, Nuklir, Tenaga air Energi Matahari, Tenaga angin, 5% Batubara cair, 2% Batubara 33%

10 Proses terjadinya energi listrik Sebagian besar pembangkit listrik menggunakan uap. Uap dipakai untuk memutar turbin yang kemudian mengaktifkan generator untuk menghasilkan listrik. Banyak pembangkit listrik masih menggunakan bahan bakar fosil untuk mendidihkan air guna menghasilkan uap. Pembangkit Listrik Tenaga Panas bumi (PLTP), uap berasal dari reservoir panas bumi.

11 Sumber panas bumi di gunung Slamet merupakan sumber uap panas, maka digunakan teknologi binary cycle sebagai pembangkit energi listrik. Panas Bumi merupakan sumber daya energi yang selalu terbaharukan. Ketersediaan panas bumi di pengaruhi oleh ketersediaan air. Oleh karena itu uap panas yang telah didinginkan di injeksikan kembali kedalam bumi.

12 Binary Cycle Power Plants (BCPP) Pada BCPP air panas atau uappanas yang berasaldari sumur produksi(production well) tidak menyentuh turbin. Air panas bumi digunakanuntuk memanaskanapayang disebutdenganworking fluidpada heat exchanger. Working fluid kemudian menjadi panas dan menghasilkan uap berupa flash. Uap yang dihasilkan di heat exchanger tadi laludialirkanuntuk memutarturbindan selanjutnya menggerakkan generator untuk menghasilkan sumber daya listrik. Uappanas yang dihasilkandi heat exchangerinilahyang disebutsebagaisecondary (binary) fluid. Binary Cycle Power Plants ini merupakan sistem tertutup(closed loop). Jadi tidak ada yang dilepas ke atmosfer. Keunggulandari BCPP ialahdapatdioperasikanpada suhu rendahyaitu C. ContohpenerapanteknologitipeBCPP iniadadi Mammoth Pacific Binary Geothermal Power Plants di Casa Diablo geothermal field, USA. Diperkirakanpembangkitlistrik panas bumi BCPP akan semakinbanyakdigunakandimasayang akan datang.

13 Kondisi sistem ketenagalistrikan jawa tengah Jumlah Pelanggan, dan Listrik Terjual di Propinsi Jawa Tengah Tahun Sumber : Statistik PLN

14 Konsumsi energi listrik kelompok konsumen Konsumsi Energi Listrik Kelompok Konsumen GWh Sumber : Statistik PLN

15 Permintaanenergilistrikdijawa tengah Beban Puncak Propinsi Jawa Tengah Tahun Daya Mampu (MW) Beban Puncak (MW) , , , , , , , , ,00 Sumber : Statistik PLN

16 Peramalan dengan metode dkl 3.01 Proyeksi Konsumsi Energi Listrik per Kelompok Pelanggan (GWh) Jawa Tengah

17 Neraca daya sistem kelistrikan jawa tengah Proyeksi Neraca Daya (MW) di Jawa Tengah

18 BIAYA MODAL/ CAPITAL COST Biaya modal pertahun adalah biaya investasi pembangunan pembangkit tenaga listrik dikalikan dengan faktor penyusutan Biaya modal / Capital (fscost + fd) (CC) Ps dirumuskan sebagai berikut : Capital Cost (CC) m To dimana : BIAYA TETAP (O & M) CC Biaya modal per KWh(Cent US$/kWh) Ps Biaya modal (US$/kW) fs Faktor suku bunga dan fd Faktor depresiasi Biaya ini harus tetap dikeluarkan meskipun peralatan-peralatan di pusat pembangkit tidak sedang beroperasi. Biaya O & M ini merupakan biaya untuk perawatan pusat pembangkit, dan juga biaya tenaga kerja yang mengoperasikan dan merawat pusat pembangkit. BIAYA BAHAN BAKAR (FUEL COST) Biaya operasi ini merupakan biaya yang hanya dikeluarkan apabila pusat pembangkit dioperasikan untuk membangkitkan tenaga listrik. Biaya operasi ini merupakan biaya pembelian uap panas bumi dan minyak pelumas

19 To m Ps fd) (fs (CC) Cost Capital Pembangkit Kapasitas BiayaTotalInvestasi ) BiayaModal( Ps ) ( ) 0.06(1 + + fs u/ 6%-> ) ( fd 2.545,45US$/kWh ) 1 ( ) ( ) 0.09(1 + + fs u/9%-> u/ 12%-> ) ( ) 0.12(1 + + fs Fd sebesar 4%

20 Biaya modal / capital cost apabila suku bunga 12%: Biaya modal / capital cost apabila suku bunga 9%: Biaya modal / capital cost apabila suku bunga 6%:

21 Fc (fuel cost) Kapasitas Konsumsi/Jam (ton/jam) Konsumsi/Hari (ton/hari) Konsumsi/Tahun (ton/tahun) 1 MW 7, MW MW Perhitungan Biaya Bahan Bakar Harga uap panas bumi adalah 3 USD per ton. Dengan asumsi 1 USD senilai Rp maka dapat dihitung Harga 3 USD/ton 0,003 USD/kg Rp 30/kg Konsumsi panas bumi 7,5 ton/mw-hour Konsumsi panas bumi per tahun (7,5 x 8760) ton/mw-year ton/mw-year 65,7 ton/kw-year Fuel Cost (FC) 7,5 ton/mwh x 3 USD/ton 22,5 USD/MWh 0,0225 USD/kWh 2,25 cent/kwh

22 Hasil produksi listrik selama 1 tahun dengan pembangkitan ratarata 85% dari kapasitas penuh dengan manfaat pembangkit 80% Produksi/ tahun 220 x 10 3 x 8760 x 0.8 x KWh/tahun Kebutuhan Panas Bumi untuk Produksi 1 kwh Kebutuhan Panas Bumi Untuk Produksi 1 kwh Konsumsi Energi / Energi Listrik kg/tahun / kwh/tahun kg/kwh Jumlah Panas Bumi yang Dibutuhkan Selama Operasi Jika masa operasi PLTP diasumsikan 25 tahun. maka jumlah panas bumi yang dibutuhkan selama operasi ton/tahun x 25 tahun ton

23 O & M Cost Keterangan Small Plants < 5 MW Medium Plant 5-30 MW Large Plants >30 MW Steam Field 0,35 0,70 0,25 0,35 0,15 0,25 Power Plant 0,45 0,70 0,35 0,45 0,25 0,45 Total 0,80 1,4 0,60 0,80 0,40 0,70

24 BIAYA PEMBANGKITAN TOTAL DIDAPAT DENGAN PERSAMAAN BP CC + FC+ O&M Cost Untuk suku bunga i 12 % maka : BP 10,45cent / kwh + 2,25cent / kwh + 0,7cent/ kwh 13,40 cent / kwh 0,1340 US$/kWh Rp/kWh Untuk suku bunga i 9 % maka : BP 8,70cent / kwh + 2,25cent / kwh + 0,7cent/ kwh 11,65 cent / kwh 0,1165 US$/kWh Rp/kWh Untuk suku bunga i 6 % maka: BP 7,06cent / kwh cent / kwh + 0.7cent/ kwh 10,01 cent / kwh 0,1001 US$/kWh 1001 Rp/kWh

25 Analisa ekonomi

26 Dari pengeluaran riil rumah tangga tahun 2008 maka di dapatkan ratarata pemakaian energi listrik tiap bulannya. Daya ( P) 900 0,8 720W Blok I 20 kwh, yaitu pemakaian 0-20 KWh Blok II 60 kwh, pemakaian KWh Blok III > 60 kwh, pemakaian di atas 60 KWh Maka kita dapat mengetahui jumlah Kwh/bulan dengan cara: Kwh/Bulan 0,72 x 30 x 24 x0,8 414,72 KWh/ bulan Dengan Tarif Dasar Listrik pada sektor rumah tangga sebesar Rp 525,07 Maka: Biaya pemakaian/bulan ( 414,72 x Rp 525,07/KWh) Rp ,03,- Daya beli ,03 525,07 552,19 KWh

27 Analisa perhitungan harga pokok penyediaan setelah pembangunan pltp BPP Tenaga Listrik Sebelum Pembangunan PLTP Baturaden MW dan Masih Mendapatkan Subsidi Berdasarkan UU No. 5 Tahun 1985 adalah sebesar Rp. 612,44,- BPP Tenaga Listrik Setelah Pembangunan PLTP Baturaden MW dan dianggap terisolasi dan tanpa subsidi dari pemerintah adalah sebesar Rp. 741,88,-

28 Analisa perhitungan harga jual perkelompok konsumen setelah pltp baturaden beroperasi No Daerah RT Industri Bis nis Sosi al Pem. P.Jal an Total 1 Jateng lama 525,1 642, ,6 871,9 635,7 612,44 2 Jateng baru 664,4 813, ,6 699, ,3 804, Jawa 587,6 629,1 862,5 579,8 800,4 660,7 650,4 4 5 Luar Jawa Indonesi a 584, ,9 585,3 913,8 611,7 664, ,04 850,6 580,9 847,2 665,1 653

29 Prakiraan dampak penting dalam pembangunan PLTP Baturaden ini, Upaya pemantauan lingkungan untuk kegiatan Pembangunan PLTP ini prakiraan dampak yang terjadi akan ditinjau dalam 4 (empat) tahapan: 1. Tahap Pra Konstruksi Dampak keresahan sosial dan juga persepsi positif dan negatif pada masyarakat setempat akibat dari pembangunan PLTP Baturaden 2. Tahap Konstruksi Dampak pembangunan bangunan dan pengolahan limbah oli serta dampak dari pembuatan sumur 3. Tahap Operasional Dampak kebisingan dari operasional peralatan pembangkit, Kualitas udara dan kualitas serta kuantitas air tanah 4. Tahap Pasca Operasi Dampak bekas lokasi sumur

30 Analisa lingkungan Grafik Emisi Gas dari Bermacammacam Pembangkit CDM ,5cent 3,88 cent

31 Dari gambar grafik untuk pembangkit dengan bahan bakar panas bumi memiliki emisi yang paling rendah yaitu 100kg/KWh.

32 kesimpulan 1. Pada tahun 2011 beban puncak di Propinsi Jawa Tengah mengalami defisit 130,40 MW dari daya mampu Jawa Tengah yang sebesar MW maka perlu segera di bangun pembangkit baru karena semakin bertambahnya konsumsi energi di propinsi Jawa Tengah. 2. Potensi panas bumi Baturaden yang dimanfaatkan untuk energi listrik sebesar 220 MW dari potensi terduga sebesar 222,43 MW. Luas daerah potensi sebesar 16 km 2 dan suhu bawah permukaan 240º. 3. Karena emisi PLTP Baturaden yang kecil maka di hitung mekanisme CDM yakni sebesar 3,88 cent/kwh, akan tetapi PLTP Baturaden beroperasi pada tahun 2017 sementara Kyoto protocol hanya berlaku pada tahun 2013 maka CDM PLTP Baturaden masih menunggu konferensi selanjutnya, apakah diperpanjang atau tidak.

33 saran 1. Perlunya segera di lakukan upaya-upaya efisiensi dalam penyediaan tenaga listrik di jawa tengah yang dianggap terisolasi dan tanpa subsidi dari pemerintah seperti pltp baturaden MW, agar dapat menekan biaya pokok penyediaan tenaga listrik dan mencapai tingkat keuangan yang diinginkan. 2. Masih perlunya eksplorasi panas bumi lebih lanjut, sehingga potensi panas bumi yang ada di Jawa Tengah dapat dimanfaatkan sebagai pembangkit PLTP.

BIAYA MODAL/ CAPITAL COST BIAYA TETAP (O & M)

BIAYA MODAL/ CAPITAL COST BIAYA TETAP (O & M) BIAYA MODAL/ CAPITAL COST Biaya modal pertahun adalah biaya investasi pembangunan pembangkit tenaga listrik dikalikan dengan faktor penyusutan Biaya modal / Capital Cost (CC) dirumuskan sebagai berikut
