SKRIPSI NOVA DWI FADHDHALANI PROFIL PERESEPAN OBAT ASMA DI APOTEK ARJASA KECAMATAN DAU KABUPATEN MALANG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SKRIPSI NOVA DWI FADHDHALANI PROFIL PERESEPAN OBAT ASMA DI APOTEK ARJASA KECAMATAN DAU KABUPATEN MALANG"

Transkripsi

1 SKRIPSI NOVA DWI FADHDHALANI PROFIL PERESEPAN OBAT ASMA DI APOTEK ARJASA KECAMATAN DAU KABUPATEN MALANG PROGRAM STUDI FARMASI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2016

2

3

4 KATA PENGANTAR Skripsi ini dibuat untuk memenuhi syarat mencapai gelar sarjana farmasi pada Program Studi Farmasi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Malang. Dalam penyusunan skripsi ini, penulis tidak terlepas dari peran pembimbing dan bantuan seluruh pihak. Oleh karena itu, dengan segala kerendahan hati, penulis ingin mengucapkan banyak terima kasih kepada : 1. Allah SWT, Tuhan dari seluruh semesta alam yang memberikan rahmat dan rejeki pada umat-nya dan Nabi Muhammad SAW. 2. Bapak Fransisco, S.Si.,Apt selaku pemilik dan Apoteker di Apotek Arjasa Kecamatan Dau Kabupaten Malang, yang mengijinkan untuk pengambilan data penelitian. 3. Bapak Yoyok Bekti Prasetyo, S.Kep., M.Kep., Sp.Kom. selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Malang. 4. Ibu Nailis Syifa, S.Farm.,M.Sc.,Apt selaku Kaprodi Farmasi dan Dosen Penguji II. Terima kasih atas kesediaannya untuk menjadi penguji serta memberikan arahan dan nasihatnya. 5. Ibu Dra. Liza Pristianty, M.Si.,M.M.,Apt selaku Dosen Pembimbing I. Terima kasih banyak, disela kesibukan ibu masih bisa meluangkan waktu untuk membimbing dan memberikan pengarahan serta semangat, sehingga penulis mampu menyelesaikan skripsi ini. 6. Ibu Ika Ratna Hidayati, S.Farm.,M.Sc.,Apt selaku Dosen Pembimbing II. Terima kasih banyak atas semua bimbingan, arahan dan nasihat. Sehingga penulis mampu menyelesaikan skripsi ini. 7. Ibu Hidajah Rachmawati, S.Si.,Apt.,Sp.FRS selaku Dosen Penguji I. Terima kasih atas kesediaannya untuk menjadi penguji serta memberikan arahan dan nasihatnya. 8. Bapak Ahmad Shobrun Jamil, S.Si.,M.P selaku Dosen Wali. Terima kasih telah membimbing saya dalam melaksanakan kuliah dari semester satu hingga sekarang. 9. Seluruh staf pegawai di Apotek Arjasa Kecamatan Dau Kabupaten Malang, yang banyak membantu dalam proses pengambilan data penelitian serta banyak memberikan pengalaman dan pengetahuan selama di Apotek Arjasa Kecamatan Dau Kabupaten Malang. Serta seluruh teman-teman, yang sudah membantu kelancaran selama proses skripsi, mulai bimbingan hingga akhirnya skripsi ini terselesaikan dengan baik, terima kasih banyak atas bantuan dan dukungannya. Penulis menyadari semua tidak ada yang sempurna sehingga butuh bimbingan, dukungan dan motivasi dari seluruh pihak. Semoga skripsi ini bermanfaat. Malang, 22 April 2016 Penulis

5 DAFTAR ISI KATA PENGANTAR... i RINGKASAN... ii ABSTRAK... iv DAFTAR ISI... vi DAFTAR TABEL... viii DAFTAR GAMBAR... ix DAFTAR LAMPIRAN... x BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Rumusan Masalah Identifikasi Permasalahan Permasalahan Tujuan Penelitian Tujuan Umum Penelitian Tujuan Khusus Penelitian Manfaat Penelitian... 4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA Pengertian Asma Prevalensi Asma Klasifikasi Asma Menurut Derajat Penyakit Patofisiologi Dan Mekanisme Terjadinya Asma Gejala Klinis Tujuan Terapi Jenis Obat asma Jenis Terapi Inhalasi Terapi Non Farmakologi Pengertian Resep Resep Yang Lengkap Resep Yang Dapat Atau Tidak Dapat Diulang Dosis Dan Kekuatan BAB III KERANGKA KONSEPTUAL Kerangka Konseptual Keterangan Kerangka Konseptual BAB IV METODE PENELITIAN Rancangan Penelitian Populasi dan Sampel Populasi Sampel Tempat dan Waktu Penelitian Kriteria Inklusi dan Eksklusi Kriteria Inklusi Kriteria Eksklusi Instrumen Penelitian Jumlah Sampel Variabel Penelitian Definisi Operasional... 25

6 4.9 Tahap Penelitian Tahap pengumpulan Sampel Resep Pengumpulan Sampel Cara Perhitungan Data BAB V HASIL PENELITIAN Hasil Penelitian Jumlah Keseluruhan Resep Obat Asma dan Resep Non Asma Jumlah Resep Obat Asma Peresepan Obat Asma Profil Peresepan Obat Asma Tunggal dan Kombinasi Prosentase Penggunaan Golongan Obat Asma Tahun Obat Asma Jumlah Obat Asma Generik dan Non Generik Jenis Resep Dokter Penulis Resep Jenis Kelamin Usia Pasien Bentuk Sediaan BAB VI PEMBAHASAN BAB VII KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN... 65

7 DAFTAR TABEL Tabel Halaman II.1 Klasifikasi Pasien Asma Hebat... 6 II.2 Jenis Obat asma II.3 Preparat Obat Asma Di Indonesia II.4 Relatif Selektivitas, Potensi Dan Durasi Dari Kerja β-agonis Adrenergik II.5 Dosis Obat asma IV.1 Variabel Penelitian V.1 Keseluruhan Resep Obat Asma dan Resep Non Obat Asma V.2 Persentase Jumlah Lembar Resep Obat Asma Bulan Januari Desember V.3 Peresepan Obat Asma V.4 Profil Peresepan Obat Asma Tunggal V.5 Profil Peresepan Obat Asma Kombinasi V.6 Profil Peresepan Obat Asma Kombinasi V.7 Profil Peresepan Obat Asma Kombinasi V.8 Profil Peresepan Obat Asma Kombinasi V.9 Profil Peresepan Obat Asma Kombinasi V.10 Profil Peresepan Obat Asma Kombinasi V.11 Profil Peresepan Obat Asma Kombinasi V.12 Profil Peresepan Obat Asma Kombinasi V.13 Prosentase Penggunaan Golongan Obat Asma Tahun V.14 Profil Peresepan Obat Asma V.15 Profil Peresepan Obat Salbutamol Pada Terapi Asma V.16 Profil Peresepan Obat Pseudoephedrine HCl Pada Terapi Asma V.17 Profil Peresepan Obat Metilprednisolone Pada Terapi Asma V.18 Profil Peresepan Obat Triprolidine Pada Terapi Asma V.19 Prosentase Terapi Penyerta Pada Resep Obat Asma Tahun V.20 Jumlah Obat Asma Generik dan Non Generik V.21 Jumlah Jenis Resep Asli dan Copy Resep Obat Asma V.22 Jumlah Dokter Penulis Resep V.23 Jenis Kelamin V.24 Jumlah Resep Yang Terdapat Umur Pasien Asma V.25 Usia Pasien Berdasarkan Resep Obat Asma di Apotek Arjasa V.26 Bentuk Sediaan Pada Resep Obat Asma di Apotek Arjasa

8 DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 2.1 Perubahan Saluran Napas Pada Pasien Asma Mekanisme Kontraksi Otot Polos Saluran Pernapasan Alur Tata Laksana Serangan Asma Alur Kerangka Konseptual Tahap Pemilihan Resep Histogram Prosentase Jumlah Keseluruhan Resep Obat Asma dan Resep Non Obat Asma Tahun Histogram Prosentase Jumlah Resep Obat Asma Tahun Histogram Prosentase Peresepan Obat Asma Di Apotek Arjasa Tahun Histogram Prosentase Peresepan Obat Asma Kombinasi Di Apotek Arjasa Tahun Histogram Prosentase Golongan Obat Asma Di Apotek Arjasa Tahun Histogram Prosentase Obat Asma Di Apotek Arjasa Tahun Histogram Prosentase Profil Peresepan Obat Salbutamol Histogram Prosentase Profil Peresepan Obat Pseudoephedrin Histogram Prosentase Profil Peresepan Obat Metilprednisolon Histogram Prosentase Profil Peresepan Obat Triprolidine Histogram Prosentase Profil Peresepan Obat Selain Asma Pada Terapi Asma Histogram Prosentase Obat Asma Generik dan Non Generik Di Apotek Arjasa Tahun Histogram Prosentase Jenis Resep Obat Asma Di Apotek Arjasa Tahun Histogram Prosentase Dokter Penulis Resep Obat Asma Di Apotek Arjasa Tahun Histogram Prosentase Jenis Kelamin Pada Resep Obat Asma Di Apotek Arjasa Tahun Histogram Resep Yang Terdapat Usia Pasien Asma Di Apotek Arjasa Tahun Histogram Usia Pasien Asma Di Apotek Arjasa Tahun Histogram Bentuk Sediaan Pada Resep Obat Asma

9 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman 1 Riwayat Hidup Surat Pernyataan Plagiasi Surat Ijin Studi Pendahuluan Penelitian Surat Keterangan Penelitian Ethical Clearence Tabel Pengumpulan Data... 70

10 RINGKASAN Asma merupakan penyakit kronis saluran pernapasan yang ditandai oleh inflamasi, peningkatan reaktivitas terhadap berbagai stimulus, dan sumbatan saluran napas yang bisa kembali spontan atau dengan pengobatan yang sesuai (Mahmoudi, 2008). Prevalensi asma di Indonesia 4,5 persen per mil. Prevalensi asma tertinggi terdapat di Sulawesi Tengah (7,8%), diikuti Nusa Tenggara Timur (7,3%), DI Yogyakarta (6,9%), dan Sulawesi Selatan (6,7%). Berdasarkan karakteristik terlihat prevalensi asma meningkat seiring dengan bertambahnya usia. Prevalensi asma pada perempuan cenderung lebih tinggi dari pada laki-laki (Riskesdas, 2013). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui profil resep obat asma pada pasien asma di apotek Arjasa kabupaten Malang berdasarkan resep yang dilayani di apotek Arjasa periode Januari-Desember Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Profil Peresepan Obat Asma Di Apotek Arjasa Kecamatan Dau Kabupaten Malang berdasarkan resep yang dilayani di Apotek Arjasa Periode Januari Desember Tahun Populasi pada penelitian ini adalah seluruh resep yang dilayani di apotek Arjasa kabupaten Malang tahun 2014, yang memiliki identitas berupa nomor resep. Sampel pada penelitian ini adalah resep obat asma yang dilayani di apotek Arjasa kabupaten Malang tahun Setelah dilakukan penelitian diperoleh data prosentase penggunaan obat asma untuk pasien asma, jenis obat asma, dokter penulis resep obat asma dan terapi selain obat asma. Data disajikan dalam bentuk tabel dan histogram. Analisa data dilakukan dengan mengolah data ke dalam bentuk persen pada setiap variabel yang diteliti. Berdasarkan penelitian tentang Profil Resep Obat Asma Pada Pasien Asma Di Apotek Arjasa Kabupaten Malang diperoleh data penggunaan obat asma pada pasien asma sebesar 2% dari 1977 lembar resep prosentase resep obat asma tertinggi adalah bulan Maret dan Juli sebesar 14%, kemudian prosentase terendah pada bulan Oktober 3%, prosentase peresepan tunggal dan kombinasi obat asma tertinggi adalah peresepan kombinasi obat antihipertensi sebanyak 77% (27) sedangkan peresepan tunggal obat asma sebanyak 23% (8), prosentase profil peresepan obat Salbutamol tertinggi adalah Salbutamol 3x4 mg/hr sebanyak 23% (7), prosentase bahwa profil peresepan obat asma kombinasi tertinggi adalah Kombinasi 4 sebanyak 37% (10), prosentasse penggunaan golongan obat asma tertinggi adalah Bronkodilator 36% (43), Kortikosteroid 17% (20), Antihistamin 19% (22), Nasal Dekongestan 11% (13), Antitusif 4% (5), Mukolitik 9% (11) dan Ekspektoran 3% (4), prosentase penggunaan keseluruhan obat asma tertinggi adalah Salbutamol sebesar 26%, prosentase peresepan obat Salbutamol tertinggi adalah 3x4 mg/hr sebesar 23%(7), prosentase peresepan obat Pseudoephedrin HCl tertinggi adalah 3x6 mg/hr dan 3x7,5 mg/hr sebesar masing-masing 25% (3), prosentase peresepan obat Metilprednisolone tertinggi adalah 3x4 mg/hr sebesar 40% (4), prosentase peresepan obat Triprolidine tertinggi adalah 3x0,1 mg/hr dan 3x0,5 mg/hr yang masing-masing sebesar 22% (2), prosentase peresepan obat Selain Obat Asma Pada Terapi Asma tertinggi adalah Sefadroksil sebesar 24% (5), Amoxicilin 100 mg 14% (3), Cefixim dan Zinc masing-masing sebesar 10% (2), prosentase peresepan obat asma Generik dan Non Generik tertinggi adalah peresepan obat asma Non Generik sebanyak 51% (64). Sedangkan peresepan obat asma Generik sebanyak 49% (63), prosentase penulisan resep obat asma tertinggi

11 adalah Resep Asli sebanyak 100% (35). Sedangkan penulisan Copy Resep obat asma sebanyak 0% (0), prosentase dokter penulis resep obat asma tertinggi adalah Dokter Spesialis sebanyak 86% (30). Sedangkan Dokter Umum sebanyak 14% (5), prosentase Jenis Kelamin pada resep obat asma tertinggi adalah Perempuan sebanyak 51% (18). Sedangkan Laki-laki sebanyak 49% (17), prosentase Resep Yang Terdapat Usia Pada Pasien Asma tertinggi adalah Ada Usia sebanyak 51% (18). Sedangkan Tidak Ada Usia sebanyak 49% (17), prosentase Usia Pada Pasien Asma tertinggi adalah pada usia sebanyak 26% (18). Usia Pada Pasien Asma terendah adalah pada usia sebanyak 3% (18), prosentase Bentuk Sediaan Obat Asma tertinggi adalah PO sebanyak 36% (18). Tertinggi kedua adalah Pulveres sebanyak 34% (17). Tertinggi ketiga adalah Capsul sebanyak 22% (11). Dan yang terkecil adalah Syrup sebanyak 8% (4).

12 DAFTAR PUSTAKA Akib A.A.P., Asma pada Anak. Sari Pediatri. Vol. 4 No. 2, hal. 80 Almazini P., Bronchial Thermoplasty Pilihan Terapi Baru untuk Asma Berat. CDK-189, Vol. 39 No. 1, hal. 63 Atmoko W., Faisal H. K. P., Bobian E. T., Adisworo M. W. dan Yunus F., Prevalens Asma Tidak Terkontrol dan Faktor-Faktor yangberhubungan dengan Tingkat Kontrol Asma di Poliklinik AsmaRumah Sakit Persahabatan, Jakarta. J Respir IndoVol. 31, No. 2, hal 53 Barnes P. J., Cortikosteroids : the drug to beat. England : Eur J Pharmacol. p Barnes P. J. and Addock I. M., How do cortikosteroids work in asthma. England : Ann Intern Med. p. 139, Dipiro J. T., Dipiro C. V., Schwinghammer T. L., Wells B. G., Pharmacotherapy Handbook Seventh Edition. United States : The McGraw-Hill Companies, Inc. Departemen Kesehatan Republik Indonesia., 2007 a. Pedoman Pengobatan Dasar Di Puskesmas. Jakarta : Departemen Kesehatan RI, hal Departemen Kesehatan Republik Indonesia., 2007 b. Pharmaceutical Care Untuk Penyakit Asma. Jakarta : Direktorat Bina Farmasi Komunitas Dan KlinikDitjen Bina Kefarmasian Dan Alat Kesehatan, hal 8-9 Departemen Kesehatan Republik Indonesia., Pedoman Pengendalian Penyakit Asma. Jakarta : Direktorat Jendral Pengendalian Penyakit dan Penyehatan Lingkungan, hal 21 Gitawati R., Interaksi Obat Dan Beberapa Implikasinya. Jakarta : Puslitbang Biomedis dab Farmasi, Badan Litbangkes.Vol. XVIII No 4, hal : 175 Harkness, Richard. (1989). Interaksi Obat. Penerjemah : Goeswin Agoes dan Mathilda B. Widianto. Bandung : Penerbit ITB, hal Ibrahim R., Formularium Obat InHealth Edisi IV. Jakarta : PT. Asuransi Jiwa InHealth Indonesia, hal.vi

13 Kasim F., Trisna Y., Informasi Spesialite Obat Indonesia Vol. 47. Jakarta : PT. ISFI Penerbitan. Hal , , Katzung B. G., Masters S. B. and Trevor A. J., Basic & Clinical Pharmacology 12th Edition. Mcgraw Hill. Laisina A.H., Sondakh D.T., Wantaniahal J.M., Faktor Risiko Kejadian Asma pada Anak Sekolah Dasar di Kecamatan Wenang Kota Manado. Sari Pediatri, Vol. 8, No. 4, hal. 303 Mahmoudi M., Allergy & Asthma Practical Diagnosis And Management. America : Penerbit Buku The McGraw-Hill Companies, Inc, hal 168 Meiyanti, Mulia, J.I., 2000.Perkembangan Patogenesis dan Pengobatan Asma Bronkial. Jakarta : J Kedokter Trisakti, September-Desember 200-Vol.19, No.3, hal 130 Menteri Kesehatan Republik Indonesia., Ketentuan Dan Tata Cara Pemberian Izin Apotik. Jakarta : Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia, hal 6-7 Menteri Kesehatan Republik Indonesia., PP 51. Pekerjaan Kefarmasian. Jakarta : Peraturan Pemerintah Republik Indonesia, hal 3 Mustafa J., Yunus F. dan Wiyono W. H., Prevalens Asma Pada Kelompok Siswa Tahun Menggunakan Kuesioner ISAAC dan Uji Provokasi Bronkus di Jakarta Pusat.J Respir Indo Vol. 32, No. 1, hal Neal M. J., At a Glance Farmakologi Medis Edisi Kelima. Surabaya : Penerbit Erlangga, hal 28 NIH, maret 2016 jam WIB Notoatmodjo, Metode Penelitian Kesehatan. Jakarta : PT. Rineka Cipta. Perhimpunan Dokter Paru Indonesia (PDPI), (2004). Asma: Pedoman Diagnosis dan Penatalaksanaan di Indonesia, Jakarta : PDPI, hal 30, 1-92

14 Pohan S. S., Mekanisme Antihistamin Pada Pengobatan Penyakit Alergik : Blokade Reseptor-Penghambatan Aktivasi Reseptor. Majalah Kedokteran Indonesia, Vol. 57, No. 4 hal 117 Pramudianto A. dan Evaria, MIMS Edisi Bahasa Indonesia Vol. 13. Jakarta : PT. Buana Ilmu Populer. Hal , , Pribadi A., Darmawan B.S., Serangan Asma Berat pada Asma Episodik Sering. Sari Pediatri, Vol. 5, No. 4, hal. 175 Rengganis I., Diagnosis dan Tatalaksana Asma Bronkial. Jakarta : Majalah Kedokteran Indonesia. Vol. 58, No. 11, hal. 447 Riskesdas, Riset Kesehatan Dasar Jakarta : Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementerian Kesehatan RI, hal Saryono, Metodologi Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif Dalam Bidang Kesehatan. Yogyakarta : Nuha Medika, hal Schatz, M and Camargo, CA., 2003, The relationship of sex to asthma prevalence, health care utilization, and medications in a large managed care organization. An Allergy Asthma Immunology Journal., 9: Sihombing M., Alwi O. dan Nainggolan O., Faktor Faktor Yang Berhubungan Dengan Penyakit Asma Pada Usia 10 Tahun Di Indonesia (Analisis Data Riskesdas 2007). J Respir IndoVol. 30, No. 2, hal 85 Simatupang A., Pedoman WHO tentang Penulisan Resep yang Baik sebagai Bagian Penggunaan Obat yang Rasional. Jakarta : Majalah Kedokteran UKI 01. pp.xxv, Sundaru, H, 2002, Asma. Jakarta : Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia. Supriyanto B. Nataprawira H.M.D., Terapi Inhalasi pada Asma anak. Sari Pediatri. Vol. 4 No. 2, hal 69 Sweetman S. C., Martindale The Complete Drug Reference Edisi ke 36. Cina : Pharmaceutical Press. Syamsuni, H.A., Ilmu Resep. Jakarta : Penerbit Buku Kedokteran EGC, hal 14-38

15 Tatro, D. S A to Z Drug Factz. and Comparison. Wilkins R.L., Dexter J.R. dan Gold P. M., Respiratory Disease : A Case Study Approach To Patient Care Edisi III. Amerika : F. A. Davis Company. hal, Wisnuwardhani D., Hiperreaktivitas Bronkus padapenyakit Paru Obstruktif Kronik. CDK-207, Vol. 40 No. 8, hal. 580 Wistiani, Notoatmojo H., Hubungan Pajanan Alergen Terhadap KejadianAlergi pada Anak. Sari Pediatri, Vol. 13, No. 3, hal Yunus F., Manfaat Kortikosteroid pada Asma Bronkial. Jakarta : Cermin Dunia Kedokteran No. 121, hal. 13 Yunus F., Rasmin M., Sutoyo D. K., Wiyono W. H., Antariksa B., Fitriani F., Sahril R., Mustafa J., Zulfikar T. dan Alvian F., Prevalensi Asma Pada Siswa Usia Tahun Berdasarkan Kuesioner ISAAC di Jakarta. J Respir Indo Vol. 31, No. 4, hal. 176.

BAB I PENDAHULUAN. paru-paru. Penyakit ini paling sering diderita oleh anak. Asma memiliki gejala berupa

BAB I PENDAHULUAN. paru-paru. Penyakit ini paling sering diderita oleh anak. Asma memiliki gejala berupa BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Asma merupakan suatu penyakit kronik yang mengenai jalan napas pada paru-paru. Penyakit ini paling sering diderita oleh anak. Asma memiliki gejala berupa batuk kronik,
