MAKALAH KEAMANAN JARINGAN KOMPUTER

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MAKALAH KEAMANAN JARINGAN KOMPUTER"

Transkripsi

1 MAKALAH KEAMANAN JARINGAN KOMPUTER Metode pencegahan serangan Denial of Services DISUSUN OLEH : Kelompok : STABILLO Anggota : - Agnika Mahesa Aldan Nurrohman Asep Dadi Nugraha Riska Dewi Nurropiqoh Sri Satyo Rizky W Sayid Muhsin Annisa Nur Azizah JURUSAN TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN FAKULTAS ILMU KOMPUTER STMIK SUBANG 2014

2 KATA PENGANTAR Puji dan syukur atas rahmat Allah swt., Makalah ini dapat selesai tepat waktu dengan judul Metode pencegahan serangan Denial of Services. Semoga dengan makalah ini dapat menambah wawasan kepada pembaca mengenai macam-macam serangan keamanan komputer. Subang, Januari 2014 Penulis

3 DAFTAR ISI JUDUL HALAMAN KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... i ii BAB I : PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Tujuan Penulisan Metode Penulisan Sistematika Penulisan... 4 BAB II : LANDASAN TEORI 2.1 Defini DoS Alasan Penyalahgunaan... 7 BAB III : PEMBAHASAN 3.1 Jenis-jenis serangan Denials of service (DoS) Ping of Death Teardrop Syn Flood Attack Smurf Attack UDP Flood... 19

4 3.1.6 UDP Bomb Attack BAB IV : KESIMPULAN DAN SARAN 4.1 Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA... 24

5 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Apabila bicara masalah keamanan sebuah jaringan, amat sangat rentan terhadap serangan dari berbagai pihak. Alasan dari serangan tersebut tentu saja beragam. Diantaranya yaitu alasan untuk merusak, balas dendam, politik, atau Cuma iseng iseng saja untuk unjuk gigi. Satatus subkultural dalam dunia hacker, adalah sebuah unjuk gigi atau lebih tepat kita sebut sebagai pencarian jati diri. Adalah sebuah aktifitas umum dikalangan hacker-hacker muda untuk menjukkan kemampuannya dan Denial of Service merupakan aktifitas hacker diawal karirnya. Alasan politik dan ekonomi untuk saat sekarang juga merupakan alasan yang paling relevan. Kita bisa melihat dalam 'perang cyber' (cyber war), serangan DoS bahkan dilakukan secara terdistribusi atau lebih dikenal dengan istilah 'distribute Denial of Service'. Beberapa kasus serangan virus semacam 'code-red' melakukan serangan DoS bahkan secara otomatis dengan memanfaatkan komputer yang terinfeksi, komputer ini disebut 'zombie' dalam jargon.lebih relevan lagi, keisengan merupakan motif yang paling sering dijumpai. Bukanlah hal sulit untuk mendapatkan program-program DoS, seperti nestea, teardrop, land, boink, jolt dan vadim. Program-program DoS dapat melakukan serangan Denial of Service dengan sangat tepat, dan yang terpenting sangat mudah untuk melakukannya.

6 Kemajuan teknik komputer juga tidak hanya membawah dampak pisitif saja, melaikan juga dampak negatif yang sudah mengintai. Kejahankejahan baru kian muncul, yang yadinya menggunakan teknik yang biasa, sekarang menggunakan teknik yang lebih modern. Seperti yang kita ketahui, jaringan internet tidak lah aman. Adanya jaringan internet sebagai media untuk mempermudah dan mempercepat kita dalam mengakses. Namun perlu kita ketahui, kenyamanan berbanding terbalik dengan keamanan. Semakin nyaman kita menggunakan, maka tingkat keamanannya akan menurun, sebaliknya jika keamanan semakin tinggi, maka kenyamanan kita sebagai penggunapun akan berkurang. Minsalnya saja kita mengiginkan keamanan yang tinggi untuk kita. Seandainya saja solusinya dengan cara memperketat proses login, dengan memperbanyak halaman login, katakan saja lima kali,kita diminta untuk memasukan user dan password sebanyak lima kali dan setiap login memiliki user dan password yang berbedah-beda. Tentusaja kita akan mendapatkan tingkat keamanan yang lebih tinggi dibandingkan dengan satu halaman login saja. Akan tetapi kenyamanan kita sebagai usrer akan berkurang, apalagi apabila terjadi kesalahan dalam penginputan user dan password, maka akan kembali ke awal proses login. Layanan IP dan TCP yang bekerja di mesin anda adalah termasuk salah satu celah yang memikat untuk melancarkan seranganserangan.sebegitu pentingnya pengaman dan tentu saja pengaman tersebut

7 untuk sesuatu yang berharga.. banyak sekali jenis-jenis serangan yang sering terjadi.salah satunya adalah jenis serangan Denial of Service atau yang lebih dikenal dengan singkatan DoS. Pada umumnya jaringan termasuk salah satu servis yang rawan terhadap aksi denial of services. DoS merupakan singkatan dari Denial of Service, yang merupakan sebuah penghambat pada layanan servis, dan bukan cuma sebatas itu, tapi juga bisa melumpuhkannya sehingga orang/user yang memang berkepentingan/berhak untuk mengakses, boleh dibilang sama sekali tidak bisa menggunakan layanan tersebut. Programprogram DoS itu sendiri terdiri dari nestea, teardrop, land, boink,jolt dan vadim. Tidak begitu sulit untuk mendapatkan program-program ini. Kita bisa saja mendownloadnya. Dampak akhir dari aktifitas ini menjurus kepada tehambatnya aktifitas korban yang dapat berakibat sangat fatal(dalam kasus tertentu). Pada dasarnya Denial of Service merupakan serangan yang sulit diatasi, hal ini disebabkan oleh resiko layanan publik diman admin akan berada pada kondisi yang membingungkan antara layanan dan kenyamanan terhadap keamanan. Seperti yang saya bahas diatas, keyamanan berbanding terbalik dengan keamanan. Maka resiko yang mungkin timbul selalu mengikuti hukum ini. 1.2 Tujuan Penulisan Tujuan penulisan dari makalah ini adalah untuk membahas mengenai Metode pencegahan serangan Denial of Services. Selain itu penulisan makalah ini ber tujuan untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah Keamanan Jaringan.

8 1.3 Metode Penulisan Makalah ini ditulis berdasarkan beberapa referensi yang didapatkan dari literatur mengenai keamanan jaringan internet. 1.4 Sistematika Penulisan Makalah ini terdiri dari 4 bab, yaitu: BAB I : PENDAHULUAN Bab ini berisi latar belakang, tujuan penulisan, metode penulisan, dan sistematika penulisan dari makalah Metode pencegahan serangan Denial of Services. BAB II : LANDASAN TEORI Bab ini berisi tentang landasan teori BAB II : PEMBAHASAN Bab ini berisi konsep keamanan jaringan internet ancaman dalam internet, pelaku kejahatan internet, sekuriti internet, contoh-contoh kejahatan di internet dan cara penanggulangannya, dan cara aman berselancar di dunia maya BAB III : PENUTUP Bab ini berisi kesimpulan dan saran dari makalah Metode pencegahan serangan Denial of Services.

9 BAB II LANDASAN TEORI 2.1 Definisi DoS Sebelum pembahasan lebih lanjut, ada baiknya kita terlebih dahulu mengetahui apa itu serangan Denial of Service(DoS). Denial of Service atau yang mungkin lebih sering kita dengar dengan nama DoS merupakan suatu aktifitas yang menghambat laju kerja dari sebuah layanan atau malah mematikannya sehingga yang dapat menyebabkan pengguna yang asli/sah/memiliki hak akses tidak dapat menggunakan layanan. Dimana pada akhirnya, serangan ini mengakibatkan terhambatnya aktifitas yang akan dilakukan oleh korban yang akibatnya boleh dibilang sangat fatal. DoS merupakan serangan yang cukup menakutkan di dunia internet karena akibat dari serangan ini server akan mati dan tidak dapat beroperasi lagi sehingga otomatis tidak dapat meberikan pelayanan lagi. DoS memiliki beberapa jenis serangan, diantaranya adalah 1. Ping of Death 2. Teardrop 3. SYN Flood Attack 4. Smurf Attack

10 5. UDP Flood 6. UDP Bomb Attack Selain itu, agar komputer atau mesin yang diserang lumpuh total karena kehabisan resource dan pada akhirnya komputer akan menjadi hang, maka dibutuhkan resource yang cukup besar untuk seorang penyerang dalam melakukan aksi penyerangannya terhadapa sasaran. Berikut ini merupakan beberapa resource yang dihabiskan : 1. SwapSpace.Swap spase biasanya digunakan untuk mem-forked child proses. 2. Bandwidth.Dalam serangan DoS, bukan hal yang aneh bila bandwith yang dipakai oleh korban akan dimakan habis. 3. Kernel Tables.Serangan pada kernel tables, bisa berakibat sangat buruk pada sistem. Alokasi memori kepada kernel juga merupakan target serangan yang sensitif. Kernel memiliki kernelmap limit, jika sistem mencapai posisi ini, maka sistem tidak bisa lagi mengalokasikan memory untuk kernel dan sistem harus di re-boot. 4. RAM. Serangan Denial of Service banyak menghabiskan RAM sehingga sistem mau-tidak mau harus di re-boot. 5. Disk. Serangan klasik banyak dilakukan dengan memenuhi Disk. data diatas merupakan beberapa bagian dari resource yang dihabiskan oleh serangan DoS.

11 Ada beberapa hal yang harus di perhatikan sebelum melakukan penyerangan DoS: Serangan membutuhkan Shell Linux (Unix/Comp) Mendapatkan exploits di: (gunakan fungsi search agar lebih mudah) Menggunakan/membutuhkan GCC (Gnu C Compiler) 2.2 Alasan Penyerangan Banyak sekali motif yang melandasi penyerangan yang menggunakan denial of service ini. Seperti yang dijelas kan oleh Hans Husman (t95hhu@student.tdb.uu.se) serangan ini dapat terjadi baik karena alasan politik, balas dendam, alasan ekonomi, maupun memang untuk aksi kejahatan.

12 BAB III PEMBAHASAN Bukan suatu hal yang mustahil bagi siapa saja yang ingin melakukan serangan DoS. DoS merupakan jenis serangan yang menyerang layanan public dan cara yang paling gampang yang sebenarnya bisa kita lakukan dengan cara menutup layanan publik tersebut. Tapi itu hal yang tidak mungkin karena bukan atas dasar iseng saja orang menghubungkan ke jaringan luas, akan tetapi memang adanya keperluan-keperluan yang mengharuskan hal tersebut terjadi. Seperti yang sudah dibahas pada bab sebelumnya, bahwa serangan DoS merupakan serangan yang melumpuhkan kinerja server bahkan sampai menyebabkan server crass. Beberapa hal yang akan dilakukan dalam sistem penyerangan DoS yaitu diantaranya : 1. Aktifitas 'flooding' terhadap suatu server 2. Memutuskan koneksi antara 2 mesin 3. Mencegah korban untuk dapat menggunakan layanan 4. Merusak sistem agar korban tidak dapat menggunakan layanan Pada dunia maya terdapat dua istilah yang sudah sangat sering kita dengar, yaitu hacker dan krecker. Hacker merupakan orang yang biasanya melakukan penetrasi/scaning terhadap sebuah situs untuk mencari kelemahan-kelemahan dari

13 situs tersebut. Akan tetapi seorang hacker tidak pernah melakukan pengrusakan ataupun mengubah data. Melainkan mereka akan memberitahukan pada admin bahwa terdapat cela yang harus diperbaiki untuk pencegahan agar tidak terjadi hal-hal yang merugikan. Sementara cracker kebalikan dari hacker, seorang crecker akan melakukan pengrusakan, pengubahan data, penyalahgunaan hak akses dan sebagainya (tindakan kejahatan). Banyak hal yang melatar belakangi seorang crecker berbuat jahat, baik motif balas dendam, mengeruk keuntungan berupa uang, dan sebagainya. Dalam dunia hack, juga terdapat istilah hacker topi putih, yaitu merupakan sebutan bagi seorang crecker yang sudah tobat, tidak menggunakan keahliannya untuk hal-hal jahat lagi. Zombie Menurut saya seorang penyerang itu seorang pengecut, kenapa saya beranggapan begitu?? Karena pada saat seorang penyerang melakukan serangan DoS kepada korbannya, biasanya mereka tidak langsung melakukan penyerang melalui jaringan internetnya sendiri ( IP addnya sendiri), melainkan merekan akan melakukan peloncatan menggunakan yang namanya zombie. Zombie adalah sebuah komputer (tentunya milik orang lain) yang menjadi di pergunakan untuk proses penyerangan. Biasanya para penyerang tidak hanya sekali saja melakukan pelompatan, melewati para zombie, melainkan banyak, agar jejak mereka tidak terlacak. Pada umumnya si komputer yang dijadikan alat zombie, mereka tidak tahu kalu mereka sudah dimanfaatkan sebagai batu loncatan dalam penyerangan.

14 3.1 Jenis-jenis serangan Denial of Service (DoS) Bagi para penyerang, tidaklah sulit untuk melakukan penyerangan, biasanya penyerang akan di bantu dengan program-program, Program-program DoS itu sendiri terdiri dari nestea, teardrop, land, boink, jolt dan vadim. Tidak begitu sulit untuk mendapatkan program-program ini. Berikut ini penjelasan dari macammacam penyerangan DoS : Ping of Death Ping of Death merupakan jenis serangan yang sudah tidak baru lagi, semua vendor sistem operasi sudah memperbaiki sistemnya. Jenis serangan ini menggunakan utility ping yang ada pada sistem operasi komputer. Ping ini digunakan untuk mengecek waktu yang akan diperlukan untuk mengirim data tertentu dari satu komputer ke komputerlainnya. Panjang maksimum data menurut

15 TCP protocol IP adalah 65,536 byte. Selain itu, paket serangan Ping of Death dapat dengan mudah dispoof atau direkayasa sehingga tidak bisa diketahui asal sesungguhnya dari mana, dan penyerang hanya perlu mengetahui alamat IP dari komputer yang ingin diserangnya.

16 Penyerang dapat mengirimkan berbagai paket ICMP (digunakan untuk melakukan ping) yang terfragmentasi sehingga waktu paket-paket tersebut disatukan kembali, maka ukuran paket seluruhnya melebihi batas byte.contoh yang sederhana adalah sebagai berikut: C:\windows>ping -l Perintah MSDOS di atas melakukan ping atau pengiriman paket ICMP berukuran byte ke suatu host/server. Pada jenis serangan ini, data yang akan dikirim melebihi panjang maksimum yang disediakan. Jika sistem tidak siap pada saat penerimaan data, maka sistem akan hang, crash atau reboot Teardrop Teardrop attack adalah suatu serangan bertipe Denial of Service (DoS) terhadap suatu server/komputer yang terhubung dalam suatu jaringan. Teardrop attack ini memanfaatkan fitur yang ada di TCP/IP yaitu packet fragmentation atau pemecahan paket, dan kelemahan yang ada di TCP/IP pada waktu paket-paket yang terfragmentasi tersebut disatukan kembali. Jenis serangan ini. dikembangkan dengan cara mengeksploitasi proses disassembly-reassembly paket data. Dalam jaringan Internet, seringkali data harus di potong kecil-kecil untuk menjamin reliabilitas & proses multiple akses jaringan. Potongan paket data ini, kadang harus dipotong ulang menjadi lebih kecil lagi pada saat di salurkan melalui saluran Wide Area Network (WAN) agar pada saat melal ui saluran WAN yang tidak reliable proses pengiriman data menjadi lebih reliable.

17 Pada proses pemotongan data paket yang normal setiap potongan di berikan informasi offset data yang kira-kira berbunyi potongan paket ini merupakan potongan 600 byte dari total 800 byte paket yang dikirim. Program teardrop akan memanipulasi offset potongan data sehingga akhirnya terjadi overlapping antara paket yang diterima di bagian penerima setelah potongan-potongan paket ini di reassembly. Misalnya ada data sebesar 4000 byte yang ingin dikirim dari komputer A ke komputer B. Maka, data tersebut akan dipecah menjadi 3 paket demikian: Di komputer B, ketiga paket tersebut diurutkan dan disatukan sesua dengan OFFSET yang ada di TCP header dari masing-masing paket. Terlihat di atas bahwa ketiga paket dapat diurutkan dan disatukan kembali menjadi data yang berukuran 4000 byte tanpa masalah.

18 gap dan overlap pada waktu paket-paket tersebut disatukan kembali. Byte 1501 sampai 1600 tidak ada, dan ada overlap di byte 2501 sampai Akibat dari serangan : Pada waktu server yang tidak terproteksi menerima paket-paket seringkali, overlapping ini menimbulkan system yang crash, hang & reboot di ujung sebelah sana. Penanggulangan : Server bisa diproteksi dari tipe serangan teardrop ini dengan paket filtering melalui firewall yang sudah dikonfigurasi untuk memantau dan memblokir paketpaket yang berbahaya seperti ini.

19 3.1.3 SYN flood Attack SYN-Flooding merupakan network Denial ofservice yang memanfaatkan 'loophole' pada saat koneksi TCP/IP terbentuk. Kernel Linux terbaru ( dan yang lebih baru) telah mempunyai option konfigurasi untuk mencegah Denial of Service dengan mencegah/menolak cracker untuk mengakses sistem. Pada kondisi normal, client akan mengirimkan paket data berupa SYN (synchronization) untuk mensincrokan pada server. Lalu server akan menerima request dari client dan akan memberikan jawaban ke client berupa ACK (Acknowledgement). Sebagai tanda bahwa transaksi sudah dimulai (pengiriman & penerimaan data), maka client akan mengirimkan kembali sebuah paket yang berupa SYN lagi. Jenis serangan ini akan membanjiri server dengan banyak paket SYN. Karena setiap pengiriman paket SYN oleh client, server pasti akan membalasnya dengan mengirim paket SYN ACK ke client. Server akan terus mencatat dan membuat antrian backlog untuk menungu respon ACK dari client yang sudah mengirim paket SYN tadi. Biasanya memori yang disediakan untuk backlog sangat kecil. Pada saat antrian backlog ini penuh, sistem tidak akan merespond paket TCP SYN lain yang masuk dalam bahasa sederhana-nya sistem tampak bengong / hang. Sialnya paket TCP SYN ACK yang masuk antrian

20 backlog hanya akan dibuang dari backlog pada saat terjadi time out dari timer TCP yang menandakan tidak ada responds dari pengirim. Land attack merupakan salah satu jenis serangan SYN, karena menggunakan paket SYN (synchronization) pada saat melakuka n 3-way Handshake untuk membentuk suatu hubungan TCP/IP antara client dengan server. Namun jenis serangan ini sudah tidak efektif lagi karena hampir pada setiap sistem sudah di proteksi melalui paket filtering ataupun firewall. Berikut ini merupakan langkah langkah yang akan dilakukan dalam melancarkan serangan land : - pertama-tama client akan mengirimkan sebuah paket pada server/host. Paket yang dikirim yaitu berupa paket SYN. - Setelah itu server/host akan menjawab permintaan dari client tersebut dengan cara mengirim paket SYN/ACK (Synchronization/Acknowledgement)

21 - Stelah server mengirimkan balasan atas permintaan dari client, client punt akan kembali menjawab dengan cara mengirimkan sebuah paket ACK kembali pada server. Dengan demikian hubungan antara clien dengan server sudah terjalin, sehingga transfer data bisa dimulai. - Client yang bertindak sebagai penyerang akan mengirimkan sebauh paket SYN ke server yang sudah di Dispoof (direkayasa). Paket data yang sudah direkayasa tersebut akan berisikan alamat asal (source address) dan port number asal (alamat dan port number dari server). Dimana akan sama persis dengan alamat tujuan (destination source) dan nomor port tujuan (destination port number). Pada saat server/host mengirimkan SYN/ACKK kembali ke pada si client, maka akan terjadi suatu infinite loop. Karena sebenarnya si server bukan mengirimkan paket tersebut ke client melainkan pada dirinya sendiri. Akibat dari serangan : Seandainya server/host tersebut belum terproteksi terhadap jenis serangan ini, server akan crash/ hang. Penanggulangan : Cara mencegahnya yaitu dengan cara memproteksi sistem dengan paket filtering atau firewall.

22 3.1.4 Smurf Attack Smurf attack adalah serangan secara paksa pada fitur spesifikasi IP yang kita kenal sebagai direct broadcast addressing. Seorang Smurf hacker biasanya membanjiri router kita dengan paket permintaan echo Internet Control Message Protocol (ICMP) yang kita kenal sebagai aplikasi ping. Karena alamat IP tujuan pada paket yang dikirim adalah alamat broadcast dari jaringan anda, maka router akan mengirimkan permintaan ICMP echo ini ke semua mesin yang ada di jaringan. Kalau ada banyak host di jaringan, maka akan terhadap trafik ICMP echo respons & permintaan dalam jumlah yang sangat besar. Akibat dari serangan : jika si hacker ini memilih untuk men-spoof alamat IP sumber permintaan ICMP tersebut, akibatnya ICMP trafik tidak hanya akan memacetkan jaringan komputer perantara saja, tapi jaringan yang alamat IP-nya di spoof jaringan ini di kenal sebagai jaringan korban (victim). Untuk menjaga agar jaringan kita tidak menjadi perantara bagi serangan Smurf ini, maka broadcast addressing harus di matikan di

23 router kecuali jika kita sangat membutuhkannya untuk keperluan multicast, yang saat ini belum 100% di definikan. Alternatif lain, dengan cara memfilter permohonan ICMP echo pada firewall. Penanggulangan : Untuk menghindari agar jaringan kita tidak menjadi korban Smurf attack, ada baiknya kita mempunyai upstream firewall (di hulu) yang di set untuk memfilter ICMP echo atau membatasi trafik echo agar presentasinya kecil dibandingkan trafik jaringan secara keseluruhan UDP Flood UDP flood merupakan serangan yang bersifat connectionless, yaitu tidak memperhatikan apakah paket yang dikirim diterima atau tidak. flood attack akan menempel pada servis UDP chargen di salah satu mesin, yang untuk keperluan percobaan akan mengirimkan sekelompok karakter ke mesin lain, yang di program untuk meng-echo setiap kiriman karakter yang di terima melalui servis chargen. Karena paket UDP tersebut di spoofing antara ke dua mesin tersebut, maka yang terjadi adalah banjir tanpa henti kiriman karakter yang tidak berguna antara ke dua mesin tersebut.

24 Penanggulangan : Untuk menanggulangi UDP flood, anda dapat men-disable semua servis UDP di semua mesin di jaringan, atau yang lebih mudah memfilter pada firewall semua servis UDP yang masuk. Karena UDP dirancang untuk diagnostik internal, maka masih aman jika menolak semua paket UDP dari Internet. Tapi jika kita menghilangkan semua trafik UDP, maka beberapa aplikasi yang betul seperti Real Audio, yang menggunakan UDP sebagai mekanisme transportasi, tidak akan jalan. Bisa juag dengan menggunakan IDS dan catat dari log sistem yang biasanya dari port 53, tutp ip address source dan destination UDP Bomb Attack UDP Bomb attack adalah suatu serangan bertipe Denial of Service (DoS) terhadap suatu server atau komputer yang terhubung dalam suatu jaringan. Untuk melakukan serangan UDP Bomb terhadap suatu server, seorang penyerang mengirim sebuah paket UDP (User Datagram Protocol) yang telah dispoof atau direkayasa sehingga berisikan nilai-nilai yang tidak valid di field-field tertentu.

25 Jika server yang tidak terproteksi masih menggunakan sistem operasi (operating system) lama yang tidak dapat menangani paket-paket UDP yang tidak valid ini, maka server akan langsung crash. Contoh sistem operasi yang bisa dijatuhkan oleh UDP bomb attack adalah SunOS versi 4.1.3a1 atau versi sebelumnya. Penanggulangan : Kebanyakan sistem operasiakan membuang paket-paket UDP yang tidak valid, sehingga sistem operasi tersebut tidak akan crash. Namun, supaya lebih aman, sebaiknya menggunakan paket filtering melalui firewall untuk memonitor dan memblokir serangan seperti UDP Bomb attack.

26 BAB IV PENUTUP 4.1 KESIMPULAN Dunia cyber memang amat sangat tidak aman, Jalur internet dapat menjadi tempat kejahatan, banyak alasan kenama kejahatan dalan cyber terus menjamur : Perangkat hukum yang mengatur tentang cyberspace atau dunia maya belum memadai Kurangnya kemampuan penyidik disebabkan oleh : 1. Kurangnya pengetahuan tentang teknologi komputer 2. Pengalaman kasus cyber crime masih terbatas 3. Faktor pembuktian yang memerlukan saksi-saksi korban (walaupun saksi korban diluar negeri) Fasilitas komputer forensik Kurangnya kerjasama Internasional Terdapat banyak sekali varian dari serangan Denial os Service, diantaranya yang paling sering terjadi yaitu ping of death, teardrop, SYN flood attack, Smurf Attack, UDP boms attack, dan masih banyak lagi.

27 Begitu banyak serangan yang akan mengancam jaringan kita, namun jangan khawatir, berikut ini juga terdapat cara untuk mengatasi jenis serangan Denial od Service : 1. Lakukan pencegahan serangan DoS dengan menutup servis servis/protokol protokol yang dianggap tidak perlu melalui firewall 2. Non aktifkan IP directed broadcast untuk subnetwork subnetwork dalam domain anda guna mencegah serangan ini. 3. Gunakan filter filter paket HANYA mengizinkan paket paket dengan IP address yang sah yang melewati jaringan. 4. Ketahui lebih dini tentang bentuk serangan Denial of Service yang beredar, juga serangan berbasis tool tool yang didistribusikan para intruder. 4.2 Saran Diharapkan di masa mendatang dapat ditemukan teknologi yang lebih baik untuk menjaga keamanan jaringan. Diharapkan juga pengguna-pengguna internet memiliki itikad yang baik dalam menggunakan jaringan internet.

28 Daftar pustaka

Analisis Kelakuan Denial-of-Service attack (DoS attack) pada Jaringan Komputer dengan Pendekatan pada Level Sekuritas

Analisis Kelakuan Denial-of-Service attack (DoS attack) pada Jaringan Komputer dengan Pendekatan pada Level Sekuritas Analisis Kelakuan Denial-of-Service attack (DoS attack) pada Jaringan Komputer dengan Pendekatan pada Level Sekuritas S.Nurwenda 1, B.Irawan 1, Irzaman 2 1 Jurusan Teknik informatika, FT, Jl. Dipati Ukur
