WORKSHOP PEMODELAN MATEMATIS UNTUK ANALISIS EKONOMI ISLAMI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "WORKSHOP PEMODELAN MATEMATIS UNTUK ANALISIS EKONOMI ISLAMI"

Transkripsi

1 WORKSHOP PEMODELAN MATEMATIS UNTUK ANALISIS EKONOMI ISLAMI YOGYAKARTA, AGUSTUS 2009 Diselenggarakan oleh Laboratorium Ekonomika dan Bisnis Islami (LEBI) Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM 2009

2 Dasar Pemikiran Sebagaimana diungkapkan oleh Chapra (2000), tujuan pengembangan ilmu ekonomi islami adalah untuk melaksanakn empat tugas penting. Pertama, merumuskan konsep perilaku ideal agen-agen ekonomi dan kemungkinan efeknya bagi perekonomian. Kedua, mengevaluasi dan menganalisis perilaku real agen-agen ekonomi. Ketiga, membandingkan dan menjelaskan ketimpangan yang mungkin terjadi di antara perilaku ideal dan perilaku real. Keempat, menyarankan strategi terbaik untuk mengarahkan perilaku agen-agen ekonomi sehingga mendekati perilaku ideal. Ilmu ekonomi islami, dengan demikian, mencakup ruang lingkup kajian yang luas, dan sama sekali tidak identik semata-mata dengan kajian tentang perbankan dan keuangan syariah. Oleh karena itu, menjadi sangat penting bagi siapapun yang mengkaji ekonomi islami untuk memahami berbagai pendekatan dalam kajian ekonomi islami dan menguasai alatalat analisis yang diperlukan. Salah satu di antaranya adalah alat-alat analisis teoretis dengan menggunakan model matematis. Hingga saat ini, penggunaan model matematis dalam analisis ekonomi islami masih sangat terbatas. Bukan karena ahli-ahli ekonomi islami menolak penggunaan teknik-teknik matematika dalam analisis ekonomi islami, melainkan karena masih sangat sedikitnya peneliti ekonomi islami yang paham tentang bagaimana melakukan pemodelan. Terkait dengan hal tersebut, Laboratorium Ekonomika dan Bisnis Islami (LEBI) Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM berinisiatif menyelenggarakan sebuah workshop yang membantu mengoptimalkan pemanfaatan data-data sekunder survei untuk penelitian empirik ekonomi islami. Tujuan Workshop Pemodelan Matematis untuk Analisis Ekonomi Islami dilaksanakan dengan tujuan sebagai berikut: Memberikan pemahaman kepada peserta tentang arti penting penelitian teoretik dalam kerangka metodologis ekonomi islami; Memberikan pemahaman kepada peserta tentang teknik-teknis matematika yang relevan dan dapat digunakan dalam analisis ekonomi islami; Memberikan pemahaman kepada peserta tentang elemen-elemen dan tahap-tahap perumusan model matematis, mulai dari penemuan ide awal, penentuan asumsi dan teknik matematika yang sesuai, hingga penyajian model dalam makalah ilmiah. Sasaran Sasaran lokakarya dan konferensi nasional ini adalah: Dosen atau pengajar mata kuliah ekonomi islami* Peneliti dan pengkaji ekonomi islami* Mahasiswa S3, S2, dan S1* * Dengan syarat memiliki pengetahuan tingkat dasar tentang matematika.

3 Pembicara 1. Rimawan Pradiptyo, Ph.D Dosen Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM, lulusan Doktor Ilmu Ekonomi University of York, Inggris dengan spesialisasi antara lain aplikasi game theory untuk analisis ekonomi. 2. Dumairy, M.A Dosen Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM, lulusan Master Ilmu Ekonomi Katholieke Universiteit Leuven, Wakil Kepala Program S2 Ekonomi Islam UGM, penulis buku Matematika Terapan untuk Bisnis dan Ekonomi, Direktur Laboratorium Ekonomika dan Bisnis Islam (LEBI) FEB UGM 3. Ahmad A. Susamto, M.Phil Dosen Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM, lulusan Master Ilmu Ekonomi Monash University 4. Duddy R. Donna, M.Si Dosen Program S2 Ekonomi Islam UGM Materi Sesi 1 Penggunaan Model Matematis dalam Analisis Ilmu Ekonomi Islami (Pengertian model matematis; Perdebatan tentang penggunaan teknik-teknik matematika dalam analisis ekonomi; Nilai penting pemodelan matematis dalam kerangka besar metodologi penelitian ekonomi islami) Sesi 2 Teknik-teknik Matematika yang Relevan dan dapat Digunakan dalam Analisis Ekonomi Islami (Pengertian fungsi matematis; Hubungan satu variabel ekonomi dengan variabel yang lain dalam fungsi matematis, Pengertian diferensial-integral-matriks-teori permainan dan masing-masing contoh penggunaannya dalam analisis mikro atau makroekonomi) Sesi 3 Prosedur Umum Pemodelan Matematis (Elemen-elemen utama yang biasanya ada di dalam setiap model seperti economic agents, economic environments, choice, equilibrium solution; Tahap-tahap perumusan model, mulai dari penemuan ide awal, penentuan asumsi dan teknik matematika yang sesuai, hingga penyajian model dalam makalah ilmiah) Sesi 4 Kasus Mikro Sesi 5 Kasus Makro

4 Waktu Pelaksanaan Waktu : Jumat - Sabtu, Agustus 2009 Tempat : Gedung Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM Jl. Sosiohumaniora No. 1, Bulaksumur, Sleman, DI Yogyakarta Fasilitas* Seminar kit Sertifikat Makalah materi Makan siang & coffee break *)Akomodasi ditanggung sendiri oleh peserta Investasi Dosen, peneliti, Mahasiswa S3 dan S2 : Rp ,-* Mahasiswa S1 : Rp ,-* *) Terdapat diskon 20% bagi pendaftaran sebelum tanggal 31 Juli 2009 Investasi dapat ditransfer melalui: Bank Syariah Mandiri Cabang Jl. Kaliurang Yogyakarta, Rekening Nomor atas nama Dumairy qq. LEBI FEB-UGM Pengiriman bukti transfer melalui pos tidak diperkenankan [harus melalui fax. atau (scanned file)]. Pendaftaran* Pendaftaran dapat dilakukan dengan salah satu cara berikut: Mendaftar langsung ke kantor Laboratorium Ekonomika dan Bisnis Islam (LEBI). Gedung Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM Sayap Selatan lantai 2. Jl. Sosiohumaniora No. 1, Bulaksumur, Sleman, DI Yogyakarta Telp. (0274) ext. 145; Fax. (0274) ; lebi.ugm@gmail.com Via telepon atau SMS ke Sdr. Dennis ( ) dengan format sms: nama lengkap_institusi_ *)Pendaftaran dibuka hingga tanggal 12 Agustus 2009 dan dapat ditutup sewaktu-waktu jika jumlah peserta telah terpenuhi

5 Jumat, 14 Agustus 2009 Lampiran Jadwal Kegiatan Registrasi peserta Pembukaan Materi 1 Penggunaan Model Matematis dalam Analisis Ekonomi Islami Dumairy, M.A Istirahat Materi 2 (bagian A) Teknik-teknik Matematika yang Relevan dan dapat Digunakan dalam Analisis Ekonomi Islami Istirahat, makan siang, sholat Jumat Materi 2 (bagian B) Teknik-teknik Matematika yang Relevan dan dapat Digunakan dalam Analisis Ekonomi Islami Istirahat, sholat Ashar Materi 3 Prosedur Umum Pemodelan Matematis dalam Ilmu Ekonomi Rimawan Pradiptyo, PhD. Sabtu, 15 Agustus Herregistrasi peserta Pengantar workshop hari kedua Materi 4 (bagian A) Kasus Mikro Istirahat Materi 4 (bagian B) Kasus Mikro Istirahat, makan siang, sholat Dzuhur Materi 5 (bagian A) Kasus Makro Duddy R. Donna, M.Si Istirahat Materi 5 (bagian B) Kasus Makro Duddy R. Donna, M.Si.

6

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS JADWAL KULIAH SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2017/2018. Program Studi: EKONOMI PEMBANGUNAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS JADWAL KULIAH SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2017/2018. Program Studi: EKONOMI PEMBANGUNAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS JADWAL KULIAH SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2017/2018 Semester: I A 4,5,6 Matematika Ekonomi 3 4.12 10,11,12 Pengantar Ekonomi Mikro 3 3.04
