ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha"

Transkripsi

1 ABSTRAK Pengadaan persediaan barang merupakan investasi yang cukup besar dalam suatu perusahaan, dimana persediaan sangat rentan terhadap pencurian, penurunan harga, dan kerusakan. Oleh karena itu, tujuan dari penelitian ini adalah agar pengadaan persediaan barang direncanakan dan dikendalikan dengan sebaik mungkin, sehingga tidak timbul pemborosan-pemborosan yang dapat menyebabkan meningkatnya harga perolehan barang. Penulis melihat bahwa persediaan barang merupakan suatu unsur yang material dalam sebuah perusahaan dagang khususnya PT. Jayamandiri Gemasejati sebagai objek penelitian. Oleh karena itu, penulis melakukan penelitian mengenai manfaat perencanaan dan pengendalian persediaan barang terhadap efisiensi dan efektifitas persediaan barang. Metoda penelitian yang digunakan dalam penulisan skripsi ini adalah studi kasus dengan metoda deskriptif analitis, dimana penulis memberi gambaran mengenai kondisi perusahaan berdasarkan fakta yang ada dengan cara melakukan wawancara, observasi langsung, dan memperoleh dokumen perusahaan yang berhubungan dengan topik penelitian untuk selanjutnya diolah menjadi data dan dianalisis sehingga menghasilkan suatu kesimpulan. Standar yang penulis gunakan untuk perencanaan persediaan barang adalah metoda Economic Quantity Order (EOQ), dimana hasil dari perhitungan menggunakan EOQ diharapkan dapat membantu perusahaan dalam melakukan pemesanan dengan jumlah yang ekonomis, sehingga dapat menekan biaya-biaya yang ada. Metoda min-max juga digunakan penulis dalam mengendalikan persediaan barang. Metoda ini berguna untuk menghitung jumlah produk maksimal yang dapat dibeli perusahaan. Kelebihan jumlah produk yang dibeli oleh perusahaan ini berguna untuk mengantisipasi adanya lonjakan permintaan pasar terhadap barang dan sebagai persediaan untuk berjaga-jaga jikalau adanya kesulitan pasokan persediaan dari pusat. Dari hasil penelitian yang telah dilakukan oleh penulis, maka dapat diketahui bahwa PT. Jayamandiri Gemasejati telah melakukan perencanaan dan persediaan barang, dimana proses perencanaan persediaan barang manggunakan metoda konvensional, yaitu dilakukan dengan menetapkan jumlah pembelian persediaan barang berdasarkan hasil penjualan bulan sebelumnya. Sedangkan metoda pengendalian barang yang digunakan perusahaan adalah metoda order cycling, yaitu sebuah metoda pemeriksaan secara periodik kuantitas untuk setiap jenis produk. PT. Jayamandiri Gemasejati menggunakan periode pembelian persediaan per triwulan.

2 DAFTAR ISI Abstrak... i Kata Pengantar... ii Daftar Isi... v Daftar Tabel... viii Daftar Gambar... ix Daftar Lampiran... x Bab I Pendahuluan Latar Belakang Penelitian Identifikasi Masalah Maksud dan Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian Rerangka Penelitian Metoda Penelitian Lokasi dan Waktu Penelitian Bab II Tinjauan Pustaka Perencanaan dan Pengendalian Pengertian Perencanaan Pengertian Pengendalian Persediaan Pengertian Persediaan Pentingnya Persediaan... 19

3 2.2.3 Jenis Persediaan Biaya Persediaan Metoda Penilaian Persediaan Metoda Perencanaan dan Pengendalian Persediaan Barang Metoda Perencanaan Persediaan Barang Metoda Pengendalian Persediaan Barang Persediaan yang Efektif dan Efisien Bab III Objek dan Metoda Penelitian Gambaran Umum Perusahaan Sejarah Singkat Perusahaan Aktivitas Perusahaan Struktur Organisasi Perusahaan Uraian Tugas Metoda Penilaian Teknik Pengumpulan Data Metoda Analisis Data Bab IV Hasil Penelitian dan Pembahasan Jenis Persediaan PT. Jayamandiri Gemasejati Perencanaan Pemesanan Persediaan Metoda Penilaian Persediaan Pembelian Persediaan Barang Biaya-biaya yang Berkaitan dengan Persediaan Barang Biaya Pemesanan... 59

4 4.5.2 Biaya Penyimpanan Penetapan Kebutuhan Persediaan Barang Perencanaan Persediaan Barang Economic Order Quantity (EOQ) Safety Stock Reorder Point Pengendalian Persediaan Barang Manfaat Perencanaan dan Pengendalian Persediaan Barang terhadap Efisiensi dan Efektifitas Persediaan Barang Bab V Kesimpulan dan Saran Kesimpulan Saran Lampiran... xi Daftar Pustaka... xiv

5 DAFTAR TABEL Tabel 4.1 Daftar Penjualan Produk Tahun 2005 s.d. Tahun Tabel 4.2 Daftar Belanja Persediaan Barang Tahun 2005 s.d. Tahun Tabel 4.3 Daftar Belanja Persediaan Barang Per Jenis Per Triwulan Tabel 4.4 Daftar Biaya Pemesanan dan Lead Time Tabel 4.5 Daftar Biaya Penyimpanan per Produk Tabel 4.6 Daftar Perkiraan Kebutuhan Persediaan Barang per Tahun Tabel 4.7 Daftar Perkiraan Kebutuhan Persediaan Barang per Triwulan Tabel 4.8 EOQ dan Frekuensi Pembelian Produk untuk PT. Jayamandiri Gemasejati per Triwulan Tabel 4.9 Besarnya Safety Stock PT. Jayamandiri Gemasejati Tabel 4.10 Besarnya Lead Time, Safety Stock, dan Reorder Point PT. Jayamandiri Gemasejati Tabel 4.11 Daftar Perhitungan Titik Min-max Persediaan Barang PT. Jayamandiri Gemasejati Tabel 4.12 Daftar Perbandingan Harga Perolehan Menurut Perusahaan dan Metoda EOQ per Triwulan Tabel 4.13 Daftar Penurunan Perolehan Persediaan PT. Jayamandiri Gemasejati... 81

6 DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1 Rerangka Penelitian Gambar 2.2 Perencanaan dan Pengendalian... 12

7 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Struktur Organisasi... xi Lampiran 2 Penelitian untuk Penyusunan Skripsi... xii Lampiran 3 Pernyataan Keaslian Karya Tulis Skripsi... xiii

BAB V PENGELOLAAN PERSEDIAAN

BAB V PENGELOLAAN PERSEDIAAN BAB V PENGELOLAAN PERSEDIAAN A. Pengertian Persediaan Persediaan merupakan bagian utama dari modal kerja, sebab dilihat dari jumlahnya biasanya persediaan inilah unsur modal kerja yang paling besar. Hal
