ANALISIS PEMANFAATAN JURNAL ELEKTRONIK PROQUEST MEDICAL LIBRARY

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS PEMANFAATAN JURNAL ELEKTRONIK PROQUEST MEDICAL LIBRARY"

Transkripsi

1 ANALISIS PEMANFAATAN JURNAL ELEKTRONIK PROQUEST MEDICAL LIBRARY UNTUK MEMENUHI KEBUTUHAN INFORMASI MAHASISWA PROGRAM PENDIDIKAN DOKTER SPESIALIS PADA LAYANAN DIGITAL PERPUSTAKAAN USU SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu persyaratan dalam menyelesaikan Studi untuk memperoleh gelar Sarjana Sosial (S.Sos) Dalam bidang Studi Perpustakaan dan Informasi Oleh : E R H A N UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS SASTRA DEPARTEMEN STUDI ILMU PERPUSTAKAAN DAN INFORMASI S1 MEDAN 2008

2 ABSTRAK Erhan, Analisis Pemanfaatan Jurnal Elektronik ProQuest Medical Library Untuk Memenuhi Kebutuhan Informasi Mahasiswa Program Pendidikan Dokter Spesialis Pada Layanan Digital Perpustakaan USU. Medan: Program Studi Perpustakaan dan Informasi Fakultas Sastra. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pemanfaatan jurnal elektronik bidang Medical Library oleh mahasiswa Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) di Perpustakaan USU dan mengetahui jurnal elektronik pada database ProQuest Medical Library yang paling banyak dimanfaatkan dan tidak dimanfaatkan oleh mahasiswa Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) dalam memenuhi kebutuhan informasi. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Juni 2008, dan penelitian ini merupakan penelitian deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) sebagai pengguna potensial layanan digital Perpustakaan USU yang berjumlah 237 orang, dimana yang dijadikan responden adalah sebanyak 148 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa frekuwensi kunjungan mahasiswa PPDS ke layanan digital dinilai cukup tinggi yaitu mencapai (56,1%), kunjungan rata-rata 4 kali dalam satu bulan. Frekuensi pemanfaatan jurnal elektronik ProQuest Medical Library oleh mahasiswa Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) pada layanan digital tinggi yaitu mencapai (75%), pemanfaatan jurnal rata-rata 4 jurnal dala satu bulan untuk setiap mahasiswa Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) yang berkunjung. Tingkat kepentingan informasi dalam jurnal elektronik ProQuest Medical Library dinilai tinggi yaitu mencapai (94,6%). Fungsi jurnal yang diakses sesuai pernyataan mahasiswa Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) yaitu untuk memenuhi tugas jurnal reading (50%). Sebagian besar mahasiswa PPDS dalam hal pemanfaatan jurnal, masih membutuhkan jurnal-jurnal yang telah usang (84,5%) dengan batas waktu terbit 5 tahun terakhir (40,5%). Pola penelusuran yang dilakukan oleh mahasiswa Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) dalam mencari jurnal yang benarbenar releven dengan kebutuhan informasi, sebagian besar melalui judul (73,4%), hal ini dianggap lebih memudahkan dalam proses pencarian.

3 KATA PENGANTAR Pertama dan yang paling utama penulis panjatkan atas karunia Allah SWT, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul Analisis Pemanfaatan Jurnal Elektronik ProQuest Medical Library Untuk Memenuhi Kebutuhan Informasi Mahasiswa Program Pendidikan Dokter Spesialis Pada Layanan Digital Perpustakaan USU. Skripsi ini diajukan sebagai salah satu persyaratan dalam menyelesaikan studi untuk memperoleh gelar Sarjana Sosial (S.Sos) dalam bidang Studi Perpustakaan dan Informasi Fakultas Sastra. Penulis Menyadari penyusunan skripsi ini jauh dari sempurna, oleh karena itu dengan hati terbuka penulis menerima kritik serta saran dari pembaca sebagai upaya membangun semangat penulis untuk malakukan penyusunan karangan ilmiah yang lebih baik lagi di lain kesempatan. Dalam penulisan skripsi ini penulis banyak menerima bantuan dari berbagai pihak yang dengan kerelaan dan ketulusan hati sehingga skripsi ini dapat terselesaikan. Yang paling utama penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Ibunda tercinta, Rohayati, yang senantiasa memberikan semangat, dukungan dan cinta kasih dalam keberhasilan ini. Pada kesempatan ini juga, penulis berkeinginan mengucapkan terima kasih kepada : 1. Bapak Drs. Syaifuddin, M.Si, selaku Dekan Fakultas Sastra Universitas Sumatera Utara. 2. Bapak Drs. A. Ridwan Siregar, SH., M.Lib. selaku Kepala Perpustakaan dan Pusat Sisitem Informasi. 3. Bapak Drs. Joner Hasugian, M.Si selaku Ketua Departemen Ilmu Perpustakaan dan Informasi Fakultas Sastra. 4. Bapak Ishak, S.S. M.Hum, selaku dosen pembimbing I yang selalu memberikan advis dan spirit dalam penyelesaian skripsi ini. 5. Seluruh staf pengajar dan staf administrasi pada Departemen Studi Perpustakaan dan Informasi Fakultas Sastra.

4 6. Staf Layanan Digital Perpustakaan USU yang tidak dapat disebutkan satu persatu. 7. Kakanda dan abangda penulis, Titin Rusyati dan Habib Abdul malik yang telah memberikan perhatian dan support kepada penulis, dari masa kanakkanak penulis sampai sekarang ini. 8. Keponakan2-ku, Sendi Ismayanti & M. Zaenal Habibie yang selalu memberikan dukungan serta membantu dalam penulisan skripsi ini. 9. Buat Anisa Khotimah tersayang yang selalu hadir dalam setiap keluh kesah ku, memberikan perhatian, dukungan serta semangat kepada penulis, semoga kita mendapat ridho Allah SWT, amin. 10. Buat sahabat-sahabat terbaikku Muswita Widya Rahma, Zainal Abidin Tambunan, Wahyu Satrio, dan Tirta Nugraha yang telah menuangkan segala pemikirannya untuk membantu penulis dalam penyusunan skripsi ini,. 11. Abangda, Yudi Purnomo yang selalu siap sedia mambantu penulis dalam segala urusan menyangkut kuliah sampai penyusunan skripsi. 12. Abangda, Ma ruf dan Kakanda Era Salida yang telah membantu penulis menyediakan tempat untuk mengetik..(makasih ya bang, makasih ya kak) 13. Seluruh teman-teman penulis khususnya stambuk 04, Dayat, Darwin, Ki Suryo,dan semua yang tidak dapat disebutkan satu persatu, (salam perjuangan untuk semua). 14. Pembina UKM Tenis USU, Bang Hakim yang telah membantu kami dalam segala hal, dan Kak Suri, yang telah membantu penulis menyebarkan angket kepada mahasiswa PPDS...maksih ya Kak.. Semoga bantuan dan do a yang diberikan kepada penulis mendapat balasan dari Allah SWT. Akhir kata penulis juga berharap skripsi ini bermanfaat bagi semua pihak yang membacanya. Medan, Januari 2008 Penulis, ERHAN NIM:

5 DAFTAR ISI ABSTRAK... i KATA PENGANTAR... ii DAFTAR ISI... iv DAFTRA TABEL... vii DAFTRA LAMPIRAN... viii BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Ruang Lingkup... 5 BAB II KAJIAN TEORITIS Perpustakaan Perguruan Tinggi Tujuan dan Fungsi Perpustakaan Perguruan Tinggi Koleksi Perpustakaan Perguruan Tinggi Konsep Kebutuhan Informasi Faktor yang Mempengaruhi Kebutuhan Informasi Karakteristik Kebutuhan Informasi Pemanfaatan Layanan Digital Koleksi Terbitan Berseri Jurnal Jenis-jenis Jurnal Jurnal Elektronik Pengertian Jurnal Elektronik Jenis Jurnal Elektronik Jurnal Elektronik Berbasis Web Jurnal Elektronik Berbentuk CD-ROM... 21

6 2.8 Pemanfaatan Jurnal Elektronik Strategi Pemanfaatan/Penelusuran Jurnal Elektronik Menentukan Kata Kunci Fasilitas Pencarian Informasi dalam Internet Keuntungan dan Hambatan Penggunaan Jurnal Elektronik Frekuensi Penggunaan Jurnal Elektronik Tujuan Penggunaan Jurnal Elektronik Kemampuan Penggunaan dalam Penelusuran Jurnal Elektronik Temu Balik Jurnal Elektronik BAB III METODE PENELITIAN Lokasi Penelitian Populasi dan Sampel Populasi Sampel Teknik Pengumpulan Data Instrumen Penelitian Kisi-kisi Kuesioner Analisis Data BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN Frekuensi Kunjungan Mahasiswa PPDS ke Layanan Digital Perpustakaan USU Frekuensi Pemanfaatan Jurnal Elektronik Kepentingan Informasi dalam Jurnal Elektronik ProQuest Medical Library yang Diakses Tingkat Intelektual Informasi dalam Jurnal yang Diakses Kuantitas (Quantitiy) Fungsi Jurnal Elektronik Kualitas (Quantity)/ Relevansi... 44

7 4.9 Batas Waktu Informasi yang Dibutuhkan dalam Jurnal Elektronik ProQuest Medical Library yang Diakses Kemuktahiran Jurnal yang Dilanggan Perpustakaan USU Kebutuhan Responden Terhadap Jurnal yang Telah Usang Batas Masa Keusangan Jurnal yang Dibutuhkan Kecepatan Penerimaan Informasi Waktu dalam Proses Penerimaan Data Pola Penelusuran Jurnal Elekronik ProQuest Medical Library Pemesanan Artikel BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA... 54

8 DAFTAR TABEL Tabel 1 : Perbandingan Jurnal Elektronik dengan Jurnal Tercetak Tabel 2 : Kisi-kisi Kuesioner Tabel 3 : Frekuensi Kunjungan Mahasiswa PPDS ke Layanan Digital Perpustakaan USU Tabel 4 : Frekuensi Pemanfaatan Jurnal Elektronik Tabel 5 : Kepentingan Informasi dalam Jurna Elektronik ProQuest Medical Library yang Diakses Tabel 6 : Tingkat Intelektual Informasi dalam Jurnal Elektronik ProQuest Medical Library yang Diakses Tabel 7 : Kuantitas Pemanfaatan Jurnal Elektronik Tabel 8 : Fungsi Jurnal Elektronik Tabel 9 : Kemuktahiran Jurnal Elektronik yang Dilanggan Perpustakaan USU Tabel 10 : Kebutuhan Responden Terhadap Jurnal yang Telah Usang Tabel 11 : Batas Masa Ke-usangan Jurnal yang Dilanggan Perpustakaan USU Tabel 12 : Waktu Proses Penerimaan Data Tabel 13 : Pola Penelusuran Jurnal Elekronik ProQuest Medical Library Tabel 14 : Pemesanan Artikel... 51

9 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1: Kuesioner Penelitian Lampiran 2: Tabel Krejcei Lampiran 3: Daftar Jurnal Elektronik Pada Database Jurnal Online ProQuest Medical Library yang Sering Dimanfaatkan Oleh Responden Lampiran 4: Contoh Penelusuran Database ProQuest Medical Science ProQuest Medical Library Lampiran 4: Daftar Judul Jurnal Medical Science ProQuest Medical Library Lampiran 5: Daftar Pengunjung Layanan Digital, Jumlah Pengguna Akses Jurnal Elektronik, dan Jumlah Download Artikel Jurnal Elektronik 2006, 2007 dan

EVALUASI PEMANFAATAN KOLEKSI PUTUSAN PENGADILAN PADA PERPUSTAKAAN PTUN MEDAN

EVALUASI PEMANFAATAN KOLEKSI PUTUSAN PENGADILAN PADA PERPUSTAKAAN PTUN MEDAN EVALUASI PEMANFAATAN KOLEKSI PUTUSAN PENGADILAN PADA PERPUSTAKAAN PTUN MEDAN SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu persyaratan dalam menyelesaikan studi Untuk memperoleh gelar Sarjana Sosial (S.Sos) dalam
