BAB II PERENCANAAN KINERJA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II PERENCANAAN KINERJA"

Transkripsi

1 BAB II PERENCANAAN KINERJA A. Perencanaan Dokumen perencanaan tahunan daerah yang digunakan sebagai acuan perencanaan pembangunan dan penyusunan anggaran Tahun 2014, adalah Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Provinsi Nusa Tenggara Barat Tahun , yang telah ditetapkan melalui Peraturan Daerah Provinsi Nusa Tenggara Barat Nomor 2 Tahun 2014 tanggal 4 Maret RPJMD Provinsi NTB memuat tentang Visi, Misi, Tujuan, Sasaran, Strategi, Kebijakan dan Program Pembangunan Daerah. 1. Visi dan Misi a. Visi Visi pembangunan Provinsi NTB Tahun , tidak terlepas dari Visi pembangunan Provinsi NTB yang telah ditetapkan dalam Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Tahun , yaitu : MEWUJUDKAN MASYARAKAT NUSA TENGGARA BARAT YANG BERIMAN, MAJU DAN SEJAHTERA Dengan mempertimbangkan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) Tahun , dan mencermati berbagai prestasi pembangunan daerah yang telah diraih, maupun berbagai persoalan yang belum dapat diatasi, serta mengkaji berbagai aspirasi dan kehendak para pemangku kepentingan, maka ditetapkan visi pembangunan Provinsi Nusa Tengara Barat Tahun sebagai berikut : MEWUJUDKAN MASYARAKAT NUSA TENGGARA BARAT YANG BERIMAN, BERBUDAYA, BERDAYASAING DAN SEJAHTERA Kata kunci dalam visi pembangunan Provinsi NTB Tahun tersebut yaitu: 1) kata masyarakat NTB : mengandung pengertian seluruh warga masyarakat yang hidup dan bermukim di NTB. 2) kata beriman : berarti masyarakat yang taat beragama, berbudi pekerti luhur, dan saling menghargai satu sama lain dalam keragaman sosial budaya. LKjIP Provinsi NTB Tahun

2 3) kata berbudaya : berarti masyarakat yang mampu berpartisipasi dalam pembangunan dilandasi nilai-nilai budaya dan kearifan lokal 4) kata berdayasaing : mengandung makna masyarakat yang sehat, cerdas, produktif, inovatif, kreatif agar mampu bersaing secara global. 5) kata sejahtera : berarti masyarakat yang mampu memenuhi kebutuhan dasar secara ekonomi, sosial dan berkeadilan. Visi Provinsi NTB Tahun bersinergi dengan keinginan kuat Pemerintah Provinsi NTB, untuk melaksanakan berbagai program dalam rangka pencapaian Millenium Development Goals (MDGs), yang merupakan komitmen global para pemimpin dunia. MDGs meliputi delapan aspek penting yang hendak diwujudkan pada Tahun 2015, yaitu: 1) Menghapuskan kemiskinan dan kelaparan; 2) Menyediakan pelayanan pendidikan dasar untuk semua; 3) Mendorong kesetaraan gender dan pemberdayaan perempuan; 4) Menurunkan angka kematian anak; 5) Meningkatkan kesehatan ibu; 6) Memerangi HIV/AIDS, malaria dan penyakit menular lainnya; 7) Memastikan keberlanjutan lingkungan hidup, serta; 8) Membangun kemitraan global dalam pembangunan. b. Misi Dalam rangka mewujudkan visi Mewujudkan Masyarakat NTB Yang Beriman, Berbudaya, Berdayasaing dan Sejahtera, maka dirumuskan Misi pembangunan Provinsi NTB Tahun sebagai berikut : 1) Mempercepat perwujudan masyarakat yang berkarakter; 2) Mengembangkan budaya dan kearifan lokal unuk pembangunan; 3) Melanjutkan ikhtiar reformasi birokrasi yang bersih dan melayani, penegakan hukum yang berkeadilan dan memantapkan stabilitas keamanan; 4) Meningkatkan mutu sumber daya manusia yang berdayasaing; LKjIP Provinsi NTB Tahun

3 5) Meningkatkan kesejahteraan masyarakat, mempercepat penurunan kemiskinan, dan mengembangkan keunggulan daerah; 6) Melanjutkan percepatan pembangunan infrastruktur dan konektivitas antar wilayah berbasis tata ruang, serta 7) Memantapkan pengelolaan lingkungan hidup yang berkelanjutan. 2. Tujuan Berdasarkan Visi dan Misi yang telah ditetapkan, dirumuskan 16 Tujuan yang akan dicapai pada Tahun 2014, yaitu: a. Meningkatkan kerukunan dan keharmonisan masyarakat; b. Meningkatkan kualitas akhlak dan budi pekerti; c. Meningkatkan utilitas budaya dan kearifan local; d. Meningkatkan sinergitas kelestarian dan pemuliaan budaya dan kearifan local; e. Meningkatkan kualitas pelayanan publik; f. Meningkatkan kualitas perencanaan dan monitoring evaluasi pembangunan daerah; g. Meningkatkan kualitas kesadaran dan partisipasi masyarakat dalam berpolitik; h. Meningkatkan efektifitas penyelesaian masalah-masalah hokum; i. Meningkatkan aksesibilitas dan kualitas pelayanan sosial dasar yang berkeadilan gender; j. Meningkatkan efektifitas pemanfaatan sumber daya alam; k. Meningkatkan produktivitas, kualitas dan varietas komoditi; l. Meningkakan efektivitas pelayanan investasi; m. Meningkatkan sumber pendanaan daerah; n. Meningkatkan aksesibilitas dan konektivitas infrastrukur antar kawasan, antar kota dan antar wilayah; o. Meningkatkan efekifitas penataan ruang wilayah, serta p. Meningkatkan efektifitas pengelolaan SDA dan lingkungan hidup. 3. Sasaran Berdasarkan atas Tujuan, selanjutnya Pemerintah Provinsi NTB menjabarkan dalam Sasaran-Sasaran strategis yang akan dicapai secara tahunan selama periode RPJMD. Sasaran strategis dan indikator kinerja sebagai alat ukur keberhasilan sasaran strategis selama tahun sebagai berikut. LKjIP Provinsi NTB Tahun

4 Tabel 2.1 Sasaran Strategis dan Indikator Kinerja Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat Tahun 2014 No Tujuan Sasaran Strategis Indikator Kinerja 1 Meningkatkan kerukunan dan keharmonisan masyarakat 2 Meningkatkan kualitas akhlak dan budi pekerti 3 Meningkatkan utilitas budaya dan kearifan lokal 4 Meningkatkan sinergitas kelestarian dan pemuliaan budaya dan kearifan lokal 5 Meningkatkan kualitas pelayanan publik 6 Meningkatkan kualitas perencanaan dan monitoring evaluasi pembangunan daerah 7 Meningkatkan kualias kesadaran dan partisipasi masyarakat dalam berpolitik 8 Meningkatkan efektifitas penyelesaian masalahmasalah hukum 9 Meningkatkan aksesibilitas dan kualitas pelayanan sosial dasar yang berkeadilan gender Terwujudnya masyarakat yang toleran, rukun dan damai Tersedianya kurikulum pendidikan yang berbasis akhlak mulia dan budaya di sekolah Terwujudnya pranata-pranata adat yang berkualitas Terlindunginya kekayaan senibudaya dan kearifan lokal Terwujudnya SPM dan SOP yang memadai Tersedianya data dan layanan informasi daerah berbasis teknologi informasi dan komunikasi Terwujudnya rencana dan hasil monitoring evaluasi pembangunan daerah yang berkualitas Terwujudnya suasana politik yang santun dan bertanggung jawab Terwujudnya masyarakat yang taat hukum Terwujudnya layanan sosial dasar yang bermutu, adil dan terjangkau Terwujudnya generasi emas 2025 Jumlah kasus akibat konflik dan tindak kekerasan Prosentase penerapan pendidikan karakter dan nilai budaya lokal pada sekolah dan madrasah Jumlah pranata adat yang terbentuk Jumlah pendaftaran HaKI karya seni budaya daerah Prosentase tingkat penyelesaian aduan pelayanan publik Jumlah masyarakat yang mengakses layanan NTB Online Jumlah dokumen perencanaan dan pertanggungjawaban pelaksanaan pembangunan yang berprestasi ditingkat nasional Prosentase tingkat partisipasi masyarakat dalam politik Prosentase penanganan pelanggaran Peraturan Daerah dan Peraturan Gubernur Rata-rata lama sekolah Penurunan buta huruf penduduk usia dibawah 15 tahun Penurunan prevalensi kurang gizi Bertambahnya usia harapan hidup LKjIP Provinsi NTB Tahun

5 No Tujuan Sasaran Strategis Indikator Kinerja 10 Meningkatkan efektifitas pemanfaatan sumber daya alam 11 Meningkatkan produktivitas, kualitas dan varietas komoditi 12 Meningkakan efektivitas pelayanan investasi 13 Meningkatkan sumber pendanaan daerah 14 Meningkatkan aksesibilitas dan konektivitas infrastrukur antar kawasan, antar kota dan antar wilayah 15 Meningkatkan efektifitas penataan ruang wilayah Tersedianya sarana dan prasarana layanan sosial dasar yang memadai Terwujudnya perempuan yang profesional Tersedianya layanan sosial bagi penyandang masalah kesejahteraan sosial dan masyarakat adat terpencil Termanfaatkannya SDA yang sesuai dengan daya dukung lingkungan Terwujudnya pengembangan destinasi pariwisata dan promosi pemasaran obyek pariwisata Terwujudnya produk SDA yang berkualitas ekonomi tinggi dan memenuhi standar pasar Terwujudnya tenaga kerja terampil Berkembangnya wirausaha dan investasi daerah Tersedianya layanan investasi yang profesional melalui Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) Tersedianya sistem pelayanan PAD Terwujudnya rencana pembangunan infrastruktur dan konektifitas antar wilayah yang seimbang atau proporsional Tersedianya sistem jaringan transportasi yang memadai Tersedianya sarana prasarana wilayah yang seimbang/proporsional Terwujudnya lingkungan pemukiman yang aman, nyaman dan produktif Cakupan jamban keluarga Rata-rata usia kawin pertama perempuan Cakupan penanganan penyandang masalah kesejahteraan sosial Jumlah peningkatan skor Pola Pangan Harapan Jumlah kunjungan wisatawan Prosentase peningkatan pertumbuhan ekonomi Prosentase tingkat pengangguran terbuka Penurunan angka kemiskinan Paritas daya beli masyarakat Prosentase peningkatan laju investasi Prosentase pertumbuhan PAD Prosentase jaringan jalan provinsi dalam kondisi mantap Meningkatnya jumlah penumpang angkutan udara dan laut Ratio Elektrifikasi Jumlah penanganan rumah tidak layak huni Cakupan air bersih perkotaan dan perdesaan LKjIP Provinsi NTB Tahun

6 No Tujuan Sasaran Strategis Indikator Kinerja 16 Meningkatkan efektifitas pengelolaan SDA dan LH Terwujudnya sumber daya alam yanag lestari Prosentase kualitas lingkungan hidup (air, udara dan tutupan lahan) Jumlah mata air terlindungi 4. Indikator Kinerja Utama Indikator Kinerja Utama (IKU) merupakan ukuran keberhasilan dari tujuan dan sasaran strategis organisasi, yang bertujuan untuk memperoleh informasi kinerja yang penting dan diperlukan dalam melakukan manajemen kinerja yang baik, serta untuk memperoleh ukuran keberhasilan yang digunakan bagi perbaikan kinerja, dan peningkatan akuntabilitas kinerja yang dipilih dari berbagai indikator kinerja. Pemerintah Provinsi NTB telah menetapkan IKU sebagai ukuran keberhasilan dalam mencapai sasaran strategis, yang mengacu pada RPJMD Provinsi NTB Tahun IKU Pemerintah Provinsi NTB periode Tahun yang ditetapkan melalui Keputusan Gubernur NTB Nomor : Tahun 2014, sebagai berikut. Tabel 2.2 Indikator Kinerja Utama Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat Tahun No Sasaran Strategis Indikator Kinerja Utama 1 Terwujudnya SPM dan SOP yang memadai Prosentase tingkat penyelesaian aduan pelayanan publik 2 Terwujudnya suasana politik yang santun dan bertanggung jawab Prosentase tingkat partisipasi masyarakat dalam politik 3 Terwujudnya layanan sosial dasar yang bermutu, Rata-rata lama sekolah adil dan terjangkau Penurunan buta huruf penduduk usia dibawah 15 tahun 4 Terwujudnya generasi emas 2025 Penurunan prevalensi kurang gizi Bertambahnya usia harapan hidup 5 Tersedianya sarana dan prasarana layanan sosial Cakupan jamban keluarga dasar yang memadai 6 Terwujudnya perempuan yang profesinal; Rata-rata usia kawin pertama perempuan 7 Termanfaatkannya SDA yang sesuai dengan daya dukung lingkungan 8 Terwujudnya pengembangan destinasi pariwisata dan promosi pemasaran obyek pariwisata Jumlah peningkatan skor Pola Pangan Harapan Jumlah kunjungan wisatawan LKjIP Provinsi NTB Tahun

7 No Sasaran Strategis Indikator Kinerja Utama 9 Terwujudnya produk SDA yang berkualitas ekonomi tinggi dan memenuhi standar pasar Prosentase peningkatan pertumbuhan ekonomi 10 Terwujudnya tenaga kerja terampil Prosentase tingkat pengangguran terbuka 11 Berkembangnya wirausaha dan investasi daerah Penurunan angka kemiskinan Paritas daya beli masyarakat 12 Tersedianya layanan investasi yang profesional Prosentase peningkatan laju investasi melalui Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) 13 Tersedianya sistem pelayanan PAD Prosentase pertumbuhan PAD 14 Terwujudnya rencana pembangunan infrastruktur dan konektifitas antar wilayah yang seimbang/ proporsional 15 Tersedianya sarana prasarana wilayah yang seimbang/proporsional 16 Terwujudnya lingkungan pemukiman yang aman, nyaman dan produktif Prosentase jaringan jalan provinsi dalam kondisi mantap Ratio Elektrifikasi Jumlah penanganan rumah tidak layak huni Cakupan air bersih perkotaan dan perdesaan 17 Terwujudnya sumber daya alam yang lestari Prosentase kualitas lingkungan hidup (air, udara dan tutupan lahan) Jumlah mata air terlindungi B. Penetapan Kinerja Tahun 2014 Penetapan Kinerja merupakan pernyataan komitmen yang merepresentasikan tekad dan janji, untuk mencapai kinerja yang jelas dan terukur dalam rentang waktu satu tahun, dengan mempertimbangkan sumber daya yang dikelola. Tujuan Penetapan Kinerja adalah untuk meningkatkan akuntabilitas, transparansi dan kinerja aparatur sebagai wujud nyata komitmen antara penerima dengan pemberi amanah, serta sebagai dasar penilaian keberhasilan atau kegagalan pencapaian tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan. Penetapan Kinerja Pemerintah Provinsi NTB yang telah ditandatangani pada Maret 2014 sebagai berikut. Tabel 2.3 Penetapan Kinerja Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat Tahun 2014 No Sasaran Indikator Kinerja Target 1 Terwujudnya masyarakat yang toleran, rukun dan damai 2 Tersedianya kurikulum pendidikan yang berbasis akhlak mulia dan budaya di sekolah 3 Terwujudnya pranata-pranata adat yang berkualitas Jumlah kasus akibat konflik dan tindak kekerasan Prosentase penerapan pendidikan karakter dan nilai budaya lokal pada sekolah dan madrasah Jumlah pranata adat yang terbentuk 2 Kasus 20 % 50 Lembaga LKjIP Provinsi NTB Tahun

8 No Sasaran Indikator Kinerja Target 4 Terlindunginya kekayaan senibudaya dan kearifan lokal 5 Terwujudnya SPM dan SOP yang memadai 6 Tersedianya data dan layanan informasi daerah berbasis teknologi informasi dan komunikasi 7 Terwujudnya rencana dan hasil monitoring evaluasi pembangunan daerah yang berkualitas 8 Terwujudnya suasana politik yang santun dan bertanggung jawab 9 Terwujudnya masyarakat yang taat hukum 10 Terwujudnya layanan sosial dasar yang bermutu, adil dan terjangkau Jumlah pendaftaran HaKI karya seni budaya daerah Desain Industri Merek Hak Cipta Prosentase tingkat penyelesaian aduan pelayanan publik Jumlah masyarakat yang mengakses layanan NTB Online Jumlah dokumen perencanaan dan pertanggungjawaban pelaksanaan pembangunan yang berprestasi ditingkat nasional Prosentase tingkat partisipasi masyarakat dalam politik Prosentase penanganan pelanggaran Peraturan Daerah dan Peraturan Gubernur Rata-rata lama sekolah Penurunan buta huruf penduduk usia dibawah 15 tahun 15 Produk 20 Produk 15 Produk 100% Orang 3 Dokumen 71% 55% 7,26 Tahun 13,86 % 11 Terwujudnya Generasi Emas 2025 Penurunan prevalensi kurang 17% gizi Bertambahnya usia harapan hidup 64,50 Tahun 12 Tersedianya sarana dan prasarana Cakupan jamban keluarga 72% layanan sosial dasar yang memadai 13 Terwujudnya perempuan yang Rata-rata usia kawin pertama 21,32 Tahun professional perempuan 14 Tersedianya layanan sosial bagi Cakupan penanganan penyandang 4,94% penyandang masalah kesejahteraan sosial dan masyarakat adat terpencil masalah kesejahteraan sosial 15 Termanfaatkannya SDA yang sesuai dengan daya dukung lingkungan Jumlah peningkatan skor Pola Pangan Harapan 79,40 Point 16 Terwujudnya pengembangan destinasi pariwisata dan promosi pemasaran obyek pariwisata 17 Terwujudnya produk SDA yang berkualitas ekonomi tinggi dan memenuhi standar pasar Jumlah kunjungan wisatawan Mancanegara Nusantara Prosentase peningkatan pertumbuhan ekonomi 18 Terwujudnya tenaga kerja terampil Prosentase tingkat pengangguran terbuka Orang Orang Orang 5,60%-5,75% 4,83% LKjIP Provinsi NTB Tahun

9 No Sasaran Indikator Kinerja Target 19 Berkembangnya wirausaha dan investasi daerah 20 Tersedianya layanan investasi yang profesional melalui Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) Penurunan angka kemiskinan Paritas daya beli masyarakat Prosentase peningkatan laju investasi 16,13% Rp ,3% 21 Tersedianya sistem pelayanan PAD Prosentase pertumbuhan PAD 13,78% 22 Terwujudnya rencana pembangunan Prosentase jaringan jalan provinsi 71,54% infrastruktur dan konektifitas antar wilayah yang seimbang /proporsional dalam kondisi mantap 23 Tersedianya system jaringan transportasi yang memadai Meningkatnya jumlah penumpang angkutan udara dan laut Udara Orang Laut Orang 24 Tersedianya sarana prasarana wilayah yang seimbang/ proporsional Ratio Elektrifikasi 65,68% 25 Terwujudnya lingkungan pemukiman yang aman, nyaman dan produktif Jumlah penanganan rumah tidak layak huni Unit 26 Terwujudnya sumber daya alam yang lestari Cakupan air bersih - Perkotaan - Perdesaan Prosentase kualitas lingkungan hidup - Air - Udara - Tutupan lahan Jumlah mata air terlindungi 82,18% 75,12% 66,98% 99,54% 94,04% 354 Titik LKjIP Provinsi NTB Tahun

KATA PENGANTAR. Wassalamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Mataram, Maret 2015 GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT. Dr.TGH. M.

KATA PENGANTAR. Wassalamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Mataram, Maret 2015 GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT. Dr.TGH. M. KATA PENGANTAR Bismillahirrahmanirrahim Assalamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Alhamdulillahirobbil alamin, puji syukur kehadirat Allah SWT atas taufik dan hidayah Nya, sehingga Laporan Kinerja Instansi
