BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Komunikasi matematis merupakan salah satu kemampuan terpenting

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Komunikasi matematis merupakan salah satu kemampuan terpenting"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Komunikasi matematis merupakan salah satu kemampuan terpenting dalam pembelajaran matematika. Seperti terlihat pada tujuan pembelajaran matematika dalam permen nomor 22 tahun 2006 poin keempat adalah agar siswa mampu mengkomunikasikan gagasan kedalam bentuk simbol, tabel, diagram, atau media lain untuk memperjelas suatu keadaan atau masalah. Dengan demikian, jelas bahwa komunikasi matematis merupakan salah satu kemampuan penting yang harus dikembangkan dalam diri siswa. Komunikasi merupakan komponen yang penting dalam proses pembelajaran tak terkecuali dalam pembelajaran matematika. Karakteristik matematika yang abstrak, sarat dengan istilah dan simbol, mengakibatkan banyak siswa yang hanya menelan mentah saja semua materi tersebut tanpa mencoba untuk memahami informasi apa yang terkandung di dalamnya. Yudhanegara dan Lestari (2015: 83) kemampuan komunikasi matematis adalah kemampuan siswa dalam mengungkapkan suatu gagasan/ide matematis, baik secara lisan maupun tulisan serta dalam memahami dan menerima gagasan/ide matematis orang lain dilakukan secara cermat, analitis, kritis, dan evaluatif untuk memperkuat pemahaman. Kemampuan komunikasi matematis siswa dapat berjalan dengan baik, apabila diciptakan suasana pembelajaran matematika yang kondusif sehingga 1

2 2 dapat mengoptimalkan kemampuan siswa dalam mempresentasi, membaca, menulis, mendengarkan, mendiskusikan, memberikan jawaban/alasan, mengemukakan pendapat/ide dan mengklarifikasi. Siswa harus memiliki kesempatan dan pengalaman yang luas dan terbuka untuk menyampaikan informasi atau mengkomunikasikan gagasan dengan bahasa matematika. Sejalan dengan hal tersebut peran pendidik sangat diperlukan agar kemampuan komunikasi dapat berjalan maksimal pada saat proses pembelajaran. Menurut beberapa hasil penelitian menunjukkan bahwa kemampuan komunikasi matematis di Indonesia masih kurang baik. Survey yang dilakukan Trends in International Mathematics and Science study (TIMSS, 2015) menunjukan bahwa penekanan pembelajaran matematika yang dilakukan oleh guru di Indonesia lebih banyak pada penugasan keterampilan dasar, hanya sedikit sekali penekanan penerapan matematika dalam konteks, mengintegrasikan informasi, berkomunikasi secara matematis, menarik kesimpulan dan menggeneralisir pengetahuan yang dimiliki kehal-hal lain. Hal ini menunjukan bahwa tingkat kemampuan komunikasi matematis siswa Indonesia masih kurang baik. Fakta tersebut memperlihatkan dengan jelas bahwa kemampuan komunikasi matematis siswa masih rendah. Oleh karena itu, peran pendidik sangat diperlukan untuk memacu siswa agar mampu mengkomunikasikan ide matematik yang dimilikinya. Salah satu caranya dengan mengkondisikan suatu model atau strategi pembelajaran yang membuat siswa mengeluarkan

3 ide matematiknya serta menciptakan pembelajaran yang bersifat aktif. Ide matematik tersebut dapat disampaikan baik secara lisan mapun tulisan melalui gambar/simbol ataupun penjelasan secara aljabar. Menurut Umar (2012) upaya yang dapat dilakukan agar kemampuan komunikasi matematis siswa dapat berkembang, yaitu : (a) pemberian sebuah soal yang berbentuk open-ended task, dengan menggunakan tipe soal seperti ini memungkinkan siswa untuk menunjukan proses dan mejelaskan alasan pengerjaannya (Cai,1996), (b) melalui model pembelajaran cooperative learning, (Nodding dalam Baroody, 1993; Artzt, 1996), (c) dan melalui penggunaan metode proyek (Wanda, 1997). Terdapat banyak tipe dari model kooperatif salah satunya adalah Structured Numbered Heads (SNH). Model kooperatif SNH merupakan turunan atau modifikasi dari model kooperatif tipe NHT(Numbered Head Together) yang dipopulerkan oleh Spencer Kagan(Lie, 2008:60). Structured Numbered Heads adalah tipe pembelajaran yang membagi peran siswa dalam kelompok belajar dengan memberikan penugasan tugas pada setiap nomor yang didapatkan siswa. Model Lasswell Communication adalah model yang sudah cukup tua, tetapi model ini diakui baik sesuai hasil penelitian Per Flansburg(2009). Model ini difokuskan pada apa yang dikomunikasikan dan pada proses komuikasi. Lasswell Communication adalah bagaimana komunikasi terjadi dalam proses pembelajaran, sesuai yang diungkapkan dalam model ini, yaitu who, says what, in which channel, to whom, with what effect, yang artinya

4 siapa, mengatakan apa, dengan medium apa, kepada siapa, dengan pengaruh apa. Tahapan Model Lasswell Communication dapat memberikan sebuah pengaruh terhadap komunikasi matematis siswa dilihat dari beberapa tahapan pembelajaran Lasswel itu sendiri. Seperti yang diungkapkan Khoidah(2016), terdapat tahapan guru melakukan tanya jawab untuk menggali pengetahuan awal siswa, guru memberikan sebuah media yang nantinya dikomunikasikan oleh siswa, perwakilan kelompok mempresentasikan hasil pemecahan masalah, dan diakhiri dengan siswa membuat kesimpulan dengan menggunakan bahasa sendiri. Dengan penggunaan media atau alat peraga yang sesuai diharapkan mampu meningkatkan kemampuan matematis siswa. Diduga dengan kuat bahwa penerapan strategi Lasswell Communication yang dipadukan dengan model pembelajaran kooperatif tipe SNH mampu meningkatkan kemampuan komunikasi matematis siswa. Sebuah model kooperatif dan penggunaan sebuah media/alat peraga merupakan bagian dari cara untuk mengembangkan komunikasi matematis siswa. Sehingga peneliti tertarik melakukan penelitian dengan judul Pengaruh Pembelajaran Kooperatif Tipe Structured Numbered Heads dengan Strategi Lasswell Communication Terhadap Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SMP Negeri 3 Purwokerto. B. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah diatas, rumusan masalah yang diteliti dalam penelitian ini adalah: Apakah ada pengaruh model

5 pembelajaran kooperatif tipe Structured Numbered Heads(SNH) dengan strategi Lasswell Communication terhadap kemampuan komunikasi matematis siswa? C. Tujuan Penelitian Berdasarkan perumusan masalah diatas, maka tujuan dari penelitian ini adalah : Mengetahui apakah ada pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe Structured Numbered Heads (SNH) dengan strategi Lasswell Communication terhadap kemampuan komunikasi matematis siswa. D. Manfaat Hasil Penelitian 1. Bagi guru/calon guru: Menambah wawasan terhadap salah satu model pembelajaran yaitu model pembelajaran kooperatif tipe SNH strategi Lasswell Communication dan dapat menerapkan ide-idenya dikelas. 2. Bagi sekolah: Memberikan peran penting dimana pihak sekolah memberikan kesempatan bagi peneiti untuk mengembangkan penelitiannya. 3. Bagi Pembaca: Hasil penelitian ini diharapkan dapat menambah pengetahuan sebagai bahan rujukan bagi pengembangan penelitian matematika lebih lanjut.

BAB II KAJIAN TEORITIK. 1. Pengertian Kemampuan Komunikasi Matematis

BAB II KAJIAN TEORITIK. 1. Pengertian Kemampuan Komunikasi Matematis 167 BAB II KAJIAN TEORITIK A. Deskripsi Konseptual 1. Pengertian Kemampuan Komunikasi Matematis Kemampuan komunikasi matematis terdiri dari tiga kata yaitu kemampuan, komunikasi dan matematis. Menurut
