PENGARUH SUHU AWAL DAN LAMA PERENDAMAN AIR PANAS TERHADAP PEMATAHAN DORMANSI BIJI TREMBESI. (Samanea saman (Jack.) Merr)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH SUHU AWAL DAN LAMA PERENDAMAN AIR PANAS TERHADAP PEMATAHAN DORMANSI BIJI TREMBESI. (Samanea saman (Jack.) Merr)"

Transkripsi

1 COVER PENGARUH SUHU AWAL DAN LAMA PERENDAMAN AIR PANAS TERHADAP PEMATAHAN DORMANSI BIJI TREMBESI (Samanea saman (Jack.) Merr) SKRIPSI Diajukan Kepada Fakultas Pertanian Universitas Muria Kudus Untuk Memenuhi Sebagian Dari Syarat-Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pertanian Oleh : AGUSTA FAJAR MAHARDIKA NIM : PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS MURIA KUDUS 2018 i

2 ii

3 KATA PENGANTAR Puji dan syukur penyusun panjatkan kehadiran Allah SWT atas rahmat dan hidayah-nya sehingga penyusun dapat menyelesaikan penyusunan skripsi yang berjudul Pengaruh Suhu Awal Dan Lama Perendaman Air Panas Terhadap Pematahan Dormansi Biji Trembesi (Samanea saman (Jack.) Merr). Skripsi ini dibuat dalam rangka untuk memenuhi sebagian dari syarat-syarat guna memperoleh gelar sarjana pertanian. Atas tersusunnya skripsi ini tidak lupa penyusun mengucapkan terimakasih kepada yang terhormat : 1. Ir. Zed Nahdi, M.Sc. selaku Dekan Fakultas Pertanian Universitas Muria Kudus. 2. Ir. Shodiq Eko Ariyanto, MP. selaku dosen Pembimbing Utama. 3. Ir. Suharijanto, MP. selaku dosen Pembimbing Pendamping. 4. Kedua orang tua saya, serta rekan-rekan Fakultas Pertanian Universitas Muria Kudus angkatan 2013 yang telah mendoakan dan memberi sport dalam penyusunan skripsi. Penyusun yakin bahwa skripsi ini tidak luput dari adanya kekurangan dan kesalahan, untuk itu penyusun senantiasa terbuka dalam menerima kritik dan saran demi kesempurnaan. Akhir kata hanya ucapan terimakasih yang senantiasa bisa penyusun haturkan. Kudus,10 Februari2018 Penyusun iii

4 DAFTAR ISI COVER... i LEMBAR PENGESAHAN...ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... iv DAFTAR TABEL... v DAFTAR GAMBAR... vi DAFTAR LAMPIRAN... vii DAFTAR TABEL LAMPIRAN... viii INTISARI... ix SUMMARY... x I. PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 4 C. Tujuan... 4 D. Hipotesis... 5 II.TINJAUAN PUSTAKA... 6 A. Trembesi (Samanea saman(jack.) Merr) Klasifikasi dan Morfologi Syarat Tumbuh B. Dormansi Biji C. Pematahan Dormansi Biji Suhu Lama Perendaman III. BAHAN DAN METODE PENELITIAN A. Waktu dan Tempat B. Bahan dan Alat C. Metodelogi Penelitian D. Pelaksanaan E. Pengamatan Penelitian IV. HASIL DAN PEMBAHASAN A. Hasil Rata-Rata Hari Berkecambah/Laju Perkecambahan (h) Persentase Kecambah (%) Uji Daya Berkecambah dalam Pasir (%) B. Pembahasan Perlakuan Suhu Awal Perlakuan Lama Perendaman Interaksi antara Perlakuan Suhu Awal dan Lama Perendaman V. KESIMPULAN A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA DAFTAR LAMPIRAN iv

5 DAFTAR TABEL Tabel 1.Pengaruh Suhu Awal dan Lama Perendaman Air Panas TerhadapRata-Rata Hari Berkecambah/Laju PerkecambahanBiji Trembesi (Samanea saman (Jack.) Merr) Tabel 2. Pengaruh Suhu Awal dan Lama Perendaman Air Panas Terhadap Persentase Kecambah Biji Trembesi (Samanea saman (Jack.) Merr) Tabel 3.Pengaruh Suhu Awal dan Lama Perendaman Air Panas Terhadap Uji Daya Kecambah dalam Pasir Biji Trembesi (Samanea saman (Jack.) Merr) v

6 DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Bentuk Interaksi Suhu Awal dan Lama Perendaman Air Panas Terhadap Rata-Rata Hari Berkecambah/Laju Perkecambahan Biji Trembesi (Samanea saman (Jack.) Merr) Gambar 2. Bentuk Interaksi Suhu Awal dan Lama Perendaman Air Panas Terhadap Daya Kecambah Biji Trembesi (Samanea saman (Jack.) Merr) Gambar 3.Bentuk Interaksi Suhu Awal dan Lama Perendaman Air Panas Terhadap Persentase Kecambah Normal Biji Trembesi (Samanea saman (Jack.) Merr) Gambar 4. Bentuk Interaksi Suhu Awal dan Lama Perendaman Air Panas Terhadap Persentase Kecambah Abnormal Biji Trembesi (Samanea saman (Jack.) Merr) Gambar 5. Bentuk Interaksi Suhu Awal dan Lama Perendaman Air Panas Terhadap Persentase Kecambah Mati Biji Trembesi (Samanea saman (Jack.) Merr) Gambar 6. Bentuk Interaksi Suhu Awal dan Lama Perendaman Air Panas Terhadap Daya Kecambah Dalam Pasir Biji Trembesi (Samanea saman (Jack.) Merr) vi

7 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Tata Letak Satuan Percobaan Lampiran 2. Kriteria Kecambah Normal, Abnormal, dan Mati vii

8 DAFTAR TABEL LAMPIRAN Tabel Lampiran 1.Sidik Ragam Pengaruh Suhu Awal Dan Lama Perendaman Air Panas TerhadapRata-Rata Hari Berkecambah/LajuPerkecambahan Biji Trembesi (Samanea saman (Jack.)Merr) Tabel Lampiran 2.Sidik Ragam Pengaruh Suhu Awal dan Lama Perendaman Air Panas TerhadapDaya BerkecambahBiji Trembesi (Samanea saman (Jack.) Merr) Tabel Lampiran 3.Sidik Ragam Pengaruh Suhu Awal dan Lama Perendaman Air Panas TerhadapPersentase Kecambah Normal Dalam Pasir Biji Trembesi (Samanea saman (Jack.) Merr) Tabel Lampiran 4.Sidik Ragam Pengaruh Suhu Awal dan Lama Perendaman Air Panas Terhadap Persentase Kecambah Abnormal Dalam Pasir Biji Trembesi (Samanea saman (Jack.)Merr) Tabel Lampiran 5.Sidik Ragam Pengaruh Suhu Awal dan Lama Perendaman Air Panas Terhadap Persentase Kecambah Mati Trembesi (Samanea saman (Jack.) Merr) Tabel Lampiran 6.Sidik Ragam Pengaruh Suhu Awal dan Lama Perendaman Air Panas TerhadapUji Persentase Daya Kecambah dalam Pasir Biji Trembesi (Samanea saman (Jack.) Merr) viii

9 INTISARI Penelitian ini yang bertujuan untuk menelaah tentang pengaruh suhu awal dan lama perendaman air hangat terhadap pematahan dormansi biji trembesi (Samanea saman(jack.) Merr) dilaksanakan di Labilatorium Produksi Fakultas Pertanian Universitas Muria Kudus, Desa Gondang Manis, Kecamatan Bae, Kabupaten Kudus sejak bulan Agustus sampai September Penelitian ini menggunakan metode percobaan faktorial dengan pola dasar Rancangan Acak Kelompok Lengkap (RAKL) yang terdiri atas 2 faktor sebagai perlakuan dengan 2 ulangan. Faktor yang pertama yaitu suhu awal (S) terdiri atas tiga aras: suhu awal 50 o C (S1), suhu awal 60 o C (S2), serta suhu awal 70 o C (S3). adapun faktor yang kedua yakni lama perendaman (L) terdiri dari 3 aras, yaitu : lama perendaman 24 jam (L1), lama perendaman 48 jam (L2), serta lama perendaman 72 jam (L3). sehingga diperoleh 9 kombinasi perlakuan dan 1 kontrol yang masing-masing diulang 3 kali. Hasil penelitian ini menunjukkan, bahwa suhu awal berpengaruh pada persentasi daya kecambah, peresentasi kecambah mati, dan persentase daya kecambah dalam pasir. Adapun perlakuan lama perendaman berpengaruh pada persentase daya kecambah dengan hasil tertinggi pada perlakuan lama perendaman 72 jam (L3). Terdapat interaksi antara perlakuan suhu awal dan lama perendaman pada persentasi daya kecambah dan persentasi daya kecambah dalam pasir. Kata Kunci : Trembesi (Samanea saman(jack.) Merr), dormansi biji, suhu awal, dan lama perendaman. ix

10 SUMMARY This study aims to examine the effect of the initial temperature and the duration of warm water immersion on the degradation of the dormancy of the trembesi seeds (Samanea saman (Jack.) Merr) in the Production Labilatorium of the Faculty of Agriculture, Muria Kudus University, Gondangmanis Village, Bae District, Kudus Regency August to September This research uses factorial experimental method with Randomize Complete Block Design (RCBD) which consists of 2 factors as treatment with 2 replications. The first factor is the initial temperature (S) consists of three levels: the initial temperature of 50oC (S1), the initial temperature of 60oC (S2), and the initial temperature 70oC (S3). The second factor is the duration of immersion (L) consists of 3 levels, namely: 24 hours of soaking time (L1), 48 hours of soaking time (L2), and soaking time of 72 hours (L3). so that obtained 9 treatment combination and 1 control which each repeated 3 times. The results of this study indicate that the initial temperature effect on the percentage of germination, peresentasi of dead sprouts, and the percentage of germination in sand. The immersion treatment effect on the percentage of germination with the highest yield on the long treatment immersion 72 hours (L3). There is an interaction between the initial temperature treatment and the duration of the immersion in the percentage of germination and the percentage of germination in sand. Keyword: trembesi(samanea saman (Jack.) Merr), dormancyseeds, initial temperature, and the duration of warm water x

PENGARUH KONSENTRASI DAN INTERVAL APLIKASI EKSTRAK DAUN INSULIN (Thitonia difersifolia) TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL BAWANG MERAH

PENGARUH KONSENTRASI DAN INTERVAL APLIKASI EKSTRAK DAUN INSULIN (Thitonia difersifolia) TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL BAWANG MERAH PENGARUH KONSENTRASI DAN INTERVAL APLIKASI EKSTRAK DAUN INSULIN (Thitonia difersifolia) TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL BAWANG MERAH (Allium ascalonicum L.) SKRIPSI Oleh : Khoirul Abdul Anam NIM:2013-41-026
