PENILAIAN MANDIRI TENTANG KOMPETENSI FISCM

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENILAIAN MANDIRI TENTANG KOMPETENSI FISCM"

Transkripsi

1 Form. 05 FISPH /FISCM PENILAIAN MANDIRI TENTANG KOMPETENSI FISCM Pengantar Tujuan dari penilaian mandiri ini adalah untuk membantu Anda menemukan tingkat kompetensi Anda terhadap dimensi kunci pengajaran dan praktik kedokteran komunitas. Kompetensi adalah setiap pengetahuan atau keterampilan individu atau organisasi yang telah ditunjukkan dapat menghasilkan atau memprediksi adanya kemampuan yang di atas rata-rata. Kumpulan kompetensi tertentu membangun roadmap perilaku yang berhubungan secara langsung dengan kemampuan individu dan organisasi. Dengan menilai tingkat pengetahuan atau keterampilan Anda untuk setiap indikator kompetensi yang digambarkan, Anda akan mampu memprioritaskan waktu belajar Anda untuk fokus pada area-area yang paling penting untuk Anda dan berkonsentrasi dimana Anda paling membutuhkan pelatihan dan pembelajaran. Bagaimana menyelesaikan penilaian mandiri ini Penilaian mandiri ini akan memerlukan waktu pengisian sekitar menit. Penilaian ini terbagi ke dalam dimensi kunci kedokteran komunitas dengan Keterampilan sebagai berikut : 1. Analisa Situasi Kesehatan Komunitas 2. Diagnosa Komunitas 3. Program Terapi Komunitas 4. Evaluasi Langkah penilaian mandiri : 1) Bacalah masing-masing indikator kompetensi yang terdapat pada dimensi kunci. 2) Pada setiap dimensi, dan untuk setiap indikator kompetensi, pikirkanlah mengenai di tingkat manakah Anda sekarang berada untuk dapat melakukan keterampilan yang dimaksudkan. Kemudian berikan hasil penilaian tingkat kemampuan Anda untuk setiap indikator dengan melingkari nomor yang tersedia dari Tidak sama sekali ❶ sampai Ahli ❹ yang paling sesuai untuk mendeskripsikan penilaian mandiri Anda mengenai keahlian Anda untuk indikator tersebut. Catatan: Indikator kompetensi yang terdapat pada setiap dimensi kunci harus diinterpretasikan seluas mungkin agar dapat sesuai dengan posisi dan keadaan pekerjaan Anda. 3) Pada akhir tiap dimensi kunci terdapat tempat untuk menulis komentar yang Anda miliki. Sebagai contoh, jika Anda merasa Anda adalah seorang ahli namun masih menginginkan pelatihan atau kesempatan belajar mengenai keterampilan tertentu, silahkan cantumkan komentar Anda di bagian komentar. Komentar ini dapat berguna untuk Anda dan Supervisor Anda dalam merancanakan pengembangan professional Anda. 4) Setelah Anda memberikan respons Anda untuk setiap dimensi kunci, tambahkan nilai keseluruhan Anda di kolom yang terletak di sebelah tulisan Total Skor. Kemudian bagi total skor tersebut dengan jumlah indikator yang ada dan masukkan hasilnya di kolom yang terletak di sebelah tulisan Rata-rata Skor dan ke dalam baris bagian Hasil Penilaian Anda pada akhir penilaian mandiri. 5) Tinjau ulang hasil Anda dan ikuti panduan yang diberikan pada bagian Interpretasi Hasil Penilaian Anda untuk menentukan langkah selanjutnya. 1

2 Dimensi Kunci dengan Keterampilan : ❶ = Tidak sama sekali ❷ = Sadar ❸ = Menguasai ❹ = Ahli Saya tidak memiliki atau hanya memiliki sedikit pengetahuan mengenai hal ini Saya pernah mendengar hal ini; memiliki pengetahuan dan/atau kemampuan yang terbatas untuk mengaplikasikan keterampilan ini Saya merasa cukup dengan ilmu atau kemampuan yang saya miliki untuk mengaplikasikan keterampilan ini Saya merasa sangat yakin dengan ilmu atau kemampuan yang saya miliki untuk mengaplikasikan keterampilan ini 1. ANALISA SITUASI KESEHATAN KOMUNITAS Indikator Kompetensi Nilai / Skor 1) Mengenali perilaku dan gaya hidup yang membahayakan 2) Memperlihatkan kemampuan pemeriksaan medis di komunitas 3) Penilaian terhadap risiko masalah kesehatan 4) Memperlihatkan kemampuan penelitian yang berkaitan dengan lingkungan Rata-rata skor (Bagi "Total skor" dengan 4 dan masukkan 2

3 2. DIAGNOSA KOMUNITAS 1) Perencanaan dan pelaksanaan, monitoring dan evaluasi upaya pencegahan dalam berbagai tingkat pelayanan 2) Memperlihatkan kemampuan perencanaaan, pelaksanaan, monitoring, dan evaluasi suatu intervensi pencegahan kesehatan primer, sekunder, dan tersier 3) Melakukan langkah-langkah diagnosis penyakit akibat kerja dan penanganan pertama di tempat kerja, serta melakukan pelaporan PAK 4) Merencanakan program untuk meningkatkan kesehatan masyarakat (termasuk kesehatan lingkungan) 5) Menegakkan diagnosis holistik pasien individu dan keluarga, dan melakukan terapi dasar secara holistik 6) Merencanakan, mengelola, monitoring, dan evaluasi asuransi pelayanan kesehatan (misalnya BPJS, jamkesmas, jampersal, askes, dll.) 7) Menyusun rencana manajemen kesehatan Rata-rata skor (Bagi "Total skor" dengan 7 dan masukkan 3

4 3. PROGRAM TERAPI KOMUNITAS 1) Edukasi, nasihat dan melatih individu dan kelompok mengenai kesehatan 2) Menyelenggarakan komunikasi lisan maupun tulisan 3) Melakukan rehabilitasi medik dasar 4) Melakukan rehabilitasi sosial pada individu, keluarga,dan masyarakat 5) Melakukan penatalaksanaan komprehensif pasien, keluarga, dan masyarakat 6) Melaksanakan kegiatan pencegahan spesifik seperti vaksinasi, pemeriksaan medis berkala dan dukungan sosial 7) Melakukan pencegahan dan penatalaksanaan kecelakaan kerja serta merancang program untuk individu, lingkungan, dan institusi kerja 8) Menerapkan 7 langkah keselamatan pasien 9) Melaksanakan 6 program dasar Puskesmas: 1) promosi kesehatan, 2) Kesehatan Lingkungan, 3) KIA termasuk KB, 4) Perbaikan gizi masyarakat, 5) Penanggulangan penyakit: imunisasi, ISPA, Diare, TB, Malaria 6) Pengobatan dan penanganan kegawatdaruratan 10) Pembinaan kesehatan usia lanjut 11) Mengetahui penyakit-penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi dan pengendaliannya 12) Mengetahui jenis vaksin beserta : cara penyimpanan cara distribusi cara skrining dan konseling pada sasaran cara pemberian kontraindikasi efek samping yang mungkin terjadi dan upaya penanggulangannya 13) Komunikasi lisan dan tulisan kepada teman sejawat atau petugas kesehatan lainnya (rujukan dan konsultasi) 14) Konsultasi terapi Rata-rata skor (Bagi "Total skor" dengan 14 dan masukkan 4

5 .lanjutan 4. EVALUASI Menjelaskan mekanisme pencatatan dan pelaporan Menyusun tulisan ilmiah dan mengirimkan untuk publikasi Menulis rekam medik dan membuat pelaporan Rata-rata skor (Bagi "Total skor" dengan 4 dan masukkan 5

6 Hasil Penilaian Anda Masukkan rata-rata Skor dari tiap dimensi kunsi pada baris yang sesuai di bawah ini. Dimensi Kunci Rata-rata Skor 1. Analisa Situasi Kesehatan Komunitas 2. Diagnosa Komunitas 3. Program Terapi Komunitas 4. Evaluasi Interpretasikan hasil Penilaian Anda Berdasarkan rata-rata Skor yang Anda miliki untuk setiap dimensi kunci di bagian Hasil Penilaian Anda di atas, Anda kini siap untuk mengidentifikasi kekuatan di praktik Anda dan area dimana Anda memerkukan perbaikan atau penguatan. Sebagai contoh, jika Anda memberi nilai 1 di salah satu dimensi, Anda akan ingin untuk memfokuskan waktu dan energi Anda untuk meraih indikator kompetensi untuk dimensi tersebut, diikuti oleh dimensi yang memiliki nilai 2, dengan prioritas terendah diberikan pada dimensi dengan nilai 3 atau lebih tinggi. Saat Anda telah mengidentifikasi prioritas Anda, Anda dapat menggunakan informasi ini untuk memandu Anda mengembangkan rancana pembelajaran dengan satu atau lebih tujuan profesional personal untuk tahun selanjutnya. Dalam memandu diskusi dengan supervisor, mentor, atau pelatih Anda, dan dalam memilih kesempatan belajar yang akan membantu Anda untuk meraih tujuan Anda dan memenuhi kebutuhan untuk melanjutkan kompetensi di pekerjaan atau disiplin ilmu Anda.., tgl.. Pemohon,... 6

PENILAIAN MANDIRI TENTANG KOMPETENSI FISPH

PENILAIAN MANDIRI TENTANG KOMPETENSI FISPH Form. 04 FISPH /FISCM PENILAIAN MANDIRI TENTANG KOMPETENSI FISPH Pengantar Tujuan dari penilaian mandiri ini adalah untuk membantu Anda menemukan tingkat kompetensi Anda terhadap dimensi kunci pengajaran
