PEMERINTAH KABUPATEN BANYUWANGI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PEMERINTAH KABUPATEN BANYUWANGI"

Transkripsi

1 PEMERINTAH KABUPATEN BANYUWANGI DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL Jalan letkol Istiqlah no. 68 Banyuwangi Telephone (0333) faks (0333) Website : ; Dispenduk_banyuwani@yahoo.com KEPUTUSAN KEPALA DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN BANYUWANGI NOMOR : 188/ /KEP/ /2016 TENTANG INDIVIDU PADA DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN BANYUWANGI Menimbang : KEPALA DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL a. Bahwa untuk dapat mengukur kinerja di lingkungan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Banyuwangi, diperlukan alat ukur berupa Indikator Kinerja Individu; b. Bahwa sehubungan dengan maksud tersebut huruf a, perlu menetapkan Indikator Kinerja Individu Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil KabupatenBanyuwangi. Mengingat : 1. Peraturan Pemerintah Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara; 2. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2014; 3. Peraturan Presiden Nomor 29 Tahun 2014 tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintahan; 4. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi BirokrasiNomor PER/09/M.PAN/5/2007 tentangpedomanumumpenetapanindikatorkinerjautama di LingkunganPemerintah; 5. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja Dan Tata Cara Reviu Atas Laporan Kinerja Instansi Pemerintah; 6. Surat Keputusan Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil tanggal 06 Januari 2016 Nomor : 188/113.2/KEP/ /2016 tentang Rencana Strategis Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Banyuwangi Tahun

2 MEMUTUSKAN : Menetapkan : KESATU KEDUA : Indikator Kinerja Individu masing-masing unit kerja di lingkungan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Banyuwangi, sebagaimana tersebut dalam Lampiran I : Indikator Kinerja Individu sebagaimana dimaksud dalam diktum KESATU dan KEDUA bertujuan untuk : : a. Memberikan informasi kinerja yang penting dan diperlukan dalam menyelenggarakan dalam manajemen kinerja organisasi; b. Mengukur keberhasilan pencapaian suatu tujuan dan sasaran strategis yang digunakan untuk perbaikan kinerja dan peningkatan akuntanbilitas kinerja organisasi. KETIGA : Indikator Kinerja Individu Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Banyuwangi dimanfaatkan untuk : a. Perencanaan Strategis Satuan Kerja Perangkat Daerah; b. Perencanaan Tahunan Satuan Kerja Perangkat Daerah; c. Penetapan Kinerja Satuan Kerja Perangkat Daerah; d. Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Satuan Kerja Perangkat Daerah; e. Evaluasi Kinerja Instansi Pemerintah Satuan Kerja Perangkat Daerah KEEMPAT : Keputusan ini berlaku pada tanggal dengan ketentuan apa bila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam penetapan ini maka akan dirubah dan dibetulkan sebagaimana mestinya. Ditetapkan : di Banyuwangi Pada tanggal : Mei 2016 KEPALA DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN BANYUWANGI SUDJANI, SH Pembina Utama Muda NIP

3 1. Jabatan : KEPALA BIDANG ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN INDIVIDU 2. Tugas : Menyusun Rencana Bidang, melaksanakan pendataan penduduk,pendataan perpindahan penduduk, mengelola, melaksanakan pelayanan administrasi kependudukan,mengkoordinasikan bawahan, menilai bawahan. : a. Penerbitan data penduduk dan data keluarga; b.pendataan perpindahan penduduk; c. Pengelolaan dan pelayanan administrasi kependudukan; d. Pelaksanan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai dengan tugas dan fungsinya. 1. Terwujudnya peningkatan pelayanan publik 1. Persentase penduduk yang memiliki KTP Penduduk yg memiliki KTP x 100 % 2. Meningkatnya Hak Akses pelayanan publik 2. Persentase anak memiliki Kartu Identitas Anak (KIA) Anak yang memiliki KIA x 100 % Jumlah anak usia 0-17 th 3. Terwujudnya peningkatan pelayanan publik 3. Persentase personalisasi/pencetakan KTP-el kurang dari 2 jam Jumlah Pemohon KTP-el x 100 % Jumlah Wajib KTP-el 4. Terwujudnya tertib Administrasi Kependudukan 5. Terwujudnya tertib Administrasi Kependudukan 6. Terwujudnya tertib Administrasi Kependudukan 7. Terwujudnya tertib Administrasi Kependudukan 4. Persentase penduduk yang memiliki KK penduduk yg memilikikk x 100 % 5. Persentase penduduk yang Pindah Datang Penduduk yang pindah Datang x 100 % 6. Persentase penduduk yang Pindah Keluar Penduduk yang pindah Keluar x 100 % 7. Persentase penduduk yang pindah antar Desa/Kelurahan dan Kecamatan Penduduk yg pindah antar Desa dan Kec x 100 %

4 1. Jabatan : KEPALA BIDANG PELAYANAN PENCATATAN SIPIL INDIVIDU 2. Tugas : Menyusun Rencana Bidang, melaksanakan pencatatan, pendaftaran, pemeriksaan dan penelitian akta kelahiran, akta perkawinan, kematian, akta pengakuan anak,pengesahan anak, pengangkatan anak, melaksanakan pencatatan, pendaftaran, pemeriksaan da pencatatan, pengelolaan perubahan dang anti nama serta legalisasi surat keterangan ganti nama, mengkoordinasi bawahan, menilai melaksanakan tugas kedinasan yang diberikan oleh atasan sesuai tupoksinya.. : a. Pencatatan, pendaftaran, pemeriksaan dan penelitian berkas pencatatan, pendaftaran, pengelolaa data dan penerbitan akta kelahiran, akta perkawinan, akta perceraian, akta kematian, akta pengakuan anak, akta pengangkatan anak,pengesahan anak bagi WNI dan WNA; b.pencatatan, pendaftaran, pemeriksaan dan penelitian berkas pencatatan, laporan kelahiran, perkawinan, perceraian, kematian, pengakuan anak, pengangkatan anak, dan pengesahan anak di luar negeri; c. Pencatatan, pendaftaran, pemeriksaan, dan penelitian berkas pencatatan, pengelolaan perubahan dang anti nama serta pemberian legalisasi surat keterangan ganti nama; d. Pelaksanan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai dengan tugas dan fungsinya. 1. Meningkatnya perlindungan hak sipil anak 1. Persentase penduduk yang ber - akta Kelahiran Penduduk yg ber akta Kelahiran x 100 % 2. Meningkatnya perlindungan hak sipil anak 2. Persentase Bayi lahir procot pulang bawa akta Jumlah pemohon akta Kelahiran x 100 % Jumlah Kelahiran Bayi 3. Terwujudnya tertib dokumen kependudukan 3. Persentase penduduk ber-akta Kematian Penduduk ber-akta Kematian x 100 % Jumlah penduduk yang Mati 4. Meningkatnya perlindungan hak sipil keluarga dan keturunannya 5. Terwujudnya kepastian hukum atas status seseorang 4. Persentase penduduk ber-akta Perkawinan Penduduk yg akta Nikah x 100 % Jumlah pasangan Nikah 5. Persentase penduduk ber-akta Perceraian Penduduk yang berakta Cerai x 100 % Jumlah Pasangan Cerai

5 1. Jabatan : KEPALA BIDANG DATA DAN INFORMASI KEPENDUDUKAN INDIVIDU 2. Tugas : Menyusun Rencana Bidang, merencanakan, menghimpun dan mengolah data, serta penyusunan rancangan kebijakan pengelolaan informasi kependudukan, mengembangkan SIAK dan Sentral data Kependudukan,mengembangkan sistem pelayanan informasiberbasis IT, melaksanakan pelayanan informasi kependudukan lewat fasilitasi, sosialisasi, bintek, advokasi, supervisi dan konsultasi pengelolaan informasi, koordinasi dan konsultasi terkait informasi kependudukan, melaksanakan evaluasi, penyusunan laporan, mendokumentasikan dan penyajian data, mengkoordinasi bawahan, menilai hasil kerja bawahan, melaksanakan tugas kedinasan yang diberikan oleh atasan sesuai tupoksinya. : a. Pengelolaan data penduduk melalui SIAK; b.penyampaian informasi, monitoring dan evaluasi data kependudukan; c. Pelaksanan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai dengan tugas dan fungsinya. 1. Meningkatnya pelayanan Administrasi Kependudukan 1. Indek Kepuasan Masyarakat (IKM) Terhadap Pelayanan Administrasi Kependudukan Pemohon pelayanan administrasi kependudukan x 100 2, Terwujudnya database kependudukan yang valid 2. Persentase database kependudukan yang valid dan update. 3, Terwujudnya data dan Informasi kependudukan yang akurat 3. Persentase data dan informasi kependudukan yang dimanfaatkan oleh pengguna.

6 1. Jabatan : SEKRETARIS DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL INDIVIDU 2. Tugas : Menyusun Rencana Sekretariat, menyelenggarakan administrasi umum, kepegawaian, keuangan dan perlengkapan, mengkoordinasikan pelaksanaan penyusunan program dan kegiatan dinas, menyelenggarakan hubungan kerja dibidang administrasi dengan SKPD terkait, mengkoordinir bawahan, menilai hasil kerja bawahan, melaksanakan tugas kedinasan yang diberikan oleh atasan sesuai tupoksinya. : a. Pengelolaan dan pelayanan administrasi umum, kepegawaian, keuangan dan perlengkapan; b.pengkoordinasian pelaksanaan penyusunan program dan kegiatan; c. Penyelenggaraan hubungan kerja dibidang administrasi dengan SKPD terkait.. 1. Meningkatnya pelayanan Administrasi Kependudukan 1. Indek Kepuasan Masyarakat terhadap pelayanan administrasi kependudukan Pemohon pelayanan adm Kependudukan x 100 % 2. Meningkatnya pelayanan masyarakat atas tersedianya sarana dan prasarana aparatur 2. Indek Kepuasan Masyarakat terhadap tersedianya sarana dan prasarana aparatur Jumlah sarana dan prasarana aparatur x 100 % Jumlah pegawai

7 1. Jabatan : KEPALA DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL INDIVIDU 2. Tugas : Menyusun Rencana Program dan Kegiatan Dinas, melaksanakan Program dan Kegiatan, mengkoordinasikan pelaksanaan program dan kegiatan, pengendalian terhadap pelaksanaan program dan kegiatan, pembinaan pegawai,, pembinaan teknis dan administratif, memonitor, mengevaluasi, agar sasaran dapat dicapai dengan program, menilai prestasi bawahan, melaksanakan tugas kedinasan yang diberikan oleh Bupati sesuai tupoksinya, menyampaikan laporan hasil evaluasi, saran dan pertimbangan dibidang tupoksinya. : a.. 1. Meningkatnya pelayanan Administrasi Kependudukan 1. Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) terhadap pelayanan Administrasi Kependudukan Pemohon pelayanan administrasi kependudukan x 100% 2. Terwujudnya peningkatan pelayanan publik 2. Persentase Pelayanan KTP-el kurang dari 2 jam Jumlah Pemohon KTP-el x 100 % Jumlah wajib KTP-el 3. Meningkatnya hak akses pelayanan publik 3. Persentase Anak memiliki Kartu Identitas Anak (KIA) Anak yang memiliki KIA x 100 % Jumlah Anak usia 0-17 th 4. Meningkatnya perlindungan hak sipil anak 5. Persentase Bayi lahir procot pulang bawa akta Jumlah memiliki akta x 100 % Jumlah penduduk

8 1. Jabatan : KEPALA SEKSI PENERBITAN DAN IDENTITAS PENDUDUK INDIVIDU 2. Tugas : Menyusun Rencana seksi Penerbitan dan Identitas penduduk, penyusun petunjuk penyelenggaraan pendaftaran dan penerbitan data penduduk WNI maupun WNA, melakasanakan pemeriksaan, penelitian berkas pendaftaran,pencatatan dan penerbitan data kependudukan, menyusun ketentuan dan memberikan petunjuk pembuatan KK dan KTP, melaksanakan penerbitan KK, KTP, membantu pemutahiran database kependudukan, menyiapkan bahan untuk penandatanganan dokumen kependudukan terkait penerbitan KK dan KTP, Menilai hasil kerja bawahan, melaksanakan tugas kedinasan yang diberikan oleh atasan sesuai tupoksinya. : a. Penerbitan data penduduk dan data keluarga; b.pendataan perpindahan penduduk; c. Pengelolaan dan pelayanan administrasi kependudukan; d. Pelaksanan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai dengan tugas dan fungsinya. 1. Terwujudnya peningkatan pelayanan public 1. Persentase penduduk yang memiliki KTP Penduduk yg memiliki KTP x 100 % 2. Meningkatnya Hak Akses pelayanan publik 2. Persentase anak memiliki Kartu Identitas Anak (KIA) Anak yang memiliki KIA x 100 % Jumlah anak usia 0-17 th 3. Terwujudnya peningkatan pelayanan publik 3. Persentase personalisasi/pencetakan KTP-el kurang dari 2 jam Jumlah Pemohon KTP-el x 100 % Jumlah wajib KTP 4. Terwujudnya tertib Administrasi Kependudukan 4. Persentase penduduk yang memiliki KK penduduk yg memiliki KK x 100 %

9 INDIVIDU 1. Jabatan : KEPALA SEKSI PERPINDAHAN PENDUDUK 2. Tugas : Menyusun Rencana Seksi Perpindahan Penduduk,menyusun ketentuan, memberikan petunjuk pelaksanaan mutasi penduduk, penerbitan surat keterangan pindah, membantu pemutahiran database, menyiapkan bahan untuk penandatangan dokumen mutasi penduduk mengkoordinasikan bawahan, menilai hasil kerja bawahan, melaksanakan tugas kedinasan yang diberikan oleh atasan sesuai tupoksinya. : a Penerbitan data penduduk dan data keluarga; b.pendataan perpindahan penduduk; c. Pengelolaan dan pelayanan administrasi kependudukan; d. Pelaksanan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai dengan tugas dan fungsinya. 1. Terwujudnya tertib Administrasi Kependudukan 1. Persentase penduduk yang pindah Datang Penduduk yang pindah Datang x 100 % 2. Terwujudnya tertib Administrasi Kependudukan 2.Persentase penduduk yang pindah Keluar Penduduk yang pindah Keluar x 100 % 4. Persentase penduduk yang pindah antar 3. Terwujudnya tertib Administrasi Kependudukan Penduduk yg pindah antar Desa dan Kec x 100 % Desa/Kelurahan dan Kecamatan

10 INDIVIDU 1. Jabatan : KEPALA SEKSI KELAHIRAN DAN KEMATIAN 2. Tugas : Menyusun rencana Seksi Kelahiran dan Kematian, penyusun program dan evaluasi kegiatan pengelolaan pendaftaran kelahiran dan kematian, menyiapkan bahan pencatatan, pendaftaran kelahiran dan kematian, mengendalikan kegiatan pendaftaran kelahiran dan kematian, melakukan pemeriksaan dan penelitihan berkas pencatatan, penerbitan akta kelahiran dan kematian,melaksanakan penerbitan akta kelahiran dan akta kematian yang terlambat pelaporannya, melaksanakan pencatatan dan pemberian surat keterangan laporan kelahiran dan kematian diluar negeri,melaksanakan pencatatan dan pendaftaran, pemeriksaan dan penelitian berkas pencatatan, penglelolaan perubahan dang anti nama, mengendalikan kegiatan identifikasi dan dokumentasi data kelahiran dan kematian, mengkoordinasi bawahan, menilai hasil kerja bawahan, melaksanakan tugas kedinasan yang diberikan oleh atasan sesuai tupoksinya. : a. Pengelolaan dan pelayanan administrasi umum, kepegawaian, keuangan dan perlengkapan; b.pengkoordinasian pelaksanaan penyusunan program dan kegiatan; c. Penyelenggaraan hubungan kerja dibidang administrasi dengan SKPD terkait.. 1. Meningkatnya perlindungan hak sipil anak 1. Persentase penduduk yang ber - akta Kelahiran Penduduk yg ber- akta Kelahiran x 100 % 2. Meningkatnya perlindungan hak sipil anak 2, Persentase Bayi lahir procot pulang bawa akta Jumlah Pemohon Akta Kelahiran x 100 % Jumlah Kelahiran Bayi 3. Terwujudnya tertib dokumen kependudukan 3, Persentase penduduk ber-akta Kematian Jumlah memiliki akta Kematian x 100 % Jumlah penduduk yang Mati

11 INDIVIDU 1. Jabatan : KEPALA SEKSI PERKAWINAN,PENGAKUAN ANAK,PENGESAHAN ANAK,PENGANGKATAN ANAK DAN PERCERAIAN 2. Tugas : Menyusun Rencana Seksi Perkawinan, melakukan pencatatan dan pendaftaran perkawinan,pengakuan anak,pengesahan anak, pengangkatan anak, dan perceraian, perubahan dan ganti nama, melakukan pemeriksaan, penelitian, pencatatan kelengkapan persyaratan dan penerbitan kutipan akata perkawinan, akta perceraian WNI dan WNA, melakukan pemeriksaan, penelitian, pencatatan kelengkapan persyaratan dan penerbitan kutipan akta pengakuan anak, pengesahan anak dan pengangkatan anak WNI dan WNA, pemberian surat keterangan perkawinan dan perceraian, pengakuan anak, pengesahan anak yang terlambat pelaporannya, pemberian surat keterangan laporan perkawinan dan perceraian di luar negeri, mengendalikan kegiatan identifikasi dan dokumentasi perkawinan, pengakuan, pengesahan dan perceraian, mengkoordinasi bawahan, menilai hasil kerja bawahan, melaksanakan tugas kedinasan yang diberikan oleh atasan sesuai tupoksinya. : a. Pengelolaan dan pelayanan administrasi umum, kepegawaian, keuangan dan perlengkapan; b.pengkoordinasian pelaksanaan penyusunan program dan kegiatan; c. Penyelenggaraan hubungan kerja dibidang administrasi dengan SKPD terkait.. 1. Meningkatnya perlindungan hak sipil keluarga dan keturunannya 2. Terwujudnya kepastian hukum atas status seseorang 1. Persentase penduduk ber-akta Perkawinan Penduduk yang ber-akta Nikah x 100 % Jumlah pasangan Nikah 2, Persentase penduduk ber-akta Perceraian Penduduk yang ber-akta Cerai x 100 % Jumlah Pasangan Cerai

12 1. Jabatan : KEPALA SEKSI PENGOLAHAN DATA KEPENDUDUKAN INDIVIDU 2. Tugas : Menyusun rencana seksi Pengolahan data, mengelola sistem administrasi kependudukan dengan pola SIAK terhadap perubahan status kependudukan melalui registrasi penduduk, perkembangan penduduk yang meliputi lahir,mati,pindah,datang, mengumpulkan, mengolah data kependudukan dan pencatatan sipil, penelolaan data penduduk menurut segmentasi, melakukan pembangunan dan pengembangan jaringan informasi dan komunikasi data, mengumpulkan, melaksanakan pencatatan, mengolah dan menyiapkan data kependudukan melalui database,mendokumentasikan melaksanakan penyajian data, membuat perkiraan perkembangan penduduk,mengkoordinasi bawahan, menilai hasil kerja bawahan, melaksanakan tugas kedinasan yang diberikan oleh atasan sesuai tupoksinya. : a Pengelolaan data penduduk melalui SIAK; b.penyampaian informasi, monitoring dan evaluasi data kependudukan; c. Pelaksanan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai dengan tugas dan fungsinya. 1. Meningkatnya pelayanan Administrasi Kependudukan 1. Indek Kepuasan Masyarakat (IKM) terhadap pelayanan administrasi kependudukan Pemohon pelayanan adm Kependudukan x 100 %. 2, Terwujudnya database kependudukan yang valid 2, Persentase Database Kependudukan yang valid dan update Data hasil Konsolidasi x 100 % Database

13 INDIVIDU 1. Jabatan : KEPALA SEKSI INFORMASI, MONITORING DAN EVALUASI DATA KEPENDUDUKAN 2. Tugas : Menyusun rencana Seksi Monev, merencanakan, menghimpun data dan menyusun rancangan kebijakan pengelolaan informasi kependudukan, pelayanan informasi kependudukan, lewat fasilitasi, sosialisasi, bintek, advokasi, supervisi dan konsultasi pengelolaan informasi, koordinasi dan konsultasi terkait informasi kependudukan, melaksanakan evaluasi, penyusunan laporan, melaksanakan pembangunan tempat perekaman data kependudukan di kecamatan melalui SIAK, melakukan perekaman data hasil pelayanan pendaftaran penduduk dan pencatatan sipil, pemutahiran data penduduk dengan SIAK, mengkoordinasi bawahan, menilai hasil kerja bawahan, melaksanakan tugas kedinasan yang diberikan oleh atasan sesuai tupoksinya. : a. Pengelolaan data penduduk melalui SIAK; b.penyampaian informasi, monitoring dan evaluasi data kependudukan; c. Pelaksanan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai dengan tugas dan fungsinya. 1.Tersedianya data kependudukan sebagai bahan Pengambilan kebijakan dan pelayanan publik 1. Indek Kepuasan Masyarakat (IKM) terhadap pelayanan masyarakat Pemohon pelayanan adm Kependudukan x 100 %. 2, Terwujudnya data dan Informasi kependudukan yang akurat 2, Persentase Data dan Informasi Kependudukan yang dimanfaatkan oleh pengguna Jumlah Pengguna Data dan Informasi x 100 % Data yang diolah

14 INDIVIDU 1. Jabatan : KASUBBAG KEUANGAN DAN PERLENGKAPAN 2. Tugas : Menyusun rencana Subbag Keuangan dan Perlengkapan, melaksanakan pengelolaan, pengadministrasian, pembukuan keuangan, men yusun laporan pertanggungjawaban pengelolaan keuangan, menyusun rencana kebutuhan, mendistribusikan barang perlengkapan, penghapusan barang, inventarisasi barang yang dikelola, mengkoordinasi bawahan, menilai hasil kerja bawahan, melaksanakan tugas kedinasan yang diberikan oleh atasan sesuai tupoksinya. : a. Pengelolaan dan pelayanan administrasi umum, kepegawaian, keuangan dan perlengkapan; b.pengkoordinasian pelaksanaan penyusunan program dan kegiatan; c. Penyelenggaraan hubungan kerja dibidang administrasi dengan SKPD terkait.. 1. Waktu penyediaan jasa komunikasi sumber daya air dan listik 1. Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik 12 bulan DPA SKPD 2, Jumlah tenaga perkantoran 2, Penyediaan jasa perkantoran 6 orang DPA SKPD 3, Jumlah barang cetakan dan penggandaan yang disediakan 4, Jumlah komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor yang disediakan 5, Jumlah peralatan dan perlengkapan kantor yang disediakan 3, Penyediaan Brg Cetakan dan Penggandaan 7 jenis DPA SKPD 4, Penyediaan komponen instalasi/penerangan bangunan kantor 18 jenis DPA SKPD 5, Penyediaan peralatan dan perlengkapan kantor 40 unit DPA SKPD 6, Jumlah makanan dan minuman yang disediakan 6, Penyediaan makanan dan minuman kotak DPA SKPD 7, Jumlah mebeleur yang diadakan 7, Pengadaan Mebeleur 3 jenis DPA SKPD

15 8, Jumlah gedung kantor yang dibangun 8, Pembangunan gedung kantor (Pojok Merokok) 45 meter DPA SKPD 9, Jumlah Toer yang dibangun 10, jumlah perlengkapan gedung kantor yang diadakan 11, Jumlah peralatan dan perlengkapan kantor yang dipelihara rutin/berkala 12, Jumlah kendaraan dinas/operasional yang dipelihara rutin/berkala 13, Jumlah gedung kantor yang dipelihara rutin/berkala 14, Jumlah gedung kantor yang direhabilitasi sedang/berat 15, Waktu sentral data kependudukan yang dikembangkan 9, Pemangunan gedung kantor ( Tower yang direhabilitasi ) 1 unit DPA SKPD 10. Pengadaan perlengkapan gedung kantor 2 unit DPA SKPD 11, Pemeliharaan rutin/berkala peralatan dan perlengkapan 46 unit DPA SKPD 12, Pemeliharaan rutin/berkala kendaraan dinas/operasional 2 unit DPA SKPD 13, Pemeliharaan rutin/berkala gedung kantor (Pengecatan) meter DPA SKPD 14, Rehabilitasi sedang/berat gedung kantor 236 meter DPA SKPD 15, Pengembangan sentral data/penataan arsip 89,64 meter linier DPA SKPD

16 INDIVIDU 1. Jabatan : KASUBBAG PENYUSUNAN PROGRAM 2. Tugas : Menyusun rencana Subbag Penyusunan Program, menghimpun bahan untuk perencanaan program dan kegiatan, menyusun dan menyampaikan laporan kegiatan dinas, mengkoordinasi bawahan, menilai hasil kerja bawahan, melaksanakan tugas kedinasan yang diberikan oleh atasan sesuai tupoksinya. : a. Pengelolaan dan pelayanan administrasi umum, kepegawaian, keuangan dan perlengkapan; b.pengkoordinasian pelaksanaan penyusunan program dan kegiatan; c. Penyelenggaraan hubungan kerja dibidang administrasi dengan SKPD terkait.. 1, Meningkatnya penyediaan jasa surat menyurat. 1. Penyediaan jasa surat menyurat 12 bulan DPA SKPD 2, Meningkatnya ketersediaan alat tulis kantor 2, Penyediaan Alat Tulis Kantor 50 jenis DPA SKPD 3, Jumlah peralatan rumahtangga yang disediakan 3, Penyediaan peralatan rumah tangga 32 jenis DPA SKPD 4, Meningkatnya ketersediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan yg disediakan 4, Penyediaan bahan bacaan dan perundang-undangan explar DPA SKPD 5, Jumlah bahan logistic kantor yang disediakan 5, Penyediaan Bahan Logistik Kantor 12 bulan DPA SKPD 6, Terlaksananya rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah 6, Rapat-rapat koordinasi konsultasi ke luar daerah 12 bulan DPA SKPD 7, Jumlah laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD 7, Penyusunan laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD 3 dokumen DPA SKPD 8, Terlaksananya pameran bidang kependudukan 8, Pemeran pembangunan bidang kependudukan 4 aktivitas DPA SKPD

17

18 CONTOH INDIVIDU 1. Jabatan : Kepala Bagian Organisasi 2. Tugas Pokok : Melaksanakan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan dan penataan kelembagaan, ketatalaksanaan, pembinaan Pendayagunaan Aparatur Negara (PAN), pelayanan publik, budaya kerja, pengawasan melekat, analisis jabatan, LAKIP dan AKIP. : a. pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pelaksanaan analis dan formasi jabatan serta pendayagunaan aparatur; b. pengumpulan dan pengolahan data serta menyiapkan bahan pembinaan dan penataan kelembagaan di lingkup Pemerintah Kabupaten; c. pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pembinaan ketata laksanaan yang meliputi tata kerja, metode kerja dan prosedur kerja; d. pengumpulan bahan penyusunan pedoman dan petunjuk teknis pelaksanaan pelayanan publik, budaya kerja dan pengawasan melekat; e. pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Asisten Administrasi Pemerintahan. Meningkatnya akuntabilitas kinerja instansi pemerintah Persentase SAKIP SKPD berpredikat A hasil evaluasi Inspektorat / Tim LHE SAKIP SKPD Meningkatkan budaya kerja SKPD Persentase SKPD yang memiliki Kelompok Budaya Kerja (KBK) Predikat KBK hasil lomba tingkat Provinsi Jatim Hasil penilaian Tim Tingkat Provinsi Jatim Laporan Monev Laporan hasil penilaian

BUPATI BANYUWANGI PERATURAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR 55 TAHUN 2011 TENTANG

BUPATI BANYUWANGI PERATURAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR 55 TAHUN 2011 TENTANG BUPATI BANYUWANGI PERATURAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR 55 TAHUN 2011 TENTANG RINCIAN TUGAS, FUNGSI DAN TATA KERJA DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN BANYUWANGI DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA
