BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian Penerimaan pajak merupakan sumber utama pendapatan Negara dalam pembiayaan pemerintah dan pembangunan Pajak bertujuan meningkatkan kesejahteraan rakyat melalui perbaikan dan peningkatan sarana publik. Alokasi pajak tidak hanya diberikan kepada rakyat yang membayar pajak tetapi juga untuk kepentingan rakyat yang tidak membayar pajak. Dengan demikian, peranan penerimaan pajak bagi suatu Negara menjadi sangat dominan dalam menunjang jalannya roda pemerintahan. Lembaga yang ditunjuk untuk mengolah pajak dalam hal ini adalah Direktorat Jenderal Pajak (DJP) dibawah naungan Departemen Keuangan Republik Indonesia. Target penerimaan pajak senantiasa mengalami peningkatan dari tahun ketahun. Adanya tuntutan akan peningkatan penerimaan pajak mendorong Ditjen Pajak terus melakukan reformasi perpajakan berupa penyempurnaan terhadap kebijakan perpajakan dan sistem administrasi perpajakan sehingga potensi penerimaan pajak yang tersedia dapat dipungut secara optimal dengan menjunjung asas keadilan sosial serta memberikan pelayanan prima kepada wajib pajak. Sistem Informasi yang pertama kali digunakan seirama dengan moderenisasi perpajakan adalah Sistem administrasi Perpajakan Terpadu (SAPT) yang kemudian dikembangkan lagi menjadi Sistem Informasi Direktorat jenderal Pajak (SIDJP). Pemanfaatan SIDJP secara modern tidak hanya pada satu unit kerja DJP tertentu, namun kepada seluruh KPP ( Kantor PelayananPajak) di seluruh Indonesia. KPP yang merupakan unit kerja dari DJP telah mengalami moderenisasi sistem dan struktur organisasi menjadi instansi yang berorientasi pada fungsi bukan pada jenis pajak sejak tahun Sehingga terdapat tiga jenis KPP modern: KPP Besar, KPP Madya, dan KPP Pratama. KPP pratama menangani wajib pajak yang paling besar dibanding KPP lainnya. Pembagian jabatan dan fungsional pada KPP Pratama dibagi menjadi beberapa bagian: 1

2 Subbagian Umum, Seksi Pelayanan, Seksi Pengolahan Data dan Informasi, Seksi Ekstensifikasi, Seksi Pengawasan dan Konsultasi, Seksi Penagihan, Seksi Pemeriksaan, Kelompok Jabatan Fungsional Pemeriksaan Pajak, serta Kelompok Jabatan Fungsional Penilai(Lestari et.al.,2013).sidjp bertujuan menyediakan sarana pendukung terciptanya data wajib pajak yang akurat dengan adanya partisipasi aktif tiap seksi dalam melakukan monitoring terhadap data wajib pajak 1.2 Latar Belakang Penelitian Saat ini, teknologi informasi semakin berkembang dengan pesat seiring dengan peningkatan kebutuhan masyarakat akan informasi dalam berbagai skala kehidupan. Semakin ketat pula persaingan antar perusahaan, terutama bagi perusahaan yang bergerak dalam segmen bisnis yang sama, keadaan ini mendorong manejemen dalam sebuah perusahaan untuk melaksanakan aktivitas operasinya secara efektif dan efesien serta tidak menyimpang dari perencanaan yang di tetapkan sebelumnya. Salah satu faktor yang dominan pada saat ini adalah teknologi informasi. Yang dapat diaplikasikan dalam setiap keadaan bisnis, termasuk pemrosesan data akuntansi, dimana penerapan teknologi akuntansi tersebut ditujukan untuk meningkatkan efesiensi dan efektivitas sistem informasi yang dijadikan dasar pengambilan keputusan bagi menejemen. Untuk mendapatkan informasi yang berkualitas perlu adanya sebuah sistem yang mengolah data menjadi sebuah informasi yang berharga yang mana dituntut adanya informasi yang cepat, tepat, dan akurat. Untuk menentukan apakah sistem informasi itu memang diperlukan dan dapat digunakan sebagai mana mestinya, maka permasalahan yang perlu dipertimbangkan antara lain adalah kepuasan penggunaan dalam menggunakan teknologi informasi tersebut (Choe, 1996). Kepuasan pengguna secara potensial dapat diukur oleh kegunaan sistem informasi yang mendukung dalam pembuatan keputusan. Membangun sebuah sistem informasi diperlukan pemahaman atas susunan organisasi. Susunan organisasi yang tepat, meliputi : cara penempatan orang sesuai dengan bidang dan keahliannya, juga penetapan peran serta hubungan mereka akan membuat organisasi menjadi efektif. Karena keluaran suatu sistem informasi akan banyak digunakan oleh pemakai (user)yaitu karyawan. Dengan 2

3 adanya susunan organisasi, maka dapat dibuat SOP (Standar Operasional Prosedur) yang merupakan acuan atau pedoman untuk melaksanan tugas pekerjaan sesuai dengan tata kerja, prosedur kerja, dan sistem kerja pada unit kerja yang bersangkutan. SOP merupakan salah satu elemen dari sistem informasi, sehingga dapat dikatakan bahwa untuk membangun sebuah sistem informasi perlu memperhatikan SOP yang ada dalam organisasi yang bersangkutan (Lestari et.al.,2013). Menurut James A. Hall (2009), SIA (Sistem Informasi Akuntansi) memproses berbagai transaksi keuangan dan nonkeuangan yang secara langsung mempengaruhi pemrosesan transaksi keuangan, sedangkan SIM (Sistem Informasi Manajemen) memproses berbagai transaksi nonkeuangan yang biasanya tidak diproses oleh SIA biasa. Dengan menggunakaan SIA penyajian informasi keuangan dan nonkeuangan dapat dilakukan dengan mudah dengan adanya dukungan paket aplikasi sistem informasi akuntansi yang bervariasi, mulai dari yang berkapasitas rendah dan terbatas, hingga paket program sistem informasi akuntansi yang berkemampuan tinggi dan terintegrasi dengan sistem enterprise resource planning (ERP). Secara umum, paket program ini dimaksudkan untuk mempermudah pekerjaan di bidang akuntansi sesuai dengan kapasitas dan proses bisnis perusahaan. Delone dan Mclean (2003), secara khusus merancang instrumen untuk mengukur kepuasan end-user computing. Mereka menemukan lima faktor yang bisa diinterpretasi yaitu satisfaction with specifics, difference between information needed and received, software satisfaction, information satisfaction, overall satisfaction. Penelitian ini bertujuan untuk menguji faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat kepuasan pengguna akhir paket program sistem informasi akuntansi yaitu kualitas layanan, kualitas sistem dan kualitas informasi berdasarkan model kesuksesan sistem informasi Delone dan Mclean (2003). Tujuan dari penyusunan sistem akan berkaitan dengan seberapa besar tingkat kepuasan pengguna terhadap aplikasi sistem informasi. Apabila kualitas layanan, kualitas sistem, dan kualitas informasi yang dihasilkan sistem itu akurat, tepat, 3

4 lengkap, dan relevan maka tentu saja pengguna akan puas sehingga sistem tersebut bisa dikatakan sukses. Sistem Informasi Direktorat Jenderal Pajak merupakan sistem informasi yang digunakan di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cibeuying. Tetapi sistem informasi ini belum optimal walaupun di semua Kantor Pelayanan Pajak telah menggunakannya, hal tersebut disebabkan oleh pemanfaatannya yang belum sepenuhnya. SIDJP disusun agar mudah digunakan pegawai dan sebagai penunjang modernisasi di bidang proses bisnis dengan menyempurnakan bidang teknologi informasi. Menurut pengamatan peneliti pada KPP Pratama Bandung Cibeunying, SIDJP dapat mempermudah kerja pegawai secara terintegrasi dan informasi yang dihasilkan dapat mendukung pengambil keputusan dengan optimal dan guna menunjang efektivitas dan efisiensi dalam menghimpun penerimaan pajak. Produk-produk e-system yang telah ada yaitu e-registration (pendaftaran NPWP secara online), MPN (Modul Penerimaan Negara), e-filing (pelaporan SPT secara online). Dalam bidang administrasi perpajakan perkembangan teknologi informasi ini dimanfatkan untuk terus meningkatkan kualitas pelayanan KPP Pratama Bandung Cibeunying kepada wajib pajak dan mewujudkan manajemen administrasi pajak yang efektif dan efisien. Semakin berkualitas informasi yang tersedia diharapkan akan adanya kebaikan dalam pengelolaan administrasi, meningkatkan kecepatan proses, efisiensi dalam pelaksanaan tugas dan fungsi, meningkatkan komunikasi internal dan eksternal, serta meningkatkan produktivitas dan kemampuan sumber daya manusia dibidang sistem informasi dan pengelolaan pajak. SIDJP dirancang untuk megelola data transaksi wajib pajak seperti pendaftaran dan pelaporan yang sifatnya terintegrasi dengan mengunakan modulmodul utama administrasi perpajakan dan database KPP yang ada di dalam core system informasi karena pelaporan pajak terutang melalui SPT manual dinilai masih memiliki kelemahan khususnya bagi wajib pajak yang melalukan transaksi cukup besar harus melampirkan dokumen (hardcopy) dalam jumlah cukup besar kepada Kantor Pelayanan Pajak (KPP), sementara proses perekaman data memakan waktu cukup lama sehingga pelaporan SPT menjadi tertunda dan 4

5 terlambat serta menyebabkan denda. Selain itu dapat terjadi kesalahan (human error) dalam proses ulang perekaman data secara manual oleh fiskus. Oleh sebab itu SIDJP pada Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama diharapkan dapat menghasilkan output dan outcome yang lebih baik dan berkualitas, sesuai dengan tujuan awal dibangunnya SIDJP. Pemanfaatan SIDJP tidak terlepas dari masalah. Beberapa masalah dalam SIDJP yaitu Sistem informasi yang kurang terintegrasi, pengembangan Information System hanya fokus untuk menggantikan SIP (Sistem Informasi Perpajakan), terdapat masalah pada migrasi data dari SIP/SIPMod ke SIDJP, inefisiensi pemrosesan data dan data redundancy, serta transfer of knowledge dan source code SIDJP tidak dilakukan dengan baik oleh pengembang (Lestari et.al.,2013). Sehingga perlu dilakukan pengukuran atau penilaian terhadap SIDJP. Selain itu SIDJP juga memiliki kelemahan lain yaitu ketika beban kerja tinggi maka kinerja SIDJP menjadi lamban atau bahkan hang dan memperlambat proses pendaftaran NPWP baru atau pelaporan SPT secara elektronik. Kulitas sistem informasi merupakan karakteristik dari informasi yang melekat mengenai sistem itu sendiri (Delone &McLean, 1992). Kualitas sistem informasi juga didefinisikan Davis, Bagozzi dan Warshaw (1989) sebagai perceived ease to use yang merupakan tingkat seberapa besar teknologi komputer dirasakan relatif mudah untuk dipahami dan digunakan. Anindita et.al., (2003) yang meneliti faktor-faktor yang memengaruhi tingkat kepuasan pengguna sistem EDI, menunjukan bahwa tingginya kendala sistem berpengaruh terhadap tingginya kepuasan pengguna sistem EDI. Negash et. al., (2003) dalam penelitiannya pada sistem pendukung berbasis web berpengaruh terhadap penggunanya. Dari penelitian-penelitian sebelumnya, peneliti mengharapkan bahwa tingginya kualitas sistem akan meningkatkan kepuasan pengguna dari sistem tersebut. Kualitas informasi merupakan kualitas output yang berupa informasi yang dihasilkan oleh sistem informasi yang digunakan (Rai, Lang, and Welker, 2002).Peneliti menemukan adanya ketidakkonsistenan dalam hasil penelitian Anindita et.al., (2003) mereka tidak menemukan pengaruh antara kualitas 5

6 informasi dengan kepuasan pengguna. Kualitas informasi yang diukur adalah kualitas informasi sistem EDI. Bertentangan dengan hasil yang diperoleh oleh Anindita et. al., (2003), Negash et. al., (2003) menemukan pengaruh antara kualitas informasi sistem pendukung berbasis web dengan penggunanya. Menurut mereka, suatu sistem pendukung pelanggan yang mempunyai kualitas informasi akan mengurangi ketidakpastian masukan, yang mana sistem pendukung menyediakan self-service pilihan dapat membantu mengartikulasikan pertanyaan pemakai. Hal senada juga dikatakan oleh Nurniah (2005) bahwa informasi yang diperoleh betul-betul memenuhi kriteria sebagai informasi yang berkualitas, maksudnya disini adalah dengan adanya tingkat kualitas informasi yang tinggi akan membantu mereka dalam memperoleh nilai lebih yaitu kepuasan dari pengguna sistem. Kulitas layanan merupakan persepsi pengguna atas jasa yang diberikan oleh penyedia paket program aplikasi akuntansi.pada penelitian Mulyadi 1999, menemukan adanya hubungan signifikan antara kualitas layanan dan kepuasan para pengguna jasa sisem informasi. Semakin baiknya layanan yang diberikan staf departemen sistem informasi dalam memenuhi harapan pengguna yang terkait dengan semakin tingginya kepuasan para pengguna tersebut. Berbeda dengan hasil yang didapat oleh peneliti diatas, Negash tidak menemukan pengaruh antara kualitas layanan dengan kepuasan pengguna sistem pendukung berbasis web. Berdasarkan hal tersebut penting untuk dilakukan penelitian tentang kualitas sistem, kualitas informasi, dan kualitas layanan, serta pengaruhnya terhadap tingkat kepuasan pengguna aplikasi sistem informasi akuntansi. Untuk itu, peneliti tertarik mengajukan penelitian dengan judul: Pengaruh Kualitas Sistem, Kualitas Informasi, dan Kualitas Layanan Aplikasi Sistem Informasi Direktorat Jenderal Pajak (SIDJP) Terhadap Kepuasan Pengguna pada Pegawai KPP Pratama Bandung Cibeunying 6

7 1.3 Perumusan Masalah Permasalahan yang dirumuskan dalam penelitian ini adalah: 1. Bagaimana kualitas sistem dari Sistem Informasi Direktorat Jenderal Pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cibeunying? 2. Bagaimana kualitas Informasi dari Sistem Informasi Direktorat Jenderal Pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cibeunying? 3. Bagaimana Kualitas Layanan Sistem Informasi Direktorat Jenderal Pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cibeunying? 4. Bagaimana kepuasan pengguna Sistem Informasi Direktorat Jenderal Pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cibeunying? 5. Bagaimana pengaruh Kualitas Sistem, Kualitas Informasi, dan Kualitas Layanan terhadap Kepuasan Pengguna Sistem Informasi Direktorat jenderal Pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cibeunying secara simultan? 6. Bagaimana pengaruh Kualitas Sistem, Kualitas Informasi, dan Kualitas Layanan terhadap Kepuasan Pengguna Sistem Informasi Direktorat Jenderal Pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cibeunying secara parsial? 1.4 Tujuan Penelitian Tujuan yang akan dicapai pada penelitian ini adalah: 1. Untuk mengetahui kualitas sistem dari Sistem Informasi Direktorat Jenderal Pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cibeunying. 2. Untuk mengetahui kualitas Informasi dari Sistem Informasi Direktorat Jenderal Pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cibeunying. 3. Untuk mengetahui Kualitas Layanan Sistem Informasi Direktorat Jenderal Pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cibeunying. 4. Untuk mengetahui kepuasan pengguna Sistem Informasi Direktorat Jenderal Pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cibeunying. 5. Untuk mengetahui pengaruh Kualitas Sistem, Kualitas Informasi, dan Kualitas Layanan terhadap Kepuasan Pengguna Sistem Informasi 7

8 Direktorat jenderal Pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cibeunying secara simultan. 6. Untuk mengetahui pengaruh Kualitas Sistem, Kualitas Informasi, dan Kualitas Layanan terhadap Kepuasan Pengguna Sistem Informasi Direktorat Jenderal Pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cibeunying secara parsial. 1.5 Kegunaan Penelitian Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat yaitu: 1. Bagi Penulis Dengan dilaksanakannya penelitian ini diharapkan dapat mengembangkan wawasan dan ilmu pengetahuan yang dimiliki penulis saat ini, terutama pada bidang Sistem Informasi Akuntansi yang pergerakannya berkembang secara terus menerus, serta penelitian ini menjadi salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana ilmu Akuntansi pada Faakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Telkom. 2. Bagi Universitas Telkom Penelitian ini dapat digunakan sebagai bahan rujukan atau referensi penelitian berikutnya pada perpustakaan Universitas Telkom. 3. Bagi Instansi KPP Pratama Bandung Cibeunying Sebagai bahan masukan bagi manajemen untuk mengevaluasi kualitas sistem, kualitas informasi, kualitas layanan, dan tingkat kepuasan pengguna guna meningkatkan Sistem Informasi Direkorat Jenderal Pajak. 4. Bagi Pembaca Menambah wacana, memberikan masukan dan tambahan literatur bagi para akademisi untuk lebih menggali pengetahuannya dalam sistem informasi akuntansi dan dapat dijadikan sebagai tambahan referensi studi dalam melakukan penelitian serupa. 8

9 1.6 Sistematika Penulisan Penulis memberi judul pada laporan tugas akhir ini yaitu Pengaruh Kualitas Sistem, Kualitas Informasi, dan Kualitas Layanan Aplikasi Sistem Informasi Direktorat Jenderal Pajak (SIDJP) Terhadap Kepuasan Penggunadi Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cibeunying, dengan sistematika penulisan sebagai berikut: BAB I PENDAHULUAN Pada Bab I, peneliti akan membahas secara umum, ringkas, dan padat mengenai Gambaran Umum Objek Penelitian, Latar Belakang Penelitian, Perumusan Masalah, Tujuan Penelitian, Kegunaan Penelitian, dan Sistematika Penulisan. BAB II TINJAUAN PUSTAKA Pada Bab II, peneliti akan mengemukakan dengan jelas, ringkas, dan padat tentang hasil kajian pustaka yang terkait dengan topik dan variabel penelitian untuk dijadikan dasar bagi penyusunan kerangka pemikiran dan perumusan hipotesis. BAB III METODE PENELITIAN Pada Bab III, peneliti akan menjelaskan tentang jenis penelitian dan variabel apa saja yang akan digunakan dalam penelitian ini, lalu dijelaskan metode penelitian, mulai dari pemilihan populasi dan syarat penentuan sampel, teknik pengumpulan data, samapai cara yang digunakan untuk pengujian data seperti uji validitas dan uji reliabilitas, serta teknik untuk pengujian hipotesis. BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Pada Bab IV, peneliti akan menguraikan hasil penelitian dan pembahasan secara kronologis dan sistematis sesuai dengan perumusan masalah serta tujuan penelitian berdasarkan hasil dari pengujian hipotesis. 9

10 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Pada Bab V, peneliti akan menjelaskan kesimpulan dari hasil penelitian yang telah dilakukannya, apakah hipotesis yang yang telah dirumuskan sesuai dengan hasil penelitian tersebut. Saran merupakan implikasi kesimpulan dan berhubungan dengan masalah dan alternatif pemecahan masalah serta ditujukan untuk tujuan pengembangan ilmu. 10

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Gambaran Umum Objek Penelitian

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Gambaran Umum Objek Penelitian BAB I PENDAHULUAN 1.1. Gambaran Umum Objek Penelitian Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Bandung Cibeunying terbentuk berdasarkan Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia No. 94/KMK.01/1994. Dengan Surat
