BAB 2 LANDASAN TEORI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 2 LANDASAN TEORI"

Transkripsi

1 BAB 2 LANDASAN TEORI 2.1 Pengertian Sistem Informasi Menurut John F. Nash Sistem Informasi adalah kombinasi dari manusia, fasilitas atau alat teknologi, media, prosedur dan pengendalian yang bermaksud menata jaringan komunikasi yang penting, proses atas transaksi-transaksi tertentu dan rutin, membantu manajemen dan pemakai intern dan ekstern dan menyediakan dasar pengambilan keputusan yang tepat. ( Dimasosd Pengertian Sistem Informasi. Sistem informasi merupakan sarana alternatif untuk membantu memberikan informasi bagi suatu lembaga/perusahaan ataupun perorangan.salah satunya adalah website, merupakan sarana promosi yang memberikan kemudahan bagi siapa saja yang ingin mengaksesnya kapanpun dan dimanapun. 2.2 Sekilas Tentang Portal Akademik Sekolah Portal akademik sekolah yang dibuat oleh penulis mempunyai cara yang berbeda namun lebih efisien. Dengan sistem ini, guru/pengajar tidak perlu menulis nilai dan menulis jadwal lagi. Siswa yang ingin melihat nilai bisa mengakses akun mereka dan dapat dicetak jika diperlukan.

2 2.3 Sekilas Tentang Perancangan Perancangan dapat diartikan sebagai suatu tahap setelah analisa dari pengembangan sistem untuk mengembangkan bagaimana suatu sistem itu akan dibentuk. Perancangan juga dapat berupa penggambaran, perencanaan, dan pembuatan sketsa atau pengaturan dari beberapa elemen yang terpisah ke dalam satu kesatuan yang utuh dan berfungsi. Termasuk juga menyangkut perangkat lunak dan komputer. ( Pengertian Perancangan. ) 2.4 Sekilas Tentang Sistem Kata sistem berasal dari bahasa Yunani yaitu systema yang berarti kesatuan suatu kesatuan yang saling tergantung dan saling bekerja sama untuk mencapai tujuan tertentu. Suatu sistem dapat terdiri dari sitem-sistem bagian lainnya atau sering disebut subsistem. Subsistem saling berinteraksi dan saling berhubungan membentuk suatu kesatuan untuk tercapainya suatu sasaran dan sistem tidak terlepas dari komponenkomponen pendukung sistem yang mempunyai sifat dan fungsi tertentu dan mampu mempengaruhi proses sistem secara keseluruhan. ( 2.5 Sekilas Tentang PHP (Hypertext Preprocessor) Dan MySQL PHP adalah salah satu bahasa pemrograman di Internet. Bisa juga di artikan sebagai bahasa scripting yang menyatu dengan HTML dan dijalankan pada server side. PHP

3 sendiri merupakan singkatan dari Personal Home Page Tools. PHP bersifat cepat, gratis dan mudah, selain itu PHP mendukung penggunaan database seperti MySQL, PostgreSQL, msql, dan Oracle. Untuk dapat menjalankan PHP melalui browser, maka anda diharuskan terlebih dahulu menginstall web server (misalnya Apache, PWS, IIS) lalu menginstall PHP, sedangkan untuk menjalankan MySQL anda tidak perlu menginstall web server, hanya saja jika ingin dijalankan melalui browser, maka anda harus menginstall web server. Prosedur penginstallan web server, PHP dan MySQL dapat anda baca pada manual masing masing. Jika anda tidak ingin merasa direpotkan untuk menginstall PHP, MySQL, Apache dan sebagainya, ada alternatif yang bisa anda coba. XAMPP, adalah software alternatif yang akan membantu anda dengan memberikan layanan pengaktifan PHP, MySQL, Apache, Filezilla dan Tomcat sekaligus. Syntax dalam pemograman PHP hamper sama dengan bahasa pemograman C++. Persamaan yang paling jelas adalah setiap akhir statement harus diakhiri oleh semicolon ( ; ). Fungsi-fungsi yang ada di C++ juga ada dalam PHP, seperti IF, FOR, WHILE, DO, ARRAY dan sebagainya. Sebagai fungsi yang unik dalam PHP, ada fungsi FOREACH yang bisa diartikan sebagai setiap. PHP dijalankan dalam file berekstensi.php,.php3 atau.phtml, itu tergantung dengan settingan PHP anda, tetapi secara umum ekstensi file PHP adalah.php. Kode PHP menyatu dengan tag tag HTML dalam satu file. Kode PHP diawali dengan tag <? php dan ditutup dengan?>. Contoh : <?php Echo Hai ;?>

4 Struktur penulisan dalam PHP, sama seperti dalam C++, yaitu setiap pernyataan diakhiri oleh semicolon ( ; ) dan bersifat case sensitive untuk penulisan nama variabel. Dalam penulisan variabel dalam PHP, variabel harus diawali dengan symbol dolar ( $ ) lalu nama variabelnya tanpa menggunakan spasi dan tida boleh diawali dengan angaka seperti $1, variabel tersebut tidak akan dianggap sebagai variabel. Berikut adalah contoh penggunaan variabel dan operasi sederhana dalam PHP. Contoh : <?php $a=1; $b=2; $c=$a +$b; echo $c;?> MySQL adalah salah satu aplikasi DBMS yang sudah sangat banyak digunakan oleh para pemogram aplikasi web. Contoh DBMS lainnya adalah: PostgreSQL (freeware), SQL Server, MS Acces dari Microsoft, DB2 dari IBM, Oracle dan Oracle Crop, Dbase, FoxPro, dsb. Kelebihan dari MySQL adalah gratis, handal, selalu di-update dan banyak forum yang memfasilitasi para pengguna jika memiliki kendala. MySQL juga menjadi DBMS yang sering dibundling dengan web server sehingga proses instalasinya jadi lebih mudah.

5 Ada beberapa fungsi yang dipakai untuk memanipulasi isi database, seperti SELECT, ALTER, DROP dan sebagainya. Bahasa PHP bisa dikombinasikan untuk memanipulasi isi database. Contoh kombinasi bahasa PHP dan MySQL adalah sebagai berikut. Contoh: <?php include koneksi.php ; $q= SELECT * FROM `Nama_Database` ; If(mysql_query($q)) { echo Ok ; }?> (Priyanto, Hidayatullah. dan Jauhari, Khairul Kawistara. 2015) 2.6 Sekilas Tentang HTML (HyperText Markup Language) HTML merupakan singkatan dari Hypertext Markup Language. HTML digunakan untuk menampilkan suatu halaman Web. Sekalipun banyak orang menyebutnya

6 sebagai suatu bahasa pemrograman, HTML sebenarnya sama sekali bukan bahasa pemrograman, karena seperti tercermin dari namanya HTML adalah suatu bahasa mark up. HTML digunakan untuk melakukan mark up (penandaan) terhadap sebuah dokumen teks. Tanda tersebut digunakan untuk menentukan format atau style dari teks yang ditandai. Untuk menandai sebuah file teks merupakan file HTML, maka ciri yang paling nampak jelas adalah file-nya, yaitu.html. Namun lebih jauh daripada itu, di dalam file tersebut harus terkandung struktur sebagai berikut: <html> <body> </body> </html> Tag <html> tersebut harus diletakkan pada bagian paling awal dan tag </html> harus diletakkan pada bagian paling akhir. Bagian head umumnya berisi informasi mengenai dokumen tersebut, misalnya judul dokumen, versi HTML yang digunakan. Sedangkan body berisi layout atau desain halaman web. (Didik, Ariyana. dan Priyanto, Hidayatullah Pemrograman Web.

7 2.7 Sekilas Tentang CSS ( Cascading Style Sheet ) Cascading Style Sheet (CSS) adalah salah satu bahasa pemrograman web yang digunakan untuk mengendalikan beberapa komponen dalam sebuah web sehingga akan lebih terstruktur dan seragam. CSS dapat kita gunakan dalam mengendalikan ukuran gambar, warna teks, warna tabel, ukuran border, warna border, warna hyperlink, warna mouse over, spasi antar paragraf, spasi antar teks, margin kiri, kanan, atas, bawah, dan parameter lainnya. CSS bisa juga diartikan sebagai bahasa style sheet yang digunakan untuk mengatur tampilan dokumen. Dengan adanya CSS memungkinkan kita untuk menampilkan halaman yang sama dengan format yang berbeda. (Heni, Hermawati Sekilas Tentang JavaScript JavaScript merupakan bahasa pemrograman berbasis client, artinya bahasa ini berjalan pada sisi browser pengguna (user) dan bukan pada server. Jika kita berbicara dalam konteks web, sederhananya, kita dapat memahami JavaScript sebagai bahasa pemrograman yang berjalan khusus untuk dibrowser atau halaman web agar halaman web menjadi lebih hidup. Kalau dilihat dari suku katanya terdiri dari dua suku kata, yaitu Java dan Script. Java adalah Bahasa pemrograman berorientasi objek, sedangkan Script adalah serangkaian instruksi program. Javascript merupakan bahasa scripting yang digunakan untuk membuat aplikasi web, sifatnya client-side sehingga dapat diolah langsung di browser tanpa harus terhubung ke server terlebih dahulu. Walaupun namanya menggunakan kata

8 Java, Javascript tidak berhubungan dengan bahasa pemprograman java, meskipun keduanya memiliki kemiripan dalam hal syntax yang meniru bahasa C. ( Ranjani Ryan )

BAB 2 LANDASAN TEORI. 2.1 Sekilas Tentang Sistem Ujian Konevensional

BAB 2 LANDASAN TEORI. 2.1 Sekilas Tentang Sistem Ujian Konevensional BAB 2 LANDASAN TEORI 2.1 Sekilas Tentang Sistem Ujian Konevensional Dalam ujian konvensional,ada beberapa hal yang harus dipenuhi agar ujian bisa dilaksanakan secara layak. Hal yang utama adalah kertas.
