PERKEMBANGAN PERGERAKAN KEBANGSAAN INDONESIA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERKEMBANGAN PERGERAKAN KEBANGSAAN INDONESIA"

Transkripsi

1

2

3 PERKEMBANGAN PERGERAKAN KEBANGSAAN INDONESIA A. LATAR BELAKANG MUNCULNYA PERGERAKAN KEBANGSAAN Politik DRAINAGE Belanda mengeruk kekayaan dari negara Indonesia untuk kepentingan dan kesejahteraan negara Belanda. Puncaknya : terjadi pada masa tanam paksa dimana Belanda mampu membangun Dam, sedangkan rakyat Indonesia hidup sengsara

4 POLITIK ETIS Politik balas budi yang bertujuan untuk memperbaiki kesejahteraan masyarakat Indonesia Usulan Kebijakan dalam politik etis dikenal dengan nama TRIAS VAN DEVENTER : 1. IRIGASI bertujuan untuk mengairi sawah rakyat Indonesia agar hasil panennya meningkat 2.EMIGRASI mengurangi kepadatan di P. Jawa dan mengolah tanah di luar Jawa 3. EDUKASI meningkatkan kualitas masyarakat Indonesia PELAKSANAAN : 1.IRIGASI digunakan untuk mengairi perkebunan milik swasta Belanda 2.EMIGRASI digunakan untuk membuka lahan baru di P. Jawa dan mendapatkan tenaga kerja murah 3.EDUKASI digunakan sematamata untuk memnuhi kebutuhan pegawai rendahan.

5 LAHIRNYA KEBANGKITAN NASIONAL & TUMBUHNYA ORGANISASI PERGERAKAN Munculnya kesadaran nasional sebagai bangsa Indonesia disebabkan oleh beberapa faktor : 1. Penderitaan rakyat yang sudah cukup lama 2. Berkembangnya kegiatan pendidikan yang melahirkan kaum intelektual yang berwawasan luas 3. Informasi berbagai peristiwa penting yang dimuat dalam pers bumiputera

6 PENDIDIKAN PADA JAMAN BELANDA : Sekolah kelas dua murid-muridnya berasal dari golongan bawah Sekolah kelas satu murid-muridnya berasal dari golongan pribumi menengah HIS setingkat SD, masa pendidikan tujuh tahun, untuk kalangan atas MULO setingkat sekolah lanjutan pertama AMS setingkat SMU Perguruan tinggi STOVIA : sekolah kedokteran OSVIA : sekolah pamong praja Kweek school : sekolah guru

7 Munculnya sekolah-sekolah swasta : 1. Muhammadiyah 2. Sekolah Zending (Kristen) 3. Taman Siswa 4. Pondok pesantren (Gontor)

8 A. ORGANISASI-ORGANISASI YANG MUNCUL PADA AWAL PERGERAKAN NASIONAL BUDI UTOMO 1. Berdiri : 20 Mei Tokoh perintis : dr. Wahidin Sudirohusodo 3. Ketua : Sutomo 4. Anggota : pelajar STOVIA 5. Tujuan : mencapai kemajuan dan meningkatkan derajat serta martabat bangsa Indonesia melalui bidang pendidikan dan kebudayaan 6. Tanggal berdiri Budi Utomo diperingati sebagai : Hari Kebangkitan Nasional

9 A. ORGANISASI-ORGANISASI YANG MUNCUL PADA AWAL PERGERAKAN NASIONAL 2. SAREKAT ISLAM (SI) a. SDI (Jakarta): 1909 dan SDI (Yogyakarta) : 1911 b. Tujuan : menyatukan pedagang muslim dalam persaingannya dengan pedagang Cina c. Pendiri : K.H. Samanhudi d. Tahun 1912 SDI diubah menjadi Sarekat Islam (SI) e. Pendiri : H.O.S. Cokroaminoto dan K.H. Agus Salim f. Anggota : rakyat Indonesia g. Tujuan : memajukan kehidupan rakyat melalui perekonomian a. membina persatuan dan memajukan umat Islam b. mengangkat dan memajukan derajat serta kecerdasan rakyat untuk menentang setiap bentuk penindasan

10 3. Indische Partij (partai politik pertama) Berdiri : 25 Desember 1912 Tokoh pendiri : Tiga Serangkai 1. Douwes Dekker 2. Cipto Mangunkusumo 3. Suwardi Suryaningrat Tujuan : 1. Mengembangkan rasa nasionalisme dan menciptakan kebersamaan dan persatuan antara orang Indo dan orang bumiputera 2. Mempersiapkan kehidupan rakyat yang merdeka

11 4. Muhammadiyah Berdiri : 18 Nopember 1912 Pendiri : K.H. Ahmad Dahlan. Sifat : sosial keagamaan Tujuan : a. memurnikan pelaksanaan agama Islam berdasarkan Al Qur an dan Hadist. b. meningkatkan martabat manusia agar mampu bersaing dengan orang Belanda Muhammadiyah merupakan organisasi Islam pertama dan masih aktif berdakwah sampai sekarang

12 Ciri organisasi di masa radikal : Bersifat keras dan tidak mau bekerjasama dengan kolonial Belanda (nonkooperasi). Organisasi yang berdiri : 1.Perhimpunan Indonesia (PI) Berdiri : 1908 dengan nama Indische Vereeniging di Belanda Bersifat : sosial, beralih bersifat politik dengan nama Indonesische Vereeniging Tahun 1925 berubah nama menjadi Perhimpunan Indonesia Pendiri : Sultan Kesayangan dan R.M Noto Suroto Tokoh : M. Hatta, Ahmad Subardjo, dr. Cipto M, Douwes Dekker, Suwardi Suryaningrat Tujuan : mengusahakan suatu pemerintahan untuk Indonesia.

13 2. Partai Komunis Indonesia (PKI) Berdiri : 1914, dengan nama Indische Sociial Demokratische Vereeniging (ISDV) Pendiri : Sneevliet dan Semaun Tahun 1920 diganti nama Partai Komunis Nasional Ketua : Semaun Anggota : buruh dan tani Partai ini sering melakukan pemberontakan

14 3. Partai Nasional Indonesia (PNI) Berdiri : 4 Juli 1927 Pendiri : Ir. Soekarno, Ishaq Cokrohadisuryo, Mr. Sartono, Mr. Sunaryo Tujuan : mencapai Indonesia merdeka Asas : 1. Self help; menolong diri sendiri 2. non-kooperastif; tidak mau bekerjasama dengan Belanda 3. Marhainisme; memperjuangkan rakyat kecil Dalam Kongres pertama (27-30 Mei 1928), disyahkan: Ketua : Ir. Soekarno Sekretaris/Bendahara : Ishaq cokrohadisuryo Anggota : Samsi sastrowidagdo, Mr. Sartono, Mr. Sunaryo, Ir. Anwari

ZAMAN PERGERAKAN NASIONAL

ZAMAN PERGERAKAN NASIONAL ZAMAN PERGERAKAN NASIONAL Faktor ekstern dan intern lahirnya nasionalisme Indonesia. Faktor ekstern: Kemenangan Jepang atas Rusia tahun 1905 yang menyadarkan dan membangkitkan bangsa-bangsa Asia untuk
