BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II TINJAUAN PUSTAKA"

Transkripsi

1 5 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Penelitian Terdahulu Sebagai bahan pertimbangan dalam penelitian ini akan dicantumkan beberapa penalitian terdahulu oleh beberapa peneliti. Jatmiko (2010), melakukan analisis dan perancangan sistem informasi layanan penjualan berbasis web pada mall puri indah. Permasalahan yang timbul di rasakan oleh 2 pihak, yaitu pihak pengunjung dan pengelola mall puri indah. Pengunjung merasa mall puri indah kurang memberikan informasi yang lengkap dan terperinci dan menginginkan ada nya website yang lengkap tentang mall tersebut. Permasalahan yang di ungkap oleh pihak pengelola adalah permasalahan biaya biaya yang timbul untuk mencetak brosur brosur, dan biaya iklan iklan di radio, koran, serata majalah. Website dapat memudahkan pengunjung memperoleh informasi yang lengkap dan biaya promosi yang di keluarkan oleh pihak pengelola dapat murah. Hal tersebut di sebabkan oleh kehadiran website mall tersebut yang memiliki informasi berupa profile, halaman, acara, halaman toko, halaman fasilitas, halaman hubungi kami. Sistem yang ada, jika user klik image, judul, atau detil salah satu informasi

2 yang ada di layar, maka akan dihubungkan ke halaman detil informasi yang berisi ketereangan lengkap tentang informasi tersebut. Elvia (2008), melakukan penelitian di PT Adira Dinamika Multi Finance. Penelitian tersebut memiliki tujuan merancang sebuah sistem informasi penjualan sepeda motor berbasis web. Sistem yang ada dapat memberikan informasi kepada masyarkat bahwa PT. Adira Dinamika Multi Finance menjual sepeda motor secara kontan maupun keredit. Informasi yang di tampilkan pada web adalah informasi tentang harga dan jenis sepeda motor dan juga data pembeli dan data pribadi pemohon. Data pembeli dan data pribadi pemohon selanjut nya dapat di gunakan untuk petugas/karyawan dalam mengelola data penjualan sepeda motor secara kontan dan kredit dengan cepat, efektif dan efisien. 2.2 Landasan teori Web Web merupakan sistem dengan standar yang diterima secara universal untuk menyimpan, menelusuri, memformat dan menyimpan informasi melalui arsitektur klien atau server. Web bisa menerima semua jenis informasi digital, termasik teks, hipermedia, grafis dan suara. Web didasari oleh hiperteks standar yang disebut HyperText Markup 6

3 Language (HTML), yang memformat dokumen dan memadukan link hiperteks dinamis ke dokumendokumen lainnya yang disimpan di dalam komputer yang sama atau berbeda. (Turban,dkk. 2006) Database Database (basis data) adalah sekumpulan data yang digambarkan sebagai aktivitas dari satu atau lebih organisasi yang berelasi. Keuntungan menggunakan database dalam mengelola data adalah kebebasan data dan akses yang efisien, administrasi keseragaman data, bersamaan dan perbaikan dari terjadinya tabrakkan proses serentak. (Kristanto, 2008) HTML HTML adalah standar bahasa yang digunakan untuk mengatur penampilan dari halaman web. HTML tersusun atas pasangan-pasangan tag yang mempunyai fungsi yang berbeda-beda. Ciri dari tag pada HTML adalah diawali dengan tanda kurang dari < dan diakhiri oleh tanda lebih dari > seperti <head>. Pada HTML ada 2 macam tag yaitu tag pembuka < > dan tag penutup </ >. Sebuah halaman HTML dibagi menjadi 2 bagian yaitu header dan content yang masing-masing diwakili oleh pasangan tag <head> </head> dan <body> </body>. Header pada HTML berfungsi untuk menyampaikan 7

4 judul yang diwakili oleh tag <title> </title>. Content pada HTML berisi script yang mengatur tampilan suatu halaman HTML.(Sutarman 2007) PHP Hypertex Preprocessor (PHP) adalah skrip yang berjalan dalam server side yang di tambahkan dalam HTML. PHP itu sendiri merupakan singkatan dari Personal Home Page Tools. Skrip ini akan membuat suatu aplikasi dapat di integrasikan kedalam HTML sehingga suatu halaman HTML tidak lagi bersifat statis, namun menjadi besifat dinamis. Sifat server side ini membuat pengerjaaan skrip tersebut dikerjakan di server sedangkan yang dikirimkan kepada browser adalah hasil proses dari skrip tersebut yang sudah berbentuk HTML ( Kurniawan 2008.) CSS CSS adalah singkatan dari Cascading Style Sheet adalah sebuah dokument yang digunakan untuk mendesain atau mengatur tampilan tata letak sebuah halaman web, CSS ini bersifat embeded pada tag HTML yang artinya menempel atau melekat pada tag HTML. Dengan CSS ini, kita bisa mengontrol/mengatur seluruh tampilan halaman web dengan hanya sebuah dokument CSS, biasan ekstensi untuk file CSS adalah.css (dot css). Selain itu, CSS 8

5 juga dapat menggantikan fungsi tabel dan dapat meminimalkan ukuran file HTML. Bayangkan jika Anda membuat sebuah kotak dengan tabel dan CSS jauh lebih efesien, Sebagai contoh, Anda membuat sebuah tabel dengan satu kolom dan satu buah baris.( AMIK YMI ) MySQL SQL adalah singkatan dari Structured Query Language. SQL adalah bahasa yang digunakan untuk berkomunikasi dengan database. Menurut ANSI (American National Standards Institute), bahasa ini merupakan standard untuk Relational Database Management Systems (RDBMS). MySQL adalah Relational Database Management System (RDBMS) yang didistribusikan secara gratis dibawah lisensi GPL (General Public License). Dimana setiap orang bebas untuk menggunakan MySQL, namun tidak boleh dijadikan produk turunan yang bersifat closed source atau komersial. MySQL sebenarnya merupakan turunan salah satu konsep utama dalam database sejak lama, yaitu SQL (Structured Query Language). SQL adalah sebuah konsep pengoperasian database, terutama untuk pemilihan atau seleksi dan pemasukan data, yang memungkinkan pengoperasian data dikerjakan dengan 9

6 mudah secara otomatis. Keandalan suatu sistem database (DBMS) dapat diketahui dari cara kerja optimizernya dalam melakukan proses perintahperintah SQL, yang dibuat oleh user maupun programprogram aplikasinya. Sebagai database server, MySQL dapat dikatakan lebih unggul dibandingkan database server lainnya dalam query data. Hal ini terbukti untuk query. (Aditya.2012) XAMPP Menurut Wicaksono (2008:7) menjelaskan bahwa XAMPP adalah sebuah software yang berfungsi untuk menjalankan website berbasis PHP dan menggunakan pengolah data MYSQL di komputer lokal. XAMPP berperan sebagai server web pada komputer lokal. XAMPP juga dapat disebut sebuah Cpanel server virtual, yang dapat membantu melakukan preview sehingga dapat dimodifikasi website tanpa harus online atau terakses dengan internet Kelebihan PHP PHP memiliki banyak kelebihan yang tidak dimiliki bahasa script sejenis. PHP difokuskan pada pembuatan scriptserver-side, seperti mengumpulkan data dari form, menghasilkan isi halaman Web dinamis, dan kemampuan mengirim serta menerima cookies. PHP 10

7 dapat digunakan pada semua sistem operasi, antara lain Linux, Unix (termasuk variannya HP-UX, Solaris, dan OpenBSD), Microsoft Windows, Mac OS X, RISC OS. PHP juga mendukung banyak Web Server, seperti Apache, Microsoft Internet Information Server (MIIS), Personal Web Server (PWS), Netscape and iplanet servers, Oreilly Website Pro server, audium, Xitami, OmniHTTPd, dan masih banyak lagi lainnya, bahkan PHP dapat bekerja sebagai suatu CGI processor. PHP tidak terbatas pada hasil keluaran HTML. PHP juga memiliki kemampuan untuk mengolah keluaran gambar, file PDF, dan movies Flash. PHP juga dapat menghasilkan teks seperti XHTML dan file XML lainnya. Salah satu fitur yang dapat diandalkan oleh PHP adalah dukungannya terhadap banyak database. Berikut database yang dapat didukung oleh PHP Adabas D, dbase, Direct MS-SQL, Empress. (Kurniawan, 2008). 11

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Penelitian Terdahulu Penelitian ini dilakukan tidak terlepas dari hasil-hasil penelitia terdahulu yang pernah dilakukan sebagai bahan perbandingan dan kajian. Adapun hasil penelitian
