PENGANTAR KOMPUTER DAN TI 2C

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGANTAR KOMPUTER DAN TI 2C"

Transkripsi

1 PENGANTAR KOMPUTER DAN TI 2C PERTEMUAN 4 Peg. Komp & TI 2C M4

2 HyperText Markup Language (HTML) Sebuah bahasa markup yang digunakan untuk membuat sebuah halaman web dan menampilkan berbagai informasi di dalam sebuah browser Internet. HTML merupakan sebuah standar yang digunakan secara luas untuk menampilkan halaman web dan HTML kini merupakan standar Internet yang saat ini dikendalikan oleh World Wide Web Consortium (W3C). Mark up : informasi tambahan yang ditempatkan pada teks untuk menjelaskan bagaimana teks tersebut diinterpretasi (diartikan) Peg. Komp & TI 2C M4

3 Versi HTML HTML Versi 1.0 HTML versi ini merupakan versi pertama sejak lahirnya Bahasa HTML yang memiliki kemampuan untuk heading, paragraph, hypertext, manipulasi text (bold & italic) serta memiliki hubungan terhadap penggunaan sebuah gambar. HTML Versi 2.0 HTML versi ini lahir pada tanggal 14 Januari 1996 dengan beberapa kemampuan tambahan seperti penambahan form & hal ini menjadi cikal bakal adanya proses interaktif dengan pengguna. Mulai versi ini, HTML menjadi awal mula adanya website interaktif. HTML Versi 3.0 HTML versi ini lahir pada tanggal 18 Desember 1997 yang dikenal dengan HTML+ karena mempunyai beberapa fasilitas penambahan fitur table dalam paragraph. Peg. Komp & TI 2C M4

4 Versi HTML (Lanj.) HTML Versi 3.2 HTML versi ini merupakan versi terbaru penyempurnaan dari versi 3.0 pada bulan Mei HTML Versi 4.0 HTML versi ini lahir pada tanggal 24 Desember 1999 dengan penambahan beberapa fitur lagi seperti adanya Table, Image, Text, Link, Form, Imagemaps & lain-lain sebagai penyempurna dari HTML versi 3.2. HTML Versi 5.0 HTML versi ini atau lebih dikenal dengan HTML5 lahir pada tahun 2009 yang menjadi standar baru untuk HTML, XHTML, & DOM HTML. HTML5 ini merupakan proyek kerjasama antara W3C dengan WHATWG (Web Hypertext Application Technology Working Group). Peg. Komp & TI 2C M4

5 Editor HTML Text editor Notepad ++ Editor plus Sublime (online) WYSIWYG (What You See Is What You Get) Adobe Dreamweaver Microsoft frontpage Microsoft publisher Peg. Komp & TI 2C M4

6 Struktur dokumen HTML Homepage Kepala <head> Tubuh <body> <Head> <Title> Judul Homepage </Title> </Head> <Body> Isi Teks Isi Tabel. Isi Audio, Video, dll. </Body> Peg. Komp & TI 2C M4

7 Contoh Sederhana HTML Script HTML: <html> <head> <title>contoh Sederhana </title> </head> <body> <h1>hello Word<h1> </body> </html>

8 HTML Ekstensi Untuk menyimpan file HTML ekstensi yang digunakan adalah.htm atau html. Ekstensi yang paling sering digunakan adalah.html Peg. Komp & TI 2C M4

9 CSS Cascading Style Sheets (CSS) adalah suatu teknologi yang digunakan untuk memperindah halaman website (situs). Fungsi : mendefenisikan style untuk suatu teks dengan jenis huruf, ukuran, warna tertentu. CSS dapat dituliskan pada bagian <body>, <head> suatu dokumen HTML atau diletakkan di sebuah file eksternal. Perintah-perintah CSS dibatasi oleh tag <style> dan </style> Peg. Komp & TI 2C M4

10 Contoh Sederhana Script HTML: <html> <head> <title>stylesheet Sederhana </title> <style> h1 { font-family: verdana; color: red; text-align: center; } </style> </head> Tampilan: <body> <h1>stylesheet Sederhana<h1> </body> </html>

11 Selector Adalah nama yang diberikan untuk setiap style berbeda yang dibuat. Di dalam style didefinisikan bagaimana setiap selector akan bekerja (font, color dan lain-lain.). Kemudian di dalam bagian body halaman web, selector tersebut dipanggil untuk mengaktifkan style yang telah didefinisikan. Jenis-jenis Selector: Selector HTML Selector Class Selector ID

12 Selector HTML Digunakan untuk mendefinisikan style yang berhubungan dengan tag HTML, melakukan redefinisi tag normal HTML Syntax: SelectorHTML {Properti:Nilai;} Script HTML: <html> <head> <title>selector HTML</title> <style type="text/css"> b {font-family:arial; font-size:14px; color:red} </style> </head> <body> <!-- memanggil selector b yang me-redefinisi-kan <b> --> <b>tulisan ini tebal karena menggunakan style CSS</b> </body> </html> Tampilan:

13 Selector Class Digunakan untuk mendefinisikan style yang dapat dipakai tanpa melakukan redefinisi tag HTML. Syntax: ClassSelector {Properti:Nilai;} Script HTML: <html> <head> <title>selector Class</title> <style type="text/css">.headline {font-family:arial; font-size:14px; color:red} </style> </head> <body> <b class="headline"> Tulisan ini tebal karena pengaruh selector class headline </b><br> <i class="headline"> Tulisan ini dicetak miring karena selector class headline </i> </body> </html> Tampilan:

14 Selector ID Digunakan untuk mendefinisikan style yang berhubungan dengan suatu object memanfaatkan ID unik, biasa digunakan saat bekerja dengan layer Syntax: #IDSelector {Properti:Nilai;} Tampilan:

15 Selector ID Script HTML: <html> <head> <title>selector ID</title> <style type="text/css"> #layer1 {position:absolute; left:100;top:75; z-index:2} #layer2 {position:absolute; left:130;top:120; z-index:1} </style> </head> <body> <div id="layer1"> <table border="1" bgcolor="cyan"> <tr> <td>ini adalah layer 1<br>Diletakkan pada posisi (100,100)</td></tr> </table> </div> <div id="layer2"> <table border="1" bgcolor="yellow"> <tr><td>ini adalah layer 2<br>Diletakkan pada posisi (130,120)</td></tr> </table> </div> </body> </html>

16 PHP Apakah PHP itu? PHP (Hypertext Preprocessor) adalah bahasa scripting open source yang paling banyak digunakan di dalam proses pembuatan web dinamis, yang dapat disisipkan ke dalam dokumen HTML. Pada awalnya PHP merupakan kependekan dari Personal Home Page (Situs personal). PHP pertama kali dibuat oleh Rasmus Lerdorf pada tahun Pada waktu itu PHP masih bernama Form Interpreted (FI), yang wujudnya berupa sekumpulan skrip yang digunakan untuk mengolah data formulir dari web. Peg. Komp & TI 2C M4

17 banyak database yang telah didukung oleh PHP dan kemungkinan akan terus bertambah dbase, DBM FilePro, msql MySQL, ODBC Oracle, Postgres Sybase, Velocis

18 Cara penulisan kode php <? echo ("ini adalah script PHP\n");?> <?php echo("ini juga\n");?> <script language="php"> echo ("tulis pake ini jika html editor Anda tidak mengenali PHP"); </script> <% echo ("kalau yang ini mirip dengan ASP"); %> Perhatikan bahwa tiap akhir baris harus selalu diberi tanda titik koma (;).

19 Javascript Javascript adalah bahasa yang berbentuk kumpulan skrip yang pada fungsinya berjalan pada suatu dokumen HTML, sepanjang sejarah internet bahasa ini adalah bahasa skrip pertama untuk web. Bahasa ini adalah bahasa pemrograman untuk memberikan kemampuan tambahan terhadap bahasa HTML dengan mengijinkan pengeksekusian perintah perintah di sisi user, yang artinya di sisi browser bukan di sisi server web. Javascript bergantung kepada browser(navigator) yang memanggil halaman web yang berisi skrip skrip dari Javascript dan tentu saja terselip di dalam dokumen HTML.

20 Struktur Dasar Javascript Script dari JavaScript adalah sebagai berikut : < SCRIPT language= JavaScript type = text/javascript > [ statemen JavaScript ] </ SCRIPT > Peletakan JavaScript adalah sebagai berikut : Pada bagian head : Pada bagian body : <html> <head> <script language= JavaScript type= type/javascript > </script> </head> <html> <head> </head> <body> <script language= JavaScript type= text/javascript > </script> </body>

21 Contoh Java Script

22 MySQL MySQL adalah database (tempat penyimpanan data) server relasional yang gratis di bawah lisensi GNU (General Public Lisensi). MySQL adalah Sebuah program database server yang mampu menerima dan mengirimkan datanya sangat cepat, multi user serta menggunakan peintah dasar SQL ( Structured Query Language). Peg. Komp & TI 2C M4

23 PHP MyAdmin mysql

24 Cara kerja

25 SEKIAN

Pemrograman Basis Data Berbasis Web

Pemrograman Basis Data Berbasis Web Pemrograman Basis Data Berbasis Web Pertemuan Ke-5 (CSS) Noor Ifada noor.ifada@if.trunojoyo.ac.id S1 Teknik Informatika - Unijoyo 1 Sub Pokok Bahasan CSS? Contoh sederhana Selector Mekanisme mengaplikasikan
