PEMBUATAN M-SPYL (MOBILE SPY LEARNING), APLIKASI PEMANTAU KEGIATAN BELAJAR DAN PERKEMBANGAN SISWA SD, SMP DAN SMA BERBASIS ANDROID

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PEMBUATAN M-SPYL (MOBILE SPY LEARNING), APLIKASI PEMANTAU KEGIATAN BELAJAR DAN PERKEMBANGAN SISWA SD, SMP DAN SMA BERBASIS ANDROID"

Transkripsi

1 PEMBUATAN M-SPYL (MOBILE SPY LEARNING), APLIKASI PEMANTAU KEGIATAN BELAJAR DAN PERKEMBANGAN SISWA SD, SMP DAN SMA BERBASIS ANDROID TUGAS AKHIR Disusun untuk memenuhi salah satu syarat dalam memperoleh gelar Ahli Madya pada Program Studi Diploma III Teknik Informatika Universitas Sebelas Maret. Disusun oleh CHRISTIAN WIDOMINULYO NIM. M PROGRAM DIPLOMA III TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2015 i

2 ii

3 iii

4 ABSTRACT Christian Widominulyo, Development of M-SPYL (Mobile Spy Learning) An Android Based Application For Monitoring Student Learning Progress In Elementary And High School. Diploma III Program of Information Engineering, Faculty of Mathematics and Science. Sebelas Maret University. Some people who has children has many activities which caused there is no time for monitoring their children s study activity. This lack of attention can impact the children s study activity. Some children will not serious in studying at school or event worst they will skip the school. Therefore, we need a tools which is can monitor and send a report about the student s learning progress and student s presence to the parent when they were busy. Mobile Spy Learning is an application which is develop to ease the teacher in helping the parent to controlling their children learning process when they were in school. This application will used by the teacher to send a report about the student s result and student s presence using an SMS. The report about the student s result will be sent to the parent after their children done their daily test. The report about the student s daily presence will be sent to the parent if their children skipping the class. Mobile Spy Learning is developed in two versions, the web based application is developed using PHP Hypertext Preprocessor (PHP) and the android mobile application is developed using Java. This application is developed using Eclipse IDE as a developing tool. Mobile Spy Learning bring out the communication and monitoring without face to face interaction between teacher and parents in monitoring the student s learning process in school. Student s result will be sent to the parent frequently after the student done their daily test. Beside that, the parent also received the recapitulation of their children presence monthly. Keywords: Application, Android, Learning Process, Monitoring iv

5 ABSTRAK Christian Widominulyo, Pembuatan M-SPYL (Mobile Spy Learning), Aplikasi Pemantau Kegiatan Belajar dan Perkembangan Siswa SD, SMP dan SMA Berbasis Android. Program Studi Diploma III Teknik Informatika. Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam. Universitas Sebelas Maret Surakarta Orang tua memiliki kesibukan dan aktivitas masing-masing sehingga terkadang orang tua tidak memiliki waktu untuk mengawasi proses belajar yang sedang dijalani oleh putra-putrinya. Kurangnya perhatian dari orang tua pada proses belajar anak dapat menimbulkan dampak yang besar bagi proses belajar anak. Kurangnya pengawasan dari orang tua akan dimanfaatkan anak untuk tidak serius dalam menjalani proses belajar di sekolah dan bahkan anak-anak akan membolos sekolah karena merasa dirinya tidak ada yang mengawasi. Dengan demikian dibutuhkan sebuah alat yang dapat membantu mengawasi dan memberikan laporan kepada orang tua siswa tentang proses dan hasil belajar anak di sekolah ketika orang tua sibuk bekerja dan beraktivitas. Mobile Spy Learning merupakan sebuah aplikasi yang dikembangkan untuk memudahkan guru dalam membantu orang tua siswa mengawasi perkembangan proses belajar siswa disekolah. Aplikasi ini akan digunakan oleh guru untuk melaporkan nilai hasil belajar siswa dan status presensi kehadiran siswa kepada orang tua melalui pesan singkat SMS. Pesan SMS laporan nilai hasil belajar siswa dikirimkan kepada orang tua siswa setelah siswa melaksanakan ulangan harian dan pesan SMS laporan presensi kehadiran siswa akan dikirimkan kepada orang tua siswa ketika anak tidak hadir tanpa keterangan (alpha). Aplikasi Mobile Spy Learning dikembangkan kedalam dua versi aplikasi, aplikasi versi web dikembangkan dengan menggunakan bahasa pemrograman web PHP Hypertext Preprocessor (PHP) dan aplikasi versi mobile android dikembangkan dengan menggunakan bahasa pemrograman Java dengan Eclipse IDE sebagai perangkat pengembang aplikasi. Aplikasi ini menghasilkan komunikasi dan pengawasan antara pengajar dan orang tua siswa tanpa harus bertatap muka. Hasil ulangan harian dan hasil ujian siswa secara berkala dilaporkan kepada orang tua siswa. Selain itu, data presensi bulanan siswa juga dilaporkan kepada orang tua siswa secara berkala tiap bulan. Kata kunci: Aplikasi, Android, Monitoring, Proses Belajar v

6 MOTTO Ajining diri gumantung ana ing lathi, ajining raga gumantung ana ing busana ~Pitutur Jawa~ Urip iku Urup (Urip kudu migunani marang sapadha) ~Pitutur Jawa~ Madep.Mantep. Karep ~Pitutur Jawa~ Tekun.Teken.Tekan. (kudu tekun kanggo gayuh teken supaya bisa tekan) ~Pitutur Jawa~ Do The Best, Get The Best, Be The Best ~Christian W~ vi

7 HALAMAN PERSEMBAHAN Tugas akhir ini dengan bangga saya persembahkan untuk: 1. Kedua orang tua, ayah dan ibu 2. Adik yang ku sayangi 3. Teman-teman seperjuangan D3 Teknik Informatika 2012, terkhusus untuk Evi Rachmawati 4. Tim PKM-KC M-SPYL (Mobile Spy Learning) 5. Keluarga besar Program Studi D3 Teknik Informatika Universitas Sebelas Maret 6. Civitas akademika Universitas Sebelas Maret 7. Seluruh aktivis Universitas Sebelas Maret 8. Masyarakat Indonesia vii

8 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis haturkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala limpahan berkat, rahmat serta karunianya sehingga penulis diberikan kelancaran dan kemudahan dan mampu menyelesaikan Laporan Tugas Akhir dengan judul Pembuatan M-SPYL (Mobile Spy Learning), Aplikasi Pemantau Kegiatan Belajar Dan Perkembangan Siswa SD, SMP dan SMA Berbasis Android tepat pada waktunya. Laporan Tugas Akhir ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat dalam memperoleh gelar Ahli Madya pada Program Studi Diploma III Teknik Informatika Universitas Sebelas Maret. Berbagai pihak telah ikut berperan membantu penulis dalam menyelesaikan karya tulis ini dengan memberikan arahan dan bimbingan serta motivasi. Untuk itu pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar besarnya kepada : 1. Bapak Prof. Ir. Ari Handono Ramelan, M.Sc (Hons), Ph.D. selaku Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Bapak Abdul Aziz, S.Kom., M.Cs, selaku Ketua Program Studi Diploma III Teknik Informatika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Ibu Dian Prajarini, S.T., M.Eng, selaku dosen pembimbing tugas akhir mahasiswa Program Studi Diploma III Teknik Informatika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sebelas Maret Surakarta. 4. Bapak Drs. Marsono, M.Si, selaku kepada sekolah SMA Negeri 1 Gemolong yang telah memberikan ijin untuk penelitian tugas akhir. viii

9 Penulis menyadari sepenuhnya bahwa laporan Tugas Akhir ini masih jauh dari sempurna. Untuk itu, semua jenis saran, kritik dan masukan yang bersifat membangun sangat penulis harapkan. Akhir kata, semoga tulisan ini dapat memberikan manfaat dan memberikan wawasan tambahan bagi para pembaca dan khususnya bagi penulis sendiri. Surakarta, Juli 2015 Penulis ix

10 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... Error! Bookmark not defined. HALAMAN PENGESAHAN... Error! Bookmark not defined. ABSTRACT... iv ABSTRAK... v MOTTO... vi HALAMAN PERSEMBAHAN... vii KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xxvi BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Batasan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian... 3 BAB II LANDASAN TEORI Tinjauan Pustaka Landasan Teori Belajar Aplikasi Sistem Informasi Android SMS Gateway Sistem Basis Data Database Management System (DBMS) EntityRelationshipDiagram (ERD) Diagram Konteks Data Flow Diagram Unified Modelling commit to Language user (UML)... 9 x

11 Use Case Diagram Class Diagram Activity Diagram Sequence Diagram Pengujian Black Box BAB III ANALISA KEBUTUHAN DAN PERANCANGAN SISTEM Alat dan Bahan Alat Alat Pembuatan Alat Penggunaan Bahan Jalannya Penelitian Analisa Kebutuhan Sistem Kebutuhan Fungsional Sistem Kebutuhan Non Fungsional Sistem Perancangan Sistem Perancangan Aplikasi Web Context Diagram DFD Level DFD Level 1 Proses 1 Manajemen Pegawai DFD Level 1 Proses 2 Manajemen Siswa DFD Level 1 Proses 3 Manajemen Guru DFD Level 1 Proses 4 Manajemen Kelas DFD Level 1 Proses 5 Manajemen Mata Pelajaran DFD Level 1 Proses 6 Manajemen Pengguna DFD Level 1 Proses 7 Manajemen Wali Kelas DFD Level 1 Proses 8 Manajemen Guru Mengajar DFD Level 1 Proses 9 Manajemem Kelas Mengajar xi

12 DFD Level 1 Proses 11 Manajemen Presensi DFD Level 1 Proses 12 Manajemen Nilai Perancangan Aplikasi Mobile Use Case Diagram Use Case Description Sequence Diagram Class Diagram Perancangan Basis Data Entity Relationship Diagram Mapping Table Tabel Fisik Perancangan User Interface Perancangan User Interface Aplikasi Versi Web Perancangan User Interface Aplikasi Versi Mobile BAB IV IMPLEMENTASI DAN ANALISA Deskripsi Data Implementasi Implementasi Aplikasi Versi Web Implementasi Halaman Login Implementasi Halaman Registrasi Guru Implementasi Halaman Registrasi Administrasi Sekolah Implementasi Halaman Dashboard Administrasi Implementasi Halaman Tampil Data Siswa Implementasi Halaman Tampil Detail Data Siswa Implementasi Halaman Tambah Data Siswa Implementasi Halaman Ubah Data Siswa Implementasi Halaman Hapus Data Siswa xii

13 Implementasi Halaman Upgrade Semester Siswa Implementasi Halaman Upgrade Tahun Siswa Implementasi Halaman Tampil Data Guru Implementasi Halaman Tampil Detail Data Guru Implementasi Halaman Tambah Data Guru Implementasi Halaman Ubah Data Guru Implementasi Halaman Hapus Data Guru Implementasi Halaman Tampil Data Kelas Implementasi Halaman Tambah Data Kelas Implementasi Halaman Ubah Data Kelas Implementasi Halaman Hapus Data Kelas Implementasi Halaman Tampil Data Wali Kelas Implementasi Halaman Tambah Data Wali Kelas Implementasi Halaman Ubah Data Wali Kelas Implementasi Halaman Hapus Data Wali Kelas Implementasi Halaman Tampil Data Kelas Mengajar Implementasi Halaman Tambah Data Kelas Mengajar Implementasi Halaman Ubah Data Kelas Mengajar Implementasi Halaman Hapus Data Kelas Mengajar Implementasi Halaman Tampil Data Mata Pelajaran xiii

14 Implementasi Halaman Tambah Data Mata Pelajaran Implementasi Halaman Ubah Data Mata Pelajaran Implementasi Halaman Hapus Data Mata Pelajaran Implementasi Halaman Tampil Data Guru Mengajar Implementasi Halaman Tambah Data Guru Mengajar Implementasi Halaman Ubah Data Guru Mengajar Implementasi Halaman Hapus Data Guru Mengajar Implementasi Halaman Tampil Data Nilai Siswa Administrasi Implementasi Halaman Tampil Data Presensi Siswa Administrasi Implementasi Halaman Tampil Data Pegawai Implementasi Halaman Tampil Detail Data Pegawai Implementasi Halaman Tambah Data Pegawai Implementasi Halaman Ubah Data Pegawai Implementasi Halaman Hapus Data Pegawai Implementasi Halaman Tampil Data Pengguna Implementasi Halaman Tampil Detail Data Pengguna Implementasi Halaman Tambah Data Pengguna Implementasi Halaman Ubah Data Pengguna. 137 xiv

15 Implementasi Halaman Hapus Data Pengguna Implementasi Halaman Dashboard Wali Kelas Implementasi Halaman Lapor Data Presensi Wali Kelas Implementasi Halaman Tampil Data Siswa Wali Kelas Implementasi Halaman Tampil Data Nilai Siswa Wali Kelas Implementasi Halaman Cetak Data Nilai Siswa Implementasi Halaman Tampil Data Presensi Siswa Wali Kelas Implementasi Halaman Ubah Data Presensi Siswa Wali Kelas Implementasi Halaman Cetak Data Presensi Harian Siswa Wali Kelas Implementasi Halaman Cetak Data Rekap Presensi Bulanan Siswa Wali Kelas Implementasi Halaman Dashboard Guru Mata Pelajaran Implementasi Halaman Lapor Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Implementasi Halaman Tampil Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Implementasi Halaman Ubah Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Implementasi Halaman Hapus Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Implementasi Halaman Cetak Data Nilai Siswa Guru Mata commit Pelajaran to user xv

16 4.2.2 Implementasi Aplikasi Versi Mobile Android Implementasi Halaman Login Mobile Implementasi Halaman Dashboard Wali Kelas Wali Kelas Mobile Implementasi Halaman Tampil Data Siswa Wali Kelas Mobile Implementasi Halaman Tampil Data Nilai Siswa Wali Kelas Mobile Implementasi Halaman Tampil Data Presensi Siswa Wali Kelas Mobile Implementasi Halaman Tambah Data Presensi Siswa Wali Kelas Mobile Implementasi Halaman Ubah Data Presensi Siswa Wali Kelas Mobile Implementasi Halaman Kirim Presensi Bulanan Siswa Wali Kelas Mobile Implementasi Halaman Dashboard Guru Mata Pelajaran Mobile Implementasi Halaman Tampil Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Mobile Implementasi Halaman Tambah Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Mobile Implementasi Halaman Ubah Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Mobile Implementasi Halaman Lapor Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Mobile Pembahasan Analisa Sistem Analisa Sistem Versi Web Pengujian Administrasi Sekolah Pengujian commit Wali to user Kelas xvi

17 Pengujian Guru Mata Pelajaran Analisa Sistem Versi Mobile Pengujian Wali Kelas Pengujian Guru Mata Pelajaran BAB V PENUTUP Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xvii

18 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Class Diagram menurut ObjectAid.com Gambar 3.1 Skema Jalannya Penelitian Aplikasi Mobile Spy Learning Gambar 3.2 Context Diagram Gambar 3.3 DFD Level Gambar 3.4 DFD Level 1 Proses 1 Manajemen Pegawai Gambar 3.5 DFD Level 1 Proses 2 Manajemen Siswa Gambar 3.6 DFD Level 1 Proses 3 Manajemen Guru Gambar 3.7 DFD Level 1 Proses 4 Manajemen Kelas Gambar 3.8 DFD Level 1 Proses 5 Manajemen Mata Pelajaran Gambar 3.9 DFD Level 1 Proses 6 Manajemen Pengguna Gambar 3.10 DFD Level 1 Proses 7 Manajemen Wali Kelas Gambar 3.11 DFD Level 1 Proses 8 Manajemen Guru Mengajar Gambar 3.12 DFD Level 1 Proses 9 Mnajemem Kelas Mengajar Gambar 3.13 DFD Level 1 Proses 11 Manajemen Presensi Gambar 3.14 DFD Level 1 Proses 12 Manajemen Nilai Gambar 3.15 Use Case Diagram Gambar 3.16 Sequence Diagram Kirim SMS Rekap Presensi Bulanan Siswa Gambar 3.17 Sequence Diagram Menambah Data Presensi Siswa Gambar 3.18 Sequence Diagram Mengubah Data presensi Siswa Gambar 3.19 Sequence Diagram Menampilkan Data Presensi Siswa Gambar 3.20 Sequence Diagram Menampilkan Data Siswa Gambar 3.21 Sequence Diagram Menampilkan Data Nilai Siswa Gambar 3.22 Sequence Diagram Menambah Data Nilai Siswa Gambar 3.23 Sequence Diagram Mengubah Data Nilai Siswa Gambar 3.24 Sequence Diagram Menamapilkan Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Gambar 3.25 Entity Relationship Diagram Gambar 3.26 Mapping Table Gambar 3.27 Rancangan Halaman commit Login to... user 61 xviii

19 Gambar 3.28 Rancangan Halaman Registrasi Guru Gambar 3.29 Rancangan Halaman Registrasi Administrasi Sekolah Gambar 3.30 Rancangan Halaman Dashboard Administrasi Gambar 3.31 Rancangan Halaman Tampil Data Siswa Gambar 3.32 Rancangan Halaman Tampil Detail Data Siswa Gambar 3.33 Rancangan Halaman Tambah Data Siswa Gambar 3.34 Rancangan Halaman Ubah Data Siswa Gambar 3.35 Rancangan Halaman Hapus Data Siswa Gambar 3.36 Rancangan Halaman Upgrade Semester Siswa Gambar 3.37 Rancangan Halaman Upgrade Tahun Siswa Gambar 3.38 Rancangan Halaman Tampil Data Guru Gambar 3.39 Rancangan Halaman Tampil Detail Data Guru Gambar 3.40 Rancangan Halaman Tambah Data Guru Gambar 3.41 Rancangan Halaman Ubah Data Guru Gambar 3.42 Rancangan Halaman Hapus Data Guru Gambar 3.43 Rancangan Halaman Tampil Data Kelas Gambar 3.44 Rancangan Halaman Tambah Data Kelas Gambar 3.45 Rancangan Halaman Ubah Data Kelas Gambar 3.46 Rancangan Halaman Hapus Data Kelas Gambar 3.47 Rancangan Halaman Tampil Data Wali kelas Gambar 3.48 Rancangan Halaman Tambah Data Wali kelas Gambar 3.49 Rancangan Halaman Ubah Data Wali Kelas Gambar 3.50 Rancangan Halaman Hapus Data Wali kelas Gambar 3.51 Rancangan Halaman Tampil Data Kelas Mengajar Gambar 3.52 Rancangan Halaman Tambah Data Kelas Mengajar Gambar 3.53 Rancangan Halaman Ubah Data Kelas Mengajar Gambar 3.54 Rancangan Halaman Hapus Data Kelas Mengajar Gambar 3.55 Rancangan Halaman Tampil Data Mata Pelajaran Gambar 3.56 Rancangan Halaman Tambah Data Mata Pelajaran Gambar 3.57 Rancangan Halaman Ubah Data Mata Pelajaran Gambar 3.58 Rancangan Halaman commit Hapus to Data user Mata Pelajaran xix

20 Gambar 3.59 Rancangan Halaman Tampil Data Guru Mengajar Gambar 3.60 Rancangan Halaman Tambah Data Guru Mengajar Gambar 3.61 Rancangan Halaman Ubah Data Guru Mengajar Gambar 3.62 Rancangan Halaman Hapus Data Guru Mengajar Gambar 3.63 Rancangan Halaman Tampil Data Nilai Siswa Administrasi Sekolah Gambar 3.64 Rancangan Halaman Tampil Data Presensi Siswa Administrasi Sekolah Gambar 3.65 Rancangan Halaman Tampil Data Pegawai Gambar 3.66 Rancangan Halaman Tampil Detail Pegawai Gambar 3.67 Rancangan Halaman Tambah Data Pegawai Gambar 3.68 Rancangan Halaman Ubah Data Pegawai Gambar 3.69 Rancangan Halaman Hapus Data Pegawai Gambar 3.70 Rancangan Halaman Tampil Data Pengguna Gambar 3.71 Implemetasi Halaman Tampil Detail Data Pengguna Gambar 3.72 Rancangan Halaman Tambah Data Pengguna Gambar 3.73 Rancangan Halaman Ubah Data Pengguna Gambar 3.74 Rancangan Halaman Hapus Data Pengguna Gambar 3.75 Rancangan Halaman Dashboard Wali Kelas Gambar 3.76 Rancangan Halaman Lapor Data Presensi Siswa Wali Kelas Gambar 3.77 Rancangan Halaman Tampil Data Siswa Wali Kelas Gambar 3.78 Rancangan Halaman Tampil Data Nilai Siswa Wali Kelas Gambar 3.79 Rancangan Halaman Cetak Data Nilai Siswa Wali Kelas Gambar 3.80 Rancangan Halaman Tampil Data Presensi Siswa Wali Kelas.. 87 Gambar 3.81 Rancangan Halaman Ubah Data Presensi Siswa Wali Kelas Gambar 3.82 Rancangan Halaman Cetak Data Presensi Harian Siswa Wali Kelas Gambar 3.83 Rancangan Halaman Cetak Data Presensi Bulanan Siswa Wali Kelas Gambar 3.84 Rancangan Halaman Dashboard Guru Mata Pelajaran Gambar 3.85 Rancangan Halaman commit Lapor to Nilai user Siswa Guru Mata Pelajaran xx

21 Gambar 3.86 Rancangan Halaman Tampil Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Gambar 3.87 Rancangan Halaman Ubah Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Gambar 3.88 Rancangan Halaman Hapus Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Gambar 3.89 Rancangan Halaman Cetak Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Gambar 3.90 Rancangan Halaman Login - Mobile Gambar 3.91 Rancangan Halaman Dashboard Wali Kelas Wali Kelas Mobile Gambar 3.92 Rancangan Halaman Tampil Data Siswa - Wali Kelas Mobile Gambar 3.93 Rancangan Halaman Tampil Data Nilai Siswa Wali Kelas Mobile Gambar 3.94 Rancangan Halaman Tampil Data Presensi Siswa Wali Kelas Mobile Gambar 3.95 Rancangan Halaman Tambah Data Presensi Siswa Wali Kelas Mobile Gambar 3.96 Rancangan Halaman Ubah Data Presensi Siswa Wali Kelas Mobile Gambar 3.97 Rancangan Halaman Kirim Presensi Bulanan Siswa Guru Mata Pelajaran Mobile Gambar 3.98 Rancangan Halaman Dashboard Guru Mata Pelajaran Mobile. 96 Gambar 3.99 Rancangan Halaman Tampil Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Mobile Gambar Rancangan Halaman Tambah Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Mobile Gambar Rancangan Halaman Ubah Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Mobile Gambar Rancangan Halaman Lapor Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Mobile xxi

22 Gambar 4.1 Implementasi Halaman Login Gambar 4.2 Implementasi Halaman Registrasi Guru Gambar 4.3 Implementasi Halaman Registrasi Administrasi Sekolah Gambar 4.4 Implementasi Halaman Dashboard Administrasi Gambar 4.5 Implementasi Halaman Tampil Data Siswa Gambar 4.6 Implementasi Halaman Tampil Detail Data Siswa Gambar 4.7 Implementasi Halaman Tambah Data Siswa Gambar 4.8 Implementasi Halaman Ubah Data Siswa Gambar 4.9 Implementasi Halaman Hapus Data Siswa Gambar 4.10 Implementasi Halaman Upgrade Semester Siswa Gambar 4.11 Implementasi Halaman Upgrade Tahun Siswa Gambar 4.12 Implementasi Halaman Tampil Data Guru Gambar 4.13 Implementasi Halaman Tampil Detail Data Guru Gambar 4.14 Implementasi Halaman Tambah Data Guru Gambar 4.15 Implementasi Halaman Ubah Data Guru Gambar 4.16 Implementasi Halaman Hapus Data Guru Gambar 4.17 Implementasi Halaman Tampil Data Kelas Gambar 4.18 Implementasi Halaman Tambah Data Kelas Gambar 4.19 Implementasi Halaman Ubah Data Kelas Gambar 4.20 Implementasi Halaman Hapus Data Kelas Gambar 4.21 Implementasi Halaman Tampil Data Wali kelas Gambar 4.22 Implementasi Halaman Tambah Data Wali kelas Gambar 4.23 Implementasi Halaman Ubah Data Wali Kelas Gambar 4.24 Implementasi Halaman Hapus Data Wali kelas Gambar 4.25 Implementasi Halaman Tampil Data Kelas Mengajar Gambar 4.26 Implementasi Halaman Tambah Data Kelas Mengajar Gambar 4.27 Implementasi Halaman Ubah Data Kelas Mengajar Gambar 4.28 Implementasi Halaman Hapus Data Kelas Mengajar Gambar 4.29 Implementasi Halaman Tampil Data Mata Pelajaran Gambar 4.30 Implementasi Halaman Tambah Data Mata Pelajaran Gambar 4.31 Implementasi Halaman commit Ubah to user Data Mata Pelajaran xxii

23 Gambar 4.32 Implementasi Halaman Hapus Data Mata Pelajaran Gambar 4.33 Implementasi Halaman Tampil Data Guru mengajar Gambar 4.34 Implementasi Halaman Tambah Data Guru Mengajar Gambar 4.35 Implementasi Halaman Ubah Data Guru Mengajar Gambar 4.36 Implementasi Halaman Hapus Data Guru Mengajar Gambar 4.37 Implementasi Halaman Tampil Data Nilai Siswa Gambar 4.38 Implementasi Halaman Tampil Data Presensi Siswa Gambar 4.39 Implementasi Halaman Tampil Data Pegawai Gambar 4.40 Implementasi Halaman Tampil Detail Pegawai Gambar 4.41 Implementasi Halaman Tambah Data Pegawai Gambar 4.42 Implementasi Halaman Ubah Data Pegawai Gambar 4.43 Implementasi Halaman Hapus Data Pegawai Gambar 4.44 Implementasi Halaman Tampil Data Pengguna Gambar 4.45 Implementasi Halaman Tampil Detail Data Pengguna Gambar 4.46 Implementasi Halaman Tambah Data Pengguna Gambar 4.47 Implementasi Halaman Ubah Data Pengguna Gambar 4.48 Implementasi Halaman Hapus Data Pengguna Gambar 4.49 Implementasi Halaman Dashboard Wali Kelas Gambar 4.50 Implementasi Halaman Lapor Data Presensi Siswa Gambar 4.51 Implementasi Halaman Tampil Data Siswa Wali Kelas Gambar 4.52 Implementasi Halaman Tampil Data Nilai Siswa Wali Kelas Gambar 4.53 Implementasi Halaman Cetak Data Nilai Siswa Wali Kelas Gambar 4.54 Implementasi Halaman Tampil Data Presensi Siswa Wali Kelas Gambar 4.55 Implementasi Halaman Ubah Data Presensi Siswa Wali Kelas 145 Gambar 4.56 Implementasi Halaman Cetak Data Presensi Harian Siswa Wali Kelas Gambar 4.57 Implementasi Halaman Cetak Data Presensi Bulanan Siswa Wali Kelas Gambar 4.58 Implementasi Halaman Dashboard Guru Mata Pelajaran xxiii

24 Gambar 4.59 Implementasi Halaman Lapor Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Gambar 4.60 Implementasi Halaman Tampil Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Gambar 4.61 Implementasi Halaman Ubah Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Gambar 4.62 Implementasi Halaman Hapus Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Gambar 4.63 Implementasi Halaman Cetak Data Nilai Siswa Guru Mata pelajaran Gambar 4.64 Implementasi Halaman Login - Mobile Gambar 4.65 Implementasi Halaman Dashboard Wali Kelas Wali Kelas Mobile Gambar 4.66 Implementasi Halaman Tampil Data Siswa Wali Kelas Mobile. 156 Gambar 4.67 Implementasi Halaman Tampil Data Nilai Siswa Wali Kelas Mobile Gambar 4.68 Implementasi Halaman Tampil Data Presensi Siswa Wali Kelas Mobile Gambar 4.69 Implementasi Halaman Tambah Data Presensi Siswa Wali Kelas Mobile Gambar 4.70 Implementasi Halaman Ubah Data Presensi Siswa Wali Kelas Mobile Gambar 4.71 Implementasi Halaman Kirim Presensi Bulanan Siswa Wali Kelas Mobile Gambar 4.72 Implementasi Halaman Dashboard Guru Mata Pelajaran Mobile Gambar 4.73 Implementasi Halaman Tampil Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Mobile Gambar 4.74 Implementasi Halaman Tambah Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Mobile xxiv

25 Gambar 4.75 Implementasi Halaman Ubah Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Mobile Gambar 4.76 Implementasi Halaman Lapor Data Nilai Siswa Guru Mata Pelajaran Mobile Gambar 4.77 Implementasi Broadcast SMS Nilai Siswa Gambar 4.78 Implementasi Broadcast SMS Presensi Harian Siswa Gambar 4.79 Implementasi Broadcast SMS Presensi Rekap Bulanan Siswa Gambar 4.80 Implementasi Proses Generate Data Presensi Siswa xxv

26 DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Simbol ERD menurut Fathansyah (1999)... 7 Tabel 2.2 Komponen Data Flow Diagram menurut Yourdon dan De Marco... 8 Tabel 2.3 Komponen Activity diagram (Kung, 2014) Tabel 2.4 Komponen Sequence Diagram (Kung, 2014) Tabel 3.1 Deskripsi User Aplikasi Mobile Spy Learning Tabel 3.2 Daftar Kebutuhan Fungional Aplikasi Mobile Spy Learning Tabel 3.3 Daftar Kebutuhan Non Fungsional Aplikasi Mobile Spy Learning Tabel 3.4 Siswa Tabel 3.5 Kelas Tabel 3.6 Guru Tabel 3.7 Pegawai Tabel 3.8 Mata Pelajaran Tabel 3.9 Kelas Siswa Tabel 3.10 Presensi Tabel 3.11 Mata Pelajaran Siswa Tabel 3.12 Mengajar Tabel 3.13 Kelas Ajar Tabel 3.14 Wali Kelas Tabel 3.15 User Tabel 4.1 Pengujian Administrasi Sekolah Tabel 4.2 Pengujian Wali Kelas Tabel 4.3 Pengujian Guru Mata Pelajaran Tabel 4.4 Pengujian Wali Kelas Aplikasi Mobile Tabel 4.5 Pengujian Guru Mata Pelajaran Aplikasi Mobile xxvi

PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PEMANTAU PERKEMBANGAN NILAI SISWA PADA SMP NEGERI 6 BOYOLALI BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER

PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PEMANTAU PERKEMBANGAN NILAI SISWA PADA SMP NEGERI 6 BOYOLALI BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PEMANTAU PERKEMBANGAN NILAI SISWA PADA SMP NEGERI 6 BOYOLALI BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER Tugas Akhir Disusun untuk memenuhi salah satu syarat dalam
