BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN"

Transkripsi

1 BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN 4.1. Umum Setelah menganalisa sistem persediaan obat-obatan dan komisi kerja sama dokter pada Apotek Sadar, maka penulis merancang sebuah sistem usulan berbasis desktop yang merupakan perkembangan dari sistem yang sedang berjalan dan mempunyai ciri/alur hampir serupa, sehingga Apotek Sadar mampu mempelajari dan menghikuti sistem usulan ini dengan baik apabila diterapkan Prosedur Sistem Usulan Sistem yang diusulakn untuk Apotek Sadar memiliki alur atau prosedur yang akan diuraikan ke dalam prosedur sistem usulan. Prosedur sistem usulan untuk sistem persediaan obat-obatan dan komisi kerja sama dokter berbasis desktop pada Apotek Sadar terbagi menjadi beberapa tahapan/prosedur. Adapun tahapan/prosedur tersebut akan diuraikan sebagai berikut. 1. Prosedur login Setiap pengguna sistem wajib melakukan proses login terlebih dahulu dengan cara mengisi data user (DU) yaitu username dan password ke sistem yang akan diverifikasi dan diperiksa oleh file user. 2. Pengolahan data obat-obatan Bagian Gudang mengolah data obat (DO) yang ada atau tersedia di apotek ke file stok_obat, kemudian membuat daftar pembelian obat (DPO) untuk diserahkan kepada Bagian Pembelian 47

2 48 3. Pengadaan/pembelian obat-obatan Bagian Pembelian menyerahkan daftar pembelian obat (DPO) kepada Supplier dan membayar sejumlah uang sesuai dengan nominal transaksi, kemudian Supplier memberikan nota pembelian obat (NP) kepada Bagian Pembelian, Bagian Pembelian menyerahkan obat-obatan yang telah di beli dan nota pembelian obat (NP) kepada Bagian Gudang kemudian disimpan di file pembelian. 4. Kontrak dokter Dokter yang bekerja sama dengan Apotek Sadar akan diurus oleh Apoteker. Apoteker membuat surat kontrak kerja (SKK) untuk diserahkan kepada Dokter dan menyimpan data dokter (DD) ke file dokter. 5. Penjualan obat-obatan secara langsung Bagian Penjualan (Kasir) melayani konsumen yang membeli obat secara langsung tanpa resep dokter yang diolah menjadi data penjualan langsung (DPL) ke file penjualan_langsung dan mencetak kwitansi penjualan (KP) untuk diserahkan kepada konsumen (pasien). 6. Penjualan obat-obatan berdasarkan resep dokter Dokter yang membuka praktek di Apotek Sadar melayani konsumen (pasien) yang berkunjung. Dokter memberikan resep dokter (RD) kepada Bagian Penjualan (Kasir). Konsumen (pasien) menebus biaya resep dokter, Bagian Penjualan (Kasir) mengolahnya menjadi data penjualan resep (DPR) yang tersimpan di file penjualan_resep dan mencetak kwitansi penjualan (KP), kemudian diserahkan kepada Konsumen ditambah dengan resep dokter (RD).

3 49 7. Laporan dan pembayaran kerja sama Apoteker dapat mengakses langsung laporan penjualan obat (LPO), laporan penjualan resep dokter (LPRD), laporan pembelian (LP), laporan persediaan obat-obatan (LPOO) dan laporan pembayaran komisi dokter (LPKD) menggunakan sistem yang dirancang untuk diserahkan kepada Direktur/Pemilik Apoteker dan Apoteker mencetak laporan pembayaran komisi Dokter (LPKD) untuk masing-masing dokter kemudian membayar komisi kerja sama Diagram Alir Data (DAD) Sistem Usulan Pentransformasian prosedur sistem usulan menjadi diagram alir data (DAD) sistem usulan bertujuan menggambarkan alir data sistem secara garis besar dan membantu para pembaca dalam memahami sistem dirancang oleh penulis.

4 50 Keterangan: DPO : Daftar Pembelian Obat NP : Nota Pembelian SKK : Surat Kontrak Kerja KP : Kwitansi Penjualan RD : Resep Dokter LPO : Laporan Penjualan LPRD : Laporan Penjualan Resep Dokter LP : Laporan Pembelian LPOO : Laporan Persedian Obat-Obatan LPKD : Laporan Pembayaran Komisi Dokter Gambar IV.1. Diagram Konteks Sistem Usulan

5 51 Keterangan: DU : Data User DO : Data Obat DPO : Daftar Pembelian Obat NP : Nota Pembelian SKK : Surat Kontrak Kerja DD : Data Dokter DPL : Data Penjualan Langsung KP : Kwitansi Penjualan RD DPR LPO LPRD LP LPOO LPKD : Resep Dokter : Data Penjualan Resep : Laporan Penjualan : Laporan Penjualan Resep Dokter : Laporan Pembelian : Laporan Persedian Obat-Obatan : Laporan Pembayaran Komisi Dokter Gambar IV.2. Diagram Nol Sistem Usulan

6 52 Keterangan: DU : Data User Gambar IV.3. Diagram Detail Proses 1.0 Keterangan: DO : Data Obat DPO : Daftar Pembelian Obat Gambar IV.4. Diagram Detail Proses 2.0

7 53 Keterangan: DPO : Daftar Pembelian Obat NP : Nota Pembelian Gambar IV.5. Diagram Detail Proses 3.0 Keterangan: SKK : Surat Kontrak Kerja DD : Data Dokter Gambar IV.6. Diagram Detail Proses 4.0

8 54 Keterangan: DPL : Data Penjualan Langsung KP : Kwitansi Penjualan Gambar IV.7. Diagram Detail Proses 5.0 Keterangan: KP : Kwitansi Penjualan RD : Resep Dokter DPR : Data Penjualan Resep Gambar IV.8. Diagram Detail Proses 6.0

9 55 Keterangan: LPO : Laporan Penjualan LPRD : Laporan Penjualan Resep Dokter LP : Laporan Pembelian LPOO : Laporan Persedian Obat-Obatan LPKD : Laporan Pembayaran Komisi Dokter Gambar IV.9. Diagram Detail Proses Kamus Data Adapun kamus data sistem usulan yang dirancang oleh penulis pada perancangan sistem informasi persediaan-obat-obatan dan komisi kerja sama dokter berbasis desktop pada Apotek Sadar terdiri dari spesifikasi bentuk dokumen masukan dan spesifikasi bentuk dokumen keluaran Kamus Data Masukan 1. Nama Dokumen : Data User Alias Bentuk data Arus data Penjelasan Volume Struktur data Isi : DU : Dokumen cetakan komputer : Pengguan Sistem - Proses 1.0 File user : Sebagai identitas untuk mengakses sistem : Setiap Login : Isi : id_user+username+password+level+nama

10 56 2. Nama Dokumen : Data Obat Alias Bentuk data Arus data Penjelasan Volume Struktur data Isi : DO : Dokumen cetakan komputer : Bagian Gudang Proses 2.0 File stok_obat : Data obat yang tersedia : Setiap pengolahan data obat : Isi : id_obat+jenis_obat+nm_obat+kandungan+rincian +jumlah+harga 3. Nama Dokumen : Nota Pembelian Alias Bentuk data Arus data : NP : Kertas dan cetakan Komputer : Supplier - Proses 3.0 Pembelian Pembelian Proses 3.0 Bagian Gudang Bagian Gudang Proses 3.0 File pembelian Penjelasan Volume Struktur data Isi : Sebagai data pembelian obat : Setiap pengolahan data pembelian : Isi : id_beli+no_faktur+tgl+nm_supplier+id_obat+ jenis_obat+nm_obat+kandungan+rincian+ jumlah_beli+harga_beli 4. Nama Dokumen : Data Dokter Alias Bentuk data : DD : Dokumen cetakan komputer

11 57 Arus data Penjelasan Volume Struktur data Isi : Apoteker Proses 4.0 File dokter : Data dokter yang bekerja sama : Setiap pengolahan data dokter : Isi : id_dokter+no_kontrak+nm_dokter+alamat+telp 5. Nama Dokumen : Data Penjualan Langsung Alias Bentuk data Arus data Penjelasan Volume Struktur data Isi : DPL : Dokumen cetakan Komputer : Kasir - Proses 5.0 File penjualan_langsung : Sebagai data penjualan obat secara langsung : Setiap pengolahan data penjualan langsung : Isi : id_pl+tgl+ id_obat+jumlah_jual+harga 6. Nama Dokumen : Data Penjualan Resep Alias Bentuk data Arus data Penjelasan Volume Struktur data Isi : DPR : Dokumen cetakan komputer : Kasir Proses 6.0 File penjualan_resep : Sebagai data penjualan obat sesuai resep dokter : Setiap pengolahan data penjualan resep : Isi : id_pr+id_dokter+id_obat+ tgl+jumlah_jual+harga Kamus Data Keluaran 1. Nama Dokumen : Daftar Pembelian Obat Alias : DPO

12 58 Bentuk data Arus data : Kertas : Bagian Gudang Proses 2.0 Pembelian Pembelian Proses Supplier Penjelasan Volume Struktur data Isi : Sebagai daftar pembelian obat : Setiap pengadaan/pembelian obat : Isi : id_obat+jenis_obat+nm_obat+kandungan+rincian +jumlah_beli 2. Nama Dokumen : Surat Kontrak Kerja Alias Bentuk data Arus data Penjelasan Volume Struktur data Isi : SKK : Kertas : Apoteker Proses Dokter : Kontrak kerja sama : Setiap kontrak dengan dokter : Isi : id_kontrak+id_dokter+tgl+nm_dokter+ nm_apoteker+keterangan 3. Nama Dokumen : Kwitansi Penjualan Alias Bentuk data Arus data : KP : Kertas dan cetakan Komputer : File penjualan_langsung - Proses 5.0 Kasir Kasir Proses 5.0 Konsumen File penjualan_resep - Proses 6.0 Kasir Kasir Proses 6.0 Konsumen

13 59 Penjelasan Volume Struktur data Isi : Sebagai bukti penjualan obat : Setiap pelunasan transaksi penjualan obat : Isi : id_pl+tgl+id_dokter+id_obat+jumlah_jual+ harga+total 4. Nama Dokumen : Resep Dokter Alias Bentuk data Arus data : RD : Kertas : Dokter Proses 6.0 Kasir Kasir Proses Konsumen Penjelasan Volume Struktur data Isi : Rincian Obat dan penjelasan pemakaian : Setiap selesai konsultasi dengan dokter : Isi : id_dokter+nm_dokter+tgl+nm_obat+dosis 5. Nama Dokumen : Laporan Penjualan Alias Bentuk data Arus data Penjelasan Volume Struktur data Isi : LPO : Dokumen cetakan komputer : Apoteker Proses 7.0 Direktur : Sebagai laporan penjualan obat : Setiap pengaksesan : Isi : periode+{id_pl+tgl+ id_obat+jumlah_jual+ harga}+total

14 60 6. Nama Dokumen : Laporan Penjualan Resep Dokter Alias Bentuk data Arus data Penjelasan Volume Struktur data Isi : LPRD : Dokumen cetakan komputer : Apoteker Proses 7.0 Direktur : Sebagai laporan penjualan obat sesuai resep : Setiap pengaksesan : Isi : periode+{id_pr+tgl+ id_obat+jumlah_jual+ harga}+total 7. Nama Dokumen : Laporan Pembelian Alias Bentuk data Arus data Penjelasan Volume Struktur data Isi : LP : Dokumen cetakan komputer : Apoteker Proses 7.0 Direktur : Sebagai laporan pembelian : Setiap pengaksesan : Isi : periode+{id_beli+tgl+id_obat+jumlah_beli+ harga}+total 8. Nama Dokumen : Laporan Persediaan Obat-Obatan Alias Bentuk data Arus data Penjelasan Volume : LPOO : Dokumen cetakan komputer : Apoteker Proses 7.0 Direktur : Sebagai laporan persediaan obat : Setiap pengaksesan

15 61 Struktur data Isi : Isi : periode+{ tgl+id_obat+jumlah} 9. Nama Dokumen : Laporan Pembayaran Komisi Dokter Alias Bentuk data Arus data : LPKD : Dokumen cetakan komputer : Apoteker Proses 7.0 Direktur Apoteker Proses Dokter Penjelasan Volume Struktur data Isi : Sebagai laporan komisi dokter : Setiap pengaksesan : Isi : periode+id_dokter{id_pl+tgl+id_obat+ jumlah_jual+harga+komisi}+total_jual+ total_komisi 4.5. Spesifikasi Rancangan Sistem Usulan Spesifikasi rancangan sistem usulan ini berisikan bentuk dokumen masukan, bentuk dokumen keluaran, hubungan antara tabel dalam rancangan basis data atau entity relationship diagram, spesifikasi file atau tabel, struktur kode dan spesifikasi program Spesifikasi Bentuk Dokumen Masukan 1. Nama Dokumen : Data User Sumber Tujuan : Identitas untuk mengakses sistem : Pengguna Sistem : File user

16 62 Jumlah Frekuensi Bentuk : Cetakan komputer : 1 lembar : Setiap pengaksesan : File 2. Nama Dokumen : Data Obat Sumber Tujuan Jumlah Frekuensi Bentuk : Rincian daftar obat yang ada di Apotek : Bagian Gudang : File stok_obat : Cetakan komputer : 1 lembar : Setiap pengaksesan : File 3. Nama Dokumen : Nota Pembelian Sumber : Bukti pelunasan pengadaan/pembelian obat : Supplier Tujuan : Bagian Pembelian Bagian Gudang File pembelian Jumlah Frekuensi Bentuk : Kertas dan cetakan komputer : 1 lembar : Setiap pelunasan pengadaan/pembelian obat : Kertas dan file 4. Nama Dokumen : Data Dokter Sumber : Data dokter yang bekerja sama : Apoteker

17 63 Tujuan Jumlah Frekuensi Bentuk : File dokter : Cetakan komputer : 1 lembar : Setiap kontrak kerja sama : File 5. Nama Dokumen : Data Penjualan Langsung Sumber Tujuan Jumlah Frekuensi Bentuk : Data penjualan obat secara langsung : Kasir : File penjualan_langsung : Cetakan komputer : 1 lembar : Setiap penjualan langsung : File 6. Nama Dokumen : Data Penjualan Resep Sumber Tujuan Jumlah Frekuensi Bentuk : Data penjualan obat sesuai resep dokter : Kasir : File penjualan_resep : Cetakan komputer : 1 lembar : Setiap penjualan sesuai resep dokter : File Spesifikasi Bentuk Dokumen Keluaran 1. Nama Dokumen : Daftar Pembelian Obat : Rincian daftar pengadaan/pembelian obat

18 64 Sumber Tujuan Jumlah Frekuensi Bentuk : Bagian Gudang : Bagian Pembelian Supplier : Kertas : 2-3 lembar : Setiap melakukan pengadaan obat : Kertas 2. Nama Dokumen : Surat Kontrak Kerja Sumber Tujuan Jumlah Frekuensi Bentuk : Kontrak kerja sama dengan Dokter : Apoteker : Dokter : Kertas : 2 lembar : Setiap melakukan kerja sama dengan Dokter : Kertas 3. Nama Dokumen : Resep Dokter Sumber Tujuan Jumlah Frekuensi Bentuk : Rincian obat hasil diagnosa : Dokter : Kasir Konsumen : Kertas : 1 lembar : Setiap penjualan obat sesuai resep dokter : Kertas 4. Nama Dokumen : Kwitansi Penjualan : Bukti pelunasan penjualan

19 65 Sumber Tujuan Jumlah Frekuensi Bentuk : Kasir : Konsumen : Cetakan Komputer : 1 lembar : Setiap penjualan obat : Kertas 5. Nama Dokumen : Laporan Penjualan Sumber Tujuan Jumlah Frekuensi Bentuk : Rincian penjualan obat secara langsung : Apoteker : Direktur : Cetakan Komputer : 1-2 lembar : Setiap akhir bulan : Kertas 6. Nama Dokumen : Laporan Penjualan Resep Dokter Sumber Tujuan Jumlah Frekuensi Bentuk : Rincian penjualan obat sesuai resep dokter : Apoteker : Direktur : Cetakan Komputer : 1-2 lembar : Setiap akhir bulan : Kertas 7. Nama Dokumen : Laporan Pembelian : Rincian pembelian obat

20 66 Sumber Tujuan Jumlah Frekuensi Bentuk : Apoteker : Direktur : Cetakan Komputer : 1-2 lembar : Setiap akhir bulan : Kertas 8. Nama Dokumen : Laporan Persediaan Obat-Obatan Sumber Tujuan Jumlah Frekuensi Bentuk : Rincian persediaan obat yang ada di Apotek : Apoteker : Direktur : Cetakan Komputer : 1-2 lembar : Setiap akhir bulan : Kertas 9. Nama Dokumen : Laporan Pembayaran Komisi Dokter Sumber Tujuan Jumlah Frekuensi Bentuk : Rincian pembayaran komisi kerja sama : Apoteker : Direktur - Dokter : Cetakan Komputer : 1-2 lembar : Setiap akhir bulan : Kertas

21 Entity Relationship Diagram (ERD) Basis data yang dirancang ini dimodelkan dengan entity relationship diagram (ERD) yang menggambarkan entitas-entitas di dalam suatu database yang saling berelasi. Gambar IV.10. Rancangan Entity Relationship Diagram (ERD)

22 Logical Record Structure (LRS) Selain menggunakan entity relationship diagram (ERD) untuk pemodelan rancangan basis data, penulis juga menggunakan teknik pemodelan menggunakan logical record structure (LRS). Adapun hasil dari LRS untuk rancangan basis data dapat dilihat pada halaman berikut ini. Gambar IV.11. Rancangan Logical Record Structure (LRS)

23 Spesifikasi File Setiap entitas yang dirancang pada basis data akan dirincikan ke dalam bentuk spesifikasi file. adapun spesifikasi file yang diuraikan terdiri dari: 1. Spesifikasi file user Nama File Tipe File Organisasi File Akses File : user : user.sql : untuk menyimpan data pengguna : File Master : Indexed Sequential : Random : Harddisk Panjang record : 76 Kunci Field Software : id_user : MySQL Tabel IV.1. Spesifikasi File User No Nama Field Tipe Panjang Keterangan 1 id_user varchar 5 Primary Key 2 username varchar 20 3 password varchar 20 4 level int 1 5 nama varchar Spesifikasi file obat Nama File : obat : obat.sql : untuk menyimpan data obat

24 70 Tipe File Organisasi File Akses File : File Master : Indexed Sequential : Random : Harddisk Panjang record : 102 Kunci Field Software : id_obat : MySQL Tabel IV.2. Spesifikasi File Obat No Nama Field Tipe Panjang Keterangan 1 id_obat varchar 5 Primary Key 2 id_user varchar 5 Foreign Key 3 jenis_obat varchar 20 4 nm_obat varchar 20 5 kandungan varchar 20 6 jumlah int 11 7 harga double 11 8 kadaluarsa date Spesifikasi file pembelian Nama File Tipe File Organisasi File Akses File : pembelian : pembelian.sql : untuk menyimpan data pembelian : File Master : Indexed Sequential : Random : Harddisk Panjang record : 62 Kunci Field : id_beli

25 71 Software : MySQL Tabel IV.3. Spesifikasi File Pembelian No Nama Field Tipe Panjang Keterangan 1 id_beli varchar 5 Primary Key 2 tgl date 10 3 nm_supplier varchar 20 4 total double Spesifikasi file detail pembelian Nama File Tipe File Organisasi File Akses File : detail_pembelian : detail_pembelian.sql : untuk menyimpan data detail pembelian : File Master : Indexed Sequential : Random : Harddisk Panjang record : 43 Kunci Field : - Software : MySQL Tabel IV.4. Spesifikasi File Detail Pembelian No Nama Field Tipe Panjang Keterangan 1 id_beli varchar 5 Foreign Key 2 id_obat varchar 5 Foreign Key 3 jumlah int 11 4 harga double 11 5 subtotal double 11

26 72 5. Spesifikasi file penjualan langsung Nama File Tipe File Organisasi File Akses File : penjualan_langsung : penjualan_langsung.sql : untuk menyimpan data penjualan obat secara langsung : File Master : Indexed Sequential : Random : Harddisk Panjang record : 26 Kunci Field Software : id_pl : MySQL Tabel IV.5. Spesifikasi File Penjualan Langsung No Nama Field Tipe Panjang Keterangan 1 id_pl varchar 5 Primary Key 2 tgl date 10 3 jumlah_jual int Spesifikasi file detail penjualan langsung Nama File Tipe File Organisasi File Akses File : detail_penjualan_langsung : detail_penjualan_langsung.sql : untuk menyimpan data detail penjualan secara langsung : File Master : Indexed Sequential : Random : Harddisk

27 73 Panjang record : 43 Kunci Field : - Software : MySQL Tabel IV.6. Spesifikasi File Detail Penjualan Langsung No Nama Field Tipe Panjang Keterangan 1 id_pl varchar 5 Foreign Key 2 id_obat varchar 5 Foreign Key 3 jumlah int 11 4 harga double 11 5 subtotal double Spesifikasi file dokter Nama File Tipe File Organisasi File Akses File : dokter : dokter.sql : untuk menyimpan data dokter : File Master : Indexed Sequential : Random : Harddisk Panjang record : 112 Kunci Field Software : id_dokter : MySQL Tabel IV.7. Spesifikasi File Dokter No Nama Field Tipe Panjang Keterangan 1 id_dokter varchar 5 Primary Key 2 no_kontrak varchar 12 3 nm_dokter varchar 30

28 74 4 alamat varchar 50 5 telp varchar 13 6 komisi int 2 8. Spesifikasi file penjualan resep Nama File Tipe File Organisasi File Akses File : penjualan_resep : penjualan_resep.sql : untuk menyimpan data penjualan obat sesuai resep : File Master : Indexed Sequential : Random : Harddisk Panjang record : 31 Kunci Field Software : id_pr : MySQL Tabel IV.8. Spesifikasi File Penjualan Resep No Nama Field Tipe Panjang Keterangan 1 id_pr varchar 5 Primary Key 2 id_dokter varchar 5 Foreign Key 3 tgl date 10 4 total double Spesifikasi file detail penjualan resep Nama File Tipe File : detail penjualan_resep : detail_penjualan_resep.sql : untuk menyimpan data detail penjualan obat sesuai resep : File Master

29 75 Organisasi File Akses File : Indexed Sequential : Random : Harddisk Panjang record : Kunci Field : - Software : MySQL Tabel IV.9. Spesifikasi File Detail Penjualan Resep No Nama Field Tipe Panjang Keterangan 1 id_pr varchar 5 Foreign Key 2 id_obat varchar 5 Foreign Key 3 jumlah int 11 4 harga double 11 5 subtotal double Struktur Kode Kode yang dibuat dalam pengkodean terhadap field-field yang akan dijadikan sebagai primary key ataupun foreign key menggunakan struktur kode. Adapun struktur kode yang dirancang oleh penulis antara lain: 1. Struktur kode id_user Gambar IV.12. Struktur Kode id_user

30 76 2. Struktur kode id_obat 3. Struktur kode id_beli Gambar IV.13. Struktur Kode id_obat 4. Struktur kode id_pl Gambar IV.14. Struktur Kode id_beli Gambar IV.15. Struktur Kode id_pl

31 77 5. Struktur kode id_pr 6. Struktur kode id_dokter Gambar IV.16. Struktur Kode id_pr Gambar IV.17. Struktur Kode id_dokter Spesifikasi Program Spesifikasi program menjelaskan tentang menu-menu yang dirancang untuk sistem persediaan obat-obatan dan kerja sama dokter pada Apotek Sadara. Spesifikasi program ini dijelaskan berdasarkan level akses dari pengguna sistem menggunakan teknik pemodelan hierarchy input process output (HIPO).

32 78 A. Spesifikasi Program Bagian Gudang 1. Spesifikasi Form Login Gambar IV.18. HIPO Bagian Gudang Nama Program Program Input Bentuk Output : LOGIN : login.vbp : Kunci Untuk Menampilkan Beranda : Mouse dan Keyboard : Tampilan Rancangan Program : Lampiran C-1 Bahasa Pemrograman : Visual Basic 6.0 Proses Program : a. Jalankan Program. b. Masukan Username Dan Password. c. Jika sudah mengakses ke menu login di situ akan timbul menu Username Password, dan Akses Level, setelah itu bisa memasukkan Username, Password dan Akses Level selanjutnya memilih tombol Login untuk masuk ke menu Home, namun jika salah maka akan mengulangi untuk memasukkan username dan password.

33 79 2. Spesifikasi Menu Home Nama Program Program Input Bentuk Output : Menu Home : home.vbp : Form untuk menampilkan menu utama program : Mouse dan Keyboard : Tampilan Rancangan Program : Lampiran C-2 Bahasa Pemrograman : Visual Basic 6.0 Proses Program : Di dalam menu utama terdapat menu kelola obat, pembelian, dan logout. 3. Spesifikasi Form Obat Nama Program Program Input Bentuk Output : obat : obat.vbp : Form untuk menampilkan obat : Mouse dan Keyboard : Tampilan Rancangan Program : Lampiran C-3 Bahasa Pemrograman : Visual Basic 6.0 Proses Program : a. Klik TAMBAH untuk menambah data obat. b. Klik UBAH untuk mengubah data obat. c. Klik HAPUS untuk menghapus data obat. d. Klik CARI untuk mencari data obat.

34 80 4. Spesifikasi Form Pembelian Nama Program Program Input Bentuk Output : pembelian : pembelian.vbp : Form untuk menampilkan pembelian : Mouse dan Keyboard : Tampilan Rancangan Program : Lampiran C-4 Bahasa Pemrograman : Visual Basic 6.0 Proses Program : a. Klik TAMBAH untuk menambah data pembelian b. Klik UBAH untuk mengubah data pembelian. c. Klik HAPUS untuk menghapus data pembelian. d. Klik CARI untuk mencari data pembelian. B. Spesifikasi Program Apoteker Pengelola/Pemilik Apoteker Gambar IV.19. HIPO Apoteker Pengelola/Pemilik Apoteker

35 81 1. Spesifikasi Form Login Nama Program Program Input Bentuk Output : LOGIN : login.vbp : Kunci Untuk Menampilkan Beranda : Mouse dan Keyboard : Tampilan Rancangan Program : Lampiran C-1 Bahasa Pemrograman : Visual Basic 6.0 Proses Program : a. Jalankan Program. b. Masukan Username Dan Password. c. Jika sudah mengakses ke menu login di situ akan timbul menu Username Password, dan Akses Level, setelah itu bisa memasukkan Username, Password dan Akses Level selanjutnya memilih tombol Login untuk masuk ke menu Home, namun jika salah maka akan mengulangi untuk memasukkan username dan password. 2. Spesifikasi Menu Home Nama Program Program Input Bentuk Output : Menu Home : home.vbp : Form untuk menampilkan menu utama program : Mouse dan Keyboard : Tampilan Rancangan Program : Lampiran D-1 Bahasa Pemrograman : Visual Basic 6.0

36 82 Proses Program : Di dalam menu utama terdapat menu user, dokter, laporan yang terdiri dari laporan penjualan, laporan penjualan resep, laporan pembelian, laporan persediaan obat dan laporan komisi dokter, serta logout. 3. Spesifikasi Form User Nama Program Program Input Bentuk Output : user : user.vbp : Form untuk mengolah data pengguna : Mouse dan Keyboard : Tampilan Rancangan Program : Lampiran D-2 Bahasa Pemrograman : Visual Basic 6.0 Proses Program : a. Klik TAMBAH untuk menambah data user. b. Klik UBAH untuk mengubah data user. c. Klik HAPUS untuk menghapus data user. d. Klik CARI untuk mencari data user. 4. Spesifikasi Form Dokter Nama Program Program Input Bentuk Output : dokter : dokter.vbp : Form untuk menampilkan menu dokter : Mouse dan Keyboard : Tampilan Rancangan Program : Lampiran D-3

37 83 Bahasa Pemrograman : Visual Basic 6.0 Proses Program : a. Klik TAMBAH untuk menambah data dokter. b. Klik UBAH untuk mengubah data dokter. c. Klik HAPUS untuk menghapus data dokter. d. Klik CARI untuk mencari data dokter. 5. Spesifikasi Form Laporan Penjualan Nama Program Program Input Bentuk Output : Laporan penjualan langsung : lappenjualanlangsung.vbp : menampilkan laporan penjualan langsung : Mouse dan Keyboard : Tampilan Rancangan Program : Lampiran D-4 Bahasa Pemrograman : Visual Basic 6.0 Proses Program : a. Untuk menampilkan laporan penjualan langsung, Pengguna harus mengisi Tanggal Awal dan Tanggal Akhir pencarian, sistem akan menampilkan data yang dicari apabila data tersebut berada pada basis data dan menampilkan pesan pemberitahuan apabila data tidak ditemukan. b. Klik CETAK untuk mencetak hasil laporan penjualan langsung. 6. Spesifikasi Form Laporan Penjualan Resep Nama Program Program : Laporan penjualan resep : lappenjualanresep.vbp : menampilkan laporan penjualan resep

38 84 Input Bentuk Output : Mouse dan Keyboard : Tampilan Rancangan Program : Lampiran D-5 Bahasa Pemrograman : Visual Basic 6.0 Proses Program : a. Untuk menampilkan laporan penjualan resep, Pengguna harus mengisi Tanggal Awal dan Tanggal Akhir pencarian atau memilih berdasarkan Nama Dokter, sistem akan menampilkan data yang dicari apabila data tersebut berada pada basis data dan menampilkan pesan pemberitahuan apabila data tidak ditemukan. b. Klik CETAK untuk mencetak hasil laporan penjualan resep. 7. Spesifikasi Form Laporan Pembelian Nama Program Program Input Bentuk Output : Laporan pembelian : lappembelian.vbp : menampilkan laporan pembelian : Mouse dan Keyboard : Tampilan Rancangan Program : Lampiran D-6 Bahasa Pemrograman : Visual Basic 6.0 Proses Program : a. Untuk menampilkan laporan pembelian, Pengguna harus mengisi Tanggal Awal dan Tanggal Akhir pencarian, sistem akan menampilkan data yang dicari apabila data tersebut berada pada basis data dan menampilkan pesan pemberitahuan apabila data tidak ditemukan.

39 85 b. Klik CETAK untuk mencetak hasil laporan pembelian. 8. Spesifikasi Form Laporan Persediaan Obat Nama Program Program Input Bentuk Output : Laporan persediaan obat : lappersediaanobat.vbp : menampilkan laporan persediaan obat : Mouse dan Keyboard : Tampilan Rancangan Program : Lampiran D-7 Bahasa Pemrograman : Visual Basic 6.0 Proses Program : a. Untuk menampilkan laporan persediaan obat, Pengguna harus memilih antara cari semua data obat atau cari obat untuk setiap jenisnya, sistem akan menampilkan data yang dicari apabila data tersebut berada pada basis data dan menampilkan pesan pemberitahuan apabila data tidak ditemukan. b. Klik CETAK untuk mencetak hasil laporan persediaan obat. 9. Spesifikasi Form Laporan Komisi Dokter Nama Program Program Input Bentuk Output : Laporan komisi dokter : lapkomisidokter.vbp : menampilkan laporan komisi dokter : Mouse dan Keyboard : Tampilan Rancangan Program : Lampiran D-8 Bahasa Pemrograman : Visual Basic 6.0 Proses Program :

40 86 a. Untuk menampilkan laporan komisi dokter, Pengguna harus memilih antara cari semua data komisi dokter atau cari komisi dokter berdasarkan nama dokter, sistem akan menampilkan data yang dicari apabila data tersebut berada pada basis data dan menampilkan pesan pemberitahuan apabila data tidak ditemukan. b. Klik CETAK untuk mencetak hasil laporan komisi dokter. C. Spesifikasi Program Bagian Penjualan (Kasir) 1. Spesifikasi Form Login Gambar IV.20. HIPO Bagian Penjualan (Kasir) Nama Program Program Input Bentuk Output : LOGIN : login.vbp : Kunci Untuk Menampilkan Beranda : Mouse dan Keyboard : Tampilan Rancangan Program : Lampiran C-1 Bahasa Pemrograman : Visual Basic 6.0

41 87 Proses Program : a. Jalankan Program. b. Masukan Username Dan Password. c. Jika sudah mengakses ke menu login di situ akan timbul menu Username Password, dan Akses Level, setelah itu bisa memasukkan Username, Password dan Akses Level selanjutnya memilih tombol Login untuk masuk ke menu Home, namun jika salah maka akan mengulangi untuk memasukkan username dan password. 2. Spesifikasi Menu Home Nama Program Program Input Bentuk Output : Menu Home : home.vbp : Form untuk menampilkan menu utama program : Mouse dan Keyboard : Tampilan Rancangan Program : Lampiran E-1 Bahasa Pemrograman : Visual Basic 6.0 Proses Program : Di dalam menu utama terdapat menu daftar obat, penjualan langsung, penjualan resep dan dan logout. 3. Spesifikasi Form Daftar Obat Nama Program Program Input : daftarobat : daftar obat.vbp : Form untuk menampilkan daftar obat : Mouse dan Keyboard

42 88 Bentuk Output : Tampilan Rancangan Program : Lampiran E-2 Bahasa Pemrograman : Visual Basic 6.0 Proses Program : a. Aplikasi akan menampilkan daftar obat yang tersedia. b. Isi kolom pencarian untuk mencari data obat yang diinginkan dan klik CARI. 4. Spesifikasi Form Penjualan Langsung Nama Program Program Input Bentuk Output : penjualanlangsung : penjualanlangsung.vbp : Form untuk menampilkan penjualan langsung : Mouse dan Keyboard : Tampilan Rancangan Program : Lampiran E-3 Bahasa Pemrograman : Visual Basic 6.0 Proses Program : a. Klik TAMBAH untuk menambah data penjualan obat secara langsung. b. Klik UBAH untuk mengubah data penjualan obat secara langsung. c. Klik CETAK untuk mencetak kwitansi penjualan, apabila telah menekan tombol ini, maka transaksi tidak dapat diubah lagi. 5. Spesifikasi Form Penjualan Resep Nama Program Program : penjualanresep : penjualanresep.vbp : Form untuk menampilkan penjualan resep

43 89 Input Bentuk Output : Mouse dan Keyboard : Tampilan Rancangan Program : Lampiran E-4 Bahasa Pemrograman : Visual Basic 6.0 Proses Program : a. Klik TAMBAH untuk menambah data penjualan obat sesuai resep. b. Klik UBAH untuk mengubah data penjualan obat sesuai resep. c. Klik CETAK untuk mencetak kwitansi penjualan, apabila telah menekan tombol ini, maka transaksi tidak dapat diubah lagi Spesifikasi Sistem Komputer Spesifikasi sistem komputer ini menguraikan tentang kebutuhan nonfungsional atau kebutuhan dari komputer yang harus disediakan agar rancangan sistem ini dapat direalisasikan Umum Spesifikasi sistem komputer yang dirancang ini memerlukan perangkat keras dan perangkat lunak yang memadai agar rancangan sistem ini dapat direalisasikan. Adapun spesifikasi dari perangkat keras dan perangkat lunak akan diuraikan sebagai berikut Perangkat Keras Adapun spesifikasi dari perangkat keras yang diperlukan dalam merancang sistem persediaan obat-obatan dan komisi kerja sama dokter pada Apotek Sadar, yaitu:

44 90 1. CPU (Central Processing Unit) a. Processor : 2 GHz b. Memory : 4 GB c. Harddisk : 500 GB 2. Monitor : Resolusi Layar Maksimum (1366 x 768) 3. Keyboard : 86 keys 4. Mouse : Optical Perangkat Lunak Adapun spesifikasi dari perangkat lunak yang diperlukan dalam merancang sistem persediaan obat-obatan dan komisi kerja sama dokter pada Apotek Sadar, yaitu: 1. OS (Operating System) : Microsoft Windows Xp x86, x64 2. Bahasa pemrograman : Microsoft Visual Basic 6.0, MySql 3. Software pendukung : Crystal Report 8,5, Wamp Server, MySQL ODBC Connector 4. Database server : MySql Jadwal Implementasi Waktu yang dibutuhkan untuk merancang sistem sistem persediaan obatobatan dan komisi kerja sama dokter pada Apotek Sadar terdiri dari beberapa bulan. Adapun rincian kegiatannya dapat dilihat pada tabel berikut ini.

45 91 Tabel IV.10. Jadwal Implementasi Waktu Kegiatan Per Minggu No Tahapan Kegiatan September Oktober November Desember Penelitian 2. Analisis Kebutuhan 3. Pengumpulan Data 4. Pembuatan Bab 1 5. Pembuatan Bab 2 6 Pembuatan Bab 3 7 Pembuatan Bab 4 8 Pembuatan Bab 5 9 Evaluasi

BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN

BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN 4.1. Umum Setelah melakukan analisa di CV. The Computer Specialist (TCS) untuk sistem penjualan barang komputer, penulis kemudian merancang sistem yang bersifat komputerisasi
