BAB II TINJAUAN UMUM STPI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II TINJAUAN UMUM STPI"

Transkripsi

1 BAB II TINJAUAN UMUM STPI 2.1 SEJARAH SINGKAT STPI Sejak berdirinya pada tahun 1952 sampai saat ini Sekolah Tinggi Penerbangan Indonesia (STPI) telah mengalami beberapa kali perubahan nama dan statusnya. Nama yang pertama kali adalah Akademi Penerbangan Indonesia (API) yang didirikan pada 1 Juni 1952 di Gempol. Kemayoran Jakarta. Kemudian pada tahun 1954 API pindah ke komplek Sekolah Tinggi Penerbangan Curug, Tangerang, Banten. Peresmiannya oleh Menteri Perhubungan Rl Ir H. Juanda.Dalam rangka program Pembangunan Lima Tahun (PELITA). Pada tahun 1969 API berubah menjadi Lembaga Pendidikan dan Penerbangan Udara (LPPU) dan beradadi bawah Direktorat Jenderal Udara dan Pelatihan Perhubungan. Setelah adanya UU No. 44 dan 45 tahun 1975 maka LPPU dibagi menjadi dua instansi yaitu Pusat Pendidikan Perhubungan Udara (PUSDIKLAT) serta Pendidikan dan Latihan Penerbangan (PLP) yang berada di bawah tanggungjawab Badan Pendidikan dan Pelatihan Perhubungan. Berdasarkan Surat Keputusan Menten Perhubungan Nomor KM. 50/OT/Phb-1978, salah satu unit kerja PLP yang menangani Bandar udara lepas dan berdiri sendiri dan menjadi Bandar Udara Budiarto yang berada di bawah kantor wilayah Departemen Perhubungan propinsi Jawa Barat. STPI Curug secarakeseluruhan bertanggung jawab terhadap perawatan dan perbaikan serta penyediaan26 pesawat latih yang dimiliki oleh STPI Curug dan terdiri dari beberapa tipepesawat, yaitu : Program Studi Teknik Mesin 6

2 No. Tipe pesawat Jumlah 1 BEECHCRAFT SUNDOWNERS 4 Unit 2 PIPER DAKOTA PA Unit 3 TOBAGO TB Unit 4 BEECHCRAFT BARON B-58 1 Unit 5 HELICOPTER BELL Unit TOTAL 26 Unit Tabel 2.1 Jumlah Pesawat Latih STPI Curug Dengan Status Serviceable. Sumber :Sub Unit Engineering AMD STPI Curug. Sekolah Tinggi Penerbangan Indonesia ( STPI ) adalah Perguruan Tinggi Kedinasan di lingkungan Departemen Perhubungan yang bertugas menyelenggarakan program pendidikan profesional di bidang penerbangan (Keppres No. 43/2000). Berawal dari Akademi Penerbangan Indonesia ( API ) yang didirikan tanggal 1 Juni 1952 di Gempol, Kemayoran Jakarta, seiring dengan perkembangan teknologi penerbangan dan kebutuhan industri penerbangan, API beberapa kali mengalami perubahan baik nama maupun statusnya antara lain : Tahun 1954 : API pindah ke Curug Tangerang Tahun 1969 : API berubah nama menjadi Lembaga Pendidikan Perhubungan Udara ( LPPU ) di bawahdirektorat Jenderal Perhubungan Udara. Tahun 1978 : LPPU ( Lembaga Pendidikan Perhubungan Udara ) berubah menjadi Pendidikan dan Latihan Penerbangan ( STPI ) di bawah Badan Pendidikan dan Pelatihan Perhubungan.Tahun 2000 : Tepatnya Program Studi Teknik Mesin 7

3 tanggal 10 Maret 2000, STPI berubah menjadi Sekolah Tinggi Penerbangan Indonesia disingkat STPI. 2.2 LETAK STPI DAN GEDUNG STPI Gambar 2.1Letak STPI dilihat dari peta Indonesia Sumber:googel.com 26 nov 2013 Gambar: 2.2 gedung STPI Program Studi Teknik Mesin 8

4 2.3 VISI, MISI, NILAI, SERTA TUJUAN Sesuai dengan tugas pokok dan fungsi STPI-Curug serta melihat latar belakang dan mencermati kegiatan-kegiatan yang dilakukan, maka STPI-Curug merumuskan visi dan misi adalah sebagai berikut : Visi : Menghasilkan lulusan yang diakui secara nasional maupun internasional untuk menuju pusat unggulan (centre of excellent) yang berstandar internasional. Misi : 1. Menyelenggarakan pendidikan & pelatihan di bidang penerbangan 2. Menyelenggarakan penelitian teknologi terapan di bidang penerbangan 3. Mencerdaskan kehidupan bangsa, melalui SDM bidang penerbangan yang memiliki iman dan takwa, berkualitas internasional, mampu bersaing, mandiri dan profesional 4. Menyediakan sistem data dan informasi yang akurat Nilai : 1. Beretika, dalam melaksanakan tugas dengan jujur, tulus & adil; 2. Responsif, yaitu tanggap, memenuhi janji,tepat waktu, memberikan komitmen dan mendorong partisipasi semua pihak/ takeholders. 3. Akuntable 4. Initiatif dan inovatif STPI menghasilkan lulusan yang memiliki keunggulan secara keilmuan maupun kompetensi dan profesionalisme yang dapat diterima dunia penerbangan secara nasional dan internasional. Keunggulan tersebut ditandai dengan pemenuhan standar lulusan yang telah memenuhi syarat Program Studi Teknik Mesin 9

5 akreditasi akademik melalui otoritas pendidikan nasional maupun sertifikasi profesi yang di akreditasi oleh otoritas penerbangan sipil nasional melalui pemenuhan syarat peraturan keselamatan penerbangan sipil (Civil Aviation Safety Regulation/CASR) maupun lembaga penerbangan sipil internasional terkemuka dunia (ICAO, FAA, EASA,dll). Tujuan: Membentuk manusia penerbangan Indonesia yang ahli dan terampil dalam bidangnya, memiliki sikap sesuai Lima Citra Manusia Perhubungan, memiliki jiwa korsa yang tinggi, berbudi pekerti luhur, memiliki kesadaran bertanggungjawab dalam pengembangan dunia penerbangan dan mewujudkan keselamatan penerbangan serta siap memangku jabatan negara atau jabatan dalam organisasi penerbangan 2.4 TUGAS POKOK DAN SASARAN Berdasarkan Keputusan Menteri Perhubungan Nomor: SK. 297 DL.003/ Diklat-2001 tentang Status Sekolah Tinggi Penerbangan Indonesia, maka STPI-Curug memiliki tugas pokok yaitu menyelenggarakan program pendidikan profesional di bidang penerbangan sesuai dengan standar internasional melalui program pendidikan diploma, non diploma, diklat pendek (short course) dan recurrent (penyegaran). Tugas Pokok STPI Untuk melaksanakan tugas-tugas tersebut, STPI-Curug menyelenggarakan fungsi sebagai berikut : 1. Pelaksanaan dan pengembangan pendidikan profesional Penerbangan. 2. Pelaksanaan penelitian teknologi terapan di bidang penerbangan. 3. Pelaksanaan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. 4. Pengelolaan perpustakaan, laboratorium, sarana dan prasarana. Program Studi Teknik Mesin 10

6 5. Pembinaan civitas akademika dan hubungan dengan lingkungannya. 6. Pengelolaan administrasi umum, akademik dan ketarunaan. Sasaran STPI Sedangkan sasaran yang akan dicapai oleh STPI-curug adalah sebagai berikut. 1. Terwujudnya STPI-Curug sebagai perguruan tinggi yang aktif dalam membangun masyarakat dan lingkungannya yang berdasarkan pada pengembangan IPTEK untuk mewujudkan pembangunan berkelanjutan. 2. Semakin meningkatnya dan meratanya infrastruktur pendidikan tinggi yang memadai untuk menyelenggarakan Tridharma Perguruan Tinggi di semua unit kegiatan secara proporsional. 3. Meningkatkan kualitas pelayanan pada STPI yang berbasis Teknologi Informasi secara terpadu. 2.5 LAMBANG STPI CURUG Sekolah Tinggi Penerbangan Indonesia memiliki lambang berbentuk Burung Rajawali yang membawa perisai yang menggantung di dadanya serta mencekram sehelai pita yang bertuliskan CEWAMA EKA TAYAI yang berarti mengabdi untuk persatuan, berwarna kuning emas yang sedang terbang mengarungi angkasa luas menggambarkan STPI Curug adalah lembaga yang dinamis dan senantiasa mengembangkan diri ke arah yang lebih sempurna. Program Studi Teknik Mesin 11

7 Gambar 2.2 Lambang STPI-Curug Filosofi visual lambang tersebut terdiri dari tiga bagian yang mempunyai makna Burung Rajawali Perisai sebagai berikut: 1. Sayap kiri lima helai menyiratkan visi STPI dan pemikiran maju yaitu menghasilkan lulusan yang diakui di lima benua. 2. Sayap kanan lima helai menyiratkan misi STPI yaitu didalam menunjang program pemerintah guna menciptakan kemantapan lima unsur pokok pembangunan yaitu di bidang politik, ekonomi, sosial, budaya dan pertahanan keamanan. 3. Ekor lima helai menyiratkan bahwa landasan idiil penyelenggaraan STPI adalah Pancasila. 4. Pangkal ekor lima helai menyiratkan pedoman pembinaan STPI yaitu menciptakan manusia yang memiliki jiwa korsa dan mencerminkan Lima Citra Manusia Perhubungan Perisai yang menggantung di leher burung rajawali, terdiri dari : 1. Tulisan SEKOLAH TINGGI PENERBANGAN INDONESIA 2. Kuncup bunga melati di tengah-tengah yang terdiri dari tiga helai daun bunga dan tiga helai kelopak bunga yang menggambarkan bulan kelahiran STPI yaitu bulan tiga atau Maret dan meiliki makna antara lain : Program Studi Teknik Mesin 12

8 1) Tiga helai daun bunga melati yang sedang mekarmenyiratkan bahwa pada awal kelahirannya, STPI mendidik para remaja untuk menjadi penerbang, teknisi penerbangan dan operator/administrator penerbangan. 2) Tiga helai kelopak bunga menyirakan bahwa tugastugas STPI meliputi tiga tugas utama yaitu Tri Dharma Perguruan Tinggi yaitu tuga pendidikan, tugas penelitian dan tuga pengabdian kepada masyarakat 3. Untaian mata rantai berjumlah sepuluh yang sambung menyambung manjadi satu berbentuk lingkaran yang melingkari kuncup bunga melati menggambarkan tanggal dikeluarkannya Keputusan Presiden berdirinya STPI yaitu tanggal 10 Maret dan memiliki makna bahwa semua kegiatan STPI adalah untuk kesatuan dan persatuan bangsa dan tanah air Indonesia. 4. Dua helai untaian padi yang berisi 43 butir padi (21 di kiri dan 22 di kanan) menggambarkan nomor Keputusan Presiden tentang pendirian STPI yang menyiratkan bahwa STPI mencetak sumber daya manusia guna memperkuat ekonomi bangsa demi kemakmuran seluruh rakyat Indonesia Sehelai pita Sehelai pita bertuliskan CEWAMA EKA TAYAI dari bahasa Sansekerta yang memiliki arti mengabdi untuk persatuan. Warna Kuning Pada Burung Rajawali Filosofi Warna yang digunakan adalah kuning emas yang menyiratkan ketajaman pikiran, keagungan cita-cita, keluhuran budi pekerti dan kecemerlangan pikiran di dalam menapak masa depan dalam rangka menyiapkan sumber daya manusia bidang penerbangan. Program Studi Teknik Mesin 13

BAB II DESKRIPSI PERUSAHAAN

BAB II DESKRIPSI PERUSAHAAN BAB II DESKRIPSI PERUSAHAAN 2.1 Sejarah Perusahaan Sekolah Tinggi Penerbangan Indonesia (STPI) adalah sekolah tinggi kedinasan di bawah Kementerian Perhubungan di bawah pengelolaan Badan Pengembangan SDM
